Anda di halaman 1dari 266

LAPORAN

STATUS LINGKUNGAN HIDUP DAERAH


KABUPATEN BANDUNG
TAHUN 2015

PEMERINTAH KABUPATEN BANDUNG


PROVINSI JAWA BARAT

PEMERINTAH KABUPATEN BANDUNG


BADAN PENGENDALIAN LINGKUNGAN HIDUP

Daftar Isi
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

iii

PEMERINTAH KABUPATEN BANDUNG


BADAN PENGENDALIAN LINGKUNGAN HIDUP

KATA PENGANTAR.................................................................................................................................... i
DAFTAR ISI.............................................................................................................................................. iv
DAFTAR TABEL ...................................................................................................................................... vii
DAFTAR GAMBAR................................................................................................................................. viii

BAB 1 PENDAHULUAN
1.1

LATAR BELAKANG ................................................................................................................. 1-1

1.2

MAKSUD DAN TUJUAN SERTA MANFAAT SLHD ................................................................... 1-3

1.3

PROFIL KABUPATEN BANDUNG ............................................................................................ 1-4

1.4

VISI DAN MISI........................................................................................................................ 1-7

1.5

ISU LINGKUNGAN HIDUP UTAMA ........................................................................................ 1-8

1.6

INDEKS KUALITAS LINGKUNGAN HIDUP ............................................................................. 1-17

BAB 2 KONDISI LINGKUNGAN HIDUP DAN KECENDERUNGANNYA


2.1

LAHAN DAN HUTAN.............................................................................................................. 2-1

2.1.1

Luas Wilayah Menurut Penggunaan Lahan /Tutupan Lahan ............................................... 2-1

2.1.2

Luas dan Status Hutan ......................................................................................................... 2-2

2.1.3

Indeks Tutupan Lahan IKLH .................................................................................................. 2-2

2.1.4

Kawasan Hutan Menurut Fungsi/Status ............................................................................... 2-3

2.1.5

Luas Kawasan Lindung Berdasarkan RTRW dan Tutupan Lahannya .................................... 2-6

2.1.6

Luas Lahan Kritis ................................................................................................................. 2-10

2.1.7

Jenis Tanah dan Erodibilitas.............................................................................................. 2-12

2.2

KEANEKARAGAMAN HAYATI .............................................................................................. 2-18

2.2.1

Keanekaragaman Hayati di Kawasan Umum/Terbuka ....................................................... 2-19

Daftar Isi
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

iv

PEMERINTAH KABUPATEN BANDUNG


BADAN PENGENDALIAN LINGKUNGAN HIDUP

2.2.2

Keanekaragaman Hayati di Sekitar Kawasan Sumber Air................................................... 2-19

2.2.3

Keanekaragaman Hayati di Kawasan Khusus ..................................................................... 2-21

2.3

AIR....................................................................................................................................... 2-23

2.3.1

Inventarisasi Sungai ............................................................................................................ 2-24

2.3.1.1

Kualitas Anak Sungai Citarum ............................................................................................ 2-29

2.3.1.2

Kualitas Sungai Citarum ...................................................................................................... 2-41

2.3.1.3

Status Mutu Anak Sungai Citarum...................................................................................... 2-43

2.3.1.4

Status Mutu Sungai Citarum Segmen Kabupaten Bandung ............................................... 2-47

2.3.1.5

Indeks Pencemaran Air IKLH .............................................................................................. 2-48

2.3.2

Inventarisasi dan Kualitas Danau........................................................................................ 2-49

2.3.3

Kuantitas dan Kualitas Air Sumur ....................................................................................... 2-51

2.3.3.1

A. Kuantitas air Tanah......................................................................................................... 2-51

2.3.3.2

.Kualitas Air Tanah .............................................................................................................. 2-53

2.4

UDARA ................................................................................................................................ 2-56

2.4.1

Kualitas Udara Ambien ....................................................................................................... 2-57

2.4.1.1

SO2...................................................................................................................................... 2-59

2.4.1.2

NO2 ..................................................................................................................................... 2-60

2.4.1.3

O3 ....................................................................................................................................... 2-61

2.4.1.4

TSP ...................................................................................................................................... 2-61

2.4.2

Indeks Pencemaran Udara IKLH ......................................................................................... 2-62

2.4.3

Tingkat Kebisingan .............................................................................................................. 2-62

2.4.4

Kualitas Emisi Cerobong Industri ........................................................................................ 2-63

2.4.5

Kualitas Udara Ambien di Lingkungan Industri .................................................................. 2-65

2.4.6

Kualitas Emisi Cerobong PLTU Industri ............................................................................... 2-66

2.4.7

Hujan asam ......................................................................................................................... 2-67

2.5

IKLIM ................................................................................................................................... 2-70

2.5.1

Curah Hujan Bulanan .......................................................................................................... 2-70

Daftar Isi
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

PEMERINTAH KABUPATEN BANDUNG


BADAN PENGENDALIAN LINGKUNGAN HIDUP

2.5.2

Suhu Rata-rata Bulanan ...................................................................................................... 2-72

2.6

BENCANA ALAM ................................................................................................................. 2-73

2.6.1

Banjir,korban dan kerugian ................................................................................................ 2-73

2.6.2

Bencana Kekeringan ........................................................................................................... 2-76

2.6.3

Bencana Kebakaran Hutan/Lahan ...................................................................................... 2-77

2.6.4

Bencana Tanah Longsor...................................................................................................... 2-77

2.6.5

Bencana Angin Puting Beliung ............................................................................................ 2-78

BAB 3 TEKANAN TERHADAP LINGKUNGAN


3.1

KEPENDUDUKAN .................................................................................................................. 3-1

3.1.1

Jumlah Penduduk ................................................................................................................. 3-1

3.1.2

Komposisi Penduduk ............................................................................................................ 3-5

3.1.3

Penduduk Usia Sekolah ........................................................................................................ 3-7

3.2

PERMUKIMAN....................................................................................................................... 3-9

3.2.1

Penduduk Miskin .................................................................................................................. 3-9

3.2.2

Pemukiman Kumuh dan Bantaran Sungai .......................................................................... 3-10

3.2.3

Infrastruktur ....................................................................................................................... 3-13

3.3

KESEHATAN......................................................................................................................... 3-29

3.4

PERTANIAN ......................................................................................................................... 3-35

3.4.1

Luas Areal Perkebunan Dan Agrobisnis, ............................................................................. 3-35

3.4.2

Kawasan Pertanian lahan Basah ......................................................................................... 3-40

3.4.3

Ternak dan Unggas ............................................................................................................. 3-46

3.5

INDUSTRI ............................................................................................................................ 3-56

3.6

PERTAMBANGAN ................................................................................................................ 3-60

3.7

ENERGI ................................................................................................................................ 3-61

3.7.1

Energi Untuk Transportasi .................................................................................................. 3-64

3.7.2

Energi Untuk Industri.......................................................................................................... 3-65

Daftar Isi
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

vi

PEMERINTAH KABUPATEN BANDUNG


BADAN PENGENDALIAN LINGKUNGAN HIDUP

3.7.3

Energi Untuk Rumah Tangga .............................................................................................. 3-66

3.8

TRANSPORTASI ..........................................................................................................................
3-67

3.9

PARIWISATA........................................................................................................................ 3-73

3.10

LIMBAH B3 .......................................................................................................................... 3-77

BAB VI UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN


4.1

REHABILITASI LINGKUNGAN ................................................................................................. 4-1

4.1.1

Penghijauan dan Reboisasi ................................................................................................... 4-1

4.1.2

Kegiatan Fisik Lain Oleh Instansi dan Masyarakat ................................................................ 4-7

a.

Pengembangan Air Baku dan Air Bersih ............................................................................. 4-13

b.

Sistem Pengelolaan Sampah............................................................................................... 4-13

c.

Pengendalian Limbah Domestik ......................................................................................... 4-15

d.

Pengendalian Limbah Industri ............................................................................................ 4-15

e.

Pengelolaan Limbah B3 ...................................................................................................... 4-19

f.

Antisipasi Bencana Alam .................................................................................................... 4-19

4.2

AMDAL ................................................................................................................................ 4-22

4.2.1

AMDAL ................................................................................................................................ 4-23

4.2.2

UKL/ UPL ............................................................................................................................. 4-24

4.2.3

SPPL .................................................................................................................................... 4-25

4.2.4

Rekomendasi Pembuangan Lmbah Cair ............................................................................. 4-25

4.2.5

Pengawasan Ijin Lingkungan............................................................................................... 4-26

4.3

PENEGAKAN HUKUM .......................................................................................................... 4-29

4.3.1

Kegiatan .............................................................................................................................. 4-29

4.3.2

Kegiatan Penertiban Ketaatan Pengelolaan Lingkungan.................................................... 4-31

4.4

PERAN SERTA MASYARAKAT .............................................................................................. 4-33

4.4.1

LSM ..................................................................................................................................... 4-33

Daftar Isi
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

vii

PEMERINTAH KABUPATEN BANDUNG


BADAN PENGENDALIAN LINGKUNGAN HIDUP

4.4.2

Penghargaan Lingkungan ................................................................................................... 4-34

4.4.3

Kegiatan Penyuluhan, Pelatihan, Workshop,Seminar Lingkungan..................................... 4-36

4.5

KELEMBAGAAN ................................................................................................................... 4-44

4.5.1

Produk Hukum .................................................................................................................... 4-44

4.5.2

Anggaran............................................................................................................................. 4-45

4.5.3

Personil Pengelola Lingkungan ........................................................................................... 4-47

DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN

Daftar Isi
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

viii

PEMERINTAH KABUPATEN BANDUNG


BADAN PENGENDALIAN LINGKUNGAN HIDUP

Tabel 1.1.

Indeks Kualitas Lingkungan Hidup Kabupaten Bandung 2015 ................................. 1-18

Tabel 2.1.

Rentang Konsentrasi Udara Ambien di Lingkungan Industri Tahun 2015 ............... 2-65

Tabel 3.1.

Beban Pencemaran Penduduk ................................................................................. 3-20

Tabel 3.2.

Rekapitulasi hasil sampling timbulan sampah di beberapa wilayah di Kabupaten


Bandung, baik terhadap permukiman maupun non permukiman .......................... 3-27

Tabel 3.3.

Tabel Faktor Emisi Beban Peternakan...................................................................... 3-51

Tabel 3.4.

Rekapitulasi Beban Pencemar Kegiatan Peternakan di Kabupaten Bandung,


2015......................................................................................................................... 3-55

Tabel 4.1.

Rencana Induk IPAL Komunal ................................................................................... 4-17

Daftar Isi
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

ix

PEMERINTAH KABUPATEN BANDUNG


BADAN PENGENDALIAN LINGKUNGAN HIDUP

Gambar 1.1.

Peta Batas Administrasi Kabupaten Bandung ....................................................... 1-5

Gambar 1.2.

Tren Jumlah Titik Pantau Yang tidak Memenuhi Baku Mutu Air Kelas 2 Untuk BOD,
COD dan Coliform.................................................................................................. 1-8

Gambar 1.3.

Tren Jumlah Titik Sampling dengan Status Cemar Berat ...................................... 1-9

Gambar 1.4.

Tren Nilai Rata-Rata IPA Metode Storet ............................................................... 1-9

Gambar 1.5.

Laju Erosi Lahan Hutan di Bandung Selatan ........................................................ 1-10

Gambar 1.6.

Kejadian Banjir Rancaekek Tahun 2015 .............................................................. 1-11

Gambar 1.7.

Beban Pencemar dari Limbah Cair Industri Tahun 2015..................................... 1-12

Gambar 1.8.

Kondisi Lahan Usaha Tani di Perbukitan Cimenyan dan Pangalengan ............... 1-13

Gambar 1.9.

Dokumentasi Pengambilan Sampel Air Limbah .................................................. 1-14

Gambar 1.10.

Penghargaan Proper Emas Ke Lima Kalinya kepada PGE pada 23 November 2015
............................................................................................................................. 1-15

Gambar 1.11.

Konservasi SDA Di Desa Cikawao Kec Pacet Wilayah S Citarum Hulu Oleh
LSM ...................................................................................................................... 1-16

Gambar 1.12.

Kontribusi Masing-Masing Indeks Terhadap IKLH .............................................. 1-18

Gambar 2.1.

Luas Wilayah Menurut Penggunaan Lahan (Ha)2-1

Gambar 2.2.

Luas Hutan di Kabupaten Bandung 2015 .............................................................. 2-2

Gambar 2.3.

Persentase Tutupan Lahan Per Kecamatan .......................................................... 2-3

Gambar 2.4.

Luas Kawasan Hutan Menurut Fungsi/Status ....................................................... 2-4

Gambar 2.5.

Perbandingan Hutan Produksi dan Produksi ........................................................ 2-4

Gambar 2.6.

Luas Kawasan Cagar Alam di Kabupaten Bandung Thun 2015 ............................. 2-5

Gambar 2.7.

Luas Kawasan Lindung berdasarkan RTRW dan Tutupan Lahannya ..................... 2-7

Gambar 2.8.

Lahan kritis di alam kawasan hutan dan perbatasan (Kawasan Bandung Utara) . 2-8

Daftar Isi
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

PEMERINTAH KABUPATEN BANDUNG


BADAN PENGENDALIAN LINGKUNGAN HIDUP

Gambar 2.9.

Luas Kawasan Hutan untuk Kegiatan PHBM 2009-2015 ....................................... 2-9

Gambar 2.10.

Kegiatan PHBM Perhutani KPH Bandung Selatan ................................................. 2-9

Gambar 2.11.

Luas Lahan Kritis dan Sangat Kritis (Ha) 2015 ..................................................... 2-10

Gambar 2.12.

Kondisi Lahan Usaha Tani di Perbukitan Kawasan Bandung Utara ( Cimenyan) 2-11

Gambar 2.13.

Lahan Kritis di Kabupaten Bandung .................................................................... 2-12

Gambar 2.14.

Laju Erosi di 6 Statiun KPH Bandung Selatan ...................................................... 2-13

Gambar 2.15.

Indeks Laju Erosi di 6 Statiun KPH Bandung Selatan ........................................... 2-14

Gambar 2.16.

Indeks Laju Erosi di 6 Statiun KPH Bandung Selatan ........................................... 2-16

Gambar 2.17.

Lahan Kritis di Pangalengan ................................................................................ 2-16

Gambar 2.18.

Penyebab Kerusakan Hutan di Kabupaten Bandung .......................................... 2-17

Gambar 2.19.

Gambar Siklus Hidrologi ...................................................................................... 2-24

Gambar 2.20.

Skema Ruas Sungai Citarum dan Anak Sungainya di Kabuapaten Bandung ....... 2-25

Gambar 2.21.

Skema Ruas Sungai Citarum dan Anak Sungainya di Kabupaten Bandung (Ruas
G.Wayang Windu-Jembatan Majalaya) .............................................................. 2-26

Gambar 2.22.

Hidrograf dan Frekuensi Debit Air Sungai Citarum Hulu 2008 ........................... 2-27

Gambar 2.23.

Kurva Durasi Citarum-Nanjung 2008 .................................................................. 2-28

Gambar 2.24.

Grrafik KRS Hulu Sungai Citarum......................................................................... 2-29

Gambar 2.25.

Konsentrasi DO rata-rata anak Sungai Citarum 2015 ........................................ 2-32

Gambar 2.26.

Perbandingan Konsentrasi DO rata-rata anak Sungai Citarum 2013-2014 ........ 2-33

Gambar 2.27.

Konsentrasi BOD rata-rata anak Sungai Citarum 2015 ...................................... 2-34

Gambar 2.28.

Perbandingan Konsentrasi BOD rata-rata anak Sungai Citarum 2013-2014 ...... 2-35

Gambar 2.29.

Konsentrasi COD rata-rata anak Sungai Citarum 2015 ...................................... 2-36

Gambar 2.30.

Perbandingan Konsentrasi COD rata-rata anak Sungai Citarum 2013-2014....... 2-37

Gambar 2.31.

Konsentrasi Fecal Coli Anak Sungai Citarum 2015 .............................................. 2-38

Gambar 2.32.

Konsentrasi Fecal Coli Anak Sungai Citarum 2014 .............................................. 2-39

Gambar 2.33.

Trend Jumlah Lokasi dengan Konsentrasi BOD melebihi BMA Kelas II ............... 2-40

Gambar 2.34.

Trend Jumlah Lokasi berkonsentrasi COD melebihi BMA Kelas II pada anak Sungai
Citarum................................................................................................................ 2-40

Daftar Isi
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

xi

PEMERINTAH KABUPATEN BANDUNG


BADAN PENGENDALIAN LINGKUNGAN HIDUP

Gambar 2.35.

Trend Jumlah Lokasi dengan Fecal Coli melebihi BMA Kelas II pada anak Sungai
Citarum................................................................................................................ 2-41

Gambar 2.36.

Konsentrasi DO Anak Sungai Citarum 2015 ........................................................ 2-42

Gambar 2.37.

Konsentrasi BOD Sungai Citarum 2015 ............................................................... 2-42

Gambar 2.38.

Nilai Storet Anak Sungai Citarum Kabupaten Bandung 2015 ............................. 2-45

Gambar 2.39.

Nilai Storet Anak Sungai Citarum Kabupaten Bandung 2011-2015 .................... 2-46

Gambar 2.40.

Trend Rata-rata Nilai Storet Anak-anak Sungai Citarum 2012-2015 .................. 2-47

Gambar 2.41.

Pemantauan Kualitas Sungai ............................................................................... 2-47

Gambar 2.42.

Perbandingan Nilai Storet Sungai Citarum di Kabupaten Bandung 2015 ........... 2-48

Gambar 2.43.

Tren Indeks Kualitas Air S Citarum Segmen Kabupaten Bandung Tahun 2008- 2015
............................................................................................................................. 2-48

Gambar 2.44.

Luas Situ di Kabupaten Bandung ......................................................................... 2-49

Gambar 2.45.

Trend Indeks Pencemaran Situ Cisanti 2011-2015 ............................................ 2-50

Gambar 2.46.

Jumlah air Tanah Bebas dan Tertekan Tahun 2015 ............................................ 2-51

Gambar 2.47.

Pola Pengambilan Air Tanah di Kabupaten Bandung dan Sekitarnya ................. 2-52

Gambar 2.48.

Penurunan Kualitas Air Tanah di Kabupaten Bandung ....................................... 2-54

Gambar 2.49.

Sumber-sumber Pencemar Air Tanah ................................................................. 2-54

Gambar 2.50.

pH Air Sumur 2015 .............................................................................................. 2-55

Gambar 2.51.

Konsentrasi Beberapa Parameter dalam Air Sumur Bapak Abe 2015 ................ 2-56

Gambar 2.52.

Dokumentasi kegiatan sampling kualitas udara ambien .................................... 2-59

Gambar 2.53.

Konsentrasi SO2 Tahun 2015 .............................................................................. 2-60

Gambar 2.54.

Konsentrasi NO2 Tahun 2015 ............................................................................. 2-60

Gambar 2.55.

Konsentrasi O3 Tahun 2015 ................................................................................ 2-61

Gambar 2.56.

Konsentrasi TSP Tahun 2015 ............................................................................... 2-62

Gambar 2.57.

Konsentrasi TSP Tahun 2015 ............................................................................... 2-63

Gambar 2.58.

Foto-foto kegiatan Sampling dan Pengujian Kualitas Emisi Cerobong


Industri ................................................................................................................ 2-64

Daftar Isi
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

xii

PEMERINTAH KABUPATEN BANDUNG


BADAN PENGENDALIAN LINGKUNGAN HIDUP

Gambar 2.59.

Perbandingan Konsentrasi SO2 (a) TSP (b), dan NO2 (c) Cerobong Industri Tahun
2009-2015 ........................................................................................................... 2-65

Gambar 2.60.

Beban Pencemar Emisi Cerobong PLTU Tahun 2014 ......................................... 2-67

Gambar 2.61.

pH Air Hujan Tahun 2014 .................................................................................... 2-68

Gambar 2.62.

Tren pH Air Hujan Tahun 2008-2015 .................................................................. 2-69

Gambar 2.63.

Konsentrasi Senyawa Asam dalam air Hujan Tahun 2014 .................................. 2-69

Gambar 2.64.

Konsentrasi Senyawa Asam dalam air Hujan Tahun 2014 .................................. 2-69

Gambar 2.65.

Curah Hujan Rata-rata per Bulan Beberapa Stasiun Kab Bandung Tahun
2015..................................................................................................................... 2-71

Gambar 2.66.

Curah Hujan Rata-rata bulanan Tahun 2010 - 2015........................................... 2-71

Gambar 2.67.

Suhu Rata-rata bulanan Tahun 2015 ................................................................. 2-72

Gambar 2.68.

Suhu Rata-rata bulanan Tahun 2006 - 2015...................................................... 2-73

Gambar 2.69.

Kejadian Banjir Rancaekek Tahun 2015 .............................................................. 2-74

Gambar 2.70.

Rawan Banjir di Kabupaten Bandung .................................................................. 2-74

Gambar 2.71.

Peta Daerah Rawan Banjir................................................................................... 2-75

Gambar 2.72.

Daerah Genangan Banjir Sungai Citarun Hulu .................................................... 2-75

Gambar 2.73.

Banjir di Kabupaten Bandung 2014..................................................................... 2-76

Gambar 2.74.

Banjir di Kabupaten Bandung tahun 2013 .......................................................... 2-76

Gambar 2.75.

Warga dari berbagai RW di Desa Cilampeni, Kecamatan Katapang, Kabupaten


Bandung sedang mengantre untuk mendapatkan air bersih di depan
sebuah pabrik ...................................................................................................... 2-77

Gambar 2.76.

Longsor Pangalengan 2015 ................................................................................. 2-78

Gambar 3.1.

Jumlah Penduduk Per Kecamatan Kabupaten Bandung Tahun 2015 .................. 3-1

Gambar 3.2.

Persentase Jumlah Penduduk Tiap Kecamatan 2015 ........................................... 3-2

Gambar 3.3.

Perbandingan Jumlah Penduduk Kabupaten Bandung Tahun 2007-2015........... 3-3

Gambar 3.4.

Persentase Pertumbuhan Penduduk Kabupaten Bandung 2008-2015 ............... 3-3

Gambar 3.5.

Kepadatan Penduduk Tiap Kecamatan di Kabupaten Bandung Tahun 2015 ....... 3-4

Daftar Isi
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

xiii

PEMERINTAH KABUPATEN BANDUNG


BADAN PENGENDALIAN LINGKUNGAN HIDUP

Gambar 3.6.

Rasio Penduduk Laki-Laki dan Peremmpuan di Kabupaten Bandung Tahun ............


2010-2015 ............................................................................................................. 3-5

Gambar 3.7.

Komposisi Penduduk Kabupaten Bandung Berdasarkan Kelompok Umur Tahun


2015....................................................................................................................... 3-6

Gambar 3.8.

Angka Ketergantungan Penduduk di Kabupaten bandung Tahun 2010-2015...... 3-7

Gambar 3.9.

Jumlah Penduduk Menurut Tingkat Pendidikan ................................................... 3-7

Gambar 3.10.

Jumlah Rumah Tangga Miskin di Kabupaten Bandung 2014 .............................. 3-10

Gambar 3.11.

Persentase Rumah Tangga Miskin di Kabupaten Bandung 2015 ........................ 3-10

Gambar 3.12.

Permukiman Kumuh di Kabupaten Bandung ...................................................... 3-11

Gambar 3.13.

Jumlah R T Berdasarkan Penggunaan Sumber Air minum di Kabupaten Bandung


2015..................................................................................................................... 3-14

Gambar 3.14.

Pelayanan Air Bersih PDAM Tirta Raharja di Kabupaten .................................... 3-15

Gambar 3.15.

Jumlah RT dan Fasilitas Tempat Buang Air Besar di Kabupaten Bandung


2015..................................................................................................................... 3-18

Gambar 3.16.

Perkiraan Potensi Beban Pencemar TSS,BOD,dan COD dalam Air Limbah ..............
Domestik di Kabupaten Bandung 2015 ............................................................... 3-21

Gambar 3.17.

IPAL Soreang ....................................................................................................... 3-22

Gambar 3.18.

IPAL Soreang, IPLT Babakan dan IPLT Cibeet yang Mengolah Limbah Tinja
Penduduk ............................................................................................................ 3-23

Gambar 3.19.

Timbulan Sampah Tiap Kecamatan (M3/hari) ................................................... 3-25

Gambar 3.20.

Timbulan Sampah Yang dibakar, dan Di buang di Bantaran Sungai .................. 3-25

Gambar 3.21.

Sampah menumpuk pada aliran sungai Cikapundung menuju Sungai .....................


Citarum di Bojongsoang, Kabupaten Bandung ................................................... 3-26

Gambar 3.22.

Peta Pelayanan Pengelolaan Sampah di Kabupaten Bandung ........................... 3-26

Gambar 3.23.

Pemulung di TPA Babakan Kabupaten Bandung ................................................. 3-29

Gambar 3.24.

10 Jenis Penyakit dominan yang diderita pasien Puskesmas Kab Bandung...... 3-31

Gambar 3.25.

Perbandingan persentase penyakit yang diderita masyarakat 2010-2015 ........ 3-31

Daftar Isi
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

xiv

PEMERINTAH KABUPATEN BANDUNG


BADAN PENGENDALIAN LINGKUNGAN HIDUP

Gambar 3.26.

Perbandingan Berat Limbah Padat B3 tahun 2014 -2015 ................................... 3-32

Gambar 3.27.

Konsentrasi BOD dan COD Limbah Cair dari Rumah Sakit 2015 ........................ 3-33

Gambar 3.28.

Konsentrasi BOD Limbah Cair dari Rumah Sakit 2012-2014 .............................. 3-34

Gambar 3.29.

Konsentrasi COD Limbah Cair dari Rumah Sakit 2012-2014 ............................... 3-34

Gambar 3.30.

Beban Pencemar Limbah Cair Rumah Sakit 2015 ............................................... 3-35

Gambar 3.31.

Konsumsi Berbagai jenis Pupuk Untuk Tanaman Perkebunan Teh .................... 3-38

Gambar 3.32.

Konsumsi Berbagai Jenis Pupuk pada Tanaman Padi dan Palawija, 2015 .......... 3-39

Gambar 3.33.

Realisasi Distribusi Pupuk untuk Padi dan Palawija Tahun 2012-2015 ............... 3-39

Gambar 3.34.

Konsumsi Urea (Ton) Oleh Padi dan Holtikultura Tahun 2015 ........................... 3-40

Gambar 3.35.

Luas Lahan Sawah Berdasarkan frekuensi Tanam Tahun 2015 .......................... 3-41

Gambar 3.36.

Luas Lahan Sawah Tahun 2010 - 2015 ................................................................ 3-42

Gambar 3.37.

Luas Lahan Sawah Tiap Kecamatan Tahun 2015................................................. 3-42

Gambar 3.38.

Luas Lahan Sawah Yang ditanami tanaman Lain 2015 ....................................... 3-43

Gambar 3.39.

Emisi GRK (CH4 Ton/Thn) dari Pengolahan Sawah Tiap Kecamatan,2015 ......... 3-44

Gambar 3.40.

Emisi GRK (CO2 Ton/Thn) dari Pemupukan Lahan Sawah Tiap Kecamatan
Tahun 2015 ......................................................................................................... 3-44

Gambar 3.41.

Potensi Beban Pencemar BOD dalam Limbah Cair Persawahan Tiap Kecamatan,
2015..................................................................................................................... 3-45

Gambar 3.42.

Potensi Beban Pencemar Total P dalam Limbah Cair Persawahan 2015 ............ 3-46

Gambar 3.43.

Jumlah Berbagai Jenis Hewan Ternak Tahun 2015 ............................................. 3-47

Gambar 3.44.

Jumlah Unggas Kabupaten Bandung Tahun 2015 .............................................. 3-47

Gambar 3.45.

Jumlah Berbagai Jenis Hewan Ternak Tiap Kecamatan Tahun 2015 ................. 3-48

Gambar 3.46.

Jumlah dan Jenis Unggas di Kab Bandung 2015.................................................. 3-49

Gambar 3.47.

Emisi GRK CH4 (Ton/Tahun) Hewan Ternak Tahun 2015 ................................... 3-50

Gambar 3.48.

Emisi CH4 dari Peternakan Unggas Tiap Kecamatan, 2015............................... 3-50

Gambar 3.49.

Potensi Beban Pencemar limbah cair Hewan ternak 2015 ................................. 3-52

Gambar 3.50.

Potensi Beban BOD limbah cair Tiap jenis Hewan ternak, 2015 ......................... 3-52

Daftar Isi
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

xv

PEMERINTAH KABUPATEN BANDUNG


BADAN PENGENDALIAN LINGKUNGAN HIDUP

Gambar 3.51.

Potensi Beban BOD limbah cair Hewan ternak Tiap Kecamatan, 2015 .............. 3-53

Gambar 3.52.

Potensi Beban T-N limbah cair Hewan Ternak Tiap Kecamatan, 2015 .............. 3-53

Gambar 3.53.

Potensi Beban BOD Ternak Unggas, 2015 .......................................................... 3-54

Gambar 3.54.

Potensi Beban BOD Ternak Unggas, 2015 .......................................................... 3-54

Gambar 3.55.

Nilai Konsentrasi Maksimum Pencemar dalam Limbah Cair Industri ................. 3-57

Gambar 3.56.

Proses produksi industri pemintalan, pertenunan dan perajutan ...................... 3-57

Gambar 3.57.

Beban Pencemar dalam Limbah Cair Industri ..................................................... 3-58

Gambar 3.58.

Beban Pencemar Limbah Cair Industri Tahu Kabupaten Bandung ..................... 3-59

Gambar 3.59.

Luas area pertambangan andesit di Kabupaten Bandung .................................. 3-60

Gambar 3.60.

Jumlah Bahan Bakar Minyak Yang Didistribusikan Ke SPBU di Kabupaten Bandung


............................................................................................................................. 3-64

Gambar 3.61.

Emisi CO2 dari Konsumsi Bahan Bakar Yang terdistribusi di SPBU ..................... 3-65

Gambar 3.62.

Emisi GRK (Ton/tahun) dari Kegiatan Transportasi, Industri dan Rumah Tangga
............................................................................................................................. 3-66

Gambar 3.63.

Rata-rata Volume Kendaraan Berdasarkan Waktu di 13 ruas jalan Kabupaten


Bandung .............................................................................................................. 3-67

Gambar 3.64.

Rasio V/C 13 ruas jalan Kabupaten Bandung, 2014 ........................................... 3-68

Gambar 3.65.

Jumlah Kendaraan untuk semua arah di ruas jalan Banjaran-Pameungpeuk, 2015


............................................................................................................................. 3-69

Gambar 3.66.

Perbandingan V/C ruas jalan Kabupaten Bandung 2013-2015 ........................... 3-70

Gambar 3.67.

Kemacetan Jalan akibat Volume Kendaraan berlebih dan Perbaikan Jalan ....... 3-71

Gambar 3.68.

Luas Terminal di Kabupaten Bandung................................................................. 3-71

Gambar 3.69.

Peta Sebaran Terminal di Kabupaten Bandung .................................................. 3-72

Gambar 3.70.

Terminal Angkot dan kereta kuda ....................................................................... 3-73

Gambar 3.71.

Luas Lokasi Objek Wisata di Kabupaten Bandung .............................................. 3-74

Gambar 3.72.

Kawasan Wisata Kawah Putih di Desa Sindanglaya Kecamatan Rancabali ......... 3-74

Gambar 3.73.

Kawasan Wisata Kawah Tangkuban Perahu ....................................................... 3-75

Gambar 3.74.

Taman Wisata Alam Kamojang ........................................................................... 3-75

Daftar Isi
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

xvi

PEMERINTAH KABUPATEN BANDUNG


BADAN PENGENDALIAN LINGKUNGAN HIDUP

Gambar 3.75.

Bumi Perkemahan Ranca Upas di Kecamatan Rancabali .................................... 3-75

Gambar 3.76.

Bumi Perkemahan Ranca Upas di Kecamatan Rancabali .................................... 3-75

Gambar 3.77.

Situ Patenggang di Kecamatan Rancabali ........................................................... 3-76

Gambar 3.78.

Jumlah Kamar Hotel dan Hunian /bulan di Kabupaten Bandung 2015 .............. 3-76

Gambar 3.79.

Kualitas BOD Hotel Marbella Kabupaten Bandung 2012-2014........................... 3-77

Gambar 3.80.

Lumpur IPAL yang Masih Disimpan pada Bak Pengering Lumpur , TPS Limbah B3
serta pemanfaatan limbah B3 ............................................................................ 3-79

Gambar 3.79.

Kualitas BOD Hotel Marbella Kabupaten Bandung 2012-2014........................... 3-77

Gambar 4.1.

Luas LahanPenghijauan di 25 Kecamatan Kabupaten Bandung ........................... 4-3

Gambar 4.2.

Jumlah Pohon yang ditanam di lahan Penghijauan Kabupaten Bandung............. 4-3

Gambar 4.3.

Luas Lahan Yang Direhabilitasi Pemerintah Kabupaten Bandung 2012-2015 ...... 4-4

Gambar 4.4.

Luas Lahan Hutan Yang direboisasi pada Kawasan Hutan Lindung Kabupten
Bandung 2012-2015 .............................................................................................. 4-5

Gambar 4.5.

Komoditi Yang diusahakan MDH dalam Program PHBM ...................................... 4-6

Gambar 4.6.

Pengelolaan Hutan Bersama Masyarakat 2013-2015 ........................................... 4-6

Gambar 4.7.

Pengelolaan hutan Wisata Budaya Cibarangbang Desa Bojongsari Kecamatan


Bojong Soang Kabupaten Bandung ....................................................................... 4-7

Gambar 4.8.

Pemantauan Kualitas Udara Ambien .................................................................... 4-6

Gambar 4.9.

Pengawasan pengendalian Pencemaran air, Kegiatan RS dan Pengelolaan Limbah


B3 .......................................................................................................................... 4-9

Gambar 4.10.

Pengambilan Sampel Emisi Emisi Udara Sumber Tidak Bergerak ....................... 4-10

Gambar 4.10.

Pengambilan Sampel Emisi Emisi Udara Sumber Tidak Bergerak ....................... 4-10

Gambar 4.11.

Pengawasan IPAL Cisirung, IPAL Soreang dan TPA Babakan............................... 4-10

Gambar 4.12.

Pemantauan Kualitas Anak Sungai Citarum ....................................................... 4-10

Gambar 4.13.

Rapat-Rapat koordinasi 2015 .............................................................................. 4-11

Gambar 4.14.

Rapat Pembahasan Laporan SLH Kabupaten Bandung Tahun 2015 dan SIL ...... 4-13

Gambar 4.15.

Peta Usulan TPPAS Kabupaten Bandung ............................................................ 4-17

Gambar 4.16.

Peta Usulan Lokasi TPS 3R di Kabupaten Bandung ............................................. 4-17

Daftar Isi
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

xvii

PEMERINTAH KABUPATEN BANDUNG


BADAN PENGENDALIAN LINGKUNGAN HIDUP

Gambar 4.17.

Rencana Pengolahan Air Limbah Industri ........................................................... 4-19

Gambar 4.18.

Jumlah Dokumen UKL-UPL yang Telah Disahkan BPLH Kabupaten Bandung Tahun
2007-2015 ........................................................................................................... 4-27

Gambar 4.19.

Proporsi Jenis Industri 2015 ................................................................................ 4-29

Gambar 4.20.

Persentase Penaatan Usaha/Kegiatan dalam Pengendalian Pencemaran


Lingkungan Tahun 2015 ...................................................................................... 4-30

Gambar 4.21.

Pengambilan Sampel Air Limbah ........................................................................ 4-31

Gambar 4.22.

Jumlah dan Klasifikasi Pengaduan 2013.............................................................. 4-34

Gambar 4.23.

Dokumentasi Pengambilan Sampel sebagai tindak Lanjut Pengaduan .............. 4-34

Gambar 4.24.

Pengaduan Lingkungan di Kabupaten Bandung.................................................. 4-35

Gambar 4.25.

Direktur Utama PT Pertamina Geothermal Energy (PGE) Rony Gunawan menerima


penghargaan Proper Emas dari Wakil Presiden Republik Indonesia H. Muhammad
Jusuf Kalla di Jakarta, Selasa 2 Desember 2015. ................................................. 4-38

Gambar 4.26.

Pelaksanaan Dokumentasi Pelaksanaan Kegiatan Penyuluhan dan Pengendalian


Polusi dan Pencemaran Tahun 2015 ................................................................... 4-39

Gambar 4.27.

Konservasi SDA Di Desa Cikawao Kec Pacet Wilayah S Citarum Hulu................. 4-41

Gambar 4.28.

Kegiatan dalam Program Kepedulian Lingkungan oleh Pertamina Geothermal


Energy.................................................................................................................. 4-42

Gambar 4.29.

Konsep Pengelolaan Sampah Organik Dalam Program Dusun Bersih ................ 4-42

Gambar 4.30.

Kegiatan Revegetasi pada Area PLTP .................................................................. 4-43

Gambar 4.31.

Inventarisasi Fauna di area Pengelolaan PTP ...................................................... 4-44

Gambar 4.32.

Area pembibitan Tanaman Milik Perusahaan ..................................................... 4-44

Gambar 4.33.

Skema Pengelolaan Limbah Padat di Star Energy Geothermal........................... 4-44

Gambar 4.34.

Anggaran Pengelolaan Lingkungan Hidup BPLH ................................................. 4-48

Gambar 4.35.

Perbandingan Anggaran Pengelolaan Lingkungan BPLH Tahun 2012-2015 ....... 4-49

Gambar 4.36.

Struktur Organisasi BPLH Kabupaten Bandung 2015 .......................................... 4-51

Daftar Isi
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

xviii

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Bab 1 Pendahuluan
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

1-0

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

1.1 LATAR BELAKANG


Perekonomian Kabupaten Bandung selama kurun waktu 2010 hingga 2015 terus mengalami
pertumbuhan yang positif, dimana pada tahun 2015 PDRB per kapita Kabupaten Bandung sebesar
10,70% (PDRB dengan migas). Dalam pembangunan berkelanjutan, keberhasilan tidak saja diukur
melalui peningkatan pertumbuhan ekonomi, juga adanya keselarasan dengan pembangunan
manusia, serta kelestarian lingkungan dan sumber daya alam.
Pertumbuhan penduduk yang cukup besar di Kabupaten Bandung rata-rata sebesar 1,83% per tahun
berpotensi menjadi penekan terhadap kualitas lingkungan, berupa degradasi lahan dan pencemaran,
yang pada akhirnya akan menurunkan kualitas penduduk. Implikasi jumlah penduduk yang besar
antara lain adalah meningkatnya kebutuhan lahan untuk perumahan, kebutuhan pengembangan
kegiatan industri dan kebutuhan sumber daya alam, meningkatnya kebutuhan akan sarana dan
prasarana sanitasi,kebutuhan sarana dan prasarana transportasi dan penggunaan bahan bakar untuk
energi. Bersumber dari kegiatan-kegiatan inilah, degradasi dan pencemaran lingkungan berawal.
Permasalahan degradasi dan pencemaran lingkungan
telah menjadi isu lingkungan Kabupaten Bandung. Pada
tahun 2011, isu lingkungan dalam Status Lingkungan
Hidup Daerah Kabupaten Bandung lebih ditekankan pada
masalah yang disebabkan oleh pertambahan aktivitas
domestik penduduk seperti pencemaran air sungai,
tanah, keterbatasan air bersih, penurunan kualitas udara ambien dan perubahan tata guna lahan
(SLHD Kabupaten Bandung, 2011). Begitu pun halnya pada tahun 2012 hingga 2014, isu lingkungan
Kabupaten Bandung lebih ditekankan pada degradasi lingkungan, yaitu menurunnya kualitas air
Sungai Citarum. Pada Status Lingkungan Hidup Daerah (SLHD) Kabupaten Bandung Tahun 2015,
dengan semangat terus berjuang mengupayakan terciptanya lingkungan hidup yang lebih baik,
penurunan kualitas air Sungai Citarum masih menjadi isu lingkungan yang diprioritaskan untuk
ditanggulangi.
Fakta lain yang harus dijadikan perhatian adalah, pendapatan bruto Kabupaten Bandung yang
beberapa tahun lalu didominasi oleh sektor industri pengolahan, tahun ini bergeser ke sektor
perdagangan, hotel dan restoran, namun pengawasan dan pengendalian terhadap penekan
lingkungan tetap harus ditingkatkan untuk meminimalkan dampak negatif yang muncul, sehingga
konsep pembangunan berkelanjutan dan berwawasan lingkungan di Kabupaten Bandung dapat
terealisasi. Hal ini sesuai dengan apa yang telah diamanatkan dalam RPJMD Kabupaten Bandung
Bab 1 Pendahuluan
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

1-1

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

,yaitu Mengendalikan Pembangunan agar Berwawasan Lingkungan.


Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah dan Peraturan Pemerintah
Nomor 38 Tahun 2007 telah melimpahkan kewenangan pengelolaan lingkungan hidup kepada
Pemerintah Daerah Provinsi dan Kabupaten/Kota. Di sisi lain, undang-undang tentang Perlindungan
dan Pengelolaan Lingkungan Hidup (Undang-Undang No.32 tahun 2009), pada pasal (62), memberi
amanat kepada pemerintah daerah untuk mengembangkan sistem informasi lingkungan hidup yang
memuat paling sedikit informasi mengenai status lingkungan hidup, peta rawan lingkungan hidup
dan informasi lingkungan hidup lainnya.
Atas dasar uraian tersebut, Badan Pengendalian Lingkungan Hidup Kabupaten Bandung kembali
menyusun Laporan Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung Tahun 2015 dengan
pendekatan metode P-S-R (Pressure - State - Response). Analisis P-S-R adalah analisis keterkaitan
antara perubahan kualitas lingkungan hidup Kabupaten Bandung (status), berbagai kegiatan yang
menyebabkan terjadinya perubahan kualitas lingkungan hidup (tekanan), dan upaya-upaya yang
dilakukan para pemangku kepentingan baik Pemerintah Kabupaten Bandung, swasta dan
masyarakat dalam mengatasinya (respon). Analisis P-S-R yang dilakukan mengacu pada Pedoman
Penyusunan Status Lingkungan Hidup Daerah Tahun 2013 versi Penyempurnaan Tahun 2014, yang
diterbitkan bulan Oktober 2014 oleh Kementerian Lingkungan Hidup.
Selama ini, Laporan Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung telah menjadi sumber
acuan berbagai pihak,seperti peneliti dan akademisi, LSM,birokrat dan lain-lain berkaitan dengan
informasi kondisi lingkungan di Kabupaten Bandung. Lebih jauh lagi, SLHD telah menjadi masukan
dalam menyusun kebijakan pada berbagai sektor yang berkaitan dengan pengelolaan lingkungan
hidup, sehingga para pemangku kepentingan dapat melaksanakan amanah pembangunan
berkelanjutan dan berwawasan lingkungan.
Laporan SLHD ini merupakan salah satu wujud realisasi Pemerintah Kabupaten Bandung dalam
menyediakan, memberikan dan atau menerbitkan informasi yang berkaitan dengan kepentingan
publik, sebagaimana ditetapkan dalam Undang-Undang Nomor 14 tahun 2008 tentang Keterbukaan
Informasi. Penyusunan SLHD Kabupaten Bandung tahun 2015 terdiri dari dua buku yaitu:
1. Buku Laporan Status Lingkungan Hidup Daerah (Buku I)

Bab 1 Pendahuluan
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

1-2

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Buku Laporan ini berisi analisis keterkaitan antara perubahan kualitas lingkungan hidup (status),
kegiatan yang menyebabkan terjadinya perubahan kualitas lingkungan hidup (tekanan), dan
upaya untuk mengatasinya (respon).
2. Buku Data (Buku II)
Buku Data berisi data-data kualitas lingkungan hidup menurut media lingkungan (air, udara,
lahan), data kegiatan/hasil kegiatan yang menyebabkan terjadinya perubahan kualitas lingkungan
hidup, data upaya atau kegiatan untuk mengatasi permasalahan lingkungan, dan data penunjang
lainnya yang diperlukan untuk melengkapi analisis.

1.2 MAKSUD DAN TUJUAN SERTA MANFAAT SLHD


Maksud penyusunan Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung Tahun 2015 adalah untuk
memberikan potret status lingkungan hidup, tekanan yang mempengaruhinya, serta respon
pemerintah untuk mengelola tekanan, termasuk upaya yang telah dilakukan oleh berbagai pihak
untuk memperbaiki status lingkungan sesuai dengan prinsip pembangunan berkelanjutan dan
berwawasan lingkungan, dengan beberapa tujuan yang hendak dicapai, yaitu:

Tersusunnya laporan status lingkungan hidup daerah dan SDA yang menjadi acuan dalam
evaluasi dan pemantauan kinerja pengelolaan lingkungan hidup dan SDA,

Tersedianya dokumen yang mendorong inisiatif berbagai pemangku kepentingan dalam


menyusun program dan kegiatan peningkatan keberlanjutan pembangunan sesuai dengan
kompetensinya dan atau secara sinergis dengan pelaku lain,

Pengembangan laporan kualitas lingkungan yang dapat menjadi acuan dalam pemaparan
kondisi lingkungan serta dapat mendorong terjadinya partisipasi aktif dari stakeholder dalam
mengatasi berbagai masalah lingkungan,

Pengembangan jaringan informasi pertukaran data dan informasi lingkungan sehingga dapat
menuju terciptanya suatu standar pertukaran data lingkungan (standard format exchange),

Penyebaran luas informasi, kebijakan dan response dalam rangka meningkatkan kualitas
lingkungan secara jelas, mudah di cerna oleh pemangku kepentingan yang berbeda.

Sedangkan manfaat dari SLHD Kabupaten Bandung adalah:


a.

Selama ini SLHD Kabupaten Bandung telah bermanfaat sebagai sumber data dan informasi
secara rutin dan berkala tentang kondisi lingkungan saat ini dan prospeknya untuk waktu yang
akan datang bagi publik, pemerintah maupun swasta serta menjadi bahan pertimbangan

Bab 1 Pendahuluan
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

1-3

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

dalam pengambilan keputusan; sebagai bahan referensi laporan akademik/kajian/penelitian


dan lain-lain
b.

Sebagai cermin kinerja pelaksanaan program dan kebijakan yang direncanakan maupun yang
sudah dilaksanakan untuk menjawab perubahan lingkungan dan peningkatan upaya untuk
mencapai standar lingkungan;

c.

Sebagai alat untuk meningkatkan pemahaman dan kesadaran akan kondisi kualitas lingkungan
dan kecenderungannya.

1.3 PROFIL KABUPATEN BANDUNG


Kabupaten Bandung, adalah sebuah daerah kabupaten di Provinsi Jawa Barat,
dengan Ibukota Soreang. Kabupaten Bandung memiliki posisi sangat strategis
dalam konstelasi geografis regional maupun nasional dan menjadi kawasan
terdekat dengan ibukota Propinsi Jawa Barat serta menjadi salah satu pintu
gerbang utama Kawasan Bandung Raya.

Secara geografis letak Kabupaten Bandung berada pada 6,41719 Lintang Selatan dan di antara
107221085 Bujur Timur dan keseluruhan wilayah berupa daratan yang kaya akan berbagai
sumber daya alam. Sebagian besar wilayah Kabupaten Bandung berada di antara bukit-bukit dan
gunung-gunung yang sebagain di antaranya menjadi cagar alam berbagai flora dan fauna khas Jawa
Barat. Di sebelah utara Kabupaten Bandung terdapat Bukittunggul yang tingginya 2.200 m, Gunung
Tangkuban Parahu tingginya 2.076 m, yang berbatasan dengan Kabupaten Bandung Barat dan
Kabupaten Purwakarta; di sebelah selatan terdapat Gunung Patuha dengan tinggi 2.334 m, Gunung
Malabar dengan tinggi 2.321 m, serta Gunung Papandayan dengan tinggi 2.262 m dan Gunung
Guntur dengan tinggi 2.249 m, dimana keduanya berada di perbatasan dengan Kabupaten Garut.
Dengan Morfologi wilayah pegunungan dengan rata-rata kemiringan lereng antara 0-8 %, 8-15 %
hingga di atas 45 %. Kabupaten Bandung beriklim tropis yang dipengaruhi oleh iklim muson dengan
curah hujan rata-rata antara 1.500 mm sampai dengan 4.000 mm per tahun. Suhu udara berkisar
antara 120 C sampai 240 C dengan kelembaban antara 78 % pada musim hujan dan 70 % pada musim
kemarau.
Batas-batas wilayah Kabupaten Bandung sebagai berikut :

Bab 1 Pendahuluan
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

1-4

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

sebelah utara berbatasan dengan Kabupaten Bandung Barat;

sebelah timur berbatasan dengan Kabupaten Sumedang dan Kabupaten Garut;

sebelah selatan berbatasan dengan Kabupaten Garut dan Kabupaten Cianjur,

sebelah barat berbatasan dengan Kabupaten Bandung Barat

di bagian tengah berbatasan dengan Kota Bandung dan Kota Cimahi.

Gambar 1.1. Peta Batas Administrasi Kabupaten Bandung


Sumber: Bappeda Kabupaten Bandung, 2015
Kabupaten Bandung memiliki luas 1.762,39 km2. Terhitung mulai 17 Desember 2007, melalui
Peraturan Daerah Kabupaten Bandung Nomor 18 Tahun 2007 tentang Pembentukan Kecamatan
Kutawaringin, jumlah kecamatan di Kabupaten Bandung menjadi 31 kecamatan, yaitu dengan
bertambahnya Kecamatan Kutawaringin yang sebelumnya merupakan ibu kota Kecamatan Soreang.
Dataran Kabupaten Bandung terhampar luas di bagian tengah Cekungan Bandung dengan
kemiringan 02% dan 28% ke arah barat dan ke arah Sungai Citarum yang membelah wilayah dari
timur ke barat. Wilayah ini merupakan kawasan pesawahan yang subur yang sebagian di antaranya
merupakan kawasan rawan banjir. Kota-kota yang merupakan satelit dan sembrani tandingan
(counter magnet) dari Kota Bandung terdapat di wilayah ini. Secara rinci proporsi tingkat kemiringan
lahan di Kabupaten Bandung disajikan sebagai berikut (Profil Kabupaten Bandung, 2015):

Bab 1 Pendahuluan
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

1-5

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Daerah datar (08%) meliputi areal seluas 119.636,62 Ha atau seluas 37,68% dari seluruh
luas daratan yang ada tersebar di sepanjang alur Sungai Citarum;

Daerah landai (815%) meliputi areal seluas 42.897,83 Ha atau seluas 13,51% dari seluruh
areal yang ada;

Daerah agak curam (1525%) meliputi areal seluas 85.076,60 Ha atau seluas 26,79% dari
seluruh areal yang ada;

Daerah curam (2540%) meliputi areal seluas 61.187,77 Ha atau seluas 19,27% dari
seluruh areal yang ada;

Daerah sangat curam (>40%) meliputi areal seluas 8.758,45 Ha atau seluas 2,76% dari
seluruh areal yang ada. Daerah ini merupakan punggung-punggung pegunungan yang
berada di wilayah Kabupaten Bandung.

Potensi sumber daya air tersedia cukup melimpah, baik air bawah tanah maupun air permukaan. Air
permukaan terdiri dari situ alami, danau buatan serta 172 buah sungai dan anak-anak sungai.
Sumber air permukaan pada umumnya dimanfaatkan untuk memenuhi kebutuhan pertanian,
industri dan sosial lainnya. Sedangkan air tanah dalam (kedalaman 60-200 meter), pada umumnya
dipergunakan untuk keperluan industri, non industri dan sebagian kecil untuk rumah tangga.
Sebagian besar masyarakat Kabupaten Bandung memanfaatkan air tanah bebas (sumur gali) dan air
tanah dangkal (kedalaman 24 sampai 60 meter) untuk memenuhi kebutuhan rumah tangga dimana
hanya sebagian kecil masyarakat yang memanfaatkan fasilitas air dari PDAM.
Potensi unggulan Kabupaten Bandung mencakup pertanian, peternakan, pertambangan dan energi
serta industri baik besar maupun kecil. Selain mejadi sumber andalan pendapatan daerah, usaha /
kegiatan yang berkaitan dengan potensi unggulan tersebut memiliki resiko mencemari dan merusak
lingkungan baik udara, tanah maupun perairan.

Jumlah penduduk yang berjumlah 3534.111 jiwa bisa menjadi potensi andalan bagi kemajuan
Kabupaten Bandung, namun dapat pula menjadi beban pembangunan dan lingkungan mengingat
masih terdapat masyarakat yang berpendidikan rendah ataupun belum memiliki kesadaran akan
perlunya menerapkan prinsip-prinsip pembangunan berkelanjutan dan berwawasan lingkungan.
Oleh karenanya peran pemerintah dan swasta dalam melakukan pembangunan dan pengembangan
sumber daya manusia dan berbagai sosialisasi berkaitan dengan lingkungan hidup perlu senantiasa
dilakukan.

Bab 1 Pendahuluan
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

1-6

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

1.4 VISI DAN MISI


Dalam melaksanakan program-program pembangunan di segala bidang, Pemerintah Kabupaten
Bandung mencanangkan visi :
"Terwujudnya Kabupaten Bandung yang Maju, Mandiri dan Berdaya Saing, melalui Tata Kelola
Pemerintahan yang Baik dan Pemantapan Pembangunan Perdesaan, Berlandaskan Religius,
Kultural dan Berwawasan Lingkungan"
Untuk mewujudkan Visi tersebut, maka Pemerintah Kabupaten Bandung menetapkan 7 buah misi
yang harus mendapatkan perhatian dan dilaksanakan secara seksama yaitu:
1. Meningkatkan profesionalisme birokrasi;
2. Meningkatkan kualitas SDM (pendidikan dan kesehatan) yang berlandaskan Iman dan takwa serta
melestarikan budaya sunda;
3. Memantapkan pembangunan perdesaan;
4. Meningkatkan keamanan dan ketertiban wilayah;
5. Meningkatkan ketersediaan infrastruktur dan keterpaduan tata ruang wilayah;
6. Meningkatkan ekonomi kerakyatan yang berdaya saing;
7. Memulihkan keseimbangan lingkungan dan menerapkan pembangunan berkelanjutan.

Dengan berpedoman kepada Visi dan Misi Kabupaten Bandung Tahun 2011 2015, maka Badan
Pengendalian Lingkungan Hidup Kabupaten Bandung mencanangkan visi lembaga:
Terwujudnya Badan Pengendalian Lingkungan Hidup yang proaktif dan berperan dalam
pelaksanaan pembangunan yang berkelanjutan .

Adapun perumusan penjelasan visi tersebut adalah sebagai berikut :


1. Proaktif memiliki arti harifah lebih aktif . Hal ini berarti BPLH akan lebih aktif dan responsif
dalam menjawab kondisi, tantangan, dan permasalahan lingkungan hidup aktual
2. Berperan, bahwa BPLH akan bertindak dan mengambil peran sesuai dengan Tugas fokok dan
fungsinya secara professional dalam mengawal pembangunan yang memperhatikan daya dukung
dan daya tampung lingkungan serta pelestarian sumber daya alam dan lingkungan hidup .

Agar visi tersebut dapat diwujudkan dan dapat mendorong efektifitas dan efisiensi pemanfaatan
potensi yang dimiliki, maka BPLH menetapkan 6 (enam) misi, yaitu;
1. Mewujudkan penyelenggaraan kepemerintahan yang proktif di bidang lingkungan hidup;
Bab 1 Pendahuluan
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

1-7

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

2. Meningkatkan upaya pengendalian pencemaran dan kerusakan lingkungan ;


3. Melaksanakan koordinasi dan kemitraan dengan para pemangku kepentingan untuk mewujudkan
integrasi, sinkronisasi dan harmonisasi progam-progam lingkungan;
4. Mengembangkan sistem informasi sumber daya dan lingkungan hidup;
5. Mengoptimalkan penegakan hukum lingkungan;
6. Mengembangkan sarana dan prasarana pendukung dan pengelolaan Lingkungan.

1.5 ISU LINGKUNGAN HIDUP UTAMA


Seperti halnya tahun 2011 hingga 2014, isu lingkungan hidup utama tahun 2015 berkaitan dengan
perkembangan wilayah dan dampaknya terhadap lingkungan Kabupaten Bandung adalah
Penurunan Kualitas Air Sungai Citarum. Pemilihan isu tersebut didasarkan pada realita bahwa
sungai Citarum sebagai sungai lintas wilayah administratif memiliki kondisi yang sangat
memprihatinkan, menjadi sungai paling tercemar di dunia. Berbagai kegiatan penduduk sangat
mengandalkan keberadaan sungai Citarum. Namun berbagai kegiatan penduduk pun menjadi
penyebab tercemarnya Sungai Citarum. Berbagai upaya pengelolaan dan pengendalian pencemaran
Sungai Citarum telah dilakukan , namun sampai saat ini belum memperlihatkan hasil yang
menggembirakan. Isu Penurunan Kualitas Air Sungai Citarum dapat digambarkan dalam diagram PSR
sebagai berikut.

Gambar 1.2. Analisis PSR (Pressure/Tekanan-State/Status-Response) Isu Penurunan Kualitas Air


Permukaan (sungai) di Kabupaten Bandung

Bab 1 Pendahuluan
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

1-8

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Status :
Berdasarkan analisis terhadap kualitas air Anak Sungai Citarum tahun 2015, dari 75 titik
pemantauan, terdapat 72 titik pantau tidak memenuhi baku mutu untuk parameter BOD ,59 titik
pantau untuk COD dan 75 titik pantau untuk fecal coliform. Pada tahun 2014, jumlah titik pantau
yang tidak memenuhi Baku Mutu Air Kelas 2 meningkat tajam dibandingkan tahun 2013, dan kondisi
tahun 2015 tidak ada perubahan secara signifikan dibandingkan tahun 2014 (Gambar 1.3).

