Anda di halaman 1dari 16

FRM.ADA.

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)


PROGRAM STUDI SARJANA TERAPAN KEBIDANAN KEDIRI
JURUSAN KEBIDANAN POLTEKKES KEMENKES MALANG
MATA KULIAH KODE MK BOBOT SKS SEMESTER DIREVISI DIBUAT
ASUHAN
4 SKS (T=1; S=1 ;
KEBIDANAN BD. 6.125 VI (ENAM) 1 JANUARI 2021
P=2)
KOMUNITAS
KETUA PROGRAM STUDI SARJANA TERAPAN PENANGGUNG JAWAB MATA KULIAH
KEBIDANAN KEDIRI
OTORISASI

Susanti Pratamaningtyas, M.Keb Ira Titisari, S.SiT,M.Kes


Capaian Capaian Pembelajaran Lulusan Program Studi
Pembelajaran MK Pengetahuan (P) :
P1. Menguasai konsep psikologi ibu dan anak
P2. Menguasai konsep teoritis nifas dan menyusui
P3. Menguasai konsep kesehatan reproduksi
Ketrampilan Umum (KU) :
KU1. Mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, inovatif, bermutu, dan terukur dalam melakukan pekerjaan spesifik di
bidang keahlianya serta sesuai dengan standar kompetensi kerja bidang yang bersangkutan
KU2. Mampu menunjukkan kinerja mandiri, bermutu dan terukur
KU3. Mampu menyusun hasil kajian tersebut diatas dalam bentuk kertas kerja, spesifikasi desain atau esai seni dan
menggunggahnya dalam laman Perguruan Tinggi
KU4. Mampu mengambil keputusan secara tepat berdasarkan prosedur baku, spesifikasi design, persyaratan keselamatan
dan keamanan kerja dalam melakukan supervisi dan evaluasi pada pekerjaanya
KU5. Mampu memelihara dan mengembangkan jaringan kerja sama di dalam maupun di luar lembaganya
KU6. Mampu bertanggung jawab atas pencapaian hasil kerja kelompok dan melakukan supervisi dan evaluasi terhadap
penyelesaian pekerjaan yang ditugaskan kepada pekerja yang berada di bawah tanggung jawabnya
KU7. Mampu melakukan proses evaluasi diri terhadap kelompok kerja yang berada di bawah tanggung jawabnya, dan
mengelola pengembangan kompetensi kerja secara mandiri
KU8. Mampu mendokumentasikan, menyimpan, mengamankan, dan menemukan kembali data yang menjamin kesahihan
dan mencegah plagiarism
Ketrampilan Khusus (KK) :
KK1. Mampu memberikan asuhan kebidanan pada kehamilan dan persalinan normal sesuai standar mutu yang berlaku dan
kode etik profesi
KK2. Mampu melaksanakan asuhan kebidanan pada pasca persalinan normal sesuai standar mutu yang berlaku dan kode
etik profesi
KK3. Mampu melaksanakan asuhan kebidanan pada bayi baru lahir (neonatus) bayi, balita normal sesuai standar mutu yang
berlaku dan kode etik profesi
KK4. Mampu melakukan deteksi dini kelainan pada kehamilan, persalinan, bayi baru lahir, bayi dan balita, dan penanganan
awal kegawatdaruratan serta melakukan rujukan kepada profesional lain yang relevan
KK5. Mampu melakukan edukasi dan konsultasi tentang fungsi, manfaat, komplikasi, efek samping, dan tata cara
penggunaan kontrasepsi oral, suntik, kondom dan metode kontrasepsi alamiah kepada masyarakat dan pemangku
kepentingan yang relevan
KK6. Mampu melaksanakan pelayanan kontrasepsi oral dan suntik sesuai standar mutu yang berlaku dan kode etik profesi
dengan mempertimbangkan aspek budaya setempat
KK7. Mampu mencatat dan mendokumentasikan asuhan kebidanan (butir 1-6) sesuai sistim rekam medis yang berlaku
KK8. Mampu berkomunikasi teknis dan prosedural secara verbal dan non verbal dengan perempuan, keluarganya dan
masyarakat serta teman sejawat untuk meningkatkan kesehatan perempuan, ibu dana anak
KK9. Mampu melaksanakan promosi kesehatan reproduksi yang sudah dirancang institusi
