Anda di halaman 1dari 22

TUGAS KEWIRAUSAHAAN

JUDUL PROPOSAL :

“OAT PANCAKE SEHAT JANTUNG”

Disusun Oleh :

Midzi Nur Oktavani

1420116013

S1 KEPERAWATAN

SEKOLAH TINGGI ILMU KEPERAWATAN IMMANUEL

BANDUNG

2019
RINGKASAN

Proposal ini bejudul ”OAT PANCAKE SEHAT JANTUNG” yang


dibuat oleh mahasiswa yang memiliki kreatif dan inovatif yang tinggi dari
Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Immanuel Bandung. Proposal kewirausahaan
ini disusun mengenai pemanfaatan Oatmeal yang memiliki banyak manfaat
namun kurang diminati oleh masyarakat Indonesia dikarenakan rasanya hambar
dengan memadukan Oatmeal dalam bentuk pancake yang masih jarang di
perjual belikan di Indonesia diharapan masyarakat dapat menyukainya dan
membantu dalam menjaga kesehatan masyarakat Indonesia.

Oatmeal memiliki kandungan nutrisi yang bergizi seperti tiamin, zat


besi dan serat diet. Serat dapat membantu dalam mengurangi kolestrol pada
aliran darah. Oat juga merupakan sumber senyawa antioksidan yang dikenal
dengan avenanthramides yang dapat melindungi sistem sirkulasi
arteriosclerosis.

Tujuan dari proposal ini adalah Dapat membuat makanan yang dapat
menyehatkan serta membatu pemerintah dalam menjaga kesehatan masyakat
dengan merubah pola hidup masyarakat untuk mengkonsumsi makanan yang
sehat. Mengetahui strategi pemasaran makanan sehat yang diharapkan dapat
memberikan peluang baru dan merangsang berkembangnya skill
entrepreneurship mahasiswa berbasis bahan dasar pelestarian tanaman
Indonesia.
BAB I
PENDAHULUAN
1.1 Latar belakang
Penyakit jantung merupakan penyebab utama kematian di dunia. Lebih dari
separuh kematian di Amerika disebabkan oleh penyakit kardiovaskular dan akibat
akhirnya adalah serangan jantung (Campbell,2004). Berdasarkan estimasi WHO
(2014) kematian di Indonesia yang diakibatkan oleh penyakit jantung lebih dari
70.000 jiwa per 100.000 penduduk pada tahun 2008.
Maka penting bagi setiap individu untuk menjaga kesehatan jantung agar
dapat hidup sehat dan terhindar dari resiko kematian yang disebabkan oleh penyakit
jantung. Oatmeal telah lama dikenal sebagai salah satu makanan yang baik
dikonsumsi untuk kesehatan, karena komposisinya yang tinggi serat, protein, lemak
nabati, vitamin, dan mineral lainnya. Serat dalam oatmeal mampu mengikat kolesterol
jahat (LDL) di dalam usus sehingga lebih sedikit yang terserap di dalam darah, yang
merupakan faktor resiko terjadinya plak dalam pembuluh darah termasuk pembuluh
darah jantung. Itu sebabnya oatmeal baik dikonsumsi sebagai salah satu pencegahan
penyakit jantung.
Pancake dikenal sebagai makanan ringan untuk sarapan para keluarga modern.
Namun, siapa sangka bila makanan ini sudah dikenal sejak zaman Romawi kuno. Bila
Anda penggemar segala jenis makanan, pasti kenal makanan yang satu ini. Ya,
pancake namanya. Bentuknya bundar dan tipis, biasanya dinikmati hangat sebagai
menu sarapan dengan saus aneka buah-buahan, seperti blueberry, raspberry, stroberi,
atau madu, disertai potongan butter di puncaknya.Pancake sebenarnya memiliki
ragam rupa dan penyajian. Di berbagai negara, pancake dikonsumsi dengan gaya dan
resep beragam. Ada yang dikonsumsi sebagai makanan manis, gurih, baik tipis
maupun tebal. Selain itu, ada juga yang mengaitkannya dengan tradisi atau hari
perayaan tertentu.
Perpaduan antar oatmeal dan pancake akan membuat orang- orang yang ingin
hidup sehat dan mengobati penyakit jantung namun kurang menyukai rasa dari
oatmeal yang hambar dapat tetap mengobati penyakit jantung dengan citarasa dari
perpaduan oatmeal dan pancake yang lezat.
1.2 Identifikasi masalah
a. minat dari masyarakat Indonesia dengan panganan oatmeal yang berasa hambar.
b. Penyakit jantung merupakan penyakit yang sebenanya dapat ditanganin dengan
gaya hidup dan makan yang sehat.
1.3 Peluang usaha
Masih jarangannya pedagang kuliner berupa pancake yang mengusung tema
kesehatan membuat Oat Pancake ini menjadi salah satu peluang usaha dibidang
kuliner yang selain akan menjadi makanan kekinian namun juga menjadi makanan
yang kaya akan gizi serta vitamin yang dibutuhkan oleh semua kalangan.
1.4 Visi dan Misi
a. Visi :
1) Memperkenalkan makanan yang sederhana namun berkualitas tinggi
2) Menjadikan makanan pancake sebagai makanan yang menarik dan dapat
diterima oleh kalangan masyarakat sebagai makanan favorit.
b. Misi:
1) Memberikan pelayanan yang memuaskan
1.5 Tujuan usaha
Dapat membuat makanan yang dapat menyehatkan serta membantu
pemerintah dalam menjaga kesehatan masyakat dengan merubah pola hidup
masyarakat untuk mengkonsumsi makanan yang sehat.
Mengetahui strategi pemasaran makanan sehat yang diharapkan dapat
memberikan peluang baru dan merangsang berkembangnya skill entrepreneurship
mahasiswa berbasis bahan dasar pelestarian tanaman Indonesia.
BAB 2
GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA

2.1 Profil Usaha


Nama Perusahaan : Oat Pancake Sehat Jantung
Jenis usaha : Kuliner
Alamat Usaha : Bandung Kota

2.1 Kondisi Umum Lingkungan


Oatmeal atau havermut merupakan makanan yang berasal dari tanaman golongan
gandum. Saat ini sedang gencar – gencarnya pembudidayaan gandum di Indonesia
sebagai bahan makanan pokok karena efek baiknya bagi kesehatan.
Oatmeal ini sangan cocok untuk menjadi bahan dasar dari pembuatan pancake
karena sifatnya sendiri yang dapat dibuat menjadi tepung gandum, dan dapat menambah
kekenyalan dari pancake yang dikenal dengan makanan yang bertekstur lembut serta agak
kenyal. Selain dari sifat-sifat oatmeal tadi diketahui bahwa oatmeal ini merupakan
makanan yang mempunyai nilai gizi yang tinggi yang dapat meningkatkan nilai jual
produk kami.

2.2 Gambaran potensi usaha


Pancake merupakan makanan lama namun jarang diketahui oleh masyakat
Indonesia, dengan rasanya yang enak serta dapat menjadi produk jual baru dipasaran,
dengan menggunakan Oatmeal sebagai pengganti tepung dalam pembuatan pancake yang
dapat membuat nilai tambah makanan ini.
Melalui inovasi ini diharapakan akan meningkatkan konsumsi masyarakat terhadap
Oatmeals yang mempunyai khasiat kesehatan yang baik. Produk ini juga diharapkan
dapat menjadi produk unggulan Kab. Bandung dan dapat dijadikan komoditas oleh-oleh
bagi para demostik atau wisatawan. Sehingga, potensi berkembangnya usaha ini sangat
besar sekali baik lokal, nasional, maupun Internasional.
Analisis SWOT

Tabel 2.2 Analisis SWOT

STRENGTH (S) : WEAKNESS (W) :


INTERNAL 1. Belum adanya saingan 1. Sulitnya mencari tenaga
yang produknya sama kerja yang berkualifikasi
EKSTERNAL

dengan kami 2. Sistem pemasaran yang


2. Menyediakan sebuah belum lancar.
produk yang mempunyai 3. Kestabilan harga bahan
banyak inovasi dan baku
kreasi
3. Mempunyai keunggulan
dan ciri khas yang
berbeda dari produk lain
OPPORTUNITY (O) : Threat (T) :
1. Pangsa pasar masih luas 1. Akan ada yang meniru
2. Produk bisnis adalah produk kami
yang pertama dan belum 2. Adanya pendatang
ada yang menjual baru yang meniru dan
produk yang sama mengembangkan
produk kami dan juga
dengan modal yang
lebih besar sehingga
lebih menarik
perhatian amsyarakat

