Anda di halaman 1dari 9

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Nama Sekolah : SMK N 1 Brebes


Mata Pelajaran : Pembuatan Pola
Kelas/Semester : X / Genap
Materi Pokok : Menganalisis teknik pembuatan pola tunik sesuai desain
Pertemuan ke : 12 - 16
Alokasi Waktu : 2 Minggu x 3 Jam Pelajaran @45 Menit

A. Kompetensi Inti (KI)


KI 3:Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan,
teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan,
kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan
pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan
minatnya untuk memecahkan masalah
KI 4: Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak
secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan

B. Kompetensi Dasar
3.7 Menganalisis teknik pembuatan pola tunik sesuai desain
4.7 Membuat pola tunik sesuai desain

C. Indikator Pencapaian Kompetensi:


3.7 Menganalisis teknik pembuatan pola tunik sesuai desain
3.7.1 Menjelaskan alat dan bahan pembuatan pola tunik sesuai dengan desain
3.7.2 Menentukan ukuran pembuatan pola tunik sesuai dengan desain
Menjelaskan cara mengubah pola pembuatan tunik sesuai dengan desain
3.7.3 Menjelaskan cara pecah pola pada pembuatan pola tunik sesuai dengan desain
3.7.4 Menjelaskan cara meletakkan rancangan bahan pembuatan pola tunik sesuai
dengan desain
3.7.5 Menjelaskan cara memberi kampuh pada pembuatan pola tunik sesuai dengan
desain
3.7.6.Menjelaskan teknik pengemasan dan penyimpanan polapada pembuatan
pola tunik sesuai dengan desain
4.7 Membuat pola tunik sesuai desain
4. 7.1 Menggunakan alat dan bahan pembuatan pola tunik sesuai dengan desain
4.7.2 Melakukan pengukuran pada pembuatan pola tunik sesuai dengan desain
4.7.3 Mengubah pola pembuatan tunik sesuai dengan desain
4.7.4 Memecah pola pada pembuatan pola tunik sesuai dengan desain
4.8.5 Membuat rancangan bahan pembuatan pola tunik sesuai dengan desain
4.8.6 Memberi kampuh pada pembuatan pola tunik sesuai dengan desain
4.8.7 Mengemas dan menyimpan pola sesuai identitaspada pembuatan pola busana
anak sesuai dengan desain

TujuanPembelajaran
Setelah berdiskusi dan menggali informasi, peserta didik akan dapat :
 menjelaskan alat dan bahan pembuatan pola tunik sesuai dengan desain
 Menentukan ukuran pembuatan pola tunik sesuai dengan desain
 Menjelaskan cara nembuat pola dasar
 Menjelaskan cara mengubah pola pembuatan tunik sesuai dengan desain
 Menjelaskan cara pecah pola pada pembuatan pola tunik sesuai dengan desain
 Menjelaskan cara meletakkan rancangan bahan pembuatan pola tunik sesuai
dengan desain
 Menjelaskan cara memberi kampuh pada pembuatan pola tunik sesuai dengan
desain
 Menjelaskan teknik pengemasan dan penyimpanan polapada pembuatan pola
tunik sesuai dengan desain
 Menggunakan alat dan bahan pembuatan pola tunik sesuai dengan desain
 Melakukan pengukuran pada pembuatan pola tunik sesuai dengan desain
 Mengubah pola pembuatan tunik sesuai dengan desain
 Memecah pola pada pembuatan pola tunik sesuai dengan desain
 Membuat rancangan bahan pembuatan pola tunik sesuai dengan desain
 Memberi kampuh pada pembuatan pola tunik sesuai dengan desain
 Mengemas dan menyimpan pola sesuai identitaspada pembuatan pola busana
anak sesuai dengan desain

Materi Pembelajaran :
 menjelaskan alat dan bahan pembuatan pola tunik sesuai dengan desain
 Menentukan ukuran pembuatan pola tunik sesuai dengan desain
 Menjelaskan cara mengubah pola pembuatan tunik sesuai dengan desain
 Menjelaskan cara pecah pola pada pembuatan pola tunik sesuai dengan desain
 Menjelaskan cara meletakkan rancangan bahan pembuatan pola tunik sesuai
dengan desain
 Menjelaskan cara memberi kampuh pada pembuatan pola tunik sesuai dengan
desain
 Menjelaskan teknik pengemasan dan penyimpanan polapada pembuatan pola
tunik sesuai dengan desain
 Menggunakan alat dan bahan pembuatan pola tunik sesuai dengan desain
 Melakukan pengukuran pada pembuatan pola tunik sesuai dengan desain
 Mengubah pola pembuatan tunik sesuai dengan desain
 Memecah pola pada pembuatan pola tunik sesuai dengan desain
 Membuat rancangan bahan pembuatan pola tunik sesuai dengan desain
 Memberi kampuh pada pembuatan pola tunik sesuai dengan desain
 Mengemas dan menyimpan pola sesuai identitaspada pembuatan pola busana
anak sesuai dengan desain

