Anda di halaman 1dari 15

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

A. Identitas
SATUAN PENDIDIKAN : SMK ISLAM MOYUDAN
MATA PELAJARAN : PEMBUATAN BUSANA COSTUM MADE
KOMPETENSI KEAHLIAN : TATA BUSANA
KELAS/SEMESTER : X / GASAL
TAHUN PELAJARAN : 2021-2022
ALOKASI WAKTU : 3 X PERTEMUAN ( 3 x (9 x 45 menit ))

B. Kompetensi Inti
1. KI 3. Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan
faktual, konseptual, operasional dasar, dan metakognitif sesuai dengan bidang dan lingkup
kerja Tata Busana pada tingkat teknis, spesifik, detil, dan kompleks, berkenaan dengan
ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam konteks pengembangan
potensi diri sebagai bagian dari keluarga, sekolah, dunia kerja, warga masyarakat nasional,
regional, dan internasional.

2. KI 4. Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur


kerja yang lazim dilakukan serta memecahkan masalah sesuai dengan bidang kerja Tata
Busana. Menampilkan kinerja di bawah bimbingan dengan mutu dan kuantitas yang
terukur sesuai dengan standard kompetensi kerja.
Menunjukkanketerampilan menalar, mengolah, danmenyajisecaraefektif, kreatif,
produktif kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan
tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.
Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan,gerak
mahir, menjadikan gerak alami dalam ranah konkret terkait dengan pengembangan dari
yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah
pengawasan langsung..

C. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi


3.1 Menganalisis rancangan bahan (lab sheet) bolero/rompi
4.1 Membuat rancangan bahan (lab sheet) bolero/rompi

D. Indikator Pencapaian Kompetensi


3.1.1 Menganalisis karakteristik bolero/rompi
3.1.2 Mendiskripsikan desain bolero/rompi
3.1.3 Menentukan prosedur pengambilan ukuran bolero/rompi
3.1.4 Menentukan prosedur perancangan bahan bolero/rompi
3.1.5 Menentukan perancangan harga bolero/rompi
E. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti serangkaian kegiatan pembelajaran berbasis saintifik, peserta didik kelas XI
Tata Busana diharapkan dapat :
Pertemuan 1
3.1.1 Menganalisis karakteristik bolero/rompi sesuai dengan gambar disain dan kriteria
analisis desain dengan teliti
3.1.2 Menganalisis desain bolero/rompi dengan cermat dan teliti
4.1.1 Membuat desain kerja bolero/rompi secara mandiri sesuai analisis dan SOP

Pertemuan 2
3.1.3 Menentukan prosedur pengambilan ukuran bolero/rompi dengan disiplin
4.1.2 Melakukan pengambilan ukuran bolero/rompi dengan bertanggung jawab
4.1.3 Membuat pola bolero/rompi menggunakan skala 1:4 secara mandiri

Pertemuan 3
3.1.4 Menentukan prosedur rancangan bahan bolero/rompi dengan percaya diri sesuai SOP
4.1.4 Membuat rancangan bahan bolero/rompi sesuai prosedur jobseet secara mandiri
3.1.5 Menentukan rancangan harga bolero/rompi sesuai jobseet dengan percaya diri
4.1.5 Membuat rancangan harga bolero/rompi sesuai jobseet secara mandiri

F. Materi pembelajaran
1. Materi Pembelajaran regular
a. Fakta: .
1) Desain bolero/rompi
2) Ukuran untuk membuat bolero/rompi
3) Pola Kamisol skala 1: 4
b. Konsep :
1) Karakteristik desain bolero/rompi
2) Pola dan pecah pola bolero/rompi)
3) Merancang bahan bolero/rompi
4) Merancang harga bolero/rompi
c. Prosedur :
Prosedur kerja pembuatan rancangan bahan dan harga bolero/rompi sesuai SOP yang
sudah disiapkan.
d. Metakognisi
Teknik membuat rancangan bahan dan harga bolero/rompi sesuai desain, ukuran dan pola
berdasarkan SOP
2. Materi pembelajaran pengayaan
Menambahkan wawasan cara membuat rancangan bahan bolero/rompi dengan model lain
3. Materi pembelajaran remedial
Mengulang bagian–bagian yang dirasa siswa tidak mampu atau belum kompeten
*Materi pembelajaran lebih lengkapnya terlampir

