Anda di halaman 1dari 3

PETUNJUK PENGISIAN ANGKET

Berikut ini terdapat butir-butir pernyataan, baca dan pahami baik-baik setiap pernyataan.
Setiap pernyataan memiliki empat pilihan jawaban. Anda diminta untuk mengemukakan apakah
pernyataan tersebut sesuai atau tidak sesuai dengan diri anda, dengan cara memilih salah satu
dari empat pilihan jawaban yang tersedia.

Jika jawaban anda Sangat Tidak Sesuai beri tanda silang (X) pada kolom STS

Jika jawaban anda Tidak Sesuai beri tanda silang (X) pada kolom TS

Jika jawaban anda Sesuai beri tanda silang (X) pada kolom S

Jika jawaban anda Sangat Sesuai beri tanda silang (X) pada kolom SS

Contoh :
No Item STS TS S SS
1 Saya orang yang pandai X

Tidak ada jawaban yang benar atau salah untuk setiap pernyataan. Sebuah jawaban
saudara benar selama itu sesuai dengan diri saudara/i.

Academic Motivation Scales

Mengapa anda masuk di perguruan tinggi ?


No Pertanyaan STS TS S SS
1. Saya tidak akan mendapatkan pekerjaan bergaji
tinggi di kemudian hari dengan hanya tingkat
SMA
2. Saya mengalami kepuasan sambil belajar hal-hal
baru
3. Saya berpikir bahwa pendidikan tinggi akan
membantu saya lebih baik mempersiapkan diri
untuk karir yang telah saya pilih
4. Saya merasakan perasaan yang hebat ketika
saya menyalurkan ide-ide saya sendiri kepada
orang lain
5. Saya benar-benar merasa membuang-buang
waktu di perguruan tinggi
6. Saya mengalami kesenangan saat melampaui diri
dalam perkuliahan saya
7. Untuk membuktikan pada diri saya sendiri
bahwa saya mampu menyelesaikan gelar sarjana
saya
8. Dalam rangka untuk mendapatkan pekerjaan
yang lebih bergengsi di kemudian hari
9. Untuk kesenangan yang saya alami ketika saya
menemukan hal-hal baru yang tidak pernah
terlihat sebelumnya
10. Karena akhirnya akan memungkinkan saya
untuk memasuki pasar kerja dalam bidang yang
saya suka
11. Bagi saya kuliah itu menyenangkan
12. Saya pernah punya alasan yang baik untuk
masuk ke perguruan tinggi, namun sekarang
saya bertanya-tanya apakah saya harus terus
melanjutkan
13. Saya mengalami kesenangan ketika saya
melebihi diri saya di salah satu prestasi pribadi
saya
14. Ketika saya berhasil di perguruan tinggi saya
merasa penting
15. Saya ingin memiliki kehidupan yang baik di
kemudian hari
16. Saya mengalami kesengangan dalam
memperluas pengetahuan saya tentang materi
kuliah yang menarik
17. Perkuliahan akan membantu saya membuat
pilihan yang lebih baik tentang orientasi karir
saya
18. Saya mengalami kesenangan ketika saya benar-
benar menyerap apa yang dosen tertentu tuliskan
19. Saya tidak mengerti mengapa saya masuk ke
perguruan tinggi dan terus terang saya tidak
peduli
20. Saya merasakan kepuasan ketika saya dalam
proses menyelesaikan kegiatan akademik yang
sulit
21. Untuk menunjukkan diri, bahwa saya orang yang
cerdas
22. Dalam rangka untuk memiliki gaji yang lebih
baik kemudian hari
23. Perkuliahan memungkinkan saya untuk terus
belajar tentang banyak hal yang menarik minat
saya
24. Saya percaya bahwa tambahan pendidikan
beberapa tahun akan meningkatkan kompetensi
saya seorang pekerja
25. Saya mengalami perasaan yang hebat saat
membaca tentang berbagai mata kuliah yang
menarik
26. Saya tidak mengerti apa yang saya lakukan di
perguruan tinggi
27. Perguruan tinggi memungkinkan saya untuk
mengalami kepuasan pribadi dalam pencarian
untuk keunggulan perkuliahan saya
28. Saya ingin menunjukkan diri bahwa saya dapat
berhasil dalam perkuliahan saya

Anda mungkin juga menyukai