Anda di halaman 1dari 12

BAB I

PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG
Pendidikan Diploma III Keperawatan adalah pendidikan
tinggikeperawatan yang menghasilkan lulusan Perawat Vokasional, memiliki
sikap dan kemampuan dalam bidang keperawatan yang diperoleh melalui
penerapan Kurikulum Pendidikan dengan berbagai bentuk pengalaman
belajar, meliputi pengalaman belajar di kelas, laboratorium, klinik atau
lapangan, dilengkapi dengan fasilitas belajar yang menunjang tercapainya
kemampuan yang harus dimiliki.
Akademi Keperawatan Bunda Delima sebagai salah satu
penyelenggara Pendidikan Diploma III Keperawatan yang didirikan oleh
Yayasan Bunda Delima berdasarkan izin Departemen Pendidikan Nasional
RI. N0. 8892D/T/K-II/2011, berupaya maksimal untuk menghasilkan lulusan
yang memiliki kompetensi sesuai dengan dasar hukum dan peraturan
perundangan yang melandasi penyusunan kurikulum Pendidikan Diploma III
Keperawatan Indonesia.
Pembelajaran praktik klinik atau lapangan adalah kegiatan
pembelajaran yang diselenggarakan di wahana praktik seperti rumah sakit,
klinik, rumah bersalin, puskesmas, dan masyarakat.Tujuan praktik klinik atau
lapangan adalah memberi kesempatan belajar mahasiswa untuk mengalami
dan mempraktikan serta mencoba secara nyata pengetahuan dan keterampilan
yang diperoleh pada setiap tahap pendidikan disertai sikap profesional sesuai
profesinya.
Kegiatan pembelajaran praktik klinik tersebut akan dilaksanakan di
Wilayah Kota Bandar Lampung.Pada masapandemi covid-19 ini praktik
klinikkeperawatan tidak dapat dilaksanakan secara langsung di wahana
praktik, namun mahasiswa tetap dapat melaksanakan pembelajaran praktik
klinik keperawatan ini dengan teknik yang berbeda dengan sistem bimbingan
secara daring atau online. Dibutuhkan kreativitas dan daya juang yang tinggi
1 Praktik Klinik Keperawatan (Keluarga, Gerontik , Homecare dan Perkesmas)
Mahasiswa Tk.III Akper Bunda Delima Bandar Lampung TA. 2020/2021
untuk dapat tetap mencapai tujuan yang diharapkan. Target capaian
mahasiswa juga menjadi dasar dilaksanakannya praktik klinik keperawatan
ini agar tercapainya kemampuan yang seharusnya dimiliki setiap mahasiswa.

B. VISI dan MISI


1. Visi
“Menjadi Institusi Pendidikan yang Unggul Dalam Mencetak Tenaga Perawat
Terampil, Mampu Bersaing Secara Regional-Global dibidang keperawatan
gawat darurat dan kritis di Tahun 2027”.

2. Misi
Misi yang diemban oleh institusi Akademi Keperawatan Bunda Delima,
adalah :
a. Membentuk Insan Civitas Akademika yang Beriman dan Bertakwa
kepadaTuhan yang Maha Esa.
b. Menyelenggarakan Tri Dharma Perguruan Tinggi yang Berkualitas dan
Relevan dengan Tuntutan Masyarakat Penguna Jasa Perawat di Era Global.
c. Mencetak lulusan Perawat Terampil yang mampu melakukan asuhan
keperawatan pemenuhan kebutuhan fisik, psikososial spiritual dan jiwa di
Ruang Gawat Darurat, Rawat Inap dan Intensive Care Unit
d. Mencetak lulusan Perawat yang Berkarakter; Care, Empati dan Altruistik.
e. Mencetak lulusan Perawat yang Mampu bersaing di tingkat Regional -
Global; Mampu Berbahasa Inggris Keilmuan
f. Menciptakan Suasana Akademik Pembelajaran yang Mampu Mewujudkan
Visi Institusi/Akademi Keperawatan Bunda Delima;
g. Menyelenggarakan Pengelolaan Pendidikan yang Profesional,
Transparan dan Akuntabel;
h. Menyediakan fasilitas pembelajaran menunjang visi
i. Mengembangkan Kemitraan dengan Lembaga Pemerintah dan Swasta
Unggul Baik Regional, Nasional dan Internasional.
j. Mengembangkan Profesionalisme Pendidik; Keperawatan, Kesehatan dan
Tenaga Kependidikan melalui Peningkatan Jenjang Pendidikan dan
Pelatihan yang Berkesinambungan.

