Anda di halaman 1dari 1

ANGKET INSTRUMEN PENILAIAN PERSEPSI SISWA

Identitas Responden :
Nama : Zakirah Alya Priyamos
Kelas : IXA
Jenis Kelamin : Pria / Wanita*)

Petunjuk Pengisian :
1. Bacalah setiap butir pernyataan dengan cermat.
2. Pilihlah salah satu jawaban yang menurut anda paling sesuai dengan keadaan atau pendapat
anda, dengan cara memberi tanda ( ) pada salah satu jawaban yang telah disediakan
dengan keterangan sebagai berikut :
SS = Sangat Setuju
S = Setuju
TS = Tidak Setuju
STS = Sangat Tidak Setuju
3. Jika anda salah dalam menjawab, jawaban tersebut anda coret dengan memberi tanda 2 garis
(), dan kemudian beri tanda ( ) baru pada jawaban sesuai dengan keadaan diri anda.

Mohon di isi semua tanpa ada yang terlewatkan pada lembar jawaban yang telah disediakan dan
terima kasih atas bantuannya.

1. Angket : Persepsi siswa terhadap efektivitas kegiatan belajar di rumah.

No Jawaban
Butir Pernyataan S S T STS
.
S S
1. Saya merasa senang dengan adanya kegiatan belajar di rumah. 
Saya merasa dengan belajar di rumah konsentrasi belajar saya 
2.
meningkat.
Saya setuju bahwa kegiatan belajar di rumah adalah cara yang efektif 
3.
dan inovatif.
Dengan menggunakan aplikasi whatsapp dan Google Clasroom sangat 
4. membantu saya dalam proses interaksi dengan guru pada kegiatan
belajar.
Saya selalu menggunakan Google sebagai sumber belajar saya untuk 
5.
menyelesaikan tugas yang telah diberikan.
Menurut saya Google merupakan sumber belajar yang akurat 
6.
dibandingkankan dengan sumber belajar yang lain.
7. Saya mengerjakan semua tugas yang diberikan oleh guru. 
8. Saya sering tidak menyelesaikan tugas tepat pada waktunya. 
Guru menjelaskan secara rinci dan mudah di mengerti oleh siswa 
9.
mengenai tugas yang akan diberikan.
Saya merasa lebih mudah berkomunikasi dengan guru di sosial media 
10.
dibandingkan dengan tatap muka.

Anda mungkin juga menyukai