KK10. Mampu melaksanakan upaya pencegahan infeksi dalam asuhan kebidanan
Capaian Pembelajaran Program Studi yang dibebankan pada mata kuliah
CPMK 1. Mampu memahami Konsep pelayanan kebidanan komunitas
CPMK 2 . Mampu memahami Lingkup pelayanan kebidanan komunitas
CPMK 3. Mampu memahami Tugas dan tanggung jawab bidan di komunitas
CPMK 4. Mampu memahami Pemberdayaan keluarga dan masyarakat dalam asuhan kebidanan komunitas
CPMK 5. Mampu memahami Pengorganisasian masyarakat
CPMK 6. Mampu memahami Pemantauan wilayah setempat KIA/KB (PWS KIA/KB)
CPMK 7. Mampu memahami Program yang berkaitan dengan pelayanan kebidanan komunitas ( Germas, Keluarga
sehat, rumah tunggu, dst)
CPMK 8. Mampu memahami Upaya promotif dan preventiv terkait dengan asuhan kebidanan komunitas
CPMK 9. Mampu memahami Asuhan kebidanan pada keluarga
CPMK 10. Mampu memahami Kejadian luar biasa (KLB) di suatu wilayah
CPMK 11. Mampu memahami Pendampingan keluarga sehat di komunitas
CPMK 12. Mampu memahami Asuhan kebidanan pada individu (ibu dan anak) dalam keluarga dan masyarakat
CPMK 13. Mampu memahami Pencatatan dan pelaporan dalam lingkup pelayanan kebidanan di komunitas
Deskripsi Bahan Bahan Kajian / Pokok bahasan
Kajian dan Pokok 1. Konsep pelayanan kebidanan komunitas
Bahasan 2. Lingkup pelayanan kebidanan komunitas
3. Tugas dan tanggung jawab bidan di komunitas
4. Pemberdayaan keluarga dan masyarakat dalam asuhan kebidanan komunitas
5. Pengorganisasian masyarakat
6. Pemantauan wilayah setempat KIA/KB (PWS KIA/KB)
7. Program yang berkaitan dengan pelayanan kebidanan komunitas ( Germas, Keluarga sehat dst)
8. Upaya promotif dan preventiv terkait dengan asuhan kebidanan komunitas
9. Asuhan kebidanan pada keluarga
10. Kejadian luar biasa (KLB) di suatu wilayah
11. Pendampingan keluarga sehat di komunitas
12. Asuhan kebidanan pada individu (ibu dan anak) dalam keluarga dan masyarakat
13. Pencatatan dan pelaporan dalam lingkup pelayanan kebidanan di komunitas
Daftar Pustaka 1. Bennet T. Ruth, Linda K. Brown, Myles Text Book for Midwives
2. Sweet R. Betty, Mayes Midwifery a Text Book fos Midwives, Jones & Bartlet Publishers, london S, 1997
3. Mary Cronk, Caroline F, Community Midwifery, London, 1994
4. Verney H, Varneys Midwifery, Jones & Bartlet Publishers, london S, 1997
5. Pengurus Pusat IBI, Etika dan Kode EtikKebidanan, Jakarta, 1999
6. Depkes RI, Bidan di Masyarakat, Jakarta, 1999
7. Sunarwati Sularyo, Deteksi dan Intervensi Dini Penyimpangan Tumbuh Kembang Anak dan Upaya Optimalisasi
kualitas SDM, Jakarta
8. Linda V. Walsh, Midwifery Community-Based Care, W.B. Saunders Company, Philadelphia, 2001
9. Permenkes 900, Depkes RI, Jakarta, 2002
10. Modul MPS
11. Modul MTBS
12. Standart Pelayanan Kebidanan Depkes RI
13. IBI,Kompetensi Bidan Indonesia, Jakarta, 1997
Software Hardware
 Slide presentasi  Notebook/PC  Bahan dan Alat pemeriksaan Kehamilan
 Video player  LCD Projector  Bahan dan alat Pemeriksaan penunjang ( Reduksi, Albumin,
Media Pembelajaran
 Browsing internet  White board Hb) set
 Buku Modul Kehamilan  Penuntun belajar
 Lembar balik Konseling ANC  Phantom Kehamilan
Tim Dosen 1. Ira
Titisari, S.SiT,M.Kes ………………..
2. Rahajeng
Siti Nur Rahmawati, ……………………
M.Keb
3. Ririn
Indriani, S.ST; M.Tr.Keb ……………………..
4. Susilo
Rahayu, A.Md.Keb; ……………………..
S.Sos; M.Kes

