Anda di halaman 1dari 17

FORMAT PENILAIAN TELAAH BUKU SISWA

FORMAT TELAAH BUKU TEKS FISKIKA SMA

IDENTITAS BUKU : Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2016


JUDUL BUKU : Buku Siswa Fisika untuk SMA/MA Kelas XII
PENULIS : Pujianto, Supardianingsih, Risdiani Chasanah, Dhara Nurani
PENERBIT : Intan Pariwara
KOTA DAN TAHUN TERBIT : Klaten, 2016
JUMLAH BAB : XI
JUMLAH HALAMAN : 310 Halaman
JENJANG TUGAS : Kelas XII
SEKOLAH : SMA/MA
NOMOR ISBN : 979-28-1579-5

I. KELAYAKAN MATERI
KESESUAIAN URAIAN MATERI DENGAN KI DAN KD
Kelengkapan Materi
Butir 1 Komentar

Materi yang di sajikan dalam buku kurikulum 2013 edisi


Materi yang di sajikan tidak sesuai dengan KI dan KD.
revisi 2016 Tidak Lengkap, karena tidak seperti yang
Pada buku Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2016 tidak ada lagi
Deskripsi
terkandung dalam kompetensi indicator (KI) dan belajar tentang Gelombang Bunyi dan Gelombang Cahaya.
Kompetensi dasar (KD) Karena, materi tersebut sudah berada di kelas XI.
Butir 2 Keluasan Materi Komentar
Materi yang disajikan telah mencerminkan jabaran yang
Materi yang di sajikan mencerminkan jabaran yang
Deskripsi mendukung pencapaian tujuan hal ini terbukti dalam setiap
mendukung pencapaian semua Kompetensi Dasar (KD).
materi.
Butir 3 Kedalaman Materi Komentar
Materi yang disajikan mulai dari pengenalan konsep, Bab 1 : Pada awal bab terdapat peta konsep yang akan mebahas
definisi, prosedur, tampilan output, contoh, kasus, materi dalam bab tersebut. Kemudian, materi tersebut dijelaskan
Deskripsi latihan, sampai dengan interaksi antar-konsep sesuai pengertian dari point - point permateriKarena di setiap materi
dengan tingkat pendidikan peserta didik dan sesuai yang di jelaskan lebih detail dari mana dapat rumus-rumus
dengan yang diamanatkan oleh Kompetensi Dasar (KD). tersebut
KEAKURATAN MATERI
Butir 4 Keakuratan Versi dan Spesifikasi Materi Komentar
Di dalam buku yang menjelaskan spesifikasi materi secara
eksplisit pada bab I : halaman 1-22 menjelaskan konsep hukum
Versi dan spesifikasi materi di nyatakan secara eksplisit
Deskripsi ohm dan contoh hukum ohm di sertai pemahaman dengan
sehinga tidak membingungkan peserta didik.
mencobakan dalam kegiatan belajar mengajar, dan juga
pemahaman dari rumus-rumus.
Butir 5 Keakuratan istilah Komentar
Istilah-istilah teknis sesuai dengan kelaziman yang Di dalam buku yang menjelaskan spesifikasi materi secara
Deskripsi
berlaku di bidang ilmu fisika. eksplisit pada bab II:halaman 33 listrik statis.
Butir 6 Keakuratan notasi, symbol dan ikon Komentar
Notasi, simbol, dan ikon disajikan secara benar menurut Keakuratan notasi, symbol dan ikon yang disjaikan buku ini
kelaziman yang digunakan dalam bidang/ilmu Fisika. sudah seseuai, dengan bukti dibawah ini.
Deskripsi (Besaran vector atau Skalar) Bab 1 : halaman 4 Hukum Ohm
Bab 2 : halaman 34 Kuat Medan Listrik
Bab 3 : halaman 59 Induksi Magnet
Bab 4 : halaman 92 Induksi
Butir 7 Keakuratan acuan pustaka Komentar
Bab 1 : materi yang disajikan telah mengikuti perkembangan
Materi yang disajikan aktual yaitu sesuai dengan keilmuan fisika seperti pengukuran arus dan tegangan listrik,
Deskripsi
perkembangan keilmuan FISIKA. hubungan kuat arus dan tegangan listrik, dan lain hal nya
Halaman 3-8 . Dalam Rangkaian Arus Searah dijelaskan
definisinya. Halaman 3.
Bab 2 : didalam bab ini ada contoh listrik statis yaitu dengan
menggunkan Generator Van de Graaf . Halaman 30
Bab 3 : menghitung induksi magnet bdengan menggunakan
hukum Biot-Savart. halaman 59
Bab 4 : didalam bab 4 ini prinsip kerja motor listrik, generator
dan transformator. pada halaman 85-91.

