Anda di halaman 1dari 2

Menurut Aristoteles Filsafat adalah ilmu (pengetahuan) yang meliputi kebenaran yang

berisi ilmu metafisika, retorika, logika, etika, ekonomi, politik dan estetika (filsafat
keindahan).
Pandangan mengenai Alam Semesta
1. Alam semesta adalah seluruh ciptaaan Tuhan kecuali tuhan sendiri yang
mencakup mikrokosmos dan makrokosmos. Dalam proses penciptaannya
pandangan materialisme beranggapan alam semesta ada begitu saja (tidak
diciptakan)

yang

eksistensinya

tidak

memiliki

batas

waktu.

Semua

keseimbangan, keselarasan, dan keteraturan yang tampak di alam semesta


hanyalah peristiwa kebetulan.
2. Metafisika merupakan suatu kajian tentang hakikat keberadaan zat, hakikat
pikiran, dan hakikat kaitan zat dengan pikiran. Alam semesta dianggap ada
sebagai yang ada (menempati ruang dan waktu). Sesuatu yang ada berawal dari
ketikaadaan kecuali ada sebagai yang Ilahi (keberadaan mutlak). Keberadaan,
keseimbangan, keselarasan, dan keteraturan alam semesta tdak ada secara
kebetulan tetapi ada entitas yang mencipta dan mengatur semuanya yang disebut
dengan Tuhan.
3. keseimbangan, keselarasan, dan keteraturan alam semesta beserta isinya
merupakan suatu keindahan (estetika)
4. keseimbangan, keselarasan, dan keteraturan alam semesta beserta merupakan
anugrah dari yang maha kuasa. Manusia memiliki hak untuk memanfaatkannya
dan memiliki kewajiban untuk menjaganya (Etika)
Tugas Filsafat Ilmu

PANDANGAN ALAM SEMESTA


(Dalam Kajian Pemikiran Filsafat Aristoteles)

TAS R U N
G2J1 16 018

PROGRAM PAASCA SARJANA


JURUSAN PENDIDIKAN IPA SMP
UNIVERSITAS HALU OLEO
KENDARI
2016

Anda mungkin juga menyukai