Anda di halaman 1dari 10

PROSIDING SEMINAR NASIONAL REKAYASA KIMIA DAN PROSES 2004 ISSN : 1411 - 4216

PROSES PEMBUATAN MINYAK BIJI BUNGA MATAHARI MENGGUNAKAN METODE EKSTRAKSI-DESTILA


SI DENGAN PELARUT N-HEXAN DAN PELARUT ETANOL
Yanuar Lukito A, Rizky Eka Pardian,Yulia Fithri H, Widya Astriani,, Bambang Susi
la Hadi
Jurusan Teknik Kimia Institut Teknologi Nasional Malang Jl. Bendungan Sigura-gur
a no.2 Malang 65145 e-mail: rizkypardian@yahoo.com Abstrak Minyak biji bunga mat
ahari (Sun Flower Oil) termasuk minyak nabati seperti minyak jagung, minyak deda
k dan minyak biji kapuk yang mempunyai kandungan asam linoleat yang tinggi sehin
gga berpotensial untuk menurunkan kadar kolesterol dalam darah. Minyak yang diha
silkan dari proses ekstraksi dipengaruhi oleh beberapa faktor seperti bahan baku
, pelarut dan proses ekstraksi. Pada penelitian ini menggunakan dua macam pelaru
t yaitu n-hexana dan etanol sebagai bahan pembanding. Penelitian ini bertujuan u
ntuk mengetahui pengaruh jumlah bahan baku, lama ekstraksi pada minyak biji bung
a matahari yang dihasilkan dan mengetahui pengaruh konsentrasi pelarut. Biji bun
ga matahari yang digunakan berasal dari kota Batu dengan berat 200 gram, 250 gra
m dan 300 gram. Minyak diekstraksi dengan nhexana dengan lama ekstraksi 60, 90,
120, 150, dan 180 menit dan konsentrasi etanol yang digunakan 75 %, 85 % dan 95%
. Parameter yang diteliti antara lain %yield minyak hasil ekstraksi, densitas da
n kualitas minyak seperti angka asam, angka penyabunan, angka peroksida, angka i
odium dan % FFA. Minyak biji bunga matahari yang dihasilkan dari proses ekstraks
i menggunakan nhexana mempunyai angka asam sebesar 0,9273 1,6594, angka peroksid
a 1,5600 7,8000, angka penyabunan 122,8511 124,3524, %FFA 1,9377% - 2,4499%, ang
ka iodium 97,0024 172,2287, densitas minyak 0,6757 0,7384 dan %yield adalah 43,8
9% - 81,61%. Sedangkan ekstraksi menggunakan pelarut etanol diperoleh angka asam
sebesar 0,0097614-1,22561, angka peroksida 46,8-81,9, angka penyabunan 112,8429
-119,8487, % FFA 1,8263042,494464, angka iodium 55,42992-100,96164, densitas min
yak sebesar 0,867272-0,907284 dan % yield 78,75%-91,25%.. Kualitas minyak yang d
ihasilkan hampir sama dengan standar yang ditetapkan oleh AFOA (American Fats an
d Oils Association). Dari penelitian ini dapat disimpulkan bahwa secara kualitat
if minyak biji bunga matahari yang dihasilkan dengan menggunakan pelarut n-hexan
lebih baik daripada menggunakan pelarut etanol tetapi jika ditinjau dari segi k
uantitatif pelarut etanol lebih baik. Kata kunci : biji bunga matahari, minyak,
ekstraksi-destilasi, yield Pemdahuluan Perkembangan industri di dunia akhir-akhi
r ini semakin pesat. Mulai dari industri kecil sampai industri besar. Perkembang
an industri merupakan salah satu wujud perkembangan kebudayaan dan kehidupan man
usia di dunia. Berbagai macam industri dibangun di dunia termasuk di Indonesia s
alah satunya industri makanan. Hal ini dikarenakan makanan merupakan salah satu
kebutuhan primer manusia. Berbagai macam industri yang berhubungan dengan makana
n tumbuh dan berkembang di Indonesia, salah satunya industri minyak. Minyak biji
bunga matahari banyak disukai karena kandungan asam lemak tak jenuh, terutama a
sam lenoleatnya tinggi. Selain itu minyak ini praktis sedikit mengandung racun d
an kandungan vitamin E-nya besar. Sebagai sumber minyak nabati biji bunga mataha
ri mengandung asam lemak yang tinggi dengan proporsi asam lemak tak jenuh sebesa
