Anda di halaman 1dari 5

LAPORAN PRATIKUM

PENGAWASAN MUTU MAKANAN

“OBSERVASI TERHADAP ASPEK SSOP DI KFC RTA MILONO”

Kelompok 10 :

Esty Widya Lestari PO.62.31.3.18.208

Ferisa Wanda Gabriella PO.62.31.3.18.211

Nurul Huda PO.62.31.3.18.224

KEMENTRIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA


BADAN PENGEMBANGAN DAN PEMBERDAYAAN SUMBER DAYA
MANUSIA POLITEKNIK KESEHATAN KEMENTRIAN KESEHATAN
PALANGKA RAYA PROGRAM STUDI DIPLOMA III GIZI
TAHUN 2020/2021
REKAPITULASI HASIL OBSERVASI TERHADAP ASPEK SSOP DI KFC RTA MILONO

ASPEK SSOP KONDISI DI LAPANGAN KONDISI SEHARUSNYA KETERANGAN/KOREKSI


Keamanan air  Air yang digunakan untuk  Penggunaan air dibedakan antara air  KFC menyediakan fasilitas
cuci tangan adalah air yang kontak langsung dengan bahan air yang bersih dan telah
PDAM. baku dan air yang digunakan untuk memenuhi standar mutu.
 Kualitas air mengalami pencucian alat.
pengujian secara  Kualitas air untuk pengolahan pangan
laboratorim. sama dengan kualitas air untuk
minum.
Pencegahan kontaminasi silang  Karyawan memakai  Pakaian khusus produksi (seragam,  Karyawan KFC memakai
seragam khusus, masker, masker, hairnet, sepatu khusus) harus seragam khusus, masker,
hairnet, jilbab(untuk digunakan hanya pada saat melakukan hairnet, jilbab(untuk
karyawan perempuan), produksi. karyawan perempuan),sarung
sarung tangan dan sepatu tangan dan sepatu pada saat
pada saat melakukan melakukan produksi.
produksi.  Tempat bahan baku dan
 Bahan baku dan tempat tempat produksi di KFC
produksi terpisah. terpisah.
 Tempat langsung  Tempat langsung dibersihkan
dibersihkan dan dirapikan. dan dirapikan.
 Area lingkungan sekitar  Area lingkungan di sekitar
bersih. KFC bersih.
Kebersihan permukaan yang  Peralatan dan perlengkapan  Peralatan yang digunakan harus dalam  Peralatan di KFC sebagian
kontak dengan bahan pangan untuk produksi sebagian keadaan bersih, bebas karat, jamur, besar terbuat dari bahan
besar terbuat dari bahan minyak/oil, cat yang terkelupas, dan stainless steel. Untuk tempat
stainless steel yang tahan kotoran-kotoran lainnya sisa proses penyajian makanan terbuat
korosif. sebelumnya. dari plastik dan kertas (satu
 Tempat penyajian makanan kali pakai) dan alatnya
terbuat dari plastik dan bersih.
kertas (satu kali pakai).
 Alat bersih saat digunakan.
Pemeliharaan fasilitas pencuci  Ruangan KFC tertutup.  Sarana pencuci tangan diletakkan di  Sudah sesuai dengan SSOP.
tangan, sanitasi dan toilet  Terdapat westafel, sabun tempat-tempat yang diperlukan ,
cuci tangan, hand sanitizer, dilengkapi dengan air mengalir, alat
alat pengering, dan toilet. pengering tangan, dan alat
 Ada media informasi terkait pembuangan berpenutup.
cara mencuci tangan yang
baik dan benar.
 Terdapat ruang khusus
untuk karyawan.
 Tempat duduk yang
berjarak.
 Ruang masuk karyawan
berbeda dengan konsumen.

Pencegahan hama pabrik  Terdapat lubang angin.  Menutup lubang angin yang ada  Membuang sampah secara
 Terdapat pembuangan dengan kawat kasa. berkala guna untuk
sampah organik dan  Menghindarkan unit pengolahan mencegah datangnya hama.
anorganik yang tertutup pangan dari investasi binatang
rapat. pengganggu.
Lampiran 1.

Anda mungkin juga menyukai