1. Pendekatan, Model dan Metode

 Pendekatan pembelajaran : Saintifik


 Model Pembelajaran : Production Base learning(Student Center )
 Metode Pembelajaran : Observasi, Ceramah, Demonstrasi, Praktik, Diskusi,
Penugasan

2. Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan Ke -12
N
Sintak Deskripsi Kegiatan Metode
O
1 Kegiatan awal 10 menit
 Guru masuk kelas tepat waktu dan mengucapkan
salam (Penumbuhan karakter budaya sekolah
tentang disiplin dan religius)
 Guru menanyakan kondisi Peserta didik saat ini
 Guru Meminta ketua kelas untuk memimpin doa
saat pembelajaran akan dimulai (Penumbuhan
karakter religius).
 Guru mengintruksikan kepada Peserta didik
untuk memperhatikan kebersihan kelas sebelum
pembelajaran dimulai (Penumbuhan karakter
peduli lingkungan).
 Guru mengisi agenda kelas dan mengabsen
Peserta didik (penumbuhan karakter disiplin
sebagai budaya sekolah dan karakter peduli
sosial)
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran dan
penjelasan tentang manfaat menguasai materi
pembelajaran
 Memberikan Pre Tes materi minggu kemarin
Guru meminta peserta didik untuk duduk
berkelompok dalam rangka menumbuhkan
karakter demokratis.
KegiatanInti160 menit
2. 1. Pemberian (Mengamati) Observasi
stimulus Guru menampilkan materi PPT tentang alat dan Ceramah
bahan pembuatan pola tunik sesuai dengan
desain .
 Peserta didik melakukan pengamatan dan
memahami materi yang ditanyangkan.
2. Penggalian (Menanya)
informasi  Peserta didik diberikan kesempatan untuk
Tanya
mengajukan pertanyaan terkait dengan materi
jawab
yang ditayangkan
 Guru memberikan kesempatan kepada peserta
didik untuk menjelaskan alat dan bahan
pembuatan pola tunik sesuai dengan desain
 Peserta didik diberikan contoh alat dan bahan
untuk diidentifikasi dan dianalisis tentang
kebutuhan alat dan bahan.
( Pengumpulan bukti )
3. Eksperimen
 Guru mendemonstrasikan cara pembuatan
Praktek
pola dasar untuk pembuatan Tunik
 Peserta didik memperhatikan proses
pembuatan pola dasar badan
 Peserta didik diberi tugas untuk membuat
pola dasar badan sistem meyneke
 Peserta didik mempersiapkan alat dan bahan
untuk pembuatan pola dasar tersebut
 Peserta didik membuat pola dasar sesuai yang
sudah didemontrasikan.guru diawal.
(Mengasosiasi)
 Peserta didik dimotivasi , dibimbing, dan
difasilitasi agar bertanggung jawab dengan
tugas dan tekun dalam belajar
(Mengkomunikasi)
4. Mengemba  Guru meminta peserta didik untuk Diskusi
ngkan dan memaparkan alat dan bahan yang dibutuhkan
menyajikan dalam membuat pola.
hasil karya  Guru meminta peserta didik untuk
memaparkan ukuran yang dibutuhkan dalam
membuat pola
 Guru meminta peserta didik untuk
memaparkan pembuatan pola dasar
 Peserta didik diminta berfikir kritis dan
bekerja sama (4C) dengan rasa ingin tahu,
jujur,dan disiplin (nilai karakter)
 Peserta didik lain memperhatikan proses
presentasi dan diminta untuk
mengkomentari / menanggapi.
 Peserta didik menerima tanggapan dan
5. Menganalis masukan dari peserta didik yang lain dan
is dan guru sebagai penguat.
mengevalua
 Guru mempersilahkan peserta didik lain
si proses
untuk bertepuk tangan setelah presentasi
pemecahan
selesai, untuk menumbuhkan karakter
masalah
menghargai prestasi.
(Menarik kesimpulan)
 Guru melakukan evaluasi terhadap hasil
produk limbah busana yang dibuat oleh
peserta didik.
 Melakukan evaluasi kelengkapan
perencanaan yang disusun oleh peserta didik
 Guru melakukan penilaian /refleksi dengan
menanyakan materi yang telah dipelajari.
Selanjutnya guru memotivasi peserta didik
untuk mengembangkan pemahaman terhadap
materi yang sudah dipelajari.
3. Penutup15 menit
 Guru mengajak peserta didik untuk membuat
rangkuman materi belajar dengan metode
tanya jawab
 Guru melakukan refleksi sebagai penguatan
dari kegiatan pembelajaran hari ini
 Guru mengakhiri kegiatan pembelajaran, dan
motivasi untuk tetap semangat serta
mengingatkan peserta didik untuk mempelajari
materi baru yang lebih menantang dalam
rangka mempersiapkan diri menghadapi
tantangan abad 21
 Guru memberikan informasi materi
pembelajaran untuk pertemuan selanjutnya.
 Guru mempersilahkan Peserta didik untuk
berdoa, menutup kegiatan pembelajaran hari
ini (menumbuhkan karakter religious)