r 72%. Dalam perkembangan untuk memperoleh minyak dari biji bunga matahari dapat
dilakukan dengan cara ekstraksi. Dengan ekstraksi ini kehilangan minyak dalam p
roses dapat seminimal mungkin. Proses ekstraksi memerlukan data data tentang kon
disi operasi yang akan mempengaruhi kualitas dan kuantitas minyak yang dihasilka
n. JURUSAN TEKNIK KIMIA FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS DIPONEGORO SEMARANG F-18-1
Dalam penelitian ini mengambil suatu permasalahan adanya beberapa pengaruh varia
bel terhadap proses ekstraksi biji bunga matahari antara lain jenis zat pelarut
sebagai variable utama dan variable-variabel lainseperti: waktu tinggal, perband
ingan jumlah pelarut dengan bahan baku serta konsentrasi pelarut. Penelitian ini
dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui perbandingan pelarut yang digunakan, a
ntara nhexana dan etanol terhadap hasil proses ekstraksi-destilasi minyak biji b
unga matahari dengan menggunakan variable lain yang telah ditentukan sebagai pem
banding dan untuk mendapatkan hasil yang optimal dari parameter yang telah diten
tukan yaitu : angka asam, angka penyabunan, % FFA, bilangan peroksida, angka iod
ium dan % yield. Bunga matahari ( Helianthus annus variety macrocarpus ) merupak
an tanaman hias dan termasuk keluarga besar Compositae ( asteraceae ). Tanaman i
ni menghasilkan biji yang mengandung minyak nabati dengan kandungan asam lemak t
idak jenuh tinggi yang bermanfaat untuk industri besar maupun kecil, misalnya in
dustri mentega, industri minyak goreng, penyedap masakan, margarin dan pada indu
stri sabun. Proses pengolahan minyak dapat dilakukan dengan berbagai cara antara
lain ekstraksi-destilasi, rendering, pengepresan mekanis (Mechanical Expresisio
n). Namun pengerjaan yang dilakukan tergantung pada sifat dan hasil akhir yang d
ikehendaki. Pada percobaan ini dilakukan dengan menggunakan proses ekstraksi des
tilasi padat-cair. Metode yang digunakan untuk leaching biasanya ditentukan oleh
jumlah konstituen yang akan dilarutkan, distribusi konstituen dalam solid, sifa
t padatan dan ukuran partikel. Umumnya mekanisme proses leaching dibagi menjadi:
1. Solvent ditransfer dari larutan ke permukaan solid, kemudian terdifusi kedal
am solid 2. Solute yang berada didalam solid akan larut oleh solvent 3. Kemudian
terdifusi menjadi campuran solid-solvent ke permukaan solid dan ditransfer kelu
ar/ kedalam larutan solvent Ketiga tahap tersebut diatas akan mempengaruhi kecep
atan leaching, tetapi umumnya kecepatan transfer solvent ke permukaan sangat cep
at dan transfer itu biasanya berlangsung begitu solid berkontak dengan solvent.
Sedang kecepatan difusi solute melalui solid dan solvent ke permukaan seringkali
merupakan tahapan yang mengontrol dalam keseluruhan proses leaching dan dapat t
ergantung terhadap beberapa faktor, yaitu: pengaruh suhu, proses pencampuran ata
u pengadukan dan lama pengadukan, luas permukaan partikel, pelarut (solvent), pe
rbandingan solute dan solvent. Faktor faktor yang mempengaruhi laju ekstraksi, y
aitu: ukuran partikel, pelarut, suhu, pengadukan dari fluida ( campuran pelarut,
solute dan padatan ) Destilasi bertujuan untuk memurnikan minyak dari pelarut y
ang dipakai untuk melarutkan minyak dari dalam biji bunga matahari diperlukan pr
oses pemisahan antara minyak biji bunga matahari yang diperoleh dengan n-hexana,
untuk itu diperlukan proses destillasi. Destillasi adalah suatu proses pemisaha