2 Praktik Klinik Keperawatan (Keluarga, Gerontik , Homecare dan Perkesmas)


Mahasiswa Tk.III Akper Bunda Delima Bandar Lampung TA. 2020/2021
C. PROFIL LULUSAN PENDIDIKAN DIPLOMA III KEPERAWATAN
Profil Lulusan Diploma III Keperawatan Indonesia adalah sebagai pelaksana
asuhan keperawatan dalam pemenuhan kebutuhan dasar manusia, pendidik
klien dan keluarga, serta menguasai praktik ilmu komplementer sebagai
penunjang praktik keperawatan.

3 Praktik Klinik Keperawatan (Keluarga, Gerontik , Homecare dan Perkesmas)


Mahasiswa Tk.III Akper Bunda Delima Bandar Lampung TA. 2020/2021
BAB II
PEDOMAN PELAKSANAAN PRAKTIK KLINIK

A. DESKRIPSI MATA AJAR


Mata kuliah ini merupakan proses pembelajaran klinik / lapangan
yang memberi kesempatan belajar bagi mahasiswa untuk mengalami dan
mempraktikan serta mencoba secara nyata pengetahuan dan keterampilan
yang diperoleh pada mata ajar Perawatan Kesehatan Masyarakat
(Perkesmas), Keperawatan Keluarga, Homecare dan Keperawatan Gerontik
yang sebelumnya sudah didapat melalui proses pembelajaran di kelas.

B. TUJUAN
1. Tujuan Instruksional Umum
Setelah menyelesaikan kegiatan pembelajaran praktik, mahasiswa
mampu :
a. Melaksanakan perkesmas dalam pelayanan kesehatan primer di
lingkungan terdekta mahasiswa
b. Memberikan asuhan keperawatan keluarga, Homecare dan gerontik
sesuai dengan konsep dan ilmu keperawatan.
2. Tujuan Instruksional Khusus
Mahasiswa mampu :
a. Melaksanakan kegiatan–kegiatan yang berhubungan dengan primary
health care (Pendidikan tentang masalah kesehatan, Gerakan Hidup
Bersih dan Sehat/GHBS dan peraturan protokol kesehatan di masa
pandemi covid-19 ini melalui leaflet yang di buat mahasiswa, dll)
b. Melaksanakan pengkajian keperawatan keluarga, Homecare dan
gerontik
c. Merumuskan diagnosa keperawatan keluarga dan gerontik
d. Membuat rencana keperawatan keluarga dan gerontik
e. Melakukan implementasi dan evaluasi asuhan keperawatan keluarga
dan gerontik

4 Praktik Klinik Keperawatan (Keluarga, Gerontik , Homecare dan Perkesmas)


Mahasiswa Tk.III Akper Bunda Delima Bandar Lampung TA. 2020/2021
f. Melaksanakan Praktik ilmu komplementer sebagai penunjang asuhan
keperawatan

D. METODE PEMBELAJARAN
1. Metode bimbingan individu
2. Metode observasi dan kunjungan
3. Metode konferensi/peer view
4. Metode pemecahan masalah
5. Metode pengalaman melalui penugasan

E. KEGIATAN PRAKTIK
1. Kegiatan Mahasiswa
a. Mempraktikan penerapan protokol kesehatan pencegahan covid-19
b. Mempersiapkan Instrumen/bahan yang akan digunakan saat praktik
c. Melaksanakan asuhan keperawatan pada pasien berdasarkan
metode proses keperawatan
d. Mempraktikan keterampilan klinik sesuai dengan target kompetensi
yang akan dicapai dan keterampilan klinik lainnya sesuai
kebutuhan dengan persetujuan pembimbing
e. Mengikutitiap proses pembelajaran yang dilakukan selama kegiatan
praktik
f. Melakukan kolaborasi dengan sesama tim selama melakukan
kegiatan praktik klinik
g. Mengikuti bimbingan dari pembimbing selama kegiatan praktik
dan pembuatan laporan individu dan laporan kelompok
2. Kegiatan Pembimbing ( CI dan CT)
a. Bekerja sama dalam membimbing mahasiswa untuk mencapai
tujuan praktik
b. Membuat perencanaan metode bimbingan dan mengatur kelancaran
mahasiswa praktik
c. Melakukan bimbingan praktik,pelaporan individu dan kelompok

5 Praktik Klinik Keperawatan (Keluarga, Gerontik , Homecare dan Perkesmas)


Mahasiswa Tk.III Akper Bunda Delima Bandar Lampung TA. 2020/2021
d. Memberikan penilaian praktik
e. Mengadakan evaluasi dan memberikan umpan balik

F. MATERI PRAKTIK
Materi praktik klinik adalah aplikasi teori dan keterampilan yang telah
dipelajari pada pembelajaran teori perkesmas, keperawatan keluarga,
Homecare dan keperawatan gerontik.

