Anda di halaman 1dari 2

BAB 1

PENDAHULUAN

a. Latar Belakang

Kata interior berarti bagian dalam, Desain interior adalah merencankan,


manata, dan merancang ruang-ruang interior dalam bangunan. Salah satu bidang
study keilmuan yang didasarkan pada ilmu desain, bidang keilmuan ini
bertujuan untuk dapat menciptakan suatu lingkungan binaan (ruang dalam )
beserta elemen - elemen pendukungnya, baik fisik maupun nonfisik, Sehingga
kualitas kehidupan manusia yang berada didalamnya menjadi lebih baik.

Dahulu desain interior hanya dikenali sebagai ilmu dalam menghias ruang
dalam bangunan. Sejak dahulu manusia telah menata dan menghias ruang dalam
tempat tinggal mereka untuk tujuan kenyaman dan keindahan. Bahkan sejak
zaman prasejarah manusia purba telah mulai melukis dinding gua yang menjadi
tempat tinggal mereka. Meskipun hal tersebut tidak bisa dikatakan sebagai
desain interior, tetapi pemikiran dasar untuk perancangan interior ruang telah
dimulai oleh mereka meskipun masih dalam tahapan yang masih sangat
sederhana.

Desain interior merupakan suatu karya seni yang mengungkapkan dengan


jelas dan tepat suatu bentuk ruang yang mencerminkan fungsi dan estetika,
dengan tetap memperhatikan faktor-faktor lain yang mendukung keberadaan
ruang tersebut. Latar belakang dari mengatur ruangan sebagai bagian dan
pekerjaan dalam mendesain interior ruangan adalah karena penghuni atau
pengguna ruangan menghendaki adanya suasana yang nyaman, baik, indah dan
mampu melayani segala kebutuhan secara fisik mapun emosional.
b. RUMUSAN MASALAH

1. Apa yang dimaksud dengan desain interior?


2. Apa sajakah elemen-elemen pembentuk dalam interior?
3. Apa yang menjadi prinsip dasar dalam desain interior?
4. Bagimana konsep dalam desain interior?

c. TUJUAN PENULISAN

1. Untuk mengetahui dan memahami pengertian dari desain interior


2. Untuk mengetahui dan memahami elemen-elemen apa saja yang
berperan penting dalam pembentuk dalam interior
3. Untuk mengetahui dan memahami prinsip-prinsip dasar dalam
desain interior
4. Untuk mengetahui, memahami dan membedahkan gaya atau
konsep apa saja yang digunakan atau dipakai dalam desain interior

Anda mungkin juga menyukai