Anda di halaman 1dari 2

M.

Faris Ats-Tsabit
G991908009

1. Klinis : sesak nafas


a. Cor : Nampak Atrium Kanan membesar
b. Pulmo : Corakan vaskuler meningkat di sisi kanan dan kiri paru, air bronkogram dan
infiltrat
c. Sudut costofrenikus tajam
d. Trakea Ditengah
e. Diafragma kanan kiri normal
f. Sistema tulang baik
g. Kesimpulan:
- Cardiomegali dan Pneumonia DD oedem pulmo

2. Klinis Batuk lama


a. Cor : dalam batas normal
b. Pulmo : tampak adanya cavitas di bagian apex paru dan gambaran fibrous lebih
dominan di sisi kiri
c. Sudut costofrenikus tajam
d. Trakea Ditengah
e. Diafragma kanan kiri normal
f. Sistema tulang baik
g. Kesimpulan
- TB Paru aktif DD Emfisema
3. Klinis : Perut Kembung
a. Gas usus ditemukan di cavum abdomen
b. Air fluid level pendek-pendek
c. Tampak opasitas di cavum abdomen
d. Organ-organ terangkat, berkumpul di tengah dan mengambang, menyokong
gambaran floating sign
e. Contour ginjal kanan dan kiri tidak dapat dinilai
f. Kesimpulan : Asites DD Massa Abdomen
4. Klinis : Sesak
a. Cor : tidak dapat dinilai, karena tertutup perselubungan
b. Pulmo : Tampak gambaran lucent pada paru kiri dimana vaskuler tidak terlihat, dan
opasitas yang meningkat pada bagian para vertebrae.
c. Sudut costofrenikus tumpul pada paru kiri,
d. Trakea Ditengah
e. Tampak Pleural visceral line :
f. Diafragma kiri mendesak paru tampak gambaran air fluid level
g. Sistema tulang baik
h. Kesimpulan
- Pneumothorax
5. Klinis : Kolik Abdomen
a. Tampak massa opaq di pvs sinistra
b. Ureter tidak dapat dinilai
c. Buli dalam batas normal
d. Kesimpulan : batu struvit pada organ ren
6. -
a. Tampak hematom di regio temporal
b. Midline shiftt tampak bergeser
c. Sistema ventrikel dalam batas normal
d. Sulcus dan giri dalam batas normal
e. Tulang cranium normal, intak
f. Kesimpulan : Epidural Hemorrage

7. -
a. Tampak fraktur os radius
b. Kalsifikasi tidak dapat dinilai
c. Soft tissue swelling tidak tampak ada kelainan
d. Tampak Aligment os tibia tidak pada tempatnya
e. Celah permukaan sendi, terlalu luas pawda os radius
f. Tidak tampaknya adanya destruksi massa tulang
g. Kesimpulan : Fraktur pada
8. -
a. Tampak gambaran lucent di sistema vesika urinaria saat kontras memasuki organ
b. Mukosa buli reguler
c. Kesimpulan : benign prostat hiperplasi
9. -
a. Tampak gambaran lucent pada lobus temporal
b. Sistema ventrikel terdesak berlawanan dengan lesi
c. Midline shift dalam batas normal
d. Tampak Sulcus dan gyri kanan radiolucent
e. Tulang cranium intak
f. Kesimpulan : Intracerebral Hemorrage

Anda mungkin juga menyukai