Anda di halaman 1dari 23

PROPOSAL

BANTUAN REHAB
TAHUN 2016

Nama Sekolah

: SMK LPPM RI 2 Kedungreja

NSS

: 344030101013

NIS

: 422002

LEMBAGA PENDIDIKAN DAN PENGETAHUAN MASYARAKAT REPUBLIK INDONESIA


AKTE No. 10 TANGGAL 09 JUNI 2005

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK) LPPM RI 2


AKUNTANSI : TERAKREDITASI B - ADM. PERKANTORAN : TERAKREDITASI B
Alamat : Jln. Raya Tambaksari No. (0280) 5260257 Kedungreja Cilacap 53263
E-mail : smk_lppmri2_kdr@yahoo.co.id

LEMBAGA PENDIDIKAN DAN PENGETAHUAN MASYARAKAT REPUBLIK INDONESIA


AKTE No. 10 TANGGAL 09 JUNI 2005

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK) LPPM RI 2


AKUNTANSI : TERAKREDITASI B - ADM. PERKANTORAN : TERAKREDITASI B
Alamat : Jln. Raya Tambaksari No. (0280) 5260257 Kedungreja Cilacap 53263
E-mail : smk_lppmri2_kdr@yahoo.co.id

IDENTITAS SEKOLAH
1.

Nama Sekolah

: SMK LPPM RI 2 Kedungreja

2.

NSS

: 344030101013

3.

NPSN

: 20300749

4.

Kelompok SMK

: Bisnis dan Manajemen

5.

Program Keahlian

: 1. Akuntansi

6.

Alamat Sekolah

: Jl. Raya Tambaksari - Kedungreja

2. Administrasi Perkantoran

Desa

:Tambaksari

Kecamatan

: Kedungreja

Kabupaten

: Cilacap

Propinsi

: Jawa Tengah

Kode Pos

: 53263

7.

No. Telephon

: (0280) 5260257

8.

Email

: smk_lppmri2_kdr@yahoo.co.id

9.

Status Sekolah

: Swasta

10.

Kegiatan KBM

: Pagi dan Sore

11.

SK Pendirian Sekolah

: Nomor
Tanggal

12.

Nama Kepala Sekolah

13.

Nama Yayasan

14.

Akte Pendirian

: 0837/I03.08/MN/1998
: 1 Juni 1998

: Drs. ALADINSYAH, M.Pd


: Lembaga PPM Republik Indonesia
: No. 10 Tanggal : 09 Juni 2005 (Pemutihan)
Kedungreja, Januari 2016
Kepala Sekolah

Drs. ALADDINSYAH, M.Pd

ii

LEMBAGA PENDIDIKAN DAN PENGETAHUAN MASYARAKAT REPUBLIK INDONESIA


AKTE No. 10 TANGGAL 09 JUNI 2005

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK) LPPM RI 2


AKUNTANSI : TERAKREDITASI B - ADM. PERKANTORAN : TERAKREDITASI B
Alamat : Jln. Raya Tambaksari No. (0280) 5260257 Kedungreja Cilacap 53263
E-mail : smk_lppmri2_kdr@yahoo.co.id

Nomor

: 421/ 1345 /MK.2/X/2016

Kedungreja,

Januari 2016

Lampiran

: 1 (satu) bendel

Kepada :

Perihal

: BANTUAN REHAB

Yth. Direktur Pembinaan SMK


u.p. Kasubdit Sarana dan Prasarana
Komplek Kemendikbud Gedung E
Lantai 12
Jl. Jend. Sudirman, Senayan
Jakarta Pusat 10270

Bahwa dalam rangka rehabilitasi sarana dan prasarana sekolah secara bertahap,
kami mengajukan Bantuan Pembangunan
Kelas/teori senilai Rp. 200.000.000,00

Rehab untuk 3 (tiga) Ruang

(Dua ratus juta rupiah). Dengan

perincian seperti terlampir pada proposal ini.


