Anda di halaman 1dari 16

Stainless Steel

Crown
SHARYNA EMYRA BINTI AYUB
021923143109
Definisi
Restorasi indirect berbentuk
mahkota penuh dari logam
yang telah disesuaikan
dengan gigi individu untuk
gigi posterior desidu atau
gigi permanen muda dengan
kavitas yang besar
Klasifikasi
Stainless Tin Base
01 02
Steel Crown Crown
Formabilitas baik dan Mudah untuk
ketahanan terhadap diadaptasikan tetapi
tekanan oklusal baik kurang tahan lama

Aluminium Nickle Base


03 04
Base Crown Crown
Adaptasi kurang, Mengalami strain
tidak tahan lama hardening sehingga
kekuatan logam
meningkat
Klasifikasi
Untrimmed Crown Pretrimmed Crown Precountoured Crown
• Tidak dipotong dan • Memiliki sisi yang
• Sudah dibentuk
tidak berkontur lurus dan tidak
menurut anatomis
• Butuh banyak berkontur
gigi, baik kontour
adaptasi dan • Bagian margin sudah
oklusal, bukal /
menghabiskan dibentuk agar sejajar
lingual, proksimal
waktu dengan gingival crest
dan tepi servikal
• Masih butuh dipotong
dan dikontur
Kelebihan & Kekurangan

Kelebihan 01 Kekurangan 02
• Memiliki kekuatan serta • Estetika yang kurang
ketahanan jangka panjang • Peradangan gingiva
dengan perawatan minimal, • Dapat mempengaruhi erupsi
yang merupakan hasil yang gigi permanen 16,26,36,46
diinginkan untuk manajemen
karies untuk anak-anak
berisiko tinggi.
• Biokompatibilitas, kekuatan
tinggi, tidak berpengaruh
terhadap kelembaban
Indikasi & Kontraindikasi

● Gigi Posterior (Molar)


● Sudah terjadi resorbsi ½
● Karies yang luas melibatkan lebih
panjang akar gigi sulung
dari 2 permukaan
● Terdapat kelainan periapikal
● Defek perkembangan gigi pasien
● Terdapat kegoyangan gigi
dengan bruxism
yang parah
● Kelanjutan prosedur perawatan
● Gigi yang erupsi sebagian
pulpotomi/pulpektomi
● Pasien dengan alergi logam
● Pasien dengan resiko karies
tinggi
● Perlunya abutment untuk Space
Maintainer
Prosedur Tindakan

01 03 05
Pemilihan Adaptasi Insersi
Mahkota Mahkota

02 04 06
Preparasi Try In Post
Gigi Instruksi
Tahap Pemilihan
Mahkota
● Sebelum dilakukan preparasi,
dilakukan pengukuran lebar
mesial distal gigi , dan
ketinggian oklusal untuk
menentukan ukuran crown
Tahap Preparasi

Pembuangan
Isolasi daerah Jaringan karies
kerja dengan round bur

01 02 03 04 05

Pembersihan gigi Anastesi lokal Preparasi Oklusal


dari debris dengan pada gigi yang
brush akan di preparasi
Tahap Preparasi
1. Preparasi Proksimal
Menggunakan tappered diamond bur sehingga didapatkan dinding yang
konvergen ke oklusal (20 derajat), dimulai dari marginal ridge bagian
oklusal digerakkan arah bukal-lingual dengan bor hingga ke bagian
servical, kedalaman 1 mm, pastikan tidak ada kontak dengan gigi sebelah,
finishing line berupa knife tanpa shoulder, dapat menggunakan matrix
atau wedge untuk mencegah gigi tetangga terpreparasi
2. Preparasi Bukal Lingual
Menggunakan tappered diamond bur , kedalaman 1-1,5 mm, finishing
line setinggi margin gingiva
3. Finishing preparasi dengan membulatkan sudut yang tajam
Tahap Adaptasi Mahkota

Bagian yang berkontak


dengan gingiva dikontur Crown yang masuk ke
01 agar sesuai kecembungan
gigi di bagian servical 03 dalam gingiva tidak
boleh lebih dari 1 mm

Pemotongan mahkota Bagian yang tajam dari hasil


menggunakan gunting pemotongan dihaluskan
mahkota/ stone bur dan 02 dengan stone dan 04
disesuaikan dengan gigi dilanjutkan rubber wheel
Tahap Try In
Memastikan ukuran
01 dan bentuk SSC sesuai
dan beradaptasi baik

Arah pasang dari


02 lingual ke bukal

Cek adaptasi pada sulkus


gingiva dengan probe →
03 pastikan tidak ada yang
menekan gingiva

04 Cek oklusi
Tahap Insersi

01 02 03 04

Bersihkan gigi Keringkan


dari sisa debris Aplikasi dentin Manipulasi
gigi conditioner GIC lutting
saat preparasi
Tahap Insersi

05 06 07 08

Masukkan lutting ke Pasien diinstruksikan Kelebihan lutting Cek oklusi


dalam mahkota dan menggigit cotton roll dibuang ketika sudah
tekan SSC ke gigi hingga bahan lutting setting menggunakan
menggunakan jari setting eskavator/ dental floss
dengan arah pasang
yang benar
Post Instruksi
• Hindari makan-makanan yang
lengket, mengunyah es batu, dan
makanan keras selama 1 jam
• Jangan makan-makanan yang
keras hingga 24 jam sampai lutting
setting
CREDITS: Thissempurna
presentation template was
created by Slidesgo, including icons by
• Menjaga
Flaticon OH & images by Freepik and
infographics
illustrations by Stories
Thanks!
Any Questions?

Anda mungkin juga menyukai