Anda di halaman 1dari 3

Elemen/ Kriteria Green Hospital Program

Jakarta - Saat ini tidak ada standar kriteria yang berlaku di seluruh dunia, penerapan green
hospital
didasarkan pada kondisi masing-masing negara yang menghubungkan kebutuhan lokal
dengan aksi lingkungan dan praktek pencegahan primer dengan secara aktif terlibat dalam
upaya untuk meningkatkan kesehatan lingkungan masyarakat , kesetaraan kesehatan, dan
ekonomi hijau.

Beberapa contoh elemen/ kriteria :

1. Lokasi rumah sakit


2. Efisiensi penggunaan air
3. Energi dan polusi udara
4. Material and resources
5. Kualitas lingkungan indoor
6. Makanan yang sehat
7. Green education
8. Green purchasing
9. Reduce contaminant
10. Green cleaning
11. Pengurangan limbah
12. Healing garden

Green Mark Singapore

1. Efisiensi energi
2. Efisiensi air
3. Perlindungan lingkungan (environmental protection)
4. Kualitas lingkungan dalam bangunan (Indoor Environmental Quality)
5. Other Green Features and Innovation

1. Energi
2. Emisi
3. Transportasi
4. Material
5. Air
6. Land use and ecology
7. Kualitas lingkungan dalam bangunan (Indoor environment quality)
8. Manajemen

LEED 2009 for Healthcare

Sustainable Site

1. Pemilihan lokasi
2. Development density and Community Connectivity
3. Brownfield redevelopment
4. Transportasi alternative :
o Akses transportasi public
o Parkir sepeda dan ruang ganti
o Kendaraan rendah emisi dan hemat bahan bakar
o Kapasitas tempat parkir
5. Site development :
o Protect or restore habitat
o Memaksimalkan ruang terbuka hijau
6. Stormwater design :
o Kontrol kuantitas
o Kontrol kualitas
7. Heat island effect :
o Non roof
o Roof
8. Light pollution reduction
9. Connection to the natural world :
o Tempat beristirahat
o Direct exterior access for patients

Efisiensi Air

1. Water efficient landscaping


2. Penghematan penggunaan air :
o Pengukuran dan verifikasi
o Penghematan sebesar 30-40%
o Building equipment
o Cooling towers
o Food waste systems

Energy & Atmosphere


Material & Resources
Environmental Quality

Health Care Without Harm


1. Kepemimpinan (leadership)
Memprioritaskan kesehatan lingkungan
2. Bahan-bahan kimia
Subsitusi bahan kimia berbahaya dengan alternatif yang lebih aman
3. Limbah (waste)
Reduce, treat and safely dispose of healthcare waste
4. Energi
Implementasikan efisiensi energi, energi bersih, dan energi terbarukan
5. Air
Efisiensi penggunaan air
6. Transportasi
Improve transportation strategies for patients and staff
7. Makanan
Purchase and serve sustainability grown, healthy food
8. Farmasi
Safely manage and dispose of pharmaceuticals
9. Bangunan (building)
Support green and healthy hospital design and construction
10. Pengadaan (purchasing)
Buy safer and more sustainable product and materials

Di Indonesia saat ini pedoman green hospital masih dalam tahap penyempurnaan, namun
beberapa kriteria yang sudah ada seperti dari Green Building Council Indonesia, Kepmenkes
No. 1204/Menkes/2004 tentang penyehatan lingkungan rumah sakit, kriteria Proper rumah
sakit, standar ISO14001 (sistem manajemen lingkungan), dan beberapa peraturan lain, dapat
digunakan sebagai pedoman awal untuk mulai menerapkan program Green Hospital. Diambil
dari berbagai sumber

Anda mungkin juga menyukai