Anda di halaman 1dari 12

PROPOSAL KEGIATAN

Seminar Akademik
Persatuan Mahasiswa Bidikmisi Universitas Negeri Medan

TEMA:
Menjadi Mahasiswa Berprestasi Meraih Impian Melalui LPDP

PERSATUAN MAHASISWA BIDIKMISI


UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
2018
PENDAHULUAN

Pendidikan merupakan kebutuhan semua manusia. Namun kita sering melupakan esensi dari
pendidikan itu sendiri. Pendidikan adalah upaya dalam membangun pribadi manusia menjadi
mausia yang lebih bermartabat. Jika melihat realita zaman saat ini, maka kita akan paham
bahwasanya pendidikan menjadi salah satu faktor yang harus dimiliki oleh generasi penerus
bangsa. Dan mengingat 2045, Indonesia mencapai usia satu abad maka Indonesia sudah
sepantasnya naik level menjadi negara yang maju khususnya maju dalam pendidikan serta
menghasilkan para generasi penerus yang berpendidikan tinggi dan berprestasi. Sebab,
dengan memiliki pendidikan yang tinggi, para generasi penerus akan memiliki kompetensi
yang dibutuhkan dan dengan berprestasi, generasi penerus akan menjadi seorang yang
mampu berkompetisi.

Namun, selama ini minat mahasiswa untuk mengikuti pendidikan yang lebih tinggi lagi
misalnya memperoleh gelar magister sangatlah minim. Padahal dengan mengambil program
magister dapat menempah pribadi kita menjadi lebih unggul,menumbuhkembangkan
intelektual, membentuk karakter lebih matang, mendalami sebuah ilmu dan sebagainya.
Tetapi, alasan karena sulitnya test mengikuti seleksi magister dan besarnya dana untuk
melanjutkan pendidikan menjadi sebuah kendala yang membuat kita kalah akan keadaan
yang ada.

Seharusnya keadaan tersebut tidak bisa menjadi alasan kita untuk putus asa dan membiarkan
impian melanjutkan pendidikan yang lebih tinggi menjadi sia-sia. Karena LPDP (Lembaga
Pengelola Dana Pendidikan) dibawa Kementerian Keuangan yang mengelola dana
pendidikan sesuai amanat PMK Nomor 252 tahun 2010 hadir untuk membantu para
sarjanawan yang ingin meraih gelar magisternya bahkan doktoral. LPDP juga hadir dalam
mempersiapkan pemimpin-pemimpin masa depan serta mendorong inovasi bagi Indonesia
sejahtera, demokratis, dan berkeadilan.

Berbicara LPDP, 40% kuota LPDP diprioritaskan bagi mahasiswa lulusan bidikmisi melalui
jalur afirmasi. Hal ini dilakukan untuk memberikan kesempatan yang luas bagi kita yang
ingin mengakses pendidikan yang lebih tinggi khususnya sarjanawan beasiswa bidikmisi.
Kemudian seperti pada paragraph pertama, bahwasanya Indonesia diharapkan dapat menjadi
negara maju dengan pendidikan yang tinggi dan banyaknya mahasiswa yang berprestasi. Hal
ini dikarenakan dengan berprestasi, mahasiswa akan terbiasa untuk menjadi figur yang
mampu berkompetisi kelaknya di dunia kerja. Selain itu esensi dari berprestasi ternyata dapat
mengembangkan pemikiran secara scientific maupun praksis mahasiswa, mengukur
kemampuan mahasiswa terkait sejauh apa ilmu yang telah kita kuasai selama berkuliah.
Oleh karena itu, untuk membantu mahasiswa khususnya yang memperoleh bidikmisi,
Persmabimed menyelenggarakan sebuah agenda seminar “Menjadi Mahasiswa Berprestasi
Meraih Impian Melalu LPDP”. Hal ini dilakukan sebagai motivasi mahaisiswa untuk bisa
berkuliah ketingkat pendidikan yang lebih tinggi dan dapat berprestasi dan mengharumkan
nama universitas bahkan negara. Selain itu juga penyelenggaraan seminar ini mampu
memberikan jawaban bagi mahasiswa yang bertanya-tanya akan kuliah program magister.

