Anda di halaman 1dari 21

LAMPIRAN: INTRUMEN PENILAIAN PENGETAHUAN

NAMA SEKOLAH : SMK NEGERI….


KELAS / SEMESTER : X1/GASAL
TAHUN PELAJARAN : 2020/2021
BIDANG KEAHLIAN : PARIWISATA
PROGRAM KEAHLIAN : TATA BUSANA
MATA PELAJARAN : PEMBUATAN BUSANA INDUSTRI
JENIS SOAL : TES URAIAN
KISI KISI DAN SOAL PENILAIAN PENGETAHUAN
KOMPETENSI INDIKATOR INDIKATOR SOAL Bobot
DASAR SOAL soal
3.4 Menganalisis 3.4.1 Menjelaskan Peserta didik 1. Jelaskan apa yang dimaksud dengan busana rumah 10
pola busana dapat
pengertian
rumah secara menjelaskan
manual dan busana pengertian busana
digital dengan rumah (C2) rumah
sistem grading.

3.4.2 Menjelaskan Peserta didik 2. jelaskan 3 kriteria busana rumah beserta contoh 15
dapat
jenis dan
menjelaskan jenis
kriteria dan kriteria
busana busana rumah
rumah (C2)

3.4.3 Menentukan Peserta didik 3. sebutkanlah 5 alat dan bahan dalam pembuatan pola 10
dapat busana rumah secara manual maupun digital
alat dan
membedakan alat
bahan yang dan bahan yang
dipergunakan diperguanakan
dalam pembuatan
dalam
pembuatan pola busana
rumah
pola busana
rumah

3.4.4 Menguraikan 4. buatlah pola


busana rumah 50
prosedur
berikut secara
pembuatan manual dengan
pola busana system grading
dengan ukuran
rumah secara sebagai berikut
manual dengan panjang
dengan baju uk M adalah
105 cm
system
grading (C4)

3.4.5 Menguraikan 5. jelaskan cara menggrading pola secara digital setelah 15


prosedur dibuat pola dasarnya!
pembuatan
pola busana
rumah secara
digital
dengan
grading (C4)
Total skor 100

Kunci jawaban
NO. SOAL KUNCI JAWABAN
1. Jelaskan apa yang dimaksud dengan Busana Rumah sering disebut dengan busana sehari-hari, yaitu busana yang dikenakan
busana rumah untu kegiatan sehari-hari didalam rumah atau sekitarnya, busana yang pantas dipakai
dirumah.
2. Jelaskan 3 kriteria busana rumah beserta  Biasanya menggunakan kain Katun, Lenen rayon, Vicose, Casmere, Spandex,
contoh Foile
 warna yang lembut dan netral ini membuat kita nyaman karena aktifitas di
rumah
 Karakteristiknya bersifat santai, tidak glamor, nyaman dan mudah menyerap
keringat.
 Contohnya; daster, baby doll, kaos, celana pendek
3. sebutkanlah 5 alat dan bahan dalam Alat dan bahan untuk pembuatan pola manual
pembuatan pola busana rumah secara  Skala
manual maupun digital  Pensil
 Penghapus
 Penggaris siku, panggul, bebek
 Kertas dorslag
 Kertas hvs
Alat dan bahan untuk pembuatan pola digital
 Laptop/pc
 Mouse
 Aplikasi CAD berupa Richpeace

4. buatlah pola busana rumah berikut secara


ukuran s m l Slisih Selisih
buatlah pola busana rumah berikut secara ukuran ¼
manual dengan system grading dengan bagian
LB 86 90 94 4 1
L.pi 70 74 78 4 1
L. pa 96 100 104 4 1
P 100 105 110 5 5
daster
p. 19 20 21 1 1
lengan

5. jelaskan cara menggrading pola secara  Setelah diberi kampuh semua pola yang sudah siap klik Size di Tool Bar,
RUBRIK PENILAIAN PENGETAHUAN
NO. SOAL SKOR KRITERIA
1. Jelaskan apa yang dimaksud dengan 10  Mampu menjelaskan pengertian busana rumah dengan
busana rumah benar= skor 10
 Menjelaskan pengertian busana rumah namunkurang
tepat= skor 5
 Tidak dapat menjelaskan pengertian busana rumah= skor 0
2. jelaskan 3 kriteria busana rumah 15  Mampu menjelaskan 3 kriteria busana rumah beserta
beserta contoh contoh dengan tepat= skor 15
 Menjelaskan kriteria busana rumah kurang dari 3 beserta
contoh= skor 8
 Menjelaskan kriteria busana rumah beserta contoh tetapi
kurang tepat= skor 4
 Tidak dapat menjelaskan kriteria busana rumah beserta
contoh= skor 0
3. sebutkanlah 5 alat dan bahan dalam 10  Mampu menyebutkan 5 lat dan bahan dalam pembuatan
pembuatan pola busana rumah secara pola busana rumah secara manual maupun digital dengan
manual maupun digital benar= skor 10
 Menyebutkan kurang dari 5 alat dan bahan dari pembuatan
pola busana rumah secara manual maupun digital = skor 5
 Tidak mampu menyebutkan alat dan bahan dalam
pembuatan pola busana rumah secara manual maupun
digital dengan benar= skor 0
4. buatlah pola busana rumah berikut 50  Mampu membuat pola busana rumah secara manual
dengan system grading dengan tepat (membuat pola badan
depan belakang dan lengan beserta table ukuran
perbandingan) = skor 50
 Hanya mampu membuat pola badan busana rumah secara
manual dengan system grading = skor 30
 Hanya mampu membuat pola lengan busana rumah secara
manual dengan system grading = skor 15
 Hanya mampu membuat table perbandingan selilisih
ukuran pola= 5
 Tidak mampu membuat pola busana rumah secara manual
dengan system grading= 0

buatlah
pola
busana rumah berikut secara manual
15dengan system grading dengan
ukuran sebagai berikut dengan
panjang baju uk M adalah 105 cm

5. jelaskan cara menggrading pola 15  Mampu menjelaskan cara menggrading pola secara digital
secara digital setelah dibuat pola setelah dibuat pola dasarnya dengan tepat= skor 15
dasarnya!  menjelaskan cara menggrading pola secara digital setelah
dibuat pola dasarnya dengan kurang tepat= skor 10
 tidak dapat menjelaskan cara menggrading pola secara
digital setelah dibuat pola dasarnya dengan tepat= 0
KISI KISI PENILAIAN KETERAMPILAN
NAMA SEKOLAH : SMK NEGERI….
KELAS / SEMESTER : X1/GASAL
TAHUN PELAJARAN : 2020/2021
BIDANG KEAHLIAN : PARIWISATA
PROGRAM KEAHLIAN : TATA BUSANA
MATA PELAJARAN : PEMBUATAN BUSANA INDUSTRI
KOMPETENSI DASAR : 4.4 MEMBUAT POLA BUSANA RUMAH SECARA MANUAL DAN DIGITAL DENGAN
SISTEM GRADING

Kompetensi Soal Teknik Penilaian


No. Indikator Pencapaian
Dasar
Kompetensi

4.4 MEMBUAT 4.4.1 Menyiapkan tempat, alat Buatlah pola busana Menggunakan test kinerja
POLA BUSANA rumah dengan desain yang
dan bahan untuk
RUMAH SECARA telah kalian tentukan
MANUAL DAN pembuatan pola busana sebelumnya dengan
DIGITAL rumah secara manual ukuran sebagai berikut
DENGAN SISTEM dan grading (C5) LL 36 LM 32
GRADING
LB 88 P.Pu 37
4.4.2 Membuat pola busana
LPi 69 LLL 40
rumah secara manual
LPa 92 T.Pa 18
sesuai kriteria hasil dan
mentaati prosedur dan PB 12 P daster
99
PS 16 P. lengan
20
TD 16 P. muka
32

K3 (C6)
Membuat pola busana rumah
secara ditigal dengan sistem
grading sesuai kriteria hasil
dan mentaati prosedur dan K3
(C6
TEKNIK PENILAIAN KETERAMPILAN
Nama Siswa :
Kelas :

Pencapaian Kompetensi

No Komponen/Sub Komponen Ya

6,0-6,9 7,0-7,9 8,0-8,9 9,0-10

1 2 3 4 5 6

I Persiapan Kerja(Skor Maksimal 30)

1.1. Persiapan alat pembuatan pola kecil

1.2. Persiapan bahan pembuatan pola kecil

1.3. Kelengkapan alat dan bahan


pembuatan pola kecil

Skor Komponen :

II Proses (skor maksimal 40)

2.1. Menggunakan alat dan bahan

2.2. Membuat pola sesuai dengan


prosedur

2.3. Ketepatan perhitungan ukuran

2.4. Pemberian tanda pola

Skor Komponen :

III Hasil (Skor Maksimal 60 )


3.1. Kerapian garis pola

3.2. Kerapian bentuk pola

3.3. Kebersihan pola

3.4. Kelengkapan pola

3.5 kelengkapan
lengkapan tanda
tanda pola
pola
3.6 Kelengkapan grading pola

Skor Komponen :

IV Sikap Kerja(Skor Maksimal 40)


4.1. Tanggung jawab

4.2. Teliti

4.3. Disiplin

4.4. Kebersihan dan kepedulian


lingkungan

Skor Komponen :

V Waktu (Skor Maksimal 20)

