Anda di halaman 1dari 6

POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES RI JAMBI

JURUSAN KEPERAWATAN
PROGRAM STUDI PROFESI NERS

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)


Nama Mata Kuliah Kode Mata Kuliah Bobot (sks) Semester Tgl Penyusunan
Keperawatan Menjelang Ajal dan Paliatif MKK 515 2 1 20 Juli 2019
Otorisasi Ketua Jurusan Keperawatan Ketua Prodi Profesi Ners Nama Koordinator Pengembang
RPS

Gusti Lestari H., A.Per.Pend, M.Kes Ns. Mashudi, S.Kep, M.Kep Ns. Daryanto, S.Kep, M.Kep

Capaian CPL-PRODI (Capaian Pembelajaran Lulusan Program Studi) Yang Dibebankan Pada Mata Kuliah
Pembelajaran (CP)
P4 Menguasai tehnik, prinsip dan prosedur palaksanaan asuhan / praktik keperawatan secara mandiri atau berkelompok,
pada bidang keilmuan keperawatan paliatif, kebutuhan psikologis pasien paliatif, manajemen nyeri, berbagai macam
terapi komplementer, tinjauan agama dan budaya tentang penyakit.
KU1 Mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis dan inovatif dalam konteks pengembangan atau implementasi
ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora yang sesuai dengan bidang
keahliannya.
KU6 Mampu bertanggungjawab atas pekerjaan di bidang profesinya sesuai dengan kode etik profesinya
KU9 Mampu mendokumentasikan, mengembangkan peluang dan mengembangkan kemampuan dalam mendesain usaha
KK7 Mampu menyusun dan mengimplementasikan perencanaan asuhan keperawatan sesuai standar asuhan keperawatan
dan kode etik perawat, yang peka budaya, menghargai keragaman etnik, agama dan faktor lain dari klien individu,
keluarga dan masyarakat.

CPMK (Capaian Pembelajaran Mata Kuliah)


CPMK1 Mampu menjelaskan perspektif keperawatan dan konsep perawatan paliatif (KU9, KK7);
CPMK2 Mampu menjelaskan etik dan kebijakan tentang perawatan paliatif (P4, KU1, KK7);
CPMK3 Mampu berkomunikasi dengan pasien dan keluarga yang mendapat perawatan paliatif (KU6, KK7);
CPMK4 Mampu menjelaskan patofisiologi penyakit terminal ( KU1);
CPMK5 Mampu melakukan pengkajian bio, psiko, sosio, spiritual dan kultural dan menyusun rencana asuhan keperawatan pada
pasien penyakit terminal (KU1, KU9, P4).
Diskripsi Singkat MK Mata kuliah ini mempelajari tentang perspektif keperawatan dan konsep perawatan paliatif, etik, kebijakan, tehnik menyampaikan
berita buruk, komunikator, kebutuhan psikologis pasien paliatif, manajemen nyeri, berbagai macam terapi komplementer, tinjauan
agama dan budaya tentang penyakit kronik
Bahan Kajian / Materi 1. Perspektif keperawatan, konsep perawatan paliatif
Pembelajaran 2. Etik dalam perawatan paliatif, kebijakan nasional terkait perawatan paliatif
3. Patofisiologi berbagai penyakit kronik, patofisiologi penyakit terminal
4. Pengkajian fisik dan psikologis, tinjauan agama tentang perawatan paliatif, dan tinjauan sosial dan budaya tentang perawatan
paliatif
5. Asuhan keperawatan pada pasien terminal illnes ( Palliative care ), manajemen nyeri, berbagai terapi komplementer

Daftar Referensi Utama:


1. Heman, Susan, Alvare, Fuzy. Hartman’s Nursing Assistant Care: Long-Term Care. 2009
2. Herdman, T.Heather. Nursing Diagnoses ; Definition & Classification 2012 – 2014, 2011
3. Matzo, M & Sherman, DW. Palliative Care Nursing : Quality Care to the End of Life, 2011
4. Nursing Diagnosis: Definition and Classification North American Nursing Diagnosis Association, 2010
5. Oxford Textbook of Palliatif Nursing. 2010

Media Pembelajaran Perangkat lunak: Perangkat keras :


Notebook & LCD Projector
Ns. Daryanto, S.Kep,
M.Kep
Matakuliah prasyarat Ilmu Keperawatan Dasar, IDK, Komunikasi
(Jika ada)
Minggu Sub-CPMK Penilaian
Bahan Kajian Bentuk dan
Ke- (Kemampuan akhir Estimasi Pengalaman Belajar Kriteria & Indikator Bobot
(Materi Pembelajaran) Metode
yg direncanakan) Waktu Mahasiswa Bentuk (%)
Pembelajaran
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)
1,2 Mampu Perspektif keperawatan  Bentuk: TM: • Menyusun Kriteria:  Ketepatan 10
menjelaskan Konsep perawatan Kuliah 2x(2x50”) ringkasan dalam Rubrik kriteria menjelaskan tentang
Perspektif paliatif  Metode: bentuk makalah grading pengetahuan, ilmu
keperawatan dan Tinjauan Biologis (fisik), Diskusi TT: tentang perspektif dan perspektif
konsep perawatan psikologis, sosial dan kelompok 2x(2x60”) keperawatan dan Bentuk non- keperawatan
paliatif Budaya (Melayu) dan dan studi konsep test:  Ketepatan
berdasarkan aspek spiritual (Agama) kasus BM: keperawatan  Tulisan menjelaskan konsep
Biopsikososial- tentang keperawatan 2x(2x60”) paliatif makalah perawatan paliatif
kultural dan paliatif • Makalah: studi  Presentasi
Spiritual kasus tentang Kelompok
konsep perawatan
paliatif (Tugas-1)

3,4 Mampu Etik dalam perawatan Bentuk: TM: • Menyusun Kriteria:  Ketepatan 10
menjelaskan etik paliatif Kuliah 2x(2x50”) ringkasan dalam Ketepatan, menjelaskan tentang
dan kebijakan Kebijakan nasional bentuk makalah kesesuaian dan etik dalam
tentang perawatan terkait perawatan Metode: BT: tentang etik dalam sistematika perawatan paliatif
paliatif paliatif Discovery 2x(2x60”) perawatan paliatif  Ketepatan
Learning, Bentuk non- menjelaskan
Diskusi dlm BM: • Makalah : Studi test: kebijakan nasional
kelompok 2x(2x60”) Kasus Dilema Etik  Ringkasan terkait perawatan
dan studi dikaitkan kebijakan materi paliatif.
kasus nasional terkait Etik  Presentasi
Keperawatan Kelompok
paliatif ( Tugas-2 )

5,6 Mampu Tehnik menyampaikan Bentuk : TM: • Menyusun Kriteria:  Ketepatan 10


berkomunikasi berita buruk Ceramah 2x(2x50”) ringkasan dalam Ketepatan, menjelaskan tentang
dengan pasien Prinsip komunikasi Metode : bentuk makalah kesesuaian dan etik dalam
dan keluarga yang dalam perawatan Discovery BT: tentang Komunikasi sistematika perawatan paliatif
mendapat paliatif Learning, 2x(2x60”) dengan pasien dan  Ketepatan
perawatan paliatif Diskusi dlm keluarga yang Bentuk non- menjelaskan cara
kelompok, BM: mendapat test: komunikasi dengan
Role Play 2x(2x60”) perawatan paliatif  Ringkasan pasien perawatan
materi, paliatif.
• Makalah : Studi praktek role  Kemampuan
Kasus Penyampaian play mempraktekkan
Berita Buruk pada komunikasi ke komunikasi pasien
pasien dan keluarga pasien yang dan keluarga yang
terkait mendapat mendapat
Keperawatan perawatan perawatan paliatif
paliatif ( Tugas-3 ) paliatif
 Role play
komunikasi

7,8 Mampu Patofisiologi berbagai Bentuk : TM:  Menyusun Kriteria:  Ketepatan 10


menjelaskan penyakit kronik Ceramah 2x(2x50”) ringkasan dalam Ketepatan, menjelaskan
patofisiologi Patofisiologi penyakit Metode : bentuk makalah kesesuaian dan tentang
penyakit terminal terminal Discovery BT: tentang sistematika patofisiologi
Learning, 2x(2x60”) patofisiologi penyakit terminal
Diskusi dlm penyakit terminal Bentuk non-
kelompok, BM:  Makalah : Aplikasi test:
Role Play 2x(2x60”) Konsep penyakit  Ringkasan
terminal pada materi,
Askep Studi Kasus  Presentasi
kelompok
Penyakit Terminal-
(Kanker Ginjal
Stadium, Payah
Jantung, dll)
( Tugas-4 )
Minggu Penilaian
Sub-CPMK Bahan Kajian Bentuk dan
Ke- Estimasi Pengalaman Belajar Kriteria & Indikator Bobot (%)
(Kemampuan akhir (Materi Pembelajaran) Metode
Waktu Mahasiswa Bentuk
yg direncanakan) Pembelajaran
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)
9 Ujian Tengah Semester 20
10, 11, Mahasiswa mampu Pengkajian fisik, Bentuk: TM:  Menyusun ringkasan Kriteria:  Kesesuaian 10
12 melakukan psikologis, Sosial, Praktik 3x(3x50”) dalam bentuk Ketepatan, penerapan
mengaplikasinan budaya dan spiritual pengkajian bio, psiko, kesesuaian, pengkajian
Asuhan Rumusan Diagnosa Metode: BT: sosio, spiritual dan kemampuan bio, psiko,
Keperawatan NANDA 2018-2020 Kolaboratif 3x(3x60”) kultural . menerapkan sosio, spiritual
Paliatif mulai dari Rencana Keperawatan dan diskusi  Melakukan Praktek pengkajian bio, dan kultural.
pengkajian bio, (NIC dan NOC) kelompok BM: pengkajian bio, psiko, psiko, sosio,
psiko, sosio, Praktek 3x(3x60”) sosio, spiritual dan spiritual dan
spiritual dan kompetensi kultural kultural.
kultural, wawancara  Role Play Bentuk non-
merumuskan pengkajian  Skill Lab test:
diagnosa bio, psiko,  Penilaian
Keperawatan, sosio, spiritual Praktek
rencana dan dan kultural melakukan
Implementasi serta pengkajian
evaluasi bio, psiko,
sosio, spiritual
dan kultural
 Nilai
Presentasi
kelompok
13, 14, Mahasiswa mampu Asuhan keperawatan Bentuk: TM:  Menyusun ringkasan Kriteria:  Kesesuaian 10
15 menyusun rencana pada pasien terminal Praktik 3x(3x50”) dalam bentuk Askep Ketepatan, dalam
asuhan ( Palliative illness ) pada pasien terminal kesesuaian, penyusunan
keperawatan pada Manajemen Nyeri Metode: BT: illness ( Palliative care ) kemampuan rencana
pasien terminal Terapi Oksigen Kolaboratif 3x(3x60”) penerapanmeny asuhan
illness ( Palliative Berbagai terapi dan diskusi ususn rencana keperawatan
care ) komplementer kelompok. asuhan pada pasien
Praktek BM: keperawatan terminal
kompetensi 3x(3x60”) pada pasien illness
manajemen terminal illness ( ( Palliative
nyeri. Palliative care ) care )
Bentuk non-
test:
 Praktek
melakukan
penyusunan
asuhan
keperawatan
pada pasien
terminal
 Presentasi
kelompok

16 Ujian Akhir Semester 20

Catatan:
1. CapaianPembelajaran Lulusan PRODI (CPL-PRODI) adalah kemampuan yang dimiliki oleh setiap lulusan PRODI yang merupakan internalisasi dari
sikap, penguasaan pengetahuan dan ketrampilan sesuai dengan jenjang prodinya yang diperoleh melalui proses pembelajaran.
2. CPL yang dibebankan pada mata kuliah adalah beberapa capaian pembelajaran lulusan program studi (CPL-PRODI) yang digunakan untuk
pembentukan/pengembangan sebuah mata kuliah yang terdiri dari aspek sikap, ketrampulan umum, ketrampilan khusus dan pengetahuan.
3. CP Mata kuliah (CPMK) adalah kemampuan yang dijabarkan secara spesifik dari CPL yang dibebankan pada mata kuliah, dan bersifat spesifik terhadap
bahan kajian atau materi pembelajaran mata kuliah tersebut.
4. Sub-CP Mata kuliah (Sub-CPMK) adalah kemampuan yang dijabarkan secara spesifik dari CPMK yang dapat diukur atau diamati dan merupakan
kemampuan akhir yang direncanakan pada tiap tahap pembelajaran, dan bersifat spesifik terhadap materi pembelajaran mata kuliah tersebut.
5. Kreteria Penilaian adalah patokan yang digunakan sebagai ukuran atau tolok ukur ketercapaian pembelajaran dalam penilaian berdasarkan indikator-
indikator yang telah ditetapkan. Kreteria penilaian merupakan pedoman bagi penilai agar penilaian konsisten dan tidak bias. Kreteria dapat berupa
kuantitatif ataupun kualitatif.
6. Indikator penilaian kemampuan dalam proses maupun hasil belajar mahasiswa adalah pernyataan spesifik dan terukur yang mengidentifikasi
kemampuan atau kinerja hasil belajar mahasiswa yang disertai bukti-bukti.

Anda mungkin juga menyukai