Anda di halaman 1dari 48

BAB 5

PROYEKSI
Bagian ini menguraikan keselarasan antara pertumbuhan
penduduk dengan peningkatan kebutuhan air bersih yang KEBUTUHAN AIR
diproyeksikan secara statistik dan diarahkan pengembangannya
di wilayah pelayanan sesuai dengan rencana pemanfaatan ruang
Kota Sungai Penuh yang tertuang dalam RTRW Kota Sungai
Penuh

Bab 5 Proyeksi Kebutuhan Air

Review Rencana Induk Sistem Penyediaan Air Minum (RI SPAM)


Kota Sungai Penuh
LAPORAN AKHIR
Review Rencana Induk Sistem Penyediaan Air Minum (RISPAM) Kota Sungai
Penuh

5.1 Rencana Pemanfaatan Ruang

Rencana struktur ruang wilayah kota/kabupaten merupakan kerangka tata ruang wilayah kota
yang tersusun secara hierarki yang terdiri atas pusat-pusat kegiatan yang dihubungkan oleh
sistem jaringan prasarana wilayah. Sistem jaringan prasarana wilayah meliputi sistem prasarana
transportasi, energi, telekomunikasi, dan sumber daya air yang mengintegrasikannya dan
memberikan layanan bagi fungsi kegiatan yang ada di wilayah kota.
Rencana struktur ruang berfungsi sebagai arahan pembentuk sistem pusat–pusat kegiatan;
arahan dalam perletakan jaringan prasarana wilayah kota sesuai dengan fungsi jaringannya dan
menunjang keterkaitan antar pusat–pusat pelayanan kota; serta sebagai dasar penyusunan
indikasi program utama jangka menengah lima tahunan untuk 20 (dua puluh) tahun ke depan.
Penyusunan rencana struktur wilayah kota dirumuskan dengan mempertimbangkan kriteria :
a) Memperhatikan rencana struktur wilayah kabupaten/kota yang berbatasan;
b) Jelas, realistis, dan dapat diimplementasikan dalam jangka waktu perencanaan pada
wilayah kota bersangkutan;
c) Penentuan pusat–pusat pelayanan di dalam struktur ruang kota harus berhierarki dan
tersebar secara proporsional di dalam ruang kota serta saling terkait menjadi satu kesatuan
sistem;
d) Sistem jaringan prasarana kota dibentuk oleh sistem jaringan transportasi sebagai sistem
jaringan prasarana utama dan dilengkapi dengan jaringan prasarana lainnya.
Rencana struktur ruang kota mengandung kerangka sistem pusat – pusat pelayanan kegiatan
kota yang berhierarki dan saling berhubungan satu sama lainnya oleh sistem jaringan prasarana
wilayah kota. Pusat pelayanan di wilayah kota yang dimaksud merupakan pusat pelayanan
sosial, ekonomi, dan/atau administrasi masyarakat yang melayani wilayah kota dan regional.
Rencana struktur ruang Kota Sungai Penuh terdiri atas pusat pelayanan kota, sub pusat
pelayanan kota, serta pusat lingkungan.

5.1.1 Pusat Pelayanan Kota


Pusat pelayanan kota yaitu fungsi kota dengan pelayanan skala kota dan wilayah yang
merupakan suatu pusat layanan yang memiliki wilayah pelayanan satu kota ataupun wilayah
regional yang lebih luas. Pusat pelayanan kota dikembangkan berdasarkan pada aspek strategis
lokasi, konektivitasnya terhadap jaringan jalan, potensi eksisting, serta mendukung peran/fungsi
Kota Sungai Penuh berdasarkan kebijakan tata ruang pada skala yang lebih tinggi, yakni RTRW
Provinsi Jambi dan RTRWN.
Pusat pelayanan Kota Sungai Penuh berada di Kecamatan Sungai Penuh dan akan
dikembangkan pada kawasan yang meliputi Desa Gedang, Desa Sumur Anyir, Desa Aur Duri,
Kelurahan Pasar Sungai Penuh, Desa Talang Lindung, Desa Karya Bakti, Kelurahan Sungai
Penuh, Desa Pelayang Raya, sebagian Kelurahan Pondok Tinggi, Desa Permanti, Desa Pasar
Baru, Desa Pondok Agung dan Desa Amar Sakti.
Fungsi pusat pelayanan Kota Sungai Penuh berupa pelayanan skala kota dan wilayah, yang
terdiri dari :
1. Pusat pemerintahan kota.

Bab 5 Halaman | 1
LAPORAN AKHIR
Review Rencana Induk Sistem Penyediaan Air Minum (RISPAM) Kota Sungai
Penuh

2. Pusat perdagangan dan jasa yang melayani Kota Sungai Penuh, Kabupaten Kerinci,
Sebagian Kabupaten Pesisir Selatan (Provinsi Sumatera Barat) serta sebagian wilayah
Kabupaten Muko-muko (Provinsi Bengkulu).
3. Pusat pelayanan kesehatan umum dan khusus skala kota.
4. Pusat permukiman perkotaan.

5.1.2 Sub Pusat Pelayanan Kota


Sub pusat pelayanan kota ialah pusat pelayanan yang ditentukan untuk melayani sub wilayah
kota. Dalam penentuannya juga memperhatikan aspek strategis fungsi pusat pelayanan bagi
skala kota maupun regional, aksesibilitas pada jaringan prasarana, potensi eksisting, serta
keterkaitan dengan pusat pelayanan kota. Kota Sungai Penuh direncanakan memiliki 4 (empat)
sub pusat pelayanan, mencakup Sub Pusat Pelayanan Tanah Kampung, Hamparan Rawang,
Pesisir Bukit, dan Kumun Debai.

1. Sub Pusat Pelayanan Tanah Kampung


Sub pusat ini berkedudukan di Koto Panap Kecamatan Tanah Kampung, yang merupakan
konsentrasi sarana pemerintahan kecamatan dan sarana sosial kecamatan lainnya.
Lokasinya adalah pada rencana pengembangan jalan kolektor di kecamatan tersebut, yang
diarahkan untuk memiliki keterkaitan fungsional pendukung terhadap kegiatan kawasan
strategis industri kecil. Fungsi yang diarahkan pada Kawasan Tanah Kampung adalah sebagai
berikut :
 Pusat Olahraga Kota.
 Pusat Pemerintahan Kecamatan
 Pusat Perdagangan dan Jasa Kecamatan
 Pusat Permukiman
 Pusat Pelayanan Umum dan Sosial.
 Ruang Terbuka Hijau rekreasi.
 Industri Pandai Besi
 Sebagai Kawasan Konservasi Resapan Air
2. Sub Pusat Pelayanan Hamparan Rawang
Sub pusat ini berkedudukan di Desa Simpang Tiga, Kecamatan Hamparan Rawang.
Perkembangan kegiatan perdagangan dan jasa pada ruas jalan arteri dan kolektor di
sekitarnya merupakan justifikasi keberadaannya yang juga mulai didekati pertumbuhan
permukiman. Kawasan ini juga diarahkan untuk memiliki keterkaitan fungsional pendukung
terhadap kegiatan kawasan strategis kota. Fungsi yang diarahkan pada Kawasan Hamparan
Rawang adalah sebagai berikut :
 Pusat Kegiatan Pertanian dan Perikanan
 Pusat Pemerintahan Kecamatan
 Pusat Perdagangan dan Jasa skala kecamatan
 Pusat Permukiman
 Pusat Pelayanan Umum dan Sosial.
 Pusat Industri Kerajinan Kecil/Anyaman
 RTH Rekreasi Skala Sub Wilayah Kota

Bab 5 Halaman | 2
LAPORAN AKHIR
Review Rencana Induk Sistem Penyediaan Air Minum (RISPAM) Kota Sungai
Penuh

 Sebagai Kawasan Konservasi Resapan Air


3. Sub Pusat Pelayanan Pesisir Bukit
Sub pusat ini berkedudukan di Desa Sungai Liuk, Kecamatan Pesisir Bukit. Terdapat
beberapa justifikasi terhadap penentuan sub pusat ini, yakni adanya sentra industri
makanan dan sentra industri kopi bubuk, pusat kawasan lindung yang memberikan kawasan
lindung bawahannya, dan dilalui oleh jaringan jalan kolektor Primer (Jalan ke Padang via
Solok). Fungsi yang diarahkan pada Kawasan Pesisir Bukit adalah sebagai berikut :
 Pusat Pendidikan Tinggi
 Pusat Pemerintahan Kecamatan
 Pusat Perdagangan dan Jasa skala Kecamatan
 Pusat Permukiman
 Pusat Pelayanan Umum dan Sosial.
 Pusat industri kecil dan menengah
 Ruang Terbuka Hijau rekreasi.
 Kawasan cagar Budaya dan Suaka Alam
4. Sub Pusat Pelayanan Kumun Debai
Sub pusat ini berkedudukan di Desa Kumun Mudik, Kecamatan Kumun Debai. Terdapat
beberapa justifikasi terhadap penentuan sub pusat ini yakni rencana kawasan agropolitan
dan industri Kota Sungai Penuh, serta terhubungkan dengan jaringan kolektor primer Kota
Sungai Penuh (Jaringan Jalan Strategis Nasional). Fungsi yang diarahkan pada Kawasan
Kumun Debai adalah sebagai berikut :
 Pusat Pengembangan Agropolitan
 Pusat Pemerintahan Kecamatan
 Pusat Perdagangan dan Jasa skala Kecamatan
 Pusat Permukiman
 Pusat Pelayanan Umum dan Sosial.
 Kawasan Agroindustri/agrobisnis
 RTH Rekreasi Skala Sub Wilayah Kota
 Kawasan Cagar Budaya dan Suaka Alam
 Balai Latihan Kerja
 Sebagai Kawasan Konservasi Resapan Air

5.1.3 Pusat Lingkungan


Pusat Lingkungan merupakan pusat pelayanan untuk melayani kegiatan dengan skala wilayah
lingkungan kota. Dasar pertimbangan pemilihan lokasi pusat lingkungan adalah kesesuaian
dengan potensi eksisting dan mencakup pelayanan tingkat wilayah kelurahan dan sekitarnya
serta memiliki posisi yang strategis. Dengan demikian lokasi kedudukan kantor kelurahan/desa
diarahkan untuk menjadi pusat lingkungan mencakup pelayanan sosial dasar serta memiliki
ruang terbuka (hijau maupun non hijau) sebagai pengikat lingkungan.
Fungsi yang diarahkan pada pusat pelayanan unit lingkungan adalah fasilitas-fasilitas
lingkungan untuk melayani kawasan permukiman antara lain :
 Pendidikan tingkat dasar;
 Kesehatan : balai pengobatan;

Bab 5 Halaman | 3
LAPORAN AKHIR
Review Rencana Induk Sistem Penyediaan Air Minum (RISPAM) Kota Sungai
Penuh

 Ruang Terbuka Hijau dalam bentuk taman lingkungan / olahraga lingkungan;


 Fasilitas peribadatan skala lingkungan;
 Fasilitas perdagangan skala lingkungan.
Berikut adalah rencana penyediaan pusat lingkungan Kota Sungai Penuh :
1. Kecamatan Sungai Penuh, dengan 3 Pusat Lingkungan, yakni : Desa Sungai Ning, Desa Sungai
Jernih dan Talang Lindung.
2. Kecamatan Tanah Kampung, dengan 3 Pusat Lingkungan, yakni : Desa Koto Padang, Desa
Koto Dumo dan Desa Koto Pudung.
3. Kecamatan Hamparan Rawang, dengan 3 Pusat lingkungan, yakni : Desa Koto Dian, Desa
Paling Serumpun, dan Desa Tanjung Muda.
5. Kecamatan Pesisir Bukit, dengan 3 pusat lingkungan, yakni : Desa Koto Bento, Desa
Seberang dan Desa Diujung Sakti.
6. Kecamatan Kumun Debai, dengan 3 Pusat Lingkungan, yakni : Desa Debai, Desa Muara Jaya
dan Desa Renah Kayu Embun.
Tabel 5-1 Rencana Sistem Pusat Pelayanan Kota Sungai Penuh