LATAR BELAKANG

Adapun acara seminar ini perlu diselenggarakan setelah ada analisis sebagai berikut:
a. Persatuan Mahasiswa Bidikmisi Universitas Negeri Medan (PERSMABIMED) yang
merupakan suatu perkumpulan Mahasiswa Bidikmisi yang ada di Universitas Negeri
Medan memiliki tanggungjawab dalam memperkenalkan seperti apa
PERSMABIMED.
a. Meningkatkan semangat Mahasiswa Bidikmisi Unimed untuk terus menggali potensi
diri melalui kegiatan-kegiatan yang diselenggarakan PERSMABIMED.
b. Sebagai wadah untuk memotivasi mahasiswa bidikmisi Unimed untuk berprestasi dan
berpendidikan tinggi.

DASAR PEMIKIRAN
PERSMABIMED berfungsi untuk memfasilitasi mahasiswa bidikmisi Unimed dalam
menyelenggarakan berbagai program kerja guna meningkat prestasi baik dalam bidang IPK,
Program Kreativitas Mahasiswa, LKTI, dan berbagai kegiatan kompetitif lainnya yang akan
mengharumkan nama baik Unimed sebagai bentuk pengabdian mahasiswa bidikmisi.
Melalui momentum seminar ini mahasiswa bidikmisi sudah mempunyai bekal untuk
menyiapkan dirinya dalam menghadapi perkuliahan. Perubahan lingkungan yang dihadapi
tentunya menjadi problem tersendiri bagi mahasiswa. Perubahan dari Siswa menjadi
Mahasiswa juga bukan membutuhkan waktu yang sebentar, melainkan ada proses-proses lagi
yang harus dilewati oleh Mahasiswa tersebut. Mahasiswa Cerdas, Prestatif, dan Berkarakter
dapat menjadi modal awal untuk mempersiapkan generasi emas Indonesia di tahun 2045.
Selain itu, dengan adanya seminar ini mahasiswa bidikmisi bisa temotivasi dan dapat
mempersiapkan dirinya mengikuti pendidikan yang lebih tinggi selepas sarjana. Sehingga
lulusan mahasiswa bidikmisi Unimed memiliki rating lulusan yang tinggi dalam hal
pendidikan.

TUJUAN
a. Memotivasi mahasiswa bidikmisi untuk memiliki pendidikan yang lebih tinggi.
b. Memberikan bekal bagi mahasiswa dalam mempersiapkan dirinya lulus LPDP
c. Menjalin kerja sama antar Mahasiswa Bidik Misi, alumni dan steak holder dalam
mensukseskan program Dikti serta mengangkat nama baik Unimed dengan berbagai
ajang prestasi dari Mahasiswa dan alumni Bidik Misi.
d. Mahasiswa Bidik Misi mempersiapkan diri menjadi generasi emas Indonesia di tahun
2045.

NAMA DAN BENTUK KEGIATAN

Kegiatan ini bernama:

“Seminar Akademik”
Bentuk Kegiatan ini berupa:

Talkshow Mahasiswa Berprestasi dan LPDP bersama:


b. Arghita Arcindy (Mawapres Unimed 2019)
c. Riski Nurjehan (Awarde LPDP)

TEMA KEGIATAN

Tema kegiatan ini adalah:

“Menjadi Mahasiswa Berprestasi, Meraih Impian Melalui LPDP”

WAKTU DAN TEMPAT

Kegiatan ini Insya Allah akan dilaksanakan pada:

Hari/tanggal : Rabu/ 18 Maret 2020

Tempat : Audiovisual Lt. 4 Digital Library UNIMED

Pukul : 08.00 WIB s.d selesai


KEPANITIAAN

Untuk memperlancar kegiatan “Seminar Akademik” ini, maka ditetapkan saudara Jenner
Hawckins At Tsaqib, Asma Sari, Amelia Hakim Lubis masing-masing sebagai ketua,
sekretaris dan bendahara panitia (susunan kepanitiaan terlampir).

PESERTA
Peserta kegiatan Seminar Akademik adalah seluruh Mahasiswa Bidikmisi secara Umum dan
Seluruh Mahasiswa Bidikmisi angkatan 2019 dan Mahasiswa yang akan lulus di tahun 2020
khususnya.

