Anda di halaman 1dari 2

Nama: Nurul Aulia Fitriani

NRP: 252018053
Kelas: BB
Kelompok 4 Sistem HCS Substitusi

A. Sistem HCS dan SCS


Hauled Container System (HCS): mengangkut sampah untuk daerah komersial seperti contohnya
toko-toko besar, wadahnya bisa ikut dipindah pindahkan ataupun dibawa ke TPA menggunakan
Armroll.
Stasionary Container System(SCS): Melayani sampah didaerah pemukiman, wadah pengumpulan
sampah nya tetap atau melekat pada sumber, mekanisme nya secara manual biasanya oleh manusia
dan wadahnya melekat secara permanen, serta waktu pemindahannya cukup lama.

HCS Subistitusi.: (wadah sampah yang telah terisi penuh akan diangkut dan tempatnya akan
langsung diganti oleh wadah kosong yang telah dibawa pulang)
Pada awalnya Armrool berada di poll di cek kondisi Armrool tersebut, pada saat keluar dari pool
Armrool masih tidak membawa container(container kosong) karena tidak membawa bak container,
lalu mengambil bak container mengambil ke TPA, lalu masuk ke TPS berikutnya jadi tidak ada
perjalanan antara satu TPS ke TPS berikutnya, TPS pertama akan mendapatkan container yang
kosong diakhir hari (sore/malam), setelah waktu kerja habis, dia akan membawa container kosong
di lokasi awal lalu kembali ke poll, tidak membawa container.
Sistem SCS
Pola pengangkutan SCS ( Stasionary Container System)
Pengangkutan secara mekanis:
1. Kendaraan dari pool menuju container pertama, sampah dituangkan kedalam truk
kompaktor dan meletakkan Kembali container yang kosong
2. Kendaraan menuju container berikutnya sampai truk penuh untuk kemudian menuju TPA
3. Demikian seterusnya sampai rit terakhir

Pengangkutan secara manual:

1. Kendaraan dari poll menuju TPS pertama, sampah dimuat dalam truk kompaktor/ truk
biasa
2. Kendaraan menuju TPS berikutnya sampai truk penuh untuk kemud ian menuju TPA
3. Demikian seterusnya sampai rit terakhir
B. Pola pengangkutan HCS Subtitusi

Pola Pengangkutan SCS

Persamaan :
Pada saat di pool tdak membawa bak container
Meletakkan Kembali container yang kosong

Perbedaan:
Pola Hcs tidak perlu menunggu penuh sampah sedangkan Scs menunggu penuh sampah
baru menuju TPA

Anda mungkin juga menyukai