Assessment  Tugas ( Bobot 20%)


 UTS (Bobot 15 %)
 UAS (Bobot 15 %)
 Praktikum (Bobot 50 %)
Minggu Kemampuan Bahan Kajian Learning Objek Bentuk dan Pengalaman Waktu Penilaian Dosen
(Pertem) Akhir Yg (Materi Pokok) Material Metode/Strategi Belajar Belajar
Diharapkan Pembelajaran Mahasiswa (Menit)
Mandiri Terbimbing Kriteria Bo
(Indikator) bot
I Menjelaskan Konsep dasar kebidanan PPT Materi Asinkron Sinkron  Menyusun 150 Menit  Kelengkap 2% Ira Titisari,
(Pert 1) tentang konsep komunitas Mandiri : Maya : kelas ringkasan tentang an M.Kes
Senin 25 dasar kebidanan a. Pengertian belajar virtual konsep dasar ringkasan
Januari komunitas dan b. Riwayat kebidanan mandiri melalui kebidanan materi
2021 lingkup pelayanan komunitas di Indonesia membaca Google komunitas dan tentang
Pukul kebidanan dan beberapa negara teksbook Clasroom lingkup konsep
09.00 – komunitas lain pelayanan dasar
11.30 c. Sasaran bidan di kebidanan kebidanan
komunitas komunitas komunitas
d. Tujuan  Kemampuan
e. Bekerja di komunitas berdiskusi
f. Jaringan kerja
kebidanan komunitas
Lingkup pelayanan
kebidanan komunitas
a. Promotif
b. Preventif
c. Curatif
d. Rehabilitatif
I Menjelaskan Masalah kebidanan di Rancangan Tugas Asinkron Asinkron Kemampuan 200 Menit  Ketepatan 2% Ririn
(Pert 2) pengertian / komunitas : Mandiri : Kolaboratif membuat makalah dalam Indriani,
Selasa 26 definisi konsep a. Kematian ibu dan bayi Mengerjakan Rancangan sesuai dg topik membuat S.ST;
Januari pelayanan b. Kematian remaja tugas secara tugas di makalah M.Tr.Keb
2021 kebidanan c. Unsafe abortion kelompok Google
Pukul komunitas dan d. BBLR Clasroom
12.30 – keluarga sebaga dan
16.00 pusat pelayanan VILEEP
I Menjelaskan Masalah kebidanan di Rancangan Tugas Asinkron Sinkron  Kemampuan 150 Menit  Ketepatan 2% Ririn
(Pert 3) pengertian / komunitas : Mandiri : Maya : menjawab dalam Indriani,
Jumat 29 definisi konsep a. Kematian ibu dan bayi Belajar Presentasi pertanyaan menjawab S.ST;
Januari pelayanan b. Kematian remaja mandiri dan diskusi  Kemampuan pertanyaan M.Tr.Keb
2021 kebidanan secara secara berdikusi /
Pukul komunitas dan kelompok virtual di menyampaikan
09.00 – keluarga sebaga Google pendapat
11.30 pusat pelayanan Clasroom
II Menjelaskan Masalah kebidanan di Rancangan Tugas Asinkron Sinkron  Kemampuan 150 Menit  Ketepatan 2% Ririn
(Pert 4) pengertian / komunitas : Mandiri : Maya : menjawab dalam Indriani,
Senin 1 definisi konsep a. Unsafe abortion Belajar Presentasi pertanyaan menjawab S.ST;
Februri pelayanan b. BBLR mandiri dan diskusi  Kemampuan pertanyaan M.Tr.Keb
2021 kebidanan secara secara berdikusi/menya
Pukul komunitas dan kelompok virtual di mpaikan
09.00 – keluarga sebaga Google pendapat
11.30 pusat pelayanan Clasroom
II Menjelaskan Strategi pelayanan PPT Materi Asinkron Sinkron  Menyusun 200 Menit  Kelengkap 2% Ririn
(Pert 5) tentang strategi kebidanan di komunitas : Mandiri : Maya : kelas ringkasan an Indriani,
Selasa 2 pelayanan a. Pendekatan edukatif belajar virtual  Kemampuan ringkasan S.ST;
Februari kebidanan dalam peran serta mandiri melalui berdiskusi materi M.Tr.Keb
2021 komunitas dan masyarakat membaca Google
Pukul pengorganisasian b. Pelayanan yang teksbook Clasroom
12.30 – masyarakat berorientasi pada
16.00 kebutuhan masyarakat
c. Menggunakan /
memanfaatkan fasilitas
dan potensi yang ada
di masyarakat
II Menjelaskan Pengorganisasian Rancangan Tugas Asinkron Sinkron  Kemampuan 150 Menit  Ketepatan 2% Ririn
(Pert 6) tentang strategi masyarakat Mandiri : Maya : menjawab dalam Indriani,
Jumat 5 pelayanan a. Pengertian Belajar Presentasi pertanyaan menjawab S.ST;
Februari kebidanan b. Metode pendekatan mandiri dan diskusi  Kemampuan pertanyaan M.Tr.Keb
2021 komunitas dan dalam secara secara virtual berdikusi/menya
Pukul pengorganisasian pengorganisasian kelompok di Google mpaikan
09.00 – masyarakat masyarakat Clasroom pendapat
11.30 c. Peran bidan dalam
pengorganisasian
masyarakat
d. Prinsip
pengorganisasian
masyarakat
e. Langkah-langkah
pengorganisasian
masyarakat
f. Metode dan media
yang digunakan dalam
pengorganisasian
masyarakat
III Mahasiswa Asuhan kebidanan pada PPT Materi Asinkron Sinkron  Menyusun 150 Menit  Kelengkap 2% Rahajeng
(Pert 7) mampu keluarga di komunitas . Mandiri : Maya : kelas ringkasan an SNR,
Senin 8 memahami Langkah-langkah belajar virtual  Kemampuan ringkasan M.Keb
Febrari asuhan kebidanan a. Pengkajian mandiri melalui berdiskusi materi
2021 pada keluarga b. Perencanaan membaca Google 
Pukul dengan c. Analisis teksbook Clasroom
09.00 – menerapkan d. Implementasi
11.30 konsep IPE & IPC e. Evaluasi
Konsep IPE dan IPC serta
nilai /etik kolaborasi antar
profesi

III Mahasiswa Asuhan kebidanan pada Rancangan Tugas Asinkron Asinkron  Kemampuan 200 Menit  Ketepatan 2% Rahajeng
(Pert 8) mampu keluarga di komunitas . Mandiri : Kolaboratif membuat dalam SNR,
Selasa 9 memahami Langkah-langkah Mengerjakan Rancangan makalah studi membuat M.Keb
Februari asuhan kebidanan a. Pengkajian tugas secara tugas di kasus sesuai dg makalah
2021 pada keluarga b. Perencanaan kelompok Google topik studi kasus
Pukul dengan c. Analisis Clasroom
12.30 – menerapkan d. Implementasi dan
16.00 konsep IPE & IPC e. Evaluasi VILEEP
Konsep IPE dan IPC serta
nilai /etik kolaborasi antar
profesi

III Mahasiswa Asuhan kebidanan pada Rancangan Tugas Asinkron Sinkron  Kemampuan 150 Menit  Ketepatan 2% Rahajeng
(Pert 9) mampu keluarga di komunitas . Mandiri : Maya : menjawab dalam SNR,
Jumat 12 memahami Langkah-langkah Belajar Presentasi pertanyaan menjawab M.Keb
Februari asuhan kebidanan a. Pengkajian mandiri dan diskusi  Kemampuan pertanyaan
2021 pada keluarga b. Perencanaan secara secara berdikusi /
Pukul dengan c. Analisis kelompok virtual di menyampaikan
09.00 – menerapkan d. Implementasi Google pendapat
11.30 konsep IPE & IPC e. Evaluasi Clasroom
Konsep IPE dan IPC serta
nilai /etik kolaborasi antar
profesi