5.1. Kehadiran saat praktik

5.2. Waktu penyelesaian praktik

Skor Komponen :
Perhitungan nilai praktik (NP) :

Presentase Bobot Komponen Penilaian Nilai


Praktik
(NP)
Persiapan Proses Hasil Sikap Waktu ∑ NK
Kerja
1 2 3 4 5 6
Bobot 15% 30% 20% 25% 10%

Skor perolehan

Skor maksimal

NK

Keterangan:

• Skor Perolehan merupakan penjumlahan skor per komponen penilaian


• Skor Maksimal merupakan skor maksimal per komponen penilaian

• Bobot diisi dengan prosentase setiap komponen. Besarnya prosentase dari setiap
komponen ditetapkan secara proposional sesuaikarakteristik kompetensi keahlian. Total bobot
untuk komponen penilaian adalah 100

• NK = Nilai Komponen merupakan perkalian dari skor perolehan dengan bobot dibagi skor
maksimal

• NK= jumlah skor perolehan/skor maksimal x bobot

• NP = Nilai Praktik merupakan penjumlahan dari NK


• Jenis komponen penilaian (persiapan, proses, sikap kerja, hasil, dan waktu) disesuaikan
dengan karakter program keahlian.
KRITERIA PENILAIAN
NO. KOMPONEN INDIKATOR SKOR
PENILAIAN/SUB
KOMPONEN
PENILAIAN
1 2 3 4
1. PERSIAPAN KERJA
1.1 PERSIAPAN ALAT Peralatan disiapkan dengan bersih dan 9,0-10
PEMBUATAN POLA sesuai dengan kelayakan pakai
KECIL Peralatan disiapkan dengan bersih tetapi 9,0-8,9
2 alat tidak layak pakai
Peralatan disiapkan cukup bersih dan 4 7,0-7,9
alat tidak layak pakai
Peralatan belum disiapkan 6,0-6,9
1.2. Persiapan bahan Bahan disiapkan dengan bersih dan 9,0-10
pembuatan pola kecil sesuai dengan kelayakan pakai
Bahan disiapkan dengan bersih tetapi 2 9,0-8,9
alat tidak layak pakai
Bahan disiapkan cukup bersih dan 4 alat 7,0-7,9
tidak layak pakai
Bahan belum disiapkan 6,0-6,9
1.3. Kelengkapan alat dan Alat dan Bahan disiapkan dengan bersih 9,0-10
bahan pembuatan pola dan sesuai dengan kelayakan pakai
kecil Alat dan Bahan disiapkan dengan bersih 9,0-8,9
tetapi 2 alat tidak layak pakai
Alat dan Bahan disiapkan cukup bersih 7,0-7,9
dan 4 alat tidak layak pakai
Alat dan Bahan belum disiapkan 6,0-6,9
2. Proses
2.1 terampil menggunakan Terampil dalam menggunakan alat dan 9,0-10
alat dan bahan bahan
Cukup terampil dalam menggunakan alat 8,0-8,9
dan bahan
Kurang terampil dalam menggunakan 7,0-7,9
alat dan bahan
Tidak dapat menggunakan alat dan bahan 6,0-6,9
dengan baik dan benar
2.2 membuat pola sesuai Membuat pola sesuai dengan prosedur 9,0-10
prosedur yang
ditetapkan
Cukup sesuai prosedur dalam membuat 9,0-8,9
pola
Kurang sesuai prosedur dalam membuat 7,0-7,9
pola
Tidak membuat pola sesuai prosedur 6,0-6,9
yang telah ditetapkan
2.3. Ketepatan Ukuran tepat dan benar 9,0-10
perhitungan ukuran Terdapat beberapa yang perlu dibenarkan 8,0-8,9
dalam ketepatan ukuran
Sebagian besar terdapat kesalahan dalam 7,0-7,9
ketepatan ukuran
Terdapat banyak kesalahan dalam 6,0-6,9
ketepatan ukuran

2.4. Pemberian tanda pola Tanda pola lengkap dan sesuai dengan 9,0-10
ketentuan
Tanda pola cukup lengkap dan sesuai 8,0-8,9
dengan
prosedur
Tanda pola kurang lengkap dan sesuai 7,0-7,9
dengan
ketentuan
Tanda pola tidak lengkap dan tidak sesuai 6,0-6,9
dengan ketentuan
3. hasil
3.1 kerapihan garis pola Garis pola rapi dan benar 9,0-10
Garis pola cukup rapi dan benar 8,0-8,9
Garis pola kurang rapi dan benar 7,0-7,9
Garis pola tidak rapi dan tidak benar 6,0-6,9
3.2. Kerapian bentuk pola Bentuk pola rapi dan benar 9,0-10
Bentuk pola cukup rapi dan benar 8,0-8,9
Bentuk pola kurang rapi dan benar 7,0-7,9
Bentuk pola tidak rapi dan tidak benar 6,0-6,9
3.3. Kebersihan pola Pola bersih 9,0-10
Pola cukup bersih 8,0-8,9
Pola kurang bersih 7,0-7,9
Pola tidak bersih 6,0-6,9