Target Peserta: 400 peserta

RINCIAN DANA

1. Bidang Acara
No Rencana pengeluaran Jumlah Satuan Biaya

-Goodie Bag Bagi Peserta Yang Bertanya

1. Goodie Bag 20 pcs Rp. 3.000 Rp. 60.000

2. Notebook 20 buah Rp. 6.500 Rp. 130.000

3. pulpen 20 buah Rp. 2.000 Rp. 40.000

Sub total Rp. 230.000,-

2. Bidang Konsumsi

No Rencana pengeluaran Jumlah Satuan Biaya

1 Kue 500 kotak Rp 2.000,- Rp 1.000.000,-

2 Kotak kue 5 bal Rp 60.000,- Rp 300,000,-

3 Kue kotak pemateri 2 kotak Rp 10.000,- Rp 20.000,-


4 Aqua gelas 15 kotak Rp 18.000,- Rp 270.000,-

5 Aqua botol 6 botol Rp 4.000,- Rp 24.000,-

6 Tisu 1 bal Rp 20.000,- Rp 20.000,-

7 Nasi kotak 2 kotak Rp 25.000,- Rp 50.000,-

8 asi Bungku 30 bungkus Rp 8.000,- Rp 240.000,-

Tot Rp 1.924,000,-

3. Bidang Perlengkapan/PDD/ADM

No Rencana Pengeluaran Jumlah Satuan Biaya

1 Sewa Digital Library 1 Ruangan Rp 300.000,- Rp 300.000,-

2 Transportasi 1 Unit Rp 50.000,- Rp 50.000,-

3 Baterai 3 Pasang Rp 15.000,- Rp 45.000,-

4 Kertas Sertifikat 420 buah Rp 1.500,- Rp 630.000,-

5 Print brosur publikasi acara 50 Lembar Rp 1.000,- Rp 50.000,-

6 Spanduk acara 4x1 meter 1 Buah Rp 60.000,- Rp 60.000,-

7 Dekorasi dan ATK - Rp 200.00,- Rp 200.000,-

8 Amplop 15 Rp 1.000,- Rp 15.000,-

9 Spidol 1 buah Rp 7.000,- Rp 7.000,-

10 Kertas Karton 2 buah Rp 2.000,- Rp 4.000,-

11 Print Surat 15 buah Rp. 500,- Rp 6.000,-

12 Print Badge Name 40 buah Rp. 500,- Rp 20.000,-

13 Print Sertifikat 420 buah Rp. 1.000,- Rp 420.000,-


14 Print Proposal 2 buah Rp. 2.500,- Rp 5.000,-

15 Print Absensi 10 lbr Rp 500,- Rp 5.000,-

16 Bingkisan pemateri 2 Buah Rp. 200.000 Rp. 200.000,-

Total Biaya Rp. 2.017.000,-

4. Bidang Dana

No Rencana Pengeluaran Jumlah Satuan Biaya

1. Transport - Rp. 50.000 Rp. 50.000

Total Rp. 50.000

RINCIAN DANA

1. Bidang Acara : Rp. 230.000


2. Bidang Konsumsi : Rp. 1.924.000
3. Bidang Perlengkapan/PDD/ADM : Rp. 2.017.000
6. Bidang dana : Rp. 50.000
Total dana keseluruhan : Rp. 4.221.000.-
Terbilang : Empat Juta dua ratus dua puluh satu ribu rupiah

PENUTUP

Demikianlah proyek proposal ini kami perbuat, sebagai gambaran umum kegiatan yang
akan dilaksanakan. Atas perhatian dan partisipasi yang diberikan kami ucapkan terima kasih.