Atas perhatian dan terkabulnya permohonan ini kami sampaikan terima kasih.

Mengetahui,
Ketua Komite Sekolah

AHMAD MUBAKIR

Kepala Sekolah

Drs. ALADDINSYAH, M.Pd


NIP.-

iii

LEMBAGA PENDIDIKAN DAN PENGETAHUAN MASYARAKAT REPUBLIK INDONESIA


AKTE No. 10 TANGGAL 09 JUNI 2005

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK) LPPM RI 2


AKUNTANSI : TERAKREDITASI B - ADM. PERKANTORAN : TERAKREDITASI B
Alamat : Jln. Raya Tambaksari No. (0280) 5260257 Kedungreja Cilacap 53263
E-mail : smk_lppmri2_kdr@yahoo.co.id
[[

LEMBAR PENGESAHAN
Judul

: BANTUAN REHAB RUANG

Lokasi Kegiatan

: SMK LPPM RI 2 Kedungreja

Nilai Subsidi

: RP. 225.000.000,00 (Dua ratus dua puluh lima juta rupiah)Rp. iah)

Dana Pendamping

: Rp.

Diajukan kepada

: Direktur Pembinaan Sekolah Menengah Kejuruan

0,00 -

u.p. Kepala Subdit Sarana dan Prasarana


Komplek Kemendikbud Gedung E lantai 12
Jl. Jendral Sudirman, Senayan
Jakarta Pusat 10270

Mengetahui,

Kepala Sekolah

Ketua Komite Sekolah

SMK LPPM RI 2 Kedungreja

AHMAD MUBAKIR

Drs. ALADDINSYAH, M.Pd

Mengetahui/Mengesahkan
Kepala Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga
Kabupaten Cilacap

(.)

iv

KATA PENGANTAR
SMK LPPM RI 2 Kedungreja berlokasi di daerah perbatasan Jawa Tengah dan Jawa
Barat tepatnya di Jalan Raya Tambaksari Desa Tambaksari Kecamatan Kedungreja Kabupaten
Cilacap Propinsi Jawa Tengah, berdiri pada tahun 1998, Bidang Keahlian Bisnis dan Manajemen
Program Keahlian Sekretaris dan Akuntansi.
Minat belajar siswa dari masyarakat sekitar sangat tinggi. Terbukti semakin
meningkatnya jumlah siswa. Pada tahun Pelajaran 2015-2016 ini, SMK LPPM RI 2 Kedungreja
memiliki Jumlah Rombel sebanyak 12 kelas dengan jumlah siswa 423 siswa.
Untuk tahun anggaran 2015-2016 ini kami merencanakan merehabilitasi sebagian gedung
yang sudah rusak.
Jumlah siswa SMK LPPM RI 2 Kedungreja pada tahun 2015-2016 adalah sebagai berikut
:
Tingkat I

4 rombongan belajar : 143 anak

Tingkat II

4 rombongan belajar : 148 anak

Tingkat III

4 rombongan belajar : 132 anak +

Jumlah

12 rombongan belajar : 423 anak

Upaya untuk merehabilitsai gedung yang rusak merupakan usaha yang sangat mendesak
saat ini, dengan dana yang tersedia secara bertahap yang berasal dari Sumbangan Orang Tua
siswa tahun ini.
Untuk memenuhi kebutuhan tersebut di atas kami mengajukan permohonan bantuan
pengadaan Sarana Prasarana berupa Bantuan Rehab Ruang

sebanyak 3 ruang, dengan

perhitungan seperti dalam RAB.


