Anda di halaman 1dari 8

ANALISIS JURNAL

A. Jurnal Dalam Penerapan


Judul : Pengaruh Terapi Murotal Terhadap Kecemasan
Hospitalisasi Pada Anak Di Rsud Dr. Moewardi Surakarta
Nama Author : Santika Primaratri
Tempat : Di Rsud Dr. Moewardi Surakarta
Tujuan : Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh
terapi murotal terhadap kecemasan hospitalisasi pada anak di RSUD Dr.
Moewardi Surakarta.
Hasil : Berdasarkan hasil penelitian, terdapat 3 responden yang
tidak mengalami kecemasan setelah diberikan terapi murotal. Hasil
penelitian ini didukung oleh penelitian yang dilakukan oleh Dr. Ahmad al
Qadhi tentang pengaruh Al-Qur’an pada manusia baik psikologis maupun
fisiologis pada responden non muslim dan tidak bisa berbahasa arab.
Penelitian berhasil membuktikan bahwa dengan mendengarkan bacaan
ayat-ayat Al-Qur’an dapat menimbulkan efek relaksasi hingga 65%.
Penurunan depresi, kecemasan, memperoleh ketenangan jiwa, menangkal
berbagai macam penyakit merupakan pengaruh umum yang dapat
dirasakan setelah mendengarkan bacaan ayat-ayat Al-Qur’an (Al-Kaheel,
2011).
Penelitian ini menggunakan bacaan Al-Qur’an yang diperdengarkan sekitar
10-15 menit pada anak yang mengalami kecemasan hospitalisasi. Terapi
murotal merupakan terapi suara yang dapat menimbulkan efek relaksasi
pada individu, baik individu yang memahami bahasa Al-Qur’an maupun
yang tidak. Al-Qur’an memiliki suara yang indah apabila didengarkan dan
pendengarnya akan merasakan efek yang baik dan dapat mengubah emosi
(Nakhavali dkk, 2013). diberikan terapi murotal, sehingga Ho ditolak dan Ha
diterima.

Kesimpulan
Karakteristik responden berdasarkan usia sebagian besar (36,7% responden)
berusia 9 tahun. Tingkat kecemasan hospitalisasi pada anak di RSUD Dr.
Moewardi Surakarta sebelum diberikan terapi murotal sebagian besar (50%
responden) dalam kategori kecemasan sedang. Tingkat kesemasan
hospitalisasi pada anak di RSUD Dr. Moewardi Surakarta setelah
mendapatkan terapi murotal sebagian besar (56,7% responden) dalam
kategori kecemasan ringan. Terdapat pengaruh yang signifikan pemberian
terapi murotal terhadap kecemasan hospitalisasi pada anak di RSUD Dr.
Moewardi Surakarta.

B. Anilisis Jurnal

No KOMPONEN ISI KRITIS SEBAIKNYA


1. Latar Murotal Pada latar Dalam
Belakang merupakan belakang penulisan
serangkaian penelitian ini sistematika
frekuensi suara telah dijelaskan pembuatan
yang sampai ke mengenai latar belang
telinga dan akan masalah dan harus
dikirim ke sel-sel dampak namun mencantumkan
otak. Sel-sel belum dijelaskan 5 komponen
tersebut akan secara spesifik yaitu
mempengaruhi mengenai 1. Introduction
sel melalui masalah yaitu
medan listrik diagnostic, penjabaran
yang melahirkan faktor resiko dan melalui
sel-sel. Suara prognosis dan masalah
bacaan Al-Qur’an angka kejadian yang
mempunyai efek diangkat.
yang dapat 2. Skala yaitu
menyegarkan besaran
sel-sel otak dan masalah
jantung. Murotal alasan
memiliki penelitian
pengaruh positif bahwa
yang signifikan masalah
untuk yang diteliti
menurunkan merupakan
ketegangan atau masalah
stress. Pengaruh yang besar
ini tampak dalam dan
bentuk memberikan
perubahan- dampak
perubahan yang besar pada
terjadi yaitu pasien.
perubahan Selain itu
sirkulasi darah prevalensi
dan perubahan kejadian
pada detak masalah
jantung. Murotal yang sering
dapat terjadi
menstabilkan sehingga
dan menghapus dapat
kekacauan dan menjadikan
ketegangan dasar
dalam denyut pengakatan
jantung. Dengan kasus
jantung yang 3. Dampak
menjadi tenang Yaitu
dapat dampak
berpengaruh atau
pada kinerja masalah
seluruh organ yang terjadi
tubuh manusia dari akibat
(Al Kaheel, 2011). suatu
penyakit
yang
menyertai
4. Elaborasi
yaitu
menuliskan
berbagai
penelitian
yang sudah
dilakukan
tujuanya
adalah
memberi
gambaran
yang sudah
diteliti dan
identifikasi
tindakan
yang belum
diteliti.
5. Kesenjangan
adalah
konsekuensi
dari bagian
elaborasi
atas dasar
dari
kesenjangan
maka
konsekuensi
inilah yang
diangkat
dalam
penelitian
(Sugiyono
2010)

2. Tujuan Penelitian ini Dalam Tujuan


bertujuan untuk penelitian ini umumnya
mengetahui tidak dijelaskan meliputi jangka
pengaruh terapi tujuan penelitian pendek dan
murotal terhadap jangka pendek jangka panjang
kecemasan maupun jangka agar
hospitalisasi panjang penerepanya
pada anak di dapat dilakukan
RSUD Dr. dengan optimal
Moewardi
Surakarta.
3. Manfaat Manfaatnya Dari penelitian Faktor lain yang
tampak dalam ini memiliki dapat
bentuk manfaat sebagai memperberat
perubahan- terapi dapat
perubahan yang komplementer, ditambhkan
terjadi yaitu Perubahan untuk
perubahan tingkat mengurangi
sirkulasi darah kecemasan bias hasil
dan perubahan disebabkan oleh penelitian
pada detak anak yang
jantung. Murotal kooperatif
dapat dengan peneliti
menstabilkan saat intervensi.
dan menghapus Penelitian lain
kekacauan dan menunjukkan
ketegangan bahwa terapi
dalam denyut murotal efektif
jantung. Dengan meningkatkan
jantung yang konsentrasi
menjadi tenang belajar anak usia
dapat sekolah.
berpengaruh Konsentrasi
pada kinerja meningkat
seluruh organ karena anak
tubuh manusia merasa lebih
(Al Kaheel, 2011). tenang saat
mendengarkan
terapi murotal
dan lebih rileks
saat memasuki
jam pelajaran
4. Metode Penelitian ini Subjek yang Sebaiknya
merupakan jenis dicari telah kriteria subjek
penelitian memenuhi dijelaskan
kuantitatif syarat dalam secara spesisfik
dengan kriteria inklusi dalam
menggunakan baru penelitian
metode pra dilaksanakan
eksperimen dan tindakan
menggunakan mandiri
desain penelitian keperawatan
one group pre berupa terapi
post test design. nonfarmakologi
Penelitian ini s yaitu Murottal
dilakukan di Al-Quran Bila
RSUD Dr. pengumpulan
Moewardi data
Surakarta selesai
dengan sampel dilanjutkan
sebanyak 30 anlisa data
anak usia 9-12
tahun yang
ditentukan
menggunakan
teknik purposive
sampling. Dalam
penelitian ini,
pengumpulan
data
menggunakan
kuesioner yang
selanjutnya akan
dianalisis
menggunakan
analisis paired
sample t-test.

Anda mungkin juga menyukai