No. Skala Pelayanan Fungsi Pelayanan Lokasi Fasilitas Utama


1 Pusat Perdagangan dan  Gedang,  Pasar Retail,
Pelayanan Kota Jasa Desa  Kel. Pasar Sungai  pertokoan.
 Penuh  Pergudangan,
 Desa Pasar Baru  Perkantoran
 Desa Lawang Swasta
 Agung
 Kel. Dusun Baru
 Desa Koto Tinggi
Transportasi  Kec. Sungai  Terminal Tipe A
Penuh,  Terminal Barang
 Kel. Pasar Sungai  Terminal Tipe C
Penuh
Pemerintahan  Kota Desa Aur Duri  Kantor Walikota
 Kota Sungai Penuh  Kantor DPRD
 Desa Karya Bakti  Kantor SKPD
 Kantor Instansi
Pendidikan dan  Kec. Pesisir Bukit Perguruan Tinggi
Pelatihan  Kec. Sungai Penuh dan Pusat Pelatihan
Kesehatan Desa  Koto Renah  Rumah Sakit
 Kel. Pasar Sungai Umum
Penuh  Rumah Sakit Militer
 Kec Sungai Penuh  Rumah Sakit
Khusus
Permukiman  Seluruh Desa/Kel  Sarana
Perkotaan Kec.Sungai Penuh Permukiman
Kecuali Desa
Sungai Jernih,
Desa Talang
Lindung dan Desa
Sungai Ning

Bab 5 Halaman | 4
LAPORAN AKHIR
Review Rencana Induk Sistem Penyediaan Air Minum (RISPAM) Kota Sungai
Penuh

No. Skala Pelayanan Fungsi Pelayanan Lokasi Fasilitas Utama

Rekreasi dan Wisata Kota S. penuh  Hotel dan Restoran


 Taman Kota
2 Sub Pusat  Pelayanan Umum  Tanah Kampung  Olah raga
Pelayanan Kota dan  Hamparan Rawang  Pertanian dan
 Sosial  Pesisir Bukit perikanan
 Kumun Debai  Pendidikan Tinggi
 Agropolitran
 Pasar
Kecamatan/Pertok
oan
 SLTA
 Balai serba guna
 Puskesmas
 Peribadatan
 Kantor polsek
3 Pusat Pelayanan lokal dan  Desa Sungai Ning,  Pasar Lingkungan
Lingkungan beberapa desa  Desa Sungai  SLTP dan Sekolah
Jernih, Dasar
 Desa Talang  Balai Pengobatan
Lindung  Taman Lingkungan
 Desa Koto Padang  Mesjid Lingkungan
 Desa Koto Dumo
 Desa Koto Pudung
 Desa Paling
Serumpun
 Desa Koto Dian
 Desa Tanjung
Muda
 Desa Koto Bento,
 Desa Seberang
 Desa Diujung
Sakti.
 Desa Debai,
 Desa Muara Jaya
 Desa Renah Kayu
Embun.

Sumber : RTRW Kota Sungai Penuh, 2011 - 2031

Bab 5 Halaman | 5
LAPORAN AKHIR
Review Rencana Induk Sistem Penyediaan Air Minum (RISPAM) Kota Sungai
Penuh

Gambar 5-1 Rencana Sistem Pusat Pelayanan Kota Sungai Penuh


Sumber : RTRW Kota Sungai Penuh, 2011 – 2031

Gambar 5-2 Peta Rencana Struktur Kota Sungai Penuh

Bab 5 Halaman | 6
LAPORAN AKHIR
Review Rencana Induk Sistem Penyediaan Air Minum (RISPAM) Kota Sungai
Penuh

Sumber : RTRW Kota Sungai Penuh, 2011 - 2031


Berdasarkan kajian Penyusunan Rencana Detail Tata Ruang dan Peraturan Zonasi Kota Sungai
Penuh, wilayah perencanaan RDTR dan peraturan zonasi mencakup Bagian Wilayah Perkotaan
(BWP) yang delineasinya didasarkan pada salah satu kriteria :
a) wilayah administrasi;
b) kawasan fungsional, seperti bagian wilayah kota/subwilayah kota;
c) bagian dari wilayah kota yang memiliki ciri perkotaan;
d) kawasan strategis kota yang memiliki ciri kawasan perkotaan; dan/atau
e) bagian dari wilayah kabupaten/kota yang berupa kawasan pedesaan dan direncanakan
menjadi kawasan perkotaan.
Berdasarkan hasil analisis maupun pertimbangan arahan pemanfaatan rencana pola ruang
dalam RTRW Kota Sungai Penuh, sebaran (permukiman) penduduk diarahkan ke bagian utara
BWP, yaitu di sekitar Kelurahan Dusun Baru, serta di Desa Koto Renah dan Koto Tinggi di
Kecamatan Pesisir Bukit yang masih merupakan deliniasi wilayah BWP Pusat Kota.
Untuk menjaga fungsi hutan lindung, permukiman penduduk ke arah barat harus dibatasi secara
ketat karena kondisi eksisting saat ini sudah terjadi pembangunan perumahan sprawl mendekati
kawasan lindung TNKS. Sementara ke arah timur BWP, terdapat area sawah yang cukup luas
namun sebagian fungsinya tetap dipertahankan sebagai zona pertanian lahan basah dan
sejumlah area akan dijadikan zona wisata hingga dibatasi oleh jalan lingkar dalam.
Dengan kata lain, dalam jangka waktu 20 tahun perencanan, luas wilayah yang direncanakan
sebagai area penambahan pemukiman penduduk ke arah utara dirasa cukup, sehingga belum
perlu adanya arahan pengembangan sebaran penduduk ke arah barat yang berimplikasi pada
konversi lahan pertanian sawah.
Tabel 5-2 Hirarki Sistem Pelayanan di Kota Sungai Penuh

Hirarki Peran Lokasi Proyeksi Penduduk Rencana


Skala Pelayanan
Pelayanan BWP BWP Tahun 2033 Cakupan
100.00 –
Pusat Pusat Kota dan BWP Pusat Kota
53.275 jiwa 120.000
Pelayanan Kota Pusat BWP Sungai Penuh
penduduk
BWP Tanah
8.258 jiwa
Sub Pusat Kampung
Pelayanan Kota Sub Pusat Kota BWP Hamparan 10.000-20.00
16.382 jiwa
atau Pusat dan Pusat BWP Rawang penduduk
Kecamatan BWP Pesisir Bukit 14.625 jiwa
BWP Kumun Debai 9.747 jiwa
Sub Pusat BWP
Pusat Beberapa
/ Pusat 1.000-5.000
Pelayanan Skala desa/kelurahan per -
Lingkungan penduduk
Kelurahan BWP
Kota
Pusat Pusat Beberapa RW pada
100-500
Pelayanan Skala Lingkungan masing -masing -
penduduk
RW BWP kelurahan
Sumber : RDTR dan Peraturan Zonasi Kota Sungai Penuh, 2013 - 2033

Setiap BWP terdiri atas Sub BWP yang ditetapkan dengan mempertimbangkan morfologi BWP;
keserasian dan keterpaduan fungsi BWP; dan jangkauan dan batasan pelayanan untuk

Bab 5 Halaman | 7
LAPORAN AKHIR
Review Rencana Induk Sistem Penyediaan Air Minum (RISPAM) Kota Sungai
Penuh

keseluruhan BWP dengan memperhatikan rencana struktur ruang dalam RTRW. Wilayah
Perencanaan RDTR dan Peraturan Zonasi Pusat Pelayanan Kota Sungai Penuh mencakup 8
Kecamatan di Kota Sungai Penuh yang dibagi ke dalam 5 Bagian Wilayah Perkotaan (BWP)
seperti terlihat pada Gambar 5-3 berikut.

Gambar 5-3 Peta Rencana BWP Kota Sungai Penuh


Sumber : RDTR dan Peraturan Zonasi

5.2 Rencana Daerah Pelayanan

Dari data PDAM Tirta Khayangan Kota Sungai Penuh diperoleh data bahwa daerah pelayanan
Sistem Penyediaan Air Minum Kota Sungai Penuh hingga tahun 2018 sudah mencakup seluruh
wilayah administratif Kota Sungai Penuh di 8 Kecamatan, akan tetapi ada beberapa wilayah
kelurahan yang masih sangat rendah tingkat pelayanannya. Hal ini diakibatkan oleh
keterbatasan air bersih yang mampu didistribusikan oleh PDAM Tirta Khayangan Kota Sungai
Penuh, akibat dari kehilangan tekanan dan kekurangan debit air produksi dari sumber Sungai
Ampuh, Hamparan Rawang, Kumun Debai dan Tanah Kampung.
Daerah pelayanan PDAM Tirta Khayangan Kota Sungai Penuh di tingkat desa/kelurahan yang
terdapat di 8 kecamatan yang sudah dan belum mempunyai pelayanan sistem penyediaan air
minum, ditunjukkan pada Tabel 5-3 dan Gambar 5-4 berikut dibawah ini:

Bab 5 Halaman | 8
LAPORAN AKHIR
Review Rencana Induk Sistem Penyediaan Air Minum (RISPAM) Kota Sungai Penuh

Tabel 5-3 Data Pelanggan Daerah Pelayanan PDAM Tirta Khayangan Kota Sungai Penuh Per Desember 2017

OLEH PDAM TIRTA


JUMLAH PENDUDUK
N N NAMA DESA/ KHAYANGAN
KECAMATAN
O O KELURAHAN TERLAYAN TIDAK TERLAYANI PERSENTAS
KK JIWA
I TERLAYANI KK JIWA E

1 Koto Lebu √ - 175 786 119 476 68,1%


2 Sungai Jernih √ - 214 965 48 192 22,4%
3 Karya Bakti √ - 503 2.265 377 1.508 74,9%
4 Aur Duri √ - 521 2.346 301 1.204 57,7%
I PONDOK TINGGI
5 Pondok Agung √ - 412 1.855 274 1.096 66,5%
6 Lawang Agung √ - 636 2.863 355 1.420 55,8%
7 Permanti √ - 341 1.535 192 768 56,3%
8 Kel. Pondok Tinggi √ - 627 2.820 379 1.516 60,5%
9 Pasar Baru √ - 351 1.404 292 1.168 83,2%
9 3.781 16.839 2.337 9.348 61,81%

1 Pelayang Raya √ - 709 2.834 461 1.844 65,1%


2 Talang Lindung - √ 213 852 0 0 0,0%
II SUNGAI BUNGKAL
3 Sungai Ning - √ 202 808 0 0 0,0%
4 Koto Tinggi √ - 557 2.229 281 1.124 50,4%
5 Kel. Dusun Baru √ - 795 3.179 479 1.916 60,3%
5 2.476 9.902 1.221 4.884 49%

1 Koto Limau Manis √ - 298,5 1.194 194 776 65,0%


2 Koto Baru √ - 541,75 2.167 268 1.072 49,5%
III KOTO BARU 3 Kampung Tengah √ - 316,5 1.266 132 528 41,7%
4 Srimenanti √ - 246,75 987 234 936 94,8%
5 Permai Indah √ - 219,75 879 115 460 52,3%
6 Dujung Sakti √ - 372,25 1.489 267 1.068 71,7%

Bab 5 Halaman | 9
LAPORAN AKHIR
Review Rencana Induk Sistem Penyediaan Air Minum (RISPAM) Kota Sungai Penuh

OLEH PDAM TIRTA


JUMLAH PENDUDUK
N N NAMA DESA/ KHAYANGAN
KECAMATAN
O O KELURAHAN TERLAYAN TIDAK TERLAYANI PERSENTAS
KK JIWA
I TERLAYANI KK JIWA E
6 1.996 7.982 1,210 4.840 60,64%

1 Dusun Baru Debai √ - 163 652 93 372 57,1%


2 Pendung Hiang √ - 232,25 929 121 484 52,1%
3 Koto Padang √ - 309 1.236 201 804 65,0%
4 Desa Sembilan √ - 140,5 562 134 536 95,4%
5 Tanjung Karang √ - 105,25 421 61 244 58,0%
6 Tanjung Bunga √ - 134,5 538 129 516 95,9%
IV TANAH KAMPUNG 7 Koto Panap √ - 129 516 123 492 95,3%
8 Koto Tuo √ - 158,5 634 137 548 86,4%
9 Koto Tengah √ - 100,25 401 152 608 100,0%
Kt. Baru
√ - 156,25 625 204 816 100,0%
10 Tn.Kampung
11 Koto Pudung √ - 162,75 651 134 536 82,3%
12 Mekar Jaya √ - 189,5 758 117 468 61,7%
13 Koto Dumo √ - 186,75 747 131 524 70,1%
13 2.168 8.670 1.737 6.948 80,14%

1 Desa Gedang √ - 941 3.763 443 1.772 47,1%


2 Kel. Sungai Penuh √ - 663 2.650 447 1.788 67,5%
V SUNGAI PENUH 3 Sumur Anyir √ - 359 1.436 379 1.516 100,0%
Kel. Ps. Sungai
√ - 393 1.572 494 1.976 100,0%
4 Penuh
5 Amar Sakti √ - 159 637 266 1.064 100,0%
5 2.515 10.058 2.029 8.116 80,69%
HAMPARAN
VI
RAWANG 1 Tanjung √ - 322 1.286 453 2.265 100,0%