G. ALOKASI WAKTU
Praktik Klinik Perkesmas, keperawatan keluarga, Homecare dan keperawatan
gerontik dilaksanakan pada tanggal 01 – 17 Maret 2021.

H. LAHAN PRAKTIK
Praktik Klinik Keperawatan dilaksanakan dilingkungan terdekat mahasiswa.

I. PESERTA
Peserta Praktik Klinik perkesmas, keperawatan keluarga, Homecare dan
gerontik diikuti oleh 53 Mahasiswa TK IIIsemester VIAkademi Keperawatan
Bunda Delima Bandar Lampung Tahun Akademik 2020/2021.

J. STRATEGI KEGIATAN
1. Sebelum pelaksanaan kegiatan praktik klinik, dilakukan persamaan
persepsi Dosen pembimbing akademikdi Akademi Keperawatan Bunda
Delima Bandar Lampung, diteruskan dengan pembekalan bagi
mahasiswa peserta praktik oleh institusi pendidikan secara daring/online.
2. Mahasiswa dibagi dalam 13 kelompok dengan jumlah 4-5 mahasiswa.
3. Setiap mahasiswa melakukan kegiatan Perkesmas dalam lingkup
lingkuingan terdekat mahasiswa
4. Setiap mahasiswa memberikan asuhan kepada keluarga, Homecare dan
gerontik yang sudah di tentukan oleh pembimbing akademik.

6 Praktik Klinik Keperawatan (Keluarga, Gerontik , Homecare dan Perkesmas)


Mahasiswa Tk.III Akper Bunda Delima Bandar Lampung TA. 2020/2021
5. Setiap mahasiswa dilakukan supervisi oleh pembimbing akademik dalam
kegiatan pelaksanaan asuhan keperawatan pada keluarga, Homecare dan
gerontik (secara online/ luring).
6. Kegiatan praktik keterampilan klinik dilaksanakan sesuai target yang
akan dicapai (terlampir) atau kebutuhan perawatan pasien dengan
persetujuan pembimbing.

K. JADWAL DINAS
1. Pukul 13.00 – 18.00 WIB/ 08.00 – 18.00 WIB : Mahasiswa praktik ke
keluarga dan masyarakat lingkungan terdekat mahasiswa. (POA
terlampir)

L. PENUGASAN UNTUK MAHASISWA


a. Membuat laporan pendahuluan konsep dasar, Perkesmas, keperawatan
keluarga, Homecare dan keperawatan gerontik.
b. Membuat laporan kasus asuhan keperawatan pasien kelolaan keperawatan
keluarga, Homecaredan keperawatan gerontik
c. Mengikuti bimbingan penulisan laporan kasus dari pengkajian s/d evaluasi
oleh pembimbing (secara online/ luring).
d. Membuat laporan harian untuk target kompetensi dengan membuat bukti
dokumentasi/ video dan diparaf oleh pembimbing Akademik.
e. Membuat laporan kegiatan Perkesmas yang ditandatangani oleh
pembimbing Akademik.
f. Membuat tema presentasi kelompok untuk capaian pembelajaran
perkesmas dalam bentuk makalah dan hasil kegiatan-kegiatan yang sudah
dilakukan selama praktik dan dipresentasikan di akhir praktik secara online

M. EVALUASI PROSES PEMBELAJARAN


1. Proses :
a. Evaluasi harian (pengetahuan, sikap, dan perilaku) = 30 %
b. Evaluasi keterampilansikap dan tindakan klinik = 30 %
c. Evaluasi laporan asuhan keperawatan = 40 %

7 Praktik Klinik Keperawatan (Keluarga, Gerontik , Homecare dan Perkesmas)


Mahasiswa Tk.III Akper Bunda Delima Bandar Lampung TA. 2020/2021
2. Nilai akhir praktik klinik
Nilai akhir praktik klinik ditetapkan berdasarkan hasil evaluasi
pembimbing klinik/lahan praktik dan pembimbing akademik/institusi
pendidikan dengan bobot penilaian 100%.
3. Mahasiswa peserta praktik dinyatakan lulus jika mengikuti semua proses
pembelajaran dengan kehadiran 100% dan tidak melakukan pelanggaran
berat menyangkut etika dan hukum.
4. Nilai kelulusan : 3,00 atau 72.