n dua campuran atau lebih yang tercampur secara homogen berdasarkan perbedaan ti
tik didih. Pengujian atau analisa terhadap karakteristik minyak juga dapat digun
akan untuk penilaian dari mutu minyak itu sendiri., meliputi : densitas, bilanga
n asam, bilangan penyabunan, bilangan iodium, asam lemak bebas (%FFA) dan bilang
an Peroksida Metode Penelitian Berdasarkan tujuan dari penelitian ini, maka meto
de yang digunakan adalah metode eksperimen dengan cara ekstraksi destilasi kemud
ian mengambil data dari hasil penelitian dan metode analisa data secara kuantita
tif dengan menggunakan tabel dan grafik untuk mendapatkan kesimpulan Prosedur pe
rcobaan yang pertama adalah perlakuan pendahuluan.mengeringkan dan menumbuk biji
bunga matahari samapai ukuran yang telah ditentukan, kalibrasi laju aliran pela
rut dalam tangki pemanas kemudian membuat larutan yang dibutuhkan dan menstandar
disasinya seperti : KOH 0,1 N, HCl 0,5 N, Na2S2O3.5H2O 0,1 N, H2C2O3.2H2O 0,1 N
dan K2Cr2O7 0,1 N. Adapun proses Ekstraksi-Destilasi minyak biji bunga matahari
adalah sebagai berikut: - Menghaluskan biji bunga matahari yang telah dikeringka
n kemudian mengayak dengan ukuran 80 mesh, menimbang biji bunga matahari sebanya
k 200 gram (berdasarkan variabel). - Prosedur proses Ekstraksi adalah memasukkan
bahan pada tangki ekstraktor sebanyak 200 gram ( berdasarkan variabel ) biji bu
nga matahari, memasukkan pelarut pada tangki pemanas sebanyak 1 L dan memanaskan
sampai suhu 300C, menghidupkan pompa dan menjalankan proses recycle selama 60 m
enit, setelah selesai kemudian mematikan pompa, mengulangi dengan lama ekstraksi
60,90,120,150,180 menit. - Prosedur Proses Destillasi adalah Membuka kran dan m
engalirkan miscella ke dalam tangki destillasi, Memanaskan miscella dengan tempe
rature 70 0C selama 1 jam, mengeluarkan hasil bawah berupa minyak dan kemudian d
ianalisa. JURUSAN TEKNIK KIMIA FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS DIPONEGORO SEMARANG F
-18-2
Instrumentasi Skema Proses
G 1 F
Ekstraksi
Padat

Cair
Air pendingin masuk
Keterangan Gambar: A = Tangki Preheater B = Tangki ekstraktor C = Tangki destila
si D = Tangki penampung destilat E = Kondensor F = Tangki pengontrol tekanan G =
Corong pemasukan pelarut H1,H2 = Heater I = Pompa J = Thermocouple K = Tombol h
eater
A
Tangki Preheater
Tangki Ekstraksi
Tangki Destilasi
Kondensor
3 B H1 2
Recycle
Bottom (minyak biji bunga matahari)
Air pendingin keluar Destilat n-hexane
E C 5 I L 4 J K 7 H2 6 D
Hasil dan Pembahasan Grafik
1.2
2,00 Angka Asam 200 gram 250 gram 300 gram
angka asam
1 0.8 0.6 0.4 0.2
konsentrasi 75 % konsentrasi 85 % konsentrasi 95 %
1,50 1,00 0,50 0,00 0 50 100 150 200 Lama Ekstraksi (me nit)
0 0 30 60 90 120 150 180
lama ekstraksi (menit)
Grafik. Hubungan antara lama ekstraksi dengan angka asam minyak biji bunga matah
ari menggunakan pelarut n-hexane
Grafik. Hubungan antara lama ekstraksi dengan angka asam minyak biji bunga matah
ari menggunakan pelarut etanol
122
125 Angka Penyabunan 124 123 122 0 50 100 150 200 200 gram 250 gram 300 gram
angka penyabunan
120 118 116 114 112 0 30 60 90 120 150 180
konsentrasi 75% konsentrasi 85 % konsentrasi 95 %
Lama Ekstraksi (menit)
lama ekstraksi ( menit )
Grafik. Hubungan antara lama ekstraksi dengan angka penyabunan minyak biji bunga
matahari menggunakan pelarut n-hexane JURUSAN TEKNIK KIMIA FAKULTAS TEKNIK UNIV
ERSITAS DIPONEGORO SEMARANG