G. Pendekatan, Model dan Metode


Pendekatan : Saintifik
Model : KD 3.4 Discovery Learning
KD 4.4 Project Based Learning (PJBL)
Metode : Ceramah, Diskusi, Tanya jawab, Penugasan, Demonstrasi

H. Kegiatan Pembelajaran
1. Pertemuan 1

Kegiatan Sintaks Diskripsi Kegiatan Alokasi


Waktu
Pendahulu- Orientasi 20 menit
an  Guru mengondisikan ruang kelas dalam
keadaan bersih dan rapi,suasana belajar yang
menyenangkan dengan mengucapkan salam,
berdoa dan mengecek kehadiran peserta
didik.
 Guru mengajak peserta didik menyanyikan
lagu Indonesia Raya (jika pembelajaran jam
pertama)
Apersepsi
 Mengaitkan materi / tema / kegiatan
pembelajaran yang akan dilakukan dengan
pengalaman peserta didik dengan
materi/tema/kegiatan sebelumnya.
Motivasi
 Memberikan gambaran tentang manfaat
mempelajari pelajaran yang akan dipelajari.
Pemberian Acuan
 Guru menginformasikan kompetensi yang
akan dipelajari dan dikembangkan
 Guru menyampaikan kompetensi yang akan
dicapai dan manfaatnya dalam kehidupan
sehari-hari.
 Menyampaikan topik dan kegiatan yang akan
dilakukan.
 Guru menyampaikan lingkup dan teknik
penilaian yang akan digunakan.
Model pembelajaran KD 3.4 Pengetahuan (disvovery learning)
Kegiatan Simulation Kegiatan literasi: 100
Inti (Simulasi/pemberi Mengamati (observing) menit
an rangsangan)  Guru menayangkan macam-macam gambar
desain bolero dan rompi
 Peserta didik yang lainnya memperhatikan
Kegiatan Sintaks Diskripsi Kegiatan Alokasi
Waktu
dan mengamati
 Peserta didik aktif memberikan respon
pendapat atau jawaban sesuai pertanyaan
yang diajukan guru (sebagai pre test)
 Guru membentuk kelompok diskusi dan
peserta didik secara antusias mengikuti
arahan guru
 Guru membagikan handout kepada masing
– masing kelompok

Problem statement Menanya (questioning)


(Pertanyaan Kegiatan :
identifikasi  Peserta didik aktif bekerja sama dalam
masalah) diskusi kelompok merumuskan pertanyaan –
pertanyaan tentang:
 Karakteristik bolero/rompi
 Analisis desain bolero/rompi
sedangkan guru sebagai fasilitator selalu
memonitor proses kerja peserta didik dalam
kelompoknya masing-masing (jika ada yang
perlu dibantu atau dibimbing guru segera
memberikan bimbingan dan saran)
Data collection Pengumpulan informasi (experimenting)
(Pengumpulan Kegiatan :
data)  Peserta didik aktif bekerja sama dengan
penuh tanggungjawab dalam kelompok
diskusi untuk mengumpulkan informasi
dalam menjawab pertanyaan – pertanyaan
yang telah dirumuskan dengan membaca
handout, buku atau referensi lain baik secara
manual ataupun digital yag berhubungan
dengan materi karakteristik bolero/rompi.
Verification Menalar (associating)
(pembuktian) Kegiatan :
 Peserta didik menggunakan data otentik yang
telah diperoleh dalam diskusi untuk
menjawab pertanyaan-pertanyaan yang telah
dirumuskan
Generalitation Mengkomunikasikan (communication)
(Menarik Kegiatan :
kesimpulan)  Peserta didik menyampaikan hasil diskusi
melalui presentasi dengan percaya diri di
depan kelas dengan didampingi oleh guru
Model pembelajaran KD.4.4 Ketrampilan (project based learning)
Kegiatan “Starts With the Kegiatan : 270
Inti Essential  Peserta didik memperhatikan dan mengamati menit
Question” guru dalam mendemonstrasikan langkah
(Mengklasifikasika menbuat desain bolero/rompi
Kegiatan Sintaks Diskripsi Kegiatan Alokasi
Waktu
n pertanyaan  Peserta didik aktif memberikan respon sesuai
dasar) hasil demonstrasi yang dilakukan oleh guru
“Design a Plan Kegiatan :
for the Project”  Guru membagikan jobsheet kepada masing –
(Mendesain
perencanaan masing kelompok
proyek)  Peserta didik secara antusias mengikuti
arahan guru untuk merencanakan langkah
mengerjakan praktek membuat desain
bolero/rompi
 Peserta didik mengikuti dan melaksanakan
desain pembelajaran praktik yang akan
dilakukan (penyampaian penugasan/proyek)
sesuai arahan yang dijelaskan guru
“Creates a Kegiatan :
Schedule”  Peserta didik menyusun rencana dalam
(Menyusun praktik membuat desain bolero/rompi
jadwal)
‘’Monitor the Kegiatan :
Students and the  Peserta didik selalu memonitor/memantau
Progress of the hasil diskusi maupun praktik berdasarkan
Project’’ waktu dan proses kerja yang diberikan guru
(Memonitor dalam penyelesaian tugas
kemajuan proyek)
‘’Assess the Kegiatan :
Outcome’’  Peserta didik menguji hasil praktik yang
(Menguji proses sudah dilakukan dengan menyampaikan hasil
dan hasil belajar) kepada guru dengan sopan

