Anda di halaman 1dari 6

MAKALAH PERCOBAAN PERUBAHAN ZAT PADA

BERAS YANG DITUMBUK MENJADI TEPUNG

NAMA ANGGOTA :
1. ADE NANDA FRICILIA
2. DWI MAHARANI
3. FEBBY DEA ADELA
4. KAVITA AYU FIRNANDA
5. MESSYA ARYSTYA PUTRI
6. NUR AYU DINDA LESTARI
ASSALAMUALAIKUM WR.WB

Dengan menyebut Rahmat Allah yang Maha Pengasih lagi Maha


Penyayang.
Sehubungan dengan makalah ini kelompok kami akan menerangkan
tentang perubahan zat fisika, yaitu beras yang ditumbuk.
Lalu kita akan mengolahnya menjadi makanan atau kue nogosari.
PERUBAHAN ZAT
PENDAHULUAN:
Perubahan Fisika adalah perubahan materi yang tidak disertai dengan pembentukan zat
jenis yang baru
Contoh:
PENGERTIAN :
Beras yang ditumbuk menjadi tepung. Beras yang ditumbuk menjadi tepung hanya
menunjukan bentuk dan ukuran yang berubah tetapi sifat molekul zat pada beras dan
tepung tetap sama

BAHAN:
1. Beras
2. Air

ALAT – ALAT :
1. Siapkan tumbukan
2. Saringan halus
3. Wajan
4. Tissue
5. Spatula
6. Mangkuk/wadah

LANGKAH :
1. Bilas beras dengan air, tiriskan sebentar lalu, rendam kembali dalam mangkuk berisi
air. Rendam selama kuang lebih 3-6 jam
2. Dengan saringan halus, tiriskanberas selama 30 menit. Lalu tuangkam beras di atas
wadah yg sudah diberi alas tisu. Angin-angin kan beras selama sekitar 1 jam. Ini agar
beras seikit lembab atau tidak selalu basah sebelum dihaluskan
3. Haluskan beras dengan cari ditumbuk, masukan sebagian beras dahulu. Tumbuk
perlahan sampai butiran beras pecah, sehingga beras menjadi benar-benar halus.
4. Panaskan wajan dengan api sedang, masukan tepung beras. Aduk dengan spatula
terus menerus hingga tepung benar-benar kering
5. Terakhir, ayak tepung beras hingga halus, dinginkan lalu simpaan tepung beras
didalam wadah atau plastik kedap udara agar awet.
Perubahan Kimia adalah suatu perubahan materi yang menghasilkan jenis dan sifat
materi baru dari zat semula

Contoh :
Nagasari adalah sejenis kue yang terbuat dari tepung beras, santan, dan gula yang
diisi oleh buah pisang, pisang yang biasa digunakan sebagai isi adalah pisang jenis
raja tapi kali ini kami akan memakai pisang kepok. Kue ini biasanya dibalut dengan
daun pisang lalu dikukus. Salain bahan yang itu, nagasari juga sering dikukus dengan
balutan daun pandan sehingga menimbulkan aroma yang khas, Nagasari berasal dari
Jepara. Di Makasar kue ini disebut Roko-Roko Unti, yang di klaim berasal dari
Makasar.

BAHAN :
1. 200 gr tepung beras
2. 100 gr tapioka
3. 130 gr gula pasir
4. 800 ml santan sedang
5. 3 lbr daun pandan sobek, ikat dan simpul
6. Sejumput garam
7. Secukupnya pisang untuk isian kue Nagasari, potong-potong
8. Daun pisang secukupnya untuk membungkus

LANGKAH :

1. Masak santan, gula pasir, garam dan daun pandan selama 45 menit, aduk sampai
mendidih, matikan api. Gunakan api kecilsaja, dinginkan.
2. Memasukan campuran tepug beras dan tapioka ke dalam santan yang sudah
dingin, aduk rata.

3. Pindahkan panci yang berisi santan dan tepung ke atas kompor. Masak sambil
terus diaduk hingga mengental menjadi adonan seperti bubur sumsum. Adonan
nya halus.

4. Siapkan selembar daun pisang. Beri adonan lalu letakkan sepotong pisang
kemudian tutup lagi dengan adonan.lipat daun seperti amplop unruk
membungkus adonan yang di dalam nya sudah diberi pisang. Lakukan hal yang
sama pada adonan lainnya

5. Susun adonan Nagasari yang sudah dibalut dengan daun pisang dalam kukusan.
Kukus kurang lebih selama 15-20 menit
6. Kluarkan kue Nagasari yang sudah dikukus. Dinginkan
7. Lalu sajikan.

Anda mungkin juga menyukai