Gambar 1.3. Tren Jumlah Titik Pantau Yang tidak Memenuhi Baku Mutu Air Kelas 2 Untuk BOD, COD dan
Coliform
Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015
Ini berarti bahwa kondisi kualitas air anak Sungai Citarum belum ada peningkatan. Bila dibandingkan
dengan hasil pemantauan dari tahun 2010 hingga 2015, jumlah titik pantau yang tidak memenuhi
baku mutu BOD, COD dan Coliform meningkat (negatif). Ini memperlihatkan trend yang kualitas
yang memburuk. Lebih lanjut, berdasarkan hasil penentuan status mutu Anak Sungai Citarum
diketahui, bahwa kondisi 75 titik pantau (100%) dikatagorikan tercemar berat, seperti halnya tahun
2014 dan 2013. Bila dilihat dari tren jumlah titik pantau yang mempunyai status tercemar berat,
ternyata menunjukkan kecenderungan meningkat yang berarti bahwa terdapat kecenderungan
kondisi memburuk semakin banyak, seperti ilusterasi Gambar 1.4 berikut.

Bab 1 Pendahuluan
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

1-9

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 1.4. Tren Jumlah Titik Sampling dengan Status Cemar Berat
Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Argumentasi bahwa kondisi kualitas air anak-anak sungai semakin memburuk dipertegas dengan
trend rata-rata indeks pencemaran air (Storet) di tahun 2015 dibandingkan 3 tahun sebelumnya
yang menunjukkan kecenderngan memburuk (Gambar 1.5).

Gambar 1.5. Tren Nilai Rata-Rata IPA Metode Storet


Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015
Penurunan kapasitas Sungai Citarum disebabkan antara lain oleh sedimentasi/pendangkalan akibat
erosi yang disebabkan banyaknya lahan kritis di hulu Citarum, sehingga daya tampung air Sungai
Citarum berkurang dari semestinya. Setidaknya pada tahun 2014 terdapat 24.542,5 Ha lahan kritis
dan sangat kritis di Kabupaten Bandung, terutama di Kawasan hulu Sungai Citarum. Efeknya adalah
saat musim hujan terjadi banjir yang setiap tahun menjadi langganan wilayah Kabupaten Bandung
terutama di sekitar Sungai Citarum dan anak sungainya.
Di hutan KPH Bandung Selatan, Laju Erosi lahan hutan sudah mencapai nilai 11 Ton/Ha/Tahun (di SPL
3 BKPH Ciparay,RPH Pacet, Tabel SD-6B) dan di statiun pantau yang aktif laju erosi lahan hutan
menunjukkan nilai jauh lebih besar daripada kondisi tahun 2014(yang nilai laju erosinya kurang dari
1 Ton/Ha/tahun). Bisa diperkirakan, di luar kawasan hutan kemungkinan akan memiliki laju erosi
Bab 1 Pendahuluan
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

1-10

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

lahan yang lebih besar mengingat lahan bervegetasi yang dapat mencengkeram air hujan lebih
sedikit daripada di hutan. Berdasarkan hasil pemantauan Perhutani KPH Bandung selatan (Tabel SD6D), sepanjang tahun 2015 terdapat 2 dari 4 lokasi Stasiun Pemantauan Lingkungan (SPL 3 dan 4) di
ruas Sungai Citarum yang memiliki angka sedimentasi sangat besar (1,37-66,59 Ton/Ha/Tahun)
sehingga pada lokasi pantau dan sekitarnya memiliki kategori jelek dan sedang (Gambar 1.6)

(2014)
(2015)
Gambar 1.6. Laju Erosi Lahan Hutan di Bandung Selatan
Sumber: KPH Bandung Selatan, 2015
Antara lain karena Sungai Citarum dan anak-anak sungainya tidak mampu menampung limpasan air
hujan, telah menyebabkan 10 kejadian banjir yang terjadi di 6 kecamatan selama 3 bulan pertama
tahun 2015 hingga tanggal 1 Aprl. Banjir tersebut telah menyebabkan3861 jiwa dan 2 KK menderita,
316 orang mengungsi, 5876 rumah terancam, 25 tempat ibadah, 1 fasum/fasos, dan menggenangi 4
Ha daratan dan 61 Ha sawah. Salah satu penyebabnya adalah hujan yang mengguyur secara terusmenerus, sedangkan kapasitas badan air penerima semakin kecil karena dangkal oleh sedimentasi
dan sampah. Kejadian longsor yang mengiringi hujan pun kerap terjadi di Kabupaten Bandung.
Selama 3 bulan pertama 1 januari hingga 1 April 2015 terdapat 9 kejadian longsor yang sebagian
besar diawali kejadian hujan yang deras. Longsor tersebut menimpa 19 jiwa dan 1 KK , 3 rumah
rusak berat, 5 rumah rusak sedang, 16 rumah terancam serta beberapa ruas jalan tertimbun longsor.

Gambar 1.7. Kejadian Banjir Rancaekek Tahun 2015


Sumber: elshinta.com, 2015

Bab 1 Pendahuluan
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

1-11

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Di lain pihak saat musim kemarau, sebagian anak sungai Citarum mempunyai debit yang sangat kecil
bahkan tidak ada aliran air seperti pada S Citarik Hulu (sebelum Cimande), S Citarik Hilir, Cimahi hilir,
dan lain-lain, serta sebagian wilayah Kabupaten Bandung mengalami kekeringan, yang
mengakibatkan krisis air bersih , seperti yang menimpa 1014 KK di 5 desa di Kecamatan Paseh, Pacet
dan Rancaekek pada tahun 2013 lalu

Kekeringan, krisis air bersih dan banjir menjadi salah satu pemicu maraknya penyakit bawaan air
seperti typus, dysentri , penyakit kulit dan ISPA akibat kondisi sanitasi yang cenderung memburuk
dan ketahanan tubuh penduduk yang melemah. Selama tahun 2015 terdapat lebih dari 110.000
pasien penderita diare, penyakit kulit dan scabies; dan ISPA masih menjadi penyakit yang dominan
diderita penduduk Kabupaten Bandung mencapai 256.450 jiwa, dan anak-anak merupakan penderita
terbanyak karena anak-anak relatif memiliki kerentanan tubuh terhadap penyakit infeksi.

Tekanan :
Tahun 2015, PDAM Kabupaten Bandung baru dapat melayani 52177 sambungan rumah di 17
kecamatan, dan total 70,8% penduduk telah mendapatkan akses air bersih baik dari ledeng (PDAM,
air bersih perdesaan), maupun sumur (air tanah) yang berpotensi tercemari akibat sanitasi yang
buruk.

Ketersediaan sarana dan prasarana sanitasi yang terbatas dan


kondisi sanitasi yang buruk menjadi salah satu sebab
pencemaran lingkungan. Dan kondisi kemiskinan serta
rendahnya tingkat pendidikan, menjadi satu penyebab
rendahnya tingkat sanitasi lingkungan. Di Kabupaten Bandung
Wanita Sebagai sumber penggerak Sanitasi
Masyarakat Sumber: Kompas.com

setidaknya masih terdapat 125455 KK yang belum memiliki

sarana tempat pembuangan air besar sehingga mereka melakukan kegiatan BAB di sungai, kebun
dan lain-lain. Dan baru 37,53 % KK yang memiliki sarana pembuangan air besar (jamban keluarga),
melengkapinya dengan saluran pembuangan air limbah (tangki septik) (Tabel SP-8D). Kondisi ini
menjadi satu potensi meningkatnya beban pencemar BOD dan fecal coli pada badan air permukaan
maupun air tanah.
Banyaknya industri (menegah-besar) yang membuang air limbah ke sungai menjadi sumber
pencemar air lain yang sangat potensial. Setidaknya, dari kegiatan industri tersebut membuang
beban pencemar ke sungai dan anak-anak Sungai Citarum 5131 Ton BOD / tahun, 68294 Ton

Bab 1 Pendahuluan
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

1-12

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

COD/tahun, 8661,02 Ton TSS/tahun dan beban pencemar lain seperti fenol,crom (VI), ammonia serta
minyak dan lemak (Tabel SP-1) dan Gambar 1.8. Puluhan hingga ratusan industri kecil banyak yang
tidak dikelola limbah cairnya mengingat keterbatasan dana yang ada. Hal ini makin memperberat
sungai / badan air penerima dalam menerima beban pencemar. Sekitar 4706 Ton BOD / tahun
beban pencemar, dibuang industri tahu ke lingkungan (Tabel SP-1D)

Gambar 1.8. Beban Pencemar dari Limbah Cair Industri Tahun 2015
Sumber:BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Dari 216 industri manufaktur (menengah-besar) yang terdata di tahun 2015, 47% industri yang taat
secara teknis dalam mengelola limbah cairnya (Tabel UP-4A). Hal ini berpengaruh terhadap kualitas
air limbah yang dibuang ke sungai/anak Sungai Citarum. Kegiatan pertanian, baik pengelolaan sawah
maupun peternakan memberikan dampak samping berupa limbah cair yang turut masuk ke badan
air penerima, menambah beban pencemar yang sudah sedemikian besar. Diperkirakan selama tahun
2015, dari kegiatan pertanian sawah menimbulkan beban pencemar sebesar 18,133 Ton BOD/tahun,
1,612 Ton Total N/tahun, 0,806 Ton Total P / tahun, 0,011 Ton TSS / tahun dan 12,895 m3
pestisida/tahun.

Sementara itu dari kegiatan peternakan hewan ternak (sapi, kambing dll)

berpotensi menimbulkan beban pencemar 197.016,014 Ton BOD/tahun, sedangkan dari unggas
11.082,52 Ton BOD/tahun.
Penebangan dan perambahan hutan, serta konversi lahan pertanian sawah menjadi tanaman
hortikultura tanpa teknik konservasi yang baik, menjadi penyebab lahan kritis yang memicu erosi
(Gambar 1.9) dan mengakibatkan sedimentasi dan pendangkalan sungai. Pendangkalan ini akan
mengurangi kapasitas sungai dalam menerima limpasan air.

Bab 1 Pendahuluan
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

1-13

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 1.9. Kondisi Lahan Usaha Tani di Perbukitan Cimenyan dan Pangalengan
Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, website Cita Citarum, 2015

Respon:
Berbekal visi dan satu misi Kabupaten Bandung untuk memulihkan keseimbangan lingkungan dan
menerapkan pembangunan berkelanjutan, Pemerintah Kabupaten Bandung dan seluruh pemangku
kepentingan terus berusaha dengan segenap upaya melakukan respon terhadap kondisi lingkungan,
berkaitan dengan penurunan kualitas dan kapasitas air anak Sungai Citarum. Upaya-upaya ini
senantiasa didukung oleh berbagai elemen dalam masyarakat, baik warga, sekolah maupun pihak
swasta/industri/kegiatan usaha. Pemerintah Kabupaten Bandung melalui BPLH dengan salah satu
visinya berperan dalam pelaksanaan pembangunan yang berkelanjutan, terus melakukan
pemantauan kualitas air Sungai Citarum beserta anak sungainya, Identifikasi dan inventarisasi
sumber pencemar yang masuk ke Sungai Citarum, pemantauan sumber pencemar Sungai Citarum
dan anak sungainya, sebagai bagian dari Program Pengelolaan Kualitas Air dan Pengendalian
Pencemaran Air.

Pengambilan Sampel Air Limbah

Pengambilan Sampel Air Limbah

Gambar 1.10. Dokumentasi Pengambilan Sampel Air Limbah


Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Bab 1 Pendahuluan
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

1-14

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Untuk mengendalikan pencemaran dari limbah industri kecil yang jumlahnya sangat banyak dan
beranekaragam, Pemerintah Kabupaten Bandung melakukan pembangunan IPAL komunal untuk
industri skala kecil dan menengah.

Perencanaan dan pembangunan IPAL domestik serta

pembangunan sarana dan prasarana sanitasi terus digalakkan. Selama kurun waktu 2012 hingga
2014 terdapat peningkatan jumlah rumah tangga yang mempunyai akses fasilitas pembuangan air
besar sebanyak 34,36%.(Tabel SP-8C), Sosialisasi Project Design Document dalam rangka
Pelaksanaan Pilot Project ICWRMIP (Integrated Citarum Water Resources Management Investment
Project), Sosialisasi Pengelolaan Lingkungan Sungai, Sosialisasi Tindak lanjut pengawasan
pengendalian pencemaran lingkungan pada segmen 0-20 km Citarum Hulu, Sosialisasi pengelolaan
limbah B3, Sosialisasi Program PROPER, senantiasa dilakukan Pemerintah Kabupaten Bandung dan
melibatkan seluruh pemangku kepentingan yang lain, seperti dunia usaha, LSM, sektor pendidikan,
dan Pemerintah Provinsi Jawa Barat.
Upaya tidak langsung untuk meningkatkan kuantitas Air Sungai Citarum dan mencegah sedimentasi
sungai adalah melalui Penghijauan dan reboisasi lahan kritis di Wilayah Kabupaten Bandung, yang
dilakukan oleh instansi pemerintah terkait maupun swadaya masyarakat. Pada tahun 2015
Pemerintah Kabupaten Bandung telah melakukan kegiatan penghijauan dengan mennam 1632205
batang dan reboisasi lahan hutan dengan 162643 tanaman kayu. Berbagai lembaga swadaya
masyarakat dan kalangan swasta pun giat melakukan penghijauan di sejumlah kawasan berkaitan
dengan program reklamasi Daerah Aliran Sungai (DAS) Citarum. Kegiatan tersebut antara lain adalah
Gerakan Menanam Pohon di bantaran sungai oleh Komunitas Elingan, kegiatan menabung 100 Juta
Pohon, Pengembangan Pusat Konservasi Elang di Kamojang, pengembangan Taman Wisata Alam
Kawah Kamojang yang diprakarsai oleh PT Pertamina Geothermal Energy Area Kamojang, Program
revegetasi pada area operasi PLTP dan lahan-lahan kritis di luar area operasi (di lahan Perhutani atau
PTPN oleh PT Sinar Energy Pengalengan). Lebih lanjut karena kepeduliannya terhadap perbaikan dan
kelestarian lingkungan, PT Pertamina Geothermal Energy Area Kamojang di tahun 2015 kembali
mendapatkan penghargaan dari Menteri Lingkungan Hidup berupa Proper Emas yang merupakan
penghargaan proper emas ke lima kalinya. Sosialisasi pengelolaan lingkungan ke sekolah-sekolah
telah memotivasi beberapa sekolah menjadi Sekolah berbudaya lingkungan sehingga selama
beberapa tahun mendapat penghargaan sebagai sekolah Adiwiyata.

Bab 1 Pendahuluan
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

1-15

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 1.11. Penghargaan Proper Emas Ke Lima Kalinya kepada PGE pada 23 November 2015
Sumber: Website PGE Area Kamojang, 2015
Tidak kalah pentingnya adalah upaya Pemerintah Kabupaten Bandung untuk terus meningkatkan
ketaatan pelaku industri dan masyarakat dalam pengelolaan lingkungan hidup melalui kegiatankegiatan Sosialisasi dan Pembinaan untuk masyarakat dan industri serta koordinasi dengan penegak
hukum dari instansi lain yang berwenang. Sebagai bentuk antisipasi terhadap

pencemaran

lingkungan, Pemerintah Kabupaten Bandung memperketat terbitnya ijin lingkungan dan


rekomendasi dokumen lingkungan.

Kondisi Sebelum Konservasi Vegetatif

Kondisi Setelah konservasi Vegetatif

Kondisi sebelum Konservasi Teknik

Bab 1 Pendahuluan
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

1-16

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Kondisi Setelah Konservasi teknik


Gambar 1.12. Konservasi SDA Di Desa Cikawao Kec Pacet Wilayah S Citarum Hulu Oleh LSM
Sumber : Badan Pengendalian Lingkungan Hidup, 2015
Sebagai bentuk respon Pemerintah Provinsi dan Pemerintah Pusat terhadap kondisi kualitas dan
kuantitas Sungai citarum beserta efek lanjutannya, tahun telah 2013 telah digalakkan Program
Citarum BESTARI (Bersih, Sehat, Indah dan Lestari) dengan anggaran yang direncanakan mencapai
4476,02 milyar. Dan pada tahun 2015 berbagai kegiatan pemantauan dan pengendalian pencemaran
di sepanjang Sungai Citarum giat dilaksanakan dimulai dari 0-20 km pertama yang berada pada
Sekmen Kabupaten Bandung. Program pengembangan Ecovillage(Desa Berbudaya Lingkungan)
merupakan program yang diinisiasi oleh BPLHD (Badan Pengendalian Lingkungan Hidup Daerah)
Jawa Barat dalam upaya mensukseskan Gerakan Citarum BESTARI (Bersih, Sehat, Indah dan Lestari).
Selain program Ecovillage, Pemerintah Provinsi Jawa Barat juga menggelontorkan program Gebrak
Citarum", atau Gerakan Budaya Raksa Citarum, alam rangka menumbuhkan kembali kesadaran
masyarakat akan lingkungan, terutama berhubungan dengan air. Mengingat pencemaran sungai
Citarum sudah berlangsung sejak puluhan tahun lalu, di dekat hulu sungai di Cisanti (Tabel UP-2).
Beberapa misi terwujudnya Citarum BESTARI antara lain: integrasi kebijakan dan sinergi program
penataan ruang, pengelolaan DAS Citarum dan pembiayaan, pengendalian pencemaran limbah
industri dan domestik, konservasi keanekaragaman hayati dan ekosistemnya, rehabilitasi hutan,
lahan dan perkebunan serta adopsi penerapan teknologi ramah lingkungan.
Program-program kegiatan Kabupaten Bandung berkaitan dengan pengelolaan dan pengendalian air
Sungai Citarum dan anak sungainya tersebut direncanakan menjadi program yang rutin dilakukan
setiap tahun serta bersinergi dengan program dari Pemerintah Provinsi dan Pemerintah Pusat,
sehingga diharapkan kondisi kualitas air Sungai Citarum Bersih, Sehat, Indah dan Lestari.

Bab 1 Pendahuluan
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

1-17

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

1.6 INDEKS KUALITAS LINGKUNGAN HIDUP


Penyusunan indeks kualitas lingkungan hidup terkait erat dengan sasaran pengarusutamaan
pembangunan berkelanjutan dalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah (RPJMN) 2010
2014, yaitu terpeliharanya kualitas lingkungan hidup yang ditunjukkan dengan membaiknya
indeks kualitas lingkungan hidup dalam 5 tahun ke depan. Indeks kualitas lingkungan dapat
dimanfaatkan untuk mengukur keberhasilan program-program pengelolaan lingkungan.

Undang-Undang

Nomor

23

Tahun

2014

tentang

Pemerintahan

Daerah

antara

lain

mengamanatkan bahwa urusan lingkungan hidup merupakan salah satu urusan yang
diserahkan kepada daerah. Dengan adanya indeks kualitas lingkungan, terutama yang berbasis
daerah, diharapkan dapat menjadi masukan bagi para pengambil keputusan untuk menentukan
arah kebijakan pengelolaan lingkungan di masa depan.

Indeks Kulitas Lingkungan Hidup (IKLH) adalah suatu angka yang memberikan informasi kondisi
kualitas lingkungan. IKLH berperan dalam membantu perumusan kebijakan, sarana mengevaluasi
efektifitas program lingkungan, membantu dalam mendisai program lingkungan dan mempermudah
komunikasi dengan publik sehubunnan dengan kondisi lingkungan. Nilai IKLH yang digunakan dalam
SLHD ini merupakan penjumlahan dari 30% indeks kualitas air dengan 30% indeks kualitas udara dan
40% indeks tutupan lahan.

Berdasarkan analisis data yang telah dilakukan terhadap kondisi tutupan lahan, kualitas air dan
kualitas udara di Kabupaten Bandung tahun 2015, diketahui bahwa IKLH Kabupaten Bandung tahun
2015 adalah 54,025 sehingga termasuk dalam klasifikasi SANGAT KURANG. Berikut ini adalah
gambar ilusterasi dan Tabel Rincian Perhitungan IKLH Kabupaten Bandung 2015.

Gambar 1.13. Kontribusi Masing-Masing Indeks Terhadap IKLH

Bab 1 Pendahuluan
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

1-18

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Tabel 1.1.

Indeks Kualitas Lingkungan Hidup Kabupaten Bandung 2015


IKLH
IPA IKLH

IPU IKLH

ITH IKLH

Memenuhi

Cemar
Ringan

Cemar
Sedang

Cemar
Berat

TOTAL

IP NO2

IP SO2

Luas
Hutan
(Ha)

Luas
Wilayah
(Ha)

75

75

97,321

99,901

59621

176239

10,00

98,715

53,526

30% (10)+30%(98,715)+40%(53,526) = 54,025

Sumber : Hasil Perhitungan Tim SLHD Kabupaten Bandung, 2015


Berdasarkan ilusterasi Gambar 1.12 dan Tabel 1.1 tersebut diketahui bahwa indeks pencemaran
udara Kabupaten Bandung bernilai 98,715, sedangkan Indeks pencemaran air dan indeks tutupan
lahan (hutan) masing-masing adalah 10 dan 53,526.

Bab 1 Pendahuluan
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

1-19

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

1
2

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-0

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

2.1 LAHAN DAN HUTAN


Lahan adalah suatu wilayah daratan yang ciricirinya merangkum semua tanda pengenal biosfir,
atmosfir, tanah, geologi, timbulan, relief,
hidrologi, populasi tumbuhan, hewan serta hasil
kegiatan manusia masa lalu dan masa kini,yang
bersifat mantap atau mendaur (PP No 150 tahun
2000)
Lahan adalah sumber daya alam yang dapat
dimanfaatkan untuk berbagai macam aktivitas.
Lahan terdiri dari lingkungan fisis dan biotik yang
berkaitan dengan daya dukungnya terhadap
perikehidupan dan kesejahteraan hidup manusia.
Lingkungan fisis meliputi topografi, iklim, tanah,
dan air. Adapun lingkungan biotik meliputi flora
dan fauna (Romenah, 1998)

2.1.1

Lahan dan hutan merupakan sumber


daya alam yang sangat penting dalam
menunjang kehidupan mahluk hidup.
Pemanfaatan sumber daya lahan dan
hutan melalui perubahan tata guna lahan
menjadi lahan budi daya seringkali
menimbulkan dampak lingkungan, baik
dampak primer seperti banjir, longsor,
berkurangnya daerah infiltrasi air tanah
maupun

dampak

lanjutan

berupa

berkurangnya kuantitas sumber daya air


dan meningkatnya dampak sosial.

Luas Wilayah Menurut Penggunaan Lahan /Tutupan Lahan

Berdasarkan Tabel SD-1 Buku Data, pada tahun 2015 Kabupaten Bandung memiliki luas wilayah
176.140 Ha, dimana luas lahan non pertanian mencakup 15% (26.133,00 Ha) dari luas total
Kabupaten Bandung, , luas budi daya pertanian sawah 35.682 Ha (20%), hutan 34% (59.620 Ha),
Luas lahan berdasarkan tata guna lahan dapat dilihat pada Gambar 2.1 berikut.

Gambar 2.1. Luas Wilayah Menurut Penggunaan Lahan (Ha)


Sumber: Hasil Pengolahan Data Bapeda Kabupatan Bandung, 2015

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-1

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Berdasarkan Tabel SD-1 Buku Data terlihat bahwa keberadaan lahan hutan terluas terdapat di
Kecamatan Pasirjambu, yaitu 14377,17 Ha.

2.1.2

Luas dan Status Hutan

Menurut Tabel SD-1 Buku Data, luas hutan di wilayah Kabupaten Bandung adalah 59.620,61 Ha
tersebar di 31 kecamatan. Kecamatan dengan luas areal hutan terbesar yaitu Kecamatan Pasir
Jambu mencapai 14377,17 Ha, sedangkan Kecamatan dengan luas hutan terkecil adalah Majalaya
dengan luas hutan 16,44 Ha. Luas areal hutan di Kabupaten Bandung untuk setiap kecamatan
disajikan pada Gambar 2.2.

Gambar 2.2. Luas Hutan di Kabupaten Bandung 2015


Sumber: Bappeda Kabupaten Bandung, 2015
2.1.3

Indeks Tutupan Lahan IKLH

Keberadaan hutan di suatu daerah sangat penting sebagai pemasok oksigen, pengikat unsur hara,
penyerap air ke dalam tanah, penyerap karbon dan lain-lain. Tutupan lahan suatu wilayah
merupakan nilai perbandingan antara luas hutan di wilayah tersebut dengan luas total wilayah.
Nilai Indeks Tutupan Lahan (ITH) IKLH Kabupaten Bandung dihitung berdasarkan rumus dari KLH
(2011):

ITL IKLH =100-((84,3-((Tutupan lahan rata-rata)*100))*50/54,3)


Tutupan lahan rata-rata Kabupaten Bandung adalah 0,338. Kecamatan Pasir Jambu memiliki
tutupan lahan paling besar di antara kecamatan lain di Kabupaten Bandung, yaitu 0,60, dan
tutupan lahan paling kecil berada di Kecamatan Majalaya yaitu 0,0065 seperti tercantum pada

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-2

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Tabel SD-1A Buku Data. Berikut ditampilkan ilusterasi tutupan lahan tiap kecamatan di Kabupaten
Bandung.

Gambar 2.3. Persentase Tutupan Lahan Per Kecamatan


Sumber: Hasil Pengolahan Data Balai Besar Konservasi Sumber Daya Alam, 2015
Berdasarkan rumus ITL IKLH di atas, maka nilai Indeks tutupan lahan Kabupaten Bandung adalah
53,526.

2.1.4

Kawasan Hutan Menurut Fungsi/Status

Berdasarkan Tabel SD-2 Buku Data, Luas Kawasan Hutan Menurut Fungsi/Status dibagi menjadi
kawasan hutan konservasi, hutan produksi dan hutan produksi terbatas. Kawasan konservasi
dibagi menjadi cagar alam, taman wisata, taman buru, taman hutan raya. Ilustrasi luas kawasan
hutan menurut fungsinya disajikan pada Gambar 2.4.

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-3

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 2.4. Luas Kawasan Hutan Menurut Fungsi/Status


Sumber: Hasil Pengolahan Data Balai Besar Konservasi Sumber Daya Alam, 2015

Berdasarkan Tabel SD-2 Buku Data seperti diilusterasikan Gambar 2.4 di atas, luas kawasan hutan
paling besar di Kabupaten Bandung adalah Kawasan Hutan Lindung, yaitu mencapai 52236 Ha.
Dibandingkan tahun 2014, terdapat perubahan luas untuk cagar alam, taman wisata, taman buru,
aman hutan raya, hutan produksi dan hutan produksi terbatas seperti tercantum pada tabel SD2A Buku Data .

Gambar 2.5. Perbandingan Hutan Produksi dan Produksi


Sumber: Hasil Pengolahan Data Balai Besar Konservasi Sumber Daya Alam, 2015

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-4

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Pengelolaan hutan lindung di Kabupaten Bandung selama ini dilakukan oleh Perhutani KPH
Bandung Selatan dan Bandung Utara. Luas hutan lindung yang dikelola oleh perhutani tahun 2015
adalah 52236 Ha.
Luas total cagar alam di Kabupaten Bandung tahun 2015
adalah 9.014,54 Ha dimana terdapat di 11 lokasi yaitu:
Cagar Alam Patengan, Cagar Alam Gunung Malabar, Cagar
Alam Cigenteng, Cagar Alam Gunung Simpang, Cagar Alam
Gunung Tilu, Cagar Alam Kamojang Barat, Cagar Alam
Kamojang Timur, Cagar Alam Papandayan seperti yang
terdapat pada Tabel SD-2B Buku Data. Cagar Alam terluas adalah Cagar Alam Gunung Tilu yang
luasnya 7131 Ha lebih kecil dari luasan tahun 2014 yaitu 8000 Ha. Sedangkan cagar alam terkecil
berada Cagar Alam Yung Huhn yang luasnya 0,68 Ha. Cagar alam Yung Huhn terus berkurang
luasannya dari 2,5 Ha di Tahun 2010 menjadi 0,68 Ha d tahun 2015. Begitu halnya cagar alam
yang lain seperti cagar alam Papandayan berkurang dari luas 2805,71 Ha menjadi 2776,04 (Tabel
SD-2C Buku Data). Berikut adalah Gambar 2.6 tentang luas masing-masing cagar alam di
Kabupaten Bandung. Pengurangan luasan cagar alam perlu diwaspadai untuk menghindarkan dari
terganggunya keseimbangan alami flora dan fauna di dalamnya dan demi terwujudnya lingkungan
yang tetap terjaga dan lestari

Gambar 2.6. Luas Kawasan Cagar Alam di Kabupaten Bandung Thun 2015
Sumber: Pengolahan Data Dinas Pertanian, Perkebunan, dan Kehutanan,2015
Sebagai kawasan yang dilindungi, cagar alam di Kabupaten Bandung tidak lepas dari perusakan
yang dilakukan oknum. Sesuai Tabel SD-2D Buku Data, Cagar Alam Gunung Tilu yang luasnya 8000
Ha berdasarkan SK Menteri Pertanian Nomor 68/Kpts/Um/2/1978, ternyata telah mengalami

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-5

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

perambahan hutan seluas kurang lebih 6,45 Ha sejak tahun 2014. Perambahan ini terjadi di Blok
Guludug dan sekitarnya yang berada di desa Sugihmukti Kecamatan Pasir Jambu dan di Blok Batu
Belang yang berada di Desa Sukaluyu Kecamatan Pangalengan. Selain terdapat perambahan
hutan, di kawasan cagar alam juga terdapat penambangan emas liar terutama di blok Cihar dan
Cibaliung, pencurian hasil hutan dan perburuan liar.
Sementara itu TWA/CA Patenggang yang luasnya 154 Ha berdasarkan Surat Keputusan Menteri
Pertanian Nomor 369/Kpts/Um/6/1978, telah mengalami okupasi (konversi menjadi pemukiman
liar). Pada tahun 2015 ocupasi terjadi lagi di TWA/CA Patenggang seluas 1,8 Ha (105 rumah)
setelah tahun 2014 terjadi okupasi seluas kurang lebih 1,6 Ha. Rumah permanen, non permanen
dan tiak bersertifikast banyak berdiri dimana masyarakat hendak menguasai lahan dan tidak mau
pindah
Melengkapi jenis kawasan hutan di Kabupaten Bandung, sesuai Tabel SD-2E Buku Data, terdapat
4 Taman Wisata Alam , 1 taman buru Masigit dan Taman Hutan rakyat yang total luasnya
mencapai pada tahun 2015 adalah 1827,79 Ha,
turun 55,94 Ha dari tahun sebelumnya yang
luasnya

1883,73

Ha.

Pengawasan

dan

perlindungan kawasan ini perlu dilakukan


dengan ketat untuk menghindari perambahan
hutan dan konversi lahan menjadi non hutan
yang akan berpengaruh bagi keseimbangan
alam.

2.1.5

Luas Kawasan Lindung Berdasarkan RTRW dan Tutupan Lahannya

Berdasarkan Tabel SD-3 Buku Data yang bersumber dari Rencana Tata Ruang Wilayah Kabupaten
Bandung tahun 2007- 2027, tercatat bahwa luas kawasan hutan lindung di Kabupaten Bandung
adalah 37.037,83 Ha, sempadan sungai 1.026,66 Ha, kawasan sekitar danau dan waduk seluas
943,73 Ha, ruang terbuka hijau seluas 319,72 Ha, taman hutan raya seluas 254,6 Ha, dan luas
taman buru 1.033,12 Ha. Sehingga, total luas kawasan lindung sesuai RTRW Kabupaten Bandung
adalah 38.325,55 Ha. Gambar 2.7 berikut, mengilusterasikan luasan kawasan lindung di
Kabupaten Bandung.

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-6

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 2.7. Luas Kawasan Lindung berdasarkan RTRW dan Tutupan Lahannya
Sumber: Bapeda Kabupaten Bandung, 2015

Berdasarkan Tabel SD-4 Buku Data, lahan dalam kawasan hutan terdiri dari KSA/KPA/CA, Hutan
Lindung, Hutan Produksi dan Hutan Produksi Terbatas dan area Penggunaan Lain. Pengelolaan
hutan negara yang terdiri dari hutan lindung, hutan produksi dan hutan produksi terbatas
dikuasakan oleh Perhutani, sementara kewenangan pengelolaan hutan konservasi alam/cagar
alam dilakukan oleh BKSDA. Pengelolaan hutan negara tidak didasarkan batas adminitrasi tapi
oleh kesatuan pemangkuan hutan (KPH). Di Kabupaten Bandung,pengelolaan hutan negara
dilakukan oleh KPH Bandung Selatan dan KPH Bandung Utara. Wilayah kerja KPH Bandung
Selatan yang ada di Kabupaten Bandung meliputi Bagian Kesatuan Pemangkuan Hutan (BKPH)
Ciwidey, banjaran, Pangalengan dan Ciparay, sedangkan pengelolaan wilayah kerja KPH Bandung
Utara yang ada di Kabupaten Bandung meliputi Cimenyan, Cilengkrang dan Cileunyi.
Berdasarkan Tabel SD-4 Buku Data tersebut, luas hutan lindung di bawah pengeloaan KPH
Bandung Utara yang meliputi Kecamatan Cimenyan, Cilengkrang dan Cileunyi sebesar 2432,80 Ha.
Sedangkan luas hutan lindung di bawah pengelolaan KPH Bandung selatan yang meliputi BKPH
Ciwidey, Banjaran,. Pangalengan dan Cparay adalah 31.573,30 Ha . Hutan produksi terbatas
hanya ada di KPH Bandung Selatan, yaitu di Rancabali seluas 57,01 Ha. Sedangkan Hutan Produksi
Tetap berada di i Paseh 144,84 Ha, di Nagreg 13,64 Ha, Balendah 36,26 Ha, Arjasari 88,66Ha,
Pameungpeuk 1,84 Ha, Kutawaringin 27,94 Ha dan Cimenyan 29,9 Ha.
Akibat dari krisis ekonomi dan moneter yang berkepanjangan yang dimulai pada tahun 1997,
sumber daya hutan di Jawa Barat, termasuk di KPH Bandung Selatan dan KPH Bandung Utara,
mengalami tekanan yang sangat berat, sehingga mengalami proses degradasi fungsi secara serius,

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-7

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

baik disebabkan oleh penjarahan, perambahan, okupasi, maupun kebakaran hutan. Pada tahun
2007, tercatat tanah kosong seluas 20.656 Ha, yang tersebar di Kesatuan Pemangkuan Hutan
(KPH) Bandung Selatan dan Bandung Utara, masing-masing seluas 17.533 Ha dan 3.123 Ha.
Berdasarkan data pada Tabel SD-4A, dari 46.171,71 Ha luas kawasan berfungsi lindung,
persentase luasan vegetasinya hanya 95,72% atau sekitar 44.196,39 Ha.

Gambar 2.8. Lahan kritis di alam kawasan hutan dan perbatasan (Kawasan Bandung Utara)
Sumber : BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Gangguan keamanan hutan yang diakibatkan oleh persoalan sosial saat ini secara bertahap mulai
dapat diatasi, walaupun belum tuntas seluruhnya. Sistem pengelolaan hutan di masa lalu yang
kurang melibatkan masyarakat dan terlalu sentralistik merupakan faktor penyebab utama yang
perlu segera dilakukan reorientasi sebagai solusinya. Dari sisi pemantapan kawasan masih sering
terjadinya gangguan keamanan berupa konflik pemantapan kawasan hutan antar Pemerintah
dengan masyarakat mengindikasikan adanya kelemahan internal dalam tubuh birokrasi
pengelolaan hutan.
Mengingat tantangan pengelolaan hutan negara yang sangat berat menyangkut kondisi eksternal
seperti keamanan dan dinamika sosial ekonomi masyarakat serta kondisi internal , maka akhirakhir ini pengelolaan hutan telah menggunakan paradigma baru yang menekankan keberpihakan
kepada masyarakat melalui sistem pengelolaan hutan bersama masyarakat (PHBM) yang di
dalamnya mengandung prinsip berbagi. Jenis tanaman yang ditanam pada lahan dibawah hutan
untuk kegiatan PHBM adalah tanaman tahunan yang tidak memberi efek hidrologi seperti kopi
arabica, rumput gajah, teh, terongkori, kapulaga, dimana tanaman tersebut merupakan tanaman
tahan di bawah naungan.

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-8

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Sesuai Tabel SD-4B Buku Data, luasan PHBM KPH Bandung Selatan pada tahun 2015 adalah
1674,23 Ha. Luas PHBM tahun 2015 lebih kecil dari pada tahun 2014 dan 2013 yang luasnya
masing-masing 4304,22 Ha. Luas hutan untuk program PHBM dari tahun 2009 hingga 2015
cenderung meningkat, seperti ilustrasi Gambar 2.9 di atas, dimana tanaman paling luas areanya
adalah kopi.

Gambar 2.9. Luas Kawasan Hutan untuk Kegiatan PHBM 2009-2015


Sumber: Hasil Pengolahan BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Gambar 2.10. Kegiatan PHBM Perhutani KPH Bandung Selatan


Sumber: Website Cita Citarum, 2015
Selain dikuasai oleh negara yang pengelolaannya dilakukan oleh Perhutani dan BKSDA berupa
hutan lindung dan hutan konservasi, tutupan lahan hutan di Kabupaten Bandung juga dikuasai
oleh rakyat. Luas hutan rakyat di Kabupaten Bandung tahun 2014 berdasarkan Tabel SD-4C Buku

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-9

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Data adalah 14.302 Ha,

lebih luas dibandingkan tahun 2013 yang luasnya 10.455,14 Ha.

Kecamatan dengan luas hutan rakyat terbesar adalah Pasirjambu yang luasnya 4.289 Ha..
2.1.6

Luas Lahan Kritis

Berdasarkan Tabel SD-5 Buku Data, luas lahan sangat kritis dan kritis di Kabupaten Bandung tahun
2014 masing-masing mencapai 305,660 Ha dan 24.236,84 Ha dan tidak mengalami perubahan di
tahun 2015, turun dibandingkan tahun 2013 yang luasnya 1143 Ha dan 34.764 Ha. Lahan kritis
dan sangat kritis di Kabupaten Bandung meliputi 23 kecamatan. Kecamatan yang luas lahan
kritisnya relatif paling besar yaitu Rancabali yang luasnya lebih dari 4467,46 Ha. Sementara itu
bila dilihat dari persentase luasan lahan kritis di tiap kecamatan, maka Kecamatan Rancabali
memiliki persentase lahan kritis paling besar yaitu mencapai 95% sementara 5% nya merupakan
lahan sangat kritis
Lahan kritis didefinisikan sebagai lahan yang mengalami proses kerusakan fisik, kimia dan
biologi karena tidak sesuai penggunaan dan kemampuannya, yang akhirnya membahayakan
fungsi hidrologis, produksi pertanian, pemukiman dan kehidupan sosial ekonomi serta
lingkungan (Efendi dan Sylviani, 1997).
Pusat Penelitian Tanah dan Agroklimat (1997) telah mengklasifikasikan lahan kritis
menggunakan empat parameter lahan yaitu (1) kondisi penutupan vegetasi, (2) tingkat
korehan/kerapan drainase, (3) penggunaan lahan dan (4) kedalaman tanah. Lahan kritis terjadi
akibat erosi oleh air hujan. Erosi sendiri diakibatkan oleh faktor-faktor iklim, topografi, vegetasi,
kondisi tanah dan ulah manusia (Efendi dan Sylvian,1997).

Gambar 2.11. Luas Lahan Kritis dan Sangat Kritis (Ha) 2015
Sumber: Distanbunhut Kabupaten Bandung ,2015
Dari luasan lahan kritis yang ada di Kabupaten Bandung terdapat lahan Agak kritis yang porsinya
80,49% nya atau 19.508,570 Ha dan berada di 23 kecamatan, seperti terdapat pada Tabel SD-5A
Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-10

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Buku Data.

Bila dibandingkan dengan tahun 2013 maka luas lahan agak kritis mengalami

penurunan sangat banyak dari 62.467 Ha di Tahun 2013 menjadi 19.508,57. Data tersebut
tercantum pada Tabel SD-5C Buku Data. Di tahun 2013 terdata pula lahan potensial kritis, dan
tidak kritis. Bila dibandingkan dengan tahun 2009-2011, luas lahan kritis di Kabupaten Bandung
meningkat tajam dari 10.012,92 Ha di tahun 2009 menjadi 73.154 Ha di tahun 2010 seperti pada
Tabel SD-5B Buku Data .
Beberapa kerusakan lahan di wilayah Kabupaten Bandung yang terjadi, pada umumnya
disebabkan oleh penanaman usaha tani di lahan berlereng tanpa upaya konservasi lahan yang
optimal. Kerusakan lahan di areal tersebut, berada di luar kawasan hutan. Indikasi tersebut terjadi
di wilayah utara Kabupaten Bandung, seperti di Kecamatan Cimenyan, yang diperlihatkan oleh
Gambar 2.12

Gambar 2.12. Kondisi Lahan Usaha Tani di Perbukitan Kawasan Bandung Utara ( Cimenyan)
Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Kondisi lahan seperti yang diperlihatkan Gambar 2.12 merupakan gambaran umum yang terjadi
pada lahan usaha tani di perbukitan, baik Kawasan Bandung Utara maupu Kawasan Bandung
Selatan, dimana di beberapa lokasi tidak menerapkan teknologi teras bangku pada lahan miring.
Kondisi tersebut berpotensi meningkatkan bahaya erosi dan berakibat pada sedimentasi sungai.
Berdasarkan Gambar 2.11 di atas terlihat bahwa luas lahan sangat kritis jauh berkurang
dibandingkan tahun sebelumnya. Ini tidak lepas dari berbagai upaya yang telah dilakukan
pemerintah dalam penanggulangan lahan kritis dengan prioritas I dimana penanganan lahan kritis
dan sangat kritis seluas 31.290,49 Ha, seperti pada Tabel SD-5D Buku Data.

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-11

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 2.13. Lahan Kritis di Kabupaten Bandung


Sumber: BAPPEDA Kabupaten Bandung,2015

2.1.7

Jenis Tanah dan Erodibilitas

Sebagian besar wilayah Kabupaten Bandung bergelombang, berbukit dan bergunung dan
memiliki kelerengan miring sampai terjal/curam,
dengan jenis tanah andosol dan latosol. Dilihat dari
kepekaan terhadap erosi (erodibilitas), sebagian besar
lahan di Sub DAS Cisangkuy diklasifikasikan memiliki
erodibilitas mudah tererosi, dan sebagian besar (93%
luas) lahan di Sub DAS Cisangkuy memiliki Tingkat
Bahaya Erosi (TBE) berat sampai sangat berat. Ratarata erosi tiap tahun untuk Sub DAS Cisangkuy adalah
146,48 ton/Ha/tahun. Data tersebut menunjukan bahwa kekeruhan Sungai Cisangkuy disebabkan
oleh erosi yang sangat tinggi (Sub Balai RLKT Citarum-Ciliwung, Pola RLKT DAS Citarum, 2008).
Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-12

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Berdasarkan Tabel SD-6A Buku 2 tentang Evaluasi


Kerusakan Tanah di Lahan Kering akibat Erosi Air
yang dilakukan BPLH Kabupaten Bandung tahun
2013,

setidaknya terdapat 19 Kecamatan yang

memiliki tingkat laju erosi melebihi ambang batas


erosi 7-9 ton/ha/tahun.

Kecamatan-kecamatan

Cimenyan. Cilengkrang, Nagrek, Ciparay, Pacet,


Baleendah, memiliki tingkat erosi melebihi 300
Ton/Ha/tahun terutama untuk pertanian lahan kering.
Perhutani KPH Bandung Selatan pun melakukan Kajian Laju Erosi di 6 Stasiun Pemantauan
Lingkungan (SPL) yang ada di Kawasan hutan lindung yang dikelolanya. Berdasarkan Tabel SD-6B
Buku Data menunjukkan laju erosi maksimum rata-rata tahun 2015 terjadi pada bulan Januari dan
November, begitu pun hasil pemantauan tahun 2014 menunjukkan laju erosi maksimum rata-rata
terjadi sekitar bulan Januari-Maret dan bulan November 2014, seperti diilusterasikan Gambar
2.14 berikut. Laju erosi terbesar terjadi di SPL 3 Ciparay-Pacet, 0,45 Ton/Ha.Tahun)

2015

2014

Gambar 2.14. Laju Erosi di 6 Statiun KPH Bandung Selatan


(Keterangan: SPL1= Ciparai-Pacet, SPL2=Ciparay-Pacet, SPL3=Ciparay Pacet,SPL4= Ciparay Pacet,
SPL5= Pangalengan-Wayangwindu, SPL6=Pangalengan-Wayangwindu.)
Sumber: Perhutani KPH Bandung selatan, 2015

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-13

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Berdasarkan Tabel SD-6C Buku Data, Pada tahun 2014 Indeks Erosi Tanah di keenam Stasiun
Pemantauan Lingkungan KPH Bandung selatan, maksimum bernilai 1 yang terjadi pada bulan
Pebruari di SPL 3. Nilai Indeks Laju Erosi kurang atau sama dengan 1 menunjukkan erosi yang
masih ditoleransi (baik), sementara Indeks melebihi angka 1 menunjukkan laju erosi jelek. Selama
tahun 2015 terpantau nilai indeks erosi tanah di semua lokasi pantau kurang dari 1, dimana nilai
maksimumnya 0,84 yang menunjukkan kondisi masih baik.

2014

2015
Gambar 2.15. Indeks Laju Erosi di 6 Statiun KPH Bandung Selatan
Sumber: Perhutani KPH Bandung selatan, 2015

Akibat laju erosi yang tinggi, menyebabkan sedimentasi sungai menjadi tinggi pula sehingga
sungai akan cepat mengalami pendangkalan. Hasil pemantauan yang dilakukan Perhutani KPH
Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-14

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Bandung Selatan terhadap 4 SPL di Pangalengan dan Ciparay seperti pada Tabel SD-6D Buku Data
memperlihatkan nilai sedimentasi yang tinggi terutama di kedua SPL Ciparay yang berkisar antara
59-117 Ton/Ha/Tahun untuk bulan Januari hingga Maret 2014 sehingga memuliki kategori Jelek.
Sementara itu dari hasil pemantauan tahun 2015 diketahui bahwa nilai sedimentasi tertinggi
adalah 61,61 Ton/ha/tahun yang terjadi di titik pantau SPL 3 dan menunjukkan kondisi jelek.
Namun kondisi tahun 2015 masih lebih baik dibandingkan tahun 2014. Di SPL4 kondisi sedang
relatif lebih banyak dibandingkan tahun 2014 dimana hampir tiap bulan kondisi sedimentasinya
tinggi sehingga berkategori jelek.
Topografi bergunung, kelerengan miring-curam dan TBE yang sedang-berat menunjukkan bahwa
sebagian besar tanah di Kabupaten Bandung mudah tererosi dan hanyut oleh kehilangan air
permukaan, sehingga aliran kedalam (infiltrasi) tanah kurang. Kondisi tersebut akan lebih buruk,
dengan kurangnya tutupan lahan, sehingga pengisian air bawah (ground-water) juga rendah.
Keadaan tersebut mengakibatkan kurang terjaminnya aliran air sepanjang tahun, terutama pada
musim kemarau. Data Qmax/Qmin yang sangat besar juga menjadi indikator yang menunjukan
perilaku tata air DAS Citarum (hulu) yang kurang baik/tidak.
Berdasarkan Tabel SD-7 Buku Data mengenai kerusakan tanah di lahan kering yang dilakukan
oleh BPLH tahun 2015, di beberapa lokasi di 4 Desa di Kecamatan Pangalengan, 2 Desa di
Kecamatan Rancaekek dan 1 desa di Kecamatan Solokan Jeruk yang dipantau, menunjukkan
sebagian besar lokasi tidak memenuhi porositas dan derajat kelulusan yang disyaratkan. Hampir
semua lokasi memanuhi parameter ketebalan solum, kebatuan permukaan, komposisi fraksi,
berat isi, pH, DHL, redox dan Jumlah mikroba. Demikian halnya hasil pengamatan tahun 2013
seperti pada Tabel SD-7A pun memperlihatkan sebagian besar parameter-parameter tersebut
masih memenuhi baku mutu yang disyaratkan.
Sementara itu, berdasarkan Tabel SD-7B mengenai potensi kerusakan tanah untuk Biomassa
dengan kategori sedang ditandai oleh: jenis tanah entisols, histosol, inceptisol; curah hujan 30004000 CH (mm); kelerengan 26-40% dan penggunan lahan untuk tegalan (tanaman semusim).
Potensi kerusakan tanah untuk produksi biomassa kategori sedang tersebar hampir di 26
kecamatan. Potensi kerusakan tanah kategori tinggi terdapat di 21 kecamatan antara lain
Kecamatan Pasir Jambu, Rancabali dan Pangalengn. Mengacu pada Pedoman Teknis Penyusunan
peta kerusakan tanah untuk produksi biomassa yang diterbitkan oleh Kementerian Lingkungan
Hidup, diperoleh hasil bahwa potensi kerusakan tanah di wilayah Kabupaten Bandung pada
kategori sedang memiliki luas mencapai 39,081.03 Ha atau berkisar 8% dan kategori tinggi

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-15

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

meliputi lahan seluas 6.637,21 Ha dari total luas wilayah untuk produksi biomassa (perkebunan,
pertanian dan kehutanan) Kabupaten Bandung.

Gambar 2.16. Indeks Laju Erosi di 6 Statiun KPH Bandung Selatan


Sumber: Perhutani KPH Bandung selatan, 2015

Seperti yang diperlihatkan pada Tabel SD-7C Buku Data, dari tahun 2011 hingga 2014, kondisi
lahan di beberapa lokasi pantau di daerah Pengalengan semakin memperlihatkan penurunan
kualitas. Ketebalan solum walaupun masih memenuhi ambang batas kritis, namun menunjukkan
pengurangan nilai, seperti yang terdapat di lokasi Kebun teh dan sayur di Desa Warnasari dan
Desa Sukaluyu Pangalengan.

Gambar 2.17. Lahan Kritis di Pangalengan


Sumber: website Cita Citarum, 2015
Memperhatikan besarnya dampak dari kerusakan sumberdaya hutan dan lahan kritis terhadap
kondisi lingkungan, khususnya terhadap kondisi hidrologi DAS dan berimplikasi pada penyediaan

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-16

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

air baku, baik untuk konsumsi rumah tangga, pertanian maupun kebutuhan lainnya, serta
memperhatikan luasnya hutan rusak dan lahan kritis pasca bergulirnya era reformasi pada bulan
November 2003, Pemerintah Jawa Barat mencanangkan Gerakan Rehabilitasi Lahan Kritis (GRLK).
Pada bulan Januari 2004, Pemerintah pusat juga mencanangkan Gerakan Nasional Rehabilitasi
Hutan dan Lahan (GERHAN/GNRHL).

2014

2015
Gambar 2.18. Penyebab Kerusakan Hutan di Kabupaten Bandung
Sumber: Pengolahan Data Dinas Pertanian, Perkebunan,dan Kehutanan, 2015
Berdasarkan Tabel SD-9 Buku Data, penyebab kerusakan hutan yang terjadi di Kabupaten
Bandung tahun 2015 adalah kebakaran hutan, perambahan hutan dan acupasi. terutama yang
terdapat di KPH Bandung Selatan. Kerusakan hutan akibat kebakaran di tahun 2014 tercatat
seluas 304 Ha, lebih kecil daripada tahun 2013 yang luasnya mencapai 531,49 Ha. Sedangkan
perambahan hutan seluas 665,5 Ha, meningkat sekitar 50% dari tahun 2013. Sedangkan pada
tahun 2015 ini kebakaran hutan yang terjadi di Bandung selatan seluas 660 Ha dan di Hutan

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-17

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Bandung Utara 5,15 Ha. Selain itu terjadi pula perambahan hutan seluas 6,45 Ha dan ocupasi 1,8
Ha.
Pada dasarnya hutan yang ada tidak boleh berkurang jumlahnya. Namun, untuk kepentingan
umum di kawasan hutan bisa dilakukan kegiatan permanen di luar kegiatan kehutanan, dengan
syarat mengganti dengan lahan baru sesuai persyaratan tertentu, seperti yang terdapat pada
Pasal 4 dan 5 Peraturan Menteri Kehutanan No P.41/Menhut-II/2013 tentang Perubahan atas
Peraturan menteri Kehutanan No 32/Menhut-II/2010 tentang Tukar Menukar Kawasan Hutan.
Alih fungsi hutan ini berpotensi menyebabkan kerusakan hutan yang berdampak negatif langsung
dan tidak langsung terhadap lingkungan, seperti rusaknya tata air,terganggunya iklim mikro,
berkurangnya keanekaragaman hayati dan lain-lain.
Berdasarkan Tabel SD-10 Buku Data, selama tahun 2015 dan 2015 di Kabupaten Bandung tidak
terjadi pelepasan hutan menjadi peruntukan lain, baik permukiman, pertanian, perkebunan,
industri dan pertambangan. Konversi lahan hutan menjadi peruntukan lain perlu diwaspadi untuk
menghindari kerusakan lahan. Pada tahun 2013 terjadi pelepasan kawasan hutan menjadi area
permukiman dan pertambangan. Konversi hutan untuk pertambangan luasnya mencapai 253,71
Ha, sedangkan untuk permukiman 21 Ha. Beberapa lokasi konversi untuk pertambangan seperti
yang terdapat pada Tabel SD-10B Buku Data yaitu di Kecamatan Ibun tepatnya di Desa Laksana,
Desa Ibun dan Cibeet, Kecamatan Pasir Jambu, Rancabali, Kertasari, serta Kecamatan
Pangalengan.

Konversi terbesar terdapat di Kecamatan Pangalengan terutama di Desa

Sukamanah, Warnasari dan Pulosari, Margamukti dan Margamulya yang luas totalnya mencapai
158,03 Ha.

2.2 KEANEKARAGAMAN HAYATI


Keanekaragaman hayati yang ada di Kabupaten Bandung merupakan kekayaan alam yang
memperlihatkan berbagai jenis flora dan fauna. Potensi keanekaragaman hayati di Kabupaten
Bandung dideskripsikan sebagai potensi flora dan fauna yang terdapat di wilayah perkotaan dan
wilayah terbangun lainnya, serta gambaran keanekaragaman hayati di setiap cagar alam yang
terdapat di Kabupaten Bandung.

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-18

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Keanekaragaman

hayati

disebut

juga

biodiversitas.

Keanekaragaman

atau

keberagaman dari makhluk hidup dapat terjadi akibat adanya perbedaan warna, ukuran,
bentuk, jumlah, tekstur, penampilan dan sifat-sifat lainnya. Keaneka ragaman hayati
merupakan modal dasar berkelanjutan kehidupan dan menyajikan peluang-peluang
penting untuk semua bangsa (Watson, 1995).

Keanekaragaman hayati merupakan

sumberdaya yang mampu menyediakan produk dan jasa yang esensial untuk menopang
kehidupan manusia dan membuka harapan bagi pembangunan berkelanjutan.Di alam,
keanekaragaman hayati, hidup dalam kondisi lingkungan tertentu, dan merupakan hasil
interaksi antara jenis-jenis hayati (biotic) dengan faktor abiotik (seperti tanah, air dan udara)
di lingkungan sekitarnya. Selanjutnya sistem hubungan timbal balik antara berbagai jenis
hayati dengan lingkungan akan membentuk ekosistem. Berbagai keanekaragaman varietas,
jenis ataupun ekosistem itu banyak memberikan manfaat pada manusia, sehingga perlu
dikelola dengan sebaik-baiknya agar tidak punah, salah satunya dengan cara konservasi.

2.2.1

Keanekaragaman Hayati di Kawasan Umum/Terbuka

Berdasarkan Tabel SD-11, Buku Data, Jenis Spesies flora dan fauna yang berhasil diidentifikasi
merupakan jenis kekayaan keanekaragaman hayati di kawasan umum/terbuka dan dalam hutan.
Flora yang ada terdiri dari jenis padi dan palawija, buah-buahan, sayur-sayuran, tanaman hias, dan
jenis pohon , sementara untuk fauna terdiri dari jenis mammalia, burung, dan reptile. Jenis/nama
spesies yang dilindungi berdasarkan PP No.7 Tahun 1999 di Kabupaten Bandung antara lain surili,
lutung Jawa, landak, Elang Ruyuk, Macan Tutul, Kukang, Elang Jawa, Elang Brontok, Kucing Hutan
,Owa Jawa, Mencek, Tarsius , Elang Ular , Elang Hitam, Ular Sanca Bodo dan Glatik Gunung.
2.2.2

Keanekaragaman Hayati di Sekitar Kawasan Sumber Air

Berdasarkan hasil kajian Identifikasi Keanekaragaman hayati di Kabupaten bandung seperti pada
Tabel SD-11A buku data, diketahui bahwa di sekitar kawasan sumber air dan jalan menuju
sumber air di kawasan hutan lindung KPH Bandung Selatan ditemukan 112 jenis /spesies antara
lain:

Kileho (pohon)

Cariwuh (herba)

Ramo giling (pohon sedang)

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-19

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Porang (pohon sedang)

Agatis (pohon)

Suangkang (pohon palem)

Cemara kupres (pohon)

Dan lain-lain.