’’Evaluate the
Experiences’’((Me Kegiatan :
lakukan evaluasi
pengalaman  Peserta didik menganalisis hasil kerja praktik
membuat proyek yang telah diperiksa oleh guru (jika ada yang
atau pengalaman perlu diperbaiki segera melakukan perbaikan
kegiatan belajar) dengan sungguh-sungguh.
Catatan :Selama pembelajaran guru mengamati sikap peserta didik yang meliputi sikap rasa
ingin tahu, percaya diri, teliti dan bertanggungjawab
Penutup 1. Guru bersama-sama dengan peserta didik 15 menit
membuat rangkuman/simpulan pelajaran
tentang materi yang telah disampaikan
2. Guru melakukan refleksi terhadap kegiatan
yang sudah dilaksanakan baik tentang
proses maupun hasil yang dicapai.
3. Guru memberikan apresiasi kepada murid
Kegiatan Sintaks Diskripsi Kegiatan Alokasi
Waktu
yang aktif selama kegiatan pembelajaran.
4. Guru memberikan umpan balik terhadap
proses dan hasil pembelajaran
5. Guru melakukan tes lisan / tes tertulis
6. Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut
dalam bentuk demonstrasi hasil diskusi
karakteristik bolero/rompi
7. Guru menutup pelajaran dengan berdoa
dan di akhiri dengan salam.

Pertemuan 2.

Kegiatan Sintaks Diskripsi Kegiatan Alokasi


Waktu
Pendahulu- Orientasi 20 menit
an  Guru mengondisikan ruang kelas dalam
keadaan bersih dan rapi,suasana belajar yang
menyenangkan dengan mengucapkan salam,
berdoa dan mengecek kehadiran peserta
didik.
 Guru mengajak peserta didik menyanyikan
lagu Indonesia Raya (jika pembelajaran jam
pertama)
Apersepsi
 Mengaitkan materi / tema / kegiatan
pembelajaran yang akan dilakukan dengan
pengalaman peserta didik dengan
materi/tema/kegiatan sebelumnya.
Motivasi
 Memberikan gambaran tentang manfaat
mempelajari pelajaran yang akan dipelajari.
Pemberian Acuan
 Guru menginformasikan kompetensi yang
akan dipelajari dan dikembangkan
 Guru menyampaikan kompetensi yang akan
dicapai dan manfaatnya dalam kehidupan
sehari-hari.
 Menyampaikan topik dan kegiatan yang akan
dilakukan.
 Guru menyampaikan lingkup dan teknik
penilaian yang akan digunakan.
Model pembelajaran KD 3.4 Pengetahuan (disvovery learning)
Kegiatan Simulation Kegiatan literasi: 100
Inti (Simulasi/pemberi Mengamati (observing) menit
an rangsangan)  Guru menayangkan vidio tentang cara
mengambil ukuran bolero dan rompi
 Peserta didik yang lainnya memperhatikan
dan mengamati
Kegiatan Sintaks Diskripsi Kegiatan Alokasi
Waktu
 Peserta didik aktif memberikan respon
pendapat atau jawaban sesuai pertanyaan
yang diajukan guru (sebagai pre test)
 Guru membentuk kelompok diskusi dan
peserta didik secara antusias mengikuti
arahan guru
 Guru membagikan handout kepada masing
– masing kelompok

