Anda di halaman 1dari 9

NAMA KELOMPOK : 1.

JULIA SAL SABILA – 858182641

2. NIKMATUL ULYA – 858181854

3. EFA YULIANTI – 858182817

MATKUL: Psikologi Perkembangan Anak

Modul : 7 dan 8

MODUL 7
TES FORMATIF 1
1. Cara kita untuk mengekspresikan Bahasa adalah sebagai berikut kecuali…
A. Suara/bicara
B. Gerakan/gesture
C. Bunyi/fonem
D. Tulisan
2. Burung beo pak amat dapat mengucapkan “selamat dating” pada setiap tamu
yang ke rumah pak amat. Dalam hal ini terjadi proses yang dinamakan
penguasaan…
A. Bahasa tanpa bicara
B. Bahasa dan bicara
C. Bicara tanpa Bahasa
D. Yang salah dari bicara dan Bahasa
3. Somad yang baru datang dari kampung sering menjadi bahan tertawaan
teman-teman sekerjanya di proyek pembangunan jalan ‘fly over’ di kota
Jakarta. Menurut penuturan Ali, salah seorang teman kerjanya, gaya bicara
sosmed lucu, kata-kata yang dikkeluarkan sering tidak sesuai dengan situasi
dan siapa orang yang diajak bicara. Pada kasus ini somad mengalami masalah
pada salah satu aspek Bahasa, yaitu…
A. Fonologi
B. Semantik
C. Grammar/tata Bahasa
D. Pragmatik
4. Pada usianya yang ke-3, adit masih belum bisa mengucapkan beberapa huruf
dengan tepat. Ia mengganti ucapan ‘R’ dengan ‘L’ ,dan ‘K’ dengan ‘T’. Adit
mengalami masalah dalam aspek Bahasa…
A. Fonologi
B. Semantik
C. Grammar/tata Bahasa
D. Pragmatic
5. Perkembangan Bahasa seorang anak dapat digambarkan sebagai berikut,
yaitu…
A. Tangis-cooing-babbling-satu kata
B. Tangis-babbling-cooing-satu kata
C. Cooing-tangis-babbling-satu kata
D. Tangis-babbling-satu kata-cooing
6. Lingkungan merupakan salah satu faktor yang dapat mempengaruhi
perkembangan Bahasa pada anak. Pengaruh lingkungan pada anak dimulai
pada waktu…
A. Anak masih bayi
B. Anak masih berada diperut ibu/sebelum lahir
C. Usia balita
D. Remaja dewasa
7. Salah satu bagian dari otak yang mengatur kemampuan bayi untuk babbling
adalah kematangan pada bagian…
A. Cerebelum
B. Yanglia
C. Motor coret
D. Neuro musculae
8. Pada usia sekitar 3 bulan, bayi berkomunikasi dengan cara cooing, yaitu…
A. Menangis untuk menyatakan sesuatu
B. Ocehan tanpa arti yang jelas
C. Menggerakkan anggota tubuh
D. Tersenyum dengan orang yang ditatapnya