Sementara itu, beberapa tanaman eksotiks ditemukan berada di KPH Bandung selatan seperti
yang tercantum pada Tabel SD-11B,, yaitu:

Mahoni (merupakan tanaman asli Peru, Brazil)

Kaliandra (merupakan tanaman asli Amerika Tengah)

Beberapa jenis burung ditemukan keberadaannya dalam ekosistem masing-masing seperti dalam
Tabel SD-11C Buku Data, antara lain::

Ekosistem Sungai: Anhinga melanogaster, Ardea Purpurea, Ixobrychus sinensis,


Nyctocorax nyctocorac, Batastur Liventer

Ecosistem Rawa : Ardea cinerea, Ardea purpurea, Bulbucus Ibis

Ecosistem Danau : Tachybaptus ruficollis, Ardea cinerea, ardea purpurea

dll

Berdasarkan tabel SD-11D Buku Data dari hasil kajian oleh BPLH tersebut juga menemukan
beberapa jenis hewan yang statusnya dilindungi berdasarkan PP No 7 Tahun 1999, yaitu:

Macan Kumbang

Kucing Hutan

Owa Ja

Lutung Jawa

Surili

Tando

Sigung

Landak

Trenggiling

Muka (malu-malu)

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-20

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

2.2.3

Keanekaragaman Hayati di Kawasan Khusus

Keanekaragaman Hayati di Cagar Alam Gunung Tilu


Kawasan Gunung Tilu merupakan Cagar Alam yang terletak 25 Km sebelah selatan Bandung.
Beberapa gunung termasuk didalam kawasan ini yaitu Gunung Tilu, Gunung Waringin, Gunung
Ceureuh, Gunung Simpang, Gunung Puncak Walang dan daerah Bojong larang Jayanti. Daerah
tersebut ditutupi oleh hutan hujan pegunungan bawah dan hutan hujan pegunungan atas.
Daerah hutan hujan pegunungan bawah didominasi oleh pohon-pohon dengan tinggi lebih dari
60 m, seperti Altingia excelsa, Podocarpus imbricatus, P. Amarus. Hutan hujan pegunungan atas
didominasi oleh lumut dan tanaman epifit. Kawasan ini dikelilingi oleh perkebunan teh, hutan
perkebunan, persawahan, dan pemukiman. Ada tiga daerah pemukiman dekat kawasan ini di
sebelah utara dan timur, yaitu di Kecamatan Ciwidey, Pasirjambu, dan Pangalengan. Penduduk
pada pemukiman tersebut bermata pencaharian

sebagai petani, sesekali mengambil /

mengumpulkan hasil hasil hutan dan berburu. Flora yang dilindungi di kawasan ini adalah :
Rafflesia spp, Rhizanthes zippeli dan Nastus elegantissimus, sedangkan fauna yang dilindungi
adalah : Cuon alpinus, Panthera pardus, Hylobates moloch, Presbytes aygula, Trachypithecus
auratus, dan Pupisona tiluanum

Keanekaragaman Hayati di Cagar Alam Gunung Simpang


Cagar Alam Gunung Simpang mempunyai luas sebesar
15.000 Ha, yang terletak di 2 kabupaten yaitu Kabupaten
Cianjur dan Kabupaten Bandung. Di Kabupaten Bandung
terletak di Desa Sugih Mukti Kecamatan Pasir Jambu. Flora
yang dilindungi di kawasan ini adalah: Pasang (Quercus
blumea),

Rasamala

(Schimawalachii),

(Altingia

excelsea),

Jamuju (Podocarpus

Puspa

imbricartus

),

Saninten (Castanopsis argantea), Tebe (Slonea sigun),


Anggrek Bulan (Phalaenopsis amabilis), Kadaka (Drynaria
sp.), Benalu (Diplazium esculentum), sedangkan fauna yang
dilindungi adalah : Lutung (Trachypitechus auratus), Kijang
(muntiacus muntjak), Surili (Prebytis), Owa (Hylobates
Moloch), Elang Jawa(Spizaetus bartelsii), Macan Tutul (Panthera pardus), Ular Cobra (Naja
Sputatrik), dan Ular Sanca (Phyton reticulatus).

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-21

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Cagar Alam Situ Patengan


Cagar Alam (CA) dan Taman Wisata Alam (TWA) Telaga Patengan mempunyai luas sebesar 84,22
Ha (TWA = 63,4 Ha, CA = 21,18 Ha, berdasarkan Tabel SD-2B dan SD-2D) dan terletak di Desa
Rancabali Kecamatan Rancabali Kabupaten Bandung. Flora yang dilindungi di kawasan ini adalah :
Kihiur (Castanea javanica), Puspa (Schima noronhae), Pasang (Quercus sp.), Baros (Michelle
velutina), Kitambaga (Eugenia cuprea), Huru (Litsea
sp),

Jamuju

(Podocarpus

imbricatus),

Saninten

(Castanopsis argantea) dan Beunying (Ficus Fistulosa),


Rasamala (Altingiaexcalsa), Sulibra (Chincona sp).
Tumbuhan bawah:

Rotan (Calamus sp), Anggrek,

benalu, Hata, Jotang, Kadaka, sedangkan fauna yang


dilindungi adalah : Surili (Presbytis comata), Lutung (Trachyphitecus auratus), Macan Kumbang
(Panthera pardus), Mencek (Muntiacus Muntjak), Babi Hutan (Sus vitasus), Bajing (Sciurus
vulgaris), Ayam Hutan (Gallus gallus varius), Burung Tulung Tumpuk (Megalaema corvina), Burung
Kipas (Rhidipura javanica).

Taman Wisata Alam Kamojang


Berdasarkan Surat Keputusan Menteri Pertanian
Nomor: 170/Kpts/Um/3/1979, tanggal 13-3-1979
hutan

pegunungan seluas 8000 Ha ditunjuk

sebagai Cagar Alam seluas 7.500 Ha dan Taman


Wisata Alam Seluas 500 Ha. Kemudian dengan
surat Keputusan Menteri Kehutanan Nomor:
110/Kpts-11/90 tanggal 14 Maret 1990, CA dan
TWA Kamojang ditetapkan seluas 8.286 Ha (CA 7.805 Ha). Menurut administrasi pemerintahan
kawasan konservasi Kamojang terletak dalam dua wilayah yaitu: termasuk wilayah Desa Cibeet
Kecamatan Paseh Kabupaten Bandung dan termasuk wilayah Desa Randukurung Kecamatan
Samarang Kabupaten Garut.
Kondisi Topografi secara umum bergelombang dengan ketinggian antara 500-1000 meter diatas
permukaan laut. Menurut klasifikasi Schmidt dan Ferguson, iklimnya termasuk tipe iklim B dengan
rata-rata Curah Hujan per tahun 2.5003.000 mm.
Vegetasi Cagar Alam dan Taman Wisata Alam Kamojang termasuk tipe hutan hujan tropik
pegunungan dengan floranya terdiri dari jenis jenis pohon dan liana serta epiphyte. Jenis-jenis

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-22

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

pohon yang banyak terdapat adalah: Jamuju (Podocarpus imbricatus), Puspa (Schima walichii),
Saninten (Castanopsis tungurut), Pasang (Quercus Vaccinium sp), dan jenis liana dan epiphyte
adalah Rotan (Calamus sp), Seuseureuhan (Piper aduncum), Pungpurutan (urena lobata), Hangosa
(Amoemun dealatum), Kandaka (Dryanaria sp), Benalu (Diplazium esculenteum), Meranti Merah
(Shorea sp), dan lain lain.
Satwa Liar yang ada dikawasan ini antara lain: Babi Hutan (Sus vitatus), Kijang (Muntiacus
muntjak). Macan Tutul (Panthera pardus), Musang (Paradoxurus hertnaproditus), Trenggiling
(Manis Javanicus), Surili (Presbytis comata), Lutung (Trachypithecus auratus), Ayam hutan (Gallus
guilus), Burung Belibis (Anas sp), Burung Kuntul (Egretta sp) dan lain lain. Juga terdapat beberapa
jenis ikan di sungai-sungai sekitarnya.

2.3 AIR
Air merupakan sumber daya alam yang dapat diperbaharui kualitasnya melalui suatu fenomena
alam yang dikenal sebagai SIKLUS HIDROLOGI. Siklus hidrologi adalah sirkulasi air yang tidak
pernah berhenti dari atmosfir ke bumi dan kembali ke atmosfir melalui kondensasi, presipitasi,
evaporasi dan transpirasi seperti yang diilustrasikan pada Gambar 2.19 berikut. Siklus hidrologi
merupakan fenomena alam yang menyebabkan jumlah air didunia ini secara kuantitas tetap.
Sebagian air yang jatuh sebagai hujan, menguap sebelum tiba di permukaan bumi, ketika sedang
jatuh, maupun karena ditahan dan melekat pada tumbuh-tumbuhan.
Bagian air hujan yang tertahan dan melekat di permukaan daun dan tumbuh-tumbuhan disebut
air intersepsi. Air hujan yang sampai di permukaan tanah sebagian akan mengalir di permukaan
tanah sebagai aliran permukaan (surface run off), dan sebagain lagi akan masuk ke dalam tanah,
yang disebut infiltrasi. Siklus hidrologi menyebabkan dikenalnya beberapa sumber air baku di
antaranya: air angkasa (hujan), air permukaan, dan air tanah (dangkal atau dalam).

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-23

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 2.19. Gambar Siklus Hidrologi


Sumber: Cunningham, Saigo : Environmental Science, 2001
Air permukaan dapat kembali masuk ke dalam atmosfer bila terjadi penguapan (evaporasi)
dengan bantuan sinar matahari. Evaporasi adalah proses berubahnya cairan menjadi uap pada
suhu sedikit dibawah suhu didihnya. Sedang air dari daun tumbuh-tumbuhan dapat menguap dan
kembali ke atmosfer, dalam peristiwa yang dikenal sebagai transpirasi.
Status air sebagai benda bebas, telah berubah menjadi benda ekonomis dan saat ini berubah lagi
menjadi benda politis, dan menjadi benda strategis. Muncul kasus-kasus kompetisi akan air,
menyangkut pemanfaatan sumber daya air pada suatu wilayah.

2.3.1

Inventarisasi Sungai

Sungai-sungai yang mengalir di Kabupaten Bandung merupakan bagian dari DAS Citarum. DAS
Citarum meliputi sembilan wilayah administratif kabupaten/kota yaitu: Kota Bandung, Kota
Cimahi, Kabupaten Bandung, Kabupaten Bandung Barat, Kabupaten Sumedang, Kabupaten
Cianjur, Kabupaten Purwakarta, Kabupaten Karawang dan Kabupaten Bekasi. Sumber utama air
permukaan di wilayah Kabupaten Bandung adalah Sungai Citarum Hulu dan anak-anak sungainya
antara lain yaitu Citarik, Cikeruh, Cirasea, Cisangkuy, Ciwidey, dan Cimahi Sungai Citarum
merupakan sungai utama terbesar dan paling panjang di Provinsi Jawa Barat. Sungai Citarum
sangat penting dan strategis secara nasional. Hal ini dikarenakan Sungai Citarum sejak lama telah
dimanfaatkan untuk berbagai aspek kehidupan seperti irigasi pertanian, rumah tangga, budidaya
perikanan, kegiatan industri, pengembangan pariwisata dan air baku air bersih, serta pembangkit
listrik tenaga air (PLTA) yaitu Waduk Saguling, Waduk Cirata, dan Waduk Jatiluhur (Waduk Ir. H.

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-24

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Juanda) yang dapat menghasilkan energi listrik sekitar 1825 MW untuk sistem kelistrikan Jawa
dan Bali. Segmen Sungai Citarum Hulu, yang memanjang dari Mata Air Cisanti di Gunung Wayang
sampai Nanjung terletak di wilayah administrasi Kabupaten Bandung.

Gambar 2.20. Skema Ruas Sungai Citarum dan Anak Sungainya di Kabuapaten Bandung
Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Berdasarkan Tabel SD-12 Buku Data tentang Inventarisasi sungai, beberapa anak Sungai Citarum
yang terpanjang adalah Sungai Citarik 33 km, Sungai Cisangkuy (Hilir , Hulu, Cimaung, Citalugtug,
Kemasan) 30 Km, dan Sungai Cikapundung (Hilir, Sukapura dan Cigede) 29 Km . Berdasarkan
Tabel SD-12 Buku Data pula, dari 75 lokasi sampling yang diukur debit dan kualitas airnya, titik
sampling Cisangkuy Hilir sebelum Citarum memiliki debit maksimum paling besar mencapai 24,46
m3/detik dengan debit minimum 6,23 m3/detik. Sementara itu, debit maksimum paling kecil
terdapat pada titik sampling Ciburial dengan debit minimum 0,11 m3/detik. Fluktuasi debit
maksimum dan minimum paling besar terdapat pada titik lokasi sampling Citarik Hulu sebelum
Cimande dan Citarik Hilir karena saat maksimum memiliki debit 6,5 m 3/detik namun saat
minimum tidak ada aliran air. Fluktuasi debit maksimum dan minimum terkecil terdapat pada
titik sampling Cisangkuy Cimaung yang nilainya 1,03.

Semakin besar fluktuasi debit saat

maksimum dan minimum, menunjukkan tingkat kekritisan air sungai tersebut dan sebaliknya
semakin mendekati angka 1, maka kondisi debit sungai bisa semakin stabil.

Berdasarkan Tabel SD-12A Buku Data, terlihat data Q maksimum dan Q minimum beberapa ruas
sungai di Kabupaten Bandung dari tahun 2009 hingga 2013. . Berdasarkan tabel tersebut terlihat
Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-25

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

beberapa sungai/ruas sungai memiiliki Q maksimum makin besar dan sebaliknya Q minimum
makin kecil. Seperti pada Tabel SD-12B Buku Data, diketahui bahwa terdpat ruas sungai memiliki
fluktuasi Qmax dan Q min hampir mendekati 50 yangi menunjukkan kondisi kinerja DAS masih
baik. Namun begitu pada tahun 2009 dan 2010 terdapat ruas sungai yang memiliki nilai KRS jauh
di atas 50 yaitu Cipalasari Hulu dan Citiis dimana masing-masing memiliki KRS 114 dan 93 yang
menunjukkan kondisi sungai buruk dan kurang baik / belum memadai. Keterkaitan nilai rasio Q
maksimum dengan Q minimum terhadap status kestabilan/kesehatan sungai perlu dikaji lebih
lanjut.
Kuantitas air pada DAS Citarum, akan dipengaruhi oleh aktivitas masyarakat di sekitarnya baik
berupa aktivitas domestik maupun non-domestik yang dapat berdampak terhadap sistem neraca
air (water balance) DAS. Salah satu hal penting menyangkut kuantitas adalah upaya pengawetan
air yang ditujukan untuk memelihara keberadaan dan ketersediaan air atau kuantitas air, sesuai
dengan fungsi dan manfaatnya.

Gambar 2.21.

Skema Ruas Sungai Citarum dan Anak Sungainya di Kabupaten Bandung (Ruas
G.Wayang Windu-Jembatan Majalaya)
Sumber: BPLH, 2015

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-26

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Meskipun Sungai Citarum dan sebagian besar anak sungainya sering menyebabkan banjir sewaktu
musim hujan, debit sungai selama musim kering sangat rendah dan tingkat pencemarannya
sangat tinggi, terutama induk Sungai Citarum Hulu. Tingkat pemanfaatan sumber daya air Sungai
Citarum dan anak-anak sungainya juga sangat tinggi, sehingga perlindungan dan pengaturan
pemanfaatan airnya masih memerlukan peningkatan, terutama aspek pengelolaan kualitas air
mengingat debit air di musim kemarau sangat rendah.
Debit air sungai Q50%, Q80% dan Q90% dihitung berdasarkan data debit rata-rata bulanan yang
diolah dari data harian pos pantau hidrologi dengan periode pantau menerus selama minimal 10
tahun. Daya tampung beban pencemaran air pada umumnya dihitung berdasarkan debit andalan
pada musim kemarau dengan probabilitas Q80% atau Q90%, apabila pada ruas sungai tersebut
terdapat pos pantau dengan data menerus selama minimal 10 tahun. Namun apabila tidak
terdapat, maka digunakan data debit minimal atau data debit musim kemarau.
Debit induk sungai Citarum diperoleh dari pos pantau Majalaya, Dayeuhkolot, Nanjung dan
Cipetir, dan beberapa anak sungainya. Lokasi pemantauan Nanjung di Citarum hulu merupakan
pos pantau debit air sungai sebelum memasuki Waduk Saguling. Analisis statistik debit airnya
berdasarkan periode data tahun 1975-2005 adalah sebagai berikut:
a. Debit dengan kemungkinan 50 % atau Q50 adalah 70,67 m3/detik
b. Debit andalan pada musim kemarau dengan kemungkinan 80 % atau Q80 adalah 24,84
m3/detik;
c. Debit andalan pada musim kemarau dengan kemungkinan 90 % atau Q90 adalah 14,16
m3/detik.

HIDROGRAF ALIRAN CITARUM - Dayeuh Kolot 2008


200
180
160

Debit (m3/s)

140
120
100
80
60
40
20
0
Jan

Feb

Mar

Apr

May

Jun

Jul

Aug

Sep

Oct

Nov

Dec

Waktu (hari)

Gambar 2.22. Hidrograf dan Frekuensi Debit Air Sungai Citarum Hulu 2008
Sumber : BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-27

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Analisis data hidrologi terbaru pada tahun 2008 dari tiga pos pantau di Citarum Hulu adalah
sebagai berikut:
a. Debit air Citarum di Majalaya adalah Q50 = 3,505 m3/detik, Q80 = 0,764 m3/detik dan Q90 =
0,69 m3/detik.
b. Debit air Citarum di Dayeuhkolot adalah Q50 = 5,105 m3/detik, Q80 = 1,24 m3/detik dan Q90 =
0,60 m3/detik.
c. Debit air Citarum di Nanjung adalah Q50 = 33,975 m3/detik, Q80 = 10,32 m3/detik dan Q90 =
8,77 m3/detik (Gambar 2.22 dan 2.23).

KURVA DURASI CITARUM - Nanjung 2008


500
450

441.94

400

Debit (m3/s)

350
300
250
200
175.652
150
113.924

100

76.542
50

54.612
33.975

0
0%

10%

20%

30%

40%

50%

19.832
60%

11.89
70%

10.302
80%

8.77
90%

7.06
100%

Persentase

Gambar 2.23. Kurva Durasi Citarum-Nanjung 2008


Sumber : BPLH Kabupaten Bandung, 2015
Data pada tahun 2008 menunjukkan kondisi iklim yang lebih kering yang disertai juga DAS yang
rusak sehingga debit air telah menurun secara drastis.

Mengingat daya tampung beban

pencemaran air dan daya dukung lingkungan berbasiskan debit andalan pada musim kemarau
maka kondisi tahun 2008 menunjukkan penurunan daya tampung dan daya dukungnya.
Bedasarkan hasil pemantauan KPH Bandung Selatan terhadap 4 Stasin Pantau Rezim sungai air
Citarum yang lokasinya di BKPH Ciparai RPH Pacet menunjukkan bahwa koefisien rezim sungai
(KRS) rata-rata paling besar terjadi pada bulan April 2015 dan KRS paling kecil terjadi pada bulan
Agustus dan November 2015. Menurut Kriteria dan indikator kinerja DAS Kepmenhut No. 52/KptsII/2001 tentang : Pedoman Penyelenggaraan Pengelolaan DAS adalah bahwa ambang batas KRS
(Koefisien Rezim Sungai) atau Qmax/Qmin hendaknya di bawah angka 50 dimana KRS<50 dinilai
kondisinya baik, antara 50 dan 75 dinilai sedang, dri 75 hingga kurang dari 100 dinilai kurang baik
/ belum memadai dan KRS lebih besar dari 100 dinilai buruk.
Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-28

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 2.24. Grrafik KRS Hulu Sungai Citarum

Berdasarkan kriteria tersebut maka kinerja hulu Citarum dinilaimasih baik karena KRS < 50.
2.3.1.1 Kualitas Anak Sungai Citarum
BPLH Kabupaten Bandung pada tahun 2009 telah melakukan kajian Sumber Pencemar dan Daya
Dukung Sungai Citarum yang menghasilkan kesimpulan, bahwa daya tampung beban pencemaran
pada anak-anak Sungai Citarum di wilayah Kabupaten Bandung sudah terlampaui, sehingga secara
keseluruhan diperlukan penurunan beban pencemaran (dengan menggunakan parameter BOD)
berturut-turut dari sumber penduduk 86%, industri 95%, peternakan.

Setiap tahunnya, Pemerintah Kabupaten Bandung melalui BPLH melakukan pemantauan kualitas
air sungai dan situ sebagai bagian dari program pengendalian pencemaran air dan pemantauan
kualitas air. Pada tahun 2015 ini pun, Pemerintah Kabupaten Bandung melakukan inventarisasi
sungai dan pemantauan kualitas air sungai dan situ yang menjadi prioritas, antara lain terhadap
anak-anak Sungai Citarum dan Situ Cisanti. Lokasi yang menjadi titik sampling pemantauan
kualitas air sungai berjumlah 75 buah, seperti pada Tabel SD-14 Buku Data.
Berdasarkan hasil pemantuan terhadap 75 anak sungai di Kabupaten Bandung yang dilakukan
sebanyak 3(tiga) kali yaitu pada bulan Maret, Juni, November, atau April, Juli, November tahun
2015 seperti yang terdapat pada Tabel SD-14 Buku Data, diketahui bahwa kondisi anak sungaianak sungai tersebut telah tercemar. Hal ini dapat dilihat dari parameter-parameter baik
fisika,kimia maupun mikrobiologi yang tidak memenuhi baku mutu air permukaan kelas satu
maupun kelas 2 Peraturan Pemerintah Nomor 82 Tahun 2001 tentang Pengelolaan Kualitas Air
dan Pengendalian Pencemaran Air. Disamping keempat parameter kunci yaitu DO, BOD, COD dan

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-29

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

mikroorganisme/coli/fecal coli , terdapat 11(sebelas)parameter kualitas air yang juga tidak


memenuhi Baku Mutu Air , yaitu parameter suhu,TSS, TDS, Nitrit, Nitrat, Surfaktan anion (MBAS) ,
Fenol, Zn,Cu dan Cd,Pb Seperti pada Tabel SD-14B Buku Data.
Berdasarkan jumlah parameter, maka jumlah parameter yang tidak memenuhi Baku Mutu Air
pada tahun 2015 mengalami peningkatan dibandingkan tahun 2014. Pada tahun 2015 terdapat 16
parameter yang melebihi Baku Mutu Air, sedangkan pada tahun 2014 sebanyak 14 parameter
serta tahun 2013 sebanyak 13 paremter yang melebihi Baku Mutu Air. Detil parameter yang
melebihi Baku Mutu Air tiap lokasi pantau bisa dilihat pada Tabel SD-14B Buku Data.
2.3.1.1.1 DO
Berdasarkan Tabel SD-14 Buku Data, lokasi dengan konsentrasi DO tinggi dan menunjukkan
kondisi air masih segar antara lain adalah, S Cibangkok, Ciburial, Cicangkorah, Cidurian Hilir,
Cigeureuh,

Ciherang

Hulu,

Cikapundung

Cigede,

Cikaro,

Cikeruh

Hilir,

Cilebak,

Cimareme,Cipamokolan Hilir, Ciranjang, Cisangkuy Hulu Sukamenak, Cisangkuy Setelah Cileunca,


Cisarua, Citarik Hulu Sebelum Cimande, Citiis, Ciwidey Hilir, Ciwidey Leuwikuray, Cisanti dan
Citarik Hilir. Nilai DO paling tinggi terdapat di lokasi pantau Ciherang Hulu dengan rata-rata DO
7,8, sedangkan nilai rata-rata DO paling kecil yaitu 0,2 terdapat di Cimahi Hilir.

Seperti

diilusterasikan pada Gambar 2.25 di bawah, maka konsentrasi DO yang memiliki nilai di atas 4
terdapat di 43 lokasi dan 32 lokasi dengan konsentrasi DO kurang dari 4. Bila dibandingkan
dengan hasil pemantauan tahun 2013 dan 2014 seperti pada Gambar 2.26 dimana jumlah lokasi
dengan nilai DO krang dari 4 masing-masing 26 uah dan 40 buah, maka kondisi kualitas DO pada
pemantauan 2015 lebih baik daripada tahun 2014 namun masih lebih buruk dibandingkan tahun
2013.

2.3.1.1.2 BOD dan COD


Dari hasil pemantauan kualitas BOD tahun 2015 diketahu bahwa konsentrasi BOD paling tinggi
terdapat di lokasi Cisuminta Hilir yang nilainya mencapai 297 mg/L. Dari 75 titik pantau yang
diamati BOD, diketahui hanya terdapat 2 lokasi yang nilai BODnya memenuhi Baku Mutu Kelas 2
sebesar 3 mg/L. Ini berarti 73 lokasi (97,33%) lokasi tidak memenuhi bakumutu BOD5.
Sementara itu hasil pemantauan COD tahun 2015 diketahui bahwa konsentrasi COD paling tinggi
terdapat di lokasi Citalugtug Hilir dengan konsentrasi 613 mg/L. Lokasi yang memenuhi baku
mutu COD berjumlah 24 dari 75 lokasi atau 32 % (51 lokasi tidak memenuhi baku mutu COD).
Hasil pemantauan BOD dan COD tahun 2014, diketahui bahwa konsentrasi BOD tahun 2014
Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-30

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

paling besar 281 mg/L yang terdapat di Cimahi Hilir dan konsentrasi COD paling besar 530 mg/L
yag terdapat di Citalugtug Hilir. Sekitar 33 lokasi pantau memiliki konsentrasi melebihi baku mutu
BOD dan 45 lokasi melebihi baku mutu COD

2.3.1.1.3 Fecal Coli


Berdasarkan Tabel SD-14, diketahui bahwa di semua lokasi pantau, jumlah bakteri fecl coli
melampau ambang batas yang telah ditetapkan. Gambaran jumlah bakteri fekal coli pr 100 ml
sampel air sungai diilusterasikan pada Gambar 2.31 berikut. Sementara itu dari hasil pemantauan
tahun 2014 yang diilusterasikan pada Gmbar 2.32 pun diketahui bahwa lokasi pantau yang
memiliki jumlah fecal coli melebihi baku mutu.

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-31

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 2.25. Konsentrasi DO rata-rata anak Sungai Citarum 2015


Sumber : BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Kabupaten Bandung 2015

2-32

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 2.26. Perbandingan Konsentrasi DO rata-rata anak Sungai Citarum 2013-2014


Sumber : BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Kabupaten Bandung 2015

2-33

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 2.27. Konsentrasi BOD rata-rata anak Sungai Citarum 2015


Sumber : BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Kabupaten Bandung 2015

2-34

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 2.28. Perbandingan Konsentrasi BOD rata-rata anak Sungai Citarum 2013-2014
Suber : BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Kabupaten Bandung 2015

2-35

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 2.29. Konsentrasi COD rata-rata anak Sungai Citarum 2015


Sumber : BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Kabupaten Bandung 2015

2-36

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 2.30. Perbandingan Konsentrasi COD rata-rata anak Sungai Citarum 2013-2014
Sumber : BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Kabupaten Bandung 2015

2-37

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 2.31. Konsentrasi Fecal Coli Anak Sungai Citarum 2015


Sumber : BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Kabupaten Bandung 2015

2-38

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 2.32. Konsentrasi Fecal Coli Anak Sungai Citarum 2014


Sumber : BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Kabupaten Bandung 2015

2-39

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Berdasarkan Gambar 2.33 berikut terlihat bahwa trend persamaan linier untuk jumlah lokasi yang
konsentrasi BOD nya melebihi BMA PP nomor 86 tahun 2001 cenderung menurun/berkurang dari
tahun 2009 hingga 2012 dan meningkat di tahun 2013 hingga 2015. Secara umum terdapat
kecenderungan konsentrasi BOD yang positif meningkat dai tahun 2010 hingga 2015.

Gambar 2.33. Trend Jumlah Lokasi dengan Konsentrasi BOD melebihi BMA Kelas II
Sumber : BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Hasil pemantauan COD tahun 2010 hingga 2013 menunjukan trend jumlah lokasi dengan
konsentrasi

melebihi BMA PP nomor 82 tahun 2001 pada anak-anak

sungai cenderung

menurun/berkurang,dan meningkat di tahun 2014, seperti diilusterasikan Gambar 2.34 berikut.


Secara umum kecenderungan yang diperlihatkan positif.

Gambar 2.34. Trend Jumlah Lokasi berkonsentrasi COD melebihi BMA Kelas II pada anak Sungai Citarum
Sumber : BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Dari tabel SD-14 juga diketahui bahwa semua lokasi memiliki konsentrasi Total Coliform dan Fecal
Coli jauh melebihi ambang batas yang telah ditetapka. Keberadaan fecal coli ini menunjukkan
badan air telah teremar limbah domestik. Dengan mengacu data parameter Fecal Coli tahun

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Kabupaten Bandung 2015

2-40

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

2010 sampai dengan tahun 2015 dan dengan metode rumus regresi linier, maka trend jumlah
lokasi pada anak-anak sungai yang mengandung Fecal Coli melebihi BMA PP nomor 86 tahun
2001 cenderung meningkat, seperti ditunjukkan Gambar 2.35 berikut.

Gambar 2.35. Trend Jumlah Lokasi dengan Fecal Coli melebihi BMA Kelas II pada anak Sungai Citarum
Sumber : BPLH Kabupaten Bandung, 2015

2.3.1.2 Kualitas Sungai Citarum


Berdasarkan hasil pemantauan kualitas air Sungai Citarum di Kabupaten Bandung yang dilakukan
oleh BPLHD Jawa Barat, seperti pada Tabel SD-14E Buku Data ,selama 4 kali pemantauan pada
bulan Agustus, September, Oktober dan November Tahun 2015 menunjukkan bahwa kondisi
kualitas seluruh lokasi Sungai Citarum dari segmen hulu di Wangisagara sampai dengan segmen
hilir di Nanjung, telah tercemar. Hal ini dapat dilihat dari parameter-parameter baik fisika,kimia
maupun mikrobiologi yang tidak memenuhi baku mutu air permukaan kelas II Peraturan
Pemerintah Nomor 82 Tahun 2001 tentang Pengelolaan Kualitas Air dan Pengendalian
Pencemaran Air .
Berikut ini diilusterasikan konsentrasi 3 jenis pencemar di semua lokasi pantau pada bulan
Agustus hingga November 2015. Berdasarkan Tabel SD-14E, dan Gambar 2.36 hingga 2.39 terlihat
bahwa pada bulan-bulan tertentu di semua lokasi pantau yaitu bulan Agustus kualitas DO,
menunjukkan kualitas terburuk, sedangkan kualitas terbaik ada di Bulan Oktober. Sedangkan
untuk paraneter BOD kondisi terburuk pada hampir semua lokasi terjadi pada bulan Agustus,
kecuali untuk lokasi Jembatan Koyod, kondisi terburuk terjadi pada bulan September.
Secara umu konsentrasi DO masih memenuhi baku mutu DO 3 mg/L kecuali di Jembatan koyod
pada bulan oktober dan di Tunggak jati pada bulan November, konsentrasi DO tidak memenuhi
baku mutu.

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Kabupaten Bandung 2015

2-41

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Berdasarkan Tabel SD-14E dan Gambar 2.37, diketahui bahwa konsentrasi BOD di Jembatan
Koyod, Setelah IPAL Cisirung, dan Nanjung, pada semua waktu pantau telah melebihi baku mutu
BOD. Begitu pun di lokasi Bendung Walahar, konsentrasi BOD telah melebihi baku mutu kecuali
pada bulan Oktober. Di Wangisagara dan outlet Jatiluhur, konsentrasi BOD pada semua waktu
pantau masih memenuhi baku mutu BOD 3 mg/L.

Gambar 2.36. Konsentrasi DO Anak Sungai Citarum 2015


Sumber : BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Gambar 2.37.

Konsentrasi BOD Sungai Citarum 2015

Sumber : BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Kabupaten Bandung 2015

2-42

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

2.3.1.3 Status Mutu Anak Sungai Citarum


Untuk mengetahui tingkat pencemaran suatu badan air dapat dilakukan perhitungan terhadap
Status Mutu Air dengan Metode Storet yang mengacu pada Keputusan Menteri Lingkungan Hidup
Nomor 115 Tahun 2003 tentang Pedoman Status Mutu Air . Status Mutu Air merupakan indikasi
untuk menilai tingkat pencemaran sungai ,mata air dan sumber air lainnya. Perhitungan Status
Mutu Air juga didasarkan pada klasifikasi kualitas tertentu dari badan air yang akan dinilai.
Klasifikasi kualitas air yang tertuang dalam PP 82/2001 berdasarkan jenis pemanfaatan air, yaitu
sebagai berikut :
a). Kelas satu: air baku air minum, dan peruntukkan lain dengan syarat kualitas yang sama.
b). Kelas dua: prasaran/sarana rekreasi air, pembudidayaan ikan air tawar, peternakan,
pertanaman, dan peruntukkan lain dengan syarat kualitas yang sama.
c). Kelas tiga: pembudidayaan ikan air tawar, peternakan, pertanaman, dan peruntukkan lain
dengan syarat kualitas yang sama.
d). Kelas empat: mengairi pertanaman dan peruntukkan lain dengan syarat kualitas yang sama.

Berdasarkan hasil perhitungan Status Mutu dengan Metode Storet berdasarkan Baku Mutu Air
Kelas II seperti yang tercantum pada Tabel SD-14A Buku Data terhadap Anak Sungai Citarum
tahun 2015, diketahui bahwa dari 75 lokasi sampling anak Sungai, tidak terdapat 1 lokasipun yang
memenuhi Baku Mutu maupun tercemar ringan, dan tercemar sedang. Semua lokasi pantau
menunjukkan kondisi tercemar berat.
Berdasarkan perhitungan terhadap hasil pemantauan tahun 2015 tersebut, diketahui bahwa nilai
Storet terendah (lokasi paling tercemar) adalah Sungai Cisuminta Hilir dan Sungai Cibaligo Hilir
dengan Sungai Cibaligo Hilir dengan nilai storet (-286). Dan nilai storet paling tinggi adalah Situ
Cisanti dengan nilai Storet (-116).
Dibandingkan Nilai storet pada hasil pemantauan kualitas air anak-anak sungai pada tahun 2012
hingga 2014 diketahui bahwa di semua lokasi pantau, Nilai Storet paling kecil terjadi pada tahun
2015 dan nilai storet paling besar pada tahun 2012 seperti terlihat pada Gambar 2.39 berikut.
Trend rata-rata nilai storet dari tahun 2012 hingga tahun 2015 diperlihatkan pada Gambar 2.40
berikut, dimana rata-rata nilai storet paling kecil yang menunjukkan status sungai paling buruk
terjadi pada tahun 2015.

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Kabupaten Bandung 2015

2-43

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Pada umumnya konsentrasi parameter BOD dan COD tertinggi ada pada lokasi badan penerima
air limbah industri, namun konsentrasi fecal coliform dan total coliform tertinggi umumnya badan
air penerima limbah domestik.
a. Cemar berat pada anak-anak Sungai Citarum bagian hulu umumnya disebabkan oleh
tingginya parameter total coli dan atau fekal coliform. Hal ini menunjukkan bahwa air limbah
domestik dan peternakan merupakan sumber pencemar utama dan harus dilakukan intervensi
terhadap pembangunan IPAL domestik atau IPLT (Instalasi Pengolahan Limbah Tinja) dan
pengolahan air limbah peternakan.
b. Skor storet paling rendah atau pencemaran paling tinggi didominasi oleh anak-anak S. Citarum
pada zona-zona industri atau yang menerima air limbah industri. Hal ini menggambarkan
bahwa prioritas pembinaan dan pengawasan usaha/kegiatan industri di wilayah Kabupaten
Bandung adalah di Kecamatan Majalaya dan Kecamatan Dayeuhkolot, dan diperlukannya
koordinasi dengan Pemerintah Provinsi Jawa Barat, Kota Cimahi dan Kabupaten Sumedang
untuk pengendalian pencemaran air limbah industri di wilayah Kota Cimahi dan Kabupaten
Sumedang yang masuk ke Kabupaten Bandung.
c. Adanya data yang cukup untuk mendukung evaluasi kualitas sungai dan penyusunan kebijakan
sangat diperlukan. Untuk tahun-tahun mendatang tetap diperlukan pengambilan sampel dan
pengujian kualitas air pada sungai prioritas sebanyak 12x dalam setahun.

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Kabupaten Bandung 2015

2-44

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 2.38. Nilai Storet Anak Sungai Citarum Kabupaten Bandung 2015
Sumber: Hasil Perhitungan BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Kabupaten Bandung 2015

2-45

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 2.39. Nilai Storet Anak Sungai Citarum Kabupaten Bandung 2011-2015
Sumber: Hasil Perhitungan BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Kabupaten Bandung 2015

2-46

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 2.40. Trend Rata-rata Nilai Storet Anak-anak Sungai Citarum 2012-2015
Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Pemantauan Kualitas Air Situ Cisanti

Pemantauan Kualitas Sungai

Gambar 2.41. Pemantauan Kualitas Sungai


Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Bila kita perhatikan lebih detil lagi mengenai nilai status mutu rata-rata untuk kondisi cemar berat
dalam beberapa tahun, 2012 hingga 2015, terlihat bahwa nilai rata-rata indeks pencemaran air
metode storet cenderung

mengecil di tahun 2015 yang menunjukkan kondisi sungai makin

memburuk.

2.3.1.4 Status Mutu Sungai Citarum Segmen Kabupaten Bandung


Berdasarkan perhitungan nilai Storet hasil pemantauan Sungai Citarum dari mulai hulu

ruas

Wangsagara sampai dengan hilir lokasi Tunggak Jati menunjukkan bahwa keempat titik pantau

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-47

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Sungai Citarum memiliki status mutu tercemar bera (<-30). Terjadinya pencemaran air sungai
disebabkan oleh buangan limbah industry dan domestic yang masuk ke sungai sehingga menurunnya
kualitas air sungai. Berdasarkan Tabel SD-14E Buku Data, parameter yang dominan tidak memenuhi
Baku Mutu Kelas II rata-rata adalah DO, BOD, dan logam berat Cd .

Gambar 2.42. Perbandingan Nilai Storet Sungai Citarum di Kabupaten Bandung 2015
Sumber: Hasil Perhitungan BPLH Kabupaten Bandung, 2015

2.3.1.5 Indeks Pencemaran Air IKLH


Berdasarkan hasil perhitungan status mutu air menggunakan metode storet diketahui bahwa dari 75
lokasi pantau kualitas air, tidak satu pun yang tidak tercemar,. Oleh karenanya, berdasarkan Tabel
SD-14D Buku Data, Indek kualitas air anak-anak sungai di Kabupaten Bandung pada tahun 2015
mempunyai nilai 10,00%.

Gambar 2.43. Tren Indeks Kualitas Air S Citarum Segmen Kabupaten Bandung Tahun 2008- 2015
Sumber: Hasil Perhitungan BPLH Kabupaten Bandung, 2015
Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-48

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Bila dibandingkan dengan indeks kualitas air beberapa tahun sebelumnya diketahui bahwa nilai
indeks cenderung menurun , dimana indeks tahun 2008, 2009, 2010, 2011, dan 2013 masing-masing
10,28%, 10,83%, 10,27%, 12,13%, 11,33%, 10,00% dan 10,00% seperti diilusterasikan i Gambar 2.43
di atas.

2.3.2

Inventarisasi dan Kualitas Danau


Kuantitas yang diinventarisir BPLH berkaitan dengan
danau tercantum pada Tabel SD-13 Buku Data. Dari data
tersebut diketahui bahwa 5 situ yang terdata adalah Situ
Cisanti, Situ Cileunca, Situ Cipananjung. Situ Cipatenggang
dan Situ Ciharus. Dai kelima situ tersebut yang memiliki
luas paling besar adalah Situ Cileunca yaitu 180 Ha,
namun situ yang memiliki volume terbesar adalah Situ
Cipanunjang yaitu 22.4000.000 m3 dengan luas 60 m2..

Berdasarkan Tabel -13A Buku data, luas kelima situ tersebut tidak berubah dari tahuh 2011 hingga
2013. Situ Cipanjunjang memiliki kedalaman paling besar. Sebagai tujuan wisata kondisi situ secara
fisik (kontur dasar situ) maupun kualitas situ perlu senantiasa dipantau deni keamanan dan
kenyamanan pengunjung. Selain terdapat 5 situ, di Kabupaten juga terdata 15 buah embung seperti
yang tercantum pada Tabel Sd-13B Buku Data. Dari kelima belas embung yang ada, 3 diantaranya
terdapat di Kecamatan Pacet.

Gambar 2.44. Luas Situ di Kabupaten Bandung


Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-49

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Danau yang dipantau secara rutin oleh BPLH Kabupaten Bandung adalah Danau/Situ Cisanti yang
merupakan hulu dari Sungai Citarum. Berdasarkan hasil pemantauan kualitas air Situ Cisanti yang
dilakukan sebanyak 3 kali, seperti yang terdapat pada Tabel SD-15 Buku Data, diketahui bahwa
sebagian besar parameter masih memenuhi Baku Mutu Air Kelas I dalam PP RI No.82/2001 tentang
Pengelolaan Kualitas Air dan Pengendalian Pencemaran Air. Beberapa parameter yang melebihi
Baku mutu Air Kelas I adalah BOD,Fenol, Zn, Pb dan Total Coliform.
Air situ relatif masih segar, yang ditunjukkan oleh konsentrasi oksigen terlarut (DO) di atas 6,0 mg/l
, yaitu 8,7; 7,9 dan 8,5. Sementara itu konsentrasi BOD telah melebihi BMA kelas I pada bulan AprilNovember yang masing-masing besarnya 4, mg/L dan 5 mg/L.
Berdasatrkan hasil perhitungan Indeks Pencemaran Air menggunakan metode Storet seperti pada
Tabel SD-15A, diketahui bahwa Status Situ Cisanti telah tercemar Berat yang ditunjukkan oleh Nilai
Storet -116. Kondisi tahun 2015 memburuk dibandingkan tahun tahun sebelumnya mengingat nilai
storet cenderung semakin mengecil. Trend Indeks Pencemaran Air Situ Cisanti dari tahun 2011
hingga 2015 memperlihatkan kondisi yang semakin memburuk (kemiringan negatif), seperti
diilustersikan pada Gambar 2.45 berikut.

Gambar 2.45. Trend Indeks Pencemaran Situ Cisanti 2011-2015


Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Berdasarkan Tabel SD-15B Buku Data, pada tahun 2015, parameter pencemar yang tidak memenuhi
baku mutu semakin banyak yaitu 6 buah , sedangkan tahun 2013 jumlahnya 4, tahun 2012 ada 5
parameter, dan 2011 ada 7 parameter.

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-50

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

2.3.3

Kuantitas dan Kualitas Air Sumur

2.3.3.1 A. Kuantitas air Tanah


Secara topografi Kawasan Bandung Raya membentuk satu cekungan. Namun jika ditinjau dari
keberadaan air tanahnya, di dalam cekungan tersebut terbagi menjadi 6 cekungan air tanah (CAT),
yaitu CAT Ciater yang meliputi Kabupaten Purwakartam Kabupaten Subang dan Kabupaten Bandung,
CAT Bandung-Soreang yang terhampar di Kabupaten Bandung, Kota Bandung, Kota Cimahi ,
Kabupaten Garut, dan Kabupaten Sumedang, CAT Lembang dan CAT Batujajar keduanya berada di
Kabupaten Bandung Barat, CAT Cibuni yang terhampar di Kabupaten Cianjur dan Kabupaten
Bandung serta CAT. Banjarsari yang terhampar di Kabupaten Bandung dan Kabupaten Garut.
Berdasarkan Tabel SD-16A Buku Data, potensi keenam CAT tersebut adalah sebesar 2805 juta
m3/tahun yang terdiri dari 2583 berada pada akuifer tidak tertekan (bebas), atau lebih populer
sebutan dilingkungan masyarakat sebagai air tanah dangkal dan hanya 222 juta m3/tahun berada
pada akuifer tertekan, atau lebih populer dengan sebutan air tanah dalam.
Air tanah dangkal di kawasan Bandung umumnya berada pada kedalaman kurang dari 40 meter dari
permukaan tanah. Akuifer air tanah ini bersifat tidak tertekan, sangat mudah dipengaruhi oleh
kondisi lingkungan setempat, karena antara air tanah pada akuifer dan air yang ada dipermukaan
tanah tidak dipisahkan oleh lapisan batuan yang kedap (tidak tembus air). Jika terjadi hujan, air yang
meresap ke dalam tanah akan langsung menambah air tanah ini. Perubahan air tanah ini akan
terlihat jelas pada sumur gali, dimana pada musim hujan muka air tanah selalu lebih dangkal dari
pada muka air tanah pada musim kemarau. Selain itu air tanah ini mudah terkontaminasi kotoran,
terlebih kotoran yang berasal dari tangki septik di daerah padat penduduk.

Gambar 2.46. Jumlah air Tanah Bebas dan Tertekan Tahun 2015
Sumber: ESDM Prov Jawa Barat, 2015

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-51

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 2.47. Pola Pengambilan Air Tanah di Kabupaten Bandung dan Sekitarnya
Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Air tanah dalam berada pada akuifer dengan kedalaman antara 40150 m dan di bawah 150 m.
Akuifer ini bersifat tertekan, dan tidak dipengaruhi oleh kondisi air permukaan setempat karena
antara air tanah pada akuifer dan air yang ada dipermukaan tanah dipisahkan oleh lapisan batuan
yang kedap. Air tanah ini mengalir dari daerah resapannya di daerah yang bertopografi ringgi, sekitar
Gunung Takuban Perahu, Dago Atas, Ciwidey, Pangalengan, Gunung Malabar, dan sebagian kecil dari
timur Cicalengka. Perubahan kondisi air tanah pada musim hujan dan pada musim kemarau tidak
terlihat. Pengambilan air tanah bisa diakukan dengan beberapa cara dan yang paling populer antara
lain pengeboran, pembuatan sumur gali, dan penurapan mata air.
Berdasarkan catatan laju peningkatan pengambilan air tanah dengan cara pengeboran selaras
dengan laju pertumbuhan penduduk dan perkembangan industri di Kabupaten Bandung, seperti
pada Gambar 2.47. Mulai tahun delapan puluhan sampai tahun 1997 baik jumlah sumur bor maupun
volume pengambilan meningkat pesat, sedangkan pada tahun 1997 volume pengambilan mengalami
penurunan, akibat terjadinya resesi ekonomi, dan setelah tahun 1998 mulai meningkat mengikuti
semakin stabilnya perekonomian, dan pengambilan pada tahun 2005 mencapai sekitar 51,4 juta
m3/tahun. Pengambilan ini lebih dominan dan diperkirakan 90 % atau sekitar 46 juta m 3/tahun untuk
memenuhi kebutuhan industri. Jika dilihat dari kebutuhan, industri memerlukan air bersih sekitar
132 juta m3/tahun, dan kenyataan di lapangan sekitar 80% keperluan air bersih berasal dan
mengambil dari air tanah, atau sekitar 105 juta m3/tahun berasal dari air tanah. Hal ini menjadi
perhatian dari pengelola, berarti sekitar 60 juta m3/tahun perlu diteliti bagaimana cara industri

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-52

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

mendapatkan air tanah. Berdasarkan Tabel SD-16B dari sekitar 318 usaha / kegiatan yang ada di
Kabupaten Bandung yang memiliki SIPA telah mengambil air sebanyak 692.228 m3 selama tahun
2015. Dan usha / kegiatan yang paling banyak mengambil air tanah adalah PT Mulya Terang Indah
yang melakukan menyedotan air tanah sebanyak 25.146 m3 selama tahun 2015.
Sejalan dengan perkembangan penduduk dan industri, sementara di sisi lain kemampuan pasokan
PDAM sangat rendah, pengambilan air tanah dipastikan akan terus meningkat. Hal ini menjadi
dilematis, karena untuk pemenuhan kebutuhan ini terjadi pengambilan air tanah secara besar
besaran di beberapa tempat tidak terkendali lagi. Dampak negatif yang timbul adalah terjadinya
perubahan lingkungan ;

muka air tanah semakin dalam sehingga untuk mendapatkan air tanah semakin sulit dan
mahal biayanya,

terjadinya pencemaran air tanah terutama pada air tanah dangkal, serta

terjadinya penurunan muka tanah (landsubsidence).

Oleh karenanya perlu juga mendapat perhatian dari pengguna air tanah bahwa air tanah tidak boleh
semua diambil atau dikuras dari akuifer yang ada dan yang aman hanya sekitar 30 sampai 40% dari
potensi yang ada, sedangkan yang lainnya harus dipertahankan di dalam tanah sebagai penyeimbang
lingkungan.

2.3.3.2 .Kualitas Air Tanah


Kualitas air tanah sangat tergantung kepada komposisi kimia batuan pembentuk akuifer, yang
dilarutkan selama air tanah mengalir, serta pencemaran yang terjadi di sekitarnya. Unsur kimia
batuan sangat tergantung kepada batuan asal dan proses terjadinya batuan tersebut. Sampai
kedalaman 40 m dari permukaan tanah yang ditutupi batuan hasil endapan Danau Bandung Purba,
umumnya mengandung kadar besi (Fe) dan Mangan (Mn) tinggi. Kadar kimia air pada air tanah ini,
terlihat pada air tanah sumur penduduk cukup tinggi dan melebihi batas ambang untuk air minum
yang distandarkan oleh Departemen Kesehatan, seperti air berwarna kuning dan bau besi. Lokasi
yang mempunyai kualitas ini terutama tersebar di daerah Banjaran, Majalaya dan Cicalengka seperti
terlihat pada Gambar 2.48. Pada daerah yang ditutupi oleh batuan hasil kegiatan gunung api, seperti
di daerah bagian selatan Bandung serta pada akuifer yang kedalamannya lebih dari 40 m umumnya
baik dan memenuhi standar untuk keperluan air minum dan mandi.

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-53

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 2.48. Penurunan Kualitas Air Tanah di Kabupaten Bandung


(Sumber BPLH Kab Bandung, 2015)

Gambar 2.49. Sumber-sumber Pencemar Air Tanah


Sumber: Cunningham, Saigo: Environmental Science, 2001

Pencemaran lingkungan, terutama perairan, sangat cepat pengaruhnya terutama terhadap kualitas
air tanah dangkal. Sumber utama pencemaran berasal dari limbah industri dan rumah tangga seperti
tinja (tangki septik) dan juga tempat pembuangan sampah. Berdasarkan Permenkes No 907 tahun
2010 tentang Kualitas Air Minum dan Air Bersih mensyaratkan air minum tidak mengandung bakteri
coli jenis apapun. Penyebab utama adalah kondisi sanitasi yang kurang baik. Berdasarkan penelitian
Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-54

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

WHO, bakteri coli tersebut akan mati jika sudah mengalir dalam tanah minimal dengan jarak 10 m.
Oleh karenanya disarankan pembuatan sumur yang baik harus berjarak minimal 10 m dari septic tank
dan tempat pembuangan air kotor.
Pemerintah Kabupaten Bandung melalui BPLH telah melakukan pemeriksaan kualitas air sumur
warga yang memberikan pengaduan tentang tercemarnya air sumur mereka. Pengambilan sampel
air sumur dilakukan di 4 (empat) lokasi pada bulan Maret dan September 2015 seperti yang terdapat
pada Tabel SD-16 Buku Data dan Gambar 2.50, yaitu di Sumur Bapak Rasyid Kampung Babakan
Kecamatan Baleendah, sumurt Bapak Ayin di Kampung Sukasirna Kecematan Ciparay, Sumur Bi Ai
Kecamatan Solokan Jeruk dan Sumur Bu Sari Desa Linggar.

Gambar 2.50. pH Air Sumur 2015


Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015
Hasil analisis terhadap kualitas air sumur tersebut menunjukkan air sumur tidak memenuhi Baku
Mutu Air Bersih berdasarkan Peraturan Menteri Kesehatan No 416/PER/IX/1990 tentang Syaratsyarat dan Pengawasan Kualitas Air Bersih untuk beberapa parameter seperti pH, nitrit. Fecal
Colli dan Total Coliform. Air sumur Rasyid dan Bapak Ayip memiliki pH asam masing-masing 5,3
dan 5,2, di bawah batas minimal yang diijinkan yaitu 6. Sedangkan sumur ibu Sari memiliki
kandungan nitrit sangat tinggi yaitu 17 mg/L. dimana baku mutunya 2 mg/L. Semua sumur yang
dipantau mengandung bakteri Total coli melebihi standar

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-55

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 2.51. Konsentrasi Beberapa Parameter dalam Air Sumur Bapak Abe 2015
Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015

2.4 UDARA
Udara merupakan campuran beberapa macam gas yang perbandingannya tidak tetap, tergantung
pada suhu, tekanan udara dan lingkungan di sekitarnya. Udara yang merupakan bagian dari atmosfir
bumi ini memiliki peranan yang sangat penting bagi kehidupan manusia. Dalam udara terdapat
oksigen yang berguna dalam proses respirasi semua mahluk hidup baik manusia, hewan dan
tumbuhan, sedangkan karbon dioksida

(CO2) bermanfaat untuk proses fotosintesis tumbuhan

berhijau daun. Udara bersih dan kering kira-kira terdiri dari 78,09% volum Nitrogen, 21,94% Oksigen,
0,93% Argon, dan 0,0325 Karbondioksida. Sementara gas-gas lain menempati porsi yang sangat
kecil dalam susunan udara. Apabila susunan udara mengalami perubahan dari susunan keadaan
normal seperti tersebut di atas dan kemudian mengganggu kehidupan manusia, hewan, tumbuhan,
material dan udara itu sendiri berarti udara tersebut telah tercemar. Untuk mengetahui bagaimana
kualitas udara yang ada, maka perlu dilakukan pemantauan terhadap udara ambient, yang hasilnya
harus dibandingkan dengan suatu Baku Mutu udara untuk mengetahui apakah kondisinya tercemar
atau tidak.

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-56

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Udara ambien adalah udara bebas di permukaan bumi pada lapisan troposfir yang berada di
dalam wilayah yuridiksi Republik Indonesia yang dibutuhkan dan mempengaruhi kesehatan
manusia, makhluk hidup dan unsur Lingkungan hidup lainnya
Baku mutu udara ambien adalah ukuran batas atau kadar zat, energi, dan/atau komponen yang
ada atau yang seharusnya ada dan/atau unsur pencemar yang ditenggang keberadaannya dalam
udara ambien.
Berdasarkan PP No. 41 tahun 1999 tentang Pengendalian Pencemaran Udara, baku mutu udara
ambien ditentukan dengan besaran seperti tercantum pada tabel berikut
No.
1

Sulfur Dioksida

Satuan

T Pengukuran

BM

g/Nm

24 jam

365

24 jam

10000

Metode
SNI 19-7119.7-2005
CO Analyzer Thermo

Karbon Monoksida

g/Nm

Nitrogen Dioksida

g/Nm3

24 jam

150

SNI 19-7119.2-2005

Oksidan

g/Nm3

1 jam

235

SNI 19-7119.8-2005

Hidrokarbon

g/Nm3

SNI 19-4843-1992

6
7

2.4.1

Parameter

Timah Hitam
Debu

3 jam

160

g/Nm

24 jam

SNI 19-7119.3-2005

g/Nm

24 jam

230

SNI 19-7119.4-2005

Kualitas Udara Ambien

Berbagai bentuk penurunan daya dukung lingkungan yang terjadi seiring dengan perkembangan
aktivitas perkotaan, di antaranya tercermin dari penurunan kualitas udara akibat pengotoran dan
pencemaran udara. Sumber pencemaran udara yang berdampak negatif pada kualitas udara ambien
dapat dikategorikan menjadi empat, yaitu:
a)

Sumber tetap yang berasal dari kegiatan proses

industri pengolahan dan konsumsi bahan bakar dari


industri dan rumah tangga. Emisi gas berasal dari limbah
gas dari industri yang

membuang polutan melalui

cerobong secara langsung tanpa diolah terle bih dulu,


termasuk dari boiler dan genset. Tingkat pencemaran gas

www.radioaustra.net.au

emisi tersebut tergantung pada jenis bahan bakarnya,


diantaranya berupa BBM, batubara dan sumber energi lainnya.
Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-57

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

b)

Sumber tetap spesifik yang berasal dari kegiatan

pembakaran sampah, atau dari timbunan sampah di TPA


yang terbakar. Potensi terbentuknya gas metan dari satu
ton sampah organik sebesar 10.000 liter. Hal ini menjadi
potensi

sumber kebakaran di TPA, jika sampah organik

tersebut tidak diolah atau jika gas metan tidak ditampung

pikiranrakyat.co

serta dimanfaatkan.

c)

Sumber

bergerak

yang

berasal

dari

hasil

pembakaran bahan bakar kendaraan bermotor. Sumber


pencemaran udara tipe ini bertambah terus karena
peningkatan jumlah

kendaraan di Kabupaten Bandung

baik kendaran beroda empat maupun kendaraan beroda

bedunduk.wordpress.com

dua.

d)

Sumber bergerak spesifik yang berasal dari hasil

pembakaran bahan bakar kereta api, pesawat terbang dan


alat berat.

doddyhw.wordpress.com

Pemantauan kualitas udara ambien non-AQMS tahun 2015 dilakukan di 10 titik yang tersebar di
Kabupaten Bandung, mewakili kondisi daerah industri, tempat pemrosesan akhir sampah (tpas),
transportasi dan perdagangan. Berdasarkan Tabel SD-18 Buku Data, pemantauan kualitas udara
dilakukan di Zona Industri Cisirung yang terdiri dari 1 site dan 7 lokasi yang mewakili downwind, Zona
industri Majalaya terdiri dari 1 site dan 1 lokasi downwind, Transportasi di Jalan Raya Rancaekek,
Kelurahan Rancaekek Kulon, dan TPPAS Babakan Kecamatan Ciparay terdiri dari 1 site dan 1 lokasi
downwind. Pemantauan udara ambien di Zona Industri Cisirung dilakukan di Site yaitu di PT Ceres,
dan 4 lokasi downwind yaitu di SMA Sandhi Putra Jalan Radio Dalam, Cluster Industri Cisirung di
Kelurahan Sukapura Kec Dayeuh Kolot, di Desa Cangkuang Kulon Dayeuh Kolot dan di area industri
Dayeuh Kolot Kel Cangkuang Kulon mengingat di lokasi zona industri Cisirung kecepatan angin relatif
lambat dan arah angin dominan berubah-ubah, sehingga perlu lebih banyak titik pantau di lokasi

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-58

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

down wind (lokasi di sebelah hilir sumber pencemar sesuai arah angin) yang akan menerima
pencemar dari emisi industri.
Sedangkan Jalan RayaKopo Sayati tidak dipantau. Kondisi kualitas udara ambien mengacu ketentuan
yang terdapat dalam PP No. 41 Tahun 1999 tenatang Pengendalian Pencemaran Udara.