2.3 Segmentasi
Segmen yang bisa dijadikan sasaran Oat Pancake adalah semua segmen karena semua
kalangan boleh untuk mengunjungi dan memakan Oat Pancake.
2.4 Targeting and Positioning
Targer dari pemasaran Oat pancake ini adalah orang – orang yang memiliki riwayat
penyakit jantung, serta orang – orang yang ingin merubah pola hidupnya menjadi pola
hidup sehat baik itu tua atau pun muda dapat mengkonsumsi Oat Pancake ini.
2.5 Kebijakan Harga
Harga masih merupakan faktor yang perlu mendapat perhatian khusus agar pangsa
pasar yang dituju dapat dicapai karena sesuai dengan tingkat pendapatan mereka. Oleh
karena itu kami menawarkan harga yang cukup terjangkau oleh masyarakat khususnya
mahasiswa.
• Pancake Spinach Messie Rp. 18.000
• Pancake Blueberry Miss Rp. 15.000
• Pancake Strawberry Nureo Rp. 15.000
• Pancake Banana Kechie Rp. 20.000
• Pancake Kiwi Teko Rp. 18.000
• Pancake Broccoli Shisa Rp. 20.000
• Pancake Mushroom Cheese Rp. 15.000
Tabel 2.8 Kebijakan Harga

No Keterangan Volume Harga Total


Pancake Spinach Messie
1 Oatmeal serbuk 800 g 10.000 10.000
2 Susu bubuk 1 dos 20.000 20.000
3 Telur 10 butir 15.000 15.000
4 Baking powder 10 gram 5.000 5.000
5 Garam 30 gram 5.000 5.000
6 Bayam 2 ikat 5.000 5.000
7 Gula pasir 150 gram 10.000 10.000
8 Vanili 1 bungkus 5.000 5.000
9 Mayonaise 1 kaleng 15.000 15.000
10 Sosis 2 15.000 15.000
Bungkus
Total biaya produk 105.000
Produk yang dihasilkan 10 pancake
Harga jual produk 18.000/produk

Pancake Blueberry Miss


1 Oatmeal 800 g 10.000 10.000
2. Susu Bubuk 1 dos 20.000 20.000
3 Telur 10 butir 15.000 15.000
4 Baking Powder 10gram 5.000 5.000
5 Garam 30gram 5.000 5.000
6. Gula Pasir 150 g 10.000 10.000
7 Vanili 1 bks 5.000 5.000
8 Blueberry 100 g 35.000 35.000
9. Saus Blueberry 1 botol 10.000 10.000
10. Madu 100 g 10.000 10.000
11. Mayonaise 1 kaleng 15.000 15.000
Total biaya produk 140.000
Produk yang dihasilkan 10 pancake
Harga jual produk 15.000/produk

Pancake Strawberry Nureo


1. Oatmeal 800 g 10.000 10.000
2. Susu Bubuk 1 dos 20.000 20.000
3. Telur 10 butir 15.000 15.000
4. Baking powder 10 gram 5.000 5.000
5. Garam 30 gram 5.000 5.000
6. Gula pasir 150gram 10.000 10.000
7. Vanili 1 bungkus 5.000 5.000
8. Strawberry 100gram 20.000 20.000
9. Nutella 10gram 15.000 15.000
10. Oreo 100gram 10.000 10.000
11. Mayonaise 1 kaleng 15.000 15.000
Total biaya produk 130.000
Produk yang dihasilkan 10 produk
Harga jual produk 15.000/produk

Pancake Banana Kechi


1. Oatmeal 800 g 10.000 10.000
2. Susu bubuk 1dos 20.000 20.000
3. Telur 10butir 15.000 15.000
4. Baking powder 10gram 5.000 5.000

