Anda di halaman 1dari 8

BRAZILIAN TEST

Joko Aprianto, ST

PROGRAM S1 JURUSAN TEKNIK PERTAMBANGAN UPR


* Brazilian Test adalah suatu pengujian kekuatan
batuan yang bertujuan untuk mengetahui kuat tarik
sT ( tensile strength ) dari percontoh batu berbentuk
silinder secara tidak langsung. Alat yang di gunakan
ialah mesin tekan sama seperti pada pengujian kuat
tekan.
* Brazilian Test dilakukan untuk mengetahui kuat
tarikpercontohan batu secara tidak langsung.

*
Mekanika Batuan - T.Pertambangan UPR
L/D = 2-2,5

Mekanika Batuan - T.Pertambangan UPR


* Mesin pengujian Unconfined Compression Test, untuk
menekan perconto batuan
* Jangka sorong, untuk mengetahuai tinggi dan diameter
perconto batuan
* Dial gangue untuk mengukur beban maksimum yang dapat
diterima contoh batuan hingga contoh tersebut pecah
* Rock Cutter untuk memotong batuan
* Kikir atau amplas untuk menghaluskan dan meratakan
perconto batuan

*
Mekanika Batuan - T.Pertambangan UPR
Mekanika Batuan - T.Pertambangan UPR
Uji ini dapat dilakukan dengan mengacu pada standar uji
SNI 06-2486 atau ASTM D 3967. Uraian prosedur dan
penjelasan uji adalah sebagai berikut.

1. Benda uji inti yang mempunyai rasio panjang/diameter


(L/D) berkisar antara 2 dan 2,5 ditempatkan dalam
mesin pembebanan tekanan dengan pelat beban
terletak secara diametrik melintang benda uji.

2. Beban maksimum (P) yang dapat mematahkan benda


uji dicatat dan digunakan untuk menghitung kuat tarik.

Mekanika Batuan - T.Pertambangan UPR


Mekanika Batuan - T.Pertambangan UPR
Mekanika Batuan - T.Pertambangan UPR

Anda mungkin juga menyukai