Demikian atas perhatian dan terkabulnya permohonan ini, kami sampaikan terima kasih.
Kedungreja, Januari 2016
Kepala Sekolah

Drs. ALADDINSYAH, M.Pd

DAFTAR ISI
Halaman Sampul
Proposal

..... i

.... ii

Halaman Identitas Sekolah

... iii

Halaman Pengesahan ............... iv


Halaman Kata Pengantar
Halaman Daftar Isi
BAB I

.... v

....... vi

PENDAHULUAN

.... 1

A. Latar Belakang

.... 1

B. Permasalahan

.... 1

C. Visi dan Misi

.... 2

D. Tujuan dan Sasaran


BAB II

PROGRAM REHABILITASI PRASARANA

.... 2

A. Kebutuhan Rehabilitasi Bangunan.... 2


BAB I

PENDANAAN

.... 3

A. Rencana Pembiayaan Rehabilitasi Secara Keseluruhan 3


B. Pembiayaan yang Dibebankan pada Pemerintah Tahun 2016
BAB IV

WAKTU DAN PELAKSANAAN

BAB V

PENUTUP

.... 3

.... 3

.... 3

LAMPIRAN-LAMPIRAN
~

Gambar detail

Gambar Lokasi SMK LPMM RI 2 Kedungreja

Rencana Anggaran Biaya (RAB) Pembangunan Rehab

Analisa Biaya Konstruksi (ABK) Bangunan Gedung dan Perumahan

Daftar Harga Satuan Pekerjaan dan Upah

Daftar Harga Bahan Bangunan

Schedule Pelaksanaan Pembangunan Rehab

DATA PENDUKUNG LAINYA

vi

PROPOSAL REHABILITASI GEDUNG SEKOLAH


TAHUN 2015-2016
Nama Sekolah

SMK LPPM RI 2 Kedungreja

Kelurahan/Desa

Tambaksari

Kecamatan

Kedungreja

Kabupaten

Cilacap

Propinsi

Jawa Tengah

BAB. I
A.

PENDAHULUAN

LATAR BELAKANG
1.

Salah satu faktor pendukung keberhasilan Kegiatan Belajar Mengajar di sekolah


adalah adanya sarana dan prasarana yang mendukung kenyaman dan keamanan.

2.

Kondisi gedung sekolah kami yang rusak sangatlah sulit untuk memenuhi
kebutuhan akan rasa nyaman dan aman dalam pelaksanaan Kegiatan Belajar
Mengajar.

3.

Kebutuhan Rehabilitasi gedung sekolah kami dipandang sudah sangat mendesak


sekali untuk segera dilaksanakan agar Kegiatan Belajar Mengajar dapat
berlangsung dengan lancar, sehingga tujuan peningkatan mutu pendidikan dapat
tercapai.

4.

Kemuan wali murid dan masyarakat dalam mendukung keberhasilan program


pendidikan cukup baik, terbukti semakin meningkatnya jumlah siswa SMK LPPM
RI 2 Kedungreja dari tahun ketahun.

B.

PERMASALAHAN
Gedung SMK LPPM RI 2 Kedungreja yang didirikan pada tahun 1988 bisa
dikatakan dalam usia yang sudah tua. Karena melihat kondisi ruang teori yang sudah begitu
memperihatinkan khususnya bagian atap dan eternit, bahkan dibeberapa titik di 4 (empat )
ruang kelas terdapat kap yang sudah patah sehingga dibuatkan tiang penyangga untuk
menambah kekuatan beban atas yang sangat dihawatirkan bisa menjadikan kerusakan
menjadi lebih parah. Disamping sangat berbahaya juga kurang enak dipandang karena
dalam suatu ruangan terdapat tiang penyangga.
Maka untuk tahun 2015-2016 ini untuk merehabilitasi gedung/lokal tersebut adalah
suatu kebutuhan yang sangat mendesak demi terciptanya Kegiatan Belajar Mengajar
(KBM) yang aman dan tertib.

Karena dengan alokasi dana swadaya sekolah yang tersedia pada tahun ini
sangatlah jauh dari target kebutuhan, maka SMK LPPM RI 2 Kedungreja pada tahun ini
mengajukan permohonan dana bantuan Rehab dari APBD I Propinsi Jawa Tengah.

C.

