Anda di halaman 1dari 4

FUNGSIONALISME STRUKTURAL TALCOTT PARSONS Pembahasan teori fungsionalisme structural Parson diawali dengan empat skema pentingmengenai fungsi

untuk semua system tindakan, skema tersebut dikenal dengan sebutan skemaAGIL. Sebelumnya kita harus tahu terlebih dahulu apa itu fungsi yang sedang dibicarakan disini,fungsi adalah kumpulan kegiatan yang ditujukan kearah pemenuhan kebutuhan system.Menurut parson ada empat fungsi penting yang mutlak dibutuhkan bagi semua system social,meliputi adaptasi (A), pencapaian tujuan atau goal attainment (G), integrasi (I), dan Latensi (L).empat fungsi tersebut wajib dimiliki oleh semua system agar tetap bertahan ( survive ), penjelasannya sebagai berikut:Adaptation : fungsi yang amat penting disini system harus dapat beradaptasi dengan caramenanggulangi situasi eksternal yang gawat, dan system harus bisa menyesuaikan diri denganlingkungan juga dapat menyesuaikan lingkungan untuk kebutuhannnya.Goal attainment ; pencapainan tujuan sangat penting, dimana system harus bisa mendifinisikandan mencapai tujuan utamanya.Integrastion : artinya sebuah system harus mampu mengatur dan menjaga antar hubungan bagian-bagian yang menjadi komponennya, selain itu mengatur dan mengelola ketiga fungsi(AGL).Latency :laten berarti system harus mampu berfungsi sebagai pemelihara pola, sebuah systemharus memelihara dan memperbaiki motivasi pola-pola individu dan cultural .Lalu bagaimanakah Parson menggunakan empat skema diatas, mari kita pelajari bersama.Pertama adaptasi dilaksanakan oleh organisme prilaku dengan cara melaksanakan fungsi adaptasidengan cara menyesuaikan diri dan mengubah lingkungan eksternal. Sedangkan fungsi pencapaian tujuan atau Goal attainment difungsikan oleh system kepribadian dengan menetapkantujuan system dan memolbilisai sumber daya untuk mencapainya. Fungsi integrasi di lakukanoleh system social, dan laten difungsikan system cultural. Bagaimana system cultural bekerja?Jawabannhya adalah dengan menyediakan actor seperangkat norma dan nilai yang memotivasiactor untuk bertindak.Tingkat integrasi terjadi dengan dua cara, pertama : masing-masing tingkat yang p[aling bawahmenyediakan kebutuhan kondisi maupun kekuatan yang dibutuhkan untuk tingkat atas.Sredangkan tingkat yang diatasnya berfungsi mengawasi dan mengendalikan tingkat yang adadibawahnya.Parson memberikan jawaban atas masalah yang ada pada fungsionalisme structural denganmenjelaskan beberapa asumsi sebagai berikut; 1. system mempunyai property keteraturan dan bagian-bagian yang saling tergantung. 2. system cenderung bergerak kea rah mempertahankan keteraturan diri atau keseimbangan. 3. system bergerak statis, artinya ia akan bergerak pada proses perubahan yang teratur. 4. sifat dasar bagian suatu system akan mempengaruhi begian-bagian lainnya. 5. system akam memelihara batas-batas dengan lingkungannya. 6. alokasi dan integrasi merupakan ddua hal penting yang dibutuhkan untuk memeliharakeseimbangan system.

7. system cenderung menuju kerah pemeliharaan keseimbangan diri yang meliputi pemeliharaan batas dan pemeliharaan hubungan antara bagian-baguan dengan keseluruhan sostem, mengendalikan lingkungan yang berbeda dan mengendalikankecendrungan untuyk merubah system dari dalam. System social Pada pembahasannya parson mendefinisikan system social sebagai berikut:sistem social terdiri dari sejumlah actor-aktor individual yang saling berinteraksi dalam situasiyang sekurangkurangnya mempunyai aspek lingkungan atau fisik, actor-aktor yang mempunyaimotivasi dalam arti mempunyai kecendrungan untuk mengoptimalkan kepuasan yanghubungannya dengan situasi mereka didefinisikan dan dimediasi dalam term system simbol bersama yang terstruktur secara cultural. (Parsons, 1951:5-6)kunci masalah yang dibahas pada system social ini meliputi actor, interaksi, lingkungan,optimalisasi, kepuasan, dan cultural.Hal yang paling penting pada system social yang dibahasnya Parsons mengajukan persyaratanfungsional dari system social diantaranya: 1. system social harus terstuktur (tertata) sehingga dapat beroperasi dalam hubungan yangharmonis dengan sisten lain. 2. untuk menjaga kelangsungan hidupnya system social harus mendapatkan dukungan darisystem lain. 3. system social harus mampu memenuhi kebutuhan aktornya dalam proporsi yangsignifikan. 4. system social harus mampu melahirkan partisipasi yang memadai dari para anggotanya. 5. system social harus mampu mengendalikan prilaku yang berpotensi menggangu. 6. bila konflik akan menuimbulkan kekacauan maka harus bisa dikendalikan. 7. system social memerlukan bahasa.