KEMUTAKHIRAN MATERI
Butir 8 Kesesuain materi dengan perkembangan fisika Komentar
Materi yang disajikan aktual yaitu sesuai dengan Karena pada bab Keterbatasan Energi dan Dampak bagi
Deskripsi Kehidupan, menjelaskan tentang pembangkitan energi listrik
perkembangan keilmuan FISIKA.
yang berhubungan dengan materi fisika.
Butir 9 Contoh dan kasus aktual Komentar
Contoh dan kasus aktual yaitu sesuai dengan Pada bab XI : Keterbatasan Energi dan Dampak bagi Kehidupan,
perkembangan keilmuan FISIKA. ada contoh dan kasus aktual nya seperti Pembangkit Listrik yang
Deskripsi
ada di Indonesiayang menggunakan sumber energi yang di
dominasi oleh batu bara, gas, dan minyak bumi.
Butir 10 Gambar, diagram, dan ilustrasi aktual Komentar
Gambar, diagram/grafik dan ilustrasi diutamakan yang
Pada bab XI : Karena pada Keterbatasan Energi dan Dampak
Deskripsi aktual, dapat juga dilengkapi penjelasan/ perbandingan bagi Kehidupan ada gambar Transmisi energi listrik, dan adanya
dengan perangkat yang telah ada sebelumnya. diagram Konsumsi energi final menurut jenis.

Menggunakan contoh kasus dan kasus di Indonesia


Butir 11 Komentar
(Pribadi, Lokal&Global).
Contoh dan kasus yang disajikan sesuai dengan situasi di dalam buku yang saya analisis terdapat contoh Pembangkit
Deskripsi
serta kondisi di Indonesia. Listrik yang ada di Indonesia, yang menggunakan sumber energi
yang di dominasi oleh batu bara, gas, dan minyak bumi.berarti
vuku yang saya analisis menggunakan contoh lokal.
Butir 12 Kemutakhiran pustaka Komentar
Pustaka dipilih yang mutakhir. Bagus, karena buku yang bagus itu menggunakan sumber 5-10
Deskripsi
tahun terakhir.
MENDORONG KEINGINTAHUAN
Butir 13 Mendorong rasa ingin tahu Komentar
Uraian, latihan atau contoh-contoh kasus yang disajikan Bab 1 : pada uraian terdapat pada awal bab halaman 1. Disini
mendorong peserta didik untuk mengerjakannya lebih banyak terdapat latihan latihan yang pastinya membuat rasa
jauh dan menumbuhkan kreativitas. ingin tahu siswa untuk meyelesaikan, contoh contoh didalam
Deskripsi materi ini seperti mengukur kawat penghantar dibuat dari bahan
indikator, dengan menggunkan konduktor, isolator, dan semi
konduktor. halaman 9

Mendorong keingin tahuan untuk mencari


Butir 14 Komentar
informasi lebih jauh
Terdapat link resistor yang dapat mendorong keinginan
peserta didik untuk mencari informasi lebih jauh.
Deskripsi Bab 1 : terdapat pada halaman 11
Contoh: Diberikan link yang terkait dengan penjelasan
lanjut tentang suatu materi, link tentang resistor tetap
PRATIKUM DAN KEWIRAUSAHAAN
Butir 15 Menyajikan prosedur keselamatan kerja Komentar
Uraian materi yang berkaitan dengan baik keamanan

Deskripsi perangkat, data, dan keselamatan manusia disertai Bab 1 : dalam bab ini didalam kegiatan pratikum tidak ada
prosedur keselamatan kerja yang memadai. prosedur mengenai keselamatan kerja, karena percobaan yang
dilakukan tidak berbahaya.
Butir 16 Menumbuhkan semangat kewirausahaan Komentar
Latihan atau contoh-contoh yang disajikan memotivasi
peserta didik untuk bekerja keras sehingga Bab 1 : dengan belajar rangkaian arus searah akan mengetahui
Deskripsi tingkat ketelitian dari sebuah alat ukur misalnya ohm meterdan
menghasilkan sesuatu yang mempunyai nilai guna. pengukuran resistansi pararel.

Butir 17 Menumbuhkan daya saing Komentar


Latihan atau tugas yang disajikan memotivasi peserta
didik untuk menghasilkan sesuatu yang memiliki nilai Iya dibuku ini terdapat latihan yang memotivasi peserta didik
Deskripsi
lebih. Contoh: Aplikasi konsep fisika yang bernilai sehingga menumbuhkan daya saing.
ekonomis
Butir 18 Memberikan tugas pratikum Komentar
Tugas-tugas praktikum perlu diberikan baik untuk
Bab 1 : diberikan tugas – tugas pratikum kurang lebih 6 kegiatan
Deskripsi
perorangan maupun untuk kelompok. untuk perkelompok dan terdapat banyak tugas – tugas individu
Butir 19 Meningkatkan keterampilan teknis Komentar
Uraian prosedur penggunaan peralatan/software yang
disajikan dapat dikikuti dan dilaksanakan oleh peserta Karena akan ada bagaimana cara siswa/siswi tersebut ketika
Deskripsi menghidupkan listrik sehingga menimbulkan keerampilan
didik sehingga meningkatkan ketrampilan teknis dari
teknis.
peserta didik.
II. KELAYAKAN PENYAJIAN
A. TEKNIK PENYAJIAN
Konsistensi sistematika
Butir 20 Komentar
sajian dalam bab
Sistematika penyajian
dalam setiap bab taat asas
Karena dalam bab-bab yang ada di konsistensi sistematis selalu sama atau tidak
Deskripsi
(memiliki pendahuluan, isi berubah
dan penutup).
B. PENDUKUNG PENYAJIAN
Butir 21 Keruntunan konsep Komentar
Penyajian konsep disajikan
secara runtun mulai dari
yang mudah ke sukar, dari
yang konkret ke abstrak
dan dari yang sederhana ke
kompleks, dari yang

Deskripsi dikenal sampai yang Contah nya ada bab 1 tentang Rangkaian Arus Searah dan bab ke dua tentang Listrik
Statis. Antara bab 1 dan bab 2 mempunyai kesinambungan yang saling berkaitan.
belum dikenal. Materi
bagian sebelumnya bisa
membantu pemahaman
materi pada bagian
selanjutnya
Pembangkit motivasi
Butir 22 Komentar
belajar pada awal bab
Terdapat uraian tentang
apa yang akan dicapai
peserta didik setelah Pada setiap bab mempunyai pembangkit motivasi belajar padabab Induksi Faraday,
Deskripsi mempelajari bab tersebut motivasi belajar nya adalah perkembangan teknologi yang semakin pesat berpengaruh
dalam upaya terhadap semua sektor kehidupan manusia.
membangkitkan motivasi
belajar.
Contoh-contoh soal
dalam setiap bab
Butir 23 Komentar
(Tingkat
Kesulitan,PISA)
Terdapat contoh-contoh
soal yang dapat membantu
Adanya tingkat kesulitan dalam contoh-contoh setiap soal seperti pada bab1:
menguatkan pemahaman
Rangakaian Arus Searah awal materi di beri contoh soal tentang mencari koefisien
Deskripsi konsep yang ada dalam
suhu, tetapi di contoh saol selanjutnya di suruh mencari kuat arus yang mengalir
materi. Setiap contoh
dengan tingkat kesulitan lebih tinggi di banding contoh soal sebelumnya.
perlu dilengkapi dengan
bukti hasil percobaan
Kata-kata kunci barupa
Butir 24 Komentar
disetiap awal bab
Kata-kata kunci baru yang Pada buku Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2016 terdapat kata kunci di setiap bab.
akan dipelajari pada bab Misalnya pada bab VII relativitas terdapat kata kunci:
Deskripsi terkait perlu disebutkan  Relativitas
pada setiap awal tersebut.  Penggembungan waktu
 Panjang relativitas
 Massa relativitas
 Momentu relativitas
 Energi relativitas
Soal latihan pada setiap
Butir 25 akhir bab (variasi Komentar
tingkat kesulitan, PISA).
Soal-soal yang dapat
melatih kemampuan
memahami dan
Pada akhir bab selalu ada soal/latihan yang tingkat kesulitan nya makin tinggi.
menerapkan konsep yang
Deskripsi Misalnya pada soal 1 mencari kecepatan, tetapi di soal terakhir di suruh mencari daya
berkaitan dengan materi
yang d pancarkan matahari.
dalam bab sebagai umpan
balik disajikan pada setiap
akhir bab.
Butir 26 Pengantar Komentar
Pengantar pada awal buku
berisi tujuan penulisan
buku teks pelajaran
Terdapat kegunaan dari pembuatan buku tersebut, dicantumkan beberapa materi yang
FISIKA, sistematika buku,
Deskripsi harus diberikan kepada peserta didik ayo uji pemahaman anda, selingan, kuis,
cara pengajaran termasuk
pertanyaan diskusi , tips, ujikompetensi.
materi apa saja yang harus
diberikan ke peserta didik
untuk satuan masa
pengajaran atau satu
semester tertentu, cara
belajar yang harus diikuti,
serta hal-hal lain yang
dianggap penting bagi
peserta didik.
Butir 27 Glosarium Komentar
Glosarium berisi
Pada buku Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2016, terdapat Glosarium yang fungsinya
penjelasan konsep-konsep
Deskripsi adalah memperudah memahami istilah ilmu pengetahuan yang di temui dalam setiap
yang relevan dengan
buku..
bidang ilmu
Butir 28 Daftar Indeks (subyek) Komentar
Indeks subjek merupakan
daftar kata penting yang
Daftar indeks pada buku yang saya analisis ada daftar indeksnya, dimana indeks
Deskripsi
diikuti dengan nomor adalah suatu daftar kata-kata penting dalam suatu buku. Pada halaman 290
halaman kemunculan.
Butir 29 Daftar Pustaka Komentar
Daftar buku yang
digunakan sebagai bahan

Deskripsi rujukan dalam penulisan Daftar Pustaka di dalam buku yang saya analisis ada dan sangat bagus.
buku tersebut yang diawali
dengan nama pengarang
(yang disusun secara
alfabetis), tahun terbitan,
judul buku / majalah /
makalah / arFisikael ,
tempat, dan nama penerbit,
nama dan lokasi situs
internet serta tanggal akses
situs (jika memakai acuan
yang memiliki situs)
Butir 30 Rangkuman Komentar
Rangkuman merupakan
konsep kunci bab yang
bersangkutan yang
dinyatakan dengan kalimat
Deskripsi Di setiap akhir bab pasti ada rangkuman nya.
ringkas dan jelas,
memudahkan peserta didik
memahami keseluruhan isi
bab.
Butir 31 Lampiran Komentar
Lampiran memuat Buku yang saya analisis tidak ada lampiran nya, seharusnya ada karena informasi atau

Deskripsi informasi atau bahan bahan pendukung, antara lain data dan program yang diujicobakan dalam buku dan
pendukung, antara lain bahan latihan lanjut
data dan program yang
diujicobakan dalam buku
dan bahan latihan lanjut.
Lampiran bisa disimpan
dalam CD atau dapat
diakses lewat internet.
C. PENYAJIAN PEMBELAJARAN
Keterlibatan peserta
Butir 32 Komentar
didik
Penyajian materi bersifat
interaktif dan partisipatif
(ada bagian yang
mengajak pembaca untuk Bab 1 : terdapat dalam segala pratikum yang ada, disertai dengan beberapa contoh
Desripsi
berpartisipasi – misalnya soal , pratikum halaman 5. Contoh soal pada halaman 6
dengan mengajak peserta
mencoba latihan dengan
data baru).
Kesesuaian dengan
Butir 33 Komentar
Karakteristik Fisika
Metode dan pendekatan
penyajian diarahkan ke Bab 1: Cukup memenuhi, karena banyak sekali kegiatan pratikum/eksperimen
Deskripsi
metode halaman 8-13 terdiri dari kurang lebih 5 pratikum individu maupun kelompok
inkuiri/eksperimen, di
akhir setiap bab minimum
memuat materi/latihan
yang dapat dipraktekkan
oleh peserta didik.
D. KOHERENSI DAN KERUNTUTAN
Keterkaitan Antara
Butir 34 Komentar
Bab/Subbab/Alinea
Penyampaian pesan antara
sub bab dengan bab
lain/subbab dengan

Desripsi subbab/antara alinea dalam Diantara bab/subbab/alinia pasti saling keterkaitan supaya tidak melenceng.
subbab yang berdekatan
mencerminkan keruntutan
dan keterkaitan isi
Keutuhan Makna dalam
Butir 35 Komentar
Bab/Subbab/Alinea
Pesan atau materi yang Karena siswa akan lebih memahami dengan adanya makna dalam sitiap
disajikan dalam satu bab/subbab/alinia contoh nya seperti bab Medan Magnet, di jelaskan bahawa dalam

Desripsi bab/subbab/alinea harus ilmu fisika, adalah suatu medan yang di bentuk dengan menggerakan muatan
mencerminkan kesatuan listrik(arus listrik) yang menyebab kan munculnya gaya muatan listrik yang bergerak
tema. lain nya.

III. KELAYAKAN BAHASA


LUGAS
Ketepatan struktur
Butir 36 Komentar
kalimat
Kalimat yang dipakai
mewakili isi pesan atau
informasi yang ingin
Di dalam setiap bab mempunyai ketepatan stuktur kalimat agar dapat mudah di
Deskripsi
disampaikan dengan tetap pahami oleh peserta didik.
mengikuti tata kalimat
Bahasa Indonesia.
Butir 37 Keefektifan kalimat Komentar
Kalimat yang dipakai
Keefektifan kalimat pada buku yang saya analisis sangat bagus karena kalimat nya
Deskripsi sederhana dan langsung ke
jelas dan tidak berbelit-belit.
sasaran.
Butir 38 Kebakuan istilah Komentar
Istilah yang digunakan
sesuai dengan Kamus
Besar Bahasa Indonesia
dan / atau adalah istilah

Deskripsi teknis yang telah baku Karena istilah istilah yang du gunakan dalam fisika menggunkan bahasa sehari-hari
yang sesuai dengan ejaan (EYD).
digunakan dalam FISIKA.
Padanan istilah teknis
yang masih cukup asing
diberikan penjelasannya
pada glosarium.
KOMUNIKATIF
Pemahaman terhadap
Butir 39 Komentar
pesan atau informasi
Pesan atau informasi
disampaikan dengan
Disetiap bab mempunyai pemahaman terhadap pesan atau informasi seperti pada
Deskripsi bahasa yang menarik dan bab Rangkaian Arus Searah di situ ada informasi ilmuan George Simon Ohm(16-
lazim dalam komunikasi Maret-1789-6 Juli 1850).
tulis Bahasa Indonesia.
DIALOGIS DAN INTERAKTIF
Kemampuan motivasi
Butir 40 Komentar
peserta didik
Bahasa yang digunakan
membangkitkan rasa
senang ketika peserta didik
Karena, dengan adanya pertanyaan sehari-hari dapat mendorong seseorang untuk
Deskripsi membacanya dan
melakukan sesuatu.
mendorong mereka untuk
mempelajari buku tersebut
secara tuntas.
Mendorong berpikir
Butir 41 Komentar
kritis
Bahasa yang digunakan
Karena dari buku ini terdapat keampuan untuk menerapkan standar intelektual
Deskripsi mampu merangsang
terhadap unsur penalaran dalam rangka mengembangkan sifat-sifat intelektual.
peserta didik untuk
mempertanyakan suatu hal
lebih jauh, dan mencari
jawabnya secara mandiri
dari buku teks atau sumber
informasi lain.
KESESUAIAN DENGAN PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK
Kesesuanain dengan
Butir 42 tingkat perkembangan Komentar
intelektual peserta didik
Bahasa yang digunakan
dalam menjelaskan suatu
konsep harus sesuai
Deskripsi Karena setiap buku harus sesuai dengan tingkatnya masing masing
dengan tingkat
perkembangan kognitif
peserta didik.
Kesesuaian dengan
Butir 43 tingkat perkembangan Komentar
emosional peserta didik.
Karena, semakin tinggi tingkat kesulitan pelajaran maka peserta didik harus
Bahasa yang digunakan
mengontrol emosial terhadap materi tersebut, misalnya peserta ddik kurang
sesuai dengan tingkat
Deskripsi memahami pelajaran, maka di buku yang saya analisis tidak langsung ke tinggkat
kematangan emosional
yang sulit, melainkan tingkat yang lebih rendah dulu sehingga mudah di pahami.
peserta didik
KESESUAIAN DENGAN KAIDAH BAHASA INDONESIA
Butir 44 Ketepatan bahasa
Tata kalimat yang
digunakan untuk
menyampaikan pesan
Deskripsi Ketepatan bahasa dalam buku yang saya analisis sangat tepat
mengacu kepada kaidah
tata Bahasa Indonesia
yang baik dan benar.
Butir 45 Ketepatan ejaan
Ejaan yang digunakan

Deskripsi mengacu kepada pedoman Ketepatan ejaan dalam buku yang saya analisis sangat tepat
Ejaan yang disempurnakan
PENGGUNAAN ISTILAH, SIMBOL, ATAU IKON
Konsistensi penggunaan
Butir 46 Komentar
istilah
Penggunaan istilah yang Karena kalau tidak konsisten akan membinggungkan peserta didik seperi di bab
menggambarkan suatu Medan Magnetik dan Induksi Faraday, istilah –istilah pada kedua bab tersebut ada
Deskripsi
konsep harus konsisten persamaan istilah misalnya di bab Medan Magnetik dan Induksi Faraday sam-sam
antar-bagian dalam buku. menjelaskan bahwa N merupakan banyak lilitan.
Konsistensi penggunaan
Butir 47 Komentar
simbol atau ikon
Penggambaran simbol atau Karena kalau tidak konsisten aka membinggungkan peserta didik seperi di bab
Deskripsi
ikon harus konsisten antar- Medan Magnetik dan Induksi Faraday, dimana B merupakansimbol utuk Induksi
bagian dalam buku. maknetik.

Deskripsi rekomendasi hasil telaah/analisis buku siswa


Buku Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2016 sangat bagusjukadi gunakan, karea sudah sesuai dengan silabus k-13.

RUBRIK PENILAIAN ANALISIS BUKU SISWA

PERINGKAT NILAI KRITERIA

Amat Baik ( AB) 90 < AB ≤ 100 Hasil analisis tepat, tindak lanjut logis dan bisa
dilaksanakan

Baik (B) 80 < B ≤ 90 Hasil analisis tepat, tindak lanjut kurang logis

Cukup (C) 70 < C ≤ 80 Hasil analisis kurang tepat, tindak lanjut logis

Kurang (K) ≤ 70 Hasil analisis kurang tepat, tindak lanjut tidak logis

Anda mungkin juga menyukai