VISI DAN MISI


~ Visi dan Misi SMK LPPM RI 2 Kedungreja
VISI
MENJADI SEKOLAH KEJURUAN YANG BERKUALITAS, PROFESIONAL,
BERDASRKAN BUDI PEKERTI YANG LUHUR, DAN MAMPU
MENGEMBANGKAN POTENSI LOKAL
MISI
1. Membentuk peserta didik yang memiliki moralitas baik, kuat dalam Imtaq, dan
terampil dalam Iptek.
2. Menghasilkan SDM yang memiliki etos kerja tinggi, profesional dalam Bidang
Keahlian Bisnis dan Manajemen, serta mampu beradaptasi dengan perkembangan
pasar.

D.

TUJUAN DAN SASARAN PEMBANGUNAN


Tujuan Pembangunan Rehab ini adalah demi terlaksanaya Proses Kegiatan Belajar
Mengajar di SMK LPPM RI 2 secara lancar, aman dan terkendali. Dengan adanya Bantuan
Pembangunan Rehab ini, beban biaya pembangunan SMK LPPM RI 2 Kedungreja akan
terasa lebih ringan .
Sasaran pembangunan ini dikhususkan untuk merehabilitasi ruang teori/kelas,
sebanyak 3 (tiga) lokal, yang sudah layak untuk direhab pada saat sekarang.
BAB. II

PROGRAM REHABILITASI PRASARANA

Kebutuhan Rehabilitasi gedung SMK LPPM RI 2 Kedungreja untuk tahun


anggaran 2015-2016 adalah 3 (tiga) lokal yang pekerjaanya menggunakan skala prioritas
meliputi antara lain :
1. Perbaikan Rangka dan Atap
2. Perbaikan Langit-langit
3. Perbaikan Kusen Pintu dan Jendela
4. Perbaikan/penambahan pasang sebagian Dinding dan Lantai
5. Perbaikan Lantai Ruang Kelas

BAB. IV

PENDANAAN

Rencana Pembangunan Rehab Ruang ini dibiayai dari :


A.

APBN Pusat

: Rp. 100.000.000,00 (Se ratus juta rupiah).

B.

Swadaya Sekolah

: Rp. -

Jumlah

: Rp. 100.000.000,00 (Se ratus juta rupiah).


BAB. V

WAKTU DAN PELAKSANAAN

Rencana Pekerjaan Rehabilitasi Gedung SMK LPPM RI 2 Kedungreja akan


dilaksanakan 1 (satu) minggu setelah diterimanya bantuan APBN-P tahun 2016, selama 3 (tiga)
bulan kalender.
Pelaksana swakelola Pembangunan Rehabilitasi Gedung Sekolah adalah Kepala
Sekolah dengan dibantu oleh Unsur Teknis (Tim Perencana/Pengawas dan Tim Pelaksana
Pekerjaan Rehabilitasi) SMK LPPM RI 2 Kedungreja yang sudah terbentuk. SK terlampir.

BAB. I

PENUTUP

Dengan adanya Bantuan Rehab Gedung dari APBD I Propinsi Jawa Tengah pada
tahun ini semoga pembangunan SMK LPPM RI 2 Kedungreja ini bisa selesai dan sesuai
harapan kebijakan Departemen Pendidikan Nasional tahun 2009-2014 yaitu peningkatan
akses/peningkatan daya tampung.

Kedungreja, Januari 2016


Kepala Sekolah

Drs. ALADDINSYAH, M.Pd

LEMBAGA PENDIDIKAN DAN PENGETAHUAN MASYARAKAT REPUBLIK INDONESIA


AKTE No. 10 TANGGAL 09 JUNI 2005

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK) LPPM RI 2


AKUNTANSI : TERAKREDITASI B - ADM. PERKANTORAN : TERAKREDITASI B
Alamat : Jln. Raya Tambaksari No. (0280) 5260257 Kedungreja Cilacap 53263
E-mail : smk_lppmri2_kdr@yahoo.co.id

SURAT KEPUTUSAN KEPALA SMK LPPM RI 2 KEDUNGREJA


Nomor : 421/1353/MK.2/X/2016
TENTANG
PEMBENTUKAN TIM PEMBANGUNAN REHAB
KEPALA SMK LPPM RI 2 KEDUNGREJA.
Menimbang

: a.
b.