N. PENGORGANISASIAN
Penasehat : 1. Direktur Akper Bunda Delima Bandar
Lampung
Penanggung Jawab : 1. Wadir I Bidang Akademik Akper
Bunda Delima Bandar Lampung
2. Wadir II Bidang Keuangan Akper
Bunda Delima Bandar Lampung
Ketua Pelaksana : Ns. Yanti Wulandari, M.Kep
Sekretaris : Ns. Diana Nasution, S.Kep
Bendahara : Frisianty Fazjri, S.Kom.
Pembimbing Akademik : 1. Ns. Agus Waluyo, S.Kep., M.Kep.,
Sp.Kep.J.
2. Ns. Ida Yatun Khomsah, M.Kep.
3. Ns. Mery Arianti, M.Kep.
4. Ns. Ferry, M.Kep.
5. Ns. Wijonarko, S.Kep., M.Kes.
6. Ns. Ruslinawati, S.Kep.
7. Ns. Diana Nasution, S.Kep.
8. Ns. Fitri Yanti, S.Kep.
9. Ns. Juniah, M.Kep.
10. Praty Milindasari, SKM, M.Kes.
11. Ns. Edita Revine Siahaan, M.Kep.
12. Ns. Yanti Wulandari, M.Kep.
13. Ns. Rahmawati Dian Nurani, M.Kep.

8 Praktik Klinik Keperawatan (Keluarga, Gerontik , Homecare dan Perkesmas)


Mahasiswa Tk.III Akper Bunda Delima Bandar Lampung TA. 2020/2021
O. Nama Pembimbing, jadwal praktik, tata tertib, format asuhan keperawatan,
target kompetensi keterampilan klinik, format laporan pendahuluan (LP), dan
format evaluasi terlampir.

P. Demikian Proposal Praktik Klinik Keperawatan Perawatan Kesehatan


Masyarakat (Perkesmas), Keperawatan Keluarga, Homecare dan
Keperawatan Gerontik TK III semester VI Akademi Keperawatan Bunda
Delima Bandar Lampung Tahun Akademik 2020/2021 yang dilaksanakan
pada tanggal 01 – 17 Maret 2021. Semoga dapat berjalan sesuai dengan
rencana yang telah ditetapkan.

Bandar Lampung, Januari 2021

AKADEMI KEPERAWATAN
BUNDA DELIMA BANDAR LAMPUNG
Direktur,

Ns. AGUS WALUYO, S.Kep., M.Kep., Sp.Kep.J.


NPP. 12080027

9 Praktik Klinik Keperawatan (Keluarga, Gerontik , Homecare dan Perkesmas)


Mahasiswa Tk.III Akper Bunda Delima Bandar Lampung TA. 2020/2021
TATA TERTIB
MAHASISWA SELAMA KEGIATAN PRAKTIK KLINIK
PERKESMAS, KEPERAWATAN KELUARGA, HOMECARE DAN
KEPERAWATAN GERONTIK

1. Melakukan praktik sesuai dengan tujuan yang ingin dicapai


2. Menerapkan protokol kesehatan pencegahan covid-19
3. Satu hari sebelum praktik klinik dimulai, menghubungi pembimbing Akademik.
4. Membuat laporan pendahuluan (LP) konsep dasar Perkesmas, keperawatan
keluarga dan keperawatan gerontik.(format LP terlampir)
5. Menyerahkan laporan harian (LP) pada hari pertama kepada pembimbing
Akademik.
6. Berpakaian seragam bersih dan rapi dengan kelengkapan atribut (Nama, tingkat
dan bintang) saat bimbingan dengan pembimbing Akademik secara online/
luring.
7. Untuk mahasiswa perempuan riasan tidak boleh terlalu berlebih. (tidak boleh
menggunakan lipstik, alis, mascara)
8. Menandatangani daftar hadir harian dan ditandatangani pembimbing Akademik.
9. Kehadiran harus 100%, Ketidak hadiran dengan keterangan (sakit atau terdapat
musibah) mengganti sesuai jumlah ketidak hadiran.
10. Apabila terjadi musibah (misal orang tua meninggal), maka diberi izin selama 2
hari (dalam kota), 4 hari ( luar kota ), selanjutnya mengganti sesuai jumlah hari
ketidakhadiran. Apabila lebih maka harus mengganti sejumlah ketidakhadiran.
11. Laporan kasus sudah di ACC oleh pembimbing Akademik setelah selesai dinas.
12. Pelanggaran tata tertib di atas tanpa penyebutan sanksi akan berdampak pada
penilaian evaluasi harian.
Bandar Lampung, Januari 2021
AKADEMI KEPERAWATAN
BUNDA DELIMA BANDAR LAMPUNG
Direktur,

Ns. AGUS WALUYO, S.Kep., M.Kep., Sp.Kep.J.