IV Mahasiswa Asuhan kebidanan pada Rancangan Tugas Asinkron Sinkron  Kemampuan 150 Menit  Ketepatan 2% Rahajeng
(Pert 10) mampu keluarga di komunitas . Mandiri : Maya : menjawab dalam SNR,
Senin 15 memahami Langkah-langkah Belajar Presentasi pertanyaan menjawab M.Keb
Febrari asuhan kebidanan a. Pengkajian mandiri dan diskusi  Kemampuan pertanyaan
2021 pada keluarga b. Perencanaan secara secara berdikusi /
Pukul dengan c. Analisis kelompok virtual di menyampaikan
09.00 – menerapkan d. Implementasi Google pendapat
11.30 konsep IPE & IPC e. Evaluasi Clasroom
Konsep IPE dan IPC serta
nilai /etik kolaborasi antar
profesi

IV Mahasiswa Tugas dan tanggung jawab Rancangan Tugas Asinkron Asinkron  Kemampuan 200 Menit  Ketepatan 2% Ira Titisari,
(Pert 11) mampu bidan di komunitas Mandiri : Kolaboratif membuat dalam M.Kes
Selasa 16 memahami tugas a. Tugas utama Mengerjakan Rancangan makalah studi membuat
Februari dan tanggung b. Tugas tambahan tugas secara tugas di kasus sesuai dg makalah
2021 jawab bidan di c. Kewenangan kelompok Google topik studi kasus
Pukul komunitas d. Bidan praktek mandiri Clasroom
12.30 – dan bidan delima
16.00
IV Mahasiswa Tugas dan tanggung jawab Rancangan Tugas Asinkron Sinkron  Kemampuan 150 Menit Ketepatan 2% Ira Titisari,
(Pert 12) mampu bidan di komunitas Mandiri : Maya : menjawab dalam M.Kes
Jumat 19 memahami tugas a. Tugas utama Belajar Presentasi pertanyaan menjawab
Februari dan tanggung b. Tugas tambahan mandiri dan diskusi  Kemampuan pertanyaan
2021 jawab bidan di c. Kewenangan secara secara berdikusi /
Pukul komunitas d. Bidan praktek mandiri kelompok virtual di menyampaikan
09.00 – dan bidan delima Google pendapat
11.30 Clasroom
V Mahasiswa Asuhan kebidanan pada Rancangan Tugas Asinkron Asinkron  Kemampuan 150 Menit Ketepatan 3% Rahajeng
(Pert 13) mampu individu (ibu dan anak) Mandiri : Kolaboratif membuat dalam SNR,
Senin 22 melaksanakan dalam keluarga dan Mengerjakan Rancangan makalah studi membuat M.Keb
Febrari asuhan kebidanan masyarakat, mulai dari tugas secara tugas di kasus sesuai dg makalah
2021 pada individu (ibu asuhan antenatal, kelompok Google topik studi kasus
Pukul dan anak) dalam intranatal, postnatal, BBL, Clasroom
09.00 – keluarga dan neonates, bayi, balita,dan dan VILEEP
11.30 masyarakat lansia
V Mahasiswa Asuhan kebidanan pada Rancangan Tugas Asinkron Sinkron  Kemampuan 200 Menit  Ketepatan 2% Rahajeng
(Pert 14) mampu individu (ibu dan anak) Mandiri : Maya : menjawab dalam SNR,
Selasa 23 melaksanakan dalam keluarga dan Belajar Presentasi pertanyaan menjawab M.Keb
Februari asuhan kebidanan masyarakat mandiri dan diskusi  Kemampuan pertanyaan
2021 pada individu (ibu Asuhan Antenatal : secara secara berdikusi /
Pukul dan anak) dalam a. Standar pelayanan kelompok virtual di menyampaikan
12.30 – keluarga dan minimal (SPM) alat Google pendapat
16.00 masyarakat b. Standar tempat Clasroom
c. Standar pelayanan
antenatal di komunitas
Kelas antenatal (Role play)
Asuhan Intranatal :
a. Standar pelayanan
minimal (SPM) alat
b. Standar tempat
c. Standar pelayanan
intranatal di komunitas
d. Persiapan ibu dan
keluarga menjelang
persalinan
V Mahasiswa Asuhan Postnatal : Rancangan Tugas Asinkron Sinkron  Kemampuan 150 Menit  Ketepatan 2% Rahajeng
(Pert 15) mampu a. Standar pelayanan Mandiri : Maya : menjawab dalam SNR,
Jumat 26 melaksanakan minimal (SPM) alat Belajar Presentasi pertanyaan menjawab M.Keb
Februari asuhan kebidanan b. Standar tempat mandiri dan diskusi  Kemampuan pertanyaan
2021 di komunitas c. Standar pelayanan secara secara berdikusi /
Pukul (Polindes, postnatal di komunitas kelompok virtual di menyampaikan
09.00 – Posyandu, BPM) d. Jadwal kunjungan Google pendapat
11.30 rumah Clasroom
e. Postpartum group (role
play)
Asuhan BBL dan
Neonatus
a. Standar pelayanan
minimal (SPM) alat
b. Standar tempat
c. Standar pelayanan
BBL dan neonates di
komunitas
d. Jadwal kunjungan
neonatus
VI Mahasiswa Asuhan bayi dan balita Rancangan Tugas Asinkron Sinkron  Kemampuan 150 Menit  Ketepatan 2% Rahajeng
(Pert 16) mampu a. Standar pelayanan Mandiri : Maya : menjawab dalam SNR,
Senin 1 melaksanakan minimal (SPM) alat Belajar Presentasi pertanyaan menjawab M.Keb
Maret asuhan kebidanan b. Standar tempat mandiri dan diskusi  Kemampuan pertanyaan
2021 di komunitas c. Standar pelayanan bayi secara secara berdikusi /
Pukul (Polindes, dan balita di komunitas kelompok virtual di menyampaikan
09.00 – Posyandu, BPM) d. Jadwal kunjungan Google pendapat
11.30 e. Pemantauan Clasroom
pertumbuhan dan
perkembangan /
deteksi dini
f. Program imunisasi
VI Mahasiswa Asuhan lansia : Rancangan Tugas Asinkron Sinkron  Kemampuan 200 Menit  Ketepatan 2% Rahajeng
(Pert 17) mampu a. Pelayanan kontrasepsi Mandiri : Maya : menjawab dalam SNR,
