Anda di halaman 1dari 2

LEMBAR PENGESAHAN

LAPORAN AKTUALISASI
PELATIHAN DASAR CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL
GOLONGAN III ANGKATAN IV
KABUPATEN SERANG PROVINSI BANTEN

NAMA : Dr. MOCHAMMAD RIFKI MAULANA


JABATAN : DOKTER AHLI PERTAMA
UNIT KERJA : UPT PUSKESMAS KECAMATAN CARENANG
JUDUL : OPTIMALISASI PELAYANAN KESEHATAN JIWA DI
PUSKESMAS CARENANG
COACH : HARI SUHARSA, SKM, MKM
MENTOR : Dr. ADE RAHMA DWIYANTI

Menyetujui,
Coach Mentor,

HARI SUHARSA, SKM, MKM Dr. ADE RAHMA DWIYANTI


NIP. 19680919 198903 1 007 NIP. 19730807 201412 2 001

Mengetahui,
Evaluator

Endarto, S.PD
NIP. 19730306 200112 1 003
KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT atas Rahmat dan Karunia-Nya
sehingga penulis dapat menyelesaikan Laporan Rancangan Aktualisasi Pelatihan Dasar Calon
Pegawai Negeri Sipil Sebagai Dokter ahli pertama di UPT puskesmas kecamatan Carenang.
Laporan ini disusun sebagai salah satu tugas dalam kegiatan Pelatihan Dasar Calon Pegawai
Negeri Sipil Golongan III Pemerintah Kabupaten Serang di Badan Diklat Daerah Provinsi Banten.
Ucapan Terima Kasih penulis sampaikan Kepada :
1. Kepala Puskesmas Kecamatan Carenang dr. Ade Rahma dwiyanti selaku mentor yang telah
memberikan masukan dan saran;
2. Hari Suharsa, SKM, MKM sebagai Coach yang telah meluangkan waktunya memberikan
bimbingan serta motivasi kepada penulis;
3. Para narasumber atau fasilitator (Widyaiswara) yang telah memberikan materi nilai-nilai
dasar profesi PNS;
4. Orang Tua Penulis yang selalu mendukung penuh kegiatan penulis;
5. Seluruh panitia dan seluruh pihak yang telah membantu dan mendukung dalam
penyusunan laporan ini;
6. Rekan-rekan seperjuangan peserta Pelatihan Dasar CPNS Angkatan IV Kabupaten Serang
Tahun 2019.

Penulis sadar bahwa dalam penyusunan laporan ini masih banyak kekurangan oleh karena
itu penulis mengharapkan banyak kritik dan saran demi penyempuran laporan ini.

Pandeglang, Oktober 2019

Dr. Mochammad Rifki Maulana


19910914 201903 1 002

Anda mungkin juga menyukai