Anda di halaman 1dari 8

01 02 03 04

4182121003 4183121025 4183321004 4181121026

Bukit Tua Muhammad Siti Nur Wardah


Siregar Ali Alfattah Shofiana Marhamah
Nasution

Asas-Asas Praktikum Di
KELOMPOK 4
Ruangan Laboratorium

Manajem
Laboratorium
en
Fisika
Pengertian Laboratorium
• Infographic Style ASAS –ASAS PRAKTIKUM DI RUANG LAB

Laboratorium dapat diartikan dari kata


kamus Wellester’s yaitu “Abuilding or Suatu tempat untuk pelaksanaan
room in wich scientific experiments are kegiatan praktikum sedangkan dalam
conducted or where drugs science suatu bangunan tertentu berupa ruang
explosive are tested and compounded” dengan persyaratan standar
laboratorium.

Menurut menteri Pendidikan dan Kebudayaan Desain laboratorium berarti yang


Republik Indonesia No.: 134/0/1983 menyangkut bentuk ruangan, bagian-bagian
Laboratorium/studio adalah sarana ruangan, perlengkapan, kemudahan atau
penunjang jurusan dalam study yang fasilitas yang harus ada, dan posisi terhadap
bersangkutan, dan sumber unit daya bangunan lain.
dasar untuk pengembangan ilmu dan
pendidikan.

Dalam pendidikan laboratorium adalah Hal ini merupakan segi-segi yang harus
tempat proses belajar mengajar melalui diperhatikan dalam pengaturan tata ruang
metode praktikum yang dapat menghasilkan Laboratorium Kimia. Tata ruang tersebut
dapat dibagi atas ruang tetap dan tata
praktikum hasil pengalaman belajar. Dimana
ruang tidak tetap.
siswa berinteraksi dengan berbagai alat dan
bahan untuk mengobservasi gejala-gejala
yang dilengkapinya secara langsung.
 Tata Ruang Tetap

1. 2. 3.
Laboratorium tidak terletak di atas Letak laboratorium mempunyai jarak Laboratorium harus mempunyai
tanah pertanian dan tidak terletak di yang cukup jauh terhadap sumber air. saluran pembuangan air pencuci
arah angin. Hal ini untuk menghindari Hal ini untuk menghindari agar tidak mencemari sumber air
pencemaran udara dalam lingkungan pencemaran air di lain tempat yang penduduk sekitar.
yang lebih luas. berhubungan.

4. 5.
Letak laboratorium mudah dikontrol
dalam kompleks sekolah guna Jarak laboratorium harus cukup jauh
menjaga keamanan dari pencurian, dari bangunan lain, agar ventilasi dan
kebakaran dan lain-lain. Dan penerangan alami yang optimum dapat
pembanguanannya tidak menyerobot diperoleh (jarak minimal yang
untuk aktivitas lain bagi kepentingan disyartakan adalah 3 m.
yang lebih utama dan luas.
4.
2. Keindahan :
Kemudahan : penempatan
penempatan  Tata Ruang Tidak Tetap
perkakas/perab
perabotan otan harus
harus memberikan
sedemikian rupa rasa
sehingga mudah kenyamanan dan
di dapat jika keindahan dan
diperlukan. enak dipandang.

1. 3. 5.
Keleluasaan : Kefisikaan :
Keamanan : penempatan perabotan penempatan
penempatan harus memungkinkan perabotan/perkakas
perabotan harus guru dan siswa untuk /zat harus
menghindari bebas bergerak dalam memperhitungkan
penyebab melakukan percobaan. pengaruh cahaya,
kecelakaan listrik, dan panas.
Tujuan Tata Letak laboratorium

1. 2.
Mengurangi hambatan dalam Memberikan keamanan dan
upaya melaksanakan suatu kenyamanan bagi
pekerjaan yang menjadi pengguna/pekerja/operator.
tanggung jawabnya.

3. 4.
Memaksimalkan penggunaan Memberikan hasil yang
peralatan dan Mempermudah maksimal dengan pendanaan
pengawasan yang minimal.
Information…
Beberapa hal pokok yang harus diperhatikan ketika menata ruang laboratorium, adalah :

1. Tidak terletak searah dengan arah mata


4. Jarak dengan gedung lain
angin
karena arah mata angin atau arah kemana Pertimbangan jarak jauh dan dekat
angin bertiup akan mempengaruhi aktivitas didasarkan pada urgensi dari gedung lain
di ruang laboratorium. karena dapat mengganggu aktivitas disana

2. Jarak terhadap sumber air 5. Mudah dikontrol


Keberadaan sumber air akan Ruang lboratorium yang baik adalah ruang
sangat membant kelancaran yang mudah dikontrol, baik oleh manajer
kegiatan di laboratorium. laboratorium, pengawas, maupun yang lain.

3. Saluran pembuangan 6. Lantai rata dan tidak licin


penataan laboratorium harus memperhatikan Lantai laboratorium harus rata dan tidak
apakah saluran pembuangan, baik yang licin agar tidak mengganggu aktivitas di
berasal dari ruang/gedung laboratorium dalam laboratorium.
maupun dari luar
KESIMPULAN
1. Laboratorium adalah tempat belajar mengajar
melalui metode pratikum yang dapat
menghasilkan pengalaman belajar
2. Fungsi dan manfaat laboratorium yaitu sebagai
sumber belajar dan mengajar, sebagai metode
pengamatan dan metode percobaan
3. Alat-alat pengaman laboratorium seperti
perabot (meja, kursi dll), panggung, listrik dan
papan tulis
4. Dalam pengelolaan laboratorium semua aspek
sekolah turut membantu proses pengelolaan
seperti gedung, ruangan praktikum dan lain
sebagainya.

5. Penyebab terjadinya kecelakaan ddiruang


laboratorium diantaranya adalah Kurangnya
pengetahuan dan pemahaman tentang alat,
bahan dan proses, kurang cermat atau tepat
dalam merangkai alat, tidak dipatuhinya
instruksi.
SARAN
Dalam melakukan kegiatan ataupun dalam melakukann praktikum di laboratorium,
pengguna laboratorium sebaiknya mengikuti peraturan dan asas-asas yang telat ditetapkan.
Karena untuk mencegah terjadinya kecelakaan pada proses pembelajaran. Selain itu, dalam
proses pengelolaan laboratorium hendaknya seluruh aspek sekolah seperti kepala sekolah,
guru dan siswa dapat membantu untuk merawat laboratoium sehingga akan tercipta
laboratorium yang baik dan nyaman.
SEKIAN PRESENTASI DARI KELOMPOK KAMI
TERIMA KASIH…

Anda mungkin juga menyukai