5. Garam 30gram 5.000 5.000


6. Gula pasir 150gram 10.000 10.000
7. Vanili 1bungkus 5.000 5.000
8. Pisang 1sisir 35.000 35.000
9 Keju 200gram 15.000 15.000
10. Chocochip 100gram 15.000 15.000
11. Mayonaise 1kaleng 15.000 15.000
Total biaya produk 150.000
Produk yang dihasilkan 10 produk
Harga jual produk 20.000/produk

Pancake Kiwi Teko


1 Oatmeal 800 g 10.000 10.000
2 Susu bubuk 1dos 20.000 20.000
3 Telur 10butir 15.000 15.000
4 Baking powder 10gram 5.000 5.000
5 Garam 30gram 5.000 5.000
6 Gula pasir 150gram 10.000 10.000
7 Vanili 1bungkus 5.000 5.000
8 Kiwi 100gram 30.000 30.000
9 Green tea 30gram 15.000 15.000
10.10 Coklat bubuk 30gram 10.000 10.000
11.11 Mayonaise 1kaleng 15.000 15.000
Total biaya produksi 140.000

Produk yang dihasilkan 10 produk


Harga jual produk 18.000/produk

Pancake Broccoli Shisa


1 Oatmeal 800 g 10.000 10.000
2 Susu bubuk 1dos 20.000 20.000
3 Telur 10butir 15.000 15.000
4 Baking powder 10gram 5.000 5.000
5 Garam 30gram 5.000 5.000
6 Gula pasir 150gram 10.000 10.000
7 Vanili 1bungkus 5.000 5.000
8 Brokoli 100gram 40.000 40.000
9 Sosis 2bungkus 15.000 15.000
10 Saus sambal 1botol 5.000 5.000
11 Mayonaise 1kaleng 15.000 15.000
Total biaya produksi 145.000
Produk yang dihasilkan 10 produk
Harga jual produk 20.000/produk

Pancake Mushroom Chesee


1. Oatmeal 800 g 10.000 10.000
2. Susu bubuk 1dos 20.000 20.000
3. Telur 10butir 15.000 15.000
4. Baking powder 10gram 5.000 5.000
5. Garam 30gram 5.000 5.000
6. Gula pasir 150gram 10.000 10.000
7. Vanili 1bungkus 5.000 5.000
8. Jamur 100gram 15.000 15.000
9. Keju 200gram 15.000 15.000
10. Saus sambal 1botol 5.000 5.000
11. Mayonaise 1kaleng 15.000 15.000
Total biaya produk 120.000
Produk yang dihasilkan 10 produk
Harga jual produk 15.000/produk
Tabel 2.9 merupakan salah satu contoh pembuatan kebijakan harga yang kami
berikan. Harga tersebut tentunya sudah termasuk dalam berbagai pertimbangan dan
pembelian bahan baku.
2.3 Gambaran Usaha
Perencanaan menajemen yang digunakan adalah general partnersip yaitu semua anggota
kelompok ikut secara aktif mengoperasikan bisnis serta bersama-sama bertanggung
jawab atas kesuksesan bisnis. Namun dalam pelaksanaan teknis ada pembagian tugas
masing-masing sesuai kesepakatan bersama. Selain itu akan diadakannya kerjasama
dengan Koperasi Amanah Jasa Utama dan QB-One, tetapi tidak menutup kemungkinan
untuk bekerja sama dengan pedagang skala menengah ke bawah dan pengusaha skala
atas untuk membantu memasarkan produk tilantes ini sehingga dapat dengan cepat
dikenal dan diminati oleh masyarakat.
2.4 Analis Usaha Oatmeal Pancake
a. Beban Biaya, Pendapatan, dan keuntungan
Nama Produk Jumlah/Unit Harga Total

Produk A 2 18000 36000

Produk B 2 15000 30000

Produk C 2 15000 30000

Produk D 2 20000 40000

Produk E 2 18000 36000

Produk F 2 20000 40000

Produk G 2 15000 30000

Biaya Variabel Produk A 2 10000 20000

Biaya Variabel Produk B 2 9000 18000

Biaya Variabel Produk C 2 9000 18000

Biaya Variabel Produk D 2 8000 16000

Biaya Variabel Produk E 2 8000 16000

Biaya Variabel Produk F 2 9000 18000

Biaya Variabel Produk G 2 10000 20000


Keterangan:

Produk A: pancake spinach messie

Produk B: pancake bluberry miss

Produk C: pancake strawberry nureo

Produk D: pancake banana kechie

Produk E: pancake kiwi teko

Produk F: pancake broccoli shisa


Produk G: pancake mushroom cheese
Dengan biaya tetap sebesar 3.000.000.

a. BEP (Rupiah)
(3.000.000) 3.000.000 3.000.000
𝐵𝐸𝑃𝑅𝑢𝑝𝑖𝑎ℎ = = = = 5.770.000
126.000 (1 − (1 − 0,52) 1 − 0,48
(1 − (1 − 242.000)

b. BEP (unit) produk A


(3.000.000) 3.000.000
𝐵𝐸𝑃𝑈𝑛𝑖𝑡 𝐴 = = = 375 𝑢𝑛𝑖𝑡
(18.000 − 10000) 8000
c. BEP (unit) produk B
(3.000.000) 3.000.000
𝐵𝐸𝑃𝑈𝑛𝑖𝑡 𝐵 = = = 500 𝑢𝑛𝑖𝑡
(15.000 − 9000) 6000
d. BEP (unit) produk C
(3.000.000) 3.000.000
𝐵𝐸𝑃𝑈𝑛𝑖𝑡 𝐶 = = = 500 𝑢𝑛𝑖𝑡
(15000 − 9000) 6000
e. BEP (unit) produk D
(3.000.000) 3.000.000
𝐵𝐸𝑃𝑈𝑛𝑖𝑡 𝐷 = = = 250 𝑢𝑛𝑖𝑡
(20.000 − 8000) 12000
f. BEP (unit) produk E
(3.000.000) 3.000.000
𝐵𝐸𝑃𝑈𝑛𝑖𝑡 𝐸 = = = 300 𝑢𝑛𝑖𝑡
(18.000 − 8000) 10000
g. BEP (unit) produk F
(3.000.000) 3.000.000
𝐵𝐸𝑃𝑈𝑛𝑖𝑡 𝐹 = = = 272 𝑢𝑛𝑖𝑡
(20.000 − 9.000) 11.000
h. BEP (unit) produk G
(3.000.000) 3.000.000
𝐵𝐸𝑃𝑈𝑛𝑖𝑡 𝐺 = = = 600 𝑢𝑛𝑖𝑡
(15.000 − 10.000) 5.000

Total pengeluaran produksi =

a. Total pendapatan = Rp 35.784.000


b. Total keuntungan= pendapatan – total biaya produksi
= 35.784.000 - 23.400.000
= 12.384.000

B/C= Keuntungan

Total Biaya

Produksi= 12.384.000

23.400.000

= 0,52

Jadi dengan B/C Ratio 0,52 (di atas nol) maka usaha ini dinyatakan LAYAK dan
keuntungan yang diperoleh adalah 52 % dari biaya produksi.

R/C = Pendapatan

Biaya Produksi

= 35.784.000 = 1,52
23.400.000

Jadi dengan R/C Ratio 1,52 (di atas 1) maka usaha ini dinyatakan LAYAK untuk
didirikan.
BAB III
METODE PELAKSANAAN
3.1 Tahap Pelaksanaan Kegiatan.

a. Produksi
Produksi dilakukan di Bandung kota (kedai sendiri).
b. Publikasi dan Pemasaran Produk
Pemasaran dilakukan dengan mencoba memberikan free sampel untuk
pengunjung Kedai Oat Pancake Sehat Jantung, Media Online, melalui Obrolan
langsung dan menggaet mitra bisnis di kalangan anak muda sebagai reseler.
c. Kuisioner
Dimaksudkan untuk mengevaluasi hasil produk untuk dikembangkan pada
produksi dan pemasaran dalam rangka melayani dan memuaskan keinginan
konsumen.
BAB IV
ANGGARAN PROYEKSI LABA RUGI DAN JADWAL KEGIATAN

