Anda di halaman 1dari 4

Punten dok, hendak melaporkan pasien baru atas nama Arief Hidayat, usia 36 tahun, dengan herpes

zoster servikalis dekstra setinggi C3-C4 dan B20.

S: Sejak 4 hari yang lalu, timbul bruntus-bruntus berisi cairan yang terasa nyeri dan panas di sekitar
tengkuk, bahu dan belikat kanan. Keluhan didahului nyeri kepala dan pegal pada bahu. Pasien memiliki
riwayat cacar air sewaktu kecil. Pasien memiliki riwayat sering berhubungan seksual secara berganti-
ganti pasangan hingga 5 tahun yang lalu didiagnosis B20.

O: Status dermatologikus: distribusi regioner, unilateral, segmental, setinggi C3-C4 dekstra. Pada leher,
tengkuk, dan bahu, tampak lesi multipel, Sebagian konfluens, bentuk Sebagian bulat, Sebagian tidak
teratur, ukuran 0,1x0,1 cm hingga 1x0,5 cm 0,2x0,2x0,2 cm hingga 0,4x0,4x0,2 cm, batas tegas, berupa
makul eritem, papul eritem, dan vesikel.

Tzanck smear: tidak ditemukan multinucleated giant cell

A: Herpes zoster servikalis dekstra setinggi persarafan C3-C4 dekstra dan B20

P:

Topikal:

- Salysyl talc 0,2% pada vesikel

Sistemik:

- Asiklovir tablet 5x800 mg/hari selama 10 hari


- Asam mefenamat tablet 3x500 mg/hari bila nyeri

Berikut terlampir foto pasien, hatur nuhun dok.


Punten dok, hendak melaporkan pasien follow up dari Fresia I atas nama Ny. Ratih Rachmawati, 34
tahun, dengan _Probable Drug Reaction with eosinophilia and systemic symptomps_ (DRESS) et causa
suspek karbamazepin pada prolonged fever_ e.c TB/leptospirosis/CMV/tifoid/keganasan dan
limfadenopati coli sinistra e.c TB DD/_malignancy_

S:
Keluhan Utama: Bercak kemerahan pada hampir seluruh bagian tubuh disertai sisik yang terasa gatal.
Keluhan bercak pertama kali timbul sejak 2 minggu yang lalu. Awalnya pada dada dan perut, terasa
gatal, kemudian meluas ke lengan dan tungkai. Bercak disertai sisik sejak 4 hari yang lalu. Keluhan
diawali demam 3 minggu yang lalu dan pembesaran KGB leher 4 minggu yang lalu. Pasien mengeluh
lemah badan, mual, muntah, nyeri ulu hati, mata kuning, dan kencing pekat seperti the bersamaan
dengan timbulnya bercak merah. Riwayat konsumsi obat karbamazepin 2x/hari selama 1 bulan
sebelum timbul keluhan kulit diakui. Pasien sudah menghentikan konsumsi karbamazepin sejak 2
minggu yang lalu. Kelainan kulit belum diobati pasien. Riwayat alergi obat sebelumnya disangkal.
Saat ini gatal dirasakan sudah berkurang.

O:
Keadaan umum: kompos mentis, tampak sakit sedang
Mata: tampak sklera ikterik
TD: 100/60 mmHg
Nadi: 100 x/menit
Respirasi: 18x/menit
Suhu: 39ºC
Skala nyeri: 0
Berat badan: 50 kg
KGB coli dextra teraba 2 buah, ukuran 1 cm, mobile, kenyal, nyeri tekan tidak ada
KGB inguinal dextra teraba 1 buah, ukuran 1 cm, mobile, kenyal, tidak terdapat nyeri tekan
Status dermatologikus: distribusi generalisata. Pada hampir seluruh bagian tubuh kecuali kulit kepala,
kedua telapak tangan dan telapakn kaki tampak lesi multipel Sebagian konfluens, bentuk tidak teratur,
ukuran 0,1x0,1 cm hingga seluas punggung dan 0,1x0,1x0,1 cm hingga 0,3x0,3x0,3 cm, batas Sebagian
tegas, Sebagian rata, kering, berupa makul eritem, skuama.

Pemeriksaan laboratorium
*Hb 9,4 g/dL (anemia)*
Leukosit 4.900/uL (normal)
MADT: Eritrosit normokrom anisopoikilositosis (ovalosit, target cells) mikrosit, Leukosit cukup,
terdapat limfosit atipik (+), trombosit jumlah cukup tersebar. Kesan: anemia sedang dengan tersangka
inflamasi DD/infeksi
Basofil: 0%
Eosinofil: 0%
Neutrofil batang: 4%
Neutrofil segmen: 51%
Limfosit 33%
*Monositosis 12%*
*CRP kuantitatif meningkat 1,85 mg/dL*
Glukosa sewaktu 82 mg/dL
*SGOT meningkat 103 U/L*
*SGPT meningkat 194 U/L*
*Bilirubin total meningkat 5,739 mg/dL*
*Bilirubin direk meningkat 5,040 mg/dL*
Ureum 11 mg/dL
Kreatinin 0,63 mg/dL
Kalium 4,5 mEq/L
Anti HCV rapid non reaktif
Anti HIV non reaktif
HBsAg kromatografi non reaktif

Regiscar:
Pembesaran KGB =1
_Skin rash_ > 5% = 1
Keterlibatan organ =1
Limfosit atipikal=1
Total = 4
_Probable DRESS_

A:
- Probable _Drug Reaction with eosinophilia and systemic symptomps_ (DRESS) et causa suspek
karbamazepin
- _Prolonged fever_ e.c TB/leptospirosis/CMV/tifoid/keganasan
- Limfadenopati coli sinistra e.c TB DD/_malignancy_

P:
Hentikan obat yang dicurigai
Topikal: vaselin album dioleskan 2x/hari
Sistemik:
- Deksametason 7,5 (5-0-2,5) mg/hari setara prednison 1 mg/kgBB
- Setirizin tablet 1x10 mg/hari per oral

Terapi dari penyakit dalam:


- IVFD NaCl 0,9% 1500/24 jam
- Parasetamol 3x1 gram/hari per oral
- Omeprazol 1x20 mg/hari intravena
- Curcuma 3x1 tablet/hari per oral

Anda mungkin juga menyukai