Selasa 2 melaksanakan dan KB Belajar Presentasi pertanyaan menjawab M.Keb
Maret asuhan kebidanan b. Pelayanan lansia yang mandiri dan diskusi  Kemampuan pertanyaan
2021 di komunitas berkaitan dengan secara secara berdikusi /
Pukul (Polindes, kesehatan reproduksi kelompok virtual di menyampaikan
12.30 – Posyandu, BPM) di masyarakat Google pendapat
16.00 c. Posyandu lansia (Role Clasroom
play)
VI Mahasiswa Upaya promotif dan Rancangan Tugas Asinkron Asinkron  Kemampuan 150 Menit  Ketepatan 2% Ririn
(Pert 18) mampu preventif terkait asuhan Mandiri : Kolaboratif membuat dalam Indriani,
Jumat 5 memahami kebidanan komunitas Mengerjakan Rancangan makalah studi membuat S.ST;
Maret tentang upaya dengan menerapkan tugas secara tugas di kasus sesuai dg makalah M.Tr.Keb
2021 promotif dan prinsip entrepreneurship kelompok Google topik studi kasus
Pukul preventif terkait dalam asuhan pada Ibu Clasroom
09.00 – dengan asuhan hamil, bersalin, nifas, bayi,
11.30 kebidanan neonatus dan balita
komunitas dengan a. Pengertian
menerapkan prisip b. Tujuan
entrepreneur c. Ruang lingkup
ship d. Bentuk kegiatan
VII Mahasiswa Upaya promotif dan Rancangan Tugas Asinkron Sinkron  Kemampuan 150 Menit  Ketepatan 2% Ririn
(Pert 19) mampu preventif terkait asuhan Mandiri : Maya : menjawab dalam Indriani,
Senin 8 memahami kebidanan komunitas Belajar Presentasi pertanyaan menjawab S.ST;
Maret tentang upaya dengan menerapkan mandiri dan diskusi  Kemampuan pertanyaan M.Tr.Keb
2021 promotif dan prinsip entrepreneurship secara secara berdikusi /
Pukul preventif terkait dalam asuhan pada Ibu kelompok virtual di menyampaikan
09.00 – dengan asuhan hamil, bersalin, nifas, bayi, Google pendapat
11.30 kebidanan neonatus dan balita Clasroom
komunitas dengan a. Pengertian
menerapkan prisip b. Tujuan
entrepreneur c. Ruang lingkup
ship d. Bentuk kegiatan
VII Mahasiswa Pendampingan keluarga Rancangan Tugas Asinkron Asinkron  Kemampuan 200 Menit  Ketepatan 2% Ririn
(Pert 20) mampu sehat di komunitas Mandiri : Kolaboratif membuat dalam Indriani,
Selasa 9 memahami a. Konsep pendampingan Mengerjakan Rancangan makalah studi membuat S.ST;
Maret tentang keluarga sehat tugas secara tugas di kasus sesuai dg makalah M.Tr.Keb
2021 pendampingan b. Indikator keluarga kelompok Google topik studi kasus
Pukul keluarga sehat di sehat Clasroom
12.30 – komunitas c. Peran bidan dalam
16.00 pendampingan
keluarga sehat
d. Bentuk pendampingan
keluarga sehat
e. Manfaat
pendampingan
keluarga sehat
VII Mahasiswa Pendampingan keluarga Rancangan Tugas Asinkron Sinkron  Kemampuan 150 Menit  Ketepatan 2% Ririn
(Pert 21) mampu sehat di komunitas Mandiri : Maya : menjawab dalam Indriani,
Jumat 12 memahami a. Konsep pendampingan Belajar Presentasi pertanyaan menjawab S.ST;
Maret tentang keluarga sehat mandiri dan diskusi  Kemampuan pertanyaan M.Tr.Keb
2021 pendampingan b. Indikator keluarga secara secara berdikusi /
Pukul keluarga sehat di sehat kelompok virtual di menyampaikan
09.00 – komunitas c. Peran bidan dalam Google pendapat
11.30 pendampingan Clasroom
keluarga sehat
d. Bentuk pendampingan
keluarga sehat
e. Manfaat
pendampingan
keluarga sehat
UTS (15 – 20 MARET 2021) TIM
VIII Mahasiswa Prinsip pengelolaan PPT Materi Asinkron Sinkron  Menyusun 150 Menit Kelengkapan 2% Susilo
(Pert 22) mampu program KIA-KB di Mandiri : Maya : kelas ringkasan ringkasan Rahayu,
Senin 22 memahami wilayah kerja belajar virtual  Kemampuan materi A.Md.Keb;
Maret Program a. Peningkatan pelayanan mandiri melalui berdiskusi S.Sos;
2021 pemerintah yang antenatal menjangkau membaca Google M.Kes
Pukul berkaitan dengan seluruh sasaran teksbook Clasroom
09.00 – KIA / KB di b. Peningkatan
11.30 wilayah pertolongan persalinan
komunitas dan oleh tenaga kesehatan
pencatatan serta diarahkan ke fasilitas
pelaporan dalam kesehatan
lingkup c. Peningkatan pelayanan
pelayanan kesehatan BBL, bayi
kebidanan dan anak balita
komunitas menjangkau seluruh
sasaran
d. Peningkatan deteksi
dini risiko / komplikasi
kebidanan dan BBL
oleh tenaga kesehatan
dan masyarakat
VIII Mahasiswa Pencatatan dan pelaporan PPT Materi Asinkron Sinkron  Menyusun 200 Menit Kelengkapan 2% Susilo
(Pert 23) mampu dalam lingkup pelayanan Mandiri : Maya : kelas ringkasan ringkasan Rahayu,
Selasa 23 memahami kebidanan komunitas belajar virtual  Kemampuan materi A.Md.Keb;
Maret Program a. Pengertian mandiri melalui berdiskusi S.Sos;
2021 pemerintah yang b. Tujuan membaca Google M.Kes
Pukul berkaitan dengan c. Manfaat teksbook Clasroom
12.30 – KIA / KB di d. Ruang lingkup
16.00 wilayah e. Mekanisme pelaporan
komunitas dan f. Pengelolaan laporan
pencatatan serta g. Alur pelaporan
pelaporan dalam
lingkup
pelayanan
kebidanan
komunitas

