Anda di halaman 1dari 19

PETA KOMPETENSI CAPAIAN PEMBELAJARAN MATA KULIAH : ILMU RESEP / 2 SKS / SEMESTER I

CP-MK : Mahasiswa diharapkan mampu menganalisis Resep Obat

Mahasiswa mampu memecahkan


masalah dalam skrining resep (CPK-

Mahasiswa mampu menghitung bahan


obat dan dosis dalam resep (CPK-8)

Mahasiswa mampu Mahasiswa mampu


membuat etiket putih membuat salinan resep
dan biru (CPK-7) (CPK-6)

Mahasiswa mampu
menterjemahkan
Resep (CPK-5)

Mahasiswa Mampu menjelaskan Mahasiswa Mampu Mahasiswa Mampu Mahasiswa mampu


tentang perkembangan obat masa menjelaskan mengenai menjelaskan berbagai menjelaskan
lalu dan istilah-istilah dalam definisi obat beserta bentuk sediaan obat. singkatan latin
ketentuan Farmakope Indonesia dalam resep
penggolongannya (CPK-2) (CPK-3)
(CPK-1) (CPK-4)

1
GARIS BESAR RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER
PROGRAM STUDI SARJANA FARMASI

STIFA PELITA MAS PALU


MATA KULIAH KODE Rumpun MK BOBOT (sks) SEMESTER Direvisi

ILMU RESEP 104-KB 2 Ilmu Farmasi T=2 P=0 I

OTORISASI Pengembang RP Koordinator RMK Ka PRODI

TANDA TANGAN TANDA TANGAN TANDA TANGAN

Ayu Martina, S.Farm., M.Farm., Apt Ayu Martina, S.Farm., M.Farm., Apt Ayu Martina, S.Farm., M.Farm., Apt

Capaian Pembelajaran Program


(CP) Studi

Menghasilkan lulusan Strata Satu (S1) yang berkompetensi dalam bidang Farmasi.

Mata
Kuliah

Mahasiswa diharapkan mampu menganalisis Resep Obat

Diskripsi Singkat MK Mata kuliah Ilmu resep merupakan mata kuliah yang memberikan pengetahuan mengenai pengembangan ilmu farmasi, obat,
bentuk sediaan farmasi dan Ketentuan-ketentuan yang tecantum dalam Farmakope Indonesia. Menterjemahkan resep yang meliputi
singkatan latin, penanganan penerimaan resep obat, penyiapan etiket sediaan dan membuat salinan resep. Menghitung Dosis obat
baik dewasa, anak dan bayi. Melakukan Skrining resep yang meliputi aspek administratif, farmasetika, dan pertimbangan klinik.
Pustaka Utama :

2
1 Syamsuni. Ilmu Resep. Penerbit Buku Kedokteran. EGC. Jakarta
2 Syamsuni. 2005. Farmasetika Dasar dan Hitungan Farmasi. Penebit Buku Kedokteran. EGC. Jakarta.
3 Dep Kes RI. 1978. Farmakope Indonesia. Edisi III. Jakarta. Departemen Kesehatan RI
4 Dep Kes RI. 1995. Farmakope Indonesia. Edisi IV. Jakarta. Departemen Kesehatan RI
Pendukung
:

5 Ansel, H.C. 2005. Introduction Into Pharmaceutical Dosage Form. Philadelphia : Lea & Febiger
Media Pembelajaran Software : Hardware :
Power Point PC/Laptop, Projektor, White Board,
Team Teaching -
Matakuliah Syarat -
Mg CP-MK Materi Pembelajaran Metode / Strategi Assessment
Ke- Pembelajaran
(Sesuai tahapan [Pustaka] Indikator Bentuk Bobot
belajar) [ Estimasi Waktu]

Kontrak Ceramah, Tanya - - -


Perkuliahan Mata jawab
kuliah Ilmu Resep

1 Mahasiswa  Perkembangan obat Ceramah, Tanya  Ketepatan Menjelaskan  post test 5


Mampu masa lalu. [ Buku 1 ] jawab perkembangan obat masa lalu
menjelaskan  Istilah-istilah dalam  Ketepatan Menjelaskan istilah-
tentang ketentuan Farmakope TM: 1 x (2 x 50') istilah dalam Farmakope
perkembangan Indonesia [Buku 3 Indonesia
obat masa lalu dan buku 4] PT: 1 x (2 x 60')
dan istilah-istilah
dalam ketentuan BM : 1 x( 2x60’)
Farmakope
Indonesia.