TES FORMATIF 2
1. Ada banyak pihak yang membantu perkembangan Bahasa anak. Pada usia 4-6
tahun, dibandingkan dengan usia lain, siapa yang paling banyak terlibat dalam
perkembangan Bahasa ini?
A. Orang tua di rumah
B. Guru di sekolah
C. Teman sebaya
D. Pengasuh
2. Penguasaan kosakata pada anak diperoleh melalui metode…
A. Fast mapping
B. Mapping fast
C. Fast tracking
D. Tracking fast
3. Anak-anak usia 4 tahun, biasanya dapat membuat kalimat yang terdiri dari…
A. 3-4 kata
B. 4-5 kata
C. 5-6 kata
D. 6-7 kata
4. Masalah keterlambatan perkembangan Bahasa dan bicara lebih banyak
terjadi pada anak…
A. Laki-laki
B. Perempuan
C. Tidak mampu
D. Cacat
5. Seorang anak yang memiliki IQ kurang mengalami kesulitan Bahasa verbal
karena hal sebagai berikut, kecuali…
A. Malu mengungkapkan perasaan
B. Tidak tahu cara mengungkapkannya
C. Sulit menentukan kata yang tepat
D. Perlu waktu cukup lama untuk berpikir dibandingkan yang lain
TES FORMATIF 3
1. Hal yang kurang tepat untuk mendorong anak berani berbicara adalah…
A. Menjadikan anak partner bicara
B. Memberi anak hadiah bila mau bicara
C. Mengajak anak bercerita tentang kejadian yang telah dialaminya
D. Mengajukan banyak pertanyaan pada anak
2. Selain bicara, apakah hal lain yang penting dalam dasar perkembangan
Bahasa anak prasekolah?
A. Mendengar
B. Menulis
C. Membaca
D. Mengarang
3. 3 hal penting yang harus diperhatikan guru dalam mengembangkan
kemampuan Bahasa anak didiknya adalah sebagai berikut, kecuali…
A. Kejelasan dalam berbicara
B. Gangguan bicara
C. Ketepatan penggunaan kalimat
D. Banyaknya kosakata yang dikuasai
4. Pada kegiatan story telling untuk anak usia dini selain meningkatkan kosakata
juga dapat mengenakan hal-hal berikut, kecuali…
A. Bunyi huruf
B. Bahasa tulisan
C. Pesan moral
D. Tata Bahasa yang baik dan benar
5. Kegiatan yang dapat dilakukan guru dalam meningkatkan phonological
awareness antara lain…
A. Bermain peran
B. Game tebak kata
C. Story telling
D. Syair
MODUL 8
TES FORMATIF 1
Pilihlah satu jawaban yang paling tepat!
1) Pernyataan dibawah ini yang tidak termasuk definisi dari seni secara umum
adalah…
a. Selalu merupakan suatu yang indah
b. Hanya dapat dinikmati sendiri
c. Merupakan hasil dari eksplorasi terhadap lingkungannya
d. Hasilnya dapat dinikmati oleh orang banyak

2) Sebaiknya seni diperkenalkan sejak….


a. Sedini mungkin
b. Saat masuk TK
c. Saat sekolah dasar
d. Saat anak masuk remaja

3) Kegiatan anak berikut ini yang mencerminkan kegiatan seni adalah anak ?
a. Mencampur air dengan terigu
b. Menggambar helicopter sambil bercerita
c. Memilah balok berdasarkan warnanya
d. Menggunting bola lingkaran

4) Contoh kegiatan visual art adalah …


a. Menggerakkan tubuh mengikuti irama
b. Berpura-pura menjadi guru
c. Membuat kolase
d. Memukul balon aqua

5) Pada usia berapa manusia mulai bereasi terhadap suara ?


a. Saat masih didalam kandungan, berusia 2 bulan
b. Saat masih didalam kandungan, berusia 7 bulan
c. Saat dilahirkan
d. Saat masuk TK
6) Terdengar suara ranu, 5 tahun, ‘yuk, main bagun rumah !’ kemudian tampak
iya menjelaskan pada temannya bahwa dia adalah sipembuat rumah,
meminta 1 temannya untuk menjadi tukang rumah, dan 1 temannya lagi
menjadi sipemilik rumah. Kemudia ke 3 nya tampak bermain dengan
asyiknya. Apabila dilihar dari ilustrasi diatas, aspek yang berkembang dari
ranu adalah sebagai berikut,kecuali…
a. Aspek perkembangan bahasa karena iya berusaha menjelaskan kepada
temannya tentang konsep dramanya
b. Aspek perkembangan social emosi karena iya denga cara persuasive
mengajak teman-temannya untuk bermain bersamannya
c. Aspek fisik karena iya harus bergerak kesana kemari
d. Aspek social karena anak menjadi lebih mandiri