VIII Mahasiswa Komplikasi kebidanan dan Rancangan Tugas Asinkron Sinkron  Kemampuan 150 Menit Ketepatan 2% Susilo
(Pert 24) mampu BBL : Mandiri : Maya : menjawab dalam Rahayu,
Jumat 26 memahami a. Peningkatan Belajar Presentasi pertanyaan menjawab A.Md.Keb;
Maret tentang penanganan mandiri dan diskusi Kemampuan S.Sos;
2021 penanganan komplikasi kebidanan secara secara berdikusi /
pertanyaan M.Kes
Pukul komplikasi dan BBL oleh tenaga kelompok virtual di menyampaikan
09.00 – kebidanan dan kesehatan Google pendapat
11.30 BBL b. Peningkatan pelayanan Clasroom
ibu nifas, BBL, bayi
dan balita menjangkau
sasaran
c. Peningkatan pelayanan
KB
d. Peningkatan deteksi
dini tanda bahaya dan
penanganaya
e. Peningkatan
penanganan BBL
dengan komplikasi
IX Mahasiswa Monitoring, evaluasi, PPT Materi Asinkron Sinkron  Menyusun 150 Menit Kelengkapan 2% Susilo
(Pert 25) mampu pencatatan dan pelaporan Mandiri : Maya : kelas ringkasan ringkasan Rahayu,
Senin 29 memahami kegiatan pelayanan belajar virtual  Kemampuan materi A.Md.Keb;
Maret pelaksanaan,, kebidanan komunitas mandiri melalui berdiskusi S.Sos;
2021 monitoring, dengan PWS KIA membaca Google M.Kes
Pukul evaluasi, a. Pengisian kohort ibu, teksbook Clasroom
09.00 – pencatatan dan bayi, balita dan KB
11.30 pelaporan b. Pendataan data dari
kegiatan dalam dan luar gedung
pelayanan : data sasaran, data
kebidanan dasar, data lainya,
komunitas sumber data (kartu ibu,
kohort ibu, kohot bayi,
laporan KB dan
laporan bulanan).
c. Perencanaan kegiatan
d. Pelaksanaan kegiatan
e. Pemantauan hasil
kegiatan / monev
IX Mahasiswa Monitoring, evaluasi, Rancangan Tugas Asinkron Sinkron  Kemampuan 200 Menit Ketepatan 2% Susilo
(Pert 26) mampu pencatatan dan pelaporan Mandiri : Maya : menjawab dalam Rahayu,
Selasa 30 memahami kegiatan pelayanan Belajar Presentasi pertanyaan A.Md.Keb;
Maret pelaksanaan,, kebidanan komunitas mandiri dan diskusi Kemampuan
menjawab S.Sos;
2021 monitoring, dengan PWS KIA secara secara berdikusi / pertanyaan M.Kes
Pukul evaluasi, a. Pengisian kohort ibu, kelompok virtual di menyampaikan
12.30 – pencatatan dan bayi, balita dan KB Google pendapat
16.00 pelaporan b. Pendataan data dari Clasroom
kegiatan dalam dan luar gedung
pelayanan : data sasaran, data
kebidanan dasar, data lainya,
komunitas sumber data (kartu ibu,
kohort ibu, kohot bayi,
laporan KB dan
laporan bulanan).
c. Perencanaan kegiatan
d. Pelaksanaan kegiatan
e. Pemantauan hasil
kegiatan / monitoring
dan evaluasi
IX Mahasiswa Pengembangan wahana / Rancangan Tugas Asinkron Sinkron  Kemampuan 150 Menit Ketepatan 2% Susilo
(Pert 27) mampu forum PSM yang berperan Mandiri : Maya : menjawab dalam Rahayu,
Jumat 2 memahami dalam kegiatan Belajar Presentasi pertanyaan A.Md.Keb;
April 2021 program – a. Desa siaga mandiri dan diskusi  Kemampuan
menjawab S.Sos;
Pukul program b. Polindes secara secara berdiskusi / pertanyaan M.Kes
09.00 – pemerintah c. Posyandu kelompok virtual di menyampaikan
11.30 berkaiatan dengan d. Kelas ibu hamil Google pendapat
peran serta e. Kelas post partum Clasroom
masyarakat di f. Kelas ibu balita
komunitas g. P4K
h. Jamkesmas
i. Jampersal
j. MTBS
k. MTBM
X Mahasiswa Program yang berkaitan Rancangan Tugas Asinkron Sinkron  Kemampuan 150 Menit Ketepatan 2% Susilo
(Pert 28) mampu dengan pelayanan Mandiri : Maya : menjawab dalam Rahayu,
Senin 5 memahami kebidanan komunitas : Belajar Presentasi pertanyaan A.Md.Keb;
April 2021 program – a. Germas / Gebrak mandiri dan diskusi  Kemampuan
menjawab S.Sos;
Pukul program b. Keluarga sehat secara secara berdiskusi / pertanyaan M.Kes
09.00 – pemerintah c. Rumah tunggu kelompok virtual di menyampaikan
11.30 berkaiatan dengan d. Pendampingan ibu Google pendapat
peran serta hamil risti Clasroom
masyarakat di e. Dll
komunitas
X Mahasiswa Pemberdayaan keluarga Rancangan Tugas Asinkron Sinkron  Kemampuan 200 Menit Ketepatan 2% Susilo