Pemantauan Kualitas Udara


Ambien TPA Babakan

Pemantauan Kualitas Udara


Ambien Zona Industri Cisirung

Gambar 2.52. Dokumentasi kegiatan sampling kualitas udara ambien


Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015
Berdasarkan pengukuran tahun 2015, terdapat 8 dari 14 lokasi dengan parameter TSP melebihi
baku mutu TSP 230 ug/m3. Sementara itu di zona industri di mana batubara digunakan secara
intensif, konsentrasi TSP cukup tingg mencapai 416 ug/m3, terpantau di lokasi Downwind Zona
industri Dayeuh Kolot di desa Cangkuang Kulon. Selain TSP, terdapat satu lokasi dengan parameter
PM10 Yang melebihi baku mutu PM10 150 ug/m3.
Uraian berikut mendeskripsikan Tabel SD-18 Buku Data mengenai konsentrasi masing-masing
pencemar yang terukur .
2.4.1.1 SO2
Konsentrasi SO2 yang terukur pada pemantauan tahun 2015 di hampir semua lokasi bernilai 1
ug/m3. Rata-rata konsentrasi yang terukur adalah 2,9 ug/m3. Konsentrasi tertinggi bernilai 19 ug/m3
terdapat di Halaman Masjid Al Fathu Soreang. Nilai ini masih memenuhi baku mutu udara ambien
900 ug/m3 (pemantauan 1 jam). Berikut ini Gambar 2.53 mengilusterasikan konsentrasi SO2 di
setiap lokasi pantau. Konsentrasi

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-59

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 2.53. Konsentrasi SO2 Tahun 2015


Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015
2.4.1.2 NO2
Hasil pengukuran NO2 tahun 2015 menunjukkan bahwa konsentrasi di semua lokasi masih
memenuhi baku mutu NO2 400 ug/m3. Dilokasi Site Industri Majalaya jalan Raya Laswi No 80 Ds
Majalaya merupakan lokasi pantau dengan konsentrasi NO2 tertinggi dibandingkan lokasi lain, yaitu
44,25 ug/m3.

Rata-rata konsentrasi NO2 yang terpantau adalah 22,2 ug/m3.

Kondisi ini

kemungkinan karena di site Majalaya dekat dengan sumber pencemar transportasi yang merupakan
sumber NO2 yang besar terutama dari hasil pembakaran bahan bakar pada suhu tinggi. Konsentrasi
NO2 terendah terukur di Downwind TPA Babakan Ds Babakan Ciparay.

Gambar 2.54. Konsentrasi NO2 Tahun 2015


Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-60

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

2.4.1.3 O3
Hasil pemantauan yang dilakukan di 14 lokasi menunjukkan bahwa konsentrasi O3 masih memenuhi
Baku Mutu udara ambien O3 sebesar 235 ug/m3. Konsentrasi O3 terbesar terdapat di lokasi
Halaman Masjid Al Fathu Kel Soreang, dan konsentrasi terendah terdapat di Downwind TPA Babakan
Ds Babakan Ciparay. Konsentrasi rata-rata O3 yang terukur sebesar 22,92 ug/m3.
O3 atau yang lebih dikenal sebagai Ozon merupakan pencemar udara yang sangat reaktif. Tinggirendahnya konsentrasi O3 di udara sangat bergantung pada keberadaan NO2 dan HC. O3 terbentuk
dari proses fotokimia yang sangat kompleks yang melibatkan NO3, HC dan sinar matahari

.
Gambar 2.55. Konsentrasi O3 Tahun 2015
Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015
Di lapisan troposfir atau lapisan atmosfir yang paling dekat dengan bumi, keberadaan O3 ini
memberikan dampak negatif bagi manusia karena antara lain menyebabkan iritasi pada mata dan
pernafasan, menurunkan elastisitas karet dan membuat kain cepat belel. Berbeda dengan di
troposfir, keberadaan O3 di lapisan stratosfir bumi berdampak positif karena akan memberikan
perlindungan kepada makhluk hidup di bawahnya melalui peranannya sebagai perisai terhadap sinar
ultraviolet matahari ke bumi.
2.4.1.4 TSP
Hasil pemantauan udara ambien tahun 2015 seperti dalam Tabel SD-18 Buku Data memperlihatkan
bahwa konsentrasi TSP tertinggi ,2016 ug/m3 , terdapat di lokasi halaman masjid Al Fathu Kel
Soreang. Sedangkan konsentrasi terendah yang terukur bernilai 6 ug/m3 terpantau di Downwind
TPA Babakan Desa Babakan Ciparay. Rata-rata konsentrasi TSP sebesar 352,86 ug/m3. Dari nilai
rata-rata ini bisa diperkirakan bahwa sebagian besar lokasi pantau memeiliki konsentrasi melebihi

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-61

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

baku mutu TSP 230 ug/m3. Tingginya konsentrasi NO3 bisa disebabkan oleh debu terbang akibat
banyaknya kendaraan yang melintas di dekat masjid Al Fathu.

Gambar 2.56. Konsentrasi TSP Tahun 2015


Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015
2.4.2

Indeks Pencemaran Udara IKLH


Indeks

Pencemaran

Udara

di

Kabupaten

Bandung

didasarkan pada konsentrasi rata-rata SO2 dan NO2 hasil


pemantauan 11 titik pantau yang mewakili semua sektor.
Perkantoran, Industri, Perdagangan, TPA dan Permukiman.
Rata-rata konsentrasi SO2 yang terukur adalah 3,273
ug/m3 sedangkan rata-rata konsentrasi NO2 sebesar
19,636 ug/m3. Dari rumus perhitungan IPU IKLH yang mengacu pada perhitungan IKLH 2011 KLH ,
maka Indeks Pencemaran Udara IKLH Kabupaten Bandung adalah 98,715 seperti hasil perhitungan
pada Tabel SD-18A. Sementara itu IPU IKLH tahun 2014 seperti pada tabel SD-18B adalah 98,62. Ha.

2.4.3

Tingkat Kebisingan

Berdasarkan hasil pengukuran tingkat kebisingan yang dilakukan bersamaan dengan pemantauan
kualitas udara ambienseperti pada Tabel SD-18C, diketahui bahwa tingkat kebisingan tertinggsi
berada di Site Majalaya jl Raya Laswi No 80 Majalaya 83,74 dBA.. Nilai ini melebihi dari ambang
batas kebisingan untuk industri yang nilainya 70 dBA. Sementara itu tingat kebisingan terendah

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-62

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

terukur di Downwind TPA Babakan Ds Babakan Kecamatan Ciparay yang nilainya 34,24 dBA. Berikut
Gambar 2.57 yang mengilusterasikan tingkat kebisingan di masing-masing titik sampling. Tingkat
kebisingan di halaman masjid Al Fathu Soreang yang nilainya 67,30 dBA juga telah melebihi ambang
batas untuk kawasan pemerintahan dan fasilitas umum yang nilainya 60 dBA. Berikut Grafik tingkat
kebisingan di masing-masing lokasi sampling.

Gambar 2.57. Konsentrasi TSP Tahun 2015


Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015

2.4.4

Kualitas Emisi Cerobong Industri

Kualitas emisi udara sumber pencemar memberikan kontribusi sangat besar terhadap kualitas udara
ambien selain faktor meteorologi dan topografi daerah. Dalam rangka mendukung pemenuhan
Standar Pelayanan Minimum (SPM) untuk bidang pelayanan pencegahan pencemaran udara, maka
Pemerintah Kabupaten Bandung melalui BPLH Bidang Pengendalian Pencemaran dan Kerusakan
Lingkungan melakukan pengujian emisi yang di laksanakan di 83 lokasi/industri tekstil, kimia tekstil,
sepatu dan jala di beberapa wilayah Kabupaten Bandung. Parameter uji kualitas emisi udara sebelum
dan sesudah diolah meliputi parameter NO2,SO2,TSP dan Opasitas.
Menurut data BPLH (2015), di Kabupaten Bandung, pada tahun 2015 tercatat lebih dari 150 industri
mengeluarkan emisi dari sumber tidak bergerak, baik yang menggunakan bahan bakar batubara
maupun non batubara.

Terdapat setidaknya 6 industri yang tidak memiliki cerobong dan

perlengkapannya yang jelas-jelas emisinya dapat mencemari lingkungan. Sebagian besar industri
menggunakan batubara sebagai bahan bakar, selain bahan bakar non batubara seperti solar, IDO
(residu), biomassa, dan LNG (gas) yang berpotensi menimbulkan pencemaran udara. Emisi gas dari
Industri-industri tersebut pada umumnya memiliki konsentrasi pencemar di bawah baku mutu udara
Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-63

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

emisi berdasarkan Peraturan Menteri Negara Lingkungan Hidup Nomor 07 Tahun 2007 tentang Baku
Mutu Emisi Sumber Tidak Bergerak bagi Ketel Uap (Lampiran IV BME Sumber Tidak Bergerak bagi
ketel Uap yang Menggunakan Bahan Bakar Batubara)

Gambar 2.58. Foto-foto kegiatan Sampling dan Pengujian Kualitas Emisi Cerobong Industri
Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015
Tabel SD-18E Buku Data, memperlihatkan hasil pemantauan emisi cerobong dari 83 industri dimana
beberapa industri menggunakan bahan bakar batubara. Terdapat beberapa industri yang tidak
memenuhi baku mutu udara emisi baik SO2,maupun NO2. Konsentrasi SO2 paling tinggi sebesar 750
mg/m3 yang berasal dari cerobong industri PT Sinar Majalaya dan paling rendah berasal dari CV
Prima Dwi Lestari yang emisinya 2 mg/m3. Sedangkan konsentrasi NO2 maksimum sebesar 899
mg/m3 yang berasal dari cerobong PT Badjatex.
Sementara itu berdasarkan hasil swapantau emisi cerobong industri seperti pada Tabel SD-18E Buku
Data, semua parameter yang dipantau memenuhi baku mutu udara emisi. Gambaran perbandingan
konsentrasi maksimum yang terukur dari kegiatan swapantau tersebut dengan hasil swapantau
tahun-tahun sebelumnya diilusterasikan oleh Gambar 2-59 berikut.

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-64

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

c
Gambar 2.59. Perbandingan Konsentrasi SO2 (a) TSP (b), dan NO2 (c) Cerobong Industri Tahun 2009-2015
Sumber : BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Berdasarkan Gambar 2.59 di atas terlihat bahwa konsentrasi partikulat hasil emisi cerobong boiler
industri cenderung menurun dari tahun 2009 hingga tahun 2012 dan kembali meningkat di tahun
2013 hingga 2015 sehingga melebihi baku mutu udara emisi TSP 120 mg/m3. Sementara itu
konsentrasi SO2 pun mulai meningkat kembali pada pemantauan tahun 2013 hingga 2015 dan
melebihi baku mutu SO2 250 mg/m3 . Pun dengan pencemar NO2 yang mengalami peningkatan
pada tahun 2013 hingga tahun 2015 sehingga melebihi baku mutu NO2 825 mg/m3. Untuk opasitas ,
hasil pengukuran menunjukkan hasil yang memenuhi baku mutu emisi sejak 2012.

2.4.5

Kualitas Udara Ambien di Lingkungan Industri


Selain melakukan pemantauan kualitas udara emisi
cerobong industry, secara swa pantau pada tahun 2015
industri juga melakukan pengujian kualitas udara ambien di
lingkungan Industrinya.

Konsentrasi pencemar hasil

pengujian kualitas udara ambien industri yang dilakukan oleh


83 perusahaan dapat dilihat pada Tabel SD-18D Buku Data.

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-65

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Tabel 2.1.

Rentang Konsentrasi Udara Ambien di Lingkungan Industri Tahun 2015

Parameter

Depan Pabrik

Ruang Produksi

Belakang Pabrik

CO ug/m3

4,69-5040

4,35-30000

420-6720

SO2 ug/m3

0,1-270

0,1-900

2,83-64,92

NO2 ug/m3

8,79-615

2,29-2018

0,78-64,45

40,37-565,33

9,59-1000

42,1385,69

TSP ug/m3

Sumber: BPLH kabupaten Bandung, 2015

Parameter yang tidak memenuhi baku mutu umumnya parameter TSP

dan kebisingan.Hal ini

dimungkinkan terjadi karena sebagian besar industri menggunakan bahan bakar batubara yang
mengakibatkan banyak partikulat di udara akibat kurang optimalnya alat pengendali pencemaran
udara di boiler.
2.4.6

Kualitas Emisi Cerobong PLTU Industri


Di Kabupaten Bandung terdapat 4 (empat)

industri yang memiliki

pembangkit listrik sendiri berupa PLTU. . Pada tahun 2015 hanya ada 3
industri yang melakukan pemantauan terhadap kualitas emisi cerobong
PLTU nya. Data hasil pengujian kualitas emisi cerobong PLTU PT Dhanar
Mas Concern, PT Himalaya Tunas Texindo dan PT Daliatex Kusuma
tercantum dalam Tabel SD-18H Buku Data.

Emisi cerobong PLTU

tersebut secara umum memenuhi Baku Mutu emisi TSP, SO2, NO2 dan
opasitas. Walaupun masih memenuhi Baku Mutu partikulat, namun
konsentrasi yang diemisikan cerobong PLTU PT Daliatex Kusuma paling tinggi dibandingkan yang lain,
etrutama untuk pencemar partikulat. Sedangkan pencemar SO2 dan NO2 paling tinggi diemisikan
oleh PT Himalaya Tunas Texindo.
Dari kegiatan operasional PLTU industri PT Dhanar Mas Concern, PT Himalaya Tunas Texindo dan PT
Deliatex Kusuma akan mengemisikan pencemar ke atmosfir akan akan memberikan beban ke
lingkungan udara. Berdasarkan Tabel SD-18G Buku Data, total beban yang dkeluarkan dari ketiga
cerobong PLTU tersebut adalah 102,19 Ton partikulat/tahun, 403,15 Ton SO2/tahun dan 1,84 Ton
NO2/tahun. Beban ini lebih kecil dari perkiraan beban yang diemsisikan tahun 2013 dimana masingmasing besarnya 224 Ton partikulat/ tahun, 766 ,67 Ton SO2/tahun dan 314,97 Ton NO2/tahun.
Berikut Gambar 2.60 mengilustrasikan beban pencemar dari 3 cerobong PLTU industri yang ada di
Kabupaten Bandung.
Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-66

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 2.60. Beban Pencemar Emisi Cerobong PLTU Tahun 2014


Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015

2.4.7

Hujan asam

pH netral untuk air adalah 7. Bila pH air kurang dari 7 dikatakan air bersifat asam dan bila lebih
dari 7, maka air dikatakan bersifat basa. Untuk air hujan, dikatakan asam apabila mempunyai
pH kurang dari 5,6, karena udara normal (bersih) memiliki kandungan CO2 sebesar 330 ppm
yang bila larut dalam air hujan akan membentuk asam karbonat yang akan memberikan efek
sedikit asam kepada air hujan tersebut karena bersifat asam lemah.
pH air hujan dipengaruhi oleh pencemar yang bersifat asam (SO42-, NO3-) dan basa (Na+, Ca2+,
Mg2+) yang terdapat di dalam air hujan. Meskipun konsentrasi senyawa asam (SO42- dan NO3-)
dalam air hujan tinggi tidak akan menjadikan pH nya menjadi rendah bila terdapat senyawa
basa/kation (Na+, Ca2+, Mg2+) yang tinggi pula. Begitu pula sebaliknya , walaupun senyawa asam
dalam air hujan rendah bisa membuat pH air hujan rendah (asam) bila keberadaan kation
seperti Na+, Ca2+, Mg2+ lebih rendah. pH air hujan hanya merupakan salah satu indikator kondisi
kualitas udara bersih atau kotor. Jadi bila pH air hujan mendekati netral (=7), tidak berarti
bahwa kualitas udaranya bersih atau tidak perlu dikawatirkan, karena bisa jadi dalam air hujan
tersebut mengandung senyawa asam dan basa (yang berasal dari debu) yang tinggi

Hujan asam atau deposisi asam basah merupakan salah satu mekanisme deposisi asam
(penghilangan senyawa asam) dari atmosfir, selain deposisi asam kering. Deposisi asam sudah
terjadi sejak mulainya Revolusi Industri dan merupakan fenomena transport jarak jauh karena efek
hujan asam bisa terjadi sangat jauh dari sumber senyawa asam tersebut.

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-67

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Istilah hujan asam dipakai oleh ahli kimia pada abad ke-19 yang mencatat bahwa bangunan dan
gedung-gedung di daerah aktivitas industri tinggi rusak karena hujan. Pencemar udara yang
berkontribusi menyebabkan hujan asam (precursor asam) adalah SO2 dan NOx. Di atmosfir, bila
kedua gas ini bereaksi dengan air (H2O) akan berubah menjadi H2SO4 dan HNO3 yang merupakan
senyawa asam.
Berdasarkan hasil pemantauan air hujan tahun 2015 seperti yang terdapat pada Tabel SD-24 Buku
Data, diketahui bahwa air hujan di Kabupaten Bandung memiliki nilai pH 6,4 yang terukur pada bulan
Jabuari dan desember 2015. Nilai pH ini masih tergolong pH air hujan netral, karena pH masih lebih
besar dari 5,6, yang merupakan batas air hujan dikatakan sebagai hujan asam. Gambar 2.61 dan 2.62
menunjukkan tingkat keasaman air hujan di Kabupaten Bandung di beberapa lokasi pantau tahun
2014 dan tren pH air hujan tahun 2008-2014. Dari Gambar 6.1 diketahui semua lokasi masih memiliki
pH netral belum melewati batas pH asam 5,6. Dan dari Gambar 2.62 yang mengacu Tabel SD-24A
Buku Data tersebut terlihat telah terjadi tren penurunan nilai pH dari 7,31 pada tahun 2008 menjadi
6,50 pada tahun 2009 dan 6,29 pada tahun 2010, 5,77 pada tahun 2012, 6,54 pada tahun 2013 dan
6,62 pada tahun 2015. (Tahun 2011 tidak terdapat data pementauan kualitas air hujan). Walaupun
secara keseluruhan pH air hujan masih normal, namun tren tersebut

memperihatkan terjadi

penurunan nilai pH sehingga berpotensi terjadi hujan asam di masa mendatang

yang harus

diwaspadai. Kembali meningkatnya pH air hujan di tahun 2015 tidak berarti kualitas udara lebih baik
dari tahun sebelumnya, karena pH air hujan sangat ditentukan oleh berbagai senyawa anion (SO42-,
NO3-) maupun kation (Mg2+, Ca2+, Na+, NH4+) yang terlarut di dalamnya.

Gambar 2.61. pH Air Hujan Tahun 2014


Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-68

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 2.62. Tren pH Air Hujan Tahun 2008-2014


Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015
Kandungan anion dan kation dalam air hujan yang terpantau digambarkan pada Gambar 2.63 dn 2.64
berikut.

Dari Gambar 2.63 diketahui bahwa kandungan sulfat dalam air hujan menunjukkan

konsentrasi paling tinggi dibandingkan konsentrasi anion yang lain. Sementara itu dari Gambar 2.64
diketahui bahwa konsentrasi kesadahan adlah paling tinggi dibandingkan kation yang lain.

Gambar 2.63. Konsentrasi Senyawa Asam dalam air Hujan Tahun 2014
Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-69

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 2.64. Konsentrasi Senyawa Asam dalam air Hujan Tahun 2014
Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015

2.5 IKLIM
Iklim adalah keadaan rata-rata cuaca pada interval waktu tertentu. Iklim sangat berpengaruh dan
mempunyai peranan dalam pembagian geografi dari lahan (soils), tanaman dan hewan. Klasifikasi
iklim di Indonesia dilakukan berdasarkan klasifikasi Koppen serta Smith dan Ferguson. Klasifikasi
menurut Koppen didasarkan atas perbedaan macam tanaman, curah hujan dan suhu suatu daerah
sehingga diperoleh 5 macam tipe iklim. Klasifikasi menurut Smith & Ferguson didasarkan atas
pembagian bulan basah dan kering, tetapi pembagian bulan basah dan kering dilakukan setiap tahun
baru kemudian dirata-ratakan selama periode pengambilan data, dengan menghilangkan stasiun
hujan yang datanya kurang dari 10 tahun.
Emisi pencemar udara besar-besaran akibat perilaku manusia yang kurang berwawasan lingkungan
akan berdampak pada peningkatan Gas Rumah Kaca yang akan berkontribusi pada perubahan iklim.
Curah hujan dan suhu merupakan sebagian dari parameter iklim. Oleh karenanya, keduanya menjadi
parameter dampak adanya perubahan iklim. Curah hujan yang sangat tinggi di suatu waktu dan
sangat kering di waktu yang lain, merupakan contoh dampak adanya perubahan iklim. Begitu halnya
dengan suhu, adanya perbedaan suhu yang sangat ektrim pun merupakan salah satu fenomena
perubahan iklim.
2.5.1

Curah Hujan Bulanan

Curah Hujan Rata-rata bulanan tahun 2015 untuk Kabupaten Bandung diambil dari Badan
Meteorologi Klimatologi Geofisika (BMKG) Kelas I Bandung Provinsi Jawa Barat. Data tersebut
tercantum pada Tabel SD-22 Buku Data. Curah hujan rata-rata bulanan tertinggi terjadi pada Bulan
Desember sebesar 493 mm dan paling rendah pada bulan Oktober 2015. Gambaran curah hujan
rata-rata bulanan diilusterasikan pada Gambar 2.65 sementara perbandingan data curah hujan tiap
bulan tahun 2015 dan tahun-tahun sebelumnya dapat dilihat pada Gambar 2.66.

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-70

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 2.65. Curah Hujan Rata-rata per Bulan Beberapa Stasiun Kab Bandung Tahun 2015
Sumber: BMKG Kelas I Bandung Propinsi Jawa Barat, 2015

Berdasarkan Tabel SD-22 yang diilusterasikan pada Gambar 2.65 di atas terlihat bahwa curah hujan
maksimum terjadi pada bulan November , Desember atau Pebruari. Hasil rata-rata curah hujan dari
keempat stasiun menunjukkan curah hujan rata-rata adalah 351,75 mm dan terjadi pada bulan
Desember 2015. Sedangkan curah hujan terendah yang terpantau di empat stasiun terjadi pada
bulan antara Juni atau September.

Gambar 2.66. Curah Hujan Rata-rata bulanan Tahun 2010 - 2015


Sumber: , 2015

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-71

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Berdasarkan Tabel SD-22A Buku Data, Dalam 6 tahun periode hujan, curah hujan tertinggi terjadi
pada Bulan Desember tahun 2014 dengan nilai curah hujan rata-rata hulanan mencapai 493 mm.
Rasio curah hujan tertinggi dan terendah yang paling ekstrim terjadi pada tahun 2014 yaitu 473 mm
dimana curah hujan terendah adalah 20 dan tertinggi 493 mm.

2.5.2

Suhu Rata-rata Bulanan

Tabel SD-23 Buku Data mengenai Suhu Rata-rata Bulanan pada tahun 2015 juga diperoleh dari
stasiun pemantauan di BMKG Provinsi Jawa Barat. Berdasarkan data yang diperoleh, temperatur
maksimum tahun 2015 terjadi pada Bulan Otober yaitu 24,5oC, dan suhu terendah terjadi pada
bulan Pebruari,Juni dan Juli, masing-masing 23,1oC. Berdasarkan Tabel SD-23A Buku Data,
temperatur tertinggi yaitu 31,6oC terjadi pada Bulan Oktober 2007. Perbedaan temperatur yang
ekstrem terjadi pada tahun ekstrem, yaitui pada tahun 2009 dimana selisih temperatur maksimum
dan minimum mencapai 6,4oC. Data rata-rata temperatur bulanan dapat dilihat pada Gambar 2.67
dan 2.68

Gambar 2.67. Suhu Rata-rata bulanan Tahun 2015


Sumber: BMKG Propinsi Jawa Barat, 2015

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-72

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 2.68. Suhu Rata-rata bulanan Tahun 2006 - 2015


Sumber: BMKG Propinsi Jawa Barat, 2015

2.6 BENCANA ALAM


Bencana alam yang pernah terjadi di Kabupaten Bandung selama tahun 2015 adalah banjir,Tanah
Longsor, dan Angin puting beliung
2.6.1

Banjir,korban dan kerugian

Kawasan rawan banjir umumnya adalah daerah di sepanjang tepi Sungai Citarum bagian hulu,
dengan muara-muara anak sungainya yang sering menyebabkan banjir, antara lain Sungai Ciganitri,
Sungai Citarik, Sungai Cimanggung, Sungai Cimuncang, dan Sungai Cipamokolan. Berdasarkan Tabel
BA-1 Buku Data (data sampai 1 April 2015), luas wilayah yang terkena genangan banjir, yang terdata
pada tahun 2015 adalah 64 Ha yang terdapat di Rancaekek 61 Ha dan Cicalengka 4 Ha.. Dari kejadian
banjir tersebut telah banyak memakan korban. Sebanyak 316 orang mengungsi dan menderita
karugian

berbagai hal seperti sakit, sawah terendam, rumah terancam sehingga tidak dapat

beraktifitas dan lain-lain.


Berdasarkan Tabel BA-1 Buku Data, area yang terendam banjir pada tahun 2014 meliputi 102 HA
sawah, 29 sekolahan,51 tempat ibadah, 3014 orang menderita dan 2471 mengungsi. Perkiraan
kerugian mencapai Rp.400.000.000,00. Di sepanjang tahun 2014, total kecamatan yang terkena
banjir mencapai 20 kecamatan, lebih sedikit daripada tahun 2013 dimana terdapat di 23 kecamatan

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-73

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 2.69. Kejadian Banjir Rancaekek Tahun 2015


Sumber:news.okezone.com dan elshinta.com, 2015
Sesuai Tabel BA-1C Buku Data, ketinggian banjir yang terjadi tahun 2014 di Kabupaten Bandung bisa
mencapai 250 cm seperti yang terjadi di Desa Tanjungsari Kecamatan Cangkuang pada 20 Desember
2014. Di Kabupaten Bandung terdapat daerah yang diidentifikasi rawan bencana banjir. Daerah
tersebut meliputi 21 kecamatan seperti tercantum pada Tabel BA-1B. Berikut ini Peta daerah rawan
banji yang menjadi acuan Tabel BA-1B Buku Data..

Gambar 2.70. Rawan Banjir di Kabupaten Bandung


(Sumber : Dinas SDAPE 2013, BPLH Kabupaten Bandung Tahun 2015)

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-74

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 2.71. Peta Daerah Rawan Banjir


Sumber: RPJMD Kabupaten Bandung, 2008

Gambar 2.72. Daerah Genangan Banjir Sungai Citarun Hulu


Sumber: Dinas SDAPE Kabupaten Bandung 2009, berdasarkan data BBWS Citarum 2008

Banjir yang terjadi di wilayah Kabupaten Bandung antara lain disebabkan oleh:

Curah hujan yang cukup tinggi

Banjir bandang dan tanggul jebol

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-75

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Perubahan tata guna lahan di Daerah Aliran Sungai (DAS)/wilayah Citarum Hulu yang
mengakibatkan sedimentasi dan puncak banjir meningkat

Pertambahan penduduk dan pembangunan permukiman yang tidak berwawasan lingkungan

Permukiman padat/kumuh di daerah bantaran sungai

Pengurangan kapasitas palung sungai akibat dari pembuangan sampah ke sungai

Belum adanya penataan sistem drainase cekungan Bandung yang komprehensif dan memadai.

Gambar 2.73. Banjir di Kabupaten Bandung 2014


Sumber: BPLH Kabupaten Bandung 2015

Gambar 2.74. Banjir di Kabupaten Bandung tahun 2013


Sumber: BPLH Kab Bandung, 2015

2.6.2

Bencana Kekeringan

Sepanjang tahun 2015 di pertengahan akhir di Kabupaten Bandung terdapat darurat kekeringan yang
menyebabkan gagal panen. Namun begitu data luasan lahan yang mengalami kekeringan serta
kerugian masyarakat tidak tersedia seperti yang terdapat pada Tabel BA-2, Buku Data. Kekeringan
yang melanda Kabupaten Bandung lebih dirasakan oleh masyarakat secara langsung yaitu terjadinya

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-76

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

krisis air bersih. Pada Tahun 2013 kekeringan melanda 108,4 Ha sawah dan 84,839 Ha Kebun. Dan
Krisis air bersih yang terjadi sepanjang 2014 tersebut melanda 4 desa di 3 kecamatan Paseh,
Rancaekek dan Pacet dan telah membuat 1014 KK ( 3689 jiwa) penduduk menderita kekurangan air
bersih. Sementara kekeringan yang terjadi tahun 2013 telah membuat 914.636 jiwa mengalami krisis
air Berkaitan dengan kekeringan di tahun 2013, seperti pada Tabel BA-2A, pemerintah daerah telah
melakukan upaya-upaya untuk mengurangi dampak kekeringan tersebut diantaranya melalu
pengadaan 3 sumur artesis dalam, 2 sumur artesis dangkal, 10 pengadaan sumur pompa dan 10
toren.

Gambar 2.75. warga dari berbagai RW di Desa Cilampeni, Kecamatan Katapang, Kabupaten Bandung
sedang mengantre untuk mendapatkan air bersih di depan sebuah pabrik, Minggu (28/6/2015)
Sumber: Gelar Gandarasa, 2015
2.6.3

Bencana Kebakaran Hutan/Lahan

Berdasarkan Tabel BA-3 Buku Data, pada tahun 2015 terdapat kebakaran hutan yaitu di Taman Buru
Masisgit di Kecamatan Ibun seluas kurang lebih 660 Ha. Tidak terdapat kerugian jiwa. Kebakaran
hutan/lahan di taman buru Masigit juga pernak terjadi pada tahun 2012 hinga 14 kali hingga hutan
terbakar mencapai 83,6 Ha.
2.6.4

Bencana Tanah Longsor

Berdasarkan Tabel BA-4 Buku Data, bencana tanah Longsor tahun 2015 telah terjadi di 9 kecamatan
lebih sedikit dibandingkan tahun 2014 dimana longsor terjadi di 13 kecamatan. Kecamatan yang
terjadi longsor tahun 2015 antara lain adalah Kecamatan Cimaung, Cimenyan, Ciparay, Kutawaringin,
Margaasih, Pameungpeuk, Pangalengan, Pasirjambu, dan Rancabali.

Akibat kejadian longsor

tersebut terdapat kejadian Rumah yang rusak berat 3 unit, rusak sedang 5 unit, 16 unit terancam,
menderita 9jiwa dan 2 KK. Berdasarkan Tabel BA-4A Buku Data, terdapat 21 kecamatan di Kabupaten

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-77

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Bandung merupakan daerah rawan longsor/gerakan tanah, dimana kejadian longsor tahun 2015 ini
dipicu oleh adanya hujan deras (Tabel Ba-4B)

Gambar 2.76. Longsor Pangalengan 2015


Sumber: kabarrakyat.co dan regional.kompas.com.,2015

2.6.5

Bencana Angin Puting Beliung

Tabel BA-4C Buku Data, berisi data bencana Angin puting beliung yang terjadi di Kabupaten Bandung
pada bulan Desember 2015 sebanyak 2 kali kejadian. Angin puting beliung ini terjadi saat hujan
deras diertai angin yang bertiup kencang. Sepanjang tahun 2015 tersebut telah terjadi bencana angin
puting beliung sebanyak 25 kejadian. Bencana angin puting beliung tersebut menimpa 164 orang
dimana 66 unit rumah rusak berat, 181 unit rusak sedang, 808 unit rusak ringan, 1 sekolahan dan 1
tempat ibadah rusak.

Bab 2 Kondisi Lingkungan Hidup dan Kecenderungannya


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

2-78

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-0

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

3.1 KEPENDUDUKAN
Jumlah dan kepadatan penduduk berinteraksi dengan berbagai sumber daya alam antara lain
berupa lahan, hutan, air dan udara. Interaksi tersebut menjadi tekanan terhadap sumber daya
alam dan lingkungan yang mengakibatkan degradasi dan pencemaran lingkungan, sehingga
berpotensi menimbulkan bencana dan perubahan iklim yang pada akhirnya akan
mempengaruhi kesehatan dan kesejahteraan penduduk.
Kegiatan permukiman, transportasi, industri, pertanian, peternakan, pertambangan,
pariwisata, kehutanan, dan urbanisasi merupakan jenis aktivitas yang menggambarkan
tekanan manusia terhadap lingkungan dan sumberdaya alam.

3.1.1 Jumlah Penduduk


Sebagai salah satu daerah yang sedang berkembang pesat di Jawa Barat, Kabupaten Bandung
mengalami perkembangan penduduk

baik yang diakibatkan oleh faktor alami seperti

kelahiran dan kematian, maupun non alami seperti migrasi penduduk.


Berdasarkan Tabel DE-1 Buku Data, luas Kabupaten Bandung adalah 1762,4 Km2. Dari tabel
tersebut diketahui bahwa pada tahun 2015 jumlah penduduk di Kabupaten Bandung adalah
3.534.111 jiwa, meningkat 1,83% dari jumlah penduduk tahun 2014 yang jumlahnya 3.415.701
jiwa. Jumlah penduduk terbanyak terdapat di Kecamatan Baleendah yaitu 256.570 jiwa dan
paling sedikit terdapat di Kecamatan Rancabali, yaitu 50.671 jiwa . seperti yang diilustrasikan
pada Gambar 3.1.

Gambar 3.1. Jumlah Penduduk Per Kecamatan Kabupaten Bandung Tahun 2015
Sumber : Bappeda Kabupaten Bandung, Januari 2015

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-1

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 3.2. Persentase Jumlah Penduduk Tiap Kecamatan 2015


Sumber : Bappeda Kabupaten Bandung, Januari 2015

Laju pertumbuhan penduduk merupakan


keseimbangan yang dinamis dari unsurunsur laju pertambahan dan unsur-unsur
yang mengurangi jumlah penduduk. Laju
pertumbuhan
penduduk
mengidentifikasikan
kecenderungan
besarnya
pendududk
pada
waktu
mendatang. Pertumbuhan penduduk
dapat diakibatkan baik oleh faktor
alamiah maupun oleh faktor non alamiah
seperti
perpindahan
penduduk.
Pertambahan penduduk akibat faktor
alamiah terjadi karena jumlah kelahiran
lebih besar dibandingkan dengan angka
kematian. Pertumbuhan alamiah juga
ditentukan oleh angka harapan hidup,
dimana penemuan vaksin, obat-obatan,
dan berkembangnya ilmu kesehatan
masyarakat telah meningkatkan harapan
hidup
manusia
(Soemirat,1994).
Sementara itu pertumbuhan akibat faktor
non alamiah terjadi karena perpindahan
penduduk.

Dari 31 kecamatan yang ada di Kabupaten


Bandung, kecamatan dengan persentase
jumlah penduduk terhadap jumlah total
penduduk Kabupaten Bandung yang terbesar
adalah Kecamatan Baleendah yaitu 7,26%
dari total penduduk Kabupaten Bandung, dan
paling

sedikit

terdapat

di

Kecamatan

Rancabali, yaitu 1,43% dari total penduduk


Kabupaten Bandung. Gambaran persentase
ini diilusterasikan oleh Gambar 3.2 di atas.
Begitu pula dengan tahun 2014, persentase
penduduk terbanyak di Baleendah dan paling
sedikit di Rancabali
Berdasarkan Tabel DE-1A Buku Data dan
Gambar 3.3 diketahui bahwa penduduk
Kabupaten Bandung dari tahun 2007 hingga

tahun 2015 setiap tahunnya cenderung meningkat, kecuali untuk tahun 2009 yang mengalami
sedikit penurunan dibandingkan tahun sebelumnya. Pertumbuhan penduduk tertinggi terjadi
pada tahun 2008 yaitu mencapai 12,55% dari tahun 2007, dan pertumbuhan terkecil terjadi

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-2

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

pada tahun 2009 dimana jumlah penduduk menurun sebesar 0,671% dari tahun sebelumnya
seperti pada Gambar 3.4

Gambar 3.3. Perbandingan Jumlah Penduduk Kabupaten Bandung Tahun 2007-2015


Sumber: Pengolahan BPS Kabupaten Bandung, Januari 2015

Gambar 3.4. Persentase Pertumbuhan Penduduk Kabupaten Bandung 2008-2015


Sumber: Pengolahan BPS Kabupaten Bandung, Januari 2015

Dilihat dari distribusi penduduk di setiap kecamatan di Kabupaten Bandung terlihat timpang
atau tidak merata sehingga menyebabkan terjadinya perbedaan kepadatan penduduk yang
sangat besar. Rata-rata kepadatan penduduk Kabupaten Bandung tahun 2015 sesui tabel DE-1
adalah 2005 jiwa/Km2, dimana per Km2 meningkat 36 jiwa dibandingkan kepadatan tahun
2014 yang besarnya 1969 jiwa/Km2. Kecamatan dengan kepadatan penduduk terbesar adalah

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-3

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Margahayu yaitu 12172 jiwa/Km 2meningkat dibandingkan tahun 2014 yang kepadatannya
11.966 jiwa/Km2. Sedangkan kepadatan penduduk terendah berada di Kecamatan Rancabali
sebesar 342 336 jiwa/ dibandingkan kepadatan penduduk tahun 2013.. Gambar 3.5 berikut
mengilustrasikan kepadatan penduduk tiap kecamatan di Kabupaten Bandung tahun 2015.

Gambar 3.5. Kepadatan Penduduk Tiap Kecamatan di Kabupaten Bandung Tahun 2015
Sumber : Bappeda Kabupaten Bandung, Januari 2015

Pola distribusi penduduk seperti ini kurang menguntungkan bagi pengembangan daerah
sehingga tercipta disparitas yang tajam antar Kecamatan. Inilah antara lain hambatan
demografis yang harus dihadapi dalam pembangunan terutama jika aspek pembangunan akan
dijadikan titik tolak perhatian. Tingginya kepadatan penduduk juga akan sangat mendukung
bagi timbulnya permasalahan sosial seperti kemacetan lalu lintas, permukiman kumuh yang
tidak sehat, tingginya angka kriminalitas dan sebagainya. Dengan kondisi demikian tentu harus
menjadi pertimbangan pemerintah Kabupaten Bandung dalam merencanakan programprogram pembangunan bidang kependudukan.

Selain itu masalah kepadatan penduduk

berkoreklasi dengan kebutuhan RTH/pohon-pohon yang antara lain berfungsi sebagai sumber
oksigen bagi penduduk. Jumlah penduduk yang besar, memerlukan pohon/RTH lebih banyak
dibandingkan penduduk yang jumlahnya lebih sedikit.

Bila ruang/lahan terbatas maka

kebutuhan RTH tersebut menjadi sulit untuk dipenuhi sehingga memerlukan rekayasa
penanaman pohon yang tidak memerlukan lahan (tanah) yang luas seperti penanaman secara
vertikal atau memanfaatkan atap-atap rumah sebagai lahan penghijauan (misalnya dengan
hydroponik).

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-4

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Berdasarkan Tabel DE-1B Buku Data, untuk memenuhi kebutuhan oksigen penduduk
Kabupaten Bandung, minimal diperlukan pohon-pohon seluas 6031,55 Ha yang akan memasok
oksigen sebanyak 3053,47 ton/hari.. Luas tersebut didapatkan dengan asumsi 1 ha pohon
mampu mensuplay oksigen sebanyak 0,50625 ton/hari.

Luasan pohon tersebut secara

kuantitas sudah bisa tercukupi dengan keberadaan hutan di Kabupaten Bandung yang luasnya
mencapai lebih dari 59000 Ha. Namun, keberadaan hutan tidak terdistribusi sesuai distribusi
penduduk di masing-masing kecamatan. Oleh karenanya, keberadaan hutan kota, taman kota
dan RTH sangat diperlukan terutama untuk kecamatan-kecamatan di perkotaan yang padat
penduduk dan tidak memiliki hutan di wilayahnya.

3.1.2 Komposisi Penduduk


Berdasarkan Tabel DE-2 Buku Data, komposisi penduduk Kabupaten Bandung tahun 2015
cukup berimbang antara laki-laki dan perempuan karena terdiri dari 50,73% laki-laki dan
49,27% perempuan. Rasio penduduk laki-laki dan perempuan tahun 2015 di tiap kecamatan
relatif berimbang antara 98,75% hingga 104,95%. Kecamatan dengan rasio laki-laki paling
besar adalah Kutawaringin dan paling rendah Kecamatan Rancaekek. Rasio jenis kelamin (RJK)
menggambarkan perbandingan jumlah penduduk laki-laki terhadap penduduk perempuan.
Rasio jenis kelamin berguna untuk melihat proporsi penduduk berdasarkan jenis kelamin dan
berbagai perencanaan kegiatan sepeti penyediaan rumah sakit bersalin, penyediaan ragam
pendidikan, sarana sosial dan berguna bagi penyediaan kebutuhan lainnya. Secara biologis
jumlah kelahiran bayi laki-laki pada umumnya lebih besar dibandingkan kelahiran bayi
perempuan, namun bayi laki-laki rentan terhadap kematian.

Gambar 3.6. Rasio Penduduk Laki-Laki dan Perempuan di Kabupaten Bandung Tahun 2010-2015
Sumber : Kabupaten Bandung Dalam Angka 2015

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-5

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Berdasarkan data pada Tabel DE-2A Buku Data, dari tahun 2010 hingga tahun 2015 penduduk
laki-laki di setiap kecamatan relatif lebih banyak daripada perempuan seperti diilusterasikan
juga oleh Gambar 3.6. di atas. Dari Gambar 3.6 juga memperlihatkan bahwa rasio penduduk
laki-perempuan dari tahun 2010 hingga 2015 memiliki trend negatif dan makin berimbang
antara laki dan perempuan.

Karakteristik penduduk menurut umur dan jenis kelamin berguna dalam membantu
menyusun perencanaan pemenuhan kebutuhan dasar bagi penduduk sesuai dengan
kebutuhan kelompok umur masing-masing baik kebutuhan pangan sandang dan papan.
Setiap kelompok umur memiliki kebutuhan yang berbeda-beda, misalnya kebutuhan bayi
dan balita, mereka lebih membutuhkan asupan gizi yang baik dan perawatan kesehatan
serta kebutuhan sandang yang berbeda.Kelompok umur produktif membutuhkan peluang
kerja/berusaha, dll. Sedangkan kelompok usia lanjut yang merupakan usia rentan
membutuhkan pelayanan kesehatan yang memadai dan perlakuan khusus bagi lansia
serta perlu mendapatkan perhatian yang serius dalam hal kesehatan dan kebutuhan
rohani
Berdasarkan Tabel SD-2B Buku Data yang diilusterasikan pada Gambar 3.7 di bawah ,
penduduk di Kabupaten Bandung yan berumur 0-14 tahun sebanyak 1.046.393 jiwa (29,61%),
15-64 tahun atau usia produktif sebanyak 2.338.429 jiwa (66,17%), dan kelompok umur 65+
tahun sebanyak 149.292 jiwa (4,22%).

Gambar 3.7. Komposisi Penduduk Kabupaten Bandung Berdasarkan Kelompok Umur Tahun 2015
Sumber : Kabupaten Bandung Dalam Angka 2015
Berdasarkan Tabel DE-2D Buku Data, diketahui bahwa Angka Ketergantungan di Kabupaten
Bandung tahun 2015 rata-rata sebesar 51.132 yang berarti bahwa setiap 100 orang usia
produktif harus menanggung 51 sampai 52 orang usia non produktif. Angka ketergantungan ini

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-6

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

lebih besar dibandingkan tahun 2014 yang nilainya 48,59 seperti tercantum pada Tabel DE-2C
Buku Data dan diilusterasikan Gambar 3.8 berikut.

Gambar 3.8. Angka Ketergantungan Penduduk di Kabupaten bandung Tahun 2010-2015


Sumber: Hasil pengolahan Tim SLH Kabupten Bandung, Januari 2015

Penduduk usia produktif ini di satu sisi bersifat potensial. Namun di sisi lain hal tersebut
menciptakan tantangan untuk dapat mengakomodasi kebutuhan penduduk usia produktif,
antara lain dalam penyediaan lapangan pekerjaan, sekolah menengah atas, perguruan tinggi,
termasuk sarana dan prasarana sanitasi yang memadai. Seperti halnya penduduk usia
produktif, penduduk usia non produktif ini juga memerlukan dukungan sarana prasarana yang
dapat mengakomodasi kegiatan penduduk dalam struktur usia tersebut.

3.1.3 Penduduk Usia Sekolah


Berdasarkan Tabel DS-1 Buku Data, pada tahun 2015 terdapat 332157 penduduk baik laki-laki
maupun perempuan yang tidak sekolah. Penduduk Kabupaten Bandung yang paling banyak
adalah yang memiliki tingkat pendidikan sekolah dasar yaitu 393594 jiwa dan paling sedikit
adalah yang melanjutkan ke tingkat perguruan tinggi dimana jumlahnya hanya 652 orang baik
diploma, sarjana, magister maupun doctor seperti diilusterasikan Gambar 3.9 berikut.

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-7

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 3.9. Jumlah Penduduk Menurut Tingkat Pendidikan


Sumber, Bappeda Kab Bandung, 2015

Berdasarkan Tabel DS-1A Buku Data, pada tahun 2014, penduduk yang paling banyak tidak
sekolah adalah pada kelompok umur 10-14 tahun, dimana jumlahnya mencapai 187.144
orang. Ini menunjukkan penduduk usia sekolah sekitar SD dan SMP yang tidak sekolah/putus
sekolah.

Oleh karenanya Pemerintah Daerah perlu lebih memperhatikan kelompok ini

sehingga program pendidikan dasar 9 tahun dapat terwujud. Berdasarkan Tabel yang sama,
terdapat penduduk umur 50-54 hingga 65+ yang duduk di perguruan tinggi.

Data ini

menunjukkan sebagian penduduk usia lanjut masih mempunyai semangat untuk belajar.
Pendidikan yang dicapai merupakan salah satu dari indikator kualitas penduduk. Jumlah
sumber daya Manusia (SDM) yang besar kalau tidak dibarengi kualitas yang mumpuni
akan berdampak buruk, terutama menghadapi era globalisasi yang akan membuat
persaingan untuk memperoleh kesempatan kerja semakin ketat. Untuk menghadapi era
globalisasi ini peningkatan pendidikan perlu dilakukan termasuk pendidikan yang
menawarkan keterampilan khusus mengingat bahwa sebagian besar peluang kerja
membutuhkan tenaga terdidik yang memiiiki keterampilan khusus.
Berdasarkan Tabel DS-1B, penduduk berusia lebih dari 10 tahun yang tidak bersekolah paling
banyak terdapat di Kecamatan Pangalengan, Baleendah dan Rancaekek, masing-masing
berjumlah 24714 orang, 23076 orang dan 20167 orang. Sementara itu penduduk dengan
ijasah tertinggi sampai tingkat SD berjumlah 863.819 jiwa. Dan kelompok ini merupakan
kelompok umur terbanyak dibandingkan kelompok umur dengan ijasah tertinggi SMP maupun
SMA.

Berdasarkan Tabel DS-1C Buku Data, penduduk yang sedang mengenyam pendidikan di tingkat
SD, SMP dan SMA masing-masing adalah 386663 jiwa, 130902 jiwa dan 37910 jiwa. Dan

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-8

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

berdasarkan Tabel DS-1D Buku Data, pada tahun 2015 terdapat sekitar 99,3% penduduk usia
lebih dari 10 tahun yang telah melek huruf terjadi peningkatan jumlah penduduk yang melek
huruf. Ini berarti masih terdapat sekitar 0,07% penduduk di atas 10 tahun yang masih buta
huruf yang perlu penanganan lebih lanjut dari Pemerintah, sehingga semua warga / penduduk
Kabupaten Bandung dapat terbebas dari buta huruf. Kondisi masyarakat yang terbebas dari
buta huruf sangat bermanfaat bagi Pemerintah Daerah terutama dalam hal keberhasilan
sosialisasi pengelolaan lingkungan dan ketaatan terhadap peraturan-peraturan yang ada.
Dengan demikian masyarakat menjadi lebih mudah mempelajari dan memahami peraturan
yang ada. Informasi mengenai jumlah penduduk usia sekolah ini antara lain berguna bagi
upaya pemenuhan sarana sekolah, jumlah anak yang putus sekolah, beasiswa bagi penduduk
usia sekolah, fasilitasi sarana pelatihan dan ketrampilan maupun untuk kepentingan yang lain

3.2 PERMUKIMAN

3.2.1 Penduduk Miskin


Prosentase penduduk miskin di Kabupaten Bandung pada tahun 2010 tercatat 19,65 %,
mengalami penurunan dibandingkan tahun 2009 yang mencapai 20,09 %. Data tersebut
berdasarkan hasil pendataan keluarga yang dilakukan BKPPP Kabupaten Bandung dari bulan
Juli sampai September 2010.. Pendataan dilakukan para kader Keluarga Berencana di setiap
rukun warga (RW) dengan mendatangi rumah-rumah warga layaknya sensus penduduk.
Diharapkan data ini mendekati kenyataan di lapangan. BKBPP Kabupaten Bandung juga
mencatat kenaikan jumlah Prakeluarga Sejahtera (Pra-KS) dan KS-1 atau biasa disebut keluarga
miskin. Pra-KS meningkat dari 144.055 kepala keluarga (KK) menjadi 147.503 KK. Untuk KS-1
naik dari 234.200 KK jadi 255.377 KK.
Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-9

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Pada tahun 2014, berdasarkan Tabel SE-1 Buku Data, jumlah keluarga miskin di Kabupaten
Bandung adalah 62.970 KK atau sekitar 6,9 %

dari jumlah KK di Kabupaten Bandung.

Persentase keluarga miskin tahun 2014 menurun dibandingkan tahun 2013 dimana jumlah KK
miskin 117.784 KK atau sekitar 13,3% dari jumlah keluarga, seperti terdapat pada Tabel SE-1A
Buku Data.
Gambar 3.10 dan 3.11 berikut memberikan gambaran jumlah keluarga miskin dan
proporsional keluarga miskin di Kabupaten Bandung di tiap kecamatan. Pada Gambar 3.11
diketahui bahwa Kecamatan Pacet memiliki persentase keluarga miskin paling besar
dibandingkan kecamatan lain, yaitu 49,33%. Sementara itu kecamatan dengan persentase
keluarga miskin paling kecil terdapat di Dayeuhkolot yaitu 3,5%.

Gambar 3.10. Jumlah Rumah Tangga Miskin di Kabupaten Bandung 2015


Sumber : Dinas Sosial Kabupaten Bandung,2015

Gambar 3.11. Persentase Rumah Tangga Miskin di Kabupaten Bandung 2009-2014


Sumber : Dinas Sosial Kabupaten Bandung,2015

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-10

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Dari tahun ke tahun jumlah penduduk miskin berfluktuasi, demikian pula persentase
penduduk miskin terhadap penduduk total Kabupaten Bandung. Persentae penduduk miskin
paling besar terjadi pada tahun 2012 dimana jumlah keluarga miskin mencapai 147.634 KK,
selanjutnya persentasenya mengecil hingga tahun 2014 tinggal 8,15%.

3.2.2 Pemukiman Kumuh dan Bantaran Sungai


Kondisi permukiman pada suatu wilayah akan bergantung pada beberapa faktor yang meliputi:
kondisi topografi; kegiatan komunitas manusia; tingkat kepadatan penduduk; kemampuan
ekonomi dan lain-lain. Pertumbuhan penduduk yang semakin pesat berdampak pada tingginya
kebutuhan akan permukiman yangakan memberikan tekanan terhadap lingkungan. Alih fungsi
lahan (pertanian) menjadi lahan permukiman umumnya terjadi pada daerah perkotaan.
Pembangunan permukiman yang dilakukan tanpa memperhatikan faktor lingkungan akan
menimbulkan gangguan pada salah satu atau beberapa komponen lingkungan. Hal ini pada
akhirnya dapat menganggu fungsi ekosistem secara keseluruhan.
Berbagai permasalahan lingkungan yang dapat muncul pada sektor permukiman adalah:
Permasalahan alih fungsi lahan menjadi permukiman termasuk perizinan yang terkait
dengan ruang (izin tinggal tidak resmi/ illegal occupancy).
Permasalahan kesehatan lingkungan pada suatu permukiman yang menyangkut fasilitas
sanitasi serta utilitas permukiman.
Permukiman didefinisikan sebagai bagian dari lingkungan hidup di luar kawasan lindung,
baik yang berupa kawasan perkotaan maupun kawasan perdesaan yang berfungsi
sebagai lingkungan tempat tinggal atau lingkungan hunian dan tempat kegiatan yang
mendukung peri kehidupan dan penghidupan. (Peraturan Daerah Kabupaten Bandung
No.03 Tahun 2008 tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Kabupaten Bandung Tahun 2007
Sampai dengan 2027

Permintaan yang tinggi akan tempat tinggal dan tidak diiringi dengan ketersediaan lahan yang
mencukupi, menyebabkan harga tanah dan rumah semakin tinggi, sehingga tidak terjangkau
oleh masyarakat berpenghasilan rendah. Hal ini menjadi salah satu alasan penggunaan
kawasan sempadan sungai sebagai kawasan pemukiman, yang menurut peraturan
perundangan yang berlaku merupakan kawasan lindung sehingga terlarang untuk didirikan

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-11

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

bangunan. Kecamatan Beleendah dan Kutawaringin mempunyai areal bantaran sungai terluas
dibandingkan kecamatan lainnya (BPN,2011).

Gambar 3.12. Permukiman Kumuh di Kabupaten Bandung


Sumber: Kabar Rakyat Co., 28 Februari 2015

Sungai yang seharusnya dilindungi oleh sempadan sungai, ditekan oleh adanya permukiman di
bantaran sungai. Fungsi sungai untuk menjaga keseimbangan tata hidrolis, serta sebagai
saluran drainase mayor menjadi terganggu. Selain itu kualitas sungai beresiko terganggu
dengan adanya pembuangan limbah dari aktivitas permukiman (domestik) ke sungai.
Masyarakat miskin sebagian besar tinggal di bantaran sungai. Menurut data BPLH Kabupaten
Bandung, 2015, pada tahun 2012 di Kabupaten Bandung terdapat 12175 rumah tangga yang
tinggal di bantaran sungai. Jumlah ini tercatat lebih besar dari tahun 2011 yang besarnya 304
rumah tangga.

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-12

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

PERMUKIMAN kumuh di salah satu sudut di Kampung Cieunteung, Kelurahan/Kecamatan


Baleendah, Kabupaten Bandung, Senin (16/2/2015).
Luas wilayah permukiman kumuh di Kabupaten Bandung saat ini mencapai 91,83 hektare yang
berada di 16 kecamatan. Kelurahan Baleendah memiliki wilayah kumuh terluas, yakni 17,56
hektare. Wilayah kumuh tersebut terbagi menjadi dua kategori. Pertama, wilayah kumuh tingkat
tinggi dengan luas 35,56 hektare yang berada di enam titik, di yakni Kelurahan Baleendah,
Kelurahan Andir dan Desa Bojongmalaka di Kecamatan Baleendah, Desa Majasetra, Kecamatan
Majalaya, Desa Cangkuangwetan Kecamatan Dayeuhkolot, Desa Linggar Kecamatan Rancaekek.
Sementara sisanya, termasuk kategori wilayah kumuh sedang dengan luas 56,47 hektare. Itu
tersebar di 24 titik di 12 kecamatan, di antaranya di Kecamatan Margahayu, Rancaekek,
Cicalengka, dan Banjaran. Bahkan, wilayah ibu kota, yakni Kecamatan Soreang juga memiliki titik
kumuh di Desa Panyirapan dan Parungserab dengan luas masing-masing sekitar 2 hektare.
Sumber: M Ridwan dalam PNPM-MPk.

Ciptakarya.pu.go.id
.

Masalah lain yang dihadapi sebagai akibat bertambahnya penduduk di Kabupaten Bandung
adalah terbentuknya permukiman kumuh. Permukiman kumuh adalah permukiman yang tidak
layak huni karena tidak memenuhi persyaratan untuk hunian baik secara teknis maupun non
teknis. Suatu permukiman kumuh dapat dikatakan sebagai pengejawantahan dari kemiskinan,
karena pada umumnya di permukiman kumuh inillah masyarakat miskin tinggal. Dan kondisi
ini banyak diumpai di kawasan perkotaan. Di Kabupaten Bandung, pada tahun 2015, luas
kawasan kumuh tercatat 91,83 hektar yang berada di 16 kecamatan dan Kelurahan Baleendah
memiliki wilayah kumuh terluas yaitu mencapai 17,56 hektar. Wilayah kumuh tersebut
ditentukan berdasarkan 6 kriteria dan 10 indikator, di antaranya berdasarkan akses terhadap
air bersih, kondisi perumahan, akses jalan, kerapatan penduduk, dan sanitasi. . Masalah
kemiskinan menjadi salah satu penyebab akses sanitasi penduduk masih sangat rendah.

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-13

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

3.2.3 Infrastruktur
Infrastruktur yang lengkap dalam kondisi
Berdasarkan Peraturan Pemerintah No.16
Tahun 2005 tentang Sistem Penyediaan Air
Minum, penyediaan air minum adalah
kegiatan menyediakan air minum untuk
memenuhi kebutuhan masyarakat agar
mendapatkan kehidupan yang sehat,
bersih, dan produktif. Sistem Penyediaan
Air Minum (SPAM) dapat berupa sistem
jaringan perpipaan dan non perpipaan.
SPAM dengan jaringan perpipaan dapat
meliputi unit air baku, unit produksi, unit
distribusi, unit pelayanan, dan unit
pengelolaan. Sistem ini cocok untuk daerah
perkotaan yang padat penduduk. Karena
cukup rumit, maka sistem ini perlu
dioperasikan
dan
dikelola
secara
profesional, yakni oleh PDAM. SPAM non
perpipaan sebagaimana dimaksud dapat
meliputi sumur dangkal, sumur pompa
tangan, bak penampungan air hujan,
terminal air, mobil tangki air, instalasi air
kemasan, atau bangunan perlindungan
mata air (broncaptering).

baik menjadi salah satu faktor terciptanya


permukiman
disamping
sendiri

yang
faktor

dalam

baik

dan

perilaku

menjaga

sehat,

masyarakat

lingkungannya.

Beberapa infrastruktur yang harus ada


dalam suatu permukiman adalah : sarana
dan prasarana air bersih, pengolahan air
buangan domestik, pengelolaan sampah
dan penyaluran air hujan.
3.2.3.1 Air bersih
Seiring dengan dinamika jumlah penduduk
di Kabupaten Bandung, maka kebutuhan
terhadap
meningkat.

air

bersih
Air

juga

bersih

semakin
merupakan

kebutuhan dasar, untuk:

keperluan rumah tangga (domestic use),

Industri ( sebagai bahan pokok atau bahan pembantu)

Perkotaan ( untuk membersihkan jalan, menyiram tanaman, penggelontoran saluran


kota, pemadam kebakaran dan lain-lain)

Air bersih yang harus disediakan oleh pihak pengelola air bersih kota harus memenuhi
persyaratan dari berbagai segi, yaitu:
Segi Teknis yang menyangkut kualitas, yaitu aman, higienis dan dapat diminum,
kuantitas, yaitu selalu tersedia dalam jumlah yang cukup untuk membersihkan diri dan
lingkungannya, dan kontinuitas yaitu selalu tersedia setiap saat.

Segi Non teknis, berupa ekonomis, yaitu harga air terjangkau oleh masyarakat luas.

Ketersediaan air bersih sangat tergantung pada sumber air yang dapat diolah dan
dimanfaatkan. Di Kabupaten Bandung terdapat beberapa sumber air yang umum
dipergunakan untuk keperluan rumah tangga yaitu air dari ledeng, air sumur baik terlindungi
maupun tidak terlindungi, air kemasan , dan dari Mata Air.

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-14

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Seperti pada Tabel SE-2 Buku Data, sumber air bersih penduduk Kabupaten Bandung selama
ini sebagian berasal dari Air ledeng (baik dari PDAM maupun SPAM perdesaan), sumur, air
kemasan dan lainnya (biasanya berasal dari mata air). Penduduk yang menggunakan air ledeng
sebanyak 87.943 KK. Pengguna air ledeng terbanyak berada di Kecamatan Baleendah.Gambar
3.13 berikut mengiluastrasikan jumlah KK yang menggunakan tiap jenis Sumber Air Bersih,
seperti yang tercantum pada Tabel SE-2 Buku Data.Dari Gambar 3.13 berikut diketahui sumber
air dari sumur paling banyak digunakan penduduk mencapai 102.586 KK dan pemanfaatan air
hujan hanya dilakukan oleh 331 KK yang berada di Kecamatan Solokan Jeruk.

Gambar 3.13. Jumlah R T Berdasarkan Penggunaan Sumber Air minum di Kabupaten Bandung 2015
Sumber : Din Kesehatan Kabupaten Bandung, 2015

Berdasarkan Tabel SE-2A Buku Data, pada tahun 2015, jumlah rumah tangga yang telah
mendapatkan akses air bersih di Kabupaten Bandung sebesar 679.530 KK atau mencakup
74,8% dari jumlah KK di Kabupaten Bandung. Cakupan ini meningkat dibandingkan tahun
sebelumnya yaitu 73,57%. Perkembangan jumlah keluarga yang mendapatkan akses air bersih
dari tahun 2012 ke 2015 adalah 10,37%. Selain memanfaatkan air ledeng yang berasal dari
PDAM, masyarakat Kabupaten Bandung pun memanfaatkan sistem penyediaan air minum
perdesaan (SPAM Perdesaan) seperti yang tercantum pada Tabel SE-2B Buku Data, dimana
pengguna terbanyak SPAM perdesaan berada di Kecamatan Soreang. Beberapa kecamatan
seperti Cimenyan, Cilengkrang dan beberapa kecamatan lain tidak terdapat pengguna SPAM
Perdesaan. Total KK yang menggunakan SPAM perdesaan tahun 2014 adalah 47.812 KK. SPAM
Perdesaan pada umumnya berasal dari mata air, sumur dan air permukaan dan air yang
didistribusikan tanpa pengolahan terlebih dahulu.

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-15

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Secara umum, pelayanan air bersih dari PDAM Tirta Raharja kepada masyarakat Kabupaten
Bandung tahun 2015 baru mencapai 52177 sambungan rumah yang terbagi ke dalam 3 unit
pelayanan, yaitu Soreang, Ciparay dan Majalaya, seperti yang terdapat pada Tabel SE-2C Buku
Data. Berikut ini diilusterasikan perkembangan pelayanan air bersih PDAM Tirta Rahardja dari
tahun 2006 hingga tahun 2015 di Kabupaten Bandung.

Gambar 3.14. Pelayanan Air Bersih PDAM Tirta Raharja di Kabupaten


Sumber : PDAM Kabupaten Bandung, 2015

Cakupan pelayanan PDAM Tirta Rahardja di Kabupaten Bandung tahun 2015 baru meliputi 17
kecamatan, yaitu :

Unit Pelayanan Soreang: Soreang, Katapang, Banjaran, Cangkuang, Ciwidey, Pangalengan


dan Pameungpeuk.

Unit Pelayanan Ciparay: Ciparay, Baleendah, Bojongsoang, Pacet dan Deyeuhkolot

Unit Pelayanan Majalaya: Majalaya, Solokanjeruk, Rancaekek, Cicalengka dan Cileunyi.

Pada tahun 2015, ketiga unit pelayanan tersebut dalam kondisi SEHAT. Selama ini sumber air
baku PDAM Tirta Rahardja berasal dari air sungai (Cisangkuy, Citarum, mata air (Cigadog,
Citere, Cilembang, Cihampelas) dan sumur dalam (DW 4, DW2, DW 6 dan DW 7). Kecamatan
Rancaekek, Cimaung, Pacet, dan Majalaya merupakan kecamatan dengan jumlah rumah
tangga terbanyak yang belum memperoleh air bersih dibandingkan dengan kecamatan lainnya
di Kabupaten Bandung. Penggunaan air kemasan, air ledeng dan sumur yang terlindungi
mengalami peningkatan, sementara pemakaian sumber air dari mata air mengalami
penurunan disebabkan karena terjadinya penurunan debit mata air di beberapa tempat di
Kabupaten Bandung. Keterbatasan pelayanan air bersih melalui ledeng PDAM dan SPAM
perdesaan, membuat masyarakat dan swasta memanfaatkan air tanah sebagai sumber air
bersih.

Namun beberapa sumur warga kondisinya (secara teknis dan kesehatan belum

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-16

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

memenuhi syarat) seperti yang disebutkan pada Tabel SE-2D Buku Data. Dari tabel tersebut
diketahui bahwa dari 162446 sumur gali dengan pompa listrik yang ada di masyarakat, hanya
97,5% yang memenuhi syarat, sehingga masih terdapat 2,5% sumur warga yang berpotensi
tercemari.
Berdasarkan data dari BPLH Kabupaten Bandung pada Tabel SE-2E dan SD-16B, beberapa
industri besar memanfaatkan air tanah untuk kegiatan operasional usahanya. Selama tahun
2015 ini 318 industri di Kabupaten Bandung rata-rata mengambil air tanah sebanyak 692.228
m3 melalui 586 titik sumur. Industri paling banyak memiliki sumur pengambilan air tanah
adalah PT Gistex II dengan 11 titik sumur.
Data dari Dinas ESDM Provinsi Jawa Barat,menyebutkan bahwa potensi air tanah di Kabupaten
Bandung berada di Cekungan Ciater, Lembang, Batujajar, Bandung-Soreang, Cibumi dan
Banjarsari dengan luas total 3766 Km2. Potensi air tanah tertekan sebesar 222 juta m3 / tahun
dan air tanah bebas 2583 juta m3/tahun, seperti tercantum pada Tabel SD-16A Buku Data.
Pengambilan air tanah yang tidak terkendali terutama dari industri dapat menyebabkan
penurunan muka air tanah yang dapat mempengaruhi penurunan tanah. Disamping itu pula
pengambilan air tanah oleh industri akan mempengaruhi sumur-sumur penduduk sehingga
pada umumnya masyarakat menjadi kesulitan air bersih yang berasal dari air tanah bila
tempat tinggalnya berdekatan dengan industri. Sebagian masyarakat yang kesulitas air bersih
baik dari ledeng maupun air tanah memanfaatkan air hujan sebegai sumber airnya. Terhitung
ada 1289 jiwa di Kabupaten Bandung yang berada di Kecamatan Solokan jeruk memanfaatkan
air hujan sebagai sumber air mereka, seperti pada Tabel SE-2 Buku Data.
Untuk melayani kebutuhan air bersih masyarakat Kabupaten Bandung, berdasarkan RTRW
Kabupaten Bandung 2007-2027, Pemerintah Kabupaten Bandung telah membuat rencana
utama sistem penyediaan air bersih yang terdiri dari :
1.

Pembangunan sistem baru untuk melayani daerah yang belum terlayani;

Peningkatan kapasitas produksi Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) dan


menurunkan kehilangan air;

Perbaikan dan rehabilitasi sistem transmisi dan distribusi;

Sistem penyediaan air bersih regional akan dikembangkan di Kecamatan Cileunyi,


Soreang, Kutawaringin, Ciparay, Paseh, Cicalengka, Rancaekek, Cikancung, Ciwidey,
dan Pasirjambu.

2.

Kebijakan dalam sistem penyediaan air bersih meliputi :

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-17

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Pelayanan

air

bersih

di

kawasan

perkotaan

dikelola

oleh

PDAM,

sedangkan untuk kawasan perdesaan dikelola oleh Badan Pengelola Air Bersih
Pedesaan;

Meningkatkan Pelayanan Sistem Distribusi Perpipaan di Kawasan Perkotaan;

Mengembangkan Sistem Jaringan Pelayanan Lintas Wilayah.

Pengembangan
pengelolaan

sistem

sumber

air

air
yang

bersih
ada,

akan

difokuskan

pemanfaatan

sumber

kepada
air

baru

upaya
dan

peningkatan jaringan distribusi.


3. Rencana pengembangan dan peningkatan penyediaan air baku dari waduk dan embung
adalah sebagai berikut :

Pembangunan Waduk Sukawana, 34.082 m3/hari;

Pembangunan Waduk Tegalluar (Luas 500 Ha dan kedalaman 5 m),82,192


m3/hari;

Pembangunan Waduk Santosa (Cisangkuy), 85.205 m3/hari;

Pembangunan Embung Cikuda, 4.384 m3/hari;

Pembangunan Embung Peuris Hilir (Cirasea), 9.753 m3/hari;

Pembangunan Embung Sekejolang (Cidurian), 3.425 m3/hari;

Penyediaan Suplesi dari Sungai Cisangkuy;

Penyediaan Suplesi dari Sungai Cipamokolan, 82.192 m3/hari;

Pembangunan Embung Bojongbambu (Ciwidey) dan Embung lain di Ciwidey,


10.822 m3/hari;

Pembangunan Embung di Pangalengan, 71.233 m3/hari;

Pembangunan waduk Ciwidey (Kecamatan Ciwidey) dan waduk Patrol (Kecamatan


Kutawaringin).

Peningkatan penyediaan air baku dari sumber mata air yang memiliki debit 10
L/detik atau lebih dikuasai oleh Pemerintah Daerah dan dapat dikelola melalui
kerjasama dengan pihak lain dengan prioritas untuk kepentingan umum
khususnya penyediaan air bersih dan irigasi.

Berdasarkan data dari Pusat Penelitian Sumber Daya Air, terdapat 8 kecamatan yang sangat
diprioritaskan untuk dilayani air bersih, yaitu Kecamatan Cileunyi, Padalarang, Dayeuhkolot,
Margaasih, Cicalengka, Majalaya, Ciparay, dan Rancaekek

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-18

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

3.2.3.2 Pengelolaan Air limbah Domestik


Pengelolaan air limbah domestik merupakan salah satu aspek sanitasi yang merupakan urusan
wajib pemerintah kabupaten dan kota. Namun begitu diperlukan kerjasama dan koordinasi
yang baik dengan semua pihak yang berkepentingan.

Sarana dan Prasarana Pengelolaan Air Limbah Domestik


Berdasarkan data dari Dinas Kesehatan (Laporan SPL JAGA per Januari 2015) seperti pada
Tabel SP-8 Buku Data, dari 908446 KK yang ada di Kabupaten Bandung, sebanyak 605485 KK
telah menggunakan jamban pribadi/jamban keluarga, baik berupa leher angsa, plengsengan
maupun kakus cemplung. Jumlah ini meningkat dibandingkan tahun 2013 yang jumlahnya
486443 KK. Sementara yang menggunakan jamban bersama sebanyak 10881 KK dan jamban
umum atau MCK berjumlah 5406 meningkat dibandingkan tahun 2013 yang jumlahnya 4851.
Sedangkan sebanyak 125455 KK tidak memiliki sarana buang air besar. Jumlah ini mengalami
penurunan dibandingkan tahun 2013, yang banyaknya 395699 KK.

Gambar 3.15. Jumlah RT dan Fasilitas Tempat Buang Air Besar di Kabupaten Bandung 2015
Sumber : Dinas Kesehatan, Januari 2015

Rata-rata kepemilikan jamban keluarga, maupun


bersama di Kabupaten Bandung baru mencapai
66,67%, dan sisanya menggunakan fasilitas lainnya
seperti BAB di kebun, di sungai dan lain-lain. Pada
tahun 2014, dari 31 kecamatan yang ada di
Dispertasih,2014

Kabupaten

Bandung,

Kecamatan

Cilengkrang

merupakan kecamatan dengan prosentase kepemilikan jamban keluarga terbanyak mencapai

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-19

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

90,010%, sedangkan kecamatan dengan kepemilikan jamban keluarga paling sedikit adalah
Kecamatan Arjasari, yaitu hanya 36,270% dari KK yang ada, seperti data pada Tabel SP-8A
Buku Data.

Berdasarkan Tabel SP-8C baru 68,25% masyarakat yang telah memiliki fasilitas

pembuangan air besar. Dari KK yang telah memiliki jamban keluarga maupun MCK, tidak
semuanya dilengkapi dengan tangki septik. Rata-rata keluarga yang memiliki tangki septik
hanya 37,529%. Seperti tercantum pada Tabel SP-8D Buku Data. Dan bila memiliki tangki
septik pun, masih terdapat saluran pembuangan air limbah yang secara teknis belum
memenuhi syarat. Dari data yang ada pada tabel SP-8A (belum semua data kecamatan
masuk/terekap) diketahui bahwa kondisi jamban komunal yang memenuhi syarat masih
88,66%, dan kakus leher angsa baru 82,9%. Sehingga masih terdapat sarana sanitasi yang
belum memenuhi syarat yang berpotensi mencemari lingkungan terutama mencemari air
tanah maupun air permukaan.
Berdasarkan Tabel SP-8C Buku Data, masih terdapat sekitar 27,51% keluarga dengan saluran
pembuangan air limbah tidak memenuhi syarat. Kondisi seperti inilah yang menjadi salah satu
sumber pencemar air permukaan maupun air tanah.

Program peningkatan fasilitas sanitasi di


Kabupaten Bandung memerlukan kerjasama
antara

Pemerintah

Daerah

dengan

stakeholders dan kelompok warga, untuk


menyusun kebijakan tentang arah, rencana,
dan target perbaikan sanitasi di wilayah nya.
Wanita Sebagai sumber penggerak Sanitasi
Masyarakat Sumber: Kompas.com

Dan berbicara mengenai sanitasi, peran wanita penting untuk dikedepankan. Selain karena
sekitar separuh dari penduduk Kabupaten Bandung adalah wanita, juga wanita berperan
penting sebagai centre of life. Berbagai upayapun sudupaya perlu dilakukan untuk
menggerakkan peran wanita dalam upaya peningkatan akses pemanfaatan jamban, antara lain
melalui kegiatan sosialisasi kepada organisasi wanita yang ada di Kabupaten Bandung, seperti
kelompok PKK, fatayat NU, PUI, MUI, dharma wanita, dharma pertiwi dan banyak lagi
organisasi wanita yang sebagian besar dapat berkiprah di bidang sanitasi.
Wanita perlu diberi wawasan tentang pentingnya sanitasi. Ada tiga peran penting wanita
dalam pembangunan sanitasi yaitu sebagai penggerak, penyuluh dan pencatat sederhana.

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-20

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Artinya, wanitapun perlu ditingkatkan wawasannya termasuk dalam monitoring dan evaluasi
dampak secara sederhana. Jika pembangunan ini berhasil maka dapat memutus mata rantai
penularan penyakit. Perlu dibuat gerakan yang menyeluruh dan digalakkan setiap saat karena
secara kultural, masyarakat Kabupaten Bandung masih mengikuti pola hunian nomadis,
mendekati aliran sungai dan menjadikannya sebagai tempat untuk aktifitas mandi, mencuci,
buang air besar dan sebagainya, sehingga perilaku tersebut sulit untuk berubah. Jadi perlu ada
anjuran stop buang air besar sembarangan yang harus didengungkan setiap saat.
Beban Pencemar Air limbah Domestik
Kegiatan membuang air besar melalui jamban dengan saluran yang tidak memenuhi syarat
maupun tanpa jamban seperti membuang langsung di kebun atau sungai, berpotensi
memberikan beban pencemar ke lingkungan, baik tanah air maupun udara.
Beban pencemaran air limbah penduduk diperhitungkan dari jumlah penduduk dan emisi
beban pencemaran per orang. Emisi beban pencemaran per orang pada Tabel adalah hasil
penelitian di Kota Bandung dan Kabupaten Bandung tahun 1995 yang datanya masih relevan
untuk digunakan sebagai dasar perhitungan potensi beban pencemaran dari sumber
penduduk (Wirianto, 1995 dari DLH dan LPPM Unpad, 2003).

No.
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
12.
13.
14.
15.
16.

Tabel 3.1.
Parameter

Beban Pencemaran Penduduk


Satuan

Debit
L/kapita/hari
TSS
g/ kapita /hari
BOD
g/ kapita /hari
COD
g/ kapita /hari
Minyak dan Lemak
g/ kapita /hari
Deterjen
g/ kapita /hari
NH4-N
g/ kapita /hari
NO2-N
g/ kapita /hari
NO3-N
g/ kapita /hari
Organik-N
g/ kapita /hari
Total N
g/ kapita /hari
PO4-P
g/ kapita /hari
Total P
g/ kapita /hari
S
g/ kapita /hari
Phenol
g/ kapita /hari
Coli Tinja
Jumlah/ kapita /hari
Sumber: DLH dan LPPM Unpad, 2003

Beban
115
38
41
54
1,22
0,189
1,8
0,002
0,01
0,11
1,95
0,17
0,21
1,3
0,001
3 x 1014

Berdasarkan jumlah penduduk dan emisi pencemar per kapita, dapat dihitung perkiraan beban
pencemaran air dari sumber penduduk/domestik di wilayah Kabupaten Bandung. Berdasarkan
Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-21

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Tabel SP-8B Buku Data, perkiraan debit air limbah domestik yang dihasilkan seluruh
masyarakat per harinya mencapai 4,703 m3/detik, dan kecamatan penghasil air limbah
domestik terbanyak adalah Baleendah yaitu 341,499 Liter/detik (0,341 m3/dtk). Dalam air
limbah domestik terkandung berbagai pencemar yang berpotensi mencemari lingkungan.
Perkiraan beban pencemar TSS, BOD dan COD dalam air limbah domestik yang dihasilkan
penduduk Kabupaten Bandung masing-masing 134,296 Ton TSS/hari, 194,376 Ton BOD/tahun
dan 359,066 Ton COD/tahun. Pada Gambar 3.16 disajikan perkiraan beban pencemaran air
limbah penduduk per kecamatan untuk parameter TSS, BOD, dan COD. Kecamatan yang
menjadi sumber potensi beban pencemar domestik paling besar adalah Baleendah dimana
potensi beban pencemar masing-masing adalah 9,75 Ton TSS/tahun, 14,11 Ton BOD/tahun
dan 26,07 Ton COD/tahun.

Gambar 3.16. Perkiraan Potensi Beban Pencemar TSS,BOD,dan COD dalam Air Limbah Domestik di
Kabupaten Bandung 2015
Sumber : Hasil Perhitungan BPLH Kabupaten Bandung, 2015
Sanitasi lingkungan sangat berkaitan erat dengan pengelolaan air limbah baik berupa grey
water maupun black water pada perumahan. Menurut UNICEF sanitasi adalah proses
pengumpulan, pengolahan dan pembuangan baik berupa grey water maupun black water
dengan cara yang higenis sehingga tidak membahayakan lingkungan dan kesehatan manusia.
Fasilitas sanitasi adalah fasilitas yang ada sejak grey water maupun black water timbul,
pengaliran dan pengolahan buangan tersebut.
Sistem sanitasi terdiri dari dua sistem yaitu sistem on-site sanitation dan off site sanitation. On
site sanitation adalah kondisi di mana tempat pengolahan limbah berada di sekitar sumber,
contoh sistem ini adalah penggunaan tangki septik ataupun cubluk. Off site sanitation adalah

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-22

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

kondisi di mana tempat pengolahan limbah terpusat pada suatu Instalasi pengolahan lumpur
tinja (IPLT), sehingga pada sistem ini diperlukan jaringan perpipaan air buangan.
Saat ini, sistem pengelolaan air limbah di Kabupaten Bandung masih menggunakan sistem on
site dengan menggunakan tanki septik atau cubluk, dan belum dibangun kembali sistem
terpusat. Karena sebetulnya di Kabupaten Bandung terdapat 1 IPAL dan 2 (dua) IPLT yang
kondisinya tidak dioperasikan dan rusak.
IPAL Soreang
Instalasi ini terletak di Kota Soreang, yang menampung limbah penduduk yang tinggal di
bagian barat kota melalui system jaringan pengumpul dengan kapasitas 2500 sambungan ke
rumah atau ekivalen dengan 10000 jiwa. Pada saat ini jumlah rumah yang sudah tersambung
adalah 600. Kapasitas IPLT adalah 10 L/s menempati lahan seluas 1.600 m2 . Instalasi antara
lain berupa : Imhoff tank, aerator, trickling filter dan sludge drying bed.

Gambar 3.17. IPAL Soreang


Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015
Sistem ini keseluruhannya menggunakan gaya gravitasi, dari sacvmnbluran drainase sampai
instalasi pengolahan. Pembuangan akhir air limbah yang sudah diolah adalah S.Ciwidey.
IPLT Cibeet:
Instalasi ini terletak di desa Ibun Kecamatan Majalaya, yang direncanakan untuk melayani
pengolahan limbah penduduk Majalaya, Rancaekek dan Cicalengka dengan menggunakan
kendaraan angkut tangki tinja. Kapasitas pengolahan adalah 8 tangki tinja atau 24 m3 per hari.
IPLT yang menempati lahan seluas 1,0 hektar mengolah limbah dengan unit-unit pengolahan:

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-23

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

#Imhoff tank - kolam fakultatif - kolam maturasi dan sludge drying bed yang beroperasi
sepenuhnya secara gravitasi#
Kondisi IPLT tidak terawat, kolam penampung lumpur ditanami tanaman kebun. Sebaiknya
instalasi ini difungsikan karena daerah Majalaya dan Rancaekek mempunyai potensi beban
pencemaran tinggi dari limbah penduduk. IPLT ini sudah tidak dioperasikan lagi selama
beberapa tahun yang lalu.
IPLT Babakan:
Instalasi ini terletak di desa Babakan, Kecamatan Ciparay. IPLT direncanakan untuk melayani
pengolahan limbah penduduk Ciparay dan sekitarnya dengan menggunakan sistem
pengangkutan dengan mobil tangki tinja. Instalasi ini terdiri dari : Imhoff tank, kolam fakultatif,
kolam maturasi dan sludge drying bed.
Kolam maturasi dilengkapi sistem baffle channel dan proses disinfeksi dengan kaporit. Sejak
awal pembangunannya IPLT Babakan belum pernah dioperasikan.

Gambar 3.18. IPAL Soreang, IPLT Babakan dan IPLT Cibeet yang Mengolah Limbah Tinja Penduduk
Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Pembangunan IPAL dan IPLT tersebut sangat baik sebagai upaya pengendalian pencemaran air
limbah penduduk. Namun pengoperasiaannya belum sesuai dengan perencanaan semula. IPAL
Soreang pada saat ini tidak beroperasi, meskipun pada awalnya pernah berhasil dioperasikan.
Demikian juga IPLT Cibeet yang mengolah tinja dengan pengangkutan mobil tangki tinja belum

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-24

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

beroperasi kembali. Dalam upaya pemanfaatan energi alternatif, apabila IPAL dan IPLT
tersebut dioperasikan sebaiknya dilengkapi juga dengan instalasi produksi biogas.

Dengan memperhatikan data kualitas air sungai yang memiliki kandungan pencemar organik
yang cukup tinggi, maka hal yang perlu dilakukan adalah peningkatan jumlah tangki septik
serta penyelidikan kondisi tangki septik, termasuk desain dan tata letak tangki septik terhadap
sumber air bersih. Hal tersebut sejalan dengan Pasal 14 PP No.16 Tahun 2005 tentang Sistem
Penyediaan Air Minum (SPAM) yang menyebutkan bahwa perlindungan air baku dilakukan
melalui keterpaduan pengaturan pengembangan SPAM dan prasarana dan sarana sanitasi
(Dispertasih,2010). Upaya lain adalah revitalisasi IPAL dan IPLT yang ada serta pembangunan
Tangki septik Komunal terutama untuk masyarakat di bantaran sungai

3.2.3.3 Pengelolaan Persampahan


Timbulan dan Pelayanan
Limbah padat atau secara umum disebut sampah adalah buangan padat atau setengah padat
yang timbul dari aktivitas manusia dan makhluk hidup lainnya. Sampah dapat dijadikan sarang
lalat, dan tikus (bersama pinjalnya), yang dapat berfungsi sebagai media penyebaran penyakit,
dapat mencemari lingkungan seperti badan air dan air tanah karena sampah organik akan
membusuk dan mengeluarkan cairan yang disebut leacheate.

Penyelenggaraan pelayanan pengelolaan persampahan merupakan kegiatan yang memiliki


rutinitas yang sangat tinggi dan memerlukan alokasi sumberdaya yang cukup tinggi pula.
Pelayanan pengelolaan sampah merupakan pelayanan publik yang diperlukan setiap hari.
Kondisi bersih merupakan dambaan setiap individu di mana pun mereka berada.Berdasarkan
Tabel SP-9 Buku Data, timbulan sampah di Kabupaten Bandung sebesar 7068,222 m3/hari.
Angka ini diperoleh dengan asumsi timbulan sampah per orang per hari sebesar 2 Liter,
berdasarkan Laporan Rencana Induk Persampahan di Kabupaten Bandung Tahun 2015-2033.
Gambar 3.19 berikut mengilustrasikan timbulan sampah tiap kecamatan di Kabupaten
Bandung Tahun 2015. Kecamatan dengan potensi timbulan sampah terbanyak adalah
Kecamatan Baleendah, mencapai 513,140. m3/hari dan paling sedikit berasal dari Kecamatan
Rancabali yaitu 101,342 m3/hari.

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-25

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 3.19. Timbulan Sampah Tiap Kecamatan (M3/hari)


Sumber: Hasil Perhitungan BPLH Kabupaten Bandung, 2015
Berdasarkan Tabel SP-9A Buku Data, Wilayah pelayanan pengangkutan sampah di Kabupaten
Bandung pada tahun 2015 dibagi ke dalam 4 WP (wilayah pelayanan),yaitu:Wilayah Pelayanan
Soreang, Baleendah, Rancaekek dan Ciparay. Dari 31 kecamatan yang ada, terdapat 24
kecamatan yang sudah mendapat pelayanan pengangkutan sampah oleh UPTD Pengangkutan
Sampah Kabupaten Bandung, antara lain Kecamatan Soreang, Katapang, Margahayu,
Margaasih, Ciwidey dan Pasirjambu seperti pada Tabel SP-9C. Sampah yang berhasil terangkut
kendaraan truk sampah sebesar 1012 m3/hari dari perkiraan timbulan per hari 5847 m3.

Gambar 3.20. Timbulan Sampah Yang dibakar, dan Di buang di Bantaran Sungai
Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Berdasarkan data dari Dispertasih (2015), seperti pada Tabel SP-9C, terdapat kurang lebih
608.063 jiwa yang sampahnya diangkut petugas kebersihan menuju TPPAS.

Sehingga

persentase pengangkutan sampah oleh Dispertasih baru mencapai 18% untuk seluruh
kecamatan. Sedangkan bila mengacu pada wilayah pelayanan, maka persentase pelayanan
pengangkutan sampah baru mencapai 21%. Pelayanan ini masih belum optimal mengingat
belum semua kecamatan terlayani dan dalam satu kecamatan belum semua warga terlayani
dan masih ada beberapa lokasi yang mendapat pelayanan pengangkutan sampah 1 minggu

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-26

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

sekali.

Sementara itu keluarga lain yang belum mendapatkan pelayanan, melakukan

pembuangan sampah dengan cara ditimbun, dibakar , dibuang ke kali dan lain-lain. Cara-cara
pembuangan tersebut berpotensi mencemari lingkungan baik tanah maupun air.

Gambar 3.21. Sampah menumpuk pada aliran sungai Cikapundung menuju Sungai Citarum di
Bojongsoang, Kabupaten Bandung
Sumber: www.Republika.co.id,

Gambar 3.22. Peta Pelayanan Pengelolaan Sampah di Kabupaten Bandung


Sumber :BPLH Kabupaten Bandung, 2015
Emisi Gas Rumah Kaca dari Persampahan
Pengelolaan sampah dengan cara dibakar menjadi salah satu pilihan warga dalam
menanggulangi sampah yang ditimbulkannya. Cara demikian berpotensi mengemisikan gas
Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-27

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

rumah kaca baik CH4 maupun CO2 ke udara. Dengan berpedoman pada perhitungan emisi
GRK dari persampahan dalam Buku Panduan Penyusunan SLHD 2009 (yang mengacu pada
IPCC 2006) maka potensi gas rumah kaca yang diemisikan ke udara akibat pembakaran
sampah di Kabupaten Bandung adalah sebesar 153,483 Kg CO2 per tahun dan 2480,94 Ton
CH4/tahun seperti hasil perhitungan yang terdapat pada Tabel SP-9B Buku Data. Perhitungan
tersebut dengan mengasumsikan bahwa komposisi sampah sesuai hasil penelitian yang
dilaporkan dalam Masterplan Pengelolaan Persampahan Kabupaten Bandung 2007.
Tabel 3.2.

Rekapitulasi hasil sampling timbulan sampah di beberapa wilayah di Kabupaten


Bandung, baik terhadap permukiman maupun non permukiman
Komposisi Sampah (%-Berat)

No

Sumber

1 Permkn Kota
2 Perdesaan

Organik Plastik Kertas Logam

Kain

Gelas
Kaca

B3

Lainnya Medis

85.14

12.24
12.57

11.34
2.29

1.31
0.00

1.63
0.00

3.75
0.00

1.18
0.00

11.48
0.00

0.00
0.00

3 Kantor

50.89

13.23 28.19

1.32

0.00

1.98

1.12

3.26

0.00

4 Sapuan Jalan

66.29

17.35 16.36

0.00

0.00

0.00

0.00

0.00

0.00

5 Komersial

51.23

23.16 11.58

0.00

6.67

2.46

0.35

4.56

0.00

6 Sekolah

35.80

30.78 26.39

5.28

0.00

0.53

0.53

0.70

0.00

7 Pasar

87.10

5.39

0.05

0.17

0.03

0.01

0.01

0.00

8 Industri

29.73

24.32 45.95

0.00

0.00

0.00

0.00

0.00

0.00

11.83 10.00

0.80

0.94

2.40

0.42

7.87

1.41

17.52

1.10

1.18

1.39

0.45

9 Rumah Sakit
Rata-rata

57.06

64.31
55.30

7.24

19.40

3.49

0.18

Sumber : Master Plan Pengelolaan Persampahan, 2007

Namun, bila masyarakat menerapkan sistem 3R dengan melakukan pengomposan sampah


organiknya, maka akan banyak mereduksi emisi gas rumah kaca terutama CH4 ke udara.
sehingga gas CH4 yang diemisikan akan jauh lebih kecil dibandingkan bila sampah tersebut
dibakar. Pengomposan sampah organik akan mereduksi CH4 hingga 99,9% nya menjadi hanya
sekitar 2,11 Ton CH4/tahun . Pengomposan merupakan satu alternative pengelolaan sampah
yang harus terus disosialisasikan dan diaplikasikan, selain upaya lain yang juga harus dilakukan,
yaitu pengurangan sampah dan daur ulang sampah sejak dari sumbernya.

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-28

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Pengelolaan Sampah di Sumbernya.


Berdasarkan informasi dari Dispertasih Kabupaten Bandung, antisipasi untuk mengurangi
beban TPA telah dilakukan, antara lain dengan membangun beberapa TPST dilengkapi dengan
sarana pengomposan seperti pencacah sampah organik dan pencacah sampah anorganik yang
sudah dilakukan sejak tahun 2006 seperti tercantum pada Tabel SP-9C Buku Data. Sehingga di
lokasi dekat dengan sumber sampah diharapkan timbulan sampah dapat tereduksi, sehingga
sampah yang masuk TPA menjadi berkurang. Namun saat ini beberapa TPST yang ada sudah
tidak aktif lagi.
Sebagaimana misi Nasional dalam Pengelolaan sampah yaitu mengurangi timbulan
sampah sehingga mampu mengurangi beban pengelolaan, maka selain mengetahui
besarnya timbulan sampah, karakteristik sampah pun harus diketahui, sehingga potensipotensi yang ada dalam upaya pengurangan timbulan tersebut bisa didapatkan.
Saat ini di Kabupaten Bandung selain terdapat pengelolaan sampah secara formal oleh
Dinas Perumahan Penataan Ruang dan Kebersihan (Dispertasih), juga berkembang
pengelolaan sampah oleh para pelaku informal seperti para laskar mandiri (pemulung),
lapak, bahkan bandar. Disamping itu, upaya pengomposan yang telah banyak dilakukan di
Kabupaten Bandung juga dapat diperhitungkan sebagai usaha mereduksi sampah sejak
dari sumber sampah.

Ketidakaktifan TPST tersebut antara lain disebabkan adanya konflik managemen, rendahnya
pengetahuan pengolahan sampah, terbatasnya biaya operasional, kurangnya sarana-prasarana
pengomposan, kesulitas pemasaran produk dll, seperti tercantum pada Tabel SP-9D Buku
Data. Walaupun terdapat beberapa TPST yang tutup atau tidak aktif, namun sebagai wujud
kepedulian Pemerintah Kabupaten Bandung terhadap terciptanya kebersihan dan keindahan,
TPST baru pun tetap dibangun. Pada tahun 2015 telah dibangun 23 TPST baru dan baru
terdapat 1 buah yang aktif yaitu TPST di Desa Mekarpawitan Kecamatan Paseh. Dari 33 TPST
yang telah dibangun tahun 2014 terdapat 23 TPST yang aktif dan diharapkan mampu melayani
9200 KK, seperti yang tercantum pada Tabel SP-9E Buku Data.

Operasi Pemrosesan Akhir Sampah


Timbulan sampah Kabupaten Bandung yang terangkut, akan diproses di TPPAS Babakan;
TPPAS Babakan berada di Desa Babakan, Kecamatan Ciparay dengan luas 10,8 Ha. TPPAS ini
memiliki area landfilling eksisting 3 Ha, sarana pengomposan 2 Ha, IPAL Lindi dan buffer zone.
Namun kondisi TPA Babakan saat ini masih belum tertata dengan baik. Penimbunan masih
dilakukan secara open dumping dan hanya sebagian kecil saja area penimbunan yang
dioperasikan secara controlled landfill. Lindi belum terolah denngan baik, walaupun telah ada
Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-29

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

sistem pengolahan Fisika-Biologi yang terdiri dari unit-unit Equalisasi Aerasi Fakultatif
Maturasi. Untuk menghindari dampak negatif, perlu ditargetkan pengoperasian penimbunan
sampah segera diubah menjadi sistem controlled landfill secara total, walaupun bentuk
operasi yang ideal adalah sistem sanitary landfill.

Gambar 3.23. Pemulung di TPA Babakan Kabupaten Bandung


Sumber :BPLH, 2015
Masih rendahnya kinerja pengelolaan sampah di Kabupaten Bandung berdampak secara
langsung terhadap kualitas lingkungan dan sanitasi masyarakat. Penumpukan dan
pembuangan sampah ilegal kerap ditemukan di saluran, sungai, tanah kosong, serta tempat
lainnya sehingga dapat menimbulkan berbagai gangguan kesehatan, kenyamanan, dan
estetika.

3.3 KESEHATAN
WHO menyatakan Kesehatan adalah suatu
keadaan sehat yang utuh secara fisik, mental
dan sosial serta bukan hanya merupakan bebas
dari penyakit.
Dalam Undang Undang No. 36 Tahun 2009
tentang
Kesehatan
dinyatakan
bahwa
Kesehatan adalah meliputi kesehatan badan
(somatik), rohani (jiwa) dan sosial dan bukan
hanya deadaan yang bebas dari penyakit, cacat
dan kelemahan.
Definisi ini memberi arti yang sangat luas pada
kata kesehatan.

Permasalahan kesehatan masyarakat


merupakan hal yang kompleks dan
usaha pemecahan masalah kesehatan
masyarakat

merupakan

menghilangkan
secara

penyebab-penyebab

rasional,

berkelanjutan.
lingkungan

sistematis

Kondisi
di

upaya

dan

kesehatan

Indonesia

masih

merupakan hal yang perlu mendapat


perhatian, karena menyebabkan status
kesehatan masyarakat berubah seperti :

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-30

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

ledakan penduduk, penyediaan air bersih, pengolalaan sampah, pembuangan air limbah
penggunaan pestisida, masalah gizi, masalah pemukiman, pelayanan kesehatan, ketersediaan
obat, populasi udara, abrasi pantai, penggundulan hutan dan banyak lagi permasalahan yang
dapat menimbulkan satu model penyakit. Perilaku pola makanan juga mengubah pola
penyakit yang timbul dimasyarakat.
Derajat kesehatan yang optimal akan terlihat dari unsurunsur mortalitas dan yang
mempengaruhinya, yaitu morbiditas. Untuk kualitas hidup, yang digunakan sebagai indikator
adalah angka harapan hidup. Sedangkan untuk mortalitas terdiri dari angka kematian kasar.
Indikator kependudukan sering diperlukan dalam kesehatan lingkungan dan epidemiologi
karena berpengaruh atau ikut menentukan taraf efek, misalnya (Soemirat, 1999) :
- Laju pertumbuhan penduduk. Semakin besar laju pertumbuhan penduduk, semakin tinggi
laju pertambahan kelompok usia muda, atau kelompok usia yang peka terhadap penyakit
tertentu.
- Kepadatan penduduk, menentukan daerah urban dan rural; semakin padat penduduk
semakin cepat terjadi penularan, atau semakin banyak yang dapat terpapar sekaligus
terhadap suatu agent yang bersifat gas.
- Angka kelahiran dan kematian kasar, menentukan pertumbuhan penduduk secara
alamiah, secara khusus, juga bisa didapat angka kematian atas dasar usia, dsb.
- Angka kematian bayi, merupakan salah satu indikasi kesehatan ibu hamil dan menyusui.
Semakin tinggi angka kematian bayi di suatu daerah maka semakin rendah tingkat
kesehatan ibu hamil dan menyusui
- Angka insidensi 10

penyakit utama, insidensi penyakit yang paling banyak diserita

digunakan untuk menunjukkan efek paparan dari polutan lingkungan.

Klasifikasi penyakit yang diderita masyarakat yang digunakan di Puskesmas dan Rumah Sakit
Kabupaten Bandung mengikuti panduan yang dikeluarkan oleh WHO, yaitu The International
Statistical Classification of Diseases and Related Health Problems (umumnya dikenal dengan
singkatan ICD). Data mengenai penyakit dominan yang paling banyak diderita di Kabupaten
Bandung diperoleh dari Dinas Kesehatan yang berasal dari seluruh Puskesmas yang ada di
Kabupaten Bandung. Berikut ini ditampilkan pada Gambar 3.24, 10 jenis penyakit yang banyak
diderita masyarakat Kabupaten Bandung selama tahun 2015, mengacu pada Tabel DS-2 Buku
Data. Jumlah pasien yang berkunjung ke Puskesmas tahun 2015 berjumlah 1.448.387 orang
jauh lebih banyak daripada kunjungan pasien tahun 2014 yang jumlahnya 889.807 orang.
17,23% pasien tersebut menderita ISPA, 14,55% menderita common cold, 10,40% menderita

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-31

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

hipertensi primer. 10 penyakit dominan diderita oleh lebih dari 78,26% pasien yang datang ke
puskesmas. Sehingga terdapat sekitar 21,74% pasien menderita penyakita diluar 10 penyakit
dominan tersebut.

.
Gambar 3.24. 10 Jenis Penyakit dominan yang diderita pasien Puskesmas Kab Bandung
Sumber: Dinas Kesehatan Kabupaten Bandung, 2015

ISPA akut tidak spesifik merupakan penyakit paling banyak diderita masyarakat. Penyakit ini
diprediksi berhubungan dengan kualitas udara yang kurang baik. Sedangkan hipertensi dan
tukak lambung sangat berkaitan dengan pola makan dan kondisi psykis seseorang. Bedasarkan
Tabel DS-2A diketahui bahwa selama periode 6 tahun ini, ISPA menjadi penyakit yang paling
banyak diderita masyarakat. Sedangkan hipertensi semakin lama semakin besar persentase
penderinya. Ini menunjukkan semakin banyak masyarakat yang menderita akibat tekanan
psykis maupun kesalahan pola makan.

Gambar 3.25. Perbandingan persentase penyakit yang diderita masyarakat 2010-2015


Sumber: BPLH Kab Bandung, Din Kes, 2015

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-32

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Limbah cair rumah sakit adalah semua air buangan termasuk tinja yang berasal dari
kegiatan rumah sakit yang kemungkinan mengandung mikroorganisme, bahan kimia
beracun dan radioaktif yang berbahaya bagi kesehatan ( Kepmankes RI No. 1204/
Menkes/SK/X/2004). Air limbah tersebut bersumber dari kegiatan rumah sakit dan sarana
penunjang lainnya yaitu :
1.

Sarana Perawatan : ruang rawat jalan, ruang rawat inap, ruang operasi dan IPI,
ruang kamar bersalin, ruang rawat bedah, ruang Instalasi Gawat Darurat (IGD),
ruang Intensive Care Unit (ICU).

2.

Sarana Penunjang : ruang farmasi, laboratorium, ruang sterilisasi, ruang instalasi


gizi, ruang jenazah, instalasi gizi/dapur, laundry.

3.

Saran Umum : ruang kantor, fasilitas sosial

Untuk melayani kesehatan masyarakat, di Kabupaten Bandung terdapat 3 RS Pemerintah


(RSUD), 1 RS Provinsi, 2 RS Swasta, 3 RS Ponek, serta 5 (lima) buah Puskesmas DTP. Dalam
menjalankan aktivitasnya, Puskesmas dan Rumah sakit tersebut menghasilkan limbah baik
berupa limbah padat dan B3 (medis), air limbah, maupun limbah udara seperti yang tercantum
pada Tabel SP-10 Buku Data. Total limbah padat yang dihasilkan Rumah sakit dan Puskesmas
tersebut adalah 62,337 m3/hari. RS Al Ihsan merupakan rumah sakit yang menghasilkan
limbah padat paling banyak, berkisar 59,5 m3/hari. Sedangkan RS Sulaeman merupakan rumah
sakit penghasil limbah padat paling sedikit. Sementara itu volume air limbah diperkirakan
mencapai 118,942 m3/hari, dimana volume air limbah paling banyak berasal dari RSUD
Soreang yang besarnya mencapai 90,000 m3/hari. Dan volume air limbah paling sedikit
berasal dari Pukesmas Bihbul.

Gambar 3.26. Perbandingan Berat Limbah Padat B3 tahun 2014 -2015


Sumber: Dinas Kesehatan Kabupaten Bandung, 2015

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-33

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Selain air limbah domestik dan limbah padat domestik (sampah), kegiatan rumah sakit
berpotensi mengeluarkan limbah B3 baik padat maupun cair. Air limbah B3 kegiatan rumah
sakit sangat tergantung dari besar kecilnya rumah sakit tersebut yang digambarkan dengan
banyaknya tempat tidur, jenis obat yang terbuang, serta limbah ruang operasi. Banyak limbah
padat B3 dari kegiatan rumah sakit dan puskesmas adalah 374,23 Kg/hari, sementara itu air
limbah B3 yang dihasilkan berjumlah 126,478 m3/hari. Berdasarkan Tabel SP-10A Buku Data,
jumlah limbah padat B3 tahun 2015 jauh lebih banyak dibandingkan tahun 2014, sekitar 4
kalinya. Sementara air limbah B3 tahun 2015 sekitar 1,5 kali limbah yang dihasilkan tahun
2014, seperti yang telah diilusterasikan pada Gambar 3.26 di atas.
Umumnya limbah rumah sakit yang belum diolah, mempunyai kadar limbah organik yang
sangat tinggi dengan kadar rata-rata 1.200 mg BOD/L, dan besarnya air limbah dihitung
berdasarkan 80% dari jumlah kebutuhan air (rata-rata sebanyak 125 L/tempat tidur/hari unuk
rumah sakit umum kelas menengah) (DLH & LPPM Unpad, 2003). Juga mengandung Total coli
yang sangat banyak.
Tanpa pengolahan yang baik, air limbah Rumah sakit ini berpotensi mencemari badan air
penerima mengingat kadar/konsentrasi pencemar di dalam air limbah pada umumnya tinggi.
Berdasarkan hasil pemantauan BPLH Kabupaten Bandung terhadap 3 rumah sakit seperti pada
Tabel SP-10B Buku Data, diketahui bahwa ke 3 rumah sakit membuang air limbah dengan
kualitas tidak memenuhi Baku Mutu Air limbah Rumah Sakit sesuai Permen LH No 5 tahun
2014 tentang baku mutu air limbah fasilitas Pelayanan Kesehatan. Air limbah RSU Al Ihsan
melampaui BM ammonium , RSD Cicalengka melampau Baku Mutu untuk parameter BOD 30
mg/L, COD 80 mg/L , dan ammonium 0,1 mg/L. Sedangkan kualitas air limbah RS Bina Sehat
melampaui Baku Mutu BOD, COD,TSS dan Ammonium. Konsentrasi BOD dan COD paling tinggi
berasal dari RSU Bina Sehat yaitu 63,75 mg/L dan 133,125 mg/L seperti ilusterasi Gambar 3.27.

Gambar 3.27. Konsentrasi BOD dan COD Air limbah dari Rumah Sakit 2015
Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-34

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Bila dibandingkan hasil pemantauan kualitas air limbah rumah sakit tahun 2014,2013 dan
2012, kualitas air limbah tahun 2015 untuk beberapa parameter lebih baik. Kualitas BOD air
limbah RS Al Ihsan tahun 2015 dan RS lain lebih baik dibandingkan tahun sebelumnya.
Demikian halnya dengan parameter COD maupun TSS dan Ammonium lebih baik daripada
tahun sebelumnya seperti ditunjukkan Gambar 3.28 dan 3.29 berikut.

2014

2013

2012

Gambar 3.28. Konsentrasi BOD Air limbah dari Rumah Sakit 2012-2014
Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015

2014

2013

2012

Gambar 3.29. Konsentrasi COD Air limbah dari Rumah Sakit 2012-2014
Sumber: BPLH, 2015

Beban pencemar yang masuk ke badan air penerima dari rumah sakit di Kabupaten Bandung
akan menambah beban pencemaran bagi badan air yang menerimanya. Berdasarkan hasil
perhitungan beban pencemar yang masuk ke badan air penerima yang berasal dari hasil
perkalian debit air limbah dan konsentrasi pencemar dalam air limbah tersebut (Tabel SP-10D
Buku Data) adalah seperti diiluterasikan pada Gambar 3.30 berikut. Beban pencemar yang

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-35

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

dikeluarkan RSD Cicalengka mencapai 876,198 Kg COD/tahun. Sementara rumah sakit Bina
Sehat dan Al Ihsan membuang beban pencemar COD lebih kecil .

Gambar 3.30. Beban Pencemar Air limbah Rumah Sakit 2015


Sumber : BPLH Kabupaten Bandung, 2015

3.4 PERTANIAN
Sektor pertanian merupakan sektor penting dalam menyediakan bahan pangan dan
menyerap tenaga kerja di Indonesia.juga Kabupaten Bandung. Perubahan iklim memberikan
dampak pada kenaikan suhu dan perubahan curah hujan sehingga membawa dampak
negatif bagi sektor pertanian. Output sektor pertanian turun seiring dengan adanya dampak
perubahan iklim. Dampak

perubahan

iklim

bersifat

multi-dimensional,

mulai

dari

sumberdaya, infrastruktur dan sistem produksi pertanian, hingga aspek ketahanan dan
kemandirian pangan, serta kesejahteraan petani dan masyarakat pada umumnya. Namun
di sisi lain kegiatan pertanian pun memberikan dampak meningkatkan emisi gas rumah kaca
yang akan menyebabkan pemanasan global yang berefek pada perubahan iklim.

Oleh

karenanya perlu kebijakan yang terintegrasi sehingga kegiatan pertanian dapat dilaksanakan
secara berkelanjutan dan berwawasan lingkungan.

Pertanian di Kabupaten Bandung antara lain terdiri dari: Perkebunan, Pertanian Lahan Basah,
Pertanian lahan kering dan peternakan. Penggunaan bahan kimia sintetis sebagai penyubur
tanah maupun pembasmi hama berefek pada emisi pencemar udara maupun air yang dapat
mencemari lingkungan

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-36

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

3.4.1 Luas Areal Perkebunan Dan Agrobisnis,


Kawasan ini berada di Bagian Selatan Wilayah Kabupaten Bandung yaitu Pangalengan,
Kertasari, Ciwidey, Pasir Jambu dan mempunyai potensi untuk pengembangan komoditi
pertanian dengan agrobisnis serta perkebunan. Kondisi geografis wilayah yang tinggi dan iklim
yang cocok menjadi faktor penunjang keberhasilan pengembangan produksi pertanian.
Sentra produksi pertanian diarahkan pada pengembangan:

Kegiatan pertanian, tertuang untuk jenis tanaman yang sudah ada yaitu tanaman
pangan dan perkebunan. Pengembangannya diutamakan pada peningkatan hasil
produksi dan peningkatan prasarana yang menunjang kegiatan tersebut, prasarana ini
dapat berupa jalan raya untuk meningkatkan akses ke pasar dan irigasi terutama untuk
pengembangan tanaman pengan.

Penanganan/penyelesaian konflik kepentingan sehubungan dengan tumpang tindih


dalam pemanfaatan ruang kegiatan budidaya (irigasi/perawatan lahan basah dan
perkebunan).

Penggunaan untuk lahan pertanian dengan diversifikasi usaha tanaman perkebunan,


peternakan dan perikanan.

Memanfaatkan lahan-lahan kebun campuran atau ladang dengan metoda pengolahan


serta komoditi yang lebih memiliki nilai jual yang tinggi.

Potensi pertanian dan perkebunan di Kabupaten Bandung cukup besar dengan meliputi
tanaman bahan pangan, sayur-sayuran, perkebunan dan buah-buahan pemanfaatan lahan di
pegunungan berupa kawasan hutan lindung, hutan produksi, hutan wisata dan perkebunan
sedangkan di wilayah kaki bukit dimanfaatkan untuk budi daya tanamnan hortikultura
(terutama sayuran).
1. Padi: Sentra produksi padi terdapat di Kecamatan Ciparay, Majalaya, Cicalengka,
Racaekek, Paseh, Ibun, Banjaran, Baleendah, Soreang, Pameungpeuk, Katapang dan
Cikancung.
2. Jagung: Sentra produksi jagung terdapat di kecamatan Cicalengka, Arjasari, Pacet
dan Pangalengan.
3. Kacang Tanah: terdapat didaerah Cicalengka, Pacet, Ciparay dan Arjasari.
4. Ubi Jalar: sentra terdapat di Kecamatan Arjasari, Cimaung, Cicalengka, Cikancung dan
Pasirjambu .
5. Kentang: Sentra produksi terdapat di Kecamatan Pangalengan,Kertasari, Cimenyan
dan Cilengkrang.

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-37

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

6. Kubis: sentra terdapat di Kecamatan Pangalengan, Kertasari, Pacet, Cimenyan,


Pasirjambu dan Ciwidey.
7. Tomat: sentra terdapat di Kecamatan Pangalengan, Cimenyan, Pacet dan Ciwidey.
8. Cabe Merah: sentra terdapat di Kecamatan Pangalengan,Pasirjambu, Ciwidey, Pacet,
Cikancung, Cimenyan, Cilengkrang dan Arjasari.
9. Bawang Merah: Sentra produksi di Kecamatan Pacet, Pangalengan, Cimaung,
Kertasari,Ibun,Cimenyan, dan Cilengkrang
10. Jeruk: sentra produksi di Kecamatan Cileunyi dan Arjasari .
11. Strawbery: sentra produksi di Kecamatan Ciwidey dan Rancabali.

Berdasarkan Tabel SE-3 Buku Data, di Kabupaten Bandung terdapat tanaman perkebunan baik
perkebunan besar maupun perkebunan rakyat, antara lain kelapa, kopi, teh, cengheh dan
tembakau. Lahan perkebunan besar maupun perkebunan rakyat di Kabupaten Bandung
mencapai 15.220 Ha. Luasan ini berkurang banyak dibandingkan data tahun 2013 yaitu
31.901,49 Ha. Produksi yang terdata untuk teh sebanyak 3611,930 ton per tahun, turun
dibandingkan tahun 2013 dimana produksi mencapai 19.623,99 Ton per tahun.

Perhatian masyarakat terhadap soal pertanian dan lingkungan beberapa tahun terakhir ini
meningkat. Keadaan ini disebabkan karena pemakaian bahan kimia sintetis dalam pertanian
yang berdampak negatif bagi lingkungan lebih besar daripada dampak positif bagi peningkatan
produktivitas tanaman pertanian. Bahan-bahan kimia yang selalu digunakan untuk alasan
produktivitas dan ekonomi ternyata saat ini lebih banyak menimbulkan dampak negatif baik
bagi kehidupan manusia dan lingkungan sekitarnya.

Penggunaan pupuk kimia sistetis, pestisida, dan bahan kimia lainnya yang terus menerus dapat
merusak biota tanah, keresistenan hama dan penyakit, serta dapat mengubah kandungan
vitamin dan mineral beberapa komoditi sayuran dan buah. Hal ini tentunya jika dibiarkan
lebih lanjut akan berpengaruh fatal bagi siklus kelangsungan kehidupan. Bahkan, jika sayuran
atau buah yang telah tercemar tersebut dimakan oleh manusia secara terus menerus,
tentunya akan menyebabkan kerusakan jaringan bahkan kematian. Berdasarkan tabel SE-3
Buku Data, pemakaian pupuk yang terdata hanya untuk tanaman teh. Gambar 3.31 berikut
mengilustrasikan pemakaian urea dan pupuk lain pada tanaman perkebunan.

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-38

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Pupuk yang digunakan untuk tanaman perkebunan meliputi pupuk organik, NPK, ZA, SP.36, KCl
dan Urea. Berdasarkan Tabel SE-3 Buku Data diketahui bahwa pupuk organik adalah jenis
pupuk yang paling banyak dimanfaatkan mencapai 1750 Ton/Tahun, terutama pada tanaman
teh. Sedangkan penggunaan urea sebanyak 1102.511 Ton/tahun. Kesadaran akan pentingnya
menjaga kesuburan tanah secara alami telah menggeser pemanfaatan pupuk sintetis dengan
pupuk organik.

Gambar 3.31. Konsumsi Berbagai jenis Pupuk Untuk Tanaman Perkebunan Teh
Sumber : Distanbunhut Kabupaten Bandung, 2015

Dari penggunaan pupuk sintetis terutama urea, selain memberi dampak menambah nutrisi
bagi tanah, juga memiliki dampak negatif yaitu adanya emisi Gas Rumah Kaca (GRK), dimana
setiap kg urea yang digunakan berpotensi mengemisikan CO2 sebanyak 0,2 Kg. Berdasarkan
Tabel SP-3A Buku Data, dari 1102,511 Ton Urea yang dimanfaatkan untuk memupuk tanaman
teh, berpotensi mengemisikan urea sebanyak 0,221 Ton.
Demikian halnyan penggunaan pupuk urea pada tanaman padi dan hortikultura seperti pada
Tabel SP-4 Buku Data, akan mengemisikan pula GRK CO2. Selama tahun 2015, terdapat
kebutuhan pupuk untuk padi dan hortikultura seperti diilusterasikan pada Gambar 3.32
berikut. Dengan asumsi luas tanam padi seperti pada tabel SE-7 buku data dan luas tanaman
hortikultura sesuai data Distanbunhut 2015 masing-masing adalah jagung 8506 Ha, kedelai
425 Ha, kacang tanah 104 Ha, ubi kayu 5171 Ha, dan ubi jalar1576 Ha, maka kebutuhan
masing-masing jenis pupuk seperti pada Tabel SE-4 dan diilusterasikan Gambar 3.30. berikut
Berdasarkan tabel dan gambar tersebut, kebutuhan pupuk urea paling banyak diantara pupuk
lain, mencapai 24.306 Ton/tahun, dan paling sedikit adalah pupuk oranik yaitu 1024
Ton/tahun. Sementara itu realisasi distribusi pupuk urea bersubsidi tahun 2015 kepada petani

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-39

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

sesuai Tabel SE-4A hanya 22.501 Ton/tahun, sehingga terdapat selisih antara realisasi dan
kebutuhan pupuk di lapangan yang kemungkinan dipenuhi oleh distributor liar.. Kondisi ini
menjadi satu isu strategis bagi Ditanbunhut untuk mengatasinya.. Realisasi distribusi pupuk
urea kepada petani semakin lama semakin kecil, namun tidak untuk pupuk organik yang
semakin lama realisasinya semakin banyak seperti pada Tabel SE-4B Buku Data.

Gambar 3.32. Konsumsi Berbagai Jenis Pupuk pada Tanaman Padi dan Palawija Tahun 2015
Sumber : Dinas Pertanian, Perkebunan, dan Kehutanan, 2015

Masing-masing jenis pupuk yang terdistribusi dari tahun 2012 hingga 2015 seperti pada Tabel
SE-4B diilustersikan oleh Gambar 3.33 berikut.

Gambar 3.33. Realisasi Distribusi Pupuk untuk Padi dan Palawija Tahun 2012-2015
Sumber : Dinas Pertanian, Perkebunan, dan Kehutanan, 2015

Diantara komoditi padi dan hortikultura yang memanfatkan urea, padi adalah komoditi yang
paling banyak mengkonsumsi pupuk urea mencapai 20.148 Ton/tahun, sementara kedelai

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-40

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

adalah komoditi yang paling sedikit mengkonsumsi urea yaitu 106,25 Ton/tahun, seperti pada
Tabel SE-4C dan Gambar 3.34 berikut.

Gambar 3.34. Konsumsi Urea (Ton) Oleh Padi dan Hortikultura Tahun 2015
Sumber : Dinas Pertanian, Perkebunan, dan Kehutanan, 2015
Diperkiraan potensi GRK yang diemisikan akibat penggunaan pupuk urea pada tanaman padi
dan hortikultura seperti pada Tabel SE-4 mencapai 4861,2 Ton/tahun. Untuk mengurangi
dampak negatif penggunaan pupuk pada pertanian, seyogyanya pemerintah dan masyarakat
mulai beralih menggunakan pupuk orgainik, karena selain tidak mengemisikan GRK juga lebih
ramah lingkungan karena tidak menyebabkan kerusakan lahan.

3.4.2 Kawasan Pertanian lahan Basah


3.4.2.1 Luas Kawasan Pertanian Lahan Basah
Kawasan pertanian lahan basah meliputi wilayah Kecamatan Banjaran, Arjasari, Pameungpeuk,
Cimaung, Soreang, Katapang, yang berada di kawasan Selatan Tengah Kabupaten Bandung
Kawasan ini merupakan dataran rendah yang luas yang potensial untuk perkembangan
pertanian tanaman pangan terutama padi. Keberadaan kawasan ini yang potensial sebagai
sentra produksi pangan ditunjang oleh beberapa jaringan irigasi dan potensial wilayah
kecamatan disekitarnya yang juga memiliki potensi pengembangan kawasan pertanian
tanaman pangan.Pengembangan kawasan ini diarahkan pada:

Pengembangan pertanian, terutama padi (sawah) mengembangkan lahan pertanian


yang sudah ada dan memperluas lahan garapan

Peningkatan produksi pertanian dengan modernisasi pengolahan, walaupun


membutuhkan dana yang lebih tinggi

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-41

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Peningkatan sarana penunjang kegiatan pertanian, serta jalan untuk aksesibilitas ke


pasar dan industri pengolahan serta prasrana irigasi yang sangat dibutuhkan bagi
pertanian laha basah (sawah).

Kriteria kawasan ini adalah :

Kawasan yang apabila digunakan tanaman lahan basah, secara ruang dapat
memberikan manfaat social ekonomi masyarakat dan pendapatan daerah

Kawasan yang arealnya telah ada sarana irigasi dan drainase

Kawasan yang memiliki unit lahan sesuai untuk tanaman padi.

Semakin meningkatnya jumlah penduduk berimplikasi antara lain pada kebutuhan lahan untuk
permukiman maupun untuk kegiatan lain seperti industri, sehingga beberapa lahan pertanian
banyak yang beralih fungsi.. Selama tahun 2013 di Kabupaten Bandung terjadi pengurangan
sawah 0,81% dari luas lahan di tahun 2012 sebesar 35.975 menjadi 35.682 Ha pada tahun
2014 dan di tahun 2015 menjadi 34.024 Ha.. Disisi lain kebutuhan pangan semakin meningkat
dengan peningkatan jumlah penduduk yang laju pertumbuhannya semakin besar. Berdasarkan
Tabel SE-5 Buku Data, selama tahun 2008 hingga 2011, pertanian di Kabupaten Bandung
menyusut hingga 8487 Ha, dan pada tahun 2013-2014 terdapat penyusutan sekitar 1173 Ha.
Pemerintah Daerah perlu mengupayakan untuk mempertahankan luasan lahan pertanian yang
ada mengingat program ketahanan pangan yang perlu diwujudkan, antara lain dengan
menciptakan lahan sawah abadi melalui kegiatan Penetapan Lahan Pertanian Pangan
Berkelanjutan (LP2B). Kegiatan ini sebagai upaya mempertahankan produksi pangan dan
upaya mempertahankan kecukupan pangan di masing-masing daerah

Berdasarkan Tabel SE-7 Buku Data, pada tahun 2015 total luas sawah di Kabupaten Bandung
adalah 34803 Ha sedikit lebih luas daripada tahun 2014 yang luasnya 34.024 Ha, namun
berkurang dari luasan tahun 2013 yang besarnya 35352 Ha (Tabel SE-7C Buku Data).
Berdasarkan Gambar 3.34 berikut, terlihat bahwa luas swah mempunyai kecenderungan
menurun setiap tahunnya walaupun saat ini lebig luas dari tahun 2014. Luas sawah yang saat
ini ada terdiri dari 2630 Ha pertanian sawah 1 kali tanam padi per tahun, 18557 untuk 2 kali
tanam padi per tahun dan 13616 Ha untuk 3 kali tanam padi per tahun.

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-42

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 3.35. Luas Lahan Sawah Berdasarkan frekuensi Tanam Tahun 2015
Sumber : BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Gambar 3.36. Luas Lahan Sawah Tahun 2010 - 2015


Sumber : BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Keberadaan sawah paling luas ada di Kecamatan Rancaekek yaitu 3110 Ha, dan paling kecil
berada di Kecamatan Dayeuhkolot. Lahan sawa (pertanian lahan basah) di Dayeuhkolot perlu
dipertahankan keberadaan mengingat sawah disana berfungsi juga sebagai mina padi, dimana
terdapat pakan ikan alami terbaik di dunia (Laporan Akhir KLHS Kabupaten Bandung 2013).

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-43

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 3.37. Luas Lahan Sawah Tiap Kecamatan Tahun 2015


Sumber : BPLH Kabupaten Bandung, 2015
Selain ditanami padi, sawah di Kabupaten Bandung pun ditanami tanaman lain seperti
palawija. Pada tahun 2015 ini luas sawah yang ditanami tanaman lain sebesar 879 Ha jauh
lebih kecil daripada tahun 2014 yang luasya mencapai 2645 Ha.

Gambar 3.38. Luas Lahan Sawah Yang ditanami tanaman Lain 2015
Sumber : BPLH Kabupaten Bandung, 2015
Berdasarkan Tabel SE-7B Buku Data, pada tahun 2015 terdapat sekitar 32766 Ha lahan sawah
irigasi dan 2916 Ha sawah tadah hujan. Luas sawah irigasi tahun ini lebih besar dari tahun 2014
yang luasnya 30459 Ha, dan sawah tadah hujannya lebih kecil dari tahun lalu yang luasnya
4893 Ha. Kecamatan dengan kepemilikan lahan sawah irigasi paling luas di tahun 2015 adalah
Rancaekek, yaitu 3028 Ha turun dari tahun lalu yang luasnya 3110 Ha, dan paling sempit
adalah Kecamatan Margahayu, hanya 35 Ha, juga lebih kecil dari tahun sebelumnya 55 Ha.:

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-44

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

3.4.2.2 Air limbah dan Udara Kegiatan Pertanian Lahan Basah


Budidaya padi sawah (rice cultivation: flooded rice fields) berkontribusi pada peningkatan
emisi GRK berupa gas metan dan N2O. Berdasarkan laporan ADB-GEF-UNDP (1998) padi sawah
menyumbang 76% dari total gas metan yang diemisikan sektor pertanian.

Sumber gas metan dari budidaya padi sawah dihasilkan karena terjadi kondisi anaerobik pada
lahan sawah akibat penggenangan air yang terlalu tinggi dan lama. Untuk menghitung gas
metan yang diemisikan dari budidaya padi, pola penggenangan air menjadi faktor utama
karena perbedaan pola penggenangan akan menyebabkan jumlah emisi yang berbeda. Pola
penggenagan terbagi menjadi penggenangan terus menerus (continuously flooded), dan
penggenangan berkala (intermittently flooded). Berdasarkan pola penggenangan air tersebut,
faktor lainnya yang turut mempengaruhi jumlah gas metan yang diemisikan adalah:
tinggi penggenangan dan sejarahnya dalam sistem budidaya,
suhu tanah,
penggunaan pupuk kimia,
jenis tanah,
cultivar,
cara budidaya (IPCC, 1994)

Pendekatan sederhana menghitung Emisi CH4 dari persawahan adalah dengan mengalikan
luas sawah (Ha) dengan factor emisi CH4 sawah yang besarnya 1,3 ton CH4/Ha/tanam sawah
Berdasarkan Tabel SE-7D Buku Data ,dan Gambar 3.39 dan 3.40 berikut, diketahui bahwa
perkiraan emisi GRK CH4 dari kegiatan persawahan di Kabupaten Bandung sebesar 104.769,6
Ton/Tahun. Sementara itu dari penggunaan pupuk urea yang diasumsikan sama dengan 0,250
Kg/ha/tanam akan menhasilkan GRK CO2 sebanyak 2438,4 Ton/tahun. Kecamatan penghasil
GRK dari kegiatan persawahan terbesar di Kabupaten Bandung adalah Ciparay 11083,8
Ton/Tahun, karena kecamatan ini memiliki luas lahan dengan frekuensi tanam 3 kali per tahun
paling besar, dengan total luas tanam 8526 Ha..

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-45

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 3.39. Emisi GRK (CH4 Ton/Thn) dari Pengolahan Sawah Tiap Kecamatan Tahun 2015
Sumber : Hasil Perhitungan BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Gambar 3.40. Emisi GRK (CO2 Ton/Thn) dari Pemupukan Lahan Sawah Tiap Kecamatan Tahun 2015
Sumber : Hasil Perhitungan BPLH Kabupaten Bandung, 2015
Bila emisi CO2 pemupukan didasarkan pada angka kebutuhan pupuk urea untuk 34803 Ha
sawah maka CO2 yang diemisikan persawahan dari kegiatan pemupukan adalah 2438,4
Ton/tahun. Emisi GRK (CO2) terbesar dari kegiatan pemupkan lahan sawah bersal dari
Kecamatan ciparay mencapai 414,9 Ton/Tahun, mengingat kecamatan ini memiliki lahan
sawah dengan luas tanam terbesar.

Selain memiliki efek samping karena mengemisikan gas rumah kaca yang berpotensi
mempengaruhi pemanasan global, kegiatan pertanian juga berpotensi menghasilkan air
limbah yang dapat mencemari badan air penerima/perairan. Dengan faktor emisi pencemar
pertanian sawah masing-masing (gr/ha/musim tanam): BOD=225, Total N=20, Total P=10,

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-46

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

TSS=0,14 dan pestisida =0,16 L/Ha/musim tanam, maka potensi beban pencemar dalam air
limbah pertanian sawah irigasi dari 31 kecamatan di Kabupaten Bandung, masing-masing
adalah 18,133 ton BOD/tahun, 1,612 ton Total N/tahun , 0,806 ton Total P/tahun, 0,011 ton
TSS/tahun, dan 12,895 m3 pestisida/tahun. Nilai tersebut sesuai dengan hasil perhitungan
pada Tabel SE-7E Buku Data. Sumber beban pencemaran BOD yang paling tinggi adalah
Kecamatan Ciparay yaitu sebesar 1,918 ton/tahun dan Rancaekek 1,470 Ton/tahun.
Sedangkan yang paling kecil beban BODnya adalah 0,025 ton/tahun dari Kecamatan
Margahayu.

Gambar 3.41. Potensi Beban Pencemar BOD dalam Air limbah Persawahan Tiap Kecamatan, 2015
Sumber : Hasil Perhitungan BPLH Kabupaten Bandung, 2015
Pencemaran limbah pertanian terutama dari pemupukan yang mengandung senyawa P
(phosphat) dapat memacu pertumbuhan alga dengan sangat cepat (alga blooming). Dampak
lebih lanjut aibat alga blooming ini adalah perairan menjadi kekurangan oksigen dan sinar
matahari karena dipenuhi alga, sehingga mengurangi jumlah maupun jenis biota air dan bisa
mematikan perairan.
Meskipun beban pencemaran air dari limbah pertanian tidak semuanya memasuki perairan
karena bergantung pada musim tanam dan musim hujan, namun nilai perkiraan tersebut
dapat dijadikan acuan pengendalian beban pencemaran air sesuai dengan baku mutu air atau
daya tampung pencemarannya.

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-47

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 3.42. Potensi Beban Pencemar Total P dalam Air limbah Persawahan 2015
Sumber : Hasil Perhitungan BPLH Kabupaten Bandung, 2015

3.4.3 Ternak dan Unggas


Peternakan Di Kabupaten Bandung meliputi peternakan hewan ternak (herbivora) maupun
unggas. Berdasarkan data dari Dinas Peternakan Kabupaten Bandung seperti yang ditampilkan
pada Tabel SE-8 dan SE-9 Buku Data, terdapat sekitar 350.016 ekor hewan ternak dan
6.647.207 ekor unggas Berikut ini adalah gambaran jumlah ternak dan unggas di tiap
kecamatan Kabupaten Bandung.
Jenis hewan ternak yang ada tahun 2015, terdiri
dari sapi perah, sapi potong, kerbau, kuda, kambing
dan domba. Dari Tabel SE-8 Buku Data, diketahui
bahwa Domba merupakan jenis hewan yang paling
banyak diternakkan di Kabupaten Bandung yaitu
mencapai 251.099 ekor, lebih banyak daripada
tahun lalu yang jumlahnya 236.166 ekor. Jumlah hewan lain yang diternakkan adalah hewan
kuda sebanyak 1980 ekor, sapi perah 33825 ekor, sapi potong 4709 ekor, kerbau 3602 ekor,
dan kambing 26.311 ekor, seperti diilustrasikan pada Gambar 3.43

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-48

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 3.43. Jumlah Berbagai Jenis Hewan Ternak Tahun 2015


Sumber : Dinas Peternakan dan Perikanan Kabupaten Bandung, 2015
Berdasarkan data yang diperoleh dari Dinas Peternakan dan Perikanan Kabupaten Bandung,
pada tahun 2015 ini sapi perah banyak diternakkan di Kecamatan Pangalengan, Pasirjambu
dan Kertasari, masing-masing 14.795 ekor, 6290 ekor, dan 5009 ekor. Sedangkan sapi potong
banyak terdapat di Kecamatan Cikancung dan Cimenyan, masing-masing 18.445 ekor dan 3698
ekor. Nagreg, Soreang dan Ciwidey juga banyak terdapat penduduk yang memelihara Kerbau
dibanding kecamatan lain, seperti diilusterasikan Gambar 3.45 di bawah.

Gambar 3.44. Jumlah Unggas Kabupaten Bandung Tahun 2015


Sumber : Dinas Peternakan dan Perikanan Kabupaten Bandung, 2015
Hewan unggas yang ada di Kabupaten
Bandung terdiri dari ayam buras, ayam
petelur, ayam pedaging, dan Itik. Berdasarkan
Tabel SE-9 Buku Data, Tahun 2015 jumlah
ayam pedaging mendominasi unggas lainnya
(55%). Sementara prosentase ayam buras
30%, ayam petelur 7 %, dan itik 8%
menempati posisi terendah seperti Gambar
3.44 di atas.

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-49

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 3.45. Jumlah Berbagai Jenis Hewan Ternak Tiap Kecamatan Tahun 2015
Sumber : Dinas Peternakan dan Perikanan Kabupaten Bandung, 2015

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-50

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 3.46. Jumlah dan Jenis Unggas di Kab Bandung 2015


Sumber : Dinas Peternakan dan Perikanan Kabupaten Bandung, 2015

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-51

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Kegiatan peternakan 350.016 hewan ternak dan 6647.207 ekor unggas baik dari limbah yang
dihasilkan maupun saat proses pencernakan pada hewan ternak (memamah biak) akan
mengemisikan gas rumah kaca CH4, yang memberikan kontribusi pada pemanasan global.
Berdasarkan Tabel SE-8A dan SE-9A Buku Data, prediksi emisi CH4 sebesar 6188,375 Ton/tahun
yang berasal dari hewan ternak baik dari kotoran hewan maupun proses pencernakan dan
162,759 Ton/tahun dari kotoran unggas. Emisi CH4 dari tiap kecamatan yang berasal dari
kegiatan peternakan hewan ternak maupun unggas dapat dilihat pada Gambar 3. 45 dan 3.46
berikut. Kecamatan yang berpotensi menghasilkan emisi CH4 paling banyak untuk kegiatan
peternakan hewan ternak adalah Kecamatan Pangalengan yaitu

1377,472 Ton/tahun.

Sedangkan emisi CH4 dari kegiatan peternakan unggas paling banyak berasal dari Kecamatan
Cicalengka yang besarnya 13,952 Ton/tahun.

Gambar 3.47. Emisi GRK CH4 (Ton/Tahun) Hewan Ternak Tahun 2015
Sumber : Dinas Peternakan dan Perikanan Kabupaten Bandung, 2015

Gambar 3.48. Emisi CH4 dari Peternakan Unggas Tiap Kecamatan, 2015
Sumber : Hasil Perhitungan BPLH Kabupaten Bandung, 2015
Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Selain mengemisikan GRK ke udara yang berpoteni menambah efek pemanasan global,
kegiatan peternakan baik hewan ternak maupun unggas berpotensi memberikan beban
pencemar ke lingkungan perairan yang berasal dari air limbahnya apalagi bila konsentrasi
pencemar melebihi baku mutu air limbah peternakan. Berdasarkan tabel SE-8B Buku Data,
kualitas air limbah kegiatan peternakan PT Kadila Lestari Jaya secara umum telah memenuhi
baku mutu Permen LH No 5 Tahun 2014 Lampiran XX tentang baku mutu air limbah bagi
usaha/kegiatan peternakan (sapi).
Limbah peternakan adalah limbah yang bersumber dari kegiatan peternakan dan
pemotongan hewan (Rumah potong hewan / tempat penampungan hewan) yang
meliputi kotoran hewan, sisa pakan, pencucan kandang, pencucian isi perut, darah,
tulang dan sisa pemotongan lainnya,(KLH,2014)

Dengan mengasumsikan faktor emisi pencemar dari masing-masing jenis hewan ternak sesuai
tabel berikut:
Tabel 3.3.
Parameter

Tabel Faktor Emisi Beban Peternakan


FE (gram/ekor/hari)

BOD

Sapi
640,0

Kuda
220,0

Babi
200,0

Kerbau
640,0

Kambing
220,0

Domba
220,0

COD

1.640,0

540,0

480,0

1.640,0

540,0

540,0

T-N

2,6

3,8

3,8

2,6

0,3

0,3

T-P

0,2

0,3

0,3

0,4

0,3

0,1

Sumber: BPLH Kab Bandung, 2009

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

maka beban pencemar BOD dan COD hewan ternak masing-masing adalah 197.016,014 ton
BOD/tahun dan 95.374,332 Ton COD/tahun sperti pada Gambar 3.49.

Gambar 3.49. Potensi Beban Pencemar air limbah Hewan ternak 2015
Sumber : Hasil Perhitungan BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Jumlah beban ini jauh di atas potensi beban pencemaran air pertanian. Sumber beban
pencemaran air limbah ternak yang tertingi adalah domba yang membuang 20557,282 Ton
BOD /tahun. Kecamatan yang menjadi sumber beban pencemar BOD paling tinggi adalah
Kecamatan Cikancung yaitu 5207,105 Ton/tahun, terutama berasal dari limbah ternak sapi
seperti ilusterasi pada Gambar 3.51.

Gambar 3.50. Potensi Beban BOD air limbah Tiap jenis Hewan ternak, 2015
Sumber : Hasil Perhitungan BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 3.51. Potensi Beban BOD air limbah Hewan ternak Tiap Kecamatan, 2015
Sumber : Hasil Perhitungan BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Gambar 3.52. Potensi Beban T-N air limbah Hewan Ternak Tiap Kecamatan, 2015
Sumber : Hasil Perhitungan BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Selain berasal dari air limbah hewan yang diternakkan, potensi beban pencemaran bertambah
dengan adanya Rumah Potong Hewan. Dalam sebulannya ratusan ekor sapi dan kerbau
dipotong di RPH yang ada di Kebupaten Bandung, sehingga darah dan kotoran lainnya
berpotensi mencemari lingkungan bila tidak diolah lebih dulu sebelum dibuang ke lingkungan.
Berdasarkan Data Tabel SE-8E, terdapat 8 RPH di Kabupaten Bandung (4 milik pemerintah :
MBC Baleendah, Ciwidey, Pangalengan, Cangkuang, dan 4 milik Swasta: di Baleendah,
Cikancung, Soreang dan Cilengkrang) yang memotong sapi dan kerbau hingga mencapai

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

19.764 ekor. Untuk menghindari pengotoran terhadap badan air dan lingkungan, maka perlu
dipastikan IPAL RPH beroperasi dan dioperasikan secara optimal juga pengelolaan limbah
ternak dan RPH diperlakukan dengan tepat, seperti melalui pengomposan, bioreaktor dll.
Sementara itu potensi Beban pencemar air limbah dari kegiatan peternakan unggas pun
sangat besar mengingat jumlah unggas yang diternakkan di Kabuaten Bandung sangat banyak
mencapai 6.647.207 ekor.

Gambar 3.53. Potensi Beban BOD Ternak Unggas, 2015


Sumber : Hasil Perhitungan BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Beban pencemar air limbah ternak ungga berdasarkan Tabel SE-9B Buku Data mencapai
0.773,567 Ton/tahun, dimana ternak ayam menyumbang 97% nya. Sedangkan beban COD
ayam dan itik masing-masing adalah 25.138.322 Ton/Tahun dan 890,514 Ton/tahun.
Kecamatan yang berpotensi menyumbang beban pencemaran BOD dan COD dari ternak
unggas terbesar adalah Kecamatan Cilengkrang masing-masing adalah 1157,147 Ton/Tahun
dan 2700,114 Ton/tahun seperti diilusterasikan Gambar 3.54 berikut.

Gambar 3.54. Potensi Beban BOD Ternak Unggas, 2015


Sumber : Hasil Perhitungan BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Rekapitulasi beban pencemaran dari hewan ternak dan unggas untuk pencemar BOD, COD, TN dan T-P ditampilkan pada Tabel 3.4 berikut
Tabel 3.4.

Rekapitulasi Beban Pencemar Kegiatan Peternakan di Kabupaten Bandung, 2015

JENIS TERNAK
SAPI
KUDA
KERBAU
KAMBING
DOMBA
AYAM
ITIK
Total

BOD (Ton/Tahun)
14510,53
158,99
841,43
2112,77
20557,28
10773,57
308,95
33117,61

COD (Ton/Tahun)
37183,24
390,26
2156,16
5185,90
50458,78
25138,32
890,51
71292,47

T-N (Ton/tahun)
86,16
2,75
3,42
2,88
28,03
4,49
0,36
95,16

T-P (Ton/Tahun)
4,53
0,22
0,53
2,88
9,34
6,73
0,91
21,65

Sumber: Hasil Perhitungan Tim SLH Kabupaten Bandung, 2015


Dalam air limbah peternakan, sumber pencemaran air yang terbesar berasal dari limbah
ternak domba , kemudian disusul sapi dan Kambing. Meskipun beban pencemaran per ekor
ternak kerbau, sapi dan kuda relatif besar, namun karena jumlahnya relatif sedikit, maka
potensi bebannya lebih sedikit dari domba. Jumlah ternak ayam terbanyak, namun beban
limbah per ekor adalah yang terendah, sehingga jumlah bebannya lebih rendah dari pada
domba.

Biomassa limbah ternak tersebut sangat potensial untuk diolah menjadi kompos dan biogas.
Pengolahannya menjadi kompos umumnya telah dipraktekkan oleh petani dalam skala
terbatas, demikian juga pembuatan biogas masih sangat terbatas. Pengolahan limbah tersebut
selain mengurangi beban pencemaran, juga akan meningkatkan nilai lebihnya sebagai
komoditas pupuk dan energi. Pemerintah Kabupaten Bandung telah beberapa tahun
,melakukan pengembangan reaktor biogas yang dibantu pula oleh institusi lain seperti BPLH
Provinsi, Dinas ESDM Provinsi dan lain-lain. Berdasarkan data pada Tabel SE-8C Buku Data,
dari tahun 2005 hingga tahun 2015 telah terpasang 1107 rektor biogas di Kabupaten Bandung.
Reaktor-reaktor tersebut antara lain berasal dari anggaran APBD Kabupaten Bandung, APBN,
Perguruan Tinggi dan swadaya masyarakat.

Reaktor biogas untuk pengolahan air limbah peternakan memberikan kontribusi positif dalam
pengurangan pencemaran terhadap lingkungan. Gas methan hasil proses pengolahan air
limbah peternakan dapat dimanfaatkan sebagai bahan bakar rumah tangga, demikian pula
lumpur hasil olahannya dapat dimanfaatkan sebagai pupuk kompos.

Upaya yang bisa dikembangkan untuk mereduksi emisi GRK sektor pertanian antara lain :
Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Pengembangan biogas dan kotoran ternak, untuk mengurangi emisi CH4

Penerapan sistem irigasi intermitten, untuk mengurangi emisi CH4 dan N2O

Pengembangan pertanian organik, untuk mengurangi emisi N2O dan NO2

Pengolahan kompos dari limbah pertanian dan agroindustri, untuk mengurangi CH4
dan CO2

Penggunaan pupuk organik untuk mengurangi emisi N2O dan NO2

Pengembangan dan penggunaan varietas yang lebih resposif terhadap pemupukan


dan rendah emisi untuk Mengurangi emisi N O, NO CH dan CO
2

2,

Pemanfaatan input dari sumber daya lokal dan pemenuhan konsumsi pada tingkat
lokal untuk Mengurangi emisi CO yang dihasilkan oleh transportasi/ distribusi input
2

dan bahan konsumsi

Dll

3.5 INDUSTRI
Berdasarkan data dari BPLH Kabupaten Bandung tahun 2015 tercatat 216 industri manufaktur
skala menengah dan besar prioritas di Kabupaten Bandung. Adapun proporsi jenis usaha dari
216 perusahaan yang beroperasi tersebut adalah : 156 industri tekstil (72%) dan 12 produk
tekstil (6%), 11 industri makanan dan minuman (5%), 6 industri kimia tekstil (3%), 5 industri
elektroplating (2%), 3 industri sepatu (1,3%), 3 industri farmasi (1,3%), 3 industri pengecatan
tabung LPG (1,3%), 2 industri kertas (1%), 2 industri kulit/kulit imitasi (1%), 2 industri plastik
(1%), 2 industri alat elektronik (1%), 2 industri kemasan (1%), dan 7 (3%) industri lain-lain yang
masing-masing berjumlah 1 industri untuk setiap jenis. Industri-industri tersebut diklsifikasi
kedalam jenis industri: logam dan non logam, tekstil da garmen, makanan dan minuman, pulp
dan kertas, farmasi, plastik, produk karet dan kulit, serta lainnta seperti tercantum pada Tabel
SP-1 Buku Data.
Dari 216 industri manufacture yang terdata, hanya terdapat sekitar 71 industri yang data
kualitas air limbahnya masuk di BPLH seperti pada Tabel SP-1A Buku Data. Beberapa air limbah
industri terlihat belum memenuhi baku mutu yang dipersyaratkan., seperti PT Nobel Indutries,
Artha Trimustika, Bandung Sakuran Tekstil Mills, Hakatex, Idar Buana, air limbahnya belum
memenuhi baku mutu BOD air limbah industri tekstil.

PT Trisumber Makmur memiliki

konsentrasi BOD dan COD jauh melebihi Baku Mutu air limbah untuk pengolahan makanan.

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Kisaran konsentrasi BOD yang terpantau adalah dari 3,58 mg/L hingga 6860 mg/L yang
merupakan konsentrasi BOD air limbah industri makanan PT Trisumber Makmur seperti yang
tersaji pada tabel SP-1B Buku Data dan ilusterasi Gambar 3.55. Untuk kisaran COD adalah
11,94 mg/L hingga 9630 mg/L, untuk TSS 3,03 hingga 690 mg/L.

Gambar 3.55. Nilai Konsentrasi Maksimum Pencemar dalam Air limbah Industri
Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Gambar 3.56. Proses produksi industri pemintalan, pertenunan dan perajutan


Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Dari kegiatan industri ini sangat berpotensi mencemari lingkungan terutama badan air bila air
limbah industri yang dibuang ke lingkungan belum memenuhi baku mutu yang ada seperti
beberapa industri yang tercantum pada Tabel SP-1A Buku Data.. Sehingga setiap industri
wajib melakukan pengolahan air limbahnya lebih optimal lagi hingga memenuhi baku mutu
yang berlaku sebelum dibuang ke lingkungan untuk mencegah terjadinya pencemaran
lingkungan.

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 3.57. Beban Pencemar dalam Air limbah Industri


Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Berdasarkan Tabel SP-1 Buku Data yang diilusterasikan Gambar 3.57, potensi beban pencemar
dalam air limbah yang dikeluarkan sebagian industri tersebut(71industri) sebesar 5131,17 Ton
BOD/Tahun, 68.294,90 Ton COD/tahun, 8661,02 ton TSS/tahun dengan pH air limbah yang
bervariasi dari bersifat asam 5,2 hingga bersifat basa 11,54. Potensi beban dihitung
berdasarkan perkalian antara Konsentrasi Pencemar dalam Air Limbah Industri dengan debit
yang dihasilkan.

Selain industri skala menengah-besar, di Kabupaten Bandung juga terdapat beraneka macam
industri skala kecil. Industri skala kecil yang terdata di Kabupaten Bandung berjumlah 625
buah dengan jenis kegiatan berupa, percetakan, kerajinan, pertenunan, minuman ringan,
industri makanan seperti tahu, tempe dan lain-lain. Dari kegiatan industri kecil pun sangat
berpotensi mencemari lingkungan. Biasanya industri kecil memiliki modal yang tidak besar,
sehingga dalam melakukan pengolahan air limbahnya pun mengalami kesulitan.

Berdasarkan Tabel SP-1C Buku Data, dari industri tahu yang berada di Kecamatan Paseh,
Solokan Jeruk, Majalaya dan Cimaung mengeluarkan air limbah dengan konsentrasi BOD
antara 1.021mg/L hingga 8.492 mg/L. Sedangkan konsentrasi COD memiliki rentang 1625
9880 mg/L, TSS memiliki rentang 46 1286 mg/L dan pH yang nilainya bervariasi dari 3,85
hingga 5,86.

Berdasarkan hasil pemantauan diketahui bahwa dari limbah industri tahu Kecamatan
Cangkuang berpotensi memberikan beban pencemar BOD, COD, TSS dll ke lingkungan masing-

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

masing sebesar 2069 Ton/tahun, 3827 Ton/tahun dan 3240 Ton/tahun. Total beban BOD,
COD, dan TSS dari industri tahu yang berada di Kecamatan Cangkuang, Cisalengkam Cimaung,
Ciparay dan Ibun adalah 4706 Ton/tahun, 7650 Ton/tahun dan 3603 Ton/tahun, seperti pada
Tabel SP-1D.

Gambar 3.58. Beban Pencemar Air limbah Industri Tahu Kabupaten Bandung
Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015
Pembuatan tahu pada prinsipnya dibuat dengan mengekstrak protein, kemudian
mengumpulkannya, sehingga terbentuk padatan protein. Cara penggumpalan susu
kedelai umumnya dilakukan dengan cara penambahan bahan penggumpal berupa
asam. Bahan penggumpal yang biasa digunakan adalah asam cuka (CH3COOH), batu
tahu (CaSO4nH 2O) dan larutan bibit tahu (larutan perasan tahu yang telah diendapkan
satu malam.Dari setiap tahapan proses pembuatan tahu dan tempe berpotensi
mengahsilkan limbah cair dan atau limbah padat. Limbah tersebut perlu dikelola
sebelum dibuang ke lingkungan agar tidak mencemarinya.

Diagaram Alir Proses Produksi Tahu (KLH,2014)

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

3.6 PERTAMBANGAN
Potensi pertambangan (bahan galian) di Kabupaten Bandung terdiri dari jenis pertambangan
yang diusahakan oleh perusahaan/ perorangan pemegang usaha pertambangan dan
pertambangan rakyat. Jenis pertambangan perusahaan terdiri dari bahan galian andesit dan
tanah urug. Berdasarkan Tabel SE-6 Buku Data, pada tahun 2015 di Kabupaten Bandung
terdapat kira-kira 84,37 Ha lahan tambang andesit yang dikelola oleh 19 perusahaan,
diantaranya PT Bumi Kalimantan Lestari yang mengusahakan 24,22 Ha lahan pertambangan
terluas dan Rahmat Yudibrata yang mengusahakan 0,87 Ha tambang andesit serta 0,34 Ha
tambang tanah urug. Dari kegiatan pertambangan tersebut tercatat total produksi 243.836
Ton/tahun dan beberapa perusahaan tambang tidak diketahui data produksinya.

Gambar 3.59. Luas area pertambangan andesit di Kabupaten Bandung


Sumber : BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Produksi bahan tambang andesit paling besar


dilakukan oleh PT Gunung Puncak Salam yang
mampu memproduksi 86.386 Ton/Tahun di
tahun 2015. Besaran ini lebih kecil daripada
tahun sebelumnya yang mampu memproduksi
226.152 Ton/Tahun.

Bahan galian andesit biasanya digunakan


sebagai bahan bangunan dan jalan. Penambangan bahan galian ini menimbulkan tailing atau
sisa tambang berupa lumpur dan pasir yang bila terbawa air hujan akan menyebabkan

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

pendangkalan sungai. Penggalian tanah urug akan menyisakan kerusakan lahan berupa lahan
terbuka akibat pengupasan, yang berpotensi menimbulkan erosi dan sedimentasi .

Bahan galian B atau emas merupakan pertambangan rakyat yang berlokasi di Desa Cibodas
dan Desa Kutawaringin Kecamatan Kutawaringin dan tersebar di 3 titik, yaitu blok Ciherang,
blok Sinjay dan blok Cipeundeuy serta di Kecamatan Pangalengan dan Pasir Jambu.
Penambangan emas berpotensi menyisakan limbah merkuri. Jenis limbah tersebut termasuk
limbah B3 yang berbahaya. Sungai yang diduga terkena dampak penambangan emas adalah
Sungai Ciwidey dan Sungai Cisangkuy.

Untuk melakukan operasional penambangan, maka para pengusaha wajib mendapatkan ijin
eksploitasi dari pemerintah.

Berdasarkan data pada Tabel SE-6A Buku Data, dari 19

perusahaan yang terdata sebagai perusahaan tambang, sebagain besar ijinnya sudah tidak
berlaku dan perlu melakukan perpanjangan ijin. Ijin ini menjadi salah satu bentuk pengawasan
pemerintah kepada para pengusaha tambang, sehingga diharapkan dalam melakukan
kegiatannya, para pengusaha tersebut tidak sampai merusak lingkungan.

3.7 ENERGI
Energi

adalah

faktor

uatama

dalam

menggerakkan

aktifitas

suatu bangsa.

Di sisi lain pemanfaatan

energi

juga

berpotensi

perekonomian

mengemisikan

pencemar udara yang sebagian diantaranya


dikategorikan sebagai Gas Rumah Kaca. Gas
Rumah Kaca (GRK) adalah gas-gas yang
berpengaruh secara langsung maupun tidak
langsung terhadap pemanasan global yang
akan menyebabkan perubahan iklim. Dalam konvensi PBB mengenai Perubahan Iklim (United
Nation Framework Convention On Climate Change-UNFCCC), ada enam jenis yang digolongkan
sebagai GRK yaitu karbondioksida (CO2), gas metan (CH4), dinitrogen oksida (N2O),
sulfurheksafluorida (SF ), perfluorokarbon (PFC ) dan hidrofluorokarbon (HFC ). Selain itu ada
6

beberapa gas yang juga termasuk dalam GRK yaitu karbonmonoksida (CO), nitrogen oksida
(NOX), clorofluorocarbon (CFC), dan gas-gas organik non metal volatil lainnya.

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Di Indonesia kontribusi terbesar GRK berasal dari karbondioksida, metan dan dinitrogen
oksida. Bagian terbesar emisi ini dihasilkan oleh sektor kehutanan (khususnya karena
deforestasi) dan sektor energi/transportasi. Gas terbesar kedua dalam mempengaruhi
pemanasan global adalah gas metan yang mayoritas berasal dari sektor pertanian termasuk di
dalamnya kegiatan peternakan.

Hasil penelitian PPLH-IPB menyatakan bahwa secara sektoral, Energi dan transportasi adalah
peringkat kedua penyumbang GRK , yaitu mencapai 40,9%. . Berbagai studi menunjukkan
bahwa sebagai dasar emisi gas rumah kaca dihasilkan dari aktivitas pemanfaatan energi
khususnya dari pembakaran energi fosil (minyak, batubara, dan gas). Sebagai gambaran, pada
tahun 2007, pemenuhan kebutuhan energi Indonesia berasal dari minyak bumi 47%, batubara
23,5%, gas bumi 21,2%, dan energy terbarukan 8%. Data tersebut menunjukan bahwa
pemanfaatan energi fosil masih dominan yang menyebabkan konsentrasi gas-gas rumah kaca
yang dihasilkan juga cukup tinggi.

Meningkatnya bukti-bukti ilmiah akan adanya pengaruh aktivitas manusia terhadap sistem
iklim serta meningkatnya kepedulian masyarakat internasional akan isu lingkungan global,
pada akhirnya menyebabkan isu perubahan iklim menjadi salah satu isu penting di dalam
agenda politik internasional.

Pada pertengahan tahun 1980-an, berbagai pertemuan awal atau konferensi antar pemerintah
mulai diselenggarakan untuk membicarakan masalah perubahan iklim. Mengingat pentingnya
bagi

pembuat

kebijakan

untuk

memiliki

data-data

ilmiah

terkini

yang

dapat

dipertanggungjawabkan guna merespon masalah perubahan iklim, maka dibentuklah sebuah


badan bernama Intergovernmental Panel on Climate Change (IPCC) oleh UNEP (United Nations
Environment Programme). IPCC menyerukan pentingnya sebuah kesepakatan global untuk
menanggulangi masalah perubahan iklim, mengingat hal ini adalah sebuah masalah global
dengan dampak yang dirasakan secara global pula.

Menyadarinya dampak emisi gas rumah kaca yang berasal dari aktifitas energi tersebut, maka
saat ini hampir semua negara termasuk Indonesia mempunyai perhatian yang serius dalam
penanganan perubahan iklim. Untuk mencapai tujuan tersebut sebuah perangkat peraturan
yang bernama Protokol Kyoto diadopsi sebagai pendekatan untuk mengurangi emisi-emisi

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

GRK.Protokol Kyoto merupakan sebuah perjanjian internasional yang mengharuskan negara


industri (Annex I Country) untuk mengurangi emisi gas rumah kacanya antara tahun 20082013. Setiap negara industri yang meratifikasi Protokol ini setuju untuk memenuhi target
pengurangan emisinya (pengurangan emisi 5% dibawah tingkat emisi thn 1990). Indonesia
sebagai non-Annex I Country mempunyai tanggung jawab bersama yang dibedakan
diantaranya adalah melaporkan total emisi GRKnya. Untuk mengetahui tingkat emisi gas
rumah kaca dari dari sector energy maka perlu mengetahui penyediaan dan pemanfaatan
energi per sektor terutama Transportasi, industri, dan rumah tangga.

Berdasarkan data yang dikeluarkan oleh divisi statistik PBB pada tahun 2002, Indonesia
menempati urutan ke-19 negara penyumbang gas rumah kaca dengan persentase sebesar
13%. Hasil perhitungan secara kuantitatif

konstribusi Indonesia masih jauh dari USA yang

mencapai 24,3%. Akan tetapi bila dibandingkan dengan laju pertumbuhan ekonomi negara
maju seperti Korea Selatan yang hanya menyumbangkan 18%, maka persentase yang
diberikan Indonesia terhadap gas rumah kaca tergolong besar. Gas rumah kaca inilah yang
menyerap gelombang panas dari sinar matahari yangdipancarkan bumi. Penyumbang terbesar
terjadinya pemanasan global adalah gasCO2 sebesar 61%, diikuti oleh CH4 sebesar 15%, CFC
sebesar 12%, N2O sebesar4% dan sumber lain sebesar 8%. Sumber utama dari emisi CO2 dan
CH4 berasalri penggunaan bahan bakar fosil sebagai sumber energi, penggundulan hutan dan
dekomposisi bahan organik (Callan dan Thomas, 2000 ). Dalam kehidupan masyarakat modern
sepertinya setiap aktivitas perlu didukung oleh ketersediaan energi untuk aktivitas domestik,
transportasi, dan industri. Peningkatan kebutuhan energi menyebabkan kenaikan eksploitasi
sumber daya alam. Permasalahan lain yang timbul adalah produk samping yang dihasilkan
ketika energi tersebut digunakan, yang dapat menyebabkan pencemaran terhadap beberapa
komponen lingkungan seperti air, tanah dan udara.

Berkaitan dengan fungsi Kabupaten Bandung yang heterogen dengan jumlah penduduk yang
besar, untuk menunjang fungsi kota meliputi pusat pengembangan sumber daya manusia,
jasa, industri, agribisnis dan pariwisata, diperlukan energi. Sumber energi yang digunakan
berupa energi listrik, energi yang berasal dari Bahan Bakar Minyak (BBM), batu bara, baik
untuk aktivitas perumahan, transportasi dan industri.

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

3.7.1 Energi Untuk Transportasi


Bedasarkan Tabel SP-2 Buku Data, pada tahun 2015 di Kabupaten Bandung tercatat ada
499.313 kendaraan bermotor yang terdiri dari 56509

kendaraan roda empat/lebih dan

442.804 kendaraan roda dua (Samsat II Kabupaten Bandung, 2015) yang berbahan bakar solar
maupun bensin. Operasional kendaraan tersebut tentunya memerlukan bahan bakar yang
efek sampingnya akan mengelurakan emisi pencemar udara pencemar udara dan Gas Rumah
Kaca. Dari hasil perhitungan pada Tabel SP-2A Buku Data diketahui bahwa, dari operasional
499.313 kendaraan bermotor tersebut diprediksi mengkonsumsi bensin maupun solar
sebanyak 3.228.173,57 SBM (Setara Barrel Minyak) yang akan mengemisikan CO2 sebanyak
1617,433 Ton / tahun.
Prediksi emisi GRK dari sektor Transportasi pun dapat dilakukan dengan pendekatan jumlah
bahan bakar yang terjual di SPBU. Di Kabupaten Bandung, pada tahun 2015 terdapat 53 buah
SPBU yang tersebar di seluruh wilayah Kabupaten Bandung. Jumlah bahan bakar minyak yang
didistribusikan ke SPBU-SPBU tersebut dalam setahun tersaji pada Tabel SP-2B Buku Data.
Total bensin yang dibeli pihak SPBU dari bulan Januari hingga November 2015 adalah 98.192
Kilo Liter sedangkan solar 8.122 Kilo Liter, Biosolar 24.819 Kilo Liter dan 1.386 Kilo Liter
Pertamax.

Gambar 3.60. Jumlah Bahan Bakar Minyak Yang Didistribusikan Ke SPBU di Kabupaten Bandung
Sumber: BPLH Kabupaten Bandung,2015

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 3.61. Emisi CO2 dari Konsumsi Bahan Bakar Yang terdistribusi di SPBU
Sumber: BPLH Kabupaten Bandung,2015

Hasil perhitungan perkiraan emisi GRK (CO2) dari konsumsi BBM sesuai Tabel SP-2B yang
tercantum pada Tabel SP-2C Buku Data adalah 778,942 Ton CO2 yang berasal dari pembakaran
bensin dan pertamax, serta 90,89 Ton CO2 yang berasal dari solar dan bio solar.

3.7.2 Energi Untuk Industri


Salah satu kebutuhan energi yang juga cukup besar adalah untuk memenuhi kebutuhan
industri dalam Proses Produksi. Berdasarkan Tabel SP-3 Buku Data, diketahui bahwa dari 216
industri manufaktur yang terdata, tidak semua memanfaatkan batu bara sebagai sumber
energi. Beberapa industri telah beralih menggunakan LPG maupun bahan bakar lain. Total
bahan bakar yang dikonsumsi adalah LPG sebanyak 200 Kg/bulan, solar sebanyak 79783,3
Liter/bulan, 3,390 MMSCFGas/bulan, 53789 Ton batu bara/bulan dan 366 Ton
biomassa/bulan. Sementara itu berdasarkan data Tabel SP-3A dari ESDM Provinsi Jawa Barat,
diketaui bahwa terdapat 6 industri di Kabupaten Bandung yang memanfaatkan batubara
sebagai bahan bakar dalam oil boiler, steam boiler maupun power plant, seperti PT Waltex, PT
Himalaya Tunas Texindo. Kisaran batubara yang dimanfaatkan per bulannya antara 125 hingga
10.000 Ton.

Dengan mengacu pada Pedoman Inventarisasi Gas Rumah Kaca, IPCC 2006 ,maka konsumsi
bahan bakar untuk industri sesuai Tabel SP-3 adalah 2.720.223,59 SBM (Setara Barrel Minyak)
seperti hasil perhitungan yang terdapat pada Tabel SP-3B Buku Data, sehingga akan
mengemisikan CO2 sebesar 3270,30 ton/tahun.

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

3.7.3

Energi Untuk Rumah Tangga

Dari kegiatan rumah tangga diasumsikan mengkonsumsi LPG 3 kg/keluarga/2 minggu (Hasil
Kajian Inventarisasi GRK Kota Tangerang, 2014). Total konsumsi LPG domestik Kabupaten
Bandung dalam setahun adalah 65.409,336 Ton. Besarnya konsumsi energy rumah tangga
dalam SBM di Kabupaten Bandung tahun 2015 dapat diketahui sesuai hasil perhitungan pada
Tabel SP-4A Buku Data dan diilusterasikan Gambar 3.62.berikut.

Total konsumsi energi

kegiatan rumah tangga tahun 2015 di Kabupaten Bandung mencapai 274.719,21 SBM seperti
hasil perhitungan pada Tabel SP-4A Buku Data. Berdasarkan perhitungan emsi GRK sektor
rumah tangga pada Tabel SP-4B diketahui bahwa emisi total CO2 dari sektor rumah tangga
adalah 99,50 Ton/Tahun, dimana emisi CO2 terbesar diprediksi berasal dari Kecamatan
Baleendah yang besarnya 7,31 Ton/tahun

Rekapitulasi emisi GRK dari 3 sektor transportasi, industri dan rumah tangga, memperlihatkan
sektor industri di Kabupaten Bandung menyumbang CO2 paling tinggi 3270,30 Ton/tahun
dibandingkan sektor transportasi dan rumah tangga, seperti pada tabel SP-4C Buku Data dan
Gambar 3.62 berikut.

Gambar 3.62. Emisi GRK (Ton/tahun) dari Kegiatan Transportasi, Industri dan Rumah Tangga
Sumber: Hasil Perhitungan BPLH, 2015

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

3.8 TRANSPORTASI
Berdasarkan data Dinas Perhubungan Kabupaten Bandung, jenis kewenangan jalan yang ada di
Kabupaten Bandung terdiri dari Jalan Nasional, Jalan Provinsi, dan Jalan Kabupaten. Jaringan
jalan lokal merupakan jaringan jalan paling dominan panjangnya dibandingkan dua jenis jalan
lainnya. Keterbatasan kapasitas jalan di Kabupaten Bandung menjadi salah satu faktor
banyaknya kemacetan.
Kapasitas jalan adalah kemampuan ruas jalan untuk menampung arus atau volume lalu
lintas yang ideal dalam satuan waktu tertentu, dinyatakan dalam jumlah kendaraan
yang melewati potongan jalan tertentu dalam satu jam (kend/jam), atau dengan
mempertimbangan berbagai jenis kendaraan yang melalui suatu jalan digunakan
satuan mobil penumpang sebagai satuan kendaraan dalam perhitungan kapasitas
maka kapasitas menggunakan satuan satuan mobil penumpangper jam atau
(smp)/jam.(sumber: Wikipedia)

Dari 13 ruas jalan yang diamati pada tahun 2014 di Kabupaten Bandung, sebagian besar sudah
tidak mampu memenuhi volume kendaraan yang ada. Berdasarkan Tabel SP-5A Buku Data,
terdapat jam-jam puncak dimana volume kendaraan yang melintasi ruas-ruas jalan di
Kabupaten Bandung sangat tinggi.

Gambar 3.63. Rata-rata Volume Kendaraan Berdasarkan Waktu di 13 ruas jalan Kabupaten Bandung
Sumber : Dinas Perhubungan, 2015
Berdasarkan Tabel SP-5A Buku Data yang diilusterasikan pada Gambar 3.63 di atas, jam puncak
dengan volume kendaraan terbanyak terjadi pada periode waktu pukul 06.30-07.30,
selanjutnya pukul 06.45-07.45. Dan puncak sore terjadi pada waktu 17.00-18.00.

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 3.64. Rasio V/C 13 ruas jalan Kabupaten Bandung, 2014


Sumber : Dinas Perhubungan, 2015
Dengan kapasitas jalan yang tetap, maka rasio Volume kendaraan per kapasitas jalan pun akan
bervariasi terhadap waktu. Rasio kendaraan/kapasitas jalan >1 menunjukkan kapasitas jalan
sudah terlampaui sehingga akan terjadi kemacetan lalu lintas. Dari ke 13 ruas jalan yang
dipantau memperlihatkan kondisi jalan sudah tidak mampu menampung kendaraan yang ada
sehingga terjadi kemacetan di ruas jalan tersebut, mengingat V/C > 1.

Berdasarkan Tabel SP-5C Buku Data, dari 20 ruas jalan yang tinjau, sebagian besar jalan
menunjukkan rasio V/C melebihi angka 1 sejak tahun 2013. Ini menunjukkan kapasitas jalan
sudah tidak memenuhi volume kendaraan yang melintas sehingga terjadi kemacetan. Bahkan
di tahun 2015 ini sebagian besar jalan tersebut memiliki V/C >2. Rata-rata Rasio V/C tertinggi
mencapai 3,96 terdapat di ruas jalan Banjaran Pemeungpeuk arah Banjaran Pameungpeuk
seperti pada Gambar 3.65 berikut. Dan di ruas jalan tersebut, kemacetan paling parah terjadi
pada pukul 06.15-07.15 dimana V/C bernilai 4,37, seperti hasil pengolahan data pada Tabel SP5B Buku Data. Dari Gambar tersebut juga terlihat bahwa jumlah kendaraan pada peak pagi
arah banjaran-pameungpeuk jauh lebih banyak daripada arah pameungpeuk banjaran,
sedangkan pada peak sore, jumlah kendaraan arah pameungpeuk-banjaran lebih banyak
daripada arah banjaran-pameungpeuk.

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 3.65. Jumlah Kendaraan untuk semua arah di ruas jalan Banjaran-Pameungpeuk, 2015
Sumber : Dinas Perhubungan, 2015

Berikut ini perbandingan nilai V/C beberapa ruas jalan Kabupaten Bandung tahun 2013-2015.
Dari Gambar 3.67 berikut terlihat bahwa sebagian besar ruas jalan, sejak tahun 2014 telah
melampaui nilai 1 untuk V/C nya. Dan terdapat beberapara ruas dimana nilai V?C tahun 2015
lebih kecil daripada tahun 2014 seperti pada ruas Dayeuhkolot-Bojongsoang dan BojongsoangBuah Batu

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

\
Gambar 3.66. Perbandingan V/C ruas jalan Kabupaten Bandung 2013-2015
Sumber : Dinas Perhubungan, 2015

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

3-72

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 3.67. Kemacetan Jalan akibat Volume Kendaraan berlebih dan Perbaikan Jalan
Sumber : Dinas Perhubungan, 2015

Sistem transportasi di Kabupaten Bandung dilengkapi dengan 15 terminal tipe B dan C dengan
luas total 4,45 Ha dan tersebar di 15 kecamatan seperti tercantum pada Tabel SP-5 Buku Data.
Terminal Cileunyi merupakan terminal terluas 0,7507 Ha.

Gambar 3.68. Luas Terminal di Kabupaten Bandung


Sumber : Dinas Perhubungan, 2015

Selain sarana terminal untuk tranportasi darat,


di Kabupaten Bandung juga terdapat sarana
Pelabuhan udara. Pelabuhan udara yang ada
merupakan pelabuhan udara khusus militer atau
disebut sebagai Pangkalan Udara, yang bernama
Pangkalan Udara Sulaiman yang luasnya 385 Ha
seperti pada Tabel SP-5 Buku Data. Pangkalan

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Kabupaten Bandung 2015

3-73

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

TNI AU Sulaiman, merupakan salah satu pangkalan pendidikan di jajaran TNI AU. Pangkalan ini
besar sekali andilnya dalam pangadaan, pembinaan dan peningkatan kualitas sumber daya
manusia TNI Angkatan Udara. Lokasi pangkalan udara ini di Kecamatan Margahayu, Kabupaten
Bandung, Jawa Barat, berada di tepi jalan raya yang menghubungkan kota Bandung dengan
kota Kabupaten Bandung, Soreang.

Dari kegiatan 15 buah terminal angkutan darat tersebut diperkirakan akan menghasilkan
timbulan sampah sebesar 1,64 m3/hari dengan asumsi timbulan per terminal adalah 0,368
m3/hari/Ha berdasarkan Master Plan Persampahan Kabupaten Bandung 2007.

Pada umumnya karakteristik sampah di daerah komersil / terminal berbeda dengan pasar
maupun rumah tangga.

Pengelolaan khusus perlu dilakukan untuk mengurangi tekanan

lingkungan akibat timbulan sampah di sarana transportasi darat yang pada umumnya
didominasi sampah an organik, misalnya dengan daur ulang. Berdasarkan Tabel SP-5 Buku
Data, timbulan sampah dari beberapa terminal di Kabupaten Bandung Tahun 2015
diperkirakan mencapai lebih dari 3,27m3/hari.

Gambar 3.69. Peta Sebaran Terminal di Kabupaten Bandung


Sumber: Bappeda Kabupaten Bandung, 2015

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Kabupaten Bandung 2015

3-74

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 3.70. Terminal Angkot dan kereta kuda


Sumber: Rochan Sundanis.blog

Berdasarkan Tabel SP-5D Buku Data, di Kabupaten Bandung terdapat Terminal yang
merangkap sebagai pasar (Pasar yang merangkap sebagai terminal) yaitu terminal Majalaya,
Baleendah, Pasar Baru Majalaya, Pasar Ciparai dan Pasar Banjaran. Dari keenam lokasi ini
timbulan sampah yang dihasilkan mencapai 31,3 m3/hari.

Mengingat perannya ganda,

sebagai terminal dan pasar maka tentunya karakteristik pasar terminal ini akan didominasi
oleh sampah pasar.

3.9 PARIWISATA
Kawasan pariwisata merupakan tempat yang menarik untuk dikunjungi, baik oleh masyarakat
lokal maupun masyarakat dari luar Bandung. Selain itu kawasan pariwisata adalah sarana
tempat terjadinya interaksi sosial dan aktivitas ekonomi, dan semakin banyak pengunjung,
maka aktivitas di kawasan tersebut akan meningkat, baik aktivitas sosial maupun ekonomi.
Setiap aktivitas yang dilakukan, akan menghasilkan manfaat ekonomi bagi kawasan tersebut.
Hotel atau penginapan merupakan unsur penting dalam kegiatan pariwisata.
Berdasarkan Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) Kabupaten Bandung salah satu fungsi
Kabupaten Bandung adalah daerah pariwisata. Kawasan pariwisata di Kabupaten Bandung
hampir seluruhnya berupa kawasan wisata alam. Berdasarkan Tabel SP-6 Buku Data, diketahui
terdapat 31 objeks wisata di Kabupaten Bandung, yang masing-masing memiliki luas seperti
diilustrasikan pada Gambar 3.71 berikut. Objek wisata terluas adalah Wahana wisata Kawah
Putih dengan luas 103,5 Ha. Jumlah wisatawan yang berkunjung ke daerah wisata tersebut
Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan
Status Lingkungan Hidup Kabupaten Bandung 2015

3-75

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

pada tahun 2015 adalah 5.525.596 orang, yang terdiri dari wisatawan nasional dan wisatawan
asing.

Pengeloaan kawasan wisata perlu dilakukan dengan baik sehingga manfaat yang didapatkan
tidak sampai tertutupi oleh dampak negatif yang muncul, antara lain timbulan sampah yang
biasanya bayak berserakan di lokasi wisata. Perkiraan jumlah timbulan yang ada di lokasi
wisata adalah 1616,33 m3/hari, dengan asumsi timbulan sampah di daerah wisata o,4
L/m2/hari.

Gambar 3.71. Luas Lokasi Objek Wisata di Kabupaten Bandung


Sumber: Dinas Pemuda, Olah Raga & Pariwisata Kabupaten Bandung, 2015

Bila lokasi-lokasi ini mampu dikembangkan dengan baik dengan memperhatikan aspek
pembangunan berkelanjutan akan dapat memberikan konstribusi positif antara kesejahteraan
masyarakat terutama masyarakat sekitar dengan kelestarian lingkungan.

Gambar 3.72. Kawasan Wisata Kawah Putih di Desa Sindanglaya Kecamatan Rancabali
Sumber: BPLH Kabupaten Bandung,2015

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Kabupaten Bandung 2015

3-76

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 3.73. Kawasan Wisata Kawah Tangkuban Perahu


Sumber: BPLH Kabupaten Bandung,2015

Gambar 3.74. Taman Wisata Alam Kamojang


Sumber: BPLH Kabupaten Bandung,2015

Gambar 3.75. Bumi Perkemahan Ranca Upas di Kecamatan Rancabali


Gambar 3.76. Bumi Perkemahan Ranca Upas di Kecamatan Rancabali
Sumber: BPLH Kabupaten Bandung,2015

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Kabupaten Bandung 2015

3-77

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 3.77. Situ Patenggang di Kecamatan Rancabali


Sumber: BPLH Kabupaten Bandung,2015

Sebagai penunjang objek wisata telah ada beberapa hotel untuk melayani masyarakat yang
berkunjung ke Kabupaten Bandung.

Berdasarkan Tabel SP-7 Buku Data, di Kabupaten

Bandung terdapat beberapa hotel dan yang terpantau BPLH sebanyak 5 hotel/apartemen
dengan jumlah kamar dan persen hunian seperti pada Gambar 3.53 di bawah.

Gambar 3.78. Jumlah Kamar Hotel dan Hunian /bulan di Kabupaten Bandung 2015
Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015
Hotel/penginapan dengan jumlah kamar terbanyak adalah Hotel Kelas Melati 3 dengan jumlah
kamar 250 buah. Tingkat hunian hotel tersebut mencapai 70% . Selain memberikan dampak
positif berupa income bagi Kabupaten Bandung, kegiatan pariwisata dan perhotelan tersebut
memberikan dampak negatif antara lain timbulan sampah dan air limbah. Limbah yang yang
ditimbulkan ini perlu dikelola dengan baik agar tidak mencemari lingkungan.

Perkiraan

timbulan sampah untuk kelima kelas hotel tersebut per hari adalah 4,26 m3. Sedangkan
perkiraan beban pencemar yang berasal dari Air Limbah Hotel adalah 13,88 Ton BOD/Tahun.
Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan
Status Lingkungan Hidup Kabupaten Bandung 2015

3-78

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Sementara itu , dari hasil pengujian kualitas air terhadap 5 (lima) hotel/restauran secara
swapantau maupun yang dipantau Badan Pengendalian Lingkungan Hidup seperti pada Tabel
SP-7A Buku Data memperlihatkan bahwa beberapa hotel/restauran tersebut belum mampu
mengolah air buangannya sesuai dengan baku mutu yang ditetapkan, seperti pada
pemantauan air limbah hotel/apartemen Marbella, dimana kualitas BOD dari tahun-ke tahun
memburuk.

Gambar 3.79. Kualitas BOD Hotel Marbella Kabupaten Bandung 2012-2014


Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015
Karakteristik air limbah yang tidak memenuhi baku mutu efluen akan sangat membebani
badan air penerima yang menerima limbah tersebut.

3.10 LIMBAH B3
Meningkatnya kegiatan pembangunan di berbagai bidang terutama bidang industri dan
perdagangan, cenderung meningkatkan penggunaan / menghasilkan bahan berbahaya dan
beracun. Banyak kegiatan industri yang menggunakan bahan kimia tertentu sebagai bahan
baku dan bahan penolong dalam proses produksinya. Sebagian bahan kimia tersebut bersifat
mudah meledak, mudah terbakar, reaktif, beracun, dan/atau bersifat korosif, yang
dikategorikan ke dalam B3. Konsekuensinya, limbahnya pun dapat bersifat B3.

Sebagai

contoh, dalam lumpur yang dihasilkan IPAL industri, akan terkonsentrasi berbagai bahan yang
dapat bersifat berbahaya dan beracun sebagai akibat dari penyisihan pencemar dalam proses
pengolahan air limbah. Demikian pula lumpur hasil pengolahan air pada Perusahaan Air
Minum yang menggunakan bahan kimia mengandung unsur seperti Alumunium sebagai
Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan
Status Lingkungan Hidup Kabupaten Bandung 2015

3-79

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

koagulan, akan menghasilkan lumpur hasil olahan air yang mengandung atau bersifat B3. Oleh
karenanya, lumpur IPAL dimasukkan dalam golongan limbah B3 sesuai dengan Peraturan
Pemerintah Nomor 101 Tahun 2014 tentang Pengelolaan Limbah B3. Fly ash sebagai hasil
samping penggunaan batu bara di industri pun merupakan B3 yang perlu dikelola sesuai
dengan aturan yang berlaku PP No. 101 Tahun 2014 .
Kecenderungan kondisi saat ini, dimana terjadi fenomena peningkatan penggunaan bahan
bakar batubara sebagai pengganti solar dan residu dengan alasan ekonomis pada industriindustri di Kabupaten Bandung, menambah semakin kompleksnya upaya pengendalian
pencemaran lingkungan yang harus dilakukan. Jenis limbah yang dihasilkan dari bahan bakar
batubara adalah emisi gas buang (SO2, NO2, dan partikulat) dan limbah padat berupa fly ash
dan bottom ash. Selain itu, beberapa jenis limbah B3 lainnya pun dihasilkan dari kegiatankegiatan seperti: rumah sakit dan bengkel seperti berbagai pelarut bekas, minyak pelumas
bekas, dan lain sebagainya.
Berdasarkan Tabel SP-11.C Buku Data, terdapat
sekitar 216 industri manufaktur di Kabupaten
Bandung yang menghasilkan limbah B3 yang
sebagian besar merupakan industri tekstil seperti
PT Himalaya Tunas Texindo, PT Indo Buana
Makmur, PT Indo Pacific, dll.

Sebagian besar

industri menghasilkan limbah B3 berupa fly ash,


bottom ash dan lumpur IPAL. Sebagian kecil industri juga menghasilkan limbah B3 berupa oli
bekas, kemasan bekas bahan kimia dan majun. Dari industri yang menghasilkan fly ash dan
bottom ash dari penggunaan batu bara telah dihasilkan 26734,97 Ton/bulan. Sedangkan
lumpur ipal yang dihasilkan dari industri-industri tersebut sebesar 10481,78 Ton/bulan dan
limbah bahan bakar sebanyak 159.181,76 Liter/bulan. Semua limbah B3 yang dihasilkan ini
harus mendapatkan ijin untuk menyimpan, mengelola atau pun mengangkutnya ke tempat
tertentu.
Berdasarkan Tabel SP-11 Buku Data, tahun 2015 hanya terdapat 4 buah perusahaan yang
mendapat ijin mengelola limbah B3 yaitu memanfaatkan lumpur IPAL sebagai substitusi bahan
bakar boiler batubara seperti PT Bimajaya dan PT Sipatex, memanfaatkan fly ash batubara
sebagai bahan baku batako dan conblok seperti pada PT Kertas Trimitra Mandiri, PT Kertas
Trimitra Mandiri dan Pertamina Geothermal Energi Area Kamojang.

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Kabupaten Bandung 2015

3-80

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 3.80. Lumpur IPAL yang Masih Disimpan pada Bak Pengering Lumpur (kiri atas) dan TPS
Limbah B3 (kanan atas), pemanfaatan limbah B3 (bawah)
Sumber : BPLH, 2015

Berdasarkan Tabel SP-11A Buku Data, terdapat 2 perusahaan yang mendapat ijin mengangkut
limbah B3 yaitu:

CV. Radel Kalishan Alamindo


CV. Radel adalah perusahaan pengangkut limbah B3 melalui Surat Keputusan Menteri Negara
Lingkungan Hidup Nomor 151 tahun 2011, 9 Agustus 2011-2016 tentang Izin angkutan Limbah
Bahan Berbahaya. Tahun sebelumnya perusahaan ini pun mendapat ijin memanfaatkan
limbah B3, namun berhubung belum mendapat ijin untuk memanfaatkan B3 lagi maka tahun
2015 hanya melakukan usaha angkutan limbah B3.

PT.Sinergi Global Mandiri


Perusahaan ini mendapat ijin angkutan limbah B3 melalui SK Men LH No 245 tahun 2011 yang
berlaku mulai November 2011 hingga 2016.

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Kabupaten Bandung 2015

3-81

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Dengan adanya pengelolaan limbah B3 terpadu ini diharapkan dapat mengatasi permasalahan
limbah abu batubara dari industri-industri di Kabupaten Bandung, dan beban biaya
pengelolaan limbah abu batubara untuk industri dapat menjadi lebih rendah

Permohonan ijin tidak hanya dilakukan industri yang mengelola limbah B3 maupun melakukan
usaha pengengkutan limbah B3. Industri yang dalam operasionalnya menghasilkan limbah B3
dan menyimpan sementara limbah tersebut di area industrinya pun perlu mendapatkan ijin
dari pemerintah. Pada tahun 2015 setidaknya terdapat 8 buah industri yang telah
mendapatkan rekomendasi untuk menyimpan limbah B3 nya.

Perusahaan-perusahaan

tersebut adalah PT Himalaya Tunas Texindo, Greentex Indonesia Utama II, PT Indo Hasasi
Textiles, Panasia Jaya Abadi, Yorkshire Indonesia, Sandang Majalaya Textile, PT Deliatex
Kusuma dan PT Buana Intan Gemilang. Sesuai Tabel SP-11B Buku Data jenis limbah B3 yang
dihasilkan industri dan disimpan di area industri antara lain: limbah batu bara, lumpur IPAL,
minyak pelumas, bekas kemsan terkontaminasi, majun, lampu TL, accu bekas, limbah kimia,
limbah elektronik dan lain-lain.

Bab 3 Tekanan Terhadap Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Kabupaten Bandung 2015

3-82

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

1
2
3
4

Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

4-0

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

4.1 REHABILITASI LINGKUNGAN


Konservasi adalah penempatan setiap bidang tanah melalui cara penggunaanya yang sesuai
dengan kemampuan lahan dan memperlakukannya sesuai dengan syarat-syarat yang diperlukan
agar tidak terjadi kerusakan.
Metode Konservasi dapat dilakukan dengan cara :
a. Metode fisik mekanik
b. Metode kimiawi
c. Metode biologis vegetatif
Rehabilitasi adalah suatu usaha pembenahan yang ditujukkan pada lahan yang telah rusak agar
dapat dipergunakan kembali. Upaya rehabilitasi adalah upaya mengembalikan fungsi tanah agar
bisa mendekati kondisi awal yang berkualitas dalam kesuburan maupun sifat fisikanya.
Upaya untuk menanggulangi lahan kritis dapat dilakukan dengan beberapa cara diantaranya yaitu
dengan cara konservasi dan rehabilitasi.
Upaya rehabilitasi untuk meningkatkan kualitas lingkungan di Kabupaten Bandung terus dilakukan
melalui beberapa program, anatara lain:
1. Penghijauan dan reboisasi
2. Mitigasi pencemaran dan kerusakan lingkungan yang lain
3. Pengelolaan lingkungan yang tertuang dalam Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW)
Kabupaten Bandung Tahun 20072027.

4.1.1

Penghijauan dan Reboisasi

Pemerintah Kabupaten Bandung dan beberapa instansi lain telah berupaya terus-menerus
melakukan penghijauan dan reboisasi untuk memperbaiki
kualitas lahan dan hutan di Kabupaten Bandung yang
mengalami kondisi kritis.
Berdasarkan Tabel UP-1 Buku Data, pada tahun 2015 telah
dilakukan kegiatan penghijauan dengan penanaman pohon
sebanyak 1.632.205 batang. Jumlah pohon yang ditanam
lebih banyak daripada tahun 2014 yaitu 1.140.110 batang
yang mencakup 25 kecamatan. Dibandingkan tahun 2013
pun jauh lebih banyak karena

pada tahun 2013 jumlah

pohon yang ditanam hanya sebanyak 106.010 batang.


Sedangkan tahun 2012 penghijauan hanya meliputi 6 kecamatan dengan pohon yang ditanam
sebanyak 7500 buah. Selain oleh pemerintah daerah, penghijauan lahan juga dilakukan oelh LSM

Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

4-1

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

maupun kelompok masyarakat dan lembaga lain yan jumlahnya mencapai ratusan ribu batang.
Selain itu dari BUMN maupun BUMD pun melakukan penghijauan dalam program lingkungan
mereka.
Penghijauan berperan dan berfungsi antara lain :
Penghijauan adalah penanaman kembali lahan
kritis di luar kawasan hutan yang ditujukan untuk
mempertahankan dan memulihkan kondisinya
sehingga fungsinya sebagai media produksi, tata
air, maupun pendukung kehidupan dalam DAS
dapat dipertahankan dan ditingkatkan sesuai
dengan peruntukannya.
Sedangkan Reboisasi atau rehabilitasi hutan
lindung bertujuan untuk menghutankan kembali
kawasan hutan lindung kritis di wilayah DAS yang
dilaksanakan bersama masyarakat secara
partisipasif (Panduan SLH Kabupaten Kota, 2013)

Sebagai paru-paru kota (penghijauan di


ddalam kota). Tanaman sebagai elemen
hijau, pada pertumbuhannya menghasilkan
zat asam (O2) yang sangat diperlukan bagi
makhluk hidup untuk pernapasan;
Sebagai pengatur lingkungan (mikro),
vegetasi akan menimbulkan hawa lingkungan
setempat menjadi sejuk, nyaman dan segar;
Pencipta lingkungan hidup (ekologis);
Penyeimbangan

alam

(adapthis)

merupakan pembentukan tempat-tempat


hidup alam bagi satwa yang hidup di
sekitarnya;
Perlindungan

(protektif),

terbadap

kondisi fisik alami sekitarnya (angin kencang,


terik matahari, gas atau debu-debu);
Keindahan (estetika);
Kesehatan (hygiene);
Rekreasi dan pendidikan (edukatif;
Sosial politik ekonomi.

Sesuai Tabel UP-1A Buku Data.

Dari tabel UP-1 dan UP 1A diketahui juga diketahui bahwa

pemerintah melalui perhutani selama tahun 2015 telah melakukan program reboisasi sebanyak
162.643 batang pohon.

Di tahun 2014, melalui Dinas pertanian, perkebunan dan kehutanan, Pemerintah Kabupaten
Bandung juga telah berhasil merealisasikan pembuatan kebun rakyat yang dilaksanakan oleh 15
kelompok tani dengan jumlah anggota total sebanyak 422 orang. Pada tahun sebelumnya hutan
rakyat dibuat di lahan seluas 2400 Ha di 19 kecamatan yang melibatkan 69 kelompok tani dengan

Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

4-2

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

anggota yang 3381 orang. Tahun 2011, kegiatan pembuatan hutan rakyat ini pun pernah dilakukan
dimana hanya meliputi 11 kecamatan dan mencakup 850 Ha. Lahan yang ditanami tanaman kayukayuan dan MPTS dalam program hutan rakyat merupakan lahan pribadi milik masyarakat.

Berdasarkan Tabel UP-1C Buku Data, selama tahun 2012 hingga 2014 Pemerintah Kabupaten
Bandung telah melakukan rehabilitasi lahan kritis seluas 11.767,56 Ha. Rincian luas lahan yang
direhabilitasi setiap dari tahun 2012-2014 diilusterasikan pada Gambar 4.1 berikut.

Gambar 4.1. Luas Lahan Yang Direhabilitasi Pemerintah Kabupaten Bandung 2012-2014
Sumber: Dinas Pertanian, Perkebunan, dan Kehutanan Kabupaten Bandung, 2015

Rehabilitasi paling luas dilakukan di Kecamatan Pacet mencapai 716 Ha pada tahun 2013 dan 445 Ha
pada tahun 2012. Pemerintah Daerah maupun instansi yang berwenang mengelola hutan di daerah
seperti KPH Bandung Selatan yang merupakan bagian dari Perhutani pun senantiasa melakukan
upaya reboisasi hutan-hutan lindung di Kabupaten Bandung terutama untuk Kawasan Hutan
Bandung Selatan. Berdasarkan data rekapitulasi kegiatan reboisasi Perhutani KPH Bandung Selatan
selama periode 2009 hingga 2014, reboisasi hutan lindung telah dilakukan seluas 1142 Ha, yang
meliputi BKPH Ciwidey, Banjaran, Pangalengan dan Ciparay. Selain di hutan lindung, kegiatan
reboisasi dilakukan juga di Kawasan Hutan Produksi yang menjadi kewenangan KPH Bandung Selatan
yang berada di Kabupaten Bandung, yaitu mencapai 1195,05 Ha dari tahun 2009 hingga 2014 seperti
yang terdapat pada Tabel UP-1D Buku Data.

Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

4-3

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Reboisasi adalah upaya penanaman jenis pohon hutan pada kawasan hutan yang rusak,berupa
lahan kosong atau terbuka, alang-alang, atau semak belukar untuk mengembalikan fungsi
hutan. Upaya rehabilitasi hutan (reboisasi) dilakukan secara vegetatif (kegiatan tanam
menanam) dengan menggunakan jenis tanaman yang sesuai dengan fungsi hutan, lahan serta
kondisi agroklimat setempat. Tujuan pembuatan tanaman reboisasi hutan lindung dan hutan
produksi dalam program gerakan nasional rehabilitasi hutan dan lahan adalah ditanaminya
kembali kawasan hutan lindung dan hutan produksi yang terdegradasi dengan bibit tanaman
berkualitas sehingga mampu memulihkan dan meningkatkan fungsi hutan sebagai perlindungan
system penyangga kehidupan, pengatur tata air, (antara lain mencegah banjir, mengendalikan
mencegah intrusi air laut), yang selanjutnya dapat mendukung kelestarian produksi dan kualitas
sumber daya hutan, perbaikan iklim mikro dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat.

Pemeliharaan Tanaman Pinus di KPH Bandung Selatan

Gambar 4.2. Luas Lahan Hutan Yang direboisasi pada Kawasan Hutan Lindung Kabupten Bandung
Sumber : Perhutani KPH Bandung Selatan, 2015

Sementara itu, sebagai bagian dari program pengelolaan hutan lindung dan kegiatan sosial
,meningkatkan kesejahteraan masyarakat sekitar hutan, di tahun 2014 Perhutani KPH Bandung
Selatan memberikan kesempatan kepada Masyarakat Desa Hutan (MDH) untuk memanfaatkan

Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

4-4

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

lahan kosong di bawah tegakan Hutan Lindung dengan sistem Pengelolaan Hutan Bersama
Masyarakat (PHBM) dengan mengembangkan jenis komoditi yang ramah lingkungan sekitar.

Gambar 4.3. Komoditi Yang diusahakan MDH dalam Program PHBM


Sumber : Perhutani KPH Bandung Selatan, 2015

Jenis komoditi dan luas lahan di bawah tegakan yang dikelola dengan sistem PHBM pada tahun 2014
meliputi jenis kopi, terong kori, rumput gajak, buah bendot, aren, kapulaga, padi, pisang dan nilam
yang meliputi lahan hutan seluas 231,02 Ha. Sedangkan PHBM tahun 2013 mencakup tanaman
kopi,teh dan jeruk dengan luas lahan mencapai 4073,42 Ha seperti yang tercantum pada Tabel UP1E Buku Data dan ilustrasi Gambar 4.4 berikut.

2013

2015

Gambar 4.4. Pengelolaan Hutan Bersama Masyarakat 2013-2015


Sumber: DPPL Periode Jan-Juni 2013 , Perhutani KPH Bandung Selatan, 2015
.

Semakin banyak pohon yang ditanam akan semakin banyak generator oksigen karena setiap
pohon akan menghasilkan 1,2 kg oksigen /hari. Dengan banyaknya pohon, Kabupaten
Bandung akan semakin sejuk karena terjadi penyerapan panas 8 kali lebih banyak.
(Mubiar Purwasasmita,DPLKTS,2003)

Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

4-5

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 4.5. Pengelolaan hutan Wisata Budaya Cibarangbang Desa Bojongsari Kecamatan Bojong Soang
Kabupaten Bandung
Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015
Selain upaya rehabilitasi seperti uraian di atas, Pemerintah dan masyarakat Kabupaten Bandung giat
melakukan rehabilitasi lingkungan dengan membangun Hutan Rakyat Wisata budaya Cibarangbang.
Hutan Rakyat Wisata Budaya Cibarangbang dibangun pada areal pinggiran/ Codetan DAS Citarum.
Pembangunan hutan rakyat wisata budaya dibuat untuk memperbaiki dan memelihara lingkungan
DAS Citarum serta penting bagi keseimbangan ekologi manusia dalam berbagai hal seperti
kebersihan udara, ketersediaan air tanah, pelindung terik matahari, kehidupan satwa dan sebagai
tempat rekreasi. Dengan hutan rakyat wisata budaya dapat mengurangi dampak cuaca yang tidak
bersahabat seperti mengurangi kecepatan angin, mengurangi banjir, memberi keteduhan dan
mengurangi efek pemanasan global.

Manfaat yang dapat dirasakan dari dibangunnya Hutan Rakyat Wisata Budaya

Cibarangbang DAS Citarum adalah :


1. pariwisata alam, rekreasi dan atau olah raga;
2. penelitian dan pengembangan;
3. pendidikan;
4. pelestarian plasma nutfah; dan atau
5. budidaya hasil hutan bukan kayu.

Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

4-6

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

4.1.2

Kegiatan Fisik Lain Oleh Instansi dan Masyarakat

Kegiatan rehabilitasi lingkungan yang dilakukan instansi dan masyarakat Kabupaten Bandung
tercantum pada Tabel UP-2 Buku Data.
4.1.2.1

Mitigasi Pencemaran Lingkungan Oleh BPLH Kabupaten Bandung

Pemerintah Kabupaten Bandung melalui BPLH secara konsisten melakukan Program mitigasi
pencemaran lingkungan yang antara lain mencakup:
* Program Pengendalian Pencemaran dan Perusakan Lingkungan,
* Program Peningkatan Kualitas dan Akses Informasi Sumberdaya Alam dan Lingkungan Hidup,
* Program Peningkatan Pengendalian Polusi,

Berdasarkan Tabel UP-2 Buku Data, kegiatan-kegiatan yang berkaitan dengan mitigasi pencemaran
lingkungan yang telah dilakukan Pemerintah Kabupaten Bandung dapat diuraikan sebagai berikut:

Pengendalian Pencemaran dan Kerusakan Lingkungan


Salah satu kegiatan dalam Program Pengendalian Pencemaran dan Kerusakan Lingkungan Hidup
seperti pada Tabel UP-2 Buku Data adalah Pemantauan Kualitas Lingkungan. Realisasi dari kegiatan
ini terbagi dalam 3 sub kegiatan:
Pembinaan dan pengawasan pengendalian pencemaran lingkungan pada 31 kecamatan
terhadap: dilakukan terhadap 288 usaha / kegiatan. Dari usaha / kegiatan yang diawasi tersebut
diketahui bahwa :

industri yang memiliki IPAL;(103%)

industri yang memiliki alat pengendali pencemaran udara;(105%)

industri yang memiliki TPS limbah B3;(102%)

penataan teknis dan administrasi pengendalian pencemaran air industri;(50%)

penataan teknis dan administrasi pengendalian pencemaran udara sumber tidak bergerak
industri;(86%)

penataan teknis dan administrasi pengelolaan limbah padat dan B3 industri;(44%)

pelayanan pencegahan pencemaran air ;(100%)

pelayanan pencegahan pencemaran udara sumber tidak bergerak ;(100%)

Pemantauan kualitas lingkungan pada 75 lokasi sungai, 13 pengujian kualitas udara ambien,
Dari lokasi yang dipantau diketahui bahwa:

lokasi pengujian kualitas air sungai yang berstatus selain cemar berat;0%

Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

4-7

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

lokasi pengujian kualitas udara ambien yang memenuhi baku mutu.(51%)

a.Zona Industri Cisirung

b. TPA Babakan

Gambar 4.6. Pemantauan Kualitas Udara Ambien


Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015
Penurunan kualitas air yang ditandai dengan 77 (100%) lokasi sungai yang dipantau berstatus cemar
berat menunjukkan bahwa pembinaan dan pengawasan usaha/kegiatan hanya merupakan salah
satu alat pengendalian pencemaran air, selain pembangunan infrastruktur pengolahan air limbah,
penyusunan produk hukum, sosialisasi yang intensif, dan koordinasi serta pembagian peran yang
jelas antara berbagai pemangku kepentingan. Namun, jika dilakukan penghitungan status mutu air
menggunakan metode lain yaitu metode Indeks Pencemaran didapatkan hasil 46 % lokasi anak
sungai berstatus cemar sedang.

Sedangkan untuk indikator lokasi pengujian kualitas udara ambien yang memenuhi baku mutu,
realisasi tidak mencapai 100% dikarenakan terdapat 3 (tiga) tambahan lokasi pemantauan kualitas
udara ambien baru yaitu di sekitar lokasi Car Free Day yang memang diindikasikan telah terjadi
pencemaran udara khususnya untuk parameter tertentu (TSP/debu). Selain itu juga terjadi
perubahan metode pengukuran dan penghitungan parameter TSP/debu yang memungkinkan nilai
parameter TSP/debu menjadi lebih besar dibanding tahun-tahun sebelumnya

Gambar 4.7. Pengawasan pengendalian Pencemaran air, Kegiatan RS dan Pengelolaan Limbah B3
Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

4-8

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 4.8. Pengambilan Sampel Emisi Emisi Udara Sumber Tidak Bergerak
Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2013

Gambar 4.9. Pengawasan IPAL Cisirung, IPAL Soreang dan TPA Babakan
Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Pemantauan Kualitas Air Situ Cisanti

Sampling Air Sungai Cicangri

Gambar 4.10. Pemantauan Kualitas Anak Sungai Citarum


Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Hasil pengujian kualitas air tersebut lebih lanjut menjadi bahan informasi kepada masyarakat,
pembinaan, dan pengawasan, penegakan hukum, serta penyusunan kebijakan pengendalian
pencemaran air.

Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

4-9

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Pengendalian Kerusakan Hutan dan Lahan


Kegiatan Pengendalian Kerusakan Hutan dan Lahan di Kabupaten Bandung terdiri dari 3 (tiga)
subkegiatan, yaitu
a. Penyusunan Kajian:
Kajian Status Kerusakan Tanah Akibat Produksi Biomassa;
Profil Tutupan Vegetasi; Hasil dari kegiatan ini antaralain adalah koleksi data dan informasi
mengenai kebijakan, program dan kegiatan terkait dengan: Konservasi Kawasan Lindung,
Pengendalian Kerusakan Tutupan Vegetasi, dan Mitigasi Perubahan Iklim melalui tutupan lahan.
Materi laporan terdiri dari: visi, misi, dan komitmen Kepala Daerah, kelembagaan dan
pendanaan, perencanaan (RPJMD, RKPD, RKA, dan Renstra; RTRW; rehabilitasi lahan kritis dan
kawasan berfungsi lindung), pelaksanaan (realisasi penanaman, pembinaan SKPD, masyarakat,
dan dunia usaha, pengawasan, dan pencegahan dan penanggulangan bencana), dan kegiatan
plus
Evaluasi Calon Lokasi Taman Keanekaragaman Hayati.
Pelaksanaan kegiatan ini merupakan implementasi dari Peraturan Menteri Lingkungan Hidup
No. 03 Tahun 2012 tentang Taman Keanekaragaman Hayati (TKH), khususnya pasal 8, yaitu
bahwa Program TKH diikuti oleh: pemerintah daerah provinsi, pemerintah daerah
kabupaten/kota, dan/atau setiap orang.

TKH dimanfaatkan untuk: koleksi tumbuhan,

pengembangbiakan tumbuhan dan stwa pendukung penyedia bibit, sumber genetik tumbuhan
dan tanaman lokal, sarana pendidikan, penelitian, pengembangan ilmu pengetahuan, dan
ekowisata, sumber bibit dan benih, ruang terbuka hijau, atau penambahan tutupan vegetasi.
b. Pembinaan dan pengawasan usaha/kegiatan yang berpotensi menyebabkan kerusakan
lingkungan dengan fokus kegiatan pertambangan dan industri. Subkegiatan pembinaan dan
pengawasan pada tahun 2015 ini adalah yang pertama kali dilakukan. Dengan demikian, maka
outputnya terfokus pada diperolehnya data awal untuk pembinaan dan pengawasan pada tahun
2016. Usaha/kegiatan pertambangan dan industri yang dibina dan diawasi adalah 10 kegiatan,
yang meliputi pertambangan dan industri yang telah memiliki dokumen perizinan.
c. Sosialisasi/rapat koordinasi/koordinasi terkait dengan pengendalian kerusakan hutan dan lahan.
Berikut adalah dokumentasi lokasi calon taman kehati dan kegiatan pembinaan dan pengawasan
usaha/kegiatan yang berpotnsi menimbulkan kerusakan lingkungan.

Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

4-10

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Desa Adat Lamajang

KTO Sari Alam

Stadion Si Jalak Harupat

Kampung Ciseupan

Bukit Pongkor

Caringin Tilu

Tanah HGU Ds. Pulosari

Leuweung Sabilulungan

Dekat Pondok Pesantren Ds.


Ciluncat

Ds. Nagrak Kec. Cangkuang

Situ Sipatahunan
Calon Lokasi Taman Keanekaragaman Hayati

Sekitar Bendung Radung

Kegiatan Penambangan di PT. BKL

Kegiatan Penambangan CV Rahayu


Putra

Kegiatan Penambangan PT. Gunung


Puncak Salam

Pembinaan/Pengawasan Kegiatan yang Berpotensi Menimbulkan Kerusakan Lingkungan

Kegiatan Peningkatan Konservasi Dawrah Tangkapan Air dan Sumber -Sumber


Air
Kegiatan ini meliputi 2 (dua) subkegiatan, yaitu Sosialisasi Upaya Konservasi Sumber Daya Air dan
Pembersihan Sungai sebagaimana tercantum dokumentasi di bawah. Sosialisasi Konservasi Sumber

Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

4-11

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Daya Air meliputi program-program ICWRMIP (Integrated Citarum Water Resources Management
Investment Program), Proklim, dan Citarum Bestari, termasuk kegiatan-kegiatan Ecovillage

Peserta Sosialisasi Pengelolaan


Lingkungan Sungai dengan peserta
Ekopontren di Ds. Wangisagara Kec.
Majalaya

Praktek pada Sosialisasi Pengelolaan


Lingkungan Sungai dengan peserta
Ekopontren di Ds. Wangisagara Kec.
Majalaya

Peserta Rapat Sinergitas Program


dan Kegiatan Ecovillage

Diskusi pada Rapat Sinergitas Program


dan Kegiatan Ecovillage

Kegiatan Pembersihan S. Cisangkuy


di Ds. Tanjungsari Kec. Cangkuang

Sosialisasi Pengelolaan Sampah pada


Kegiatan Pembersihan S. Cisangkuy
di Ds. Tanjungsari Kec. Cangkuang

Kegiatan Penyuluhan dan Pengendalian Polusi dan Pencemaran


Kegiatan sosialisasi dilaksanakan 6 kali dan dihadiri 600 peserta.Kegiatan pembinaan kepada
penanggungjawab usaha dan atau kegiatan telah dihadiri 65 perusahaan yang mengikuti Program
Properda, dilaksanakan sebanyak dua kali berupa sosialisasi dan evaluasi hasil Properda. Kegiatan
sosialisasi lainnya sebanyak 4 (empat) kali menghadirkan masyarakat, pelaku usah/kegiatan dengan
materi peraturan perundangan, peningkatan persentase penaatan teknis dan administrasi
pengendalian pencemaran air-udara, dan pengelolaan dan pemanfaatan limbah B3, perubahan iklim
dan sanitasi lingkungan.
Penyelenggaraan sosialisasi tersebut bukan hanya merupakan sarana untuk menyampaikan materi
peraturan perundangan pengelolaan dan perlindungan lingkungan hidup kepada peserta, namun
dapat juga digunakan untuk bertukar pikiran dan pengalaman, menggalang komunikasi dua arah dan
jejaring dalam pelaksanaan pengendalian pencemaran lingkungan.
Realisasi kegiatan ini pada tahun 2015 dibandingkan dengan tahun 2011 , 2012, 2013 dan 2014
adalah sama, yaitu 100%. Perbedaan dengan tahun sebelumnya, jumlah sosialisasi dan jumlah
peserta lebih banyak dibanding dengan tahun-tahun sebelumnya, tahun ini dilaksanakan sebanyak 6
kali dengan jumlah peserta 600 orang. Sementara tahun 2011 dan 2014 jumlah sosialisasi
Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

4-12

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

ditargetkan dilaksanakan 5 kali dengan jumlah peserta 350 orang, sementara pada tahun 2012 dan
2013 adalah 4 kali dengan jumlah peserta 350 orang.

Pogram Peningkatan Kualitas dan Akses Informasi Sumber Daya Alam dan
Lingkungan
Program Peningkatan Kualitas dan Akses Informasi Sumber Daya Alam dan Lingkunganhanya terdiri
dari 1 kegiatan, yaitu Kegiatan Pengembangan Data dan Informasi Lingkungan.

Kegiatan ini

dilaksanakan setiap tahun dan merupakan pemenuhan tugas dan kewenangan setiap
kabupaten/kota sebagaimana tercantum dalam Undang-Undang No. 32 Tahun 2009 tentang
Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup pasal 63 ayat (3) huruf l bahwa Dalam
perlindungan dan pengelolaan lingkungan hidup pemerintah kabupaten/kota bertugas dan
berwenang mengelola informasi lingkungan hidup tingkat kabupaten/kota.

Bentuk kegiatan ini berupa penyusunan Status Lingkungan Hidup Kabupaten Bandung 2015.
Penyusunan SLH melibatkan tim teknis yang terdiri dari SKPD terkait. Hasil dari kegiatan ini adalah
tersedianya buku Status Lingkungan Hidup (SLH) Kabupaten Bandung Tahun 2015 dan buku Basis
Data Pengelolaan Lingkungan Hidup yang berisi data, informasi, dan dokumentasi kondisi eksisting
lingkungan hidup di Kabupaten Bandung, SIL Pengendalian Pencemaran Lingkungan berbasis GIS,
untuk memudahkan evaluasi hasil pembinaan dan pengawasan maupun pemantauan kualitas
lingkungan setiap tahun, dan Sistem Database Amdal.

Pembahasan Laporan SLH


Kabupaten Bandung
Tahun 2015

Pembahasan Laporan SLH


Kabupaten Bandung

Pembahasan SIL
Pengendalian Pencemaran
Lingkungan

Pelatihan
Penggunaan SIL
Pengendalian Pencemaran
Lingkungan

Gambar 4.11. Rapat Pembahasan Laporan SLH Kabupaten Bandung Tahun 2015 dan SIL
Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Kegiatan SIL dimaksudkan untuk menyusun suatu sistem infromasi yang terdiri dari sistem
penyimpanan data hasil swapantau usaha/kegiatan dan hasil pembinaan dan pengawasan

Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

4-13

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

pengendalian pencemaran lingkungan, serta sistem pendukung pengambilan keputusan sebagai


hasil pengolahan data-data tersebut. Adapun tujuannya adalah:
a. Terkelolanya data-data terkait pengendalian pencemaran lingkungan, yang meliputi data-data
hasil swapantau kualitas air, kualitas udara ambien dan emisi, dan limbah B3, serta data hasil
pembinaan dan pengawasan lapangan;
b. Terolahnya data-data pengendalian pencemaran lingkungan secara otomatis, sehingga dapat
menjadi bahan rekomendasi tindak lanjut, baik mengenai sanksi yang akan dikenakan terhadap
usaha/kegiatan yang mencemari lingkungan, maupun mengenai langkah yang harus dilakukan
dalam rangka pengendalian pencemaran terhadap media lingkungan dimaksud.

Program Peningkatan Pengendalian Polusi


Pemerintah Kabupaten Bandung melalui Program Peningkatan Pengendalian polusi telah melakukan
berbagai kegiatan yang mendukung terlaksananya program-program mitigasi bencana yang lain
antara lain adalah kegiatan sosialisasi/penyuluhan pengendalian pencemaran lingkungan.Materi
sosialisasi adalah peraturan perundang-undangan dan kebijakan bidang lingkungan hidup dan bidang
lainnya yang relevan, dan teknologi pengendalian pencemaran lingkungan. Narasumber kegiatan
sosialisasi antara lain adalah pejabat dari Kementerian Lingkungan Hidup, Badan Pengelolaan
Lingkungan Hidup Daerah Provinsi Jawa Barat, Balai Pengelolaan Sampah Regional (BPSR) Dinas
Perumahan dan Permukiman Provinsi Jawa Barat, staf pengajar ITB, Lembaga Penelitian dan tenaga
ahli/praktisi lain yang relevan, serta LSM Lingkungan. Adapun peserta sosialisasi disesuaikan dengan
topik dan materi yang disampaikan dan target yang akan dicapai, yaitu: para penanggung jawab
usaha/kegiatan, pelajar, LSM, dan SKPD pada lingkup Pemerintah Kabupaten Bandung, termasuk
aparat kecamatan/desa.

Pengelolaan Lingkungan yang Tertuang dalam Rencana Tata Ruang Wilayah


(RTRW) Kabupaten Bandung Tahun 2007 2027.
Pemerintah Kabupaten Bandung telah melakukan perencanaan Pengelolaan lingkungan yang
tertuang dalam RTRW Kabupaten Bandung tahun 20072027 dan telah diterbitkan dalam bentuk
PERDA No.3 Tahun 2008. Rencana-rencana tersebut antara lain adalah:
1. Pengembangan air baku dan air bersih.
2. Sistem pengelolaan sampah.
3. Pengendalian limbah domestik.
4. Pengendalian limbah industri.
5. Pengelolaan limbah B3.

Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

4-14

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

6. Antisipasi bencana alam.


a. Pengembangan Air Baku dan Air Bersih
Kabupaten Bandung menghadapi permasalahan kekurangan air baku untuk keperluan penduduk dan
industri, sementara di musim hujan mengalami bencana banjir. Oleh karena itu dalam RTRW nya
Pemerintah Kabupaten Bandung memuat rencana pengembangan air baku, yaitu:
a. Pembangunan Waduk Santosa di Kecamatan Kertasari.
b. Pembangunan Embung di Kecamatan Pengalengan.
c. Suplesi Sungai Cipamokolan di Kecamatan Ciparay.
d. Dan lain-lain
b. Sistem Pengelolaan Sampah
Pengelolaan sampah di Kabupaten Bandung tidak terlepas dari permasalahan dan pengelolaan
sampah di Bandung Metropolitan, yaitu Kabupaten Bandung, Kota Bandung, Kota Cimahi dan
Kabupaten Bandung Barat. Pengelolaan sampah yang akan dilaksanakan Pemerintah Kabupaten
Bandung adalah pembangunan pengembangan Fasilitas Pengolahan Sampah (FPS) yang terpusat
sebagai tempat pemrosesan akhir sampah yang berlokasi di Legok Nangka, Desa Ciherang dan Desa
Nagrek, Kecamatan Nagreg Kabupaten Bandung, sesuai dengan Pasal 61 Perda Kabupaten Bandung
No 3 tahun 2008 (Laporan KLHS RTRW Kabupaten Bandung, 2013). TPPAS Legok Nangka ini pun
menjadi lokasi pemrosesan akhir sampah yang direkomendasikan dalam KLHS RTRW Kabupaten
Bandung 2013 seperti pada Gambar 4.12. Sementara lokasi TPS berupa TPS 3R direkomendasikan
terdapat di setiap kecamatan yang ada di Kabupaten Bandung seperti pada Gambar 4.13 di bawah.

Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

4-15

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 4.12. Peta Usulan TPPAS Kabupaten Bandung


Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Gambar 4.13. Peta Usulan Lokasi TPS 3R di Kabupaten Bandung


Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

4-16

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

c. Pengendalian Limbah Domestik


Pengendalian pencemaran air akibat limbah tinja dari penduduk dapat dilakukan dengan
pembangun tanki septik pada tiap rumah, atau pembangunan tanki septik komunal. Namun upaya
yang lebih luas cakupannya adalah pembangunan IPAL domestik dan atau IPLT. Untuk pengelolaan
air limbah domestik telah disusun 10 (sepuluh) kawasan prioritas (dengan basis kecamatan)
pengembangan berdasarkan analisis pembobotan dengan 8 kriteria (kepadatan penduduk,
kepemilikan prasarana air limbah dan layanan infrastruktur jaringan air limbah, beban pencemaran,
pelayanan air bersih, resiko rawan bencana, permukiman yang sesuai dengan arahan kebijakan
strategis, kawasan pada sempadan sungai, dan referensi dari kajian lain yaitu Masterplan Air Limbah
Bandung Raya). Kesepuluh kecamatan tersebut adalah: Rancaekek, Majalaya, Baleendah, Cileunyi,
Banjaran, Kutawaringin, Bojongsoang, Margaasih, Ciparay, dan Soreang.

Konsep pengelolaan air limbah domestik terbagi menjadi 3 (tiga), yaitu: konsep berbasis subdas,
konsep intergrasi wilayah, dan konsep penanganan setempat (onsite). Konsep berbasis subdas
menggunakan IPAL terpusat atau sistem offsite atau sistem sewerage, yaitu pengolahan air limbah
berada di luar persil atau dipisahkan dengan batas jarak atau tanah yang menggunakan perpipaan
untuk mengalirkan air limbah dari rumah-rumah secara bersamaan dan kemudian dialirkan ke IPAL.
Pada konsep integrasi wilayah, IPAL Bojongsoang milik Kota Bandung akan dimanfaatkan untuk
mengolah air limbah domestik dari wilayah Kabupaten Bandung yang berdekatan.

Konsep

penanganan setempat (onsite), yaitu pengolahan air limbah yang berada berjauhan dari Subdas dan
IPAL yang ada, yaitu KBU (Kecamatan Cimenyan dan Cilengkrang) dan KBS (Kecamatan Pengalengan,
Pasirjambu, dan Ciwidey).
d. Pengendalian Limbah Industri
Air limbah industri dapat diolah oleh masing-masing industri dengan IPAL individual yang spesifik
untuk jenis dan debit air limbahnya. Namun demikian pembangunan IPAL terpadu pada suatu
daerah industri yang melayani semua industri pada daerah tersebut jauh lebih efisien dan lebih
mudah pengawasannya. Untuk air limbah industri, telah disusun prioritas berdasarkan kawasan
dalam RTRW (perkotaan/non perkotaan), kedekatan dengan sungai, dan jumlah industri, dan
kepemilikan IPAL saat ini, yaitu:
Prioritas 1: Solokan Jeruk, Bojongsoan (Kawasan Industri Tegalluar), Margaasih;
Prioritas 2: Majalaya dan Dayeuhkolot;
Prioritas 3: Rancaekek, Cicalengka, Baleendah, dan Katapang;

Prioritas 4: Cikancung dan Pemeungpeuk..

Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

4-17

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 4.14. Rencana Pengolahan Air Limbah Industri


Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

4-18

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Tabel 4.1.
Sumber Air
Limbah
Domestik

Konsep
Konsep pengelolaan air limbah:
a. Konsep offsite Berbasis SubDas (Citarum Hulu, Citarik,
Cikapundung, Ciwidey, dan Cisangkuy);
b. Konsep Integrasi Wilayah (mengintegrasikan wilayah
yang berdekatan untuk mengolah air limbahnya pada
IPAL Bojongsoang milik Kota Bandung);
c. Konsep Penanganan Setempat atau onsite (untuk
wilayah dengan keterbatasan fisik)

Rencana Induk IPAL Komunal


Jenis IPAL

Lokasi

Untuk IPAL Komunal:


3
IPAL Tipe-1, untuk 500-1.000 KK (1.400m /hari) dengan unit: Ekualisasi Aerobik-Anaerobik-Aerobik-Anoxid-Sedimentasi-Stabilisasi-Filtrasi);
3
IPAL Tipe-2 untuk 200 - 500 KK (100-250m /hari) dengan unit: EkaulisasiSedimentasi Awal-Biofilter Anaerob-Biofilter Aerob-Sedeimetasi AkhirKhlorinasi);
3
IPAL Tipe-3 untuk 100- 200 KK (50-100m /hari) dengan sistem Dewats
menggunakan baffled up-flow reactor (tangki septik bersusun) atau
anaerobic filter (tangki septik bersusun dengan filter)

a. Berdasarkan SubDAS (masih merupakan indikasi lokasi):


Citarum Hulu (Tipe-1 di Paseh, Tipe-2 di Baleendah,
Tipe-3 di Ciparay), Citarik (Tipe 1 di dekat Kota Bandung
dan di Rancaekek; dan Tipe-2 di Rancaekek dan
Cicalengka), Cikapundung (Tipe-1 di Margahayu,Tipe-2
di Margaasih, dan Tipe-3 di Bojongsoang), Ciwidey,
(Tipe-2 di Katapang dan 3 di Kutawaringin, serta
optimalisasi IPAL Soreang) dan Cisangkuy (Tipe-1 di
Banjaran);
b. Desa Cikoneng Kecamatan Bojongsoang;
c. KBU (Cimenyan, Cileunyi, dan Cilengkrang) dan KBS
(Pangalengan, Pasirjambu, Cimaung, dan Ciwidey)

Industri
MenengahBesar

Konsep berdasarkan beban pencemaran, lokasi Alt-1: Saringan-Penangkap Pasir Ekualisasi-Pengendap Awal-Anaerob
industri (kedekatan antar industri), dan kepadatan dengan Lumpur Aktif- Pengendap Akhir- Pengering Lumpur;
penduduk yaitu:
Alt-2: Saringan-Penangkap Pasir Ekualisasi- Anaerob dengan RBCa. IPAL Terpadu/Komunal untuk kawasan dengan Pengendap Awal- Pengendap Akhir- Pengering Lumpur;
karakteristik heterogen dan berdampingan dengan Alt-3: Saringan-Penangkap Pasir Ekualisasi- Pengendap Awal-Aerob dengan
kawasan permukiman. Industri terlebih dahulu harus Trickling Filter- Pengendap Akhir- Pengering Lumpur.
melakukan pretreatment.
b. IPAL individual untuk zona industri dengan lokasi
tersebar/ berjauhan, dan penduduknya padat.

a. IPAL Terpadu/Komunal: Majalaya, Dayeuhkolot,


Rancaekek, dan Banjaran.
b. IPAL individual: Cicalengka, Baleendah, Margahayu,
Katapang.

Industri Kecil

Hanya untuk industri kecil dominan, yaitu Industri tahu: IPAL sistem biologi dilengkapi dengan biogas. (Rp 9,5
3
industri tahu dan washing.
jutaxkapasitas IPAL dalam m /hari)
Industri washing, dengan sistem fisika-kimia, yaitu untuk IPAL individual
3
2
kapasitas 2,5m /hari (IPAL Rp 195 juta, lahan 19,55m , biaya OP Rp
3
3
4.800/m ) dan IPAL komunal kapasitas 50m /hari (IPAL Rp 1.359,776 juta,
2
3
lahan 285,24m , biaya OP Rp 2.600/m ).

Sesuai dengan lokasi penyebarannya

Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

4-19

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Sumber Air
Limbah
Medis

Konsep

Jenis IPAL

Lokasi

Diprioritaskan merupakan IPAL individual. IPAL RS/Puskesmas individual kapasitas 20m /hari, dengan unit: EkualisasiUntuk puskesmas kecil, air limbah dimungkinkan Aerob-Pengendap Awal-Anaerob-Aerob-Pengendap Akhir;
3
diangkut untuk diolah pada puskesmas/RS terdekat.
IPAL RS/Puskesmas individual kapasitas 200m /hari, dengan unit: EkualisasiAnaerobik Biofilter/Solid Contact-Aerobik Lumpur Aktif-Pengendap-Kontak
Klorinasi

Sesuai dengan lokasi kegiatannya

Peternakan/
RPH

Konsep pengelolaan:
Biodigester kapasitas 4m /hari (dapat menampung sapi 4 ekor, dengan
Limbah peternakan dikendalikan dan dimanfaatkan bahan ferosemen investasi Rp 15 juta/unit)
sebagai kompos dan biogas;
Pemkab harus membantu pembangunan sarana dan
prasarana dan pembinaan pengoperasiannya;
Produksi pupuk perlu koordinasi dengan sektor
pertanian dan perkebunan;
RPH harus dilengkapi dengan IPAL.

Sesuai dengan lokasi kegiatannya

Pertanian

Perbaikan sistem dan teknik irigasi untuk mengurangi


beban pencemaran dan konsumsi pupuk;
Penggunaan pupuk organik dengan kompos dari
limbah peternakan dan daur ulang air limbah
penduduk untuk pertanian

Sesuai dengan lokasi kegiatannya

Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

4-20

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

e. Pengelolaan Limbah B3
Limbah B3 berasal dari lumpur IPAL, limbah batubara (fly ash
dan bottom ash), dan limbah rumah sakit. Rencana pengelolaan
limbah B3 pada RTRW pada Pasal 61 adalah sebagai berikut:

Pengawasan Pengelolaan
Limbah B3 Industri

f.

Pembangunan insinerator terpadu untuk limbah rumah

sakit.

Pengelolaan dan pemanfaatan limbah batubara.

Penerapan waste minimization pada industri.

Penerapan teknologi pengolahan air limbah dengan sisa lumpur sedikit.

Kesadaran industri untuk pengelolaan limbah B3.

Antisipasi Bencana Alam

Bencana banjir yang berlangsung secara rutin pada wilayah Kab.Bandung memerlukan antisipasi
berbagai pihak, seperti tertuang pada RTRW sebagai berikut:

Peningkatan kualitas lingkungan dan partisipasi masyarakat, antara lain peningkatan sanitasi
lingkungan untuk memperlancar aliran air dan mencegah genangan air banjir.

Pembangunan fasilitas peringatan dini, agar dapat dilakukan upaya tanggap darurat
pengendalian banjir dan perlindungan masyarakat yang mungin akan terkena dampak banjir

4.1.2.2

Normalisasi sungai dan anak sungai, agar mampu mengalirkan debit air banjir.

Mitigasi Yang dilakukan Instansi lain

a. Dinas Perhubungan
Selain melakukan pengawasan dan pembinaan terhadap industri melalui berbagai kegiatan
pemantauan dan lain-lain, seperti Tabel UP-2A Buku Data, Pemerintah Kabupaten Bandung
senantiasa melakukan uji emisi kendaraan bermotor terutama kendaraan dinas yang berada di
lingkungan Pemerintahan Kabupaten Bandung untuk mengetahui kinerja kendaraan yang ada.
Dalam rangka memperingati Hari Lingkungan Hidup tahun 2015, BPLH bekerjasama dengan Dinas
Perhubungan Kabupaten Bandung melakukan kegiatan uji emisi bagi mobil-mobil dinas milik
Pemerintah Kabupaten Bandung.

Kegiatan ini dilakukan sekaligus untuk mendukung upaya

pengendalian pencemaran udara, untuk mendukung perbaikan kualitas udara. Hasilnya diketahui
bahwa terdapat 11 dari 71 kendaraan yang diuji tidak lolos uji emisi.

Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

4-21

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

b. Dinas Sumber Daya Air, Mineral dan Energi (SDAPE)


Sebagai upaya mengurangi krisis air bersih dan upaya
pengembangan sumber air baku air minum

Pemerintah

Kabupaten Bandung melalui Dinas SDAPE tahun 2015 telah


melakukan

kegiatan

Peningkatan

Konservasi

daerah

tangkapan air dan sumber-sumber air seperti yang tercantum

Pengawasan Kegiatan
Pertambangan Emas

pada Tabel UP-2 Buku Data. SDAPE juga telah melakukan


kegiatan rehabilitasi jaringan irigasi (DAK) antara lain DI Cihampelas, DI Ciledug, DI Legok Kirakas,
DI Balong dll, rehabilitasi dan pemeliharaan bantaran dan tanggul sungai di Sungai Cipariuk, S
Ciwidey, S Cipicung, S Cikahiyangan, S Cibodas dll. Dalam rangka mengendalian dampak
penambangan galian C terhadap kerusakan lingkungan, Dinas SDAPE pada tahun 2015
melakukan beberapa kegiatan yaitu Monitoring evaluasi dan pelaporan dampak kerusakan
lingkungan akibat kegiatan pertambangan rakyat. Sebelumnya dinas ini telah melakukan upayaupaya pembinaan terhahadap para penambang melalui:
-

Pembinaan dan Pengendalian Kegiatan Penambangan Bahan Galian C

Pengawasan Pelaksanaan Kegiatan Penambangan Galian C

Pengawasan Penertiban Kegiatan Penambangan Rakyat

c. Dinas Permukiman, Tata Ruang dan Kebersihan (Dispertasih)


Berdasarkan Tabel UP-2 Buku Data pula, Selama tahun 2015 Dispertasih telah melakukan kegiatan
Penataan dan Pemeliharaan RTH di wilayah perkotaan Kabupaten Bandung, setelah pada tahun
sebelumnya dinas ini melakukan kegiatan menanam pohon di median jalan yang pada awalnya
tertutup paving block di sepanjang Jln. Raya Soreang dalam rangka penghijauan. Kegiatann lain yang
dilakukan adalah sebagai upaya meningkatkan kebersihan dan kesehatan di wilayah Kabupaten
Bandung, yaitu melalui kegiatan-kegiatan :
Penyusunan Kebijakan Manajemen Pengelolaan Sampah
Penyediaan Sarana dan Prasarana Pengolahan Persampahan
Peningkatan Operasi dan Pemeliharaan sarana dan prasarana persampahan
Peningkatan peran serta masyarakat dalam pengelolaan persampahan
Penyusunan dan analisis data/informasi pengelolaan RTH

d. Perhutani KPH Bandung Selatan


Sebagai upaya mempertahankan kelestarian hutan dan mencegah terjadinya erosi di lahan hutan
lindung, Perhutani KPH Bandung selatan senantiasa melakukan kegiatan-kegiatan:
Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

4-22

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

identifikasi, monitoring dan evaluasi erosi pada lokasi lahan hutan yang terbuka/tanah
kosong/tanah tidak produktif dan bekas tebangan.
pembuatan teras gulud,
identifikasi keanekaragaman hayati pada kawasan produktif dan identifikasi kawasan bernilai
konservasi tinggi pada kawasan produktif,
identifikasi keberadaan kawasan perlindungan pada lokasi yang akan dilakukan kegiatan
penebangan.
dll

e. Pemerintah Provinsi Jawa Barat (BPLHD)


Program Pengembangan Eccovillage (Desa Berbudaya Lingkungan) merupakan program yang
diinisiasi oleh BPLHD (Badan Pengendalian Lingkungan Hidup Daerah) Jawa Barat dalam upaya
mensukseskan Gerakan Citarum BESTARI (Bersih, Sehat, Indah dan Lestari). Pengembangan
eccovillage di DAS Citarum Hulu tahun 2014 dilaksanakan di 0-20 KM, meliputi 55 desa, yang
tersebar di 5 kecamatan (Kec.Kertasari, Pacet, Paseh, Ibun dan Majalaya) di Kabupaten Bandung.
Sedangkan di tahun 2015 pengembangan ecovillage di wilayah Kabupaten Bandung ini dilanjutkan di
0-20 KM meliputi 33 desa pada 3 kecamatan (Kec.Pangalengan, Cimaung dan Pasirjambu), dan 20-40
KM meliputi 32 desa pada 6 kecamatan (Kec.Ciparay, Baleendah, Bojongsoang, Solokanjeruk,
Cicalengka) di Kabupaten Bandung serta Kecamatan Cimanggung di Kabupaten Sumedang.
Progress pengembangan eccovillage 2014, beberapa desa telah menunjukkan adanya inisiatif
swadaya masyarakat dan terjalinnya sinergitas dengan beberapa OPD (Organisasi Perangkat Daerah)
Jawa Barat maupun Kabupaten, diantaranya swadaya pengembangan Bank Sampah di Desa
Mekarpawitan, Cijagra Kecamatan Paseh, kemudian penanaman pohon mitra eccovilage oleh
perusahaan Indonesia Power, Distanbunhut dan dan Perhutani Kabupaten Bandung di desa Laksana
Kecamatan Ibun, Cikembang, Kecamatan Kertasari dan desa Cikawao Kecamatan Pacet,
pembangunan MCK Komunal dari Diskimrum Provinsi Jawa Barat dan Dispertasih Kabupaten
Bandung di desa Mekarjaya dan Sukarame Kecamatan pacet, pembuatan pupuk organik hasil
swadaya di Desa Drawati Kecamatan Paseh dan Tarumajaya di Kecamatan Kertasari.
Selain program Ecovillage, Pemerintah Provinsi Jawa Barat juga menggelontorkan program Gebrak
Citarum", atau Gerakan Budaya Raksa Citarum, dalam rangka menumbuhkan kembali kesadaran
masyarakat akan lingkungan, terutama berhubungan dengan air, mengingat pencemaran sungai
Citarum sudah berlangsung sejak puluhan tahun lalu, di dekat hulu sungai di Cisanti.

Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

4-23

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 4.15. Wakil Gubernur Jabar dalam Acara Gebrak Citarum 2015
Sumber: Website Resmi BPLHD Jabar 1-10-2015

4.2 AMDAL
Setiap kegiatan yang direncanakan terhadap lingkungan dan diperkirakan akan memiliki dampak
besar dan penting diwajibkan membuat analisis dampak kegiatan sebelum kegiatan tersebut
dilakukan oleh penanggung jawab usaha dan atau kegiatan. Namun berdasarkan hasil penapisan
maka beberapa kegiatan tidak diwajibkan AMDAL, hanya perlu membuat dokumen Upaya
pengelolaan lingkungan hidup (UKL) dan upaya pemantauan lingkungan hidup (UPL).
Baik AMDAL maupun UKL dan UPL bertujuan
untuk

memberikan

rekomendasi

terhadap

pembuat kebijakan apakah suatu kegiatan bisa


dilaksanakan atau tidak.

Dalam dokumen ini

setiap dampak negatif yang diperkirakan timbul


diupayakan untuk ditekan, sebaliknya dampak
positif yang mungkin timbul ditonjolkan.
Pada tahun 2009 telah diterbitkan Peraturan
Daerah No 11 Tahun 2009 tentang Dokumen
Pengelolaan Lingkungan Hidup.

AMDAL adalah kajian mengenai dampak


penting suatu usaha dan /atau kegiatan
yang direncanakan pada lingkungan hidup
yang diperlukan bagi proses pengambilan
keputusan
tentang
penyelenggaraan
usaha dan/atau kegiatan.
UKL/UPL
adalah
pengelolaan
dan
pemantauan usaha dan/atau kegiatan
yang tidak berdampak penting terHadap
lingkungan hidup yang diperlukan bagi
proses pengambilan keputusan tentang
penyelenggaraan usaha dan/atau kegiatan

Dokumen ini

berisi informasi dan data mengenai langkah-langkah pengelolaan dan pemantauan untuk mencegah
pencemaran dan/atau kerusakan lingkungan hidup antara lain mengatur :

Wewenang pemerintah daerah dalam pemberian keputusan kelayakan atau ketidaklayakan


lingkungan hidup;

Subjek dan objek dokumen pengelolaan lingkungan hidup;

Kewajiban pemrakarsa dan pemerintah daerah dalam upaya pengelolaan kualitas


lingkungan;

Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

4-24

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Kewajiban penyusunan dokumen AMDAL dan UKL-UPL;

Tugas komisi penilai dan tim penilai;

Keterbukaan informasi dan peran masyarakat;

Tata kerja komisi penilai dan tim penilai;

Pembinaan dan pengawasan;

Bembiayaan;

Sanksi;

Penyidikan.

Salah satu upaya pelaksanaan pembangunan berkelanjutan dan berwawasan lingkungan di


Kabupaten Bandung, maka semua usaha/kegiatan harus mendapatkan ijin lingkungan dari instansi
yang berwenang dalam hal ini BPMP (Badan Penanaman Modal dan Perijinan) Kabupatn Bandung.
Berdasarkan tabel UP-3 Buku Data, selama tahun 2015, BPMP telah mengeluarkan ijin lingkungan
kepada 134 usaha/kegiatan antara lain dalam bidang

industri semikonduktor dan komponen

lainnya, ruko dan gudang makanan, perumahan TKI V, industri tekstil pencelupan, workshop IPA dan
lain-lain seperti pada tabel UP-3A.

Salah satu persyaratan yang harus disertakan dalam pengajuan ijin lingkungan ke BPMP adalah
adanya rekomendasi dari BPLH Kabupaten Bandung berupa dokumen lingkungan seperti AMDAL,
UKL-UPL, DELH maupun DPLH.

4.2.1

AMDAL

Berdasarkan Undang-Undang Nomor 32 tahun 2009, pasal 22 dijelaskan bahwa setiap usaha dan /
atau kegiatan yang berdampak penting terhadap lingkungan hidup wajib memiliki amdal. Dan
ketentuan lebih lanjut mengenai jenis usaha dan/ atau kegiatan yang wajib dilengkapi dengan
Amdal diatur lebih lanjut dengan peraturan menteri (pasal 23).
AMDAL adalah dokumen yang antara lain menyajikan arahan-arahan sebagai dasar pengelolaan
lingkungan. Pengelolaan lingkungan perlu dilakukan sebagai strategi untuk mencegah dan
menanggulangi dampak negatif penting yang mungkin terjadi serta berbagai upaya untuk
mengembangkan dampak positif penting yang juga mungkin terjadi. Dalam hal ini, prioritas
pengelolaan lingkungan diberikan pada unsur lingkungan yang sensitif dikaitkan dengan dampak
penting yang terjadi. Adapun unsur lingkungan yang kurang/tidak sensitif pada umumnya secara

Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

4-25

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

otomatis

akan turut terkelola akibat adanya upaya pengelolaan yang dilakukan pada unsur

lingkungan yang sensitif tersebut.

Berdasarkan Tabel UP-3 BBuku Data, selama Tahun 2015

beberapa perusahaan telah mendapatkan rekomendasi KA maupun ANDAL dan RKL-RPL nya,
masing-masing 8 mendapat rekomendasi KA, dan 8 mendapat rekomendasi ANDAL, RKL-RPL.
Berikut ini gambaran jumlah dokumen lingkungan yang telah dikeluarkan rekomendasinya kepada
usaha/kegiatan.

Gambar 4.16. Dokumen Lingkungan Yang Dikeluarkan Rekomendasinya di Tahun 2015


Sumber: BPLH Kabupaten Bandung

4.2.2

UKL/ UPL

Selama tahun 2015 terdapat 110 usaha /kegiatan yang telah mendapatkan rekomendasi UKL-UPL
(Tabel UP-3B). Sedangkan pada tahun 2014 terdapat 114 kegiatan/usaha dan 49 kegiatan / usaha
yang mendapat rekomendasi / dokumen izin lingkungan berupa UKL-UPL pada tahun 2013 serta 62
kegiatan/usaha pada tahun 2012
Sebagai salah satu upaya dalam merespon tekanan yang terjadi terhadap lingkungan, maka setiap
usaha wajib menyusun UKL/UPL atau AMDAL untuk memenuhi peraturan yang telah ditetapkan
dalam pengelolaan kualitas lingkungan. Dari tahun 2007 sampai

tahun 2011 telah terjadi

peningkatan jumlah UKL-UPL yang disahkan oleh BPLH Kabupaten Bandung. Namun pada tahun
2012 dan 2013, jumlah usaha yang mendapat rekomendasi BPLH menurun.
Jenis usaha yang telah dikeluarkan rekomendasinya UKL-UPL nya antara lain dalam bidang usaha :
gudang indoor, bengkel, hotel, industri, rumah potomng unggas, perumahan, dan lain-lain seperti
pada tabel UP-3Bdan UP-3C. Lokasi kegiatan tersebut tersebar di beberapa kecamatan antara lain

Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

4-26

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Cileunyi 1 buah, Baleendah 6 buah usaha dan yang paling banyak terdapat di Kecamatan
Bojongsoang sebanyak 16 buah. Sementara itu dari hasil rekomendsi dokume lingkungan ini tidak
terdapat unit usaha/kegiatan yang terdapat di Kecamatan Pacet, Ibun, Paseh dan Nagrek. Jumlah
UKL-UPL yang telah disyahkan selama tahun 2007 sampai tahun 2015 dapat dilihat pada Gambar
4.17. Untuk memastikan upaya pengelolaan lingkungan berlangsung maka kegiatan yang telah
diberikan rekomendasi wajib memberikan laporan monitoring pengelolaan lingkungan setiap
semester kepada BPLH Kabupaten Bandung.

Gambar 4.17. Jumlah Dokumen UKL-UPL yang Telah Disahkan BPLH Kabupaten Bandung
Tahun 2007-2015
Sumber : BPLH Kabupaten Bandung, 2015

4.2.3

SPPL

Berdasarkan

data

merekomendasikan

Tabel

UP-3D,

sejumlah

SPPL.

tahun

2015

SPPL

Pemerintah

merupakan

Kabupaten

pernyataan

Bandung

kesanggupan

telah
dari

penanggungjawab usaha dan/ atau kegiatan untuk melakukan pengelolaan dan pemantauan
lingkungan hidup atas dampak lingkungan hidup dari usaha dan atau kegiatan di luar usaha dan atau
kegiatan yang wajib AMDAL atau UKL-UPL. Beberapa bidang usaha yang telah diberikan rekomendasi
SPPL nya adalah Ruko, menara telekomunikasi, industri perajutan, klinik kecantikan, pembuatan
kancing, pengadaan tanah, poliklinik, apotik dan lain-lain.

Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

4-27

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

4.2.4

Rekomendasi Pembuangan Lmbah Cair

Selain telah mengeluarkan rekomendasi berkaitan dengan dokumen lingkungan, pada tahun 2015 ini
Pemerintah Kabupeten Bandung melalui BPMP telah mengeluarkan ijin pembuangan imbah cair
kepada 13 industri (kegiatan/usaha) antara lain kepada PT Feng Tai, CV Dulang Mas, PT Buana Intan
Gemilang seperti pada Tabel UP-3E. Kisaran limbah cair yang boleh dibuang ke lingkungan dari
perusahan tersebut adalah 1 m3/bulan hingga 604,8 m3 per hari. Ijin pembuangan limbah paling
banyak diberikan kepada PT Panasia Jaya Abdadi yaitu 604,8 m3/hari Yang berasal dari proses
dyeing, printing, washing dan wet scruber.

4.2.5

Pengawasan Ijin Lingkungan

Berdasarkan Tabel UP-4 dan UP-4D Buku Data, Pembinaan dan pengawasan oleh BPLH Kabupaten
Bandung dilaksanakan terhadap usaha/kegiatan yang berpotensi menyebabkan pencemaran
lingkungan dengan prioritas:

Usaha/kegiatan yang menimbulkan air limbah seperti industri manufaktur (tekstil, makanan
minuman, kimia tekstil, farmasi, elektroplating, kertas, dan lain-lain), prasarana (rumah
sakit/puskesmas dan laboratorium), jasa (rumah makan dan hotel), peternakan/RPH,
agroindustri, Tempat Pemrosesan Akhir Sampah, tempat pengelolaan limbah B3,
pertambangan emas, dan lain-lain;

Usaha/kegiatan yang menggunakan batubara sebagai bahan bakar boiler/PLTU; dan/atau


menimbulkan limbah B3;

Usaha/kegiatan yang dokumen lingkungannya baru disetujui;

Usaha/kegiatan yang berpotensi menggunakan BPO;

Usaha/kegiatan yang termasuk dalam pengawasan khusus, yaitu Proper dan dalam rangka
pemenuhan SPM yaitu Pencegahan Pencemaran Air dan Pencegahan Pencemaran Udara
Sumber Tidak Bergerak).

Sejak 4 tahun lalu hingga 2015, Industri manufaktur masih menjadi usaha/kegiatan yang menjadi
prioritas utama dalam pembinaan dan pengawasan karena potensi kuantitas dan kualitas
pencemaran yang ditimbulkannya.

Dari 11 usaha/kegiatan yang ditampilkan pada Tabel UP-4, diketahui sebagian industri telah
memenuhi aspek teknis

seperti telah memiliki IPAL, melakukan pemantauan terhadap efluen

IPALnya, terdapat alat pengendalian pencemaran udara maupun telah melakukan pengelolaan
Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

4-28

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

limbah B. Juga dalam hal

administrasi , sebagian perusahaan telah memenuhinya dengan

melakukan pelaporan rutin hasil pemantauan lingkungannya. Kondisi hasil pengawasan untuk 216
usaha secara lengkap ditampilkan pada Tabel UP-4D.

Rekapitulasi hasil pembinaan dan pengawasan terhadap industri / usaha./kegiatan yang dibina dan
di awasi di tahun 2015 dan tahun sebelumnya dicantumkan pada Tabel UP-4A hingga 4C.

Pada tahun 2015, berdasarkan Tabel UP-4A hanya 148 industri yang melakukan pemantauan limbah
cairnya dan hanya 99 industri yang melaporkan hasil pemantauannya ke BPLH kabupaten Bandung.
Dari 216 industri menegah besar yang diawasi dan dibina, 91 buah (42%) memenuhi penaatan
secara administrasi, 102 buah (47%) memenuhi penaatan teknis, dan secara penilaian total yang
memenuhi penaatan berjumlah 83 buah (38%. Bla dibandingkan dengan tahun sebelumnya maka
penaatan total secara umum pada tahun 2015 lebih kecil.

Penaatan Administrasi PPA

Penaatan Teknis PPA

Penaatan Total PPA


Gambar 4.18. Persentase Penaatan PPA tahun 2010-2015
Sumber : BPLH, 2015

Berdasarkan Tabel UP-4B dan UP-4C hasil penaatan industri terhadap pengendaian pencemaran
udara dan pengelolaan limbah B3 seperti Gambar 4.19 dan 4-20 di bawah menunjukkan tingkat

Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

4-29

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

penaatan PPU meningkat 1% daripada tahun 2014 dan pengendalian pengelolaan limbah padat dan
B3 (PLB3). Turun 5% dibandingkan tahun 2014.

Gambar 4.19. Persentase Penaatan PPU tahun 2010-2015


Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Gambar 4.20. Persentase Penaatan PLB3 tahun 2010-2015


Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Secara umum, keberhasilan program pengendalian pencemaran lingkungan selain ditunjukkan


dengan tingkat penaatan usaha/kegiatan dalam melakukan upaya-upaya pengendalian pencemaran
lingkungan juga harus didukung oleh program dan kegiatan-kegiatan lain, seperti kegiatan
pembangunan infrastruktur pengolahan air limbah komunal, penyusunan produk hukum, sosialisasi
yang kontinyu dan pembagian peran serta koordinasi intensif dengan berbagai pemangku
kepentingan untuk dapat mencapai dampak peningkatan kualitas lingkungan.

Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

4-30

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Sesuai dengan Tabel UP-4 dan UP 4D Buku Data, kegiatan pembinaan dan pengawasan serta
pemantauan kualitas lingkungan ditindaklanjuti dengan:

a. Surat kepada penanggungjawab usaha/kegiatan mengenai tindak lanjut yang harus dilakukan
dalam melakukan pengelolaan lingkungan setelah dilaksanakan pembinaan dan pengawasan aktif
di lapangan,.
b. Surat Rekomendasi terhadap SKPD lain atau Pemerintah Kabupaten/kota lain, Pengambilan
sampel air limbah, emisi sumber tidak bergerak, atau limbah padat berkoordinasi dengan UPT
Laboratorium Lingkungan BPLH.
c. Membantu penanganan kasus lingkungan hidup yang diadukan masyarakat bersama-sama
dengan Bidang Penegakan dan Kemitraan Hukum Lingkungan, apabila diperlukan.
d. Rekomendasi penanganan oleh bidang lain pada lingkup BPLH.
e. Permohonan bantuan sumber dana melalui DAK Bidang Lingkungan Hidup, APBN, APBD, dan
skema lainnya untuk kegiatan-kegiatan dan implementasi hasil kajian pengendalian pencemaran
lingkungan.

Pelaksanaan kegiatan penertiban ketaatan pengelolaan lingkungan hidup dilakukan berdasarkan


hasil pengawasan terhadap usaha dan/atau kegiatan yang tidak taat. Pada tahun 2015, target
pelaksanaan kegiatan dilakukan terhadap 22 usaha dan/atau kegiatan yang ditargetkan. Dari target
tersebut, telah terlaksana sebanyak 25 usaha dan/atau kegiatan atau lebih dari 100%.Penetapan
usaha dan/atau kegiatan tersebut didasarkan pada hasil koordinasi dengan bidang Pengendalian
Pencemaran Lingkungan. Perbandingan dengan tahun 2014 dari segi kuantitas jumlah usaha
dan/atau kegiatan terjadi kenaikan, yaitu dari 22 usaha/kegiatan menjadi 25 usaha/kegiatan pada
tahun 2015.

4.3 PENEGAKAN HUKUM


4.3.1

Kegiatan

Pemerintah Kabupaten Bandung senantiasa melakukan upaya-upaya penegakan hukum dalam


rangka peningkatan kualitas lingkungan yang secara formal dilakukan melalui kegiatan Pengawasan
Kebijakan Bidang Lingkungan Hidup BPLH.

Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

4-31

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Berdasarkan Tabel UP-5 Buku Data, selama tahun BPLH Kabupaten Bandung menerima 29
pengaduan masyarakat terkait masalah dugaan pencemaran dan kerusakan lingkungan. Pengaduan
tersebut disampaikan ke BPLH Kabupaten Bandung secara lisan maupun tulisan dengan berbagai
media diantaranya surat, media massa, website, laporan langsung, dan media sosial lainnya. Lokasi
pengaduan berasal dari 15 kecamatan di Kabupaten Bandung, adapun yang paling banyak berasal
dari Kecamatan Rancaekek yaitu 5 kasus, kemudian Majalaya 4 kasus. Dari kecamatan Lain terdapat
1 dan 2 kasus yang diadukan ke BPLH Kabupaten Bandung seperti pada Tabel UP-5A.
Beberapa masalah yang diadukan adalah menyangkut pembuangan air limbah secara langsung ke
sungai yang mencemari sungai Ciceleng, penyempitan sungai Ciceleng yang berlokasi di Majalaya,
pencemaran dan kerusakan lahan pertanian di RW 07 Desa Bojongloa Rancaekek akibat limbah cair
PT Karya Putra Sangkuriang,

pencemaran udara dari pembakaran PCB dan pencemaran dan

kerusakan lahan akibat pencemaran limbah cair PT Celebit Circuit Technologi Indonesia dan lain-lain
seperti pada Tabel UP-5B.

Klarifikasi Ke Warga RW 07

Penjelasan di Lapangan

Memantau Kualitas Air

Sisa Minyak yang diduga oli

Lahan di sekitar PT karya


Putra Sangkurian

Pembuangan air limbah dari PT


Karya Putra Sangkuriang

Gambar 4.21. Kegiatan Verifikasi Aduan


Sumber BPLH Kabupaten Bandung, 2015
Sebagai upaya penertiban ketaatan pengelolaan lingkungan, menanggapi pengaduan masyarakat
tersebut Pemerintah Kabupaten Bandung melalui BPLH segera menerjunkan Tim Penertiban ke
lapangan untuk memverifikasi. Tim terdiri dari: Bidang Penegakan dan Kemitraan Hukum
Lingkungan, Bidang Pengendalian Pencemaran Lingkungan, dan UPT Laboratorium BPLH Kabupaten
Bandung. Berdasarkan hasil verifikasi di lapangan terhadap 29 pengaduan seperti yang terdapat
pada Tabel UP-5B dan UP-5C Buku Data, diketahui bahwa 8 pengaduan ditindaklanjuti dengan
Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

4-32

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

pembinaan dan pengawasan oleh bidang teknis, 5 kasus tidak terbukti, 5 kasus sedang dalam proses
penanganan, 1 kasus dilakukan penyelesaian di luar pengadilan, 2 kasus dihentikan operasinya dan 8
kasus penanganannya diserahkan kepada instansi terkait.

Dari hasil penanganan pengaduan

tersebut dapat disimpulkan bahwa semua pengaduan yang diterima oleh BPLH telah ditindaklanjuti
seluruhny. Tindak lanjut penanganan pengaduan tersebut sebagian besar diserahkannya
penanganan ke instansi lain dikarenakan bukan kasus lingkungan hidup atau bukan merupakan
kewenangan BPLH Kabupaten Bandung, dan dilakukan pembinaan kepada usaha dan/atau kegiatan
yang diadukan karena telah memperbaiki sumber gangguan.

Masih banyaknya kasus bukan lingkungan hidup yang masuk ke BPLH Kabupaten Bandung
dikarenakan kurang tersosialisasikannya permasalahan lingkungan hidup yang ditangani oleh BPLH
Kabupaten Bandung kepada masyarakat

4.3.2

Kegiatan Penertiban Ketaatan Pengelolaan Lingkungan

Kegiatan Penertiban Ketaatan Pengelolaan Lingkungan Hidup tahun 2015 dilakukan terhadap
25 usaha dan/atau kegiatan yang memiliki riwayat penaatan kurang baik dalam pengelolaan
lingkungan hidup. 25 usaha dan/atau kegiatan ini direkomendasikan oleh Bidang Pengendalian
Pencemaran Lingkungan Hidup BPLH Kabupaten Bandung dan berdasarkan penanganan pada
tahun 2014 yang berpotensi mengakibatkan pencemaran / perusakan lingkungan berdasarkan
hasil pembinaan yang telah dilakukan pada tahun sebelumnya. 25 usaha dan/atau kegiatan
tersebut dapat dilihat pada tabel berikut.

Tabel 4.1.
No.

Daftar Nama Usaha dan Atau Kegiatan Yang ditertibkan

Nama Usaha dan/atau kegiatan

Kecamatan

1.

PT. Damba Intra

Dayeuhkolot

2.

PT. Komax

Dayeuhkolot

3.

PT. Karya Hidup Jayantara

Dayeuhkolot

4.

PT. Stockindo

Dayeuhkolot

5.

PT. Aktex Cidalaya Biru

Majalaya

6.

PT. Mega Duta Berkat Bersama

Majalaya

7.

PT. Tri Bhakti Hak

Majalaya

8.

PT. Warna Indah Samajaya

Majalaya

9.

PT. Komodotex

Majalaya

Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

4-33

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

No.

Nama Usaha dan/atau kegiatan

Kecamatan

10.

PT. Firman Jaya

Majalaya

11.

PT. Indo Buana Makmur

Majalaya

12.

PT. Setia Kiji Reed

13.

PT. Mitra Rajawali Banjaran

Banjaran

14.

PT. Surya Usaha Mandiri

Banjaran

15.

PT. Buana Intan Gemilang

Banjaran

16.

PT. Dactex Indonesia

Banjaran

17.

PT. Kimu Enam Kemasindo

Cikancung

18.

PT. Samtex

Cikancung

19.

Yayasan Alhafiyah

Ibun

20.

CV. Fauzi

Ibun

21.

PT. Braga Texchem

22.

PT. Cave Sumber Berkat

Katapang

23.

PT. Joan Textile

Katapang

24.

PT. Lautan Warna Sari

Katapang

25.

PT. Prima Bangun

Katapang

Rancaekek

Solokan Jeruk

Sumber: BPLH Kab Bandung, 2015

Dibandingkan dengan pelaksanaan kegiatan tahun 2014, jumlah perusahaan yang menjadi sasaran
penertiban pada tahun 2015 mengalami kenaikan yaitu dari 22 usaha dan/atau kegiatan menjadi 25
usaha dan/atau kegiatan. Hal ini menyesuaikan dengan target yang dibebankan pada tahun 2015
serta adanya usaha dan/atau kegiatan yang memiliki penaatan yang kurang baik.
Jenis pelanggaran dan hasil penertiban dari 15 perusahaan secara rinci dapat dilihat pada tabel UP5D Buku Data.

Tabel 4.2.
No.
1.
2.
3.
4.

Tindak Lanjut Kegiatan Penertiban Ketaatan Pengelolaan Lingkungan 2015


Tindak lanjut

Proses penanganan oleh Bidang Penegakan


dan Kemitraan Hukum Lingkungan
Pembinaan dan pengawasan oleh bidang
teknis
Proses penegakan hukum pidana
Berhenti beroperasi
JUMLAH
Sumber: BPLH Kab Bandung, 2015

Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

Jumlah Usaha
&/atau kegiatan
14

Persentase
(%)
56

32

1
2
25

4
8
100,00

4-34

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Hasil pelaksanaan kegiatan penertiban ketaatan pengelolaan lingkungan diketahui bahwa tindak
lanjut penanganan didominasi proses penanganan oleh Bidang Penegakan dan Kemitraan Hukum
Lingkungan pada tahun 2016 yakni sebesar 56 %. Hal tersebut dikarenakan sebagian besar kegiatan
penertiban dimulai pada triwulan ketiga yakni pada bulan Agustus 2015. Keterlambatan pelaksanaan
tersebut dikarenakan rekomendasi usaha dan/atau kegiatan sebagai objek kegiatan dari bidang
teknis (Bidang Pengendalian Pencemaran Lingkungan) baru diberikan kepada Bidang Penegakan dan
Kemitraan Hukum Lingkungan pada tanggal 18 Agustus 2015 (triwulan ketiga).

4.4 PERAN SERTA MASYARAKAT


4.4.1

LSM

Penanganan permasalahan dan perbaikan lingkungan, bukan semata tanggungjawab pemerintah,


tetapi semua pihak harus ikut memperhatikan dan mengupayakan penanganan permasalahan
lingkungan. Hal ini senada dengan salah satu pasal UU No 32 tahun 2009 bahwa masyarakat
memiliki hak dan kesempatan yang sama dan seluas-luasnya untuk berperan aktif dalam
perlindungan dan pengelolaan lingkungan. Peran masyarakat ini dapat berupa : pengawasan
sosial, pemberian saran, pendapat, usul, keberatan, pengaduan, dan atau penyampaian informasi
dan atau laporan. Pengelolaan lingkungan yang dilakukan oleh masyarakat terbantu dengan
hadirnya Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM bidang lingkungan).
Berdasarkan Tabel UP-6 Buku Data , pada tahun 2015 terdapat 46 LSM yang bergerak di bidag
lingkunga dari 262 LSM yang terdaftar di Kabupaten Bandung. Beberapa LSM tersebut adalah
seperti Forum masyarakat Peduli Banjaran dan Masyarakat Peduli Lingkungan, Gerakan Rakyat
Bandung Selatan, Masyarakat Peduli Lingkungan, Komunitas Masyrakat Peduli Sungai, dan lainlain.
Bahkan berdasarkan Tabel UP-6A, sejak tahun 2011 di Kabupaten Bandung terdapat beberapa
kelompok masyarakat yang peduli terhadap lingkungan dan kearifan lokal, yang hingga saat ini
jumlahnya mencapai 11 ormas/kelompok masyarakat. Beberapa di antaranya adalah Himpunan
Pencinta Alam kalam Langit yang melakukan kegiatan alam terbuka, Pecinta Alam Penelusur
Belantara dengan bidang garapan sosial dan lingkungan hidup, Kelompok tani dan Ternak Gema
Nandjung dengan bidang garapan pertanian dan peternakan, dan lain-lain.

Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

4-35

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

4.4.2

Penghargaan Lingkungan
Berbagai upaya penataan dan perbaikan pengelolaan
lingkungan

terus

dilakukan

Pemerintah

Kabupaten

Bandung, masyarakat serta swasta, sehingga sejumlah


penghargaan lingkungan kembali diperoleh di tahun 2015.
Berdasarkan Tabel UP-7 Buku Data, pada tahun 2015,
Gubernur Jawa Barat dan Kementrian Lingkungan Hidup
telah memberikan penghargaan kepada Pemda Kabupaten
Bandung sebagai Juara 1 Penyusun SLH 2014 Kabupaten/Kota Tingkat Jawa Barat dan Juara Harapan
Penyusun SLH 2014 Kabupaten/Kota Tingkat Nasional. Pemberian Penghargaan-penghargan
tersebut menunjukkan bahwa Pemerintah Kabupaten Bandung memiliki kepedulian yang tinggi
terhadap lingkungan terutama berkaitan dengan pemberian informasi lingkungan Kabupaten
Bandung kepada segenap masyarakat.
PROPER adalah program penilaian peringkat kinerja
Perusahaan yang merupakan salah satu program
unggulan Kementrian Lingkungan Hidup sejak 20 tahun
yang lalu. Kampanye untuk m,endorong ketaatan
terhadap peraturan lingkungan hidup, memperoleh
porsi besar karena Isu lingkungan belum menjadi isu
penting terutama bagi dunia usaha. Di sisi lain,
peraturan-peraturan lingkungan mulai dikembangkan
sehingga memerlukan pijakan untuk memperkuat
posisinya. Sistem Penegakan hukum lingkungan juga
belum berkembang saat itu.
Sehingga strategi
menggandeng media massa dengan mempublikasikan
perusahaan yang mencemari lingkungan (peringkat
HITAM) adalah strategi cerdas untuk mendorong
tingkat kesadaran publik, targetnya adalah menekan
dunia usaha yang mencemari lingkungan. Dalam
perkembangannya pendekatan commdnd and control
yang ditandai dengan pengawasan untuk memastikan
ketaatan
peraturan
telah
diperdebabtkan
keefektifannya. Telah terjadi perubahan pemahaman
tentang karakteristik tantangan lingkungan yang
dihadapi dunia saat ini. Masalah pembuangan limbah
dan emisi dalam skala besar telah dikendalikan atau
peraturan-paraturan tentang pengendaliannya telah
lengkap. Fokus permasalahan telah berpindah dari isu
ketaatan ke isu perbaikan berkesinambungan
(continuous improvement)

Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

Penghargaan lingkungan tidak saja berhasil


didapatkan

beberapa

sekolah

di

Kabupaten

Bandung,

Laporatorium

Lingkungan BPLH Kabupaten Bandung yang


senantiasa membantu dalam program
kegiatan pemantauan dan pengendalian
lingkungan, di tahun 2013 telah berhasil
menjadi

Laboratorium

Lingkungan

Kabupaten terbaik Tingkat Provinsi Jawa


Barat.

Bahkan secara pribadi beberapa

warga Kabupaten Bandung telah berhasil


mendapatkan

Penghargaan

Sertifikat

Program Kampung Iklim yang digagas oleh


Kementrian Lingkungan Hidup.
Berdasarkan Tabel UP-7A, pada tahun
2015,beberapa perusahaan di Kabupaten
Bandung

telah

berhasil

mendapatkan

penghargaan dari Pemerintah Kabupaten


Bandung

sebagai

Pengendalian

industri

Pencemaran

dengan
Terbaik,

4-36

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

diantaranya adalah PT Triputra Textile, PT Fengtay Indonesia Enterprise, PT Gunajaya Sentosa, PT


Panca Mitra dan lain-lain. Bahkan berdasarkan tabel tersebut yang juga mengacu dari Kepmen LH-K
No 180 tahun 2015 terdapat 1 perusahaan di Kabupaten Bandung yang mendapatkan Penghargaan
PROPER Emas yaitu PT Pertamina Geothermal Energy (PGE) Area Kamojang. Penghargaan tersebut
merupakan keberhasilan PGE Area Kamojang dalam meraih Program Penilaian Peringkat Kinerja
Perusahaan dalam Pengelolaan Lingkungan (PROPER) dengan peringkat emas yang kelima kalinya.
PROPER sebagai salah satu mekanisme penilaian kinerja penataan lingkungan dan sosial, telah
mendorong PGE untuk terus mempertahankan pengelolaan lingkungan terbaik dengan
mengembangkan berbagai inovasi baik dari segi pengembangan kegiatan operasional yang ramah
lingkungan, pemanfaatan sumber daya yang optimal, juga mengembangkan inovasi pengembangan
energi terbarukan untuk peningkatan kesejahteraan masyarakat. Hal tersebut sejalan dengan moto
perusahaan Memanfaatkan Energi, Mengembangkan Sinergi, Menguatkan Kemandirian Ekonomi.
Inovasi yang dilakukan antara lain, pengembangan sumber listrik panas bumi skala kecil
yaitu portable turbine berkapasitas 750 watt, dan bladeless turbine dengan kapasitas 3200 watt.
Yakni pemanfaatan energi uap panas bumi dari jalur bleeding untuk penyediaan energi listrik di
sekitar daerah operasional. Ada juga inovasi lampu thermoelectric yang memanfaatkan perbedaan
suhu di sekitar jalur pipa uap untuk diubah menjadi energi listrik alternatif sebagai penerangan
lingkungan. Inovasi ini bahkan mendapatkan penghargaan Satya Lancana Wira Karya dari Presiden
Republik Indonesia.

Gambar 4.22. Penghargaan Proper Emas Ke Lima Kalinya kepada PGE pada 23 November 2015 di Gedung
Bidhakara Jakarta.
Sumber: Website PGE Area Kamojang, 2015

Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

4-37

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Star energy turun peringkat mendapatkan Proper Hijau pada Tahun 2015 ini bersama dengan PT
Indonesia Power. Sedangkan Industri yang mendapat PROPER Biru antara lain PT Perkebunan
Nusantara VIII (Persero) Kebun Malabar, CV Bima jaya dan PT Deliatex Kusuma.

Sesuai Tabel UP-7C, Penghargaan PROPERDA juga telah diterima 29 industri di Kabupaten Bandung
tahun 2015 dengan predikat BIRU. Kegiatan PROPERDA ini diharapkan dapat lebih memacu dan
memicu industri untuk senantiasa melakukan kegiatan industri yang berwawasan lingkungan.

Penghargaan kepada perorangan, kelompok, indtitusi maupun perusahaan telah diterima


masyarakat Kabupaten Bandung sejak tahun 1998, dengan diraihnya Kalpataru dalam bidang
budidaya ikan grasscup oleh Bapak H. Ajin seperti tercantum pada Tabel UP-7B Buku Data.
Kalpataru berikutnya telah diterima oleh Bapak H. Fuad dalam pemanfaatan tanaman sebagai
insektisida alami. Penghargaan-pengahtrgaan ini menjadi pemicu dan pemacu segenap masyarakat
Kabupaten dalam segala lapisan untuk terus berkarya, berbenah diri, memperbaiki dan membangun
lingkungan yang lebih baik.

4.4.3

Kegiatan Penyuluhan, Pelatihan, Workshop,Seminar Lingkungan

Seperti pada tahun-tahun lalu, Pemerintah Kabupaten Bandung sangat gencar melakukan sosialisasi
kepada masyarakat untuk meningkatkan kesadaran dan kepedulian masyarakat akan pentingnya
pengendalian lingkungan. Seperti yang tercantum pada Tabel UP-8 Buku Data, beberapa kegiatan
sosialisasi dalam Program Peningkatan Konservasi Daerah Tangkapan Air dan Sumber-Sumber Air
yang telah dilakukan adalah:

Sosialisasi Konservasi Sumber Daya Air di Desa Pada Mulya Kecamatan Majalaya dengan
peserta 35 orang

Sosialisasi Project Design Document dalam rangka Pelaksanaan Pilot Project ICWRMIP
(Integrated Citarum Water Resources Management Investment Project), dengan peserta 30
orang,

Sosialisasi Pengelolaan Lingkungan Sungai di Desa Wangisagara Kecamatan Majalaya,


dengan peserta 50 orang,

Sosialisasi Program dan Kegiatan Ecovillage Gerakan Citarum Bestari dengan peserta 50
orang,

Sosialisasi Jaringan Kerja Ecovillage Gerakan Citarum Bestari, dengan peserta 100 orang.

Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

4-38

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Kegiatan sosialisasi juga dilakukan dalam rangka meningkatkan peran serta masyarakat dalam
pengendalian lingkungan hidup seperti :

Sosialisasi SBL di SMPN 2 Cileunyi, dengan peserta 70 orang,

Sosialisasi Penilaian SBL Provinsi Jawa Barat Tahun 2015 di SMPN 3 Margahayu, dengan
peserta 95 orang,

Sosialisasi Calon Sekolah Adiwiyata Nasional Tahun 2015 di Ruang Rapat BPLH Kabupaten
Bandung, dengan peserta 40 orang,

Sosialisasi SBL /Adiwiyata, di Bale Sawala Kompleks Pemerintah Kabupaten Bandung, dengan
peserta 65 orang, dan

Sosialisasi Sekolah Adiwiyata, di Bale Sawala Kompleks Pemerintah Kabupaten Bandung,


dengan peserta 65 orang

Sosialisasi Dampak Perubahan Iklim

Sosialisasi Perlindungan dan Pengelolaan Hidup

Sosialisasi Pengelolaan LB3

Peserta Sosialisasi Dampak


Perubahan Iklim

Peserta Sosialisasi
Pengelolaan Limbah B3

Narasumber Sosialisasi
Perlindungan dan
Pengelolaan Lingkungan
Hidup

Gambar 4.23. Pelaksanaan Dokumentasi Pelaksanaan Kegiatan Penyuluhan dan Pengendalian Polusi dan
Pencemaran Tahun 2015
Sumber : BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Materi sosialisasi adalah peraturan perundang-undangan dan kebijakan bidang lingkungan hidup dan
bidang lainnya yang relevan dan teknologi pengendalian pencemaran lingkungan. Narasumber
kegiatan sosialisasi antara lain adalah pejabat dari Kementerian Lingkungan Hidup, Badan
Pengelolaan Lingkungan Hidup Daerah Provinsi Jawa Barat, Balai Pengelolaan Sampah Regional
(BPSR)Dinas Perumahan dan Permukiman Provinsi Jawa Barat, staf pengajar ITB, Lembaga Penelitian
dan tenaga ahli/praktisi lain yang relevan, serta LSM Lingkungan.

Adapun peserta sosialisasi

disesuaikan dengan topik dan materi yang disampaikan dan target yang akan dicapai, yaitu: para

Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

4-39

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

penanggung jawab usaha/kegiatan, pelajar, LSM, dan SKPD pada lingkup Pemerintah Kabupaten
Bandung, termasuk aparat kecamatan/desa.
Sosialisasi yang dilakukan terhadap penanggung jawab usaha/kegiatan pada dasarnya merupakan
bagian dari kegiatan pembinaan. Dengan demikian, secara keseluruhan, bersama-sama dengan
kegiatan pembinaan dan pengawasan yang dilakukan dengan meninjau langsung lokasi
usaha/kegiatan, sosialisasi-sosialisasi tersebut meningkatkan penaatan pengelolaan lingkungan
secara administrasi dan teknis, termasuk kepemilikan dokumen perizinan.
Bedasarkan UP-8A Buku Data, terdapat beberapa kegiatan peran serta kelompok masyarakat dan
swasta terhadap pengelolaan lingkungan di Kabupaten Bandung yang antara lain jkuga melakukan
sosialisasi pengelolaan lingkungan kepada masyarakat, yaitu:
a.

Pertamina Geothermal Energi

Secara kontinu, perusahaan Pertamina Geothermal Energy terus melakukan program-program yang
berkaitan dengan kepedulian terhadap lingkungan. Beberapa yang sudak dlaksanakan adalah:

Program Pengembangan sumber listrik panas bumi skala kecil berkapasitas 750 Watt dan
bladdless turbine dengan kapasitas 3200 Watt, yaitu pemanfaatan energi uap panas bumi
dari jalur bleeding untuk penyediaan energi listrik di sekitar daerah operasional.
Pemanfaatan uap geothermal untuk budidaya anggrek dan pengembangan alat pengering
kopi untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat

Program efisiensi penggunaan sumber daya air melalui antara lain Sosialisasi penghematan
melalui himbauan dan pemasangan stiker

Institusionalisasi Budidaya Jamur Berbasis Masyarakat dengan pemanfaatan gethermal

Gambar 4.24. Budidaya Jamur


Sumber: http://proper.menlh.go.id/portal/filebox/DRKPL%202013%20PERTAMINA%20GEOTHERMAL%20KAMOJANG.pdf

Program Pengembangan Bank Sampah Berbasis Masyarakat

Program Green School

Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

4-40

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Bekerjasama dengan BKSDA melakukan pengembangan Pusat Konservasi Elang Kamojang,


pengembangan Taman Wisata Alam Kawah Kamojang

Gambar 4.25. Konservasi Elang Kamojang


Sumber: http://proper.menlh.go.id/portal/filebox/DRKPL%202013%20PERTAMINA%20GEOTHERMAL%20KAMOJANG.pdf

Program dusun bersih (Dusun Bersih Kamojang) dengan tujuan


- Mengedukasi masyarakat tentang kebersihan dan pengelolaan lingkungan yang baik
- Meningkatkan penghijauan di sekitar lingkungan program
- Pengelolaan sampah menjadi barang bernilai ekonomis (kompos dan daur ulang sampah
kering untuk kerajinan tas, vas bunga, taplak meja, tempat sepatu dll)
- Mendorong partisipasi masyarakat untuk menyukseskan program

Gambar 4.26. Kegiatan dalam Program Kepedulian Lingkungan oleh Pertamina Geothermal Energy
Sumber : Badan Pengendalian Lingkungan Hidup, 2015

Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

4-41

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Pengembangan Desa Wisata Geothermal Kamojang dengan


kegiatan antara lain pengembangan geothermal information
centre sebagai pusat onformasi dan edukasi geothermal,
pengembangan kuliner, pelestarian domba hias (plasma nutfah)

Gambar 4.27. Konsep Pengelolaan Sampah Organik Dalam Program Dusun Bersih
Sumber : Badan Pengendalian Lingkungan Hidup, 2015

Penanaman 36.000 Bibit Kayu Produksi di Dusun Kamojang, Penanaman 10.000 Bibit Kopi
Arabica Bersama LMDH Bukit Monteng & Cibuliran di Kec.Ibun, Penanaman 9.000 Bibit Kayu
Produksi Desa Mekarwangi Kec Ibun, Penanaman 5.100 Bibit Kayu Alam & Kayu Produksi
Bersama TNI (Koramil Paseh & Samarang), Penanaman di WPS Cikaro

Program Pengayaan Populasi Burung.

b. Manajemen Kegiatan Komunitas Elingan/Elemen Lingkungan


Komunitas Elingan adalah kelompok masyarakat yang memiliki konsep mengkaji permasalahan
lingkungan dan menggali potensi masyarakat dalam mengatasi permasalahan sumber daya alam.
Upaya yang dilakukan adalah dengan menyusun pengelolaan kegiatan melalui prinsip-prinsip
Manajemen POACE, melakukan riset partisipatif dan pemetaan swot bersama perwakilan
masyarakat setempat, peningkatan kapasitas masyarakat setempat dalam menjaga dan memelihara
kelestarian SDA, pengelolaan sumber daya masyarakat seempat dalam mengatasi permasalahan
sumber daya alam, merawat, mengawasi dan mengevalasi kegiatan pengelolaan SDA, melalui
metode afektif, kognitif dan pikomotorik.

Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

4-42

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Kegiatan yang dilakukan di tahun 2015 merupakan kegiatan yang berkesinambungan dari tahuntahun sebelumnya,seperti:
1. Aksi konservasi SDA Di Desa Cikawao Kecamatan Pacet Kabupaten Bandung, Wilayah Sungai
Citarum Hulu
2. Sosialisasi Pengelolaan Lingkungan Hidup Partisipatif & Pelembagaan
3. Peningkatan Kapasitas Kelompok Masyarakat Pengelola Lingkungan Hidup
4. Penanaman pohon di sempadan sungai, penanaman hutan rakyat dan lain-lain.

Gambar 4.28. Konservasi SDA Di Desa Cikawao Kec Pacet Wilayah S Citarum Hulu
Sumber : Badan Pengendalian Lingkungan Hidup, 2015

c.

Star Energy

Perusahaan Star Energy melakukan beberapa program sebagai wujud kepedulian terhadap
lingkungan. Program-program tersebut antara lain:

Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

4-43

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 4.29. Kegiatan Revegetasi pada Area PLTP


Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Program revegetasi pada area operasi PLTP dan lahan-lahan kritis di luar area operasi (di lahan
Perhutani atau PTPN)
Program pembibitan kayu endemik Pengalengan di Area Nursey WWS dengan pengadaan fasilitas
pemibibitan dan bibit tanaman pohon kayu endemik, langka dan dilindungi salah satunya sebagai
peninjang program revegetasi.
Melakukan pemetaan terhadap area revegetasi untuk pemantauan keberhasilan program
revegetasi
Kerjasama Penanaman lereng gunung Bedil bersama masyarakat Desa Margamukti
Program pemetaan biodiversity
Inventarisasi Flora dan Fauna dan pembibitan flora dilindungi atau flora endemik
Program pengayaan populasi burung
Kerjasama dengan PTPN untuk pemeliharaan rusa
Penanaman vegetasi (rumput) pada lereng yang terbuka
Kampanye penghematan air seluruh staf

Gambar 4.30. Inventarisasi Fauna di area Pengelolaan PTP


Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015
Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

4-44

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Gambar 4.31. Area pembibitan Tanaman Milik Perusahaan


Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Gambar 4.32. Skema Pengelolaan Limbah Padat di Star Energy Geothermal


Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015
Perusahan mengelola limbah B3 sesuai dengan standar prosedur operasi (standard operating
procedure /SOP) dan peraturan perundangan yang berlaku, yakni:

telah mendapatkan izin tempat penyimpanan sementara (TPS) limbah B3, Keputusan BPMP
atas namaBupati Kabupaten Bandung Nomor 658.31/22/IV/BPMP.

Melengkapi persyaratan kemasan limbah B3 dengan simbol dan label sesuai peraturan yang
berlaku.

Melaporkan pengelolaan limbah Bs setiap tiga bulan ke Kementerian Lingkungan Hidup dan
memberikan salinannya kepada Badan Pengelola Lingkungan Hidup Daerah (BPLHD) Propinsi
Jawa Barat, BPLHD Kabupaten Bandung dan PPLH Regional Jawa.

Limbah B3 yang dominan adalah lumpur pengeboran atau drilling cutting, yang berasal dari kegiatan
pengeboran sumur produksi. Pengelolaan limbah ini dilakukan melalui skema kerja sama dengan

Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

4-45

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

pihak ketiga selaku pemanfaat,yakni pabrik semen, melalui proses co-processing dalam pembuatan
terak semen.

d. PT BUMN Hijau Lestari


Kegiatan penghijauan di Tahun 2015 terus dilakukan antara lain oleh PT BUMN Hijau Lestari yang
telah dan akan menggarap program agroforesty yang berkontribusi terhadap program nasional
penanaman 1 milliar pohon.

e. Yayasan Leuweung Sabilulungan


Sejak bulan November tahun 2013 Yayasan Leuweung Sabilulungan telah melakukan upaya
penghijauan di sepanjang Sungai Citarik tepatnya di desa Haurpugur dan desa Bojongsalam Kec.
Rancaekek Kab. Bandung melalui acara SOSIALISASI DAN BAKTI SOSIAL yang bertema Hijaukan
Kembali Lingkungan dan Amankan Bantaran Sungai Citarum Dengan Melakukan Aksi Penanaman
Pohon di Lahan subur Dan Layak Ditanami. Upaya-upaya penghijauan juga telah dilakukan di lahan
kritis yang ada di Kabupaten Bandung, seperti di Kecamatan Kertasari hingga tahun ini. Lahan kritis
di Kabupten Bandung akan dihutankan kembali melalui gerakan penanaman pohon-pohonan yang
melibatkan seluruh pemangku kepentingan. Sisa lahan kritis yang terdapat di Kabupaten Bandung
selama lima tahun ini ditargetkan akan berkurang dengan penanaman pohon untuk lahan 6.000
hektare per tahunnya, Dan Pada tahun 2015 ini upaya-upaya penghijauan terus dilakukan terutama
di DAS Citarum.

4.5 KELEMBAGAAN
Kualitas lingkungan hidup yang semakin menurun telah mengancam kelangsungan perikehidupan
manusia dan makhluk hidup lainnya sehingga perlu dilakukan perlindungan dan pengelolaan
lingkungan hidup yang sungguh-sungguh dan konsisten oleh semua pemangku kepentingan. Sesuai
dengan UU No 32 tahun 2009, Pemerintah Daerah wajib melakukan perlindungan dan pengelolaan
lingkungan hidup di daerahnya masing-masing.

Untuk lebih menjamin kepastian hukum dan

memberikan perlindungan terhadap hak setiap orang untuk mendapatkan lingkungan hidup yang
sehat maka perlu adanya peraturan perundangan yang mengaturnya. Selain kebutuhan akan
peraturan perundangan yang mengingat setiap warga dan menjamin hak dan kewajibannya dalam
kontribusi perlindungan terhadap lingkungan, maka kepastian / kecukupan anggaran pun menjadi
salah satu syarat keberhasilan pengelolaan lingkungan.

Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

4-46

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

4.5.1

Produk Hukum

Selama tahun 2015 Kabupaten Bandung belum mengeluarkan produk hukum berkaitan dengan
pengelolaan lingkungan seperti tercantum pada Tabel UP-9 Buku Data. Di tahun 2014 dan 2015 ini
ada penggodogan Perda B3 yang rencananya akan diundangkan pada tahun berikutnya.

Untuk menjamin pengelolaan lingkungan hidup di Kabupaten Bandung sesuai dengan koridor yang
semestinya, maka pelaksanaan pengelolaan senantiasa mengacu kepada peraturan lingkungan yang
sudah ada baik di tingkat Kabupaten Bandung maupun peraturan di tingkat Provinsi Jawa Barat dan
nasional. Berdasarkan tabel UP-9A Buku Data, pada tahun-tahun sebelumnya beberapa produk
lingkungan telah ditetapkan seperti :

Peraturan Daerah No 4 tahun 2013 tentang Pengelolaan Air Limbah Domestik.

Peraturan Bupati No 14 tahun 2013 tentang Izin Lingkungan

Peraturan Daerah No 7 Tahun 2010 tentang Pengendalian Pembuangan Air Limbah ke Badan
Air dan Sumber Air

4.5.2

Peraturan Daerah No 21 Tahun 2009 tentang Pengelolaan Persampahan

Anggaran

Dana yang cukup sangat menentukan tingkat keberhasilan suatu program pengelolaan lingkungan.
Begitu pula halnya program-program lingkungan di Kabupaten Bandung sangat bergantung antara
lain pada dana, selain sumber daya manuasia sendiri. Berdasarkan Tabel UP-10 Buku Data, untuk
tahun 2015, BPLH telah mengalokasikan dana APBD Kabupaten Bandung secara rutin untuk
mendukung pencapaian Standar Pelayanan Minimal Lingkungan Hidup. Kegiatan yang mendudkung
penerapan dan pencapaian SPM LH adalah:
A. Pelayanan Pencegahan Pencemaran Air yang terdiri dari:
o

Pemantauan kualitas lingkungan

Penyuluhan dan Pengendalian polusi dan Pencemaran

Pengujian Kadar Polusi Limbah Padat dan Limbah cair

B. Pelayanan Pencegahan Pencemaran Udara dari sumber tidak bergerak


o

Pemantauan Kualitas Lingkungan

Penyuluhan dan Pengendalian Polusi dan Pencemaran

Pengujian Emisi/Polusi Udara akibat Aktivitas Industri

C. Pelayanan Penyediaan informasi Status Kerusakan Lahan dan / Tanah untuk Produksi
Biomassa
Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan
Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

4-47

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

D. Pelayanan Tindak Lanjut Pengaduan Masyarakat Akibat adanya Dugaan Pencemaran


dan / atau perusakan Lingkungan Hidup

Besar anggaran untuk masing-masing pelayanan diilustrasikan pada Gambar 4.32 berikut. Anggaran
paling besar dialokasikan untuk Program Pencegahan Pencemaran Air yang besarnya mencapai
Rp.2.596.353.000,00.

Gambar 4.33. Anggaran Pengelolaan Lingkungan Hidup BPLH


Sumber : Badan Pengendalian Lingkungan Hidup, 2013
Terdapat peningkatan anggaran dari tahun lalu untuk memenuhi standar pelayanan minimal, untuk
keempat bidang yaitu pencemarahan pencemaran air, pencegahan pencemaran udara sumber tidak
bergerak, pelayanan tindak lanjut pengaduan masyarakat akibat adanya dugaan pencemaran. Dan
Bidang penyediaan informasi status kerusakan lahan dan / atau tanah untuk produk biomassa

Sementara itu jumlah total anggaran kegiatan pengelolaan lingkungan hidup Bidang Pengendalian
Pencemaran tahun 2015 sebesar Rp 7.359.004.061 yang keseluruhannya berasal dari APBD
Kabupaten Bandung. Anggaran tersebut terbagi ke dalam 6 program yaitu :
a.

Program Pelayanan Administrasi Kantor

b.

Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

c.

Program Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan

d.

Pengendalian Pencemaran dan Perusakan Lingkungan Hidup

e.

Program Peningkatan Kualitas dan akses Informasi Sumber Daya Alam dan Lingkungan Hidup

f.

Program Peningkatan Pengendalian Polusi

Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

4-48

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Dibandingkan anggaran tahun-tahun sebelumnya, besarnya anggaran di tahun 2015 cenderung


meningkat Peningkatan besar anggaran untuk program pengelolaan dan pengendalian lingkungan
antara lain merupakan wujud tanggung jawab Pemerintah Kabupaten Bandung dalam pengelolaan
dan pengendalian pencemaran dan kerusakan lingkungan. Gambar 4.33 berikut mengilusterasikan
perbandingan anggaran bidang pengendalian pencemaran tahun 2012 - 2015.

Gambar 4.34. Perbandingan Anggaran Pengelolaan Lingkungan BPLH Tahun 2012-2015


Sumber: BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Sebagai gambaran, alokasi anggaran untuk mengelola lingkungan hidup di Kabupaten Bandung
melalui beberapa SKPD terkait, pada tahun 2014 mencapai Rp.79.927.409.952,00 seperti tercantum
pada Tabel UP-10B. Jumlah ini jauh lebih banyak daripada yang dialokasikan pada tahun 2013 yang
besarnya RP. 17.902.653.800,00.

4.5.3

Personil Pengelola Lingkungan

Berdasarkan Perda Kabupaten Bandung Nonor 21 Tahun 2007 tentang Pembentukan Organisasi
Lembaga Teknis Daerah, Pemerintah Kabupaten Bandung telah menugaskan BPLH (Badan
Pengendalian Lingkungan Hidup) untuk memimpin, mengatur, membina, mengendalikan,
mengkoordinasikan dan merumuskan serta mempertanggungjawabkan kebijakan teknis penyusunan
dan pelaksanaan kebijakan daerah yang bersifat spesifik di bidang pembinaan, pelayanan dan
pengelolaan pengendalian lingkungan hidup. Untuk menyelenggarakan tugas pokok tersebut, Badan
Pengendalian Lingkungan Hidup mempunyai fungsi:
Perumusan kebijakan teknis sesuai dengan lingkup tugasnya.
Pemberian dukungan atas penyelenggaraan pemerintahan daerah sesuai dengan lingkup

Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

4-49

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

tugasnya
Pembinaan dan pelaksanaan tugas sesuai dengan lingkup tugasnya
Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh bupati sesuai dengan tugas fungsinya.

Kualitas pengelola lingkungan hidup sangat menunjang keberhasilan pengelolaan lingkungan hidup
suatu daerah. Dalam peraturan yang sama, pengelolaan lingkungan hidup Kabupaten Bandung
diserahkan kepada Badan Pengendalian Lingkungan Hidup terdiri yang memiliki struktur organisasi
sebagai berikuti :

Kepala Badan

Sekretariat, membawahkan :
Sub Bagian Penyusunan Program
Sub Bagian Umum dan Kepegawaian
Sub Bagian Keuangan

Bidang Tata Lingkungan, membawahkan :


Sub Bidang Penerapan Manajemen Lingkungan
Sub Bidang Analisis Dampak Lingkungan

Bidang Pengendalian Pencemaran Lingkungan, membawahkan :


Sub Bidang Pengendalian Pencemaran Air dan Udara.
Sub Bidang Pengendalian Pencemaran Limbah Padat dan B3

Bidang Konservasi dan Pengendalian Kerusakan Lingkungan, membawahkan :


Sub Bidang Konservasi Sumber Daya Alam.
Sub Bidang Pengendalian Kerusakan Lahan.

Bidang Penegakan Hukum dan Kemitraan Lingkungan, membawahkan :


Sub Bidang Penegakan Hukum Lingkungan
Sub Bidang Kemitraan Lingkungan

UPT Laboratatorium Lingkungan, membawahkan :


Sub Bagian Tata Usaha

Kelompok Jabatan Fungsional

Struktur organisasi Badan Pengendalian Lingkungan Hidup kabupaten Bandung dapat dilihat pada
Gambar 4.35 berikut:

Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

4-50

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Kepala Subbidang
Pengendalian Limbah
Padat dan B3
Gambar 4.35. Struktur Organisasi BPLH Kabupaten Bandung 2015
Sumber : BPLH Kabupaten Bandung, 2015

Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Kabupaten Bandung 2015

4-51

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

Berdasarkan Tabel UP-11 Buku Data, pegawai Badan Pengendalian Lingkungan Hidup Kabupaten
Bandung tahun 2015 berjumlah 63 orang, sama dengan jumlah pegawai tahun 2014. Persentase
jumlah pegawai laki-laki dan perempuan cukup seimbang yaitu laki-laki 56% dan perempuan
sebanyak 44%. Formasi pegawai berdasarkan jenjang pendidikan di Badan Pengendalian Lingkungan
Hidup Kabupaten Bandung didominasi oleh jenjang Sarjana strata 1 dan SLTA. Komposisi ini harus
diubah sedemikian hingga mayoritas berjenjang S1. Upaya yang perlu dilakukan adalah upgrade
pegawai / memberi kesempatan pegawai jenjang SLTA untuk melanjutkan pendidikannya terutama
untuk

program studi yang berhubungan dengan pengelolaan lingkungan dan pengendalian

pencemaran dan kerusakan lingkungan. Jumlah sarjana strata 2 cukup banyak dan menjadi potensi
yang sangat baik mengingat Badan ini merupakan instansi teknis yang melakukan pengelolaan dan
pengendalian lingkungan hidup sehingga diharapkan pegawai tersebut mampu menyelesaikan
permasalahan teknis lingkungan hidup yang semakin lama semakin kompleks. Rincian jenjang
pendidikan adalah jenjang S2 8 orang, S1 ada 24 orang , D1/D3 /D4 ada 6 orang dan setingkat
SLTA ada 25 orang.
Berdasarkan Tabel UP-12 Buku Data, komposisi pegawai berdasarkan jumlah staf fungsional di BPLH
Kabupaten Bandung didominasi oleh Jabatan fungsional III yang jumlahnya 34, Golongan II 22 orang,
Golongan IV 7 orang. Dari 63 orang pegawai yang ada, sebanyakr 100% telah mengikuti Diklat-diklat
Teknis Pengelolaan Lingkungan Hidup sehingga diharapkan tugas dan fungsi pengelolaan lingkungan
dapat diemban dengan lebih optimal dan 18 orang mengikuti diklat kepemimpinan (Tabel UP-12A).
Namun begitu mengingat begitu banyaknya permasalahan lingkungan dan makin kompleksnya
kualitas masalah yang ada perlu dukungan sumber daya manusia baru yang cakap di bidang
pengelolaan dan pengendalian pencemaran dan kerusakan lingkungan.

Bab 4 Upaya Pengelolaan Lingkungan


Status Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Bandung 2015

4-52

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

DAFTAR PUSTAKA
STATUS LINGKUNGAN HIDUP KABUPATEN BANDUNG 2015

DP-0

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

BPLH, 2015, Laporan Kinerja Pembangunan, Pemerintah Kabupaten Bandung


BPLH, 2014, Laporan Akhir Kajian Inventarisasi GRK Kota Tangerang, Pemerintah
Kota Tangerang.
Cunningham, Saigo,2001, Environmental Science, Mc Graw Hill
Dinas Pertanian, Perkebunan dan Kehutanan, 2015, Laporan Evaluasi Renja
TriwulanI Tahun 2015, Kabupaten Bandung
Dinas

Pertanian,

Perkebunan

dan

Kehutanan,

2015,

Laporan

Kinerja

Pembangunan, Pemerintah Kabupaten Bandung


KPH Bandung Selatan, 2015, Dokumen Lingkungan Hidup Semester 2 tahun 2015
Kementrian

Lingkungan

Hidup,

2009,

Pedoman

Penyusunan

SLHD

Kabupaten/Kota
Kementrian Lingkungan Hidup, 2014, Pedoman Penyusunan Status Lingkungan
Hidup Daerah 2013,versi Penyempurnaan Tahun 2014.
Mubiarti, Endah, 1998, Dinamika Populasi Bakteri Tanah Dalam Penyisihan CO
Melalui Proses Biofiltrasi Dengan Media Topsoil (Andosol Lembang), Tesis Teknik
Lingkungan, ITB
Permen LH no 5 Tahun 2014 tentang Baku Mutu Air Limbah
PP RI No 41Tahun 1999 tentang Pengendalian Pencemaran Udara
PP No 7 Tahun 1999 tentang Pengawetan Tumbuhan dan Satwa Liar
PP No 82 Tahun 2001 tentang PKA dan PPA
Website BPLHD Provinsi Jawa Barat
Website Cita Citarum, 2015
Website ESDM Provinsi Jawa Barat

DAFTAR PUSTAKA
STATUS LINGKUNGAN HIDUP KABUPATEN BANDUNG 2015

DP-1

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

LAMPIRAN
STATUS LINGKUNGAN HIDUP KABUPATEN BANDUNG 2015

L-0

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

LAMPIRAN
STATUS LINGKUNGAN HIDUP KABUPATEN BANDUNG 2015

L-1

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

LAMPIRAN
STATUS LINGKUNGAN HIDUP KABUPATEN BANDUNG 2015

L-2

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

LAMPIRAN
STATUS LINGKUNGAN HIDUP KABUPATEN BANDUNG 2015

L-3

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

LAMPIRAN
STATUS LINGKUNGAN HIDUP KABUPATEN BANDUNG 2015

L-4

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

LAMPIRAN
STATUS LINGKUNGAN HIDUP KABUPATEN BANDUNG 2015

L-5

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

LAMPIRAN
STATUS LINGKUNGAN HIDUP KABUPATEN BANDUNG 2015

L-6

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

LAMPIRAN
STATUS LINGKUNGAN HIDUP KABUPATEN BANDUNG 2015

L-7

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

LAMPIRAN
STATUS LINGKUNGAN HIDUP KABUPATEN BANDUNG 2015

L-8

Pemerintah Kabupaten Bandung


Badan Pengendalian Lingkungan Hidup

LAMPIRAN
STATUS LINGKUNGAN HIDUP KABUPATEN BANDUNG 2015

L-9

PEMERINTAH KABUPATEN BANDUNG


PROVINSI JAWA BARAT

Anda mungkin juga menyukai