7) Dari ke 3 jenis kegiatan seni, manakah yang paling banyak menstimulasi


perkembangan motoric halus ?
a. Bermain peran
b. Visual art
c. Music
d. Gerak

8) seperti apa tampilan umum anak yang sering bersinggungan dengan


kegiatan seni ?
a. tidak terlalu percaya diri
b. tidak mudah lepas dari genggaman ibunya
c. tidak sungkan untuk mengeksplorasi lingkungannya
d. tidak mencoba lagi apabila mengalami kegagalan
TES FORMATIF 2
Pilihlah satu jawaban yang paling tepat!
1) Apa yang biasa anak lakukan apabila diberikan pensil pada usia 1 tahun ?
a. Membuat gambar di kertas
b. Mematahkannyanya
c. Memasukkannya kemulut
d. Memberikan kembali pada ibunya

2) Mulai usia 2 tahun, tahapan anak dalam menggambar adalah…


a. Scribbling
b. Tadpole
c. Menggambar orang dengan lengkap
d. Tidak ada usia 2 tahun

3) Menurut Cox (1997), setiap anak memiliki tahapan menggambar yang…


a. Sama
b. Pasti mengikuti hierarki tahapan menggambar
c. Tidak harus mengikuti tahapan menggambar (misalnya tidak melalui
tahapan transitional figure)
d. Harus sesuai dengan usianya

4) Warna primer adalah…


a. Merah, unggu, jingga
b. Unggu, biru, hijau
c. Merah, kuning, biru
d. Hitam, putih

5) Sesuai dengan tahapan perkembangan anak, biasannya pada usia berapa


anak tepat untuk dilatih menari ?
a. 3 tahun
b. 4 tahun
c. 5 tahun
d. 8 tahun

6) Juri suatu lomba menyanyi memberikan umpan balik kepada peserta


mengenai kontrolnya terhadap pitch. Apa yang dimaksud dengan pitch ?
a. Kecepatan dalam music
b. Tinggi rendah nada
c. Nada
d. Keras lembutnya nada

7) Elemen gerakan adalah sebagai berikut, kecuali…


a. Control tubuh
b. Area yang digunakan
c. Kekuatan geraknya
d. Kognisi
8) Batasan antara fantasi dan kenyataan masih samar-samar. Hal ini terjadi
pada anak usia …
a. 2 tahun
b. 3 tahun
c. 4 tahun
d. 5 tahun
TES FORMATIF 3
Pilihlah satu jawaban yang paling tepat!
1) Antusiasme penting untuk ditampilkan guru pada saat mengajarkan
seni karena…
a. Karena semua guru harus antusias disetiap area dalam
kehidupannya b. Karena anak menjadi antusias juga dalam
mengerjakan karyanya
c. Guru tidak harus antusias, yang penting guru harus pintar
d. Karena tanpa antusiasme, hidup guru menjadi hampa

2) Esensi terpenting beri anak dimana dia harus membereskan sisa-


sia
material yang ada adalah supaya….
a. Bersih
b. Guru tidak capek
c. Anak bermain untuk bertanggung jawab dengan tugasnya
d. Anak tidak jatuh

3) Hal yang seharusnya dilakukan guru dalam kegiatan seni untuk anak
usia dini adalah sebagai berikut, kecuali..
a. Memperkenalkan material kepada anak
b. Memberitahukan batas waktu
c. Meminta anak-anak untuk merapika sisa material
d. Memberi hasil karya anak dengan cara menilainya dengan angka

4) Mengapa anak sebaiknya diberi tahu mengenai batas waktu pengerjaan ?


a. Supaya tidak terlalu lama
b. Supaya ada waktu untuk membereskan
c. Supaya anak bias memperkirakan waktu yang dihabiskan untuk
mengerjakan karyanya
d. Tidak ada alasan

5) Apabila guru tidak bias bernyanyi, apa yang harus


dilakukan ? a. Tetap mengerjakan seni dengan bantuan kaset
atau Cd lagu
b. Tetap bernyanyi dengan suaranya yang fals
c. Tidak mengajarkan seni
d. Meminta anak saja yang bernyanyi

Anda mungkin juga menyukai