3. Alat/Bahan dan Media Pembelajaran


a. Alat/Bahan
 Alat-alat tulis
b. Media
 LCD
 Laptop
 Macam-macam contoh busana

4. Sumber Belajar
1. Porrie Muliawan. 2006. Konstruksi Pola Busana Wanita. Jakarta: PT BPK Gunung
Mulia
2. Modul-modul lain yang diunduh dari internet/website.
3. Media Internet, media massa/ cetak/ elektronik.
4. Media-media lain yang relevan

5. Penilaian Pembelajaran
1. Teknik penilaian : Pengamatan, tes tertulis, Penugasan
Metode Bentuk Instrumen
Sikap Pengamatan langsung dan tidak langsung bersama guru
mata pelajaran PAI dan PKN
Keterampilan Lembar pengamatan diskusi kelompok
Pengetahuan Tes tertulis

2. Instrumen Penilaian :
 Penilaian Sikap (Terlampir)
 Penilaian Pengetahuan (Terlampir)
 Penilaian Keterampilan (Terlampir)

Brebes, Juni 2019


Mengetahui
Kepala SMK Negeri 1 Brebes Guru Mata Pelajaran

Drs. Ali Subchi, M.Pd Junarsih. Pd


NIP. 19690724 199512 1 002
KISI-KISI SOAL ( PENGETAHUAN )

Nama Sekolah : SMK Negeri 1 Brebes


Kelas / Semester : X Tata Busana / Genap
Tahun Pelajaran : 2019 / 2020
Bidang Keahlian : Tata Busana
Program Keahlian : Tata Busana
Kompetensi Keahlian : Tata Busana
Mata Pelajaran : Pembuatan Pola
Jenis Soal : Pilihan ganda
Kompetensi Dasar : 3.7 Menganalisis teknik pembuatan pola tunik sesuai desain

Kisi-kisi Penilaian Hasil Belajar pilihan ganda


Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Bentuk No.
No Materi Instrumen Penilaian
(KD) Kompetensi Penilaian Soal
1 3. Menganalisis  Menjelaskan alat dan  Alat dan Tes 1 Pengertian Tunik adalah ....
7 teknik pembuatan Tertulis / a. Pakaian ketat yang menutupi dada, bahu dan punggung,
bahan pembuatan pola bahan
pola tunik sesuai Pilihan berlengan atau tanpa lengan.
desain pembuata
tunik sesuai dengan Ganda b. Pakaian longgar yang menutupi dada, bahu dan
n Pola
desain pungung, berlengan atau tanpa lengan, panjangnya
 Ukuran sampai pinggul atau hingga diatas lutut.
 Menentukan ukuran pembuata c. Pakaian yang panjangnya sampai batas pinggang dan
pembuatan pola tunik n pola longgar
 cara d. Pakaian longgar yang teksturnya melangsai
sesuai dengan desain
e. Pakaian pas badan yang menutupi dada, bahudan
mengubah
 Menjelaskan cara punggung berlengan atau tanpa lengan
pola Jawab : B
mengubah pola
pembuatan Dibawah ini adalah alat-alat yang biasa digunakan untuk
pembuatan tunik sesuai 2. mengukur tubuh....
tunik sesuai a. Veterban, pita ukur dan skala
dengan desain
dengan b. Buku catatan, veterban dan penggaris pola
c. Buku catatan, pita ukur dan Veterban
desain d. Penggaris pola, buku kostum, veterban
e. Skala, Veterban, pita ukur
Jawab: C
3 Alat dan bahan untuk membuat pola kecil antara lain kecuali...
a. Kertas Dorslagh
b. Penggaris Pola
c. Buku Pola
d. Skala
e. Veterban
Jawab : E
Metode pembuatan pola yang menggunakan ukuran uji adalah...
4. a. So-En
b. Dress Making
c. Meyneke
d. Bunka
e. Danckart
Jawab : C

Ciri utama dari pola Meyneke adalah....


a. Kupnat pada bagian bahu yang kecil
5. b. Kupnat pada bagian bahu depan yang besar
c. Kupnat pada bagian sisi yang lebar
d. Kupnat pada bagian pinggang yang besar
e. Kupnat pada bagian bahu belakang besar
Jawab: B

Rubrik Penilaian Pilihan Ganda:


 Skor Nilai Pilihan Ganda
Jumlah jawaban benar
Skor salah =0 NilaiAkhir Pilihan ganda= x 100
Skor benar =1 Jumlah seluruh butir soal

Anda mungkin juga menyukai