4.1 TABEL ANGGARAN BIAYA PRODUKSI


Harga
No Jenis Alat Material Kegunaan Bahan Volume Jumlah

Satuan
Untuk menggoreng produk hasil

1 Alat Fryingpan Digital 1 buah 1100000 1100000

Oat Pancake

Pengolahan

Gas dan

2 Untuk menghidupkan kompor 1 buah 115000 115000

Kabulator

3 Kompor Pelengkap Gas dan kabulator 1 buah 210000 210000

4 Mixer Untuk menghaluskan talas yang 3 buah 300000 900000


telah dikeringkan

Pencampuran bahan dan

5 Baskom Plastik 10 buah 20000 200000

perendaman talas

Mangkok

6 Untuk menyiapkan bahan Stainless 10 buah 10000 100000

Kecil

7 Gelas Kecil Untuk mencairkan bahan Stainless 6 buah 5000 30000

Untuk membantu mencampur

8 Spatula Plastik 5 buah 1500 7500

Bahan

9 Timbangan Untuk menimbang bahan Digital 2 buah 850000 1700000

Alat Bantu
10 Kuas Untuk melapisi fryingpan Kayu 5 buah 1000 5000

Pengolahan

11 Talenan Untuk membuat adonan Plastik 10 buah 12500 125000

Sarung Untuk membantu mencampur

12 Plastik 1 box 20000 24000

Tangan Bahan

13 Pisau Untuk memotong toping Stainless 10 buah 8000 80000

Untuk meratakan roti dalam

14 Rolling Pin Kayu 5 buah 20000 125000

pencampuran hingga kalis

Ayakan
15 Untuk mengayak Oatmeal Stainless 20 buah 15000 300000

Tepung

Sendok dan Untuk membantu mencampur 15000 (

16 Stainless 12 buah 15000

Garpu Bahan 1 lusin )

17 Proses Plastik Pengemasan Oat Pancake Plastik 100 pak 1000 100000

Kemasan 10

18 Stiker Tanda Kemasan Oat pancake Kertas 5000 50000

Produksi lembar

Total Biaya Peralatan Penunjang 5186500


4.2 Proyeksi Laba Rugi

Porsi Jenis Satuan Harga Hari Pekan Bulan Tahun


Penjualan 250/ Pekan Pancake Porsi Rp 18.000 Rp 640.000 Rp 4.500.000 Rp 18.000.000 Rp 216.000.000
Spinach
Messie
250/ Pekan Pancake Porsi Rp 15.000 Rp 530.000 Rp 3.750.000 Rp 15.000.000 Rp 180.000.000
Blueberry
Miss
200/ Pekan Pancake Porsi Rp 15.000 Rp 420.000 Rp 3.000.000 Rp 12.000.000 Rp 144.000.000
Strawberry
Nureo
Produksi 650/Pekan Porsi Rp 12.500 Rp 1.483.500 Rp 10.504.500 Rp42.018.000 Rp504.216.000
Laba Kotor Rp 35.500 Rp 106.500 Rp 745.500 Rp 2.982.000 Rp 35.784.000
Biaya Operasional
Promosi 150.000 1.800.000
Sewa Tempat 1.000.000 12.000.000
Komunikasi 150.000 1.800.000
Manajemen Fee 500.000 6.000.000
Transportasi 150.000 1.800.000
Total Biaya Operasional 1.950.000 23.400.000

Laba Bersih 1.032.000 12.384.000


LAMPIRAN

Pembuatan Pancake
Poster
STRUKTUR ORGANISASI

No Nama Bagian Tugas

1. Midzi Nur Oktavani Pemilik usaha - Mengontrol


keadaan kedai

- Ikut andil
dalam proses
produksi

- Ikut andil
dalam pelayanan

2. Yani Oktavia Produksi - Membuat


proses produksi

- Mempunyai
hak dibagian dapur

3. Syahrul Umam Promosi - Membuat


promosi tentang
produk

- Ikut andil
dalam pelayanan

MIDZI NUR OKTAVANI

OWNER

Yani Oktavia SYAHRUL UMAM

PRODUKSI PROMOSI

Anda mungkin juga menyukai