Anda di halaman 1dari 7

PERHITUNGAN

EPIDEMIOLOGI
UKURAN-UKURAN EPIDEMIOLOGI

 PREVALENSI : jumlah kasus yang terdapat diantara


populasi tertentu pada sebuah titik waktu yang
tertentu pula.
 INSIDENSI : jumlah dari kasus-kasus Yang baru
muncul selama periode waktu yang tertentu yang
terjadi diantara populasi yg tertentu pula.
Incidence Rate
 Incidence Rate suatu penyakit tertentu adalah jumlah kasus baru yang
terjadi di kalangan penduduk selama periode waktu tertentu.

Jumlah kasus baru suatu penyakit selama periode waktu tertentu


Incidence Rate = ________________________________________________________
Populasi yang mempunyai risiko

 Contoh :
Pada bulan Desember 1988 di Kec.X terdapat penderita campak 88 anak
balita. Jumlah anak yang mempunyai risiko penyakit tersebut (balita) di kec. X
= 8000. Maka Incidence Rate penyakit campak di kec.X adalah :
88
------ atau 0,011
8000
Attack Rate
 Attack Rate adalah terjadinya wabah penyakit tertentu pada periode
waktu tertentu.

Jumlah kasus selama epidemi


Attack Rate = ________________________________
Populasi yang mempunyai risiko

 Contoh :
 Pada saat terjadi wabah Morbili di Kel. Y tahun 1987 terdapat 18 anak
yang menderita Morbili. Jumlah anak yang mempunyai risiko di Kelurahan
tersebut adalah 2000 anak. Maka attack rate nya adalah :
18
------- = 0,009
2000
Prevalence Rate

 Prevalence Rate mengukur jumlah orang di kalangan penduduk yang


menderita suatu penyakit pada satu titik waktu tertentu.

Jumlah kasus penyakit yang ada pada suatu titik waktu tertentu
Prevalence Rate = ________________________________________________________
Jumlah Penduduk Seluruhnya

 Contoh :
 Kasus TBC paru di Kec.mayong pada waktu dilakukan survey Bl. Juli 1988
adalah 48 orang dari jumlah penduduk Kec.Mayong sebanyak 24.000.
maka prevalence Rate nya adalah :
48
--------- = 0,002
24.000
Period Prevalence

 Period Prevalence adalah jumlah kasus penyakit tertentu selama periode waktu
tertentu yang terjadi pada kelompok penduduk pada periode waktu tertentu.

Jumlah kasus penyakit yang ada selama periode waktu tertentu


Period Prevalence = _____________________________________________________
Jumlah Penduduk rata-rata pada periode waktu tersebut

 Contoh :
 Pada periode tahun 1988 (Jan-Des) di Kel. A terdapat 75 orang penderita
Malaria. Jumlah penduduk Kel.A pada bl.Juli 1988 adalah 5000 orang. Maka
Period Prevalence nya adalah :
75
------ = 0,015
1000
Crude Death Rate (CDR)

 Adalah jumlah kematian di kalangan penduduk


suatu daerah dalam satu tahun.
Jumlah kematian penduduk suatu daerah dalam satu tahun
CDR = _________________________________________________
Jumlah
Adalah jumlah Penduduk
kematian rata-rata
di kalangan pada pertengahan
penduduk tahunsatu tahun.
suatu daerah dalam

Anda mungkin juga menyukai