NPP. 12080027

10 Praktik Klinik Keperawatan (Keluarga, Gerontik , Homecare dan Perkesmas)


Mahasiswa Tk.III Akper Bunda Delima Bandar Lampung TA. 2020/2021
PEMBIMBING AKADEMIK (CT/CLINICAL TEACHER)
PRAKTIK KLINIK KEPERAWATAN
PERKESMAS, KEPERAWATAN KELUARGA, HOMECAREDAN
KEPERAWATAN GERONTIK DI WILAYAH KOTA BANDAR LAMPUNG
PERIODE 01 – 17 MARET 2021
==========================================================

NO NAMA PEMBIMBING NO.TELP Nama Mahasiswa


1. Adhelia Permata Dewi
2. Nola Dwi Nabella
Ns. AGUS WALUYO, M.Kep. Sp.Kep.J 081379891617
1 3. Aldi Apriansyah
4. Melinia Martaria Putri

1. Bunga Choirunnisa F.
2. Ratih Okta Nadia
2 Ns. FERRY, M.Kep. 081379353555 3. Dyah Ayu Adhita
4. Putra Yolan Sandika

1. Hafidz Putra Mega N.


2. Resti Ayu Andani
3 PRATY MILINDASARI, M.Kes. 085269988706 3. Era Nasi
4. Roselina Hermawaty

1. Andrian
2. Novita Sari
Ns. IDA YATUN KHOMSAH, M.Kep. 085840666687
4 3. Anggita Maya
4. Pega Hariyanto

1. Ria Eri Astuti


2. Fitriani
3. Rendi Pratama S.
5 Ns. WIJONARKO, S.Kep., M.Kes. 081369623868 4. Eka Putri Anggraeni
5. Riski Suryansyah

1. Novalia Ridha Husada


2. Nur Aliatun Himmah
Ns. YANTI WULANDARI, M.Kep. 081540839010
6 3. Mustika Rahmi
4. Aldi Noval Kurnia

1. Rizky Maulana Yusuf


2. Vivin Nia Mentari
7 Ns. JUNIAH, M.Kep. 081272703512 3. M. Fabio Edo Apriyanto
4. Sastia Yelvarani

1. Wahyu yustika Sari


2. Maruli Alendra
8 Ns. EDITA R. SIAHAAN, M.Kep. 085267908132 3. Teresa Eklisia
4. Naylina Rahmawaty

1. Rizka Aprilia W.
2. Heni Cahyati
9 Ns. MERY ARIANTI, M.Kep. 081348646938 3. Siti Ansaroh
4. Ira Ayu Wandira

Ns. RAHMAWATI DIAN NURANI, 1. Alya Regina Natasya


085642627637 2. Ardiyanto
10 M.Kep 3. Rahmat Wahyu Sagaro
4. Devi Mariaska

11 Praktik Klinik Keperawatan (Keluarga, Gerontik , Homecare dan Perkesmas)


Mahasiswa Tk.III Akper Bunda Delima Bandar Lampung TA. 2020/2021
1. Welly Willian Jaya
2. Puput yunianti
11 Ns. FITRI YANTI, S.Kep. 085279733810 3. Ika Dwi Milleniasar
4. Anggun Mayzela

1. Yahya Rahmanda
2. Dini Pitaloka
12 Ns. RUSLINAWATI, S.Kep. 082306066371 3. Novalia Z.
4. Intan Astiar

1. Yustina Finanti
2. M. Iqbal Firmansyah
13 Ns. DIANA NASUTION, S.Kep 085217262085 3. Akhmad Irpan
4. Nina Asnita

Bandar Lampung, Januari 2021

AKADEMI KEPERAWATAN
BUNDA DELIMA BANDAR LAMPUNG
Direktur,

Ns. AGUS WALUYO, S.Kep., M.Kep., Sp.Kep.J.


NPP. 12080027

12 Praktik Klinik Keperawatan (Keluarga, Gerontik , Homecare dan Perkesmas)


Mahasiswa Tk.III Akper Bunda Delima Bandar Lampung TA. 2020/2021

Anda mungkin juga menyukai