Mengingat

MEMUTUSKAN
Menetapkan

bahwa dengan akan di Rehabilitasinya sarana dan prasrana SMK


LPPM RI 2 Kedungreja ;
bahwa dalam rangka kegiatan pelaksanaan Rehabilitasi sekolah
perlu dibentuk Tim Rehabilitasi Prasarana SMK LPPM RI 2
Kedungreja;

: 1. UUD 1945 pasal 31 ayat (1);


2. UU No. 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional;
3. Peraturan Pemerintah No. 29 Tahun 1990 tentang Pendidikan
Menengah;
4. Keppres 80 tahun 2003 tentang Pedoman Pengadaan Barang dan
Jasa dan perubahanya;
5. Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan
Nomor :
0490/U/1992 tentang Sekolah Menengah Kejuruan;
6. Keputusan Menteri Pendidikan Nasional Nomor : 01/U/2002
tentang pelaksanaan Akuntabilitas Kinerja dilingkungan
Departemen Pendidikan Nasional;
7. Surat Dirjen Mendiknas No. 905/C1.C3/ku/2006 Tanggal 13
Pebruari 2006, tentang Nomor Rekening Sekolah;
:

PERTAMA

: Pembentukan Tim Rehabilitasi SMK, dengan susunan dan nama-nama


terlampir dalam Surat Keputusan ini;

KEDUA

: Tugas dan tanggung jawab Tim Pembangunan Rehabilitasi Prasarana


seperti tertuang dalam juklak antara lain sebagai berikut :
a. Membantu sekolah membuat program kerja dan jadwal
pelaksanaan pekerjaan;
b. Membantu sekolah membentuk Tim Pelaksana Pembangunan
Rehab;
c. Memriksa dan membuat laporan kemajuan pekerjaan terhadap
hasil pelaksanaan pekerjaan pembangunan Rehab yang dilakukan
oleh Tim Pelaksana;
d. Memantau dan membuat laporan harian, mingguan dan bulanan
pelaksanaan pekerjaan bersama Tim Perencana dan Pengawas

e. Membantu membuat pembukuan, penggunaan dana pembangunan


Rehab
f. Melakukan pengawasan bersama Tim Perencana dan Pengawas
terhadap kualitas pekerjaan Tim Pelaksana Pembangunan Rehab;
g. Membuat foto perkembangan fisik pekerjaan Pembangunan Rehab
yang menunjukan kondisi pekerjaan (0%), pekerjaan pada pretasi
(30%) dan pekerjaan pada prestasi (100%).
KETIGA

: Biaya peleksanaan tugas dimaksud dalam diktum kedua akan


dibebankan pada SMK penerima bantuan.

KEEMPAT

: Keputusan ini berlaku mulai tanggal ditetapkan dengan ketentuan


akan diperbaiki sebagaimana mestinya jika dikemudian hari terdapat
kekeliruan.
Ditetapkan di : Kedungreja
Pada tanggal : Januari 2016
Kepala Sekolah

Drs. ALADDINSYAH, M.Pd

Tembusan :
1. Kepala Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga Kab. Cialcap
2. Yang bersangkutan

Lampiran
Nomor
Tanggal

: Surat Keputusan Kepala SMK LPPM RI 2 Kedungreja


: 421/1353/MK.2/X/2016
: Januari 2016
Tim Pembangunan Rehab SMK LPPM RI 2 Kedungreja

NO

NAMA

UNSUR

JABATAN DALAM TIM

1.

Ahmad Mubakir

Komite Sekolah

Ketua Tim

2.

Sarjono, S.Pd

Sekolah

Bendahara

3.