Grafik. Hubungan antara lama ekstraksi dengan angka penyabunan minyak biji bunga
matahari menggunakan pelarut etanol F-18-3
2,5 2,3 % FFA 2,1 1,9 1,7 1,5 0 50 100 150 200 Lama Ekstraksi (me nit) 200 gram
250 gram 300 gram
% FFA 2.7 2.3 1.9 1.5 0 30 60 90 120 150 180 lama ekstraksi (menit) 3.5 3.1
konsentrasi 75% konsentrasi 85% konsentrasi 95%
Grafik. Hubungan antara lama ekstraksi dengan %FFA minyak biji bunga matahari me
nggunakan pelarut n-hexane
Angka Peroksida 10 8 6 4 2 0 0 50 100 150 200
Grafik. Hubungan antara lama ekstraksi dengan %FFA minyak biji bunga matahari me
nggunakan pelarut etanol
90
200 gram 250 gram 300 gram
angka peroksida
80 70 60 50 40 30 0 30 60 90 120 150 180 lama ekstraksi (menit)
konsentrasi 75% konsentrasi 85% konsentrasi 95%
Lama Ekstraksi (menit)
Grafik. Hubungan antara lama ekstraksi dengan angka peroksida minyak biji bunga
matahari menggunakan pelarut n-hexane
200 Angka Iodium 150 100 50 0 0 50 100 150 200 Lama Ekstraksi (me nit) 200 gram
Grafik. Hubungan antara lama ekstraksi dengan angka peroksida minyak biji bunga
matahari menggunakan pelarut etanol
105
angka iodium
250 gram 300 gram
90 75 60 45 30 0 30 60 90 120 150 180
lama ekstraksi (menit)
konsentrasi 75% konsentrasi 85% konsentrasi 95%
Grafik. Hubungan antara lama ekstraksi dengan angka iodium minyak biji bunga mat
ahari menggunakan pelarut n-hexane
Grafik. Hubungan antara lama ekstraksi dengan angka iodium minyak biji bunga mat
ahari menggunakan pelarut etanol
0.91
0,7600 0,7400 Densitas 250 gram 300 gram
Densitas minyak
0,7200 0,7000 0,6800 0,6600 0 50 100 150 200 Lama Ekstraksi (me nit)
200 gram
0.9 0.89 0.88 0.87 0.86 0 30 60 90 120 150 180
konsentrasi 75% konsentrasi 85% konsentrasi 95 %
Grafik. Hubungan antara lama ekstraksi dengan densitas minyak biji bunga matahar
i menggunakan JURUSAN TEKNIK KIMIA FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS DIPONEGORO SEMARA
NG
lama ekstraksi (menit)
Grafik. Hubungan antara lama ekstraksi dengan densitas F-18-4
pelarut n-hexane
minyak biji bunga matahari menggunakan pelarut etanol
100 80 % Yield 60 40 20 0 0 50 100 150 200 200 gram 250 gram
% yield 100 95 90 85 80 75 0 30 60 90 120 150 180
konsentrasi 75 % konsentrasi 85 % konsentrasi 95 %
300 gram
Lama Ekstraksi (menit)
Grafik. Hubungan antara lama ekstraksi dengan % yield minyak biji bunga matahari
menggunakan pelarut n-hexane
waktu ekstraksi (menit)
Grafik. Hubungan antara lama ekstraksi dengan % yield minyak biji bunga matahari
menggunakan pelarut etanol
Tabel. Analisa kuantitatif ekstraksi minyak biji bunga matahari dengan menggunak
an pelarut n-hexane Jumlah Lama Angka Angka %FFA Angka Angka Densitas %yield Bah
an Ekstraksi Asam Penyabunan Peroksida Iodium 60 0.9273 122.8511 1.9377 1.56 136
.5952 0.6787 43.89 90 1.0249 123.1014 1.9822 5.46 140.5544 0.6812 63.18 200 120
1.3178 123.1014 2.0045 4.68 124.7173 0.6876 67.55 150 1.5618 123.3516 2.1158 6.2
4 148.4730 0.6930 75.66 180 1.6594 123.3516 2.0045 7.02 148.4730 0.6937 81.61 60
1.3666 122.8511 2.1604 4.68 97.0024 0.7013 38.84 90 1.4642 123.3516 2.2049 3.9
98.9820 0.6991 45.42 300 120 1.5130 123.6018 2.2940 7.02 97.0024 0.7277 64.49 15
0 1.5618 123.8520 2.3163 7.8 118.7784 0.7037 71.40 180 1.6106 124.1022 2.3608 6.
24 126.6970 0.7384 74.10 60 1.4154 123.3516 2.2717 2.34 158.3712 0.6932 42.78 90
1.4642 123.3516 2.2940 3.90 164.3101 0.6981 50.08 400 120 1.5618 124.1022 2.338
6 6.24 172.2287 0.8061 63.85 150 1.4642 124.3524 2.4276 5.46 170.2490 0.6935 66.
