Anda di halaman 1dari 13

A.

Lembar Pengamatan Sikap


-
NO Nama siswa Menyatu dengan yang Bekerja sama Nilai Ket
lain
3 2 1 3 2 1
1.

2.

3.

Penilaian observasi berdasarkan pengamatan sikap dan perilaku peserta didik sehari-hari, baik terkait dalam proses pembelajaran maupun
secara umum. Pengamatan langsung dilakukan oleh guru. Berikut contoh instrumen penilaian sikap

Rubrik Penilaian Sikap


a. Menyatu dengan yang lain
Skor Indikator
3 Selalu dapat menyatu dengan teman yang lain.

2 Beberapa kali terlihat tidak dapat menyatu dengan yang lai

1 Sama sekali tidak dapat menyatu dengan yang lain


b. Bekerja sama
Skor Indikator
3 Selalu dapat bekerja sama dengan teman yang lain.

2 Beberapa kali terlihat tidak dapat bekerja sama dengan yang lain

1 Sama sekali tidak dapat bekerja sama dengan yang lain


Skor Masimal : 6
𝐣𝐮𝐦𝐥𝐚𝐡 𝐬𝐤𝐨𝐫 𝐲𝐚𝐧𝐠 𝐝𝐢𝐩𝐞𝐫𝐨𝐥𝐞𝐡
Nilai = x 100
𝐬𝐤𝐨𝐫 𝐦𝐚𝐤𝐬𝐢𝐦𝐚𝐥

Rentang Skor Nilai


● A : 81 – 100 ● B : 61 – 80 ● C : 41 – 60 ● D : < 40

B. LEMBAR PENILAIAN KETERAMPILAN


Petunjuk:
Lembaran ini diisi oleh guru untuk menilai aspek keterampilan dalam unjuk kerja peserta didik.
INDIKATOR DAN RUBRIK PENSKORAN :
RUBRIK PENSKORAN
ASPEK YANG DINILAI INDIKATOR
1 2 3 4
Pengorganisasian 1. Terampil dalam Tidak ada Ada perancanaan Terdapat Perencanaan
dan perencanaan membuat perancanaan dan kasar tapi tidak perencanaan yang terorganisasi
perencanaan tidak terorganisasi cukup untuk cukup terorganisasi dan sistematis
2. Pengumpulan mengorganisasi
informasi yang informasi yang
dilakukan kompleks
terorganisasi dan
sistematis
Pemecahan Masalah 1. Pemecahan Tidak mampu Mampu Mampu Mampu
masalah yang melaksanakan melaksanakan melaksanakan melaksakan
dilakukan sesuai atau pemecahan pemecahan pemecahan pemecahan
tepat masalah masalah, tetapi masalah tapi masalah
tidak tepat kurang tepat dengan tepat
2. Perhitungan yang Tidak mampu Mampu Mampu Mampu
dilakukan melaksanakan melaksanakan melaksanakan melaksakan
tepat/sesuai data perhitungan perhitungan, tetapi perhitungan tapi perhitungan
tidak tepat kurang tepat dengan tepat

RENCANA PEMBELAJARAN KELAS IX SMP AL MUSLIM T.P 2019 / 2020 68


Penyajian Hasil 1. Penulisan hasil Tidak dikerjakan Dikerjakan tapi Dikerjakan tapi Dikerjakan dan
diskusi kelompok tidak lengkap kurang lengkap lengkap
2. Penulisan akhir Tidak ada Ada kesimpulan Ada kesimpulan Kesimpulan
kesimpulan kesimpulan akhir akhir tapi tidak akhir yang cukup akhir sesuai
sesuai/tepat sesuai sesuai

NO KELOMPOK PENGORGANISASIAN DAN PEMECAHAN PENYAJIAN HASIL TOTAL SKOR


PERENCANAAN MASALAH DISKUSI
1 2 1 2 1 2
1 ….
2 ….
3 ….
4 ….
5 ….

PEDOMAN PENILAIAN :
𝑺𝒌𝒐𝒓 𝒚𝒂𝒏𝒈 𝒅𝒊𝒄𝒂𝒑𝒂𝒊
𝑵𝒊𝒍𝒂𝒊 = × 𝟏𝟎𝟎
𝒔𝒌𝒐𝒓 𝒎𝒂𝒌𝒔𝒊𝒎𝒂𝒍

C. LEMBAR PENILAIAN PENGETAHUAN


 Pertemuan Pertama
KISI-KISI SOAL URAIAN SINGKAT :

TINGKAT NOMOR
NO KOMPETENSI DASAR MATERI INDIKATOR
KESULITAN SOAL

1 3.6. Menjelaskan dan Kekongruenan 3.6.1. Peserta didik dapat menentukan


menentukan dan kesebangunan dari dua buah bangun datar Mudah (L1) 1
kesebangunan dan Kesebangunan dengan benar
kekongruenan antar 3.6.2. Peserta didik dapat menentukan panjang
bangun datar salah satu sisi dari dua bangun datar yang Sedang (L2) 2
sebangun dengan benar
3.6.3. Peserta didik dapat menentukan besar salah
satu sudut dari dua bangun datar yang Sedang (L2) 3
sebangun dengan benar
2 4.6. Menyelesaikan 4.6.1. Peserta didik dapat menyelesaiakan
masalah yang berkaitan masalah yang berkaitan dengan perkecilan
Sedang (L2) 1
dengan kesebangunan dan perbesaran terkait konsep
dan kekongruenan antar kesebangunan dengan benar
bangun datar 4.6.2. Peserta didik dapat menyelesaiakan
masalah yang berkaitan dengan penskalaan
terkait konsep kesebangunan dengan benar Sedang (L2) 2

SOAL DAN ALTERATIF PENYELESAIAN URAIAN SINGKAT :

NO SOAL ALTERNATIF PENYELESAIAN SKOR

1 Selidiki apakah dua bangun datar di bawah ini sebangun 1. Menyelidiki dua bangun datar yang kongruen.
atau tidak !
a. Persegi panjang ABCD dan EFGH a. Persegi panjang ABCD dan EFGH
Perbandingan sisi-sisi yang bersesuaian sama besar,
7
yaitu:
AB DC 2 AD BC 2
= = dan = = (1)
EF HG 3 EH FG 3
Sudut-sudut yang bersesuaian sama besar, yaitu:

RENCANA PEMBELAJARAN KELAS IX SMP AL MUSLIM T.P 2019 / 2020 69


𝑚∠A = 𝑚∠E, 𝑚∠B = 𝑚∠F, ∠C = 𝑚∠G,
∠D = 𝑚∠H (1)
Sehingga, persegi panjang ABCD sebangun dengan
b. Segiempat di bawah ini EFGH. (1)

b. Trapesium ABCD dan EFCG


Perbandingan sisi-sisi yang bersesuaian tidak sama
besar, yaitu: (1)
AB DC 2 AD BC 2,5
= = = 0.8 dan = = = 0.83
EF GC 2,5 EG FC 3
Sehingga, trapesium ABCD tidak sebangun dengan
EFCG. (1)

c. Segiempat ABCD dan EFCG


Perbandingan sisi-sisi yang bersesuaian tidak sama
c. Trapesium ABCD dan EFGH besar, yaitu:
AB DC 2 AD BC 2,5
= = dan = = (1)
EF GC 2,5 EG FC 3
Sehingga, Segiempat ABCD tidak sebangun dengan
EFCG. (1)

2 Perhatikan dua bangun yang sebangun dibawah ini, 2. Bangun ABCDE sebangun dengan PQRST, sehingga:
kemudian tentukan panjang sisi AE dan AB ! Panjang sisi AE adalah: (2)
AE ED
=
PT TS
AE 32 𝑐𝑚
=
18 𝑐𝑚 24 𝑐𝑚
AE × 24 𝑐𝑚 = 18 𝑐𝑚 × 32 𝑐𝑚
18 𝑐𝑚 × 32 𝑐𝑚
AE = = 24 𝑐𝑚
24 𝑐𝑚
Panjang sisi AB adalah: (2) 4
AB ED
=
PQ TS
AB 32 𝑐𝑚
=
21 𝑐𝑚 24 𝑐𝑚
AB × 24 𝑐𝑚 = 21 𝑐𝑚 × 32 𝑐𝑚
21 𝑐𝑚 × 32 𝑐𝑚
AB = = 28 𝑐𝑚
24 𝑐𝑚
Jadi, diperoleh panjang sisi AE = 24 𝑐𝑚,
AB = 28 𝑐𝑚, dan SR = 36 𝑐𝑚.
3 Dua bangun di bawah ini adalah sebangun ! 3. Bangun EFGH sebangun dengan ABCD, sehingga panjang
sisi yang bersesuaian memiliki perbandingan yang sama
besar:
a. Panjang sisi HE adalah: (1)
HE EF
=
AB BC
HE 28 𝑐𝑚
=
20 𝑐𝑚 35 𝑐𝑚 4
HE × 35 𝑐𝑚 = 20 𝑐𝑚 × 28 𝑐𝑚
20 𝑐𝑚 × 28 𝑐𝑚
Cobalah tentukan : HE =
35 𝑐𝑚
a. Panjang HE HE = 15,55 𝑐𝑚
b. Besar sudut x°,y°,dan z° b. EFGH dan ABCD sebangun, sehingga sudut yang
bersesuaian sama besar.
Nilai 𝑥° = 180° − 127°
𝑥° = 53° (1)

RENCANA PEMBELAJARAN KELAS IX SMP AL MUSLIM T.P 2019 / 2020 70


Nilai𝑦° = ∠G = 127° (1)
Nilai 𝑧° = 𝑥° = 53° (1)

4 Sebuah foto berukuran 60 cm × 40 cm diletakkan pada 4. a. Panjang karton = Panjang foto + (Jarak kiri+
selembar karton sebelum dipasang dalam figura. Di jarak kanan)
bagian sisi kiri, kanan, atas, dan bawah foto diberi jarak = 60 𝑐𝑚 + (5 𝑐𝑚 + 5 𝑐𝑚)
seperti nampak pada gambar. = 60 𝑐𝑚 + 10 𝑐𝑚 = 70 𝑐𝑚 (1)

b. Lebar karton = Lebar foto + (Jarak atas+ jarak bawah)


= 40 𝑐𝑚 + (4 𝑐𝑚 + 4 𝑐𝑚)
= 40 𝑐𝑚 + 8 𝑐𝑚 = 48 𝑐𝑚 (1)

c. Perbandingan luas foto dan luas karton adalah: (1)


Luas foto 60 𝑐𝑚 × 40 𝑐𝑚 2400 𝑐𝑚 3
= =
Luas karton 70 𝑐𝑚 × 48 𝑐𝑚 3360 𝑐𝑚
1
=
1,4

Jadi, panjang karton adalah 70 𝑐𝑚 dan lebar karton


adalah 48 𝑐𝑚.
Jika foto dan karton tersebut sebangun, tentukan:
a. Panjang karton
b. Lebar karton
c. Perbandingan luas foto dan luas karton

5 Ari membuat bingkai kayu dengan ukuran tepi luar 5. Panjang bingkai bagian dalam adalah:
dengan ukuran 60 cm × 40 cm. Bagian dalam bingkai itu Panjang bingkai bagian dalam
sebangun dengan bagian luar bingkai. Jika lebar kayu Panjang bingkai bagian luar
bagian dalam adalah 30 cm, Hitunglah panjang bingkai Lebar bingkai bagian dalam
bagian dalam. =
Lebar bingkai bagian luar
Panjang bingkai bagian dalam 30 𝑐𝑚
=
60 𝑐𝑚 40 𝑐𝑚 2
Panjang bingkai bagian dalam × 40 𝑐𝑚
= 60 𝑐𝑚 × 30 𝑐𝑚
Panjang bingkai bagian dalam
60 𝑐𝑚 × 30 𝑐𝑚
=
40 𝑐𝑚
Panjang bingkai bagian dalam = 45 𝑐𝑚
Jadi, panjang bingkai bagian dalam adalah 45 𝑐𝑚.

Total Skor 20

TOTAL SKOR SKOR AKHIR PREDIKAT


NO NAMA

1
2
3
4 ....
Perhitungan skor akhir menggunakan rumus:

 Pertemuan Kedua
KISI-KISI LEMBAR PENILAIAN PENGETAHUAN TERTULIS (URAIAN)

RENCANA PEMBELAJARAN KELAS IX SMP AL MUSLIM T.P 2019 / 2020 71


Materi Nomor Tingkat
No KD Indikator Pembelajaran
Pokok Soal Kesulitan
1 3.6 Menjelaskan dan 1. Peserta didik mampu membuktikan Kesebangun 1 Sedang (L2)
menentukan kesebangunan dan kesebangunan dua segitiga dengan an dan
kekongruenan antar bangun tepat Kekongruen
datar 2. Peserta didik mampu menghitung an 2 Sulit
panjang sisi yang belum diketahui (L3)
dari dua segitiga sebangun
3. Peserta didik mampu menghitung 3 Mudah
besar sudut yang belum diketahui (L1)
dari dua segitiga sebangun
2 4.6 Menyelesaikan masalah 1. Peserta didik mampu 4 Sedang (L2)
yang berkaitan dengan menyelesaikan permasalahan
kesebangunan dan dalam kehidupan yang berkaitan
dengan penerapan kesebangunan
kekongruenan antar bangun
segitiga dengan tepat
datar

Soal Tes Uraian


No Soal
1. Perhatikan gambar berikut.
Buktikan bahwa ∆𝐴𝐵𝐶 dan ∆𝑃𝑄𝑅 sebangun!

2. Hitunglah 72at uga MN pada gambar di bawah ini.

3. Diketahui ∆𝐴𝐵𝐶 dengan m∠A = 46°, m∠C = 74°. Jika ∆𝐸𝐹𝐷 sebangun dengan ∆𝐴𝐵𝐶 dengan = , maka
𝐴𝐵 𝐵𝐶
𝐸𝐹 𝐷𝐹
tentukan m∠D dan m∠E !
4. Sekelompok peserta jelajah alam mendapat tugas untuk menaksir lebar
suatu sungai tanpa mengukurnya secara langsung. Mereka menentukan
titik acuan di seberang sungai yaitu titik A. Satu peserta lain berdiri di titik
C. Peserta yang lain berdiri di titik B tepat di depan A. kemudian berjalan
menuju ke titik F dengan jarak B ke F adalah dua kali jarak B ke C. dari titik
F ia berjalan menuju titik D, dimana dengan pandangannya objek di titik A-
C-D terletak pada 72at ugaris lurus. Sehingga lebar sungai dapat diketahui
dengan mengukur jarak F ke D. Apakah cara tersebut tepat untuk menaksir
lebar sungai? Jelaskan.

RENCANA PEMBELAJARAN KELAS IX SMP AL MUSLIM T.P 2019 / 2020 72


Kunci Jawaban Soal Uraian dan Pedoman Penskoran
No Penyelesaian Skor
1 Diketahui : 𝐴𝐵 = 3 𝑐𝑚, 𝐴𝐶 = 4 𝑐𝑚, 𝑃𝑅 = 16 𝑐𝑚, 𝑑𝑎𝑛 𝑄𝑅 = 20 𝑐𝑚
Ditanya : Buktikan ∆𝐴𝐵𝐶 dan ∆𝑃𝑄𝑅 sebangun! 5
Jawab:
𝐵𝐶 = √32 + 42 𝑄𝑃 = √202 − 162
𝐵𝐶 = √9 + 16 𝑄𝑃 = √400 − 256 10
𝐵𝐶 = √25 = 5
𝑄𝑃 = √144 = 12 1
∆𝐴𝐵𝐶 dan ∆𝑃𝑄𝑅 sebangun karena sisi-sisi yang bersesuaian memiliki perbandingan yang sama, yaitu
4

𝐴𝐵 3 1
= =
𝑄𝑃 12 4

𝐵𝐶 5 1
= =
𝑅𝑄 20 4
10
𝐴𝐶 4 1
= =
𝑃𝑅 16 4

2 Diketahui :

Ditanya : 73at uga MN =…..?


Jawab :

10

𝑅𝑁 𝑅𝑄
𝑋𝑁
= 𝑌𝑄

5 8
=8 10
𝑋𝑁

𝑋𝑁 = 5

𝑃𝑎𝑛𝑗𝑎𝑛𝑔 𝑀𝑁 = 𝑀𝑋 + 𝑋𝑁 5
𝑀𝑁 = 12 + 5 = 17 𝑐𝑚
3 Diketahui : ∆𝐴𝐵𝐶 dengan m∠A = 46°, m∠C = 74°.
𝐴𝐵 𝐵𝐶
∆𝐸𝐹𝐷 ~ ∆𝐴𝐵𝐶 dengan =
𝐸𝐹 𝐷𝐹
5
Ditanya : Tentukan m∠D dan m∠E !
Jawab :

10

RENCANA PEMBELAJARAN KELAS IX SMP AL MUSLIM T.P 2019 / 2020 73


5
5

m∠E = 46°
m∠D = 180° − (46° + 74°) = 60°
4 Diketahui : 𝐵𝐹 = 2 × 𝐵𝐶
Titik A-C-D terletak pada 74at ugaris lurus
B tepat di depan A
Ditanya : apakah cara tersebut bisa menaksir lebar sungai? 5
Jawab :
Iya. Berdasarkan gambar dan keterangan tersebut diketahui bahwa ∆𝐴𝐵𝐶 dan ∆𝐶𝐹𝐷 sebangun dan kongruen 5
karena memenuhi syarat sudut-sisi-sudut.
∠B = ∠F (tegak lurus)
̅̅̅̅
𝐶𝐵 = ̅̅̅̅
𝐶𝐹 (keterangan pada soal) 5
∠C = ∠C (bertolak belakang)
Dengan demikian, untuk mencari lebar sungai dapat diketahui dengan mengukur sisi FD. 5
Jumlah 100

TOTAL SKOR SKOR AKHIR PREDIKAT


NO NAMA

1
2
3
4 ....
Perhitungan skor akhir menggunakan rumus:

 Pertemuan Ketiga
KISI-KISI SOAL URAIAN SINGKAT:

Level Tingkat Nomor


No. Kompetensi Dasar Indikator Pembelajaran
Kognitif Kesulitan Soal

1 3.6 1. Peserta didik dapat mengidentifikasi dua benda L1 Mudah 1


Menjelaskan dan kongruen atau tidak, melalui pengamatan jika
menentukan kesebangunan diberikan gambarnya dengan benar.
dan kekongruenan
2. antarbangun datar 2. Peserta didik dapat menentukan dua bangun datar L1 Mudah 2
yang kongruen dari beberapa bangun datar jika
diketahui panjang sisinya dengan benar.
3. 4.6 1. Peserta didik dapat menggambar bangun datar L2 Sedang 3
Menyelesaika masalah yang kongruen dari bangun datar yang diberikan,
yang berkaitan dengan dengan cara translasi dengan benar.

RENCANA PEMBELAJARAN KELAS IX SMP AL MUSLIM T.P 2019 / 2020 74


4. kesebangunan dan 2. Peserta didik dapat menggambar bangun datar L2 Sedang 4
kekongruenan antarbangun yang kongruen dari bangun datar yang diberikan,
datar dengan cara rotasi dengan benar.

SOAL DAN ALTERATIF PENYELESAIAN URAIAN SINGKAT:


No. Soal Alternatif Penyelesaian Skor

1. Amati gambar di bawah ini! Diketahui: 10 gambar boneka 2


Identifikasikan dan tulislah 5 pasang gambar yang kongruen dan
5 pasang gambar yang tidak kongruen! Ditanya:
a. 5 pasang gambar yang kongruen
dan tidak kongruen? 2
b. 5 pasang gambar yang kongruen
dan tidak kongruen?

Jawab:
a. 5 pasang gambar yang kongruen:
𝑎≅𝑗 𝑑≅𝑔
𝑏≅𝑖 𝑒≅ℎ
𝑐≅𝑓
5
b. 5 pasang gambar yang tidak
kongruen:
a dan d f dan h
d dan j b dan i
c dan e

5
2. Tentukan belah ketupat yang kongruen! Jelaskan! Diketahui: Tiga gambar belah ketupat 2
Ditanya: Belah ketupat yang kongruen?
Jelaskan!
2
Jawab: Kita tulis syarat bangun datar
yang kongruen:
(i) Sisi-sisi yang bersesuaian sama
panjang 2
(ii) Sudut-sudut yang bersesuaian
sama besar

Ketiga belah ketupat memiliki sudut-


sudut bersesuaian yang sama besarnya.

Namun, belah ketupat yang memiliki sisi- 2


sisi bersesuaian yang sama panjangnya
adalah belah ketupat (a) dan (b) saja.

Sehingga, belah ketupat yang kongruen 2


adalah (a) dan (b).

RENCANA PEMBELAJARAN KELAS IX SMP AL MUSLIM T.P 2019 / 2020 75


3. Gambarlah bangun datar yang kongruen dengan bangun di Jawab:
bawah ini dengan cara translasi!
5

Cara:
2
1) Gambar bangun ABCD
2) Buat titik J sejauh 5 cm dari titik A.
3) Buat titik K sejauh 5 cm dari titik B.
4) Buat titik L sejauh 5 cm dari titik C.
5) Buat titik M sejauh 5 cm dari titik D.

(jarak tidak harus 5 cm, yang penting


harus konsisten)

6) Hubungkan titik-titik J, K, L, dan M


sehingga membentuk bangun
trapesium.
7) Bangun JKLM adalah bangun datar
yang kongruen dengan bangun
ABCD.

4. Gambarlah bangun datar yang kongruen dengan bangun di Jawab:


bawah ini dengan cara rotasi 180°!
5

2
Cara:
1) Gambar bangun ABCD
2) Tentukan titik pusat rotasi (bebas)
3) Hubungkan titik A ke pusat rotasi.
4) Gunakan busur derajat untuk
merotasikan sejauh 180°.
5) Buat titik dengan jarak yang sama
dengan jarak A ke pusat rotasi.
6) Ulangi langkah 3 hingga 5 untuk
merotasikan titik-titik lainnya.
7) Hubungkan titik-titik hasil rotasi.

RENCANA PEMBELAJARAN KELAS IX SMP AL MUSLIM T.P 2019 / 2020 76


Total Skor (Skor Maksimal) 40

 Pertemuan Keempat
KISI-KISI SOAL URAIAN SINGKAT :
NO KOMPETENSI DASAR MATERI INDIKATOR SOAL TINGKAT KESULITAN NOMOR
SOAL

1 3.6 Menjelaskan dan Kekongruenan dan Menguji dan Mudah (L1) 1


menentukan Kesebangunan membuktikan dua
kesebangunan dan segitiga kongruen atau
kekongruenan antar
tidak, jika diberikan
bangun datar
gambar dua segitiga
kongruen beserta
4.6 Menyelesaikan beberapa informasi
mengenai panjang sisi Mudah (L1) 2
masalah yang
berkaitan dengan atau besar sudutnya.
kesebangunan dan
kekongruenan antar Sedang (L1) 3
bangun datar

SOAL DAN ALTERATIF PENYELESAIAN URAIAN SINGKAT :

NO SOAL SKOR

1 Tunjukkan bahwa ΔPQY ≅ ΔRQY. 10

2 Perhatikan Gambar di samping. 10

Buktikan bahwa ∆𝐴𝐵𝐶 ≅ CDE.

RENCANA PEMBELAJARAN KELAS IX SMP AL MUSLIM T.P 2019 / 2020 77


Lihatlah gambar di bawah ini. 30

Pada gambar di atas, QR = QS, PQ = QT. Buktikan bahwa :

a. dan kongruen (Petunjuk :Pisahkan segitiga PQR dan TQS) !


b. dan kongruen (Petunjuk: Arsir daerah segitiga PSU dan TRU serta
gunakan pengurangan ruas garis) !

Total Skor 50

Kunci Jawaban Isian Singkat dan Pedoman Penskoran :


Alternatif Penyelesaian SKOR
Jawaban

1. Diketahui: Pada ΔPQY dan ΔRQY, sisi-sisi yang bersesuaian adalah:

PQ bersesuaian dengan RQ
3
QY bersesuaian dengan QY

PY bersesuaian dengan RY.

Ditanya: Tunjukkan bahwa ΔPQY ≅ ΔRQY!

Jawab:

PQ = RQ (diketahui) 4

QY = QY (berimpit)

PY = RY (diketahui)
3
Oleh karena ketiga sisi yang bersesuaian dari ΔPQY dan ΔRQY sama panjang maka ΔPQY ≅
ΔRQY (memenuhi syarat (sisi, sisi, sisi)).

2. Diketahui: BC = CE dan AC = CD 2

Ditanya: Buktikan bahwa ∆𝐴𝐵𝐶 ≅ CDE

RENCANA PEMBELAJARAN KELAS IX SMP AL MUSLIM T.P 2019 / 2020 78


Jawab:

AC = CD (Ada tanda sama panjang) 2

2
𝑚∠ABC = 𝑚∠CDE (Sama karena saling bertolak belakang)
2
BC = CE (Diketahui ada kalian sama panjang)

Jadi, ∆𝐴𝐵𝐶 ≅ CDE (Berdasarkan kriteria sisi-sudut-sisi)


2

3. Diketahui: QR = QS, PQ = QT.

Ditanya: Buktikan bahwa :

a. dan kongruen (Petunjuk :Pisahkan segitiga PQR dan TQS) !


b. dan kongruen (Petunjuk: Arsir daerah segitiga PSU dan TRU
serta gunakan pengurangan ruas garis) !
3

a. Pisahkan dan seperti gambar di bawah

Jadi, kedua segitiga tersebut kongruen (sisi, sisi, sudut).

b. Perhatikan potongan dan berikut:

2
Perhatikan bahwa

RENCANA PEMBELAJARAN KELAS IX SMP AL MUSLIM T.P 2019 / 2020 79


4

Selanjutnya periksa sudut-sudutnya

Jadi, dan adalah kongruen (sisi, sudut, sudut)

Skor 50

RENCANA PEMBELAJARAN KELAS IX SMP AL MUSLIM T.P 2019 / 2020 80

Anda mungkin juga menyukai