2 Mahasiswa  definisi obat [Buku1] Ceramah, Tanya  Ketepatan Menjelaskan definisi  post test 5
mampu  Penggolongan obat jawab obat  Tugas
menjelaskan [Buku 1]  Ketepatan Menjelaskan
mengenai definisi TM: 1 x (2 x 50') Penggolongan obat

3
obat beserta PT: 1 x (2 x 60')
penggolongannya
. BM : 1 x( 2x60’)

3 Mahasiswa  bentuk-bentuk Ceramah, Tanya  Ketepatan Menjelaskan bentuk-  post test 5


mampu sediaan obat [ Buku jawab bentuk sediaan obat
menjelaskan dan 2]  Ketepatan Memberikan contoh-
memberikan TM: 1 x (2 x 50') contoh bentuk sediaan obat dan
 contoh-contoh
cara pemberian
contoh berbagai bentuk sediaan obat PT: 1 x (2 x 60')  Ketepatan Menjelaskan Variasi
bentuk sediaan [Buku 2] bentuk sediaan dan keuntungan
obat.  Variasi bentuk BM : 1 x( 2x60’) kerugian setiap bentuk sediaan.
sediaan dan
keuntungan kerugian
setiap bentuk sediaan
[Buku 5]
4-5 Mahasiswa  Bahasa dan singkatan Ceramah, Tanya  Ketepatan Menjelaskan singkatan  post test 10
mampu latin dalam resep jawab, latihan latin dalam resep
menjelaskan [Buku 1]
singkatan latin TM: 2 x (2 x 50')
dalam resep PT: 2 x (2 x 60')

BM : 2 x( 2x60’)

6-7 Mahasiswa  Definisi dan bagian- Ceramah, Tanya  Ketepatan Menjelaskan definisi  Post Test 20
mampu bagian resep [Buku jawab, latihan dan bagian-bagian resep  Mahasiswa Langsung
menterjemahkan 1]  Ketepatan Menjelaskan menterjemahkan
Resep  Peraturan-peraturan TM: 2 x (2 x 50') Peraturan-peraturan terkait resep resep yang dibagikan
terkait resep [Buku  Ketepatan Menterjemahkan resep  Keaktifan dalam
1] PT: 2 x (2 x 60') kelas
 Contoh-contoh
Resep dokter [Buku BM : 2 x( 2x60’)
2]
8 Evaluasi Tengah Semester (Evaluasi Formatif-Evaluasi yg dimaksudkan untuk melakukan improvement proses pembelajaran berdasarkan
assessment yang telah dilakukan)
9-10 Mahasiswa  Definisi salinan resep Ceramah, Tanya  Ketepatan Menjelaskan definisi  Post Test 10
4
mampu [Buku 1] jawab, latihan salinan resep  Latihan membuat
membuat  Bagian-bagian salinan TM: 2 x (2 x 50')  Ketepatan Menjelaskan bagian- salinan resep dari
salinan resep resep [Buku 1] PT: 2 x (2 x 60') bagian salinan resep berbagai contoh resep
BM : 2 x( 2x60’)  Ketepatan Menjelaskan peraturan- dokter
 Peraturan-peraturan
peraturan terkait salinan resep
terkait resep [Buku 1]
 Ketepatan Membuat salinan
 Contoh -contoh resep Resep
dokter
11 Mahasiswa  Jenis-jenis Etiket obat Ceramah,Tanya  Membedakan etiket putih dan biru  Post Test 10
mampu [Buku 2] jawab, latihan  Ketepatan Membuat etiket obat  Latihan membuat
membuat etiket  Contoh Etiket obat TM: 1 x (2 x 50') dalam resep maupun salinan resep etiket putih dan biru
putih dan biru [Buku 2 ] PT: 1 x (2 x 60')
BM : 1 x( 2x60’)
12-13 Mahasiswa  Jenis-jenis dosis dan Ceramah, Tanya  Ketepatan menghitung bahan obat  Post Test 15
mampu rumusnya [Buku 2] jawab, latihan dalam resep  Menjawab soal
menghitung  Perhitungan dosis  Ketepatan Menjelaskan jenis-jenis langsung,
bahan obat dan TM: 2 x (2 x 50') dosis dan rumus berdasarkan  Mengerjakan di
untuk bayi [Buku 2 dan
berat badan dan umur papan tulis,
dosis dalam buku 3] PT: 2 x (2 x 60')  Ketepatan Menghitung dosis obat  Tugas : menjawab
resep  perhitungan dosis untuk bayi soal bervariasi yang
untuk anak [Buku 2 BM : 2 x( 2x60’)
 Ketepatan Menghitung dosis obat diberikan
dan buku 3] untuk anak-anak
 Perhitungan dosis  Ketepatan Menghitung dosis obat
untuk dewasa [Buku 2 untuk dewasa
dan buku 3]
14-15 Mahasiswa  Aspek skrining resep Ceramah, Tanya  Ketepatan Menjelaskan aspek  post test 20
mampu [Buku 2] jawab, diskusi skrining resep  Latihan melakukan
memecahkan  Kasus dalam resep  Ketepatan Melakukan skrining skrining resep
masalah dalam TM: 2 x (2 x 50') resep  mendiskusikan dan
[Buku 2]
skrining resep  Ketepatan memecahkan masalah memecahkan masalah
PT: 2 x (2 x 60') dalam skrining resep dalam resep
BM : 2 x( 2x60’)