75 180 1.5618 124.3524 2.449 4.68 169.2592 0.7315 67.89 Tabel. Analisa kuantitat
if ekstraksi minyak biji bunga matahari dengan menggunakan pelarut etanol Jumlah
Lama Angka Angka %FFA Angka Angka Densitas %yield Bahan Ekstraksi Asam Penyabun
an Peroksida Iodium 60 0.097 116.5 1.826 53.04 55.43 0.867272 78.75 90 0.097 118
.1 1.870 63.96 63.35 0.880428 79.90 75 120 0.195 119.6 2.049 71.76 77.21 0.89358
4 81.00 150 0.146 120.1 2.138 78 85.12 0.895804 84.25 180 0.390 120.4 2.094 81.9
108.9 0.89802 87.50 60 0.488 114.3 2.004 46.8 79.19 0.88684 82.25 90 0.683 116.
8 2.004 56.94 83.14 0.894092 84.73 85 120 0.781 119.3 2.138 64.74 89.08 0.90134
87.20 150 0.879 119.8 2.227 70.2 98.98 0.904312 89.25 180 0.927 119.8 2.316 79.5
6 100.9 0.907284 91.25 60 0.976 112.8 2.227 49.14 39.59 0.863448 81.55 90 1.074
116.1 2.316 55.38 57.41 0.865828 89.05 95 120 1.025 116.6 2.449 61.62 67.31 0.86
8208 92.50 150 1.074 118.8 2.494 62.4 83.14 0.868652 94.50 JURUSAN TEKNIK KIMIA
FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS DIPONEGORO SEMARANG F-18-5
180
1.123
115.6
2.494
66.3
100.9
0.869096
96.80
Pembahasan untuk hasil peneitian adalah sebagai berikut : - Untuk ekstraksi meng
gunakan pelarut n-hexana diperoleh hasil maksimal pada jumlah bahan 200 gram den
gan lama waktu kontak selama 180 menit. Analisa yang didapat antara lain: angka
asam 1.6594, angka penyabunan 123.3516 mg/g, %FFA 2.0045, angka peroksida 7.02,
angka iod 148.4730, densitas 0.6937 dan % yield 81,61%. Hal tersebut sesuai deng
an standar AFOA untuk angka asam pada interfal 0,01 1,5, angka penyabunan 188 194
mg/g, %FFA 2-3% , angka peroksida <100, angka iod 125 145, densitas dan %yield
0,913 0,919. - Untuk ekstraksi menggunakan pelarut n-hexana diperoleh hasil maks
imal pada jumlah bahan 200 gram dengan lama waktu kontak selama 180 menit konsen
trasi etanol 95 %. Analisa yang didapat antara lain: angka asam 1.123, angka pen
yabunan 115.6 mg/g, %FFA 2.494 , angka peroksida 66.3, angka iod 100.9, densitas
0.869096 dan % yield 96.80%. Hal tersebut sesuai dengan standar AFOA untuk angk
a asam pada interfal 0,01 1,5, angka penyabunan 188 194 mg/g, %FFA 2-3% , angka p
eroksida <100, angka iod 125 145, densitas dan %yield 0,913 0,919. Kesimpulan -
Secara umum minyak biji bunga matahari yang dihasilkan sudah memenuhi standar AF
OA baik ektraksi menggunakan pelarut n-hexan maupun menggunakan etanol. - Dari p
enelitian ini dapat diambil kesimpulan bahwa ekstraksi-destilasi minyak biji bun
ga matahari menggunakan pelarut n-heksana secara kualitas lebih baik namun secar
a kuantitas kurang baik dibandingkan dengan menggunakan pelarut etanol.1 Daftar
Pustaka Anonymous, Sun Flower Oil. www.sunfloweroil.com/info/ Fendi. 1994. Biji
Bunga Matahari Penghasil Minyak Nabati. Trubus 296 (XXV):22 23. Geankoplis, Tran
sport Process and Unit Operation 3thed. Prentice-Hall. Inc. NJ.1991 Hamid, Auzay
. 1994. Budidaya Bunga Matahari. Trubus 296 (XXV):24-25. Ketaren, Pengantar Tekn
ologi Minyak dan Lemak Pangan. UI-Pers Jakarta 1986 Mc Cabe, Unit Operation Chem
ical Enggineering 4thed. Mc Graw-Hill Books Inc. New York 1985 Sujana, Metoda St
atistika edisi 6. Tarsito. Bandung. 1996 Susanto, Tri. Pengawetan dan Pengolahan
Hasil Pertanian. Biro penerbitan Fakultas Pertanian Universitas Brawijaya. Mala
ng. 1991 Winarmo,FG. Kimia Pangan dan gizi. PT. Gramedia Pustaka Utama. Jakarta
2002
JURUSAN TEKNIK KIMIA FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS DIPONEGORO SEMARANG
F-18-6

Anda mungkin juga menyukai