Anda di halaman 1dari 4

Enamel

Enamel merupakan jaringan yang paling keras

Enamel merupakan jaringan pelindung yang bersifat kuat yang melindung


mahkota gigi

Struktur Enamel

Rod

Enamel terdiri atas rod yang merupakan perluasan dari DEJ ke enamel. Rod
merupakan turunan dari ameloblas.

Setiap rod mengandung kristal. Bagian kepala rod mengikuti arah long axis,
bagian tail mengikuti cross axing

Enamel rock mencegah terjadinya fraktur dan pecahnya gigi


Enamel Lamellae

Merupakan bagian yang retak pada permukaan enamel yang dapat dilihat
dengan kasat mata. Lamellae merupakan perluasan dari permukaan enamel
mengarah ke DEJ.Lamellae ini bisa disebabkan karena meminum air dingin
atau air yang panas yang menyebabkan keretakan pada enamel terutama
enamel yang telah lemah karena adanya karies.

Enamel lamellae juga merupakan celah masuknya bakteri ke dalam gigi


sehingga merupakan penyebab dari adanya karies
Incremental line of Retzius

Dapat dilihat dengan mudah melalui potongan longitudina;

Merupakan perluasan dari DEJ hingga ke permukaan garis

Hunter Schreger bands

Struktur ini dapat dilihat dengan mentransmisikan cahaya pada bagian aksis yang
panjang pada rods sehingga dapat dilihat bagian gelap terang pada rods

Enamel Lamellae

Merupakan bagian yang retak pada permukaan enamel yang dapat dilihat dengan
kasat mata. Lamellae merupakan perluasan dari permukaan enamel mengarah ke
DEJ.Lamellae ini bisa disebabkan karena meminum air dingin atau air yang panas
yang menyebabkan keretakan pada enamel terutama enamel yang telah lemah
karena adanya karies.

Enamel Tuffs

Enamel Tuffs terletak pada DEJ dan bisa memperluas hingga 1/5 atau 1/10 dari tebal
enamel. Tuff merupakan kelompok enamel rod yang memiliki orientasi yang
berbeda dari DEJ.
Enamel Spindle

Berasal dari DEJ dan memperluas ke arah enamel. Merupakan perluasan dari
dentinal tubulus yang melalui DEJ hingga ke enamel.

Anda mungkin juga menyukai