Bab 5 Halaman | 10
LAPORAN AKHIR
Review Rencana Induk Sistem Penyediaan Air Minum (RISPAM) Kota Sungai Penuh

OLEH PDAM TIRTA


JUMLAH PENDUDUK
N N NAMA DESA/ KHAYANGAN
KECAMATAN
O O KELURAHAN TERLAYAN TIDAK TERLAYANI PERSENTAS
KK JIWA
I TERLAYANI KK JIWA E
2 Paling Serumpun √ - 247 987 137 685 55,5%
3 Simpang Tiga √ - 602 2.406 168 840 27,9%
4 Koto Beringin √ - 171 682 233 1.165 100,0%
5 Koto Teluk √ - 304 1.216 202 1.010 66,4%
6 Dusun Dilir √ - 167 669 268 1.340 100,0%
7 Kampung Dilir √ - 144 576 212 1.060 100,0%
8 Kampung Dalam √ - 255 1.019 129 645 50,6%
9 Larik Kemahan √ - 243 973 128 640 52,6%
10 Maliki Air √ - 146 584 284 1.420 100,0%
11 Koto Dian √ - 316 1.264 157 785 49,7%
12 Tanjung Mudo √ - 221 885 174 870 78,6%
13 Cempaka √ - 149 594 143 715 96,3%
13.44
3.285 13.141 2.688 100,0%
13 0

1 Koto Renah √ - 389 1.554 219 876 56,4%


2 Koto Keras √ - 373 1.492 148 592 39,7%
3 Koto Tengah √ - 302 1.208 85 340 28,1%
4 Koto Lolo √ - 360 1.438 64 256 17,8%
VII PESISIR BUKIT
5 Koto Bento √ - 236 943 37 148 15,7%
6 Sungai Liuk √ - 296 1.182 72 288 24,4%
7 Koto Dua √ - 300 1.201 47 188 15,7%
8 Seberang √ - 240 958 59 236 24,6%
9 Sumur Gedang √ - 249 994 43 172 17,3%
9 2.743 10.970 774 3.096 28,22%
VII
KUMUN DEBAI
I 1 Renah Kayu Embun - √ 214 964 0 0 0,0%

Bab 5 Halaman | 11
LAPORAN AKHIR
Review Rencana Induk Sistem Penyediaan Air Minum (RISPAM) Kota Sungai Penuh

OLEH PDAM TIRTA


JUMLAH PENDUDUK
N N NAMA DESA/ KHAYANGAN
KECAMATAN
O O KELURAHAN TERLAYAN TIDAK TERLAYANI PERSENTAS
KK JIWA
I TERLAYANI KK JIWA E
2 Ulu Air - √ 146 658 0 0 0,0%
3 Sandaran Galeh √ - 306 1.376 26 104 8,5%
4 Pinggir Air √ - 135 606 110 440 81,7%
5 Debai √ - 165 741 150 600 91,1%
6 Kumun Hilir √ - 246 1.105 62 248 25,2%
7 Kumun Mudik √ - 262 1.179 248 992 94,7%
8 Air Teluh. √ - 212 953 12 48 5,7%
9 Muara Jaya √ - 216 972 18 72 8,3%
9 1.901 8.554 626 3.130 36,59%
Sumber : Data SR PDAM Tirta Khayangan Kota Sungai Penuh 2018

Tabel 5-4 Rekapitulasi Daerah Pelayanan PDAM Tirta Khayangan Kota Sungai Penuh 2018

Bab 5 Halaman | 12
LAPORAN AKHIR
Review Rencana Induk Sistem Penyediaan Air Minum (RISPAM) Kota Sungai Penuh

JUMLAH PENDUDUK
NO NAMA DESA/ KONSUMSI KONSUMSI
KECAMATAN JIWA/KK
URUT JML DESA KELURAHAN RATA - RATA RATA - RATA SR TERLAYANI
TERLAYAN KK JIWA % PELAYANAN
KK JIWA
I BELUM (m3) Ltr/Hari/Org
1 PONDOK TINGGI 9 9 16 133 4 4.321 17.282 2.973 11.892 68,8%
2 SUNGAI BUNGKAL 7 5 2 28 233 4 2.553 10.210 2.088 8.352 81,8%
3 KOTO BARU 6 6 13 108 4 2.131 8.522 1.210 4.840 56,8%
4 TANAH KAMPUNG 13 13 14 117 4 2.184 8.737 1.737 6.948 79,5%
5 SUNGAI PENUH 5 5 16 133 4 2.509 10.037 2.029 8.116 80,9%
6 HAMPARAN RAWANG 13 13 13 108 4 3.540 14.159 2.688 10.752 75,9%
7 PESISIR BUKIT 9 9 14 117 4 2.842 11.369 774 3.096 27,2%
8 KUMUN DEBAI 9 7 2 14 117 4 2.151 8.602 626 2.504 29,1%

JUMLAH 71 67 4 16 133 22.230 88.918 14.125 56.500 63,5%

Sumber : Data PDAM Tirta Khayangan, Analisa Konsultan, 2018

Bab 5 Halaman | 13
LAPORAN AKHIR
Review Rencana Induk Sistem Penyediaan Air Minum (RISPAM) Kota Sungai Penuh

Gambar 5-4. Peta Daerah Pelayanan PDAM Tirta Khayangan Kota Sungai Penuh

Bab 5 Halaman | 14
LAPORAN AKHIR
Review Rencana Induk Sistem Penyediaan Air Minum (RISPAM) Kota Sungai
Penuh

Berdasarkan data daerah pelayanan PDAM Tirta Khayangan Kota Sungai Penuh di atas terlihat
bahwa dari 65 desa/kelurahan yang telah terlayani jaringan pipa PDAM terdapat 22 (dua puluh
dua) desa/kelurahan yang persentase pelayanannya dibawah 50% dari jumlah penduduk yang
ada, sedangkan kelurahan – kelurahan lain di 8 kecamatan di Kota Sungai Penuh rata-rata sudah
di atas 50% tingkat pelayanannya. Kemudian terdapat 4 (empat) desa/kelurahan yang belum
terlayani oleh jaringan perpipaan PDAM Tirta Khayangan yaitu Kelurahan Talang Lindung dan
Kelurahan Sungai Ning di Kecamatan Sungai Bungkal, serta Kelurahan Renah Kayu Embun dan
Kelurahan Ulu Air di Kecamtan Kumun Debai.
Tabel 5-5 Desa Tidak Terlayani Jaringan Pipa PDAM

Jumlah
Keterangan Desa/Kelurahan Jumlah KK
Jiwa
Talang Lindung 213 852
Sungai Ning 202 808
Desa Tidak Terlayani PDAM
Renah Kayu Embun 214 964
Ulu Air 146 658
Sumber : Data PDAM Tirta Khayangan, Analisa Konsultan, 2018

Melihat data hasil analisis maka arah pengembangan rencana daerah pelayanan PDAM Tirta
Khayangan Kota Sungai Penuh adalah ke wilayah yang masih sangat rendah tingkat
pelayanannya yaitu desa/kelurahan yang tingkat pelayanannya masih dibawah 50%, disamping
dengan memaksimalkan penyerapan SR di kelurahan yang lain sehingga persentase cakupan
pelayanannya meningkat.
Selain dari wilayah pelayanan Kota, PDAM Tirta Khayangan Kota Sungai Penuh juga melayani
wilayah non – Kota Sungai Penuh yang terdapat di wilayah Kabupaten Kerinci yaitu yang
berdekatan dengan pelayanan Tanah Kampung.
Peta rencana daerah pelayanan PDAM Tirta Khayangan Kota Sungai Penuh ditunjukkan pada
Gambar 5-5 berikut ini:

Bab 5 Halaman | 15
LAPORAN AKHIR
Review Rencana Induk Sistem Penyediaan Air Minum (RISPAM) Kota Sungai
Penuh

Gambar 5-5 Peta Rencana Daerah Pelayanan PDAM Kota Sungai Penuh

5.3 Proyeksi Jumlah Penduduk

Perhitungan proyeksi jumlah penduduk didasarkan pada data dasar jumlah penduduk dan laju
pertumbuhan penduduk setiap kecamatan dari data kependudukan Kota Sungai Penuh mulai
dari tahun 2013 hingga tahun 2017, yang terdapat pada Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil
Kota Sungai Penuh dengan hasil proyeksi ditunjukkan pada Tabel 5-6.
Tabel 5-6 Proyeksi Jumlah Penduduk Kota Sungai Penuh (2018 – 2038)

Proyeksi Penduduk (Jiwa)


Kota
Tahu Tanah Kumu Sunga Pesisi Sungai Pondo
Hamparan Koto Sungai
n Kampun n i r Bungka k
Rawang Baru Penuh
g Debai Penuh Bukit l Tinggi
10.39 105.62
2018 11.570 11.660 12.204 15.407 13.306 11.248 19.837
0 1
13.58 10.52
2019 11.625 11.678 12.619 15.595 11.334 20.110 107.072
6 4
10.66 108.54
2020 11.679 11.697 13.047 15.786 13.871 11.421 20.386
2 9
14.16 10.79
2021 11.731 11.716 13.492 15.978 11.509 20.664 110.050
2 8
14.46 10.93
2022 11.787 11.734 13.951 16.171 11.598 20.946 111.585
0 8
2023 11.842 11.753 14.426 16.370 14.76 11.687 21.233 11.079 113.155

Bab 5 Halaman | 16
LAPORAN AKHIR
Review Rencana Induk Sistem Penyediaan Air Minum (RISPAM) Kota Sungai
Penuh

Proyeksi Penduduk (Jiwa)


Kota
Tahu Tanah Kumu Sunga Pesisi Sungai Pondo
Hamparan Koto Sungai
n Kampun n i r Bungka k
Rawang Baru Penuh
g Debai Penuh Bukit l Tinggi
5
11.22
2024 11.896 11.772 14.916 16.569 15.075 11.777 21.524 114.752
3
11.36 116.38
2025 11.951 11.791 15.424 16.771 15.391 11.867 21.819
8 2
118.04
2026 12.006 11.810 15.949 16.975 15.714 11.959 22.117 11.514
3
16.04 11.66 119.74
2027 12.064 11.828 16.490 17.184 12.051 22.419
5 2 3
16.38
2028 12.119 11.847 17.051 17.392 12.143 22.726 11.813 121.475
3
11.96
2029 12.176 11.866 17.630 17.605 16.727 12.237 23.038 123.247
8
12.12
2030 12.234 11.885 18.229 17.819 17.078 12.331 23.354 125.050
0
12.27 126.88
2031 12.287 11.904 18.849 18.037 17.436 12.425 23.672
8 9
2032 12.344 11.923 19.492 18.256 17.805 12.521 23.997 12.437 128.775
12.59 130.69
2033 12.404 11.942 20.153 18.479 18.178 12.617 24.326
7 7
18.56 12.76 132.65
2034 12.461 11.961 20.839 18.704 12.714 24.657
2 0 9
18.95 12.92 134.66
2035 12.520 11.981 21.549 18.932 12.812 24.995
1 5 5
19.35 13.09
2036 12.576 12.000 22.281 19.164 12.911 25.337 136.711
0 3
19.75 13.26 138.80
2037 12.636 12.019 23.039 19.397 13.010 25.686
6 1 4
20.17 13.43 140.94
2038 12.695 12.038 23.822 19.636 13.110 26.037
0 2 0
Sumber: Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Kota Sungai Penuh Tahun 2017, Analisis Konsultan, 2018

Bab 5 Halaman | 17
LAPORAN AKHIR
Review Rencana Induk Sistem Penyediaan Air Minum (RISPAM) Kota Sungai Penuh

Gambar 5-6 Proyeksi Jumlah Penduduk Kota Sungai Penuh Per Kecamatan (2018 – 2038)

Bab 5 Halaman | 18
LAPORAN AKHIR
Review Rencana Induk Sistem Penyediaan Air Minum (RISPAM) Kota Sungai
Penuh

Data terakhir Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Kota Sungai Penuh menunjukkan bahwa
jumlah penduduk Kota Sungai Penuh pada tahun 2017 sebanyak 104.204 jiwa, hasil proyeksi
pertumbuhan penduduk dapat diperkirakan bahwa jumlah penduduk pada tahun 2018 adalah
sebanyak 105.621 jiwa, tahun 2023 sebanyak 113.155 jiwa, tahun 2028 sebanyak 121.475 jiwa,
tahun 2033 sebanyak 130.697 jiwa dan jumlah penduduk Kota Sungai Penuh di akhir masa
periode perencanaan tahun 2038 adalah sebanyak 140.940 jiwa.