Samingun

Sekolah

Sekretaris

4.

Jasum

Tokoh Masyarakat

Anggota

5.

Ngasijo

Tokoh Masyarakat

Anggota

6.

Satiman

Wali Murid

Anggota

7.

Tasikin

Tokoh Masyarakat

Anggota

8.

Mualip

Wali Murid

Anggota

Supri

Wali Murid

Anggota
Ditetapkan di : Kedungreja
Pada tanggal : Januari 2016
Kepala Sekolah

Drs. ALADDINSYAH, M.Pd

LEMBAGA PENDIDIKAN DAN PENGETAHUAN MASYARAKAT REPUBLIK INDONESIA


AKTE No. 10 TANGGAL 09 JUNI 2005

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK) LPPM RI 2


AKUNTANSI : TERAKREDITASI B - ADM. PERKANTORAN : TERAKREDITASI B
Alamat : Jln. Raya Tambaksari No. (0280) 5260257 Kedungreja Cilacap 53263
E-mail : smk_lppmri2_kdr@yahoo.co.id

KEPUTUSAN KEPALA SMK LPPM RI 2 KEDUNGREJA


Nomor : 421/ 1354 /MK.2 /X/2016
TENTANG
PEMBENTUKAN TIM PERENCANA DAN PENGAWAS
PEMBANGUNAN REHAB
KEPALA SMK LPPM RI 2 KEDUNGREJA.
Menimbang

:
1. Bahwa dengan akan di Rehabilitasinya Gedung Sekolah
Menengah Kejuruan (SMK) LPPM RI 2 Kedungreja Tahun
Ajaran 2015-2016 di kabupaten Cilacap;
2. Bahwa dalam rangka kegiatan pelaksanaan pembangunan rehab
perlu dibentuk Tim Perncana dan Pengawas Pembangunan Rehab.

Mengingat

MEMUTUSKAN
Menetapkan
PERTAMA
KEDUA

: 1. UUD 1945 pasal 31 ayat (1);


3. UU No. 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional;
4. Peraturan Pemerintah No. 29 Tahun 1990 tentang Pendidikan
Menengah;
5. Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan
Nomor :
0490/U/1992 tentang Sekolah Menengah Kejuruan;
6. Keputusan Menteri Pendidikan Nasional Nomor : 01/U/2002
tentang pelaksanaan Akuntabilitas Kinerja dilingkungan
Departemen Pendidikan Nasional;
7. Surat Dirjen Mendiknas No. 905/C1.C3/ku/2006 Tanggal 13
Pebruari 2006, tentang Nomor Rekening Sekolah;

:
: Pembentukan Tim Perencana dan Pengawas Pembangunan Rehab
SMK, seperti nama-nama terlampir
: Tim Perencana dan Pengawas Pembangunan Rehab mempunyai
tugas :
1) Tahap Perencanaan
a. Melakukan pendataan kondisi lahan dan bangunan yang ada;
b. Membuat gambar bangunan Rehab terdiri dari :
Tata letak bangunan (site plan)
Denah, Tampak, Potongan
Instalasi listrik dan penerangan
Instalasi air bersih dan air kotor

Gambar detail meliputi antara lain : pondasi, kolom,


pasangan dinding, atap, kusen, kuda-kuda, dll sesuai
denagan kaidah konstruksi tahan gempa.
c. Menyusun analisa harga satuan pekerjaan (kebutuhan bahan dan
upah kerja);
d. Membuat RAB pekerjaan pembangunan rehab;
e. Membuat jadual pelaksanan pekerjaan;