(Pert 29) mampu dan masyarakat dalam Mandiri : Maya : menjawab dalam Rahayu,
Selasa 6 memahami asuhan kebidanan Belajar Presentasi pertanyaan A.Md.Keb;
April konsep komunitas : mandiri dan diskusi Kemampuan
menjawab S.Sos;
2021 pemberdayaan a. Pengertian secara secara berdikusi / pertanyaan M.Kes
Pukul keluarga dan Pemberdayaan kelompok virtual di menyampaikan
12.30 – masyarakat serta keluarga & masyarakat Google pendapat
16.00 KLB b. Bentuk pemberdayaan Clasroom
keluarga & masyarakat
c. Tahapan
pemberdayaan
keluarga & masyarakat
d. Pembinaan peran serta
masyarakat
e. Pembelajaran orang
dewasa
X Mahasiswa Kejadian luar biasa (KLB) Rancangan Tugas Asinkron Sinkron  Kemampuan 150 Menit Ketepatan 2% Susilo
(Pert 30) mampu di suatu wilayah Mandiri : Maya : menjawab dalam Rahayu,
Jumat 9 memahami a. Pengertian Belajar Presentasi pertanyaan A.Md.Keb;
April 2021 konsep b. Karakteristik mandiri dan diskusi  Kemampuan
menjawab S.Sos;
Pukul pemberdayaan c. Faktor yang secara secara berdikusi / pertanyaan M.Kes
09.00 – keluarga dan mempengaruhi kelompok virtual di menyampaikan
11.30 masyarakat serta timbulnya KLB Google pendapat
KLB d. Penyakit yang Clasroom
berpotensi KLB
e. Pengelolaan dan
penanggulangan KLB
f. Pelaporan KLB
XI Mahasiswa Perencanaan masalah Rancangan Tugas Asinkron Asinkron  Kemampuan 150 Menit  Ketepatan 4% Ira
(Pert 31) mampu membuat kebidanan di komunitas Mandiri : Kolaboratif membuat dalam Titisari.,
Senin 12 perencanaan (POA) Mengerjakan Rancangan makalah studi membuat M.Kes
April 2021 masalah a. Pendataan tugas secara tugas di kasus sesuai dg makalah
Pukul kebidanan di b. Analisis kelompok Google topik studi kasus
09.00 – komunitas c. Perencanaan Clasroom
11.30 d. Implementasi dan
e. Evaluasi VILEEP
Prioritas masalah
a. Hal yang perlu
diperhatikan
b. Kriteria
c. Tipologi
d. Skala prioritas
e. Skoring
f. Faktor yg
mempengaruhi
penentuan prioritas
masalah
XI Mahasiswa Perencanaan masalah Rancangan Tugas Asinkron Sinkron  Kemampuan 200 Menit  Ketepatan 3% Ira
(Pert 32) mampu membuat kebidanan di komunitas Mandiri : Maya : menjawab dalam Titisari.,
Selasa 13 perencanaan (POA) Belajar Presentasi pertanyaan menjawab M.Kes
April masalah a. Pendataan mandiri dan diskusi  Kemampuan pertanyaan
2021 kebidanan di b. Analisis secara secara berdikusi /
Pukul komunitas c. Perencanaan kelompok virtual di menyampaikan
12.30 – d. Implementasi Google pendapat
16.00 e. Evaluasi Clasroom
Prioritas masalah
a. Hal yang perlu
diperhatikan
b. Kriteria
c. Tipologi
d. Skala prioritas
e. Skoring
f. Faktor yg
mempengaruhi
penentuan prioritas
masalah
XI Mahasiswa Perencanaan masalah Rancangan Tugas Asinkron Sinkron  Kemampuan 150 Menit  Ketepatan 3% Ira Titisari,
(Pert 33) mampu membuat kebidanan di komunitas Mandiri : Maya : menjawab dalam M.Kes
Jumat 16 perencanaan (POA) Belajar Presentasi pertanyaan menjawab
April 2021 masalah a. Pendataan mandiri dan diskusi  Kemampuan pertanyaan
Pukul kebidanan di b. Analisis secara secara berdikusi /
09.00 – komunitas c. Perencanaan kelompok virtual di menyampaikan
11.30 d. Implementasi Google pendapat
e. Evaluasi Clasroom
Prioritas masalah
a. Hal yang perlu
diperhatikan
b. Kriteria
c. Tipologi
d. Skala prioritas
e. Skoring
f. Faktor yg
mempengaruhi
penentuan prioritas
masalah
XII Mahasiswa Perencanaan masalah Rancangan Tugas Asinkron Sinkron  Kemampuan 150 Menit  Ketepatan 3% Rahajeng
(Pert 34) mampu membuat kebidanan di komunitas Mandiri : Maya : menjawab dalam SNR,
Senin 19 perencanaan (POA) Belajar Presentasi pertanyaan menjawab M.Keb
April 2021 masalah a. Pendataan mandiri dan diskusi  Kemampuan pertanyaan
Pukul kebidanan di b. Analisis secara secara berdikusi /
09.00 – komunitas c. Perencanaan kelompok virtual di menyampaikan
11.30 d. Implementasi Google pendapat
e. Evaluasi Clasroom
