Anda di halaman 1dari 2

ANATOMI IMPAKSI GIGI

Gigi molar ketiga mandibula terletak diujung distal dari korpus mandibula yang menyatu
dengan ramus yang tipis. Terdapat titik lemah dengan adanya fraktur jika kekuatan yang
berlebihan selama pembedahan tanpa kehilangan tulang terlebih dahulu dan adekuat. Tulang
alveolar bukal lebih tebal daripada lingual dan saraf bukal biasanya terletak dekat lempeng
kortikal. External oblique ridge membentuk penopang yang memperkuat lempeng bukal.

Gambar 1. Anatomi mandibula secara klinis pada sisi lateral


Terdapat risiko tinggi kerusakan saraf lingual menggunakan teknik split lingual atau bedah
flap molar ketiga secara medial ke distoangular recess. Akar molar ketiga dapat berkontak/
menembus ke dalam kanalis mandibula atau mengalami defleksi. Hubungan dekat saluran akar
dengan akar dapat menimbulkan kerusakan saraf alveolar inferior selama operasi.

Gambar 2. Pada radiografi panoramik, akar gigi molar ketiga berada di dekat kanalis
mandibula

Anda mungkin juga menyukai