Anda di halaman 1dari 2

Materi : FLUTD

Kelompok :9
Kelas :4
2. Kenapa FLUTD sering terjadi pada kucing jantan, apa penyebabnya ?
Jawaban :

3.kerja obat parasimpatomimetik dan contoh obatnya


Jawaban :

4.
Jawaban :

5. Bagaimana penanganan jika ditemukan kristal struvit di urin kucing?


Jawaban :

6. Treatment yang dilakukan yaitu pengosongan urin, apa alasan sehingga hal tersebut merupakan
salah satu treatment yang dapat dilakukan?
Jawaban : untuk pengosongan urin menggunakan kateterisasi yang bertujuan untuk mengeleminasi
kristal mineral atau batu pada saluran urinari kucing

7. Dalam mendiagnosa kasus urolithiasis itu salah satunya dengan cara pemeriksaan urin. Pada
pemeriksaan urin tersebut ditemukan Kristal struvit sebagai hasil positif hewan tersebut menderita
urolithialisis. Nah, apakah hanya Kristal struvit saja sebagai indikator uji positifnya? Apakah ada
kristal – kristal yang lain sebagai indikator uji positifnya?
Jawaban : tidak hanya kristal struvit, bentuk kristal tergantung PH urinnya juga. Selain struvit yang
dapat terbentuk adalah kalsium oksalat, asam urat, epitel, eritrosit dan banyak lagi.

8. Salah satu etiologic FLUTD adalah disorder behaviour, penyimpangan prilaku seperti apa yang
dapat menyebabkan FLUTD?
Jawaban : penyimpangan seperti bermalas-malasan, suka tidur, dan kurang beraktivitas sehingga
dapat menyebabkan kucing menjadi obesitas. Ketika hal ini terjadi, dampak yang terjadi
adalah penurunan pada PH urin, apabila basa maka akan meningkatkan resiko terjadinya
pembentukan kristal.
10. Bagaimana gejala awal FLUTD dan bagaimana penanganan pada gejala awal tersebut ?
Jawaban : gejala awal penyakit ini adalah kucing buang air kecil sembarangan, sakit saat akan
urinasi, urinasi lama tapi urin yang keluar hanya sedikit dan urin berubah warna atau
hematuria. Untuk pengobatan awal adalah dengan melihat gejala yang muncul dulu, baru
dilakukan tes lab dengan sampel urin untuk memastikan diagnosa, lalu barulah diberi terapi.

11. Kenapa pada hewan yang menderita FLUTD itu bisa mengalami anoreksia? Dan pada terapi
pemberian antibiotik ini, antibiotik jenis apa yang efektif untuk hewan yang menderita
FLUTD ini?
Jawaban : Kucing yang FLUTD mengalami anireksia karena ketika hewan sakit, maka hewan
kehilangan nafsu makan dan fokus pada rasa sakit yang dideritanya Pemberian antibiotik
golongan beta laktam termasuk keluarga penisillinum

12. Apakah penyebab Faktor utama penyebab batu/kristal pada anjing ?


Jawaban : Karena kucing mengkonsumsi makanan komersil yang tinggi akan natrium, sehingga
mengakibatkan pembentukan kristal struvit yang berlebih dan menumpuk di VU

13. Jika terjadi penyumbatan VU pada anak kucing/kitten apakah pengobatannya sama seperti pada
yang dewasa?
Jawaban : Jika kitten terkena FLUTD hal atau tindakan yang dilakukan adalah eliminasi kristal mineral
atau batu pada saluran urinari kucing dapat dilakukan dengan melalui diet atau makananan
khusus yang dapat melarutkan kristal atau batu pada saluran urinari

14. Pada feline low urinary tract disease gejala klinisnya adalah poliuria dan juga ada yang anuria.
mengapa FLUTD ini menyebabkan poliuria dan juga anuria ?
Jawaban : FLUTD gejala klinis poliuria karena adanya kristal di VU mengakibatkan ketidak nyamanan
dan rasa sakit pada kucing sehingga kucing berusaha mengeluarkan kristal melalui urin. Jika
anuria itu terjadi karena penumpukan kristal yang mengakibatkan penyumbatan pada vu
sehingga kucing tidak bisa buang air kecil

Anda mungkin juga menyukai