PANITIA PELAKSANA

SEMINAR AKADEMIK
PERSATUAN MAHASISWA BIDIKMISI UNIMED

JENNER HAWCKINS AT TSAQIB ASMA SARI


KETUA SEKRETARIS

DIKETAHUI OLEH
PENGURUS PERSMABIMED
PERIODE 2018

FAHMI RAMADHANI
KETUA UMUM

Lampiran 1
SUSUNAN KEPANITIAAN
Menjadi Mahasiswa Berprestasi Meraih Impian Melalui LPDP
Penanggung Jawab: Fahmi Ramadhani

Nama Nim PRODI Fakultas Jabatan No Handphone

Jenner 4182121016 Pend. FMIPA Ketua Panitia 082370925014


Hawckins At Fisika
Tsaqib

Asma Sari 7182141001 Pend. FE Sekretaris 0822-8658-8216


Ekonomi Panitia

Amelia Hakim 3182111008 PPKN FIS Bendahara 0852-6018-4563


Lubis Panitia

BIDANG ACARA

Andre 3172131010 Pend. FIS Ketua Bidang 0822-7254-0086


Syahmady Geografi Acara
Lubis

Silva Aisan 5172143011 Pend. Tata FT Sekretaris 0822-7778-1790


Niram Br Busana Bidang Acara
Sirait

Juan Markus 2182111013 Pend.Bahasa FBS Staff 0812-6284-2563


Perangin dan sastra
Angin Indonesia

Natasha Lolita 5182131007 Pend. Teknik FT Staf 0812-6312-2932


Purba Elektro

Blasius Erik 7172142011 Pend. FE Staf 0812-6376-3896


Sibarani Akuntansi

Aldian Wijaya 3182111002 PPKN FIS Staff 0822-8980-2065

BIDANG PERLENGKAPAN/ PDD/ ADM

Khoirul Fahmi 2182131014 Bahasa FBS Ketua Bidang 0822-9096-8009


Prancis Perlengkapan

Nur Saidah 3182131004 Pend. FIS Sekretaris 0812-7563-5935


Siregar Geografi Bidang
Perlengkapan

Siti Rahmah 1182171014 Penmas FIP Staf 0882-6115-7170

Raihan Nuha 6182210003 IKOR FIK Staf 0877-8080-4052


Agata
Pera Ardila 4182141008 Pend. Biologi FMIPA Staf 0853-7119-7244

Roni Wijaya 6172121008 PKO FIK Staf 0822-7202-0516


Saragih

Dwiki Li 3182111011 PPKn FIS Staf 085762513114

BIDANG DANA

Sahman Nasir 1172151007 BK FIP Ketua Bidang 0853-7215-9340


Sibarani Dana

Khadijah 4182151001 Pend. IPA FMIPA Sekretaris 0822-6729-1904


Rusdiana Putri Bidang Dana
Harahap

Sri Manisya 1182151017 BK FIP Staf 0813-9632-2793

Nurnilam Sari 7182142025 Pend. FE Staf 0831-8884-6960


Akuntansi

Dina Debora 3182131009 Pend. FIS Staf 0813-6125-6749


Sibarani Geografi

Try Auliana 3182111007 PPKN FIS Staf 0895-6122-


Sinurat 17073

Perlita Herlina 2182111007 Pend. Bahasa FBS Bendahara 0812-6071-7569


Siagian Indonesia

Suci Indriati 3182111006 PPKN FIS Staf 0823-7087-2293

BIDANG KONSUMSI

Pheby 2182220001 Sastra Inggris FBS Ketua Bidang 0822-7707-


Mawaddah Konsumsi 9596
Situmorang
Izzaty Jannah 5172143004 Pend. Tata FT Sekretaris 0812-6769-
Busana Bidang 6454
Komsumsi

Mona 4182151009 Pend. IPA FMIPA Staff 0852-7012-


Mahyuni 1478
Hutagaol

Syafira 5182111008 PTB FT Staf 0858-3160-


Ramadani 6218

Try Auliana 3182111007 PPKN FIS Staf 0895-6122-


Sinurat 17073

Samarina 1182113006 PG-PAUD FIP Staf 0857-6013-


3750
Lampiran 2

RUNDOWN ACARA SEMINAR AKADEMIK 2020


Menjadi Mahasiswa Berprestasi, Meraih Impian Melalui LPDP

06.30 - 07.30 Persiapan

07.30 - 08.30 Registrasi

08.30 - 09.00 Pembukaan

09.00 - 09.30 Kata Sambutan

09.30 - 10.30 Talkshow 1

10.30 - 10.45 Hiburan

10.45 - 11.45 Talkshow 2

11.45 – 12.00 Tanya Jawab

12.00 – 12.15 Hiburan

12.00- 12.15 Penutup

Anda mungkin juga menyukai