Anda di halaman 1dari 6

LAPORAN MINGGUAN PROGRAM KAMPUS MENGAJAR

Identitas:
1. Nama Mahasiswa : Jenner Hawckins At Tsaqib
2. NIM : 4182121016
3. SD Sasaran : SDN 067243
4. Minggu ke (tanggal) : XIII (Tiga Belas) / 30 Oktober 2021

Laporan
1. Rencana Kegiatan Mingguan
a. Literasi:
- Literasi pagi 20 menit
- Literasi menggunakan buku paket
b. Numerasi:
- Latihan soal-soal perhitungan matematika setiap hari
- Belajar mengenal waktu
c. Administrasi:
- Membantu membersihkan ruang kelas dan ruang guru
- Simulasi ANBK
- Membuat 2 video pembelajaran Bahasa Inggris tentang Simple Past Tense dan
Descriptive Text
- Menyusun materi dan media belajar siswa
- Membuat absensi siswa
- Mengisi buku induk siswa
2. Pelaksanaan Kegiatan
- Minggu ke-13 melaksanakan tugas di SDN 067243
3. Analisis Hasil Kegiatan Mingguan
- Siswa sudah dapat mengenal waktu
- Guru-guru menyukai video pembelajaran yang dibuat oleh salah satu mahasiswa
Kampus Mengajar
- Siswa menyukai materi pembelajaran tentang IPA dan IPS yang dibawakan oleh
mahasiswa Kampus Mengajar
4. Rencana Perbaikan dan Tindaklanjut
- Memanfaatkan media belajar yang dimiliki sekolah untuk mendukung proses
pembelajaran semaksimal mungkin
- Membuat video pembelajaran untuk membantu guru
- Meningkatkan minat baca dan hitung siswa yang masih memiliki tingkat
kompetensi yang rendah
- Melakukan pembelajaran interaktif dan pendekatan diri untuk siswa yang kurang
paham akan literasi dan numerasi dengan memanfaatkan aplikasi yang disediakan
oleh Kemendikbud

Lampiran
NO. Waktu KEGIATAN DOKUMENTASI

-Belajar membaca
dan memahami
teks bacaan di
25 Okt
1 kelas 1
2021
-Menulis buku
induk kelas 6
2

-Simulasi ANBK
26 Okt
-Menulis buku
2021
induk siswa kelas
6

3 27 Okt -Simulasi ANBK


2021
-Menulis buku
induk siswa kelas
6
4 28 Okt -Belajar dan
2021 latihan mengenal
waktu bersama
siswa kelas 4 dan
siswa kelas 5

-Menulis buku
induk siswa kelas
6

5 29 Okt -Membantu
2021 administrasi guru
melihat tugas
siswa
6 30 Okt Kerja bakti
2021 persiapan
pembelajaran
tatap muka
(PTM) untuk
siswa kelas 4,5,6.
Medan, 30 Oktober 2021
Mahasiswa

Jenner Hawckins At Tsaqib

Menyetujui/Mengetahui:
Guru Pembimbing Dosen Pembimbing Lapangan

(Hari Suyandi R, S.Pd.I) (Rina Octavia Simamarta S.Pd., M.Pd)


NUPTK. 1163796569110003 NIDN. 0118108802

Anda mungkin juga menyukai