Gambar 5-7 Proyeksi Jumlah Penduduk Kota Sungai Penuh (2018 – 2038)

5.4 Proyeksi Kebutuhan Air Minum

Proyeksi kebutuhan air minum di Kota Sungai Penuh diperkirakan dengan menggunakan
parameter analisis :
a. tingkat pelayanan eksisting PDAM Tirta Khayangan Kota Sungai Penuh
b. tingkat kebutuhan air yang diperoleh dari hasil analisis pemakaian air pelanggan PDAM
Tirta Khayangan Kota Sungai Penuh (rekening berjalan)
c. penurunan kehilangan air eksisting pelayanan PDAM Tirta Khayangan Kota Sungai Penuh
Dengan perhitungan dan analisis sebagaimana ditunjukkan pada butir IV tentang Kaidah Teknis
Penyusunan RISPAM dan dasar analisis kebutuhan nyata pemakaian air per orang per hari,
diperoleh rata-rata pemakaian air pelanggan PDAM Tirta Khayangan Kota Sungai Penuh yang
ditunjukkan pada Tabel 5-7 dibawah ini:

Bab 5 Halaman | 19
LAPORAN AKHIR
Review Rencana Induk Sistem Penyediaan Air Minum (RISPAM) Kota Sungai
Penuh

Tabel 5-7 Rata-rata Pemakaian Air Pelanggan PDAM Tirta Khayangan Kota Sungai Penuh (per Maret
2018)

KONSUMS
NAMA DESA/ I KONSUMSI
JML RATA - RATA - JIWA/
KECAMATAN
N DESA KELURAHAN RATA RATA KK
O TERLAYA BELU (Liter/Org/
NI M (m3) Hr
1 PONDOK TINGGI 8 8 16 133 4
SUNGAI
2 6 4 2 28 233 4
BUNGKAL
3 KOTO BARU 6 6 13 108 4
TANAH
4 13 13 14 117 4
KAMPUNG
5 SUNGAI PENUH 5 5 16 133 4
HAMPARAN
6 13 13 13 108 4
RAWANG
7 PESISIR BUKIT 9 9 14 117 4
8 KUMUN DEBAI 9 7 2 14 117 4
JUMLAH : 69 65 4 16 133
Sumber : Data PDAM Tirta Khayangan Kota Sungai Penuh, Analisis Konsultan, 2018

Hasil analisa terhadap pemakaian air pelanggan PDAM Tirta Khayangan Kota Sungai Penuh dari
periode Maret tahun 2018 (data tersedia), didapatkan hasil bahwa pemakaian air minimum
sebesar 108 liter/org/hari, maksimum sebesar 233 liter/org/hari, dan pemakaian air rata-rata
sebesar 133 liter/org/hari. Sedangkan pemakaian air untuk non-domestik diperkirakan berkisar
antara (15 – 20)% dari pemakaian air domestik.
Proyeksi kebutuhan air yang dilakukan akan lebih baik apabila mengadaptasi trend pemakaian
air yang berjalan di sistem Kota Sungai Penuh, sehingga berdasarkan hasil analisa terhadap
trend pemakaian air pelanggan PDAM Tirta Khayangan Kota Sungai Penuh dapat dijadikan
dasar untuk perhitungan proyeksi kebutuhan air Kota Sungai Penuh, proyeksi jumlah kebutuhan
air setiap kecamatan di Kota Sungai Penuh, ditunjukkan pada Tabel 5-8 sampai dengan Tabel 5-
16.

Bab 5 Halaman | 20
LAPORAN AKHIR
Review Rencana Induk Sistem Penyediaan Air Minum (RISPAM) Kota Sungai Penuh

Tabel 5-8 Proyeksi Jumlah Kebutuhan Air Kecamatan Tanah Kampung Kota Sungai Penuh Tahun 2018 – 2038

Jangka
Kota : Sungai Penuh Jangka Pendek Jangka Menengah Jangka Panjang
Mendesak
Kecamata : Tanah
2019-2020 2021-2023 2024-2028 2029 – 2038
n Kampung

No Tahun Proyeksi
Uraian Satuan
. 2017 2018 2019 2020 2021 2022 2023 2024 2025 2026 2027 2028 2029 2030 2031 2032 2033 2034 2035 2036 2037 2038

1 Jumlah Penduduk Jiwa 11.62 11.89 12.00 12.06 12.23 12.34 12.40 12.46 12.52 12.63 12.69
11.517 11.570 11.679 11.731 11.787 11.842 11.951 12.119 12.176 12.287 12.576
5 6 6 4 4 4 4 1 0 6 5
Prosentase Cakupan
2 % 62% 62% 67% 73% 78% 84% 89% 95% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
pelayanan
Jumlah penduduk
12.00 12.06 12.23 12.34 12.40 12.46 12.52 12.63 12.69
berdasarkan tingkat Jiwa 7.148 7.152 7.820 8.494 9.171 9.858 10.550 11.247 11.951 12.119 12.176 12.287 12.576
6 4 4 4 4 1 0 6 5
pelayanan

3 Ratio Pelayanan 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%

3,1 Sambungan Rumah


Tingkat pelayanan % 97% 97% 97% 97% 97% 97% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
Jumlah penduduk
12.00 12.06 12.23 12.34 12.40 12.46 12.52 12.63 12.69
terlayani dengan Jiwa 6.948 6.952 7.601 8.256 8.915 9.582 10.550 11.247 11.951 12.119 12.176 12.287 12.576
6 4 4 4 4 1 0 6 5
sambungan langsung
l/orang/
Konsumsi air 118 118 120 121 123 124 126 128 129 131 132 134 136 137 139 140 142 144 145 147 148 150
hari
Jumlah jiwa/sambungan
jiwa/SR 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4
rumah
Jumlah Sambungan Unit 1.737 1.738 1.900 2.064 2.229 2.396 2.638 2.812 2.988 3.002 3.016 3.030 3.044 3.059 3.072 3.086 3.101 3.115 3.130 3.144 3.159 3.174
Jumlah Kebutuhan Air
dengan Sambungan l/det 9 9 11 12 13 14 15 17 18 18 18 19 19 19 20 20 20 21 21 21 22 22
rumah

3,2 Sambungan KU/HU


Tingkat pelayanan % 3% 3% 3% 3% 3% 3% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0%
Jumlah penduduk
terlayani dengan jiwa 200 200 219 238 256 276 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
sambungan HU/KU
l/orang/
Konsumsi air 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30
hari
Jumlah jiwa/sambungan jiwa/
100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100
KU/HU KU/HU
Jumlah KU/HU unit 2 2 2 2 3 3 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
Jumlah Kebutuhan Air l/det 0,07 0,07 0,08 0,08 0,09 0,10 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

Bab 5 Halaman | 21
LAPORAN AKHIR
Review Rencana Induk Sistem Penyediaan Air Minum (RISPAM) Kota Sungai Penuh

No Tahun Proyeksi
Uraian Satuan
. 2017 2018 2019 2020 2021 2022 2023 2024 2025 2026 2027 2028 2029 2030 2031 2032 2033 2034 2035 2036 2037 2038

Jumlah Kebutuhan Air


4 l/det 10 10 11 12 13 14 15 17 18 18 18 19 19 19 20 20 20 21 21 21 22 22
Domestik (SL+KU)
Jumlah kebutuhan Air
5 l/det 2 2 2 2 3 3 3 3 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4
Non Domestik
Jumlah Kebutuhan Air
6 Domestik dan Non l/det 11 11 13 14 15 17 18 20 21 22 22 23 23 23 24 24 24 25 25 26 26 26
Domestik
7 Kehilangan Air % 33% 33% 30% 28% 25% 23% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20%
8 Kebutuhan Rata-rata l/det 15,3 15,3 16,6 17,9 19,2 20,4 22,2 23,9 25,7 26,2 26,6 27,1 27,5 28,0 28,4 28,9 29,4 29,8 30,3 30,8 31,3 31,7
Faktor Max Day (Qpeak 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1
1,1
day) 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
9 Kebutuhan Maksimum l/det 16,8 16,8 18,2 19,7 21,1 22,5 24,4 26,3 28,3 28,8 29,3 29,8 30,3 30,8 31,3 31,8 32,3 32,8 33,3 33,8 34,4 34,9
Faktor Peak Hour (Qpeak 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5
1,5
hour) 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
10 Kebutuhan Puncak l/det 22,9 22,9 24,9 26,8 28,8 30,7 33,2 35,9 38,6 39,3 39,9 40,6 41,3 42,0 42,6 43,3 44,0 44,7 45,4 46,2 46,9 47,6
Sumber: Analisis Konsultan, 2018

Bab 5 Halaman | 22
LAPORAN AKHIR
Review Rencana Induk Sistem Penyediaan Air Minum (RISPAM) Kota Sungai Penuh

Tabel 5-9 Proyeksi Jumlah Kebutuhan Air Kecamatan Kumun Debai Kota Sungai Penuh Tahun 2018 – 2038

: Sungai Jangka
Kota Jangka Pendek Jangka Menengah Jangka Panjang
Penuh Mendesak
Kecamata
: Kumun Debai 2018-2020 2021 – 2023 2024 - 2028 2029 – 2038
n

No Tahun Proyeksi
Uraian Satuan
. 2017 2018 2019 2020 2021 2022 2023 2024 2025 2026 2027 2028 2029 2030 2031 2032 2033 2034 2035 2036 2037 2038

1 Jumlah Penduduk jiwa


11.641 11.660 11.678 11.697 11.716 11.734 11.753 11.772 11.791 11.810 11.828 11.847 11.866 11.885 11.904 11.923 11.942 11.961 11.981 12.000 12.019 12.038
Prosentase Cakupan
2 % 38% 38% 47% 56% 64% 73% 82% 91% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
pelayanan
Jumlah penduduk
10.72
berdasarkan tingkat jiwa 4.404 4.404 5.449 6.498 7.550 8.605 9.663 11.791 11.810 11.828 11.847 11.866 11.885 11.904 11.923 11.942 11.961 11.981 12.000 12.019 12.038
5
pelayanan

3 Ratio Pelayanan 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%

3,1 Sambungan Rumah


Tingkat pelayanan % 57% 57% 61% 66% 70% 75% 84% 84% 84% 84% 84% 84% 84% 84% 84% 84% 84% 84% 84% 84% 84% 84%
Jumlah penduduk
10.01 10.04 10.06 10.09
terlayani dengan jiwa 2.504 2.504 3.345 4.283 5.317 6.450 8.117 9.009 9.904 9.920 9.936 9.951 9.967 9.983 9.999 10.031 10.080 10.112
5 7 4 6
sambungan langsung
l/orang/
Konsumsi air 117 117 119 120 122 124 125 127 129 130 132 134 135 137 138 140 142 143 145 147 148 150
hari
Jumlah jiwa/sambungan
jiwa/SR 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4
rumah
Jumlah Sambungan unit 626 626 836 1.071 1.329 1.612 2.029 2.252 2.476 2.480 2.484 2.488 2.492 2.496 2.500 2.504 2.508 2.512 2.516 2.520 2.524 2.528
Jumlah Kebutuhan Air
dengan Sambungan l/det 3 3 5 6 8 9 12 13 15 15 15 15 16 16 16 16 16 17 17 17 17 18
rumah

3,2 Sambungan KU/HU


Tingkat pelayanan % 43% 43% 39% 34% 30% 25% 16% 16% 16% 16% 16% 16% 16% 16% 16% 16% 16% 16% 16% 16% 16% 16%
Jumlah penduduk
terlayani dengan jiwa 1.900 1.900 2.104 2.215 2.233 2.155 1.546 1.716 1.887 1.890 1.892 1.896 1.899 1.902 1.905 1.908 1.911 1.914 1.917 1.920 1.923 1.926
sambungan HU/KU
l/orang/
Konsumsi air 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30
hari
Jumlah jiwa/sambungan jiwa/
100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100
KU/HU KU/HU
Jumlah KU/HU unit 19 19 21 22 22 22 15 17 19 19 19 19 19 19 19 19 19 19 19 19 19 19

Bab 5 Halaman | 23
LAPORAN AKHIR
Review Rencana Induk Sistem Penyediaan Air Minum (RISPAM) Kota Sungai Penuh