keseluruhan sostem, mengendalikan lingkungan yang berbeda dan mengendalikankecendrungan untuyk merubah system dari dalam. System social Pada pembahasannya parson mendefinisikan system social sebagai berikut:sistem social terdiri dari sejumlah actor-aktor individual yang saling berinteraksi dalam situasiyang sekurangkurangnya mempunyai aspek lingkungan atau fisik, actor-aktor yang mempunyaimotivasi dalam arti mempunyai kecendrungan untuk mengoptimalkan kepuasan yanghubungannya dengan situasi mereka didefinisikan dan dimediasi dalam term system simbol bersama yang terstruktur secara cultural. (Parsons, 1951:5-6)kunci masalah yang dibahas pada system social ini meliputi actor, interaksi, lingkungan,optimalisasi, kepuasan, dan cultural.Hal yang paling penting pada system social yang dibahasnya Parsons mengajukan persyaratanfungsional dari system social diantaranya:

1. system social harus terstuktur (tertata) sehingga dapat beroperasi dalam hubungan yangharmonis dengan sisten lain. 2. untuk menjaga kelangsungan hidupnya system social harus mendapatkan dukungan darisystem lain. 3. system social harus mampu memenuhi kebutuhan aktornya dalam proporsi yangsignifikan. 4. system social harus mampu melahirkan partisipasi yang memadai dari para anggotanya. 5. system social harus mampu mengendalikan prilaku yang berpotensi menggangu. 6. bila konflik akan menuimbulkan kekacauan maka harus bisa dikendalikan. 7. system social memerlukan bahasa.Definisi sistemSistem mengandung dua pengertian utama yaitu:1.Merupakan suatu kesatuan dari beberapa subsistem atau elemen definisi yang menekankan pada komponen atau elemennya2.Merupakan suatu prosedur untuk mencapai tujuan definisi yang menekankan prosedurnya.Definisi Sistem yang menekankan pada komponennya menerangkan bahwa sistem adalahkomponen-komponen atau subsistem-subsistem yang saling berinteraksi, dimana masing-masing bagian tersebut dapat bekerja secara sendiri-sendiri (independen) atau bersama-sama serta saling berhubungan membentuk satu kesatuan sehingga tujuan atau sasaran sistem tersebut dapa tercapai secara keseluruhan.Definisi Sistem yang menekankan pada prosedurnya menerangkan bahwa sistem adalah suatu jaringan kerja dari prosedur-prosedur yang saling berhubungan, berkumpul bersama untuk melakukan suatu kegiatan atau untuk menyelasaikan suatu sasaran tertentu.Teori sistemTeori Struktural Fungsional Talcot Parsons Paradigma AGIL.Paradigma AGIL adalah salah satu teori Sosiologi yang dikemukakan oleh ahli sosiologiAmerika, Talcott Parsons pada sekitar tahun 1950. Teori ini adalah lukisan abstraksi yangsistematis mengenai keperluan sosial (kebutuhan fungsional) tertentu, yang mana setiapmasyarakat harus memeliharanya untuk memungkinkan pemeliharaan kehidupan sosial yangstabil. Teori AGIL adalah sebagian teori sosial yang dipaparkan oleh Parson mengenai struktur fungsional, diuraikan dalam bukunya The Social System, yang bertujuan untuk membuat persatuan pada keseluruhan system sosial. Teori Parsons dan Paradigma AGIL sebagai elemenutamanya mendominasi teori sosiologi dari tahun 1950 hingga 1970.AGIL merupakan akronim dari Adaptation, Goal Attainment, Integration, dan Latency ataulatent pattern-maintenance, meskipun demikian tidak terdapat skala prioritas dalam pengurutannya.a)Adaptations b)GoalAttainment.c)Integration.d)Latency (Latent-Pattern-Maintenance)Di samping itu, Parsons menilai, keberlanjutan sebuah sistem bergantung pada persyaratan:a)Sistem harus terstruktur agar bisa menjaga keberlangsungan hidupnya dan juga harus mampuharmonis dengan sistem lain. b)Sistem harus mendapat dukungan yang diperlukan dari sistem lainc)Sistem harus mampu mengakomodasi para aktornya secara proporsionald)Sistem harus mampu melahirkan partisipasi yang memadai dari para aktornyae)Sistem harus mampu untuk mengendalikan perilaku yang berpotensi menggangguf)Bila terjadi konflik menimbulkan kekacauan harus dapat dikendalikang)Sistem harus memiliki bahasa Aktor dan Sistem Sosial.Menurutnya persyaratan

kunci bagi terpeliharanya integrasi pola nilai dan norma ke dalamsistem ialah dengan sosialisasi dan internalisasi. Pada proses Sosialisasi yang sukses, nilai dannorma sistem sosial itu akan diinternalisasikan. Artinya ialah nilai dan norma sistem sosial inimenjadi bagian kesadaran dari aktor tersebut. Akibatnya ketika si aktor sedang mengejar kepentingan mereka maka secara langsung dia juga sedang mengejar kepentingan sistemsosialnya

Anda mungkin juga menyukai