KETIGA
KEEMPAT

2) Tahap Pengawasan
a. Membantu Tim Pembangunan Rehab mengarahkan dan
membimbing secara periodik kepada pelaksana selama
pekerjaan berlangsung;
b. Mengawasi, memeriksa kualitas dan kuantitas bahan yang
diterima dilokasi;
c. Mengawasi, memeriksa dan mengevaluasi kemajuan pekerjaan
pembangunan;
d. Membuat laporan berkala (laporan mingguan, bulanan) dan
laporan akhir dilengkapi dengan foto dokumentasi yang
menunjukan kondisi awal (0%), menengah (50%) dan Akhir
(100%).
e. Membantu Tim Pembangunan rehab membuat laporan
: Biaya peleksanaan tugas dimaksud dalam diktum kedua akan
dibebankan pada SMK Penerima Bantuan.
: Keputusan ini berlaku mulai tanggal ditetapkan dengan ketentuan
akan diperbaiki sebagaimana mestinya jika dikemudian hari terdapat
kekeliruan.
Ditetapkan di : Kedungreja
Pada tanggal : Januari 2016
Kepala Sekolah

Drs. ALADDINSYAH, M.Pd

Tembusan :
1. Kepala Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga Kab. Cilacap
2. Yang bersangkutan

Lampiran
Nomor
Tanggal

: Surat Keputusan Kepala SMK LPPM RI 2 Kedungreja


: 421/1354/MK.2/X/2016
: Januari 2016
Tim Perencana dan Pengawas
Pembangunan Rehab SMK LPPM RI 2 Kedungreja

NO

NAMA

UNSUR

JABATAN DALAM TIM

1.

Kukuh

Arsitek

Ketua Tim

2.

Satiman

Sipil

Anggota

3.

Tasikin

Elektrikal

Anggota

4.

Ngasijo

Perencana Biaya (Estimator)

Anggota

5.

Jasum

Drafter

Anggota

Ditetapkan di : Kedungreja
Pada tanggal : Januari 2016
Kepala Sekolah

Drs. ALADDINSYAH, M.Pd

DATA PENDUKUNG

1.Fotocopy Akta Notaris.


2.Fotocopy Sertifikat Tanah.
3.Fotocopy SK Pendirian Sekolah.
4.Fotocopy SK Program Keahlian.
5.Fotocopy SK NIS.
6.Fotocopy Sertifikat Akreditas Sekolah.
7.Fotocopy Rekening Sekolah.

Gambar 1. 0 % RENCANA REHAB RUANG KELAS

Gambar 2. Photo Rencana Rehab Kusen Pintu & Jendela

Gambar 3. Photo 0 % Rencana Rehab Gedung

RENCANA REHAB ETERNIT DAN LANTAI R. KELAS

BERKAS PERSYARATAN KELENGKAPAN BANTUAN REHAB


APBN-P
TAHUN 2016
SMK LPPM RI 2 KEDUNGREJA-CILACAP
KELOMPOK A

1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.

FC KEPEMILIKAN TANAH
ANALISA TINGKAT KERUSAKAN BANGUNAN
FC SK PENGANGKATAN KEPALA SEKOLAH
REKENING BANK
SK PENDIRIAN SEKOLAH
MATEREI Rp. 6.000,CAP/STEMPEL

BERKAS PERSYARATAN KELENGKAPAN BANTUAN REHAB


APBN-P
TAHUN 2016
SMK LPPM RI 2 KEDUNGREJA-CILACAP
KELOMPOK B
1.
2.

SK PENGANGKATAN TIM REHABILITASI GEDUNG


SK PENGANGKATAN TIM PERENCANA DAN PENGAWAS

3.

REHAB GEDUNG
DATA SISWA TAHUN 2015-2016 PERKOMPETENSI

4.
5.
6.
7.

KEAHLIAN
RENCANA ANGGARAN BIAYA REHAB GEDUNG
FOTO BANGUNAN YANG AKAN DIREHAB
HARGA STANDAR BANGUNAN
GAMBAR RENCANA
Denah, Tampak, Potongan bangunan,
Dinding, kolom, sloof
Detail kuda-kuda, detail pintu dan jendela beserta kusen
Plafon dan lantai
Instalasi Penerangan dan Listrik
Instalasi air bersih dan air kotor

Anda mungkin juga menyukai