Anda di halaman 1dari 2

Ciri Ciri Cumi-Cumi

Beberapa ciri umum cumi cumi adalah:

Memiliki ukuran tubuh bervariasi dari kecil hingga jenis raksasa, Architeuthis, yang berukuran hingga 16
meter

Ukuran betina lebih besar dibandingkan ukuran jantan

Perkembangbiakan hewan cumi cumi hanya melalui perkembangbiakan seksual. Cara berkembang biak
hewan cumi cumi adalah dengan bertelur.

Makanan utama cumi cumi adalah jenis jenis plankton dan biota laut yang ukurannya lebih kecil
dibandingkan tubuh cumi cumi. (baca juga: hewan karnivora, herbivora dan omnivora dan ciri ciri hewan
karnivora, herbovora, omnivora)

Tubuh memanjang, kepala runcing, dan memiliki lengan sebanyak 8 buah dan 2 tentakel

Dapat berkamuflase sebagai cara beradaptasi hewan dengan lingkungannya

Dapat menyemburkan tinta pekat sebagai perlindungan diri terhadap ancaman predator

Memiliki mata

Habitatnya di laut, sebagian besar berenang di laut dangkal namun ada juga yang berada di kedalaman
laut.k

Sistem gerak pada hewan cumi cumi mengandalkan sistem otot yang rumit.
A. Amphineura

Hewan mollusca kelas Amphineura ini hidup di laut dekat pantai atau di pantai. Hewan ini memiliki ciri-
ciri, yaitu cangkangnya memiliki susunan yang bertumpuk-tumpuk seperti susunan genting. Tubuhnya
bilateral simetri, dengan kaki di bagian perut ( ventral ) memanjang. Ruang mantel dengan permukaan
dorsal, tertutup oleh 8 papan berkapur, sedangkan permukaan lateral mengandung banyak insang.
Hewan ini bersifat hermafrodit ( berkelamin dua ), fertilisasi eksternal (pertemuan sel telur dan sperma
terjadi di luar tubuh ). Pada mulutnya dilengkapi dengan lidah parut atau radula. Contohnya
Cryptochiton sp atau Chiton. Saat ini sudah dibedakan menjadi 3 kelas, yaitu:

Aplacophora (tidak bercangkang)

Monoplacophora (bercangkang tunggal/satu sisi)

Polyplacophora.

Anda mungkin juga menyukai