16 Evaluasi Akhir Semester (Evaluasi yg dimaksudkan untuk mengetahui capaian akhir hasil belajar mahasiswa)

Catatan : 1 SKS = (50’ TM + 60’ PT + 60’ BM)/Minggu BM = Belajar Mandiri T = Teori (aspek ilmu pengetahuan)
5
TM = Tatap Muka (Kuliah) PS = Praktikum Simulasi (170 menit /minggu) P = Praktek (aspek ketrampilan kerja)
PT = Penugasan Terstruktur. PL = Praktikum Laboratorium (170 menit/minggu)

6
Satuan Acara Perkuliahan (SAP)
Tatap Muka I ( Tanggal 31 Agustus 2017)

1. Jurusan / Program Studi : Sarjana Farmasi


2. Mata Kuliah : Ilmu Resep
3. Kode Mata Kuliah : 104-KB2
4. Jumlah Satuan Kredit Semester (SKS): 2 SKS
5. Deskripsi Mata Kuliah :
Mata kuliah Ilmu resep merupakan mata kuliah yang memberikan pengetahuan mengenai pengembangan ilmu
farmasi, obat, bentuk sediaan farmasi dan Ketentuan-ketentuan yang tecantum dalam Farmakope Indonesia.
Menterjemahkan resep yang meliputi singkatan latin, penanganan penerimaan resep obat, penyiapan etiket
sediaan dan membuat salinan resep. Menghitung Dosis obat baik dewasa, anak dan bayi. Melakukan Skrining
resep yang meliputi aspek administratif, farmasetika, dan pertimbangan klinik.

6. Capaian Pembelajaran-Mata Kuliah/Standar Kompetensi


Mahasiswa diharapkan mampu menganalisis Resep Obat

7. CP-Matakuliah pertahap kegiatan/Kompetensi Dasar


Mahasiswa mampu menjelaskan tentang perkembangan obat masa lalu dan istilah-istilah dalam ketentuan
Farmakope Indonesia.

8. Indikator
1. Ketepatan menjelaskan perkembangan obat masa lalu
2. Ketepatan menjelaskan istilah-istilah dalam Farmakope Indonesia

9. Tujuan Pembelajaran
1. Mahasiswa mampu menjelaskan perkembangan obat masa lalu
2. Mahasiswa mampu menjelaskan istilah-istilah dalam Farmakope Indonesia

10. Substansi Kajian


1. Perkembangan obat masa lalu
2. Istilah-istilah dalam Farmakope Indonesia

11. Langkah Pembelajaran


A. Prakondisi

Metode Perkuliahan

Metode : ceramah dan Tanya jawab

Sumber Belajar

1 Syamsuni. Ilmu Resep. Penerbit Buku Kedokteran. EGC. Jakarta


2 Dep Kes RI. 1978. Farmakope Indonesia. Edisi III. Jakarta. Departemen Kesehatan RI
3 Dep Kes RI. 1995. Farmakope Indonesia. Edisi IV. Jakarta. Departemen Kesehatan RI

B. Prosedur Pembelajaran
7
1. Kegiatan Dosen
- Dosen menjelaskan tentang RPS, SAP, Deskripsi MK dan kontrak Perkuliahan
- Dosen memberikan pengantar materi melalui pertanyaan dasar
- Menjelaskan materi dengan menggunakan projector dan pointer sebagai penunjuk
- Mempersilahkan mahasiswa untuk bertanya serta memancing mahasiswa dengan pertanyaan-
pertanyaan.
- Memberikan point bagi mahasiswa yang aktif
- Menutup perkuliahan dengan mengulang kembali point penting materi yang sudah dijelaskan dan
menjelaskan gambaran umum materi perkuliahan minggu berikutnya
2. Kegiatan Mahasiswa
Menyimak dan memperhatikan penjelasan materi, mencatat materi yang penting, tanya jawab

12. Materi Pembelajaran


Materi pembelajaran mengacu pada buku pegangan utama yaitu Ilmu Resep dan Farmakope Indoensia Edisi
III dan IV

13. Proses Evaluasi (Assesment)


Proses evaluasi dilakukan dengan melihat keaktifan mahasiswa dalam menjawab pertanyaan dan
mengemukakan pertanyaan, kemampuan dalam menjawab pertanyaan dengan tepat.

8
Satuan Acara Perkuliahan (SAP)
Tatap Muka II (Tanggal 7 September 2017)

1. Jurusan / Program Studi : Sarjana Farmasi


2. Mata Kuliah : Ilmu Resep
3. Kode Mata Kuliah : 104-KB2
4. Jumlah Satuan Kredit Semester (SKS): 2 SKS
5. Deskripsi Mata Kuliah :
Mata kuliah Ilmu resep merupakan mata kuliah yang memberikan pengetahuan mengenai pengembangan ilmu
farmasi, obat, bentuk sediaan farmasi dan Ketentuan-ketentuan yang tecantum dalam Farmakope Indonesia.
Menterjemahkan resep yang meliputi singkatan latin, penanganan penerimaan resep obat, penyiapan etiket
sediaan dan membuat salinan resep. Menghitung Dosis obat baik dewasa, anak dan bayi. Melakukan Skrining
resep yang meliputi aspek administratif, farmasetika, dan pertimbangan klinik.

6. Capaian Pembelajaran-Mata Kuliah/Standar Kompetensi


Mahasiswa diharapkan mampu menganalisis Resep Obat

7. CP-Matakuliah pertahap kegiatan/Kompetensi Dasar


Mahasiswa mampu menjelaskan mengenai definisi obat beserta penggolongannya

8. Indikator
1. Ketepatan menjelaskan definisi obat
2. Ketepatan menjelaskan Penggolongan obat

9. Tujuan Pembelajaran
1. Mahasiswa mampu menjelaskan definisi obat
2. Mahasiswa mampu menjelaskan Penggolongan obat

10. Substansi Kajian


1. Definisi obat
2. Penggolongan obat

11. Langkah Pembelajaran


A. Prakondisi

Metode Perkuliahan
Metode : ceramah dan Tanya jawab

Sumber Belajar

1. Syamsuni. Ilmu Resep. Penerbit Buku Kedokteran. EGC. Jakarta


2. Syamsuni. 2005. Farmasetika Dasar dan Hitungan Farmasi. Penebit Buku Kedokteran. EGC. Jakarta.

B. Prosedur Pembelajaran

1. Kegiatan Dosen
- Dosen menjelaskan tentang SAP
9
- Dosen memberikan pengantar melalui pertanyaan materi sebelumnya
- Menjelaskan materi dengan menggunakan projector dan pointer sebagai penunjuk
- Mempersilahkan mahasiswa untuk bertanya serta memancing mahasiswa dengan pertanyaan-
pertanyaan.
- Memberikan point bagi mahasiswa yang aktif
- Menutup perkuliahan dengan mengulang kembali point penting materi yang sudah dijelaskan,
memberikan tugas dan menjelaskan gambaran umum materi perkuliahan minggu berikutnya

2. Kegiatan Mahasiswa
Menyimak dan memperhatikan penjelasan materi, mencatat materi yang penting, tanya jawab

12. Materi Pembelajaran


Materi pembelajaran mengacu pada buku pegangan utama yaitu Ilmu Resep dan Farmasetika Dasar dan
Hitungan Farmasi

13. Proses Evaluasi(Assesment)


Proses evaluasi dilakukan dengan melihat keaktifan mahasiswa dalam menjawab pertanyaan dan
mengemukakan pertanyaan, kemampuan dalam menjawab pertanyaan dengan tepat.

10
KONSTRUKSI SOAL FINAL
Mata Kuliah : Ilmu Resep
Alokasi Waktu : 120 menit
Jumlah Soal : 5 soal
Jenia Soal : Uraian
Capaian 1 2 3 4 5 6 Jumlah
Capaian
Pembelajaran Item
No Pembelajaran Indikator
Mata Kuliah C1 C2 C3 C4 C5 C6
Khusus (CPK)
(CPMK)
1. Mahasiswa Mahasiswa mampu  Ketepatan
diharapkan mampu membuat salinan resep Menjelaskan
menganalisis definisi salinan
Resep Obat resep
 Ketepatan
Menjelaskan
bagian-bagian
salinan resep
√ 1
 Ketepatan
Menjelaskan
peraturan-
peraturan terkait
salinan resep
 Ketepatan
Membuat
salinan Resep
Mahasiswa mampu  Membedakan √ 1
membuat etiket putih etiket putih dan
dan biru biru
 Ketepatan
Membuat etiket
obat dalam resep
maupun salinan
resep

11
Mahasiswa mampu  Ketepatan
menghitung bahan menghitung
obat dan dosis dalam bahan obat
resep dalam resep
 Ketepatan
Menjelaskan
jenis-jenis dosis
dan rumus
berdasarkan
berat badan dan
umur
 Ketepatan √ 2
Menghitung
dosis obat untuk
bayi
 Ketepatan
Menghitung
dosis obat untuk
anak-anak
 Ketepatan
Menghitung
dosis obat untuk
dewasa
Mahasiswa mampu  Ketepatan
memecahkan masalah Menjelaskan
dalam skrining resep aspek skrining
resep
 Ketepatan
Melakukan √ 1
skrining resep
 Ketepatan
memecahkan
masalah dalam
skrining resep
Jumlah Soal 5
Soal :
1. Perhatikan resep dibawah ini :
Dr. Arraihana
SIP : DU/27/I/2005
Alamat : Jl Harum 01 Yk
Telp. 081555666777
Yogyakarta, 18 Feb 2016

R/ Isoniazid
mgPiridoxin
100
Rifampicin
mg 5
M
mgf 300
pulv dtd
No XV
S tdd 1 pulv
R/ Fl
Ssdd
Curcuma I
12
Cth I
Syr
Alamat
Pro : Annie
: Jl
(5 th) 5 Yk
Seroja
Pertanyaan :

a. Buatlah copy resep dari resep asli diatas jika


1. R/ yang pertama diambil hanya setengah saja
2. Curcuma syr tidak tersedia di Apotek

2. Buatlah etiket masing-masing obat dari resep di atas dan beri keterangan warnanya !

3. Perhatikan resep dibawah ini :

Dr. Mila Anggraini


SIP.022/2009
Alamat rumah/praktek
Jl. Lingkar Jati No 20b, Banda Aceh
Banda Aceh, 13 Maret 2015

R/ Amoxycillin 1 tab
Asetaminofen 0,3
Luminal 100 mg ½ tab

M.f. Pulv. dtd No XII


S o.8.h. Pulv I

Pro : Nn. Siti (16 thn)


Alamat : Jl. Monginsidi

a. Buatlah perhitungan bahan resep diatas !


b. Hitunglah apakah resep diatas over dosis atau tidak !

Keterangan :
Amoxicillin (500 mg)
Asetaminofen (500 mg, 650 mg)
Dosis Maksimum Amoxycillin = -/4 gram
Dosis Maksimum Luminal = 300mg/600mg

4. Buatlah perhitungan bahan resep di bawah ini :


13
R/ Salep 2-4
Champora 3 %
m.f ungt Da 20
S. U. E

Resep Standar Salep 2-4 :


Tiap 10 gram mengandung :
Acidum salicilicum 200 mg
Sulfur 400 mg
Vaselin album ad 10 gram

14
5. Lakukan Skrining Resep di bawah ini dari aspek administratif, farmasetik dan pertimbangan klinis !

dr. Mila
SIP.022/2009
Alamat rumah/praktek :
Jl.Lingkar Jati No 20b. Palu

Palu, 20 Januari
2016

R/ Amoxan 250 mg
Paracetamol 120 mg
Sacch. Lactis q.s
m.f. l.a pulv dtd no X
S prn tdd pulv I

pro : Sari (12 Kg)


Umur : 2 Tahun

15
PEDOMAN PENSKORAN

Proses evaluasi dilakukan secara terpadu menyentuh ranah kognitif, afektif, dan psikomotor, serta standar
penilaian yang digunakan. Keberhasilan mahasiswa dalam perkuliahan ini ditentukan oleh prestasi yang
ditunjukkan dalam kriteria nilai mahasiswa dapat ditunjukkan dengan tabel sebagai berikut :

No. Nama Mahasiswa Keaktifan Tugas/ UTS UAS Nilai Huruf


(10%) Latihan (30%) (30%) Akhir
(30%)
1
2
3
4
5
dst

Keterangan :
A = ≥ 80
B = 70-79
C = 60-69
D = 50-59
E = < 50

1. Penilaian Kognitif
Petunjuk Pengisian:
Beri tanda check list (√) pada pada kolom yang sesuai dengan perilaku siswa dalam kerja kelompok selama
proses pembelajaran berlangsung.

Skor
No. Aspek Yang Dinilai
5 4 3 2 1
1. Kemampuan menjawab pertanyaan dengan
tepat
2. Kemampuan menghitung
3. Kemampuan memecahkan masalah
4. Penguasaan Substansi materi
Skor yang dicapai

Nilai = x 100

2. Penilaian Afektif
Berilah tanda (√) pada kolom skor untuk aktivitas siswa aspek sikap berdasarkan rubrik yang disediakan
Skor
No Aspek Penilaian Ket.
5 4 3 2 1
1 Kerja sama dalam tim
2 Tanggung jawab mengumpulkan tugas atau laporan
3 Menghargai pendapat orang lain
4 Kesopanan menyampaikan pendapat atau

16
pertanyaan
Jumlah skor
Keterangan:

Nilai = x 100

3. Penilaian Psikomotor

Berilah tanda (√) pada kolom skor untuk aktivitas siswa aspek sikap berdasarkan rubrik yang disediakan

Skor
No Aspek Penilaian Ket.
5 4 3 2 1
1 Keterampilan menterjemahkan resep
2 Keterampilan membuat salinan resep
3 Keterampilan membuat etiket obat
Jumlah skor

Keterangan:

Nilai = x 100

Penskoran:
A. Tidak Baik Skor 1
B. Kurang Baik Skor 2
C. Cukup Baik Skor 3
D. Baik Skor 4
E. Sangat Baik Skor 5

17
PETUNJUK PEMBERIAN TUGAS

Jenis Tugas :
Diskusi kelas dan penugasan makalah/paper individual (kajian resep dalam penelaahan skrining resep dari aspek
legalitas, farmasetik dan klinis)

Tugas
1. Tujuan Tugas
Diharapkan mahasiswa mampu melakukan skrining resep dan menentukan kelengkapan resep serta
menghitung dosis untuk menentukan apakah resep layak dikerjakan atau tidak.

2. Uraian Tugas
1. Objek garapan :
a. Membaca resep
b. Melakukan skrining resep
2. Yang harus dikerjakan :
a. Menskrining resep
b. Menghitung dosis obat
c. Menghitung bahan yang harus digunakan dalam pembuatan resep
d. Menyimpulkan apakah resep dapat dilayani atau tidak waktu pengerjaan
maksimal 14 hari dalam 2 kali pertemuan.
e. Setiap orang atau kelompok wajib mendiskusikan resep yang diberikan.
3. Metode/Cara Pengerjaan dan acuan yang digunakan :
a. Dikerjakan perkelompok yang terdiri dari maksimal 5 anak namun
dipertanggungjawabkan secara individu.
b. Yang dikaji terutama bahan aktif obat yang digunakan.
c. Tugas dibuat dalam bentuk jurnal yang ditulis tangan dan ditulis sesuai
dengan literaturr-literatur pendukung untuk melengkapi jurnal.
4. Deskripsi luaran yang dihasilkan :
Jurnal lengkap :
a. Skrining resep
b. Tinjauan farmakologi bahan obat
c. Perhitungan dosis
d. Perhitungan bahan
e. Cara kerja

18
INSTRUMEN PENILAIAN TUGAS/PRAKTIKUM

Aspek Yang Dinilai


No Nama Mahasiswa Skor
1 2 3 4 5

1.

2.

3.

4.

5.

6.

7.

8.

9.

10.

Dst

No Keterangan aspek yang dinilai Skor


1 Mengumpulkan tugas tepat waktu 5
2 Mengerjakan tugas sesuai petunjuk 5
3 Ketepatan materi tugas dengan hasil penugasan yang dibuat 5
4 Penampilan/kerapihan tugas 5
5 Keberhasilan dalam mempresentasikan tugas 5
Jumlah skor maksimum 25

Keterangan:

Nilai = x 100

19

Anda mungkin juga menyukai