Problem statement Menanya (questioning)


(Pertanyaan Kegiatan :
identifikasi  Peserta didik aktif bekerja sama dalam
masalah) diskusi kelompok merumuskan pertanyaan –
pertanyaan tentang prosedur pengambilan
ukuran bolero/rompi dengan penuh rasa
ingin tahu, sedangkan guru sebagai fasilitator
selalu memonitor proses kerja peserta didik
dalam kelompoknya masing-masing (jika ada
yang perlu dibantu atau dibimbing guru
segera memberikan bimbingan dan saran)
Data collection Pengumpulan informasi (experimenting)
(Pengumpulan Kegiatan :
data)  Peserta didik aktif bekerja sama dengan
penuh tanggungjawab dalam kelompok
diskusi untuk mengumpulkan informasi
dalam menjawab pertanyaan – pertanyaan
yang telah dirumuskan dengan membaca
handout, buku atau referensi lain baik secara
manual ataupun digital yag berhubungan
dengan materi prosedur pengambilan ukuran
untuk pembuatan bolero/rompi.
Verification Menalar (associating)
(pembuktian) Kegiatan :
 Peserta didik menggunakan data otentik yang
telah diperoleh dalam diskusi untuk
menjawab pertanyaan-pertanyaan yang telah
dirumuskan
Generalitation Mengkomunikasikan (communication)
(Menarik Kegiatan :
kesimpulan)  Peserta didik menyampaikan hasil diskusi
melalui presentasi dengan percaya diri di
depan kelas dengan didampingi oleh guru
Model pembelajaran KD.4.4 Ketrampilan (project based learning)
Kegiatan “Starts With the Kegiatan : 270
Inti Essential  Peserta didik memperhatikan dan mengamati menit
Question” guru dalam mendemonstrasikan langkah
(Mengklasifikasika mengambil ukuran dalam pembuatan
n pertanyaan bolero/rompi
Kegiatan Sintaks Diskripsi Kegiatan Alokasi
Waktu
dasar)  Peserta didik aktif memberikan respon sesuai
hasil demonstrasi yang dilakukan oleh guru
“Design a Plan Kegiatan :
for the Project”  Guru membagikan jobsheet kepada masing –
(Mendesain
perencanaan masing kelompok
proyek)  Peserta didik secara antusias mengikuti
arahan guru untuk merencanakan langkah
mengerjakan praktek mengambil ukuran dan
membuat pola bolero/rompi dengan skala 1:4
 Peserta didik mengikuti dan melaksanakan
desain pembelajaran praktik yang akan
dilakukan (penyampaian penugasan/proyek)
sesuai arahan yang dijelaskan guru dengan
penuh tanggung jawab
“Creates a Kegiatan :
Schedule”  Peserta didik menyusun rencana dalam
(Menyusun praktik mengambil ukuran dan membuat pola
jadwal) bolero/rompi dengan skala 1:4
‘’Monitor the Kegiatan :
Students and the  Peserta didik selalu memonitor/memantau
Progress of the hasil diskusi maupun praktik berdasarkan
Project’’ waktu dan proses kerja yang diberikan guru
(Memonitor dalam penyelesaian tugas
kemajuan proyek)
‘’Assess the Kegiatan :
Outcome’’  Peserta didik menguji hasil praktik yang
(Menguji proses sudah dilakukan dengan menyampaikan hasil
dan hasil belajar) kepada guru dengan sopan

’’Evaluate the
Experiences’’((Me Kegiatan :
lakukan evaluasi
pengalaman  Peserta didik menganalisis hasil kerja praktik
membuat proyek yang telah diperiksa oleh guru dengan teliti
atau pengalaman (jika ada yang perlu diperbaiki segera
kegiatan belajar) melakukan perbaikan dengan sungguh-
sungguh.
Catatan :Selama pembelajaran guru mengamati sikap peserta didik yang meliputi sikap rasa
ingin tahu, percaya diri, teliti dan bertanggungjawab
Penutup 1. Guru bersama-sama dengan peserta didik 15 menit
membuat rangkuman/simpulan pelajaran
tentang materi yang telah disampaikan
2. Guru melakukan refleksi terhadap kegiatan
yang sudah dilaksanakan baik tentang
Kegiatan Sintaks Diskripsi Kegiatan Alokasi
Waktu
proses maupun hasil yang dicapai.
3. Guru memberikan apresiasