Anda di halaman 1dari 3


Apa pertanyaanmu?
1
Sekolah Menengah AtasPenjaskes 5 poin


Sebutkan 3 macam start dalam lari dan jelaskan masing-masing kegunaannya
Iklan

Tanyakan detil pertanyaan Ikutitidak puas? sampaikan! dari Bdtsinyburc 17.05.2016
Jawabanmu

josuasonakmalelJenius

Lari merupakakn salah satu cabang atletik yang cukup tua jika dibandingkan dengan
cabang atletik yang lainnya. Beberapa ahli bahkan beranggapan bahwa sejarah lomba
ini dapat ditelusuri hingga ke peradaban kuno di zaman Yunani. Sebagaimana cabang
atletik pada umumnya, lari dilakukan dengan awalan tertentu.

Hingga kini, terdapat 3 jenis awalan atau start yang kerap digunakan dalam lomba
lari, yaitu:

1. Start berdiri

Start berdiri merupakan awalan yang digunakan pelari dalam lomba lari jarak 800
meter, 1500 meter, 5000 meter, dan 10.000 meter. Dengan kata lain, teknik awalan
ini digunakan untuk lomba lari jarak menengah dan jauh.

2. Start melayang

Start melayang merupakan teknik awalan yang digunakan untuk pelari kedua, ketiga,
dan keempat dalam suatu lomba lari estafet atau lari sambung. Lomba lari ini
menempuh jarak sejauh 400 meter dengan 4 kali pergantian tongkat.

3. Start jongkok

Start jongkok merupakan teknik awalan yang digunakan untuk lomba lari jarak pendek
dengan jarak tempuh lintasan sejauh 100, 200, dan 400 meter. Teknik awalan ini
terdiri dari 3 macam yaitu start pendek, menengah, dan panjang.

Contoh lain yang bisa kamu pelajari tentang teknik awalan dalam berlari dapat kamu
temukan pada halaman berikut:

brainly.co.id/tugas/15211619

Simpulan:

Dalam perlombaan lari, terdapat 3 jenis teknik awalan yaitu start berdiri,
melayang, dan jongkok.

Kelas: X
Mata pelajaran: Penjaskes

Kategori: Keterampilan Olahraga Perorangan

Kata kunci: lari, awalan, start, berdiri, melayang, jongkok, pendek, menengah, jauh

4.8
26 pilih

TERIMA KASIH
66
Komentar tidak puas? sampaikan!


DrewwsPakar

Mapel : Penjaskes
Kelas : SD
Bab : Lari
Sub bab : Pembagian Start dalam Lari

Jawaban :
3 macam start dalam Lari dan kegunaannya yaitu :

1)). Start jongkok, adalah start yang dilakukan dengan sikap jongkok. Start ini
dibagi menjadi 3 yakni : Long Start, Medium Start, dan Short Start. Perbedaan
ketiga start itu terletak pada letak kami pada awalan jongkok. Start ini digunakan
untuk lari jarak pendek dan pelari pertama dari lari estafet.

2)). Start melayang untuk lari jarak menengah dan pelari ke 2, 3 dan ke 4 dari lari
estafet. Syarat ini disebut start melayang karena perpindahan tongkat pada pemain
berikutnya pada saat sedang melayang di udara.

3)). Start berdiri untuk lari jarak jauh dan menengah. Panjang lintasan yang
digunakan adalah 800 meter, 1500 meter, 5000 meter dan 10.000 meter.

Semoga membantu

3.9
10 pilih

TERIMA KASIH
16
Komentar tidak puas? sampaikan!
Iklan


MahaguruPenolong
Hai! Masih tidak yakin dengan jawabannya?
PERIKSA JAWABAN SERUPA
Tanyakan pertanyaanmu
Pertanyaan Terbaru
Penjaskes 5 poin 6 jam yang lalu
Berapa jumlah Medali Emas yg diperoleh Negara Indonesia

Penjaskes 5 poin 6 jam yang lalu
Berapa jumlah Negara pesera ASIAN GAMES 2018 ?

Penjaskes 5 poin 7 jam yang lalu
Jawab nomer 1-6 ya!!

Penjaskes 5 poin 13 jam yang lalu
1. bagaimana Cara menghitung DNN (denyut nadi normal) 2. bagaimana Cara menghitung
DNM (denyut nadi maksimal)

Tentang kami
Tentang kami
Karier
Kontak
Blog Brainly Indonesia
Bantuan
Syarat dan ketentuan
Cara memperoleh poin
Iklan

Dapatkan App Brainly
Unduh App Android
Situs ini menggunakan cookie berdasarkan kebijakan cookie . Kamu bisa menentukan
kondisi menyimpan dan mengakses cookie di browser

Anda mungkin juga menyukai