Anda di halaman 1dari 3

CARA PROGRAM PKRS(Promosi Kesehatan

Rumah Sakit) 1. Penyimpanan Susu


RUMAH SAKIT ISLAM LUMAJANG - Simpan susu dalam keadaan
PENYIMPANAN Jl. Kyai Muksin No. 19 Lumajang
Telp:(0334)887999, fax:(0334)890425
tertutup rapat. Simpan susu dalam lemari es
pada suhu 1 sampai 4 derajat Celsius. Ingat,
MAKANAN letakkan susu di tengah lemari es, dan bukan
di pintu kulkas agar suhunya selalu tetap
YANG BAIK stabil.
- Salah satu cara menyimpan
susu dalam porsi banyak adalah
memasukkannya ke dalam wadah yang
tertutup rapat, lalu menyimpannya di dalam
kulkas pada suhu 10 sampai 15 derajat
Seringkali keluarga pasien membawakan makanan
Celsius.
dari luar Rumah sakit.
- Ada baiknya konsumsi susu cair
Bagaimana solusinya ?? dalam kemasan yang telah terbuka di hari
yang sama. Kebiasaan menuang susu
Selain memberikan penjelasan diet pasien kepada kemudian memasukkan lagi dalam kulkas
pasien dan keluarga, ahli gizi juga memberikan selama berhari-hari akan menyebabkan susu
leaflet penyimpanan makanan yang baik apabila rusak karena terkontaminasi bakteri.
keluarga tetap membawa makanan dari luar. Akibatnya, susu jadi asam saat dikonsumsi
kembali.
- Susu kental manis yang dibuka
kemasannya bisa disimpan di dalam kulkas,
tapi pastikan tidak mengonsumsinya setelah
8 hingga 20 hari berikutnya.
- Jangan lupa untuk selalu
mengecek masa kadaluwarsa susu ketika
membelinya atau setelah beberapa hari
penyimpanan.

2. Penyimpanan Roti
- Bungkus roti dengan plastik
atau aluminium foil. Bungkus roti jenis ini
akan mengurung kelembapan alami roti,
yang akan mencegah roti mengering dan dalam kotak (dus) atau rantang harus
mengeras dipisahkan setiap jenis makanan agar tidak
- Jika Anda memiliki roti irisan, saling bercampur. Tujuannya agar tidak
Anda dapat menyegelnya di dalam kemasan terjadi kontaminasi silang.
plastik aslinya. d. Prinsip Panas
- Letakkan roti pada suhu ruangan yaitu setiap penyajian yang disajikan panas,
tidak lebih dari dua hari. Ruangan harus 3. Penyimpanan Nasi diusahakan tetap dalam keadaan panas
berada pada suhu sekitar 20ºC. Jauhkan dari - Jika masih ada nasi yang seperti soup, gulai, dsb. Untuk mengatur
sinar matahari langsung dan simpan di tersisa, sebaiknya disimpan dalam wadah suhu perlu diperhatikan suhu makanan
tempat yang sejuk dan kering, seperti di tertutup sebelum di taruh. Hal ini bertujuan sebelum ditempatkan dalam food
lemari dapur atau dalam kotak roti. untuk mencegah bakteri yang tumbuh di warmer harus masih berada diatas 60 0 C.
- Jika rumah Anda sangat lembap, dalam nasi sisa tersebut. Alat terbaik untuk mempertahankan suhu
roti Anda dapat berjamur lebih cepat ketika penyajian adalah dengan bean merry (bak
diletakkan pada suhu ruangan. Jika ini 4. Penyimpanan Makanan Jadi penyaji panas)
terjadi, Anda dapat langsung membekukan a. Prinsip e. Prinsip alat
roti setelah memakannya. wadah artinya setiap jenis makanan bersih artinya setiap peralatan yang
- Jika Anda memiliki roti berlebih ditempatkan dalam wadah terpisah dan digunakan sepeti wadah dan tutupnya, dus,
yang tidak dapat Anda makan sebelum diusahakan tertutup. Tujuannya adalah pring, gelas, mangkuk harus bersih dan
menjadi rusak dalam beberapa hari, cara - Makanan tidak terkontaminasi dalam kondisi baik. Bersih artinya sudah
terbaik untuk menyimpannya adalah dengan silang dicuci dengan cara yang hygienis. Baik
membekukannya. Pastikan untuk - Bila satu tercemar yang lain artinya utuh, tidak rusak atau cacat dan
menyimpan roti di dalam kantong plastik dapat diamankan bekas pakai. Tujuannya untuk mencegah
pembeku atau heavy-duty foil. - Memperpanjang masa saji penularan penyakit.
- Jangan menyimpan roti di dalam makanan sesuai dengan tingkat f. Prinsip handling
kulkas. Penelitian ilmiah menunjukkan kerawanan makanan. artinya setiap penanganan makanan maupun
bahwa penyimpanan roti di dalam kulkas b. Prinsip kadar air alat makan tidak kontak langsung dengan
akan menarik kelembapan dan roti akan tiga atinya penempatan makanan yang anggota tubuh terutama tangan dan bibir.
kali lebih cepat rusak dibandingkan ketika mengandung kadar air tinggi (kuah, susu) Tujuannya adalah:
berada pada suhu ruangan. baru dicampur pada saat menjelang - Mencegah pencemaran dari
- Cairkan roti beku. Jika Anda dihidangkan untuk mencegah makanan tubuh
memiliki roti beku, biarkan mencair pada cepat rusak. Makanan yang disiapkan dalam - Memberi penampilan yang
suhu ruangan. Buang bungkusan freezer dan kadar air tinggi (dalam kuah) lebih mudah sopan, baik dan rapi
diamkan. Jika diinginkan, Anda dapat menjadi rusak (basi)
memanggang roti di dalam oven atau c. Prinsip
pemanggang roti selama beberapa menit Pemisahan artinya makanan yang tidak
(tidak lebih dari 5 menit). ditempatkan dalam wadah seperti makanan
”Suhu ruang 5°C-60° C merupakan zona
berbahaya bagi pertumbuhan
mikroorganisme. Oleh sebab itu, makanan
matang yang disimpan pada suhu ruang
sebaiknya tidak disimpan lebih dari 2 jam.
Jika lebih dari waktu tersebut, maka sebelum
dikonsumsi, makanan wajib dipanaskan
hingga bagian yang terdingin mencapai suhu
minimal 70° C”

Anda mungkin juga menyukai