Anda di halaman 1dari 1

KASUS

Nn. Ck bekerja sebagai Cleaning Service di salah satu Rumah Sakit swasta
mempunyai, Umur 30 tahun, BB 47kg, TB 150 cm. mengeluh sering lelah dan
lesu, merasakan pusing setiap hari. Mata sering berkunang-kunang dan sering
pingsan saat kelelahan. Saat dicek di RS tempat ia bekerja, terlihat sangat pucat,
kelopak bawah mata terlihat putih pucat, hasil biokimia Nn.Ck Hb 7,9 g/dl,
hematocrit 29%, Tekanan darah 110/70 mmHg, kebiasaan makan Nn. Ck setiap
kali makan suka meminum teh, makanan yg disering dikonsumsi adalah mie
instan, telur ayam dan nasi. Jarang mengkonsumsi buah dan sayur serta lauk
hewani lainnya.
Hitung kebutuhan gizi Nn.Ck dan buatlah menu bergizi seimbang sesuai
kebutuhan gizi kerja!

SPOK
1. Umur : 30 tahun
2. BB : 47 kg
3. TB : 150 cm
4. JK : Perempuan
5. Hb : 7,9 g/dl
6. Ht : 29 %
7. Tensi : 110/70 mmHg

Anda mungkin juga menyukai