Prioritas masalah
a. Hal yang perlu
diperhatikan
b. Kriteria
c. Tipologi
d. Skala prioritas
e. Skoring
f. Faktor yg
mempengaruhi
penentuan prioritas
masalah
XII Mahasiswa Melaksanakan Rancangan Tugas Asinkron Asinkron  Kemampuan 200 Menit  Ketepatan 4% Ira Titisari,
(Pert 35) mampu membuat musyawarah masyarakat Mandiri : Kolaboratif membuat naskah dalam M.Kes
Selasa 20 perencanaan desa Mengerjakan Rancangan role play sesuai membuat
April masalah tugas secara tugas di dg topik naskah
2021 kebidanan di kelompok Google role play
Pukul komunitas Clasroom
12.30 – dan
16.00 VILEEP
XII Mahasiswa Melaksanakan Rancangan Tugas Asinkron Sinkron  Kemampuan 150 Menit  Ketepatan 3% Ira Titisari,
(Pert 36) mampu membuat musyawarah masyarakat Mandiri : Maya : memainkan peran dalam M.Kes
Jumat 23 perencanaan desa Belajar Role play  bermain
April 2021 masalah mandiri secara peran
Pukul kebidanan di secara virtual di
09.00 – komunitas kelompok Google
11.30 Clasroom
XIII Mahasiswa Melaksanakan Rancangan Tugas Asinkron Sinkron  Kemampuan 150  Ketepatan 3% Ira Titisari,
(Pert 37) mampu membuat musyawarah masyarakat Mandiri : Maya : memainkan peran Menit dalam M.Kes
Senin 26 perencanaan desa Belajar Role play bermain
April 2021 masalah mandiri secara peran
Pukul kebidanan di secara virtual di
09.00 – komunitas kelompok Google
11.30 Clasroom
XIII Mahasiswa Melaksanakan Rancangan Tugas Asinkron Sinkron  Kemampuan 200  Ketepatan 3% Rahajeng
(Pert 38) mampu membuat musyawarah masyarakat Mandiri : Maya : memainkan peran Menit dalam SNR,
Selasa 27 perencanaan desa Belajar Role play  bermain M.Keb
April masalah mandiri secara peran
2021 kebidanan di secara virtual di
Pukul komunitas kelompok Google
12.30 – Clasroom
16.00
XIII Mahasiswa Implementasi pemecahan Rancangan Tugas Asinkron Asinkron  Kemampuan 150  Ketepatan 4% Ira Titisari,
(Pert 39) mampu membuat masalah di komunitas Mandiri : Kolaboratif membuat naskah Menit dalam M.Kes
Jumat 30 perencanaan a. Penyuluhan Mengerjakan Rancangan role play sesuai membuat
April 2021 masalah b. Demo tugas secara tugas di dg topik naskah
Pukul kebidanan di c. Perlombaan kelompok Google role play
09.00 – komunitas Clasroom
11.30
XIV Mahasiswa Implementasi pemecahan Rancangan Tugas Asinkron Sinkron  Kemampuan 150  Ketepatan 3% Ira Titisari,
(Pert 40) mampu membuat masalah di komunitas Mandiri : Maya : memainkan peran Menit dalam M.Kes
Senin 3 perencanaan a. Penyuluhan Belajar Role play  bermain
Mei 2021 masalah b. Demo mandiri secara peran
Pukul kebidanan di c. Perlombaan secara virtual di
09.00 – komunitas kelompok Google
11.30 Clasroom
XIV Mahasiswa Implementasi pemecahan Rancangan Tugas Asinkron Sinkron  Kemampuan 200  Ketepatan 3% Ririn
(Pert 41) mampu membuat masalah di komunitas Mandiri : Maya : memainkan peran Menit dalam Indriani,
Selasa 4 perencanaan a. Penyuluhan Belajar Role play  bermain S.ST;
Mei 2021 masalah b. Demo mandiri secara peran M.Tr.Keb
Pukul kebidanan di c. Perlombaan secara virtual di
12.30 – komunitas kelompok Google
16.00 Clasroom
XIV Mahasiswa Implementasi pemecahan Rancangan Tugas Asinkron Sinkron  Kemampuan 150  Ketepatan 3% Ririn
(Pert 42) mampu membuat masalah di komunitas Mandiri : Maya : memainkan peran Menit dalam Indriani,
Jumat 7 perencanaan a. Penyuluhan Belajar Role play  bermain S.ST;
Mei 2021 masalah b. Demo mandiri secara peran M.Tr.Keb
Pukul kebidanan di c. Perlombaan secara virtual di
09.00 – komunitas kelompok Google
11.30 Clasroom
UAS (7 -12 JUNI 2021) TIM

HITUNGAN SKS UNTUK MASING-MASING DOSEN:


NO NAMA DOSEN JUMLAH PERTEMUAN SKS KET
1 Ira Titisari, M.Kes 11 KALI 11/42 X 4 sks = 1,05

2 Rahajeng Siti Nur Rahmawati, M.Keb 11 KALI 11/42 X 4 sks = 1,05

3 Ririn Indriani, S.ST; M.Tr.Keb 11 KALI 11/42 X 4 sks = 1,05

4 Susilo Rahayu, A.Md.Keb; S.Sos; M.Kes 9 KALI 9/42 X 4 sks = 0,85

Anda mungkin juga menyukai