3.4 Kelengkapan pola Pola sangat lengkap dan sesuai kriteria 9,0-10
Pola lengkap tetapi tidak sesuai kriteria 8,0-8,9
Pola cukup lengkap dan sesuai kriteria 7,0-7,9
Pola tidak lengkap 6,0-6,9

4. sikap kerja
4.1. Tanggung jawab Sangat bertanggung jawab atas 9,0-10
keseluruhan tugas
yang diberikan oleh guru
Bertanggung jawab atas keseluruhan 8,0-8,9
tugas yang
diberikan oleh guru
cukup bertanggung jawab atas 7,0-7,9
keseluruhan tugas
yang diberikan oleh guru
kurang bertanggung jawab atas 6,0-6,9
keseluruhan tugas
yang diberikan oleh guru
4.2. Teliti Siswa teliti dalam mengerjakan tugas 9,0-10
Siswa cukup teliti dalam mengerjakan 8,0-8,9
tugas
Siswa kurang teliti dalam mengerjakan 7,0-7,9
tugas
Siswa tidak teliti dalam mengerjakan 6,0-6,9
tugas
4.3. Disiplin Siswa sangat Disiplin dalam mengerjakan 9,0-10
tugas
Siswa disiplin dalam mengerjakan tugas 8,0-8,9
Siswa cukup disiplin dalam mengerjakan 7,0-7,9
tugas
Siswa kurang disiplin dalam mengerjakan 6,0-6,9
tugas
4.4 kebersihan dan Selalu menjaga kerapihan dan kebersihan 9,0-10
kepedulian lingkungan diri dan
lingkungan , dengan membuang
sampah pada
tempatnya, selalu berusaha menata
lingkungan
Kadang-kadang menjaga kerapihan dan 8,0-8,9
kebersihan
diri dan lingkungan , dengan membuang
sampah
pada tempatnya, berusaha menata
lingkungan
dilakukan jika piket saja
Menjaga kerapihan dan kebersihan diri 7,0-7,9
dan
lingkungan dilakukan jika disuruh ,
dengan
membuang sampah pada tempatnya
Tidak menjaga kerapihan dan kebersihan 6,0-6,9
diri dan
lingkungan , dengan membuang sampah
tidak pada
tempatnya
5. Waktu
kehadiran saat praktik Siswa hadir 15 menit sebelum pelajaran 9,0-10
dimulai
Siswa hadir 5 menit sebelum pelajaran 8,0-8,9
dimulai
Siswa hadir tepat waktu pada pelajaran 7,0-7,9
dimulai
Siswa hadir terlambat 6,0-6,9
waktu penyelesaian Siswa melaksanakan praktik sesuai 9,0-10
praktik prosedur dan
selesai sebelum dan tepat waktu yang
ditetapkan
Siswa melaksanakan praktik sesuai 8,0-8,9
prosedur dan
selesai 15 menit sesudah waktu yang
ditetapkan
Siswa melaksanakan praktik sesuai 7,0-7,9
prosedur dan
selesai 30 menit sesudah waktu yang
ditetapkan
Siswa melaksanakan praktik sesuai 6,0-6,9
prosedur dan
selesai lebih dari 30 menit dari waktu
yang
ditetapkan
PENILAIAN PRESENTASI

A. Lembar Kinerja presentasi

No Nama Juml Nil


Kinerja Presentasi ah ai
skor
Sikap Presentasi
Ruang Penyajian Penamp
terhadap materi
lingkup materi ilan
pertanyaan
1

2
3
4

Rubrik Penilaian Kinerja Presentasi

No Aspek Penilaian (skala 1-4) Skor


yang
didapat
1 Ruang lingkup materi sesuai Tidak sesuai 1
penugasan Kurang Sesuai 2
Sesuai 3
Sangat Sesuai 4
2 Penyajian materi lugas dan Tidak dipahami 1
mudah dipahami Kurang dipahami 2
Dipahami 3
Sangat dipahami 4
3 Penampilan pada saat Tidak baik 1
menyampaikan materi Kurang baik 2
Baik 3
Sangat baik 4
4 Sikap terhadap pertanyaan yang Tidak baik 1
diajukan Kurang baik 2
Baik 3
Sangat baik 4
5 Penugasan materi yang Tidak dikuasai 1
dipresentasikan Kurang menguasai 2
Dikuasai 3
Sangat dikuasai 4

Anda mungkin juga menyukai