Anda di halaman 1dari 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

SMA MA/KELAS X/SEMESTER I


MATERI : SISTEM PERIODIK UNSUR RPP Berbasis STEM

TUJUAN PEMBELAJARAN

1. Menjelaskan dasar pengelompokkan unsur-unsur dalam tabel periodik unsur.


2. Mengidentifikasi sifat-sifat keperiodikan unsur dan kecenderungan sifat periodic.
3. Menentukan letak unsur dalam tabel periodik berdasarkan konfigurasi electron.
4. Menganalisis kemiripan sifat unsur dalam golongan dan periode.

Pendahuluan : Menyimak tujuan pembelajaran yang disampaikan oleh guru

Pertemuan 3 :
• Menjelaskan dan menyimpulkan grafik dan
Pertemuan 1 :
table untuk menentukan unsur mana yang
• Memperhatikan keteraturan yang ada pada Tabel
memiliki jari-jari, energy ionisasi, dan
Sistem Periodik Unsur
keelektronegatifan yang paling besar dan
• Menyimak video perkembangan SPU dan dasar
sebaliknya serta keteraturannya.
pengelompokan unsur-unsur.
• Menganalisis sifat-sifat periodic unsur
• Membuat ringkasan dari tayangan yang disaksikan.
• Mempelajari kemiripan sifat unsur dalam
golongan dan keperiodikannya

Pertemuan 4 :
Pertemuan 2 : • Melakukan pengumpulan data secara akurat
• Menganalisis tentang sejarah penyusunan Tabel
mengenai hasil identifikasi tentang aturan-
Sistem Periodik Unsur dari masa ke masa.
aturan dalam menentukan letak unsur-unsur
• Membuat Mind Mapping untuk memudahkan
dalam Sistem Periodik Unsur yang sudah
penghapalan sistem periodic unsur.
dilakukan.
• Menganalisis konfigurasi electron dengan
• Mengerjakan quiz dari alaman yang telah
menggunakan kulit atom.
disediakan sesuai rancangan kegiatan.
• Menganalisis penentuan electron valensi penentuan
• Memperhatikan rubric untuk menyelesaikan
periode dan golongan suatu unsur.
quiz yang telah disediakan.

Mengetahui, Palembang, Januari 2021


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

…………………….. ………………………
NIP. NIP.
Penutup : Membuat kesimpulan perkembangan tabel sistem periodik unsur
Aktivitas siswa

PENILAIAN
1. Pengetahuan dan Keterampilan : Diases menggunakan quiz yang menyajikan masalah
sistem periodic unsur.
2. Sikap : Dilakukan dengan pengamatan selama proses belajar dan mengajar.

Mengetahui, Palembang, Januari 2021


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

…………………….. ………………………
NIP. NIP.

Anda mungkin juga menyukai