Anda di halaman 1dari 2

Nama :

Kelas : 5B

NIM : 1806010396

Mata kuliah : Manajemen keuangan II

1. Jelaskan perbedaan saham biasa dengan saham prefen ?


Jawab :

Ada beberapa perbedaan yang terlihat signifikan antara saham biasa dan saham preferen,
sebagai contoh:

 Pemegang saham preferen memiliki kedudukan yang lebih tinggi dari pemegang saham
biasa terutama dari segihak/wewenang.
 Pemegang saham preferen berhak mendapatkan bayaran dividen lebih awal dari
pemegang saham biasa.
 Nilai dividen untuk pemegang saham preferen telah ditetapkan besarannya, sedangkan
pemegang saham biasa hanya akan mendapatkan dividen jika perusahaan memperoleh laba.
 Pemegang saham biasa memiliki hak suara yang lebih besar dari pemegang saham
preferen, sebagai contoh: hak suara dalam pemilihan Dewan Komisaris, Direksi, dan jajaran
manajemen perusahaan.
 Jika terjadi kerugian hingga kebangkrutan pada perusahaan, maka pemilik saham
preferen memiliki hak untuk diutamakan dalam hal klaim pengembalian investasi
dibandingkan dengan pemegang saham biasa.
 Pemegang saham biasa punya hak untuk membeli/memesan kembali saham emiten,
sedangkan pemilik saham preferen tidak.

Jadi dapat disimpulkan perbedaan antara saham preferen dengan saham biasa:


Pada saham biasa mendapatkan hak untuk memilih direksi dan kebijakan tertentu,
sedangkan preferen tidak (kecuali dalam situasi tertentu).
2. Apa saja permasalahan yang sering terjadi pada WAC ?
Jawab :
- Permasalahan yang sering terjadi pada WAC adalah dalam metode ini
menghendaki semua unit yang identic, namun dilapangan tentu situasinya akan
berbeda
- Batch produk baru mungkin akan ditingkatkan atau fitur tambahan diberikan,
bahkan mungkin harga yang lebih baik akan hadir
- Masalah akan timbul saat pemasok mengganti produk versi baru namun memberi
nama yang sama dengan stock yang lama

Anda mungkin juga menyukai