Anda di halaman 1dari 3

PENYEBAB

HIPERTENSI
1. Makanan yang di awetkan seperti

1. Usia makanan kaleng, mie instant,


2. Kelamin minuman kaleng, dsb.
ARTINYA APA...??? 3. Pola Hidup dan Pola Makan 2. Daging merah segar seperti hati
ayam, sosis sapi, daging kambing
3. Makanan berlemak dan bersantan
Hipertensi adalah peningkatan tekanan
darah sistolik dan diastolik dengan tinggi serta makanan yang terlalu
konsisten diatas 140/ 90 mmHg asin

4. Keturunan

KOMPLIKASI

TANDA DAN GEJALA 1. Penyakit jantung (gagal jantung)


2. Penyakit ginjal (gagal ginjal)
3. Penyakit otak (stroke)

KLASIFIKASI TEKANAN DARAH ORANG DEWASA


MAKANAN YANG HARUS DIHINDARI
Klasifikasi Sistolik Diastolik
Optimal <120 <80

Normal 120 – 129 80 – 84

Normal tinggi 130 – 139 85 – 89

Hipertensi 140 – 159 90 – 99


derajad 1

Hipertensi 160 – 179 100 – 109


derajad 2

Hipertensi ≥ 180 ≥110


derajad 3

Hipertensi ≥140 <90 DISUSUN OLEH :

sistolik SRI INDAH RETNOWATI


terisolasi
MAKANAN YANG DIANJURKAN SN 161127
(PERKI, 2015)
1. Sayur-sayuran hijau kecuali daun
singkong, mlinjo dan mlinjonya
2. Buah-buahan kecuali durian
3. Ikan laut seperti kakap & tuna
4. Telur maksimal 2 butir/minggu
5. Daging ayam jangan kulit,otak dan
jeroan

PROGRAM PROFESI NERS

STIKES KUSUMA HUSADA

SURAKARTA

2017

Anda mungkin juga menyukai