No Tahun Proyeksi
Uraian Satuan
. 2017 2018 2019 2020 2021 2022 2023 2024 2025 2026 2027 2028 2029 2030 2031 2032 2033 2034 2035 2036 2037 2038
Jumlah Kebutuhan Air l/det 0,66 0,66 0,73 0,77 0,78 0,75 0,54 0,60 0,66 0,66 0,66 0,66 0,66 0,66 0,66 0,66 0,66 0,66 0,67 0,67 0,67 0,67

Jumlah Kebutuhan Air


4 l/det 4 4 5 7 8 10 12 14 15 16 16 16 16 16 17 17 17 17 18 18 18 18
Domestik (SL+KU)
Jumlah kebutuhan Air
5 l/det 1 1 1 1 2 2 2 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 4 4 4 4
Non Domestik
Jumlah Kebutuhan Air
6 Domestik dan Non l/det 5 5 6 8 10 12 15 17 18 19 19 19 20 20 20 20 21 21 21 21 22 22
Domestik
7 Kehilangan Air % 45% 45% 40% 35% 30% 25% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20%
8 Kebutuhan Rata-rata l/det 7,0 7,0 8,9 10,9 12,9 15,0 17,7 19,9 22,2 22,5 22,8 23,1 23,4 23,7 24,0 24,3 24,7 25,0 25,3 25,6 25,9 26,2
Faktor Max Day (Qpeak 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1
1,1
day) 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
9 Kebutuhan Maksimum l/det 7,8 7,8 9,8 12,0 14,2 16,5 19,5 21,9 24,4 24,7 25,1 25,4 25,7 26,1 26,4 26,8 27,1 27,5 27,8 28,2 28,5 28,9
Faktor Peak Hour (Qpeak 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5
1,5
hour) 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
10 Kebutuhan Puncak l/det 10,6 10,6 13,4 16,4 19,4 22,4 26,6 29,9 33,2 33,7 34,2 34,6 35,1 35,6 36,0 36,5 37,0 37,5 37,9 38,4 38,9 39,4
Sumber: Analisis Konsultan, 2018

Bab 5 Halaman | 24
LAPORAN AKHIR
Review Rencana Induk Sistem Penyediaan Air Minum (RISPAM) Kota Sungai Penuh

Tabel 5-10 Proyeksi Jumlah Kebutuhan Air Kecamatan Sungai Penuh - Kota Sungai Penuh Tahun 2018 – 2038

: Sungai Jangka
Kota Jangka Pendek Jangka Menengah Jangka Panjang
Penuh Mendesak
: Sungai
Kecamatan 2019-2020 2021 - 2023 2024 - 2028 2029 - 2038
Penuh

No Tahun Proyeksi
Uraian Satuan
. 2017 2018 2019 2020 2021 2022 2023 2024 2025 2026 2027 2028 2029 2030 2031 2032 2033 2034 2035 2036 2037 2038

1 Jumlah Penduduk jiwa 13.49 23.03


11.803 12.204 12.619 13.047 13.951 14.426 14.916 15.424 15.949 16.490 17.051 17.630 18.229 18.849 19.492 20.153 20.839 21.549 22.281 23.822
2 9
Prosentase Cakupan
2 % 69% 67% 72% 76% 81% 86% 91% 95% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
pelayanan
Jumlah penduduk
10.94 23.03
berdasarkan tingkat jiwa 8.116 8.172 9.045 9.968 11.976 13.064 14.212 15.424 15.949 16.490 17.051 17.630 18.229 18.849 19.492 20.153 20.839 21.549 22.281 23.822
5 9
pelayanan

3 Ratio Pelayanan 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%

3,1 Sambungan Rumah


Tingkat pelayanan % 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
Jumlah penduduk
10.94 23.03
terlayani dengan jiwa 8.116 8.172 9.045 9.968 11.976 13.064 14.212 15.424 15.949 16.490 17.051 17.630 18.229 18.849 19.492 20.153 20.839 21.549 22.281 23.822
5 9
sambungan langsung
l/orang/
Konsumsi air 133 133 134 135 136 136 137 138 139 140 141 142 142 143 144 145 146 147 147 148 149 150
hari
Jumlah jiwa/sambungan
jiwa/SR 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4
rumah
Jumlah Sambungan unit 2.029 2.043 2.261 2.492 2.736 2.994 3.266 3.553 3.856 3.987 4.123 4.263 4.408 4.557 4.712 4.873 5.038 5.210 5.387 5.570 5.760 5.956
Jumlah Kebutuhan Air
dengan Sambungan l/det 12 13 14 16 17 19 21 23 25 26 27 28 29 30 31 33 34 35 37 38 40 41
rumah

3,2 Sambungan KU/HU


Tingkat pelayanan % 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0%
Jumlah penduduk
terlayani dengan jiwa 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
sambungan HU/KU
l/orang/
Konsumsi air 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30
hari
Jumlah jiwa/sambungan jiwa/ 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100

Bab 5 Halaman | 25
LAPORAN AKHIR
Review Rencana Induk Sistem Penyediaan Air Minum (RISPAM) Kota Sungai Penuh

No Tahun Proyeksi
Uraian Satuan
. 2017 2018 2019 2020 2021 2022 2023 2024 2025 2026 2027 2028 2029 2030 2031 2032 2033 2034 2035 2036 2037 2038
KU/HU KU/HU
Jumlah KU/HU unit 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
Jumlah Kebutuhan Air l/det 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

Jumlah Kebutuhan Air


4 l/det 12 13 14 16 17 19 21 23 25 26 27 28 29 30 31 33 34 35 37 38 40 41
Domestik (SL+KU)
Jumlah kebutuhan Air
5 l/det 2 3 3 3 3 4 4 5 5 5 5 6 6 6 6 7 7 7 7 8 8 8
Non Domestik
Jumlah Kebutuhan Air
6 Domestik dan Non l/det 15 15 17 19 21 23 25 27 30 31 32 34 35 36 38 39 41 42 44 46 48 50
Domestik
7 Kehilangan Air % 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20%
8 Kebutuhan Rata-rata l/det 18,0 18,1 20,2 22,4 24,7 27,2 29,9 32,7 35,7 37,2 38,7 40,2 41,8 43,5 45,3 47,1 49,0 50,9 53,0 55,1 57,3 59,6
Faktor Max Day (Qpeak 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1
1,1 1,10 1,10 1,10 1,10 1,10 1,10 1,10 1,10 1,10 1,10 1,10 1,10
day) 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
9 Kebutuhan Maksimum l/det 19,8 19,9 22,2 24,6 27,2 29,9 32,9 36,0 39,3 40,9 42,5 44,2 46,0 47,9 49,8 51,8 53,9 56,0 58,3 60,6 63,0 65,5
Faktor Peak Hour (Qpeak 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5
1,5 1,50 1,50 1,50 1,50 1,50 1,50 1,50 1,50 1,50 1,50 1,50 1,50
hour) 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
10 Kebutuhan Puncak l/det 27,0 27,2 30,3 33,6 37,1 40,8 44,8 49,1 53,6 55,7 58,0 60,3 62,7 65,3 67,9 70,6 73,4 76,4 79,4 82,6 85,9 89,3
Sumber: Analisis Konsultan, 2018

Bab 5 Halaman | 26
LAPORAN AKHIR
Review Rencana Induk Sistem Penyediaan Air Minum (RISPAM) Kota Sungai Penuh

Tabel 5-11 Proyeksi Jumlah Kebutuhan Air Kecamatan Hamparan Rawang - Kota Sungai Penuh Tahun 2018 – 2038

Jangka
Kota : Sungai Penuh Jangka Pendek Jangka Menengah Jangka Panjang
Mendesak
Kecamatan : Hamparan Rawang 2019-2020 2018 - 2023 2024 - 2028 2029 - 2038

No Tahun Proyeksi
Uraian Satuan
. 2017 2018 2019 2020 2021 2022 2023 2024 2025 2026 2027 2028 2029 2030 2031 2032 2033 2034 2035 2036 2037 2038

1 Jumlah Penduduk jiwa 16.56 18.25 18.93 19.16


15.221 15.407 15.595 15.786 15.978 16.171 16.370 16.771 16.975 17.184 17.392 17.605 17.819 18.037 18.479 18.704 19.397 19.636
9 6 2 4
Prosentase Cakupan
2 % 71% 70% 74% 78% 83% 87% 91% 96% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
pelayanan
Jumlah penduduk
12.36 13.20 14.95 18.25 18.93 19.16
berdasarkan tingkat jiwa 10.752 10.732 11.539 14.068 15.851 16.771 16.975 17.184 17.392 17.605 17.819 18.037 18.479 18.704 19.397 19.636
5 8 1 6 2 4
pelayanan

3 Ratio Pelayanan 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%

3,1 Sambungan Rumah


Tingkat pelayanan % 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
Jumlah penduduk
12.36 13.20 14.95 18.25 18.93 19.16
terlayani dengan jiwa 10.752 10.732 11.539 14.068 15.851 16.771 16.975 17.184 17.392 17.605 17.819 18.037 18.479 18.704 19.397 19.636
5 8 1 6 2 4
sambungan langsung
l/orang/
Konsumsi air 108 108 110 112 114 116 119 121 123 125 127 129 131 133 135 137 140 142 144 146 148 150
hari
Jumlah jiwa/sambungan
jiwa/SR 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4
rumah
Jumlah Sambungan unit 2.688 2.683 2.885 3.091 3.302 3.517 3.738 3.963 4.193 4.244 4.296 4.348 4.401 4.455 4.509 4.564 4.620 4.676 4.733 4.791 4.849 4.909
Jumlah Kebutuhan Air
dengan Sambungan l/det 13 13 15 16 17 19 21 22 24 25 25 26 27 27 28 29 30 31 31 32 33 34
rumah

3,2 Sambungan KU/HU


Tingkat pelayanan % 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0%
Jumlah penduduk
terlayani dengan jiwa 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
sambungan HU/KU
l/orang/
Konsumsi air 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30
hari
Jumlah jiwa/sambungan jiwa/
100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100
KU/HU KU/HU
Jumlah KU/HU unit 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
Jumlah Kebutuhan Air l/det 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

Bab 5 Halaman | 27
LAPORAN AKHIR
Review Rencana Induk Sistem Penyediaan Air Minum (RISPAM) Kota Sungai Penuh

No Tahun Proyeksi
Uraian Satuan
. 2017 2018 2019 2020 2021 2022 2023 2024 2025 2026 2027 2028 2029 2030 2031 2032 2033 2034 2035 2036 2037 2038
Jumlah Kebutuhan Air
4 l/det 13 13 15 16 17 19 21 22 24 25 25 26 27 27 28 29 30 31 31 32 33 34
Domestik (SL+KU)
Jumlah kebutuhan Air
5 l/det 3 3 3 3 3 4 4 4 5 5 5 5 5 5 6 6 6 6 6 6 7 7
Non Domestik
Jumlah Kebutuhan Air
6 Domestik dan Non l/det 16 16 18 19 21 23 25 27 29 29 30 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 41
Domestik
7 Kehilangan Air % 45% 45% 40% 35% 30% 25% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20%
8 Kebutuhan Rata-rata l/det 23,4 23,3 24,7 26,0 27,3 28,4 29,5 31,9 34,3 35,3 36,3 37,4 38,5 39,6 40,7 41,8 43,0 44,1 45,3 46,6 47,8 49,1
Faktor Max Day (Qpeak 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1
1,1
day) 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
9 Kebutuhan Maksimum l/det 25,7 25,7 27,2 28,6 30,0 31,3 32,5 35,0 37,7 38,8 40,0 41,1 42,3 43,5 44,7 46,0 47,3 48,6 49,9 51,2 52,6 54,0
Faktor Peak Hour (Qpeak 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5
1,5
hour) 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
10 Kebutuhan Puncak l/det 35,1 35,0 37,1 39,0 40,9 42,6 44,3 47,8 51,4 53,0 54,5 56,1 57,7 59,3 61,0 62,7 64,4 66,2 68,0 69,9 71,7 73,6
Sumber: Analisis Konsultan, 2018

Bab 5 Halaman | 28
LAPORAN AKHIR
Review Rencana Induk Sistem Penyediaan Air Minum (RISPAM) Kota Sungai Penuh

Tabel 5-12 Proyeksi Jumlah Kebutuhan Air Kecamatan Pesisir Bukit - Kota Sungai Penuh Tahun 2018 – 2038

: Sungai Jangka
Kota Jangka Pendek Jangka Menengah Jangka Panjang
Penuh Mendesak
Kecamata
: Pesisir Bukit 2019-2020 2018 - 2023 2024 - 2028 2029 - 2038
n

No Tahun Proyeksi
Uraian Satuan
. 2017 2018 2019 2020 2021 2022 2023 2024 2025 2026 2027 2028 2029 2030 2031 2032 2033 2034 2035 2036 2037 2038

1 Jumlah Penduduk jiwa


13.032 13.306 13.586 13.871 14.162 14.460 14.765 15.075 15.391 15.714 16.045 16.383 16.727 17.078 17.436 17.805 18.178 18.562 18.951 19.350 19.756 20.170
Prosentase Cakupan
2 % 24% 23% 34% 45% 56% 67% 78% 89% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
pelayanan
Jumlah penduduk
berdasarkan tingkat jiwa 3.096 3.100 4.654 6.271 7.955 9.707 11.529 13.423 15.391 15.714 16.045 16.383 16.727 17.078 17.436 17.805 18.178 18.562 18.951 19.350 19.756 20.170
pelayanan

3 Ratio Pelayanan 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%

3,1 Sambungan Rumah


Tingkat pelayanan % 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
Jumlah penduduk
terlayani dengan jiwa 3.096 3.100 4.654 6.271 7.955 9.707 11.529 13.423 15.391 15.714 16.045 16.383 16.727 17.078 17.436 17.805 18.178 18.562 18.951 19.350 19.756 20.170
sambungan langsung
l/orang/
Konsumsi air 117 117 119 120 122 124 125 127 129 130 132 134 135 137 138 140 142 143 145 147 148 150
hari
Jumlah jiwa/sambungan
jiwa/SR 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4
rumah
Jumlah Sambungan unit 774 775 1.164 1.568 1.989 2.427 2.882 3.356 3.848 3.929 4.011 4.096 4.182 4.270 4.359 4.451 4.545 4.641 4.738 4.838 4.939 5.043
Jumlah Kebutuhan Air
dengan Sambungan l/det 4 4 6 9 11 14 17 20 23 24 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33 34 35
rumah

3,2 Sambungan KU/HU


Tingkat pelayanan % 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0%
Jumlah penduduk
terlayani dengan jiwa 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
sambungan HU/KU
l/orang/
Konsumsi air 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30
hari
Jumlah jiwa/sambungan jiwa/
100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100
KU/HU KU/HU
Jumlah KU/HU unit 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
Jumlah Kebutuhan Air l/det 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

Bab 5 Halaman | 29
LAPORAN AKHIR
Review Rencana Induk Sistem Penyediaan Air Minum (RISPAM) Kota Sungai Penuh

No Tahun Proyeksi
Uraian Satuan
. 2017 2018 2019 2020 2021 2022 2023 2024 2025 2026 2027 2028 2029 2030 2031 2032 2033 2034 2035 2036 2037 2038
Jumlah Kebutuhan Air
4 l/det 4 4 6 9 11 14 17 20 23 24 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33 34 35
Domestik (SL+KU)
Jumlah kebutuhan Air
5 l/det 1 1 1 2 2 3 3 4 5 5 5 5 5 5 6 6 6 6 6 7 7 7
Non Domestik
Jumlah Kebutuhan Air
6 Domestik dan Non l/det 5 5 8 10 13 17 20 24 27 28 29 30 31 32 34 35 36 37 38 39 41 42
Domestik
7 Kehilangan Air % 11% 11% 13% 15% 16% 18% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20%
8 Kebutuhan Rata-rata l/det 5,6 5,6 8,7 12,0 15,7 19,7 24,1 28,4 33,0 34,1 35,3 36,5 37,7 38,9 40,2 41,6 42,9 44,4 45,8 47,3 48,8 50,4
Faktor Max Day (Qpeak 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1
1,1
day) 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
9 Kebutuhan Maksimum l/det 6,1 6,2 9,5 13,2 17,3 21,7 26,5 31,2 36,3 37,5 38,8 40,1 41,4 42,8 44,3 45,7 47,2 48,8 50,4 52,0 53,7 55,5
Faktor Peak Hour (Qpeak 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5
1,5
hour) 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
10 Kebutuhan Puncak l/det 8,4 8,4 13,0 18,0 23,5 29,5 36,1 42,6 49,5 51,1 52,9 54,7 56,5 58,4 60,4 62,4 64,4 66,5 68,7 71,0 73,3 75,6
Sumber: Analisis Konsultan, 2018

Bab 5 Halaman | 30
LAPORAN AKHIR
Review Rencana Induk Sistem Penyediaan Air Minum (RISPAM) Kota Sungai Penuh

Tabel 5-13 Proyeksi Jumlah Kebutuhan Air Kecamatan Sungai Bungkal - Kota Sungai Penuh Tahun 2018 – 2038

Jangka
Kota : Sungai Penuh Jangka Pendek Jangka Menengah Jangka Panjang
Mendesak
: Sungai
Kecamatan 2019-2020 2021 - 2023 2024 - 2028 2029 - 2038
Bungkal

No Tahun Proyeksi
Uraian Satuan
. 2017 2018 2019 2020 2021 2022 2023 2024 2025 2026 2027 2028 2029 2030 2031 2032 2033 2034 2035 2036 2037 2038

1 Jumlah Penduduk jiwa 11.777


11.162 11.248 11.334 11.421 11.509 11.598 11.687 11.867 11.959 12.051 12.143 12.237 12.331 12.425 12.521 12.617 12.714 12.812 12.911 13.010 13.110
Prosentase Cakupan
2 % 89% 89% 90% 92% 93% 95% 97% 98% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
pelayanan
Jumlah penduduk
berdasarkan tingkat jiwa 9.952 9.960 10.222 10.487 10.756 11.029 11.305 11.584 11.867 11.959 12.051 12.143 12.237 12.331 12.425 12.521 12.617 12.714 12.812 12.911 13.010 13.110
pelayanan

3 Ratio Pelayanan 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%

3,1 Sambungan Rumah


Tingkat pelayanan % 84% 84% 85% 86% 87% 88% 90% 90% 90% 90% 90% 90% 90% 90% 90% 90% 90% 90% 90% 90% 90% 90%
Jumlah penduduk
10.68 10.84 10.92 11.09 11.62
terlayani dengan jiwa 8.352 8.360 8.683 9.014 9.354 9.703 10.175 10.426 10.763 11.013 11.183 11.269 11.355 11.443 11.531 11.709 11.799
0 6 9 8 0
sambungan langsung
l/orang/
Konsumsi air 187 187 187 187 187 188 188 188 188 188 188 189 189 189 189 189 189 189 190 190 190 190
hari
Jumlah jiwa/sambungan
jiwa/SR 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4
rumah
Jumlah Sambungan unit 2.088 2.090 2.171 2.254 2.339 2.426 2.544 2.606 2.670 2.691 2.711 2.732 2.753 2.774 2.796 2.817 2.839 2.861 2.883 2.905 2.927 2.950
Jumlah Kebutuhan Air
dengan Sambungan l/det 18 18 19 20 20 21 22 23 23 23 24 24 24 24 24 25 25 25 25 26 26 26
rumah

3,2 Sambungan KU/HU


Tingkat pelayanan % 16% 16% 15% 14% 13% 12% 10% 10% 10% 10% 10% 10% 10% 10% 10% 10% 10% 10% 10% 10% 10% 10%
Jumlah penduduk
terlayani dengan jiwa 1.600 1.600 1.539 1.473 1.402 1.326 1.131 1.158 1.187 1.196 1.205 1.214 1.224 1.233 1.243 1.252 1.262 1.271 1.281 1.291 1.301 1.311
sambungan HU/KU
l/orang/
Konsumsi air 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30
hari
Jumlah jiwa/sambungan jiwa/
100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100
KU/HU KU/HU
Jumlah KU/HU unit 16 16 15 15 14 13 11 12 12 12 12 12 12 12 12 13 13 13 13 13 13 13
Jumlah Kebutuhan Air l/det 0,56 0,56 0,53 0,51 0,49 0,46 0,39 0,40 0,41 0,42 0,42 0,42 0,42 0,43 0,43 0,43 0,44 0,44 0,44 0,45 0,45 0,46

Bab 5 Halaman | 31
LAPORAN AKHIR
Review Rencana Induk Sistem Penyediaan Air Minum (RISPAM) Kota Sungai Penuh

No Tahun Proyeksi
Uraian Satuan
. 2017 2018 2019 2020 2021 2022 2023 2024 2025 2026 2027 2028 2029 2030 2031 2032 2033 2034 2035 2036 2037 2038

Jumlah Kebutuhan Air


4 l/det 19 19 19 20 21 22 23 23 24 24 24 24 24 25 25 25 25 26 26 26 26 26
Domestik (SL+KU)
Jumlah kebutuhan Air
5 l/det 4 4 4 4 4 4 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5 5
Non Domestik
Jumlah Kebutuhan Air
6 Domestik dan Non l/det 22 22 23 24 25 26 27 28 28 29 29 29 29 30 30 30 30 31 31 31 31 32
Domestik
7 Kehilangan Air % 45% 45% 40% 35% 30% 25% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20%
8 Kebutuhan Rata-rata l/det 32,4 32,5 32,5 32,5 32,4 32,3 32,4 33,2 34,1 34,4 34,6 34,9 35,2 35,5 35,8 36,1 36,4 36,8 37,1 37,4 37,7 38,0
Faktor Max Day (Qpeak 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1
1,1 1,10 1,10
day) 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
9 Kebutuhan Maksimum l/det 35,7 35,7 35,7 35,7 35,7 35,5 35,6 36,6 37,5 37,8 38,1 38,4 38,8 39,1 39,4 39,8 40,1 40,4 40,8 41,1 41,5 41,8
Faktor Peak Hour (Qpeak 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5
1,5 1,50 1,50
hour) 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
10 Kebutuhan Puncak l/det 48,6 48,7 48,7 48,7 48,6 48,4 48,6 49,8 51,1 51,5 52,0 52,4 52,9 53,3 53,8 54,2 54,7 55,1 55,6 56,1 56,5 57,0
Sumber: Analisis Konsultan, 2018

Bab 5 Halaman | 32
LAPORAN AKHIR
Review Rencana Induk Sistem Penyediaan Air Minum (RISPAM) Kota Sungai Penuh

Tabel 5-14 Proyeksi Jumlah Kebutuhan Air Kecamatan Pondok Tinggi - Kota Sungai Penuh Tahun 2018 – 2038

: Sungai Jangka
Kota Jangka Pendek Jangka Menengah Jangka Panjang
Penuh Mendesak
: Pondok
Kecamatan 2019-2020 2021 - 2023 2024 - 2028 2029 - 2038
Tinggi

No Tahun Proyeksi
Uraian Satuan
. 2017 2018 2019 2020 2021 2022 2023 2024 2025 2026 2027 2028 2029 2030 2031 2032 2033 2034 2035 2036 2037 2038

20.11 21.81
1 Jumlah Penduduk jiwa 19.570 19.837 20.386 20.664 20.946 21.233 21.524 22.117 22.419 22.726 23.038 23.354 23.672 23.997 24.326 24.657 24.995 25.337 25.686 26.037
0 9
Prosentase Cakupan
2 % 64% 63% 69% 74% 79% 84% 90% 95% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
pelayanan
Jumlah penduduk
12.59 12.54 19.00 21.81
berdasarkan tingkat jiwa 13.776 15.035 16.325 17.648 20.394 22.117 22.419 22.726 23.038 23.354 23.672 23.997 24.326 24.657 24.995 25.337 25.686 26.037
2 8 4 9
pelayanan

3 Ratio Pelayanan 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%

3,1 Sambungan Rumah


Tingkat pelayanan % 94% 94% 95% 95% 95% 95% 96% 96% 96% 96% 96% 96% 96% 96% 96% 96% 96% 96% 96% 96% 96% 96%
Jumlah penduduk
11.89 11.84 13.04 18.24 20.94 21.23 22.42 22.72 24.32 24.99
terlayani dengan jiwa 14.275 15.543 16.849 19.578 21.522 21.817 22.116 23.037 23.353 23.671 23.995 24.659
2 8 4 4 6 2 0 5 4 6
sambungan langsung
l/orang/
Konsumsi air 133 133 134 135 136 136 137 138 139 140 141 142 142 143 144 145 146 147 147 148 149 150
hari
Jumlah jiwa/sambungan
jiwa/SR 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4
rumah
Jumlah Sambungan unit 2.973 2.962 3.261 3.569 3.886 4.212 4.561 4.895 5.237 5.308 5.381 5.454 5.529 5.605 5.681 5.759 5.838 5.918 5.999 6.081 6.165 6.249
Jumlah Kebutuhan Air
dengan Sambungan l/det 18 18 20 22 24 27 29 31 34 34 35 36 36 37 38 39 39 40 41 42 43 43
rumah

3,2 Sambungan KU/HU


Tingkat pelayanan % 6% 6% 5% 5% 5% 5% 4% 4% 4% 4% 4% 4% 4% 4% 4% 4% 4% 4% 4% 4% 4% 4%
Jumlah penduduk
terlayani dengan jiwa 700 700 732 760 782 799 760 816 873 885 897 909 922 934 947 960 973 986 1.000 1.013 1.027 1.041
sambungan HU/KU
l/orang/
Konsumsi air 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30
hari
Jumlah jiwa/sambungan jiwa/
100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100
KU/HU KU/HU
Jumlah KU/HU unit 7 7 7 8 8 8 8 8 9 9 9 9 9 9 9 10 10 10 10 10 10 10

Bab 5 Halaman | 33
LAPORAN AKHIR
Review Rencana Induk Sistem Penyediaan Air Minum (RISPAM) Kota Sungai Penuh

No Tahun Proyeksi
Uraian Satuan
. 2017 2018 2019 2020 2021 2022 2023 2024 2025 2026 2027 2028 2029 2030 2031 2032 2033 2034 2035 2036 2037 2038
Jumlah Kebutuhan Air l/det 0,24 0,24 0,25 0,26 0,27 0,28 0,26 0,28 0,30 0,31 0,31 0,32 0,32 0,32 0,33 0,33 0,34 0,34 0,35 0,35 0,36 0,36

Jumlah Kebutuhan Air


4 l/det 19 18 20 23 25 27 29 32 34 35 35 36 37 37 38 39 40 41 41 42 43 44
Domestik (SL+KU)
Jumlah kebutuhan Air
5 l/det 4 4 4 5 5 5 6 6 7 7 7 7 7 7 8 8 8 8 8 8 9 9
Non Domestik
Jumlah Kebutuhan Air
6 Domestik dan Non l/det 22 22 25 27 30 32 35 38 41 42 42 43 44 45 46 47 48 49 50 51 52 53
Domestik
7 Kehilangan Air % 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20%
8 Kebutuhan Rata-rata l/det 26,7 26,6 29,5 32,4 35,5 38,7 42,1 45,5 48,9 49,9 50,9 51,9 52,9 54,0 55,0 56,1 57,2 58,3 59,5 60,6 61,8 63,0
Faktor Max Day (Qpeak 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1
1,1 1,10 1,10 1,10 1,10 1,10 1,10 1,10 1,10
day) 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
9 Kebutuhan Maksimum l/det 29,4 29,3 32,4 35,7 39,1 42,6 46,3 50,0 53,8 54,9 56,0 57,1 58,2 59,4 60,5 61,7 62,9 64,2 65,4 66,7 68,0 69,3
Faktor Peak Hour (Qpeak 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5
1,5 1,50 1,50 1,50 1,50 1,50 1,50 1,50 1,50
hour) 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
10 Kebutuhan Puncak l/det 40,1 39,9 44,2 48,6 53,3 58,1 63,2 68,2 73,4 74,9 76,4 77,9 79,4 81,0 82,5 84,2 85,8 87,5 89,2 90,9 92,7 94,5
Sumber: Analisis Konsultan, 2018

Bab 5 Halaman | 34
LAPORAN AKHIR
Review Rencana Induk Sistem Penyediaan Air Minum (RISPAM) Kota Sungai Penuh

Tabel 5-15 Proyeksi Jumlah Kebutuhan Air Kecamatan Sungai Bungkal - Kota Sungai Penuh Tahun 2018 – 2038

: Sungai Jangka
Kota Jangka Pendek Jangka Menengah Jangka Panjang
Penuh Mendesak
Kecamatan : Koto Baru 2019-2020 2021 – 2023 2024 - 2028 2029 - 2038

N Tahun Proyeksi
Uraian Satuan
o. 2017 2018 2019 2020 2021 2022 2023 2024 2025 2026 2027 2028 2029 2030 2031 2032 2033 2034 2035 2036 2037 2038

1 Jumlah Penduduk jiwa 10.25 10.39 10.52 10.66 10.79 11.07 11.36 11.66 11.96 12.12 12.27 12.76 12.92 13.09
10.938 11.223 11.514 11.813 12.437 12.597 13.261 13.432
8 0 4 2 8 9 8 2 8 0 8 0 5 3
Prosentase Cakupan
2 % 47% 47% 54% 62% 69% 77% 85% 92% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
pelayanan
Jumlah penduduk
11.36 11.66 11.96 12.12 12.27 12.76 12.92 13.09
berdasarkan tingkat jiwa 4.840 4.840 5.706 6.594 7.502 8.434 9.388 10.367 11.514 11.813 12.437 12.597 13.261 13.432
8 2 8 0 8 0 5 3
pelayanan

3 Ratio Pelayanan 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%

3,1 Sambungan Rumah


Tingkat pelayanan % 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100% 100%
Jumlah penduduk
11.36 11.66 11.96 12.12 12.27 12.76 12.92 13.09
terlayani dengan jiwa 4.840 4.840 5.706 6.594 7.502 8.434 9.388 10.367 11.514 11.813 12.437 12.597 13.261 13.432
8 2 8 0 8 0 5 3
sambungan langsung
l/orang/
Konsumsi air 108 108 110 112 114 116 119 121 123 125 127 129 131 133 135 137 140 142 144 146 148 150
hari
Jumlah jiwa/sambungan
jiwa/SR 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4
rumah
Jumlah Sambungan unit 1.210 1.210 1.427 1.649 1.876 2.109 2.347 2.592 2.842 2.879 2.916 2.953 2.992 3.030 3.070 3.109 3.149 3.190 3.231 3.273 3.315 3.358
Jumlah Kebutuhan Air
dengan Sambungan l/det 6 6 7 9 10 11 13 14 16 17 17 18 18 19 19 20 20 21 21 22 23 23
rumah

3,2 Sambungan KU/HU


Tingkat pelayanan % 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0% 0%
Jumlah penduduk
terlayani dengan jiwa 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
sambungan HU/KU
l/orang/
Konsumsi air 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30
hari
Jumlah jiwa/sambungan jiwa/ 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100

Bab 5 Halaman | 35
LAPORAN AKHIR
Review Rencana Induk Sistem Penyediaan Air Minum (RISPAM) Kota Sungai Penuh

N Tahun Proyeksi
Uraian Satuan
o. 2017 2018 2019 2020 2021 2022 2023 2024 2025 2026 2027 2028 2029 2030 2031 2032 2033 2034 2035 2036 2037 2038
KU/HU KU/HU
Jumlah KU/HU unit 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
Jumlah Kebutuhan Air l/det 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00 0,00

Jumlah Kebutuhan Air


4 l/det 6 6 7 9 10 11 13 14 16 17 17 18 18 19 19 20 20 21 21 22 23 23
Domestik (SL+KU)
Jumlah kebutuhan Air
5 l/det 1 1 1 2 2 2 3 3 3 3 3 4 4 4 4 4 4 4 4 4 5 5
Non Domestik
Jumlah Kebutuhan Air
6 Domestik dan Non l/det 7 7 9 10 12 14 15 17 19 20 21 21 22 22 23 24 24 25 26 27 27 28
Domestik
7 Kehilangan Air % 45% 45% 40% 35% 30% 25% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20% 20%
8 Kebutuhan Rata-rata l/det 10,5 10,5 12,2 13,9 15,5 17,0 18,5 20,8 23,2 23,9 24,7 25,4 26,2 26,9 27,7 28,5 29,3 30,1 31,0 31,8 32,7 33,6
Faktor Max Day (Qpeak 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1 1,1
1,1
day) 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
9 Kebutuhan Maksimum l/det 11,6 11,6 13,4 15,3 17,0 18,7 20,4 22,9 25,6 26,3 27,1 27,9 28,8 29,6 30,5 31,3 32,2 33,1 34,1 35,0 36,0 36,9
Faktor Peak Hour (Qpeak 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5 1,5
1,5
hour) 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
10 Kebutuhan Puncak l/det 15,8 15,8 18,3 20,8 23,2 25,6 27,8 31,3 34,9 35,9 37,0 38,1 39,2 40,4 41,5 42,7 43,9 45,2 46,4 47,7 49,0 50,4
Sumber: Analisis Konsultan, 2018

Bab 5 Halaman | 36
LAPORAN AKHIR
Review Rencana Induk Sistem Penyediaan Air Minum (RISPAM) Kota Sungai Penuh

Tabel 5-16 Rekapitulasi Proyeksi Jumlah Kebutuhan Air Rata-rata Kota Sungai Penuh Tahun 2018 – 2038

KEBUTUHAN AIR RATA-RATA (LITER/DETIK)


No KECAMATAN
2017 2018 2019 2020 2021 2022 2023 2024 2025 2026 2027 2028 2029 2030 2031 2032 2033 2034 2035 2036 2037 2038

1 Tanah Kampung 15,3 15,3 16,6 17,9 19,2 20,4 22,2 23,9 25,7 26,2 26,6 27,1 27,5 28,0 28,4 28,9 29,4 29,8 30,3 30,8 31,3 31,7
2 Kumun Debai 7,0 7,0 8,9 10,9 12,9 15,0 17,7 19,9 22,2 22,5 22,8 23,1 23,4 23,7 24,0 24,3 24,7 25,0 25,3 25,6 25,9 26,2
3 Sungai Penuh 18,0 18,1 20,2 22,4 24,7 27,2 29,9 32,7 35,7 37,2 38,7 40,2 41,8 43,5 45,3 47,1 49,0 50,9 53,0 55,1 57,3 59,6
4 Hamparan Rawang 23,4 23,3 24,7 26,0 27,3 28,4 29,5 31,9 34,3 35,3 36,3 37,4 38,5 39,6 40,7 41,8 43,0 44,1 45,3 46,6 47,8 49,1
5 Pesisir Bukit 5,6 5,6 8,7 12,0 15,7 19,7 24,1 28,4 33,0 34,1 35,3 36,5 37,7 38,9 40,2 41,6 42,9 44,4 45,8 47,3 48,8 50,4
6 Sungai Bungkal 32,4 32,5 32,5 32,5 32,4 32,3 32,4 33,2 34,1 34,4 34,6 34,9 35,2 35,5 35,8 36,1 36,4 36,8 37,1 37,4 37,7 38,0
7 Pondok Tinggi 26,7 26,6 29,5 32,4 35,5 38,7 42,1 45,5 48,9 49,9 50,9 51,9 52,9 54,0 55,0 56,1 57,2 58,3 59,5 60,6 61,8 63,0
8 Koto Baru 10,5 10,5 12,2 13,9 15,5 17,0 18,5 20,8 23,2 23,9 24,7 25,4 26,2 26,9 27,7 28,5 29,3 30,1 31,0 31,8 32,7 33,6

JUMLAH 139 139 153 168 183 199 216 236 257 263 270 276 283 290 297 304 312 319 327 335 343 352
Sumber: Analisis Konsultan, 2018

Bab 5 Halaman | 37
LAPORAN AKHIR
Review Rencana Induk Sistem Penyediaan Air Minum (RISPAM) Kota Sungai Penuh

Gambar 5-8 Grafik Proyeksi Kebutuhan Air Rata-rata Per Kecamatan SPAM Kota Sungai Penuh (2018 – 2038)

Bab 5 Halaman | 38
LAPORAN AKHIR
Review Rencana Induk Sistem Penyediaan Air Minum (RISPAM) Kota Sungai Penuh

Tabel 5- 17 Rekapitulasi Proyeksi Jumlah Kebutuhan Air Maksimum Kota Sungai Penuh Tahun 2018 – 2038

KEBUTUHAN AIR MAKSIMUM (LITER/DETIK)


NO KECAMATAN
2017 2018 2019 2020 2021 2022 2023 2024 2025 2026 2027 2028 2029 2030 2031 2032 2033 2034 2035 2036 2037 2038

1 Tanah Kampung 16,8 16,8 18,2 19,7 21,1 22,5 24,4 26,3 28,3 28,8 29,3 29,8 30,3 30,8 31,3 31,8 32,3 32,8 33,3 33,8 34,4 34,9
2 Kumun Debai 7,8 7,8 9,8 12,0 14,2 16,5 19,5 21,9 24,4 24,7 25,1 25,4 25,7 26,1 26,4 26,8 27,1 27,5 27,8 28,2 28,5 28,9
3 Sungai Penuh 19,8 19,9 22,2 24,6 27,2 29,9 32,9 36,0 39,3 40,9 42,5 44,2 46,0 47,9 49,8 51,8 53,9 56,0 58,3 60,6 63,0 65,5
4 Hamparan Rawang 25,7 25,7 27,2 28,6 30,0 31,3 32,5 35,0 37,7 38,8 40,0 41,1 42,3 43,5 44,7 46,0 47,3 48,6 49,9 51,2 52,6 54,0
5 Pesisir Bukit 6,1 6,2 9,5 13,2 17,3 21,7 26,5 31,2 36,3 37,5 38,8 40,1 41,4 42,8 44,3 45,7 47,2 48,8 50,4 52,0 53,7 55,5
6 Sungai Bungkal 35,7 35,7 35,7 35,7 35,7 35,5 35,6 36,6 37,5 37,8 38,1 38,4 38,8 39,1 39,4 39,8 40,1 40,4 40,8 41,1 41,5 41,8
7 Pondok Tinggi 29,4 29,3 32,4 35,7 39,1 42,6 46,3 50,0 53,8 54,9 56,0 57,1 58,2 59,4 60,5 61,7 62,9 64,2 65,4 66,7 68,0 69,3
8 Koto Baru 11,6 11,6 13,4 15,3 17,0 18,7 20,4 22,9 25,6 26,3 27,1 27,9 28,8 29,6 30,5 31,3 32,2 33,1 34,1 35,0 36,0 36,9

JUMLAH 153 153 169 185 201 219 238 260 283 290 297 304 312 319 327 335 343 351 360 369 378 387
Sumber: Analisis Konsultan, 2018

Bab 5 Halaman | 39
LAPORAN AKHIR
Review Rencana Induk Sistem Penyediaan Air Minum (RISPAM) Kota Sungai Penuh

Gambar 5-9 Grafik Proyeksi Kebutuhan Air Maksimum Per Kecamatan SPAM Kota Sungai Penuh (2018 – 2038)

Bab 5 Halaman | 40
LAPORAN AKHIR
Review Rencana Induk Sistem Penyediaan Air Minum (RISPAM) Kota Sungai Penuh

Tabel 5-18 Rekapitulasi Proyeksi Jumlah Kebutuhan Air Puncak Kota Sungai Penuh Tahun 2018 – 2038

KEBUTUHAN AIR JAM PUNCAK (LITER/DETIK)


KECAMATAN
2017 2018 2019 2020 2021 2022 2023 2024 2025 2026 2027 2028 2029 2030 2031 2032 2033 2034 2035 2036 2037 2038

1 Tanah Kampung 22,9 22,9 24,9 26,8 28,8 30,7 33,2 35,9 38,6 39,3 39,9 40,6 41,3 42,0 42,6 43,3 44,0 44,7 45,4 46,2 46,9 47,6
2 Kumun Debai 10,6 10,6 13,4 16,4 19,4 22,4 26,6 29,9 33,2 33,7 34,2 34,6 35,1 35,6 36,0 36,5 37,0 37,5 37,9 38,4 38,9 39,4
3 Sungai Penuh 27,0 27,2 30,3 33,6 37,1 40,8 44,8 49,1 53,6 55,7 58,0 60,3 62,7 65,3 67,9 70,6 73,4 76,4 79,4 82,6 85,9 89,3
4 Hamparan Rawang 35,1 35,0 37,1 39,0 40,9 42,6 44,3 47,8 51,4 53,0 54,5 56,1 57,7 59,3 61,0 62,7 64,4 66,2 68,0 69,9 71,7 73,6
5 Pesisir Bukit 8,4 8,4 13,0 18,0 23,5 29,5 36,1 42,6 49,5 51,1 52,9 54,7 56,5 58,4 60,4 62,4 64,4 66,5 68,7 71,0 73,3 75,6
6 Sungai Bungkal 48,6 48,7 48,7 48,7 48,6 48,4 48,6 49,8 51,1 51,5 52,0 52,4 52,9 53,3 53,8 54,2 54,7 55,1 55,6 56,1 56,5 57,0
7 Pondok Tinggi 40,1 39,9 44,2 48,6 53,3 58,1 63,2 68,2 73,4 74,9 76,4 77,9 79,4 81,0 82,5 84,2 85,8 87,5 89,2 90,9 92,7 94,5
8 Koto Baru 15,8 15,8 18,3 20,8 23,2 25,6 27,8 31,3 34,9 35,9 37,0 38,1 39,2 40,4 41,5 42,7 43,9 45,2 46,4 47,7 49,0 50,4

JUMLAH 208 208 230 252 275 298 325 354 386 395 405 415 425 435 446 457 468 479 491 503 515 527
Sumber: Analisis Konsultan, 2018

Bab 5 Halaman | 41
LAPORAN AKHIR
Review Rencana Induk Sistem Penyediaan Air Minum (RISPAM) Kota Sungai Penuh

Gambar 5-10 Grafik Proyeksi Kebutuhan Air Rata-rata, Maksimum dan Jam Puncak SPAM Kota Sungai Penuh (2018 – 2038)

Bab 5 Halaman | 42
LAPORAN AKHIR
Review Rencana Induk Sistem Penyediaan Air Minum (RISPAM) Kota Sungai
Penuh

Jika kapasitas produksi eksisting sistem penyediaan air minum untuk Kota Sungai Penuh dari
sumber air yang ada saat ini adalah sebesar 150 liter/detik dan diasumsikan tetap sampai akhir
tahun perencanaan, maka perhitungan kelebihan dan kekurangan air dari kebutuhan rata-rata
dan maksimum, ditunjukkan pada Tabel 5-19.

Bab 5 Halaman | 43
LAPORAN AKHIR
Review Rencana Induk Sistem Penyediaan Air Minum (RISPAM) Kota Sungai Penuh

Tabel 5-19 Perhitungan Kelebihan dan Kekurangan Air (Kebutuhan Air Rata-rata) Berdasarkan Kapasitas Eksisting Kota Sungai Penuh Tahun 2018 – 2038

Kapasitas Kelebihan
Kebutuhan Air Rata-rata (Liter/detik)
Eksisting (Kekurangan)
No. Tahun
Tanah Kumun Sungai Hamparan Pesisir Sungai Pondok Koto Kota Sungai
(Liter/Detik) (Liter/Detik)
Kampung Debai Penuh Rawang Bukit Bungkal Tinggi Baru Penuh
2017 15,3 7,0 18,0 23,4 5,6 32,4 26,7 10,5 138,9 150 11,1
Eksisting
2018 15,3 7,0 18,1 23,3 5,6 32,5 26,6 10,5 139,0 150 11,0
1 2019 16,6 8,9 20,2 24,7 8,7 32,5 29,5 12,2 153,2 150 (3,2)
2 2020 17,9 10,9 22,4 26,0 12,0 32,5 32,4 13,9 168,0 150 (18,0)
3 2021 19,2 12,9 24,7 27,3 15,7 32,4 35,5 15,5 183,2 150 (33,2)
4 2022 20,4 15,0 27,2 28,4 19,7 32,3 38,7 17,0 198,8 150 (48,8)
5 2023 22,2 17,7 29,9 29,5 24,1 32,4 42,1 18,5 216,4 150 (66,4)
6 2024 23,9 19,9 32,7 31,9 28,4 33,2 45,5 20,8 236,3 150 (86,3)
7 2025 25,7 22,2 35,7 34,3 33,0 34,1 48,9 23,2 257,1 150 (107,1)
8 2026 26,2 22,5 37,2 35,3 34,1 34,4 49,9 23,9 263,4 150 (113,4)
9 2027 26,6 22,8 38,7 36,3 35,3 34,6 50,9 24,7 269,9 150 (119,9)
10 2028 27,1 23,1 40,2 37,4 36,5 34,9 51,9 25,4 276,5 150 (126,5)
11 2029 27,5 23,4 41,8 38,5 37,7 35,2 52,9 26,2 283,2 150 (133,2)
12 2030 28,0 23,7 43,5 39,6 38,9 35,5 54,0 26,9 290,1 150 (140,1)
13 2031 28,4 24,0 45,3 40,7 40,2 35,8 55,0 27,7 297,2 150 (147,2)
14 2032 28,9 24,3 47,1 41,8 41,6 36,1 56,1 28,5 304,4 150 (154,4)
15 2033 29,4 24,7 49,0 43,0 42,9 36,4 57,2 29,3 311,8 150 (161,8)
16 2034 29,8 25,0 50,9 44,1 44,4 36,8 58,3 30,1 319,4 150 (169,4)
17 2035 30,3 25,3 53,0 45,3 45,8 37,1 59,5 31,0 327,2 150 (177,2)
18 2036 30,8 25,6 55,1 46,6 47,3 37,4 60,6 31,8 335,2 150 (185,2)
19 2037 31,3 25,9 57,3 47,8 48,8 37,7 61,8 32,7 343,3 150 (193,3)
20 2038 31,7 26,2 59,6 49,1 50,4 38,0 63,0 33,6 351,7 150 (201,7)
Sumber: Analisis Konsultan, 2018

Bab 5 Halaman | 44
LAPORAN AKHIR
Review Rencana Induk Sistem Penyediaan Air Minum (RISPAM) Kota Sungai
Penuh

Berdasarkan kondisi di atas, antara laju kebutuhan air Kota Sungai Penuh dan kapasitas produksi
eksisting sumber Sungai Ampuh, Sungai Batang Merao, dan Sungai Batang Sangkir selama
masa periode perencanaan menunjukkan bahwa pada tahun 2018 kapasitas produksi yang ada
sudah tidak dapat memenuhi kebutuhan air di Kota Sungai Penuh, sehingga mulai dari tahun
2019 PDAM Tirta Khayangan sudah mulai membutuhkan peningkatan kapasitas produksi yang
belum begitu signifikan hanya sebesar 3,2 liter/detik, kemudian di tahun 2023 kekurangan air
sebesar 66,4 liter/detik, tahun 2028 kekurangan air sebesar 126,5 liter/detik, tahun 2033
kekurangan air sebesar 161,8 liter/detik dan diakhir perencanaan tahun 2038 kekurangan air
sebesar 201,7 liter/detik.

Gambar 5-11 Grafik Kebutuhan Air vs Kapasitas Produksi Eksisting PDAM Kota Sungai Penuh (2018 –
2038)

Hasil perhitungan terhadap kebutuhan air maksimum menunjukkan bahwa PDAM Kota Sungai
Penuh membutuhkan kapasitas reservoir distribusi (asumsi 20% dari kebutuhan maksimum)
pada tahun 2018 sebesar 2.641 m³, tahun 2023 sebesar 4.113 m³, tahun 2028 sebesar 5.255 m³,
tahun 2033 sebesar 5.927 m³, dan pada akhir tahun perencanaan tahun 2038 sebesar 6.684 m³.

Bab 5 Halaman | 45
LAPORAN AKHIR
Review Rencana Induk Sistem Penyediaan Air Minum (RISPAM) Kota Sungai
Penuh

Tabel 5-20 Kebutuhan Reservoir Distribusi Kota Sungai Penuh Tahun 2018 – 2038

Kebutuhan Air (Kota Sungai


No Tahu Kebutuhan Reservoir Distribusi
Penuh)
. n
(liter/detik) (m³/hari) (15%) (m³) (20%) (m³)
1 2 3 4 5 6
1 2017 153 13203 1980 2641
2 2018 153 13206 1981 2641
3 2019 169 14564 2185 2913
4 2020 185 15965 2395 3193
5 2021 201 17408 2611 3482
6 2022 219 18893 2834 3779
7 2023 238 20567 3085 4113
8 2024 260 22461 3369 4492
9 2025 283 24439 3666 4888
10 2026 290 25037 3756 5007
11 2027 297 25649 3847 5130
12 2028 304 26275 3941 5255
13 2029 312 26916 4037 5383
14 2030 319 27572 4136 5514
15 2031 327 28243 4236 5649
16 2032 335 28932 4340 5786
17 2033 343 29636 4445 5927
18 2034 351 30357 4554 6071
19 2035 360 31096 4664 6219
20 2036 369 31853 4778 6371
21 2037 378 32628 4894 6526
22 2038 387 33422 5013 6684
Sumber: Analisis Konsultan, 2018

Bab 5 Halaman | 46
LAPORAN AKHIR
Review Rencana Induk Sistem Penyediaan Air Minum (RISPAM) Kota Sungai
Penuh

Gambar 5-12 Grafik Kebutuhan Reservoir Distribusi SPAM Kota Sungai Penuh (2018 – 2038)

Bab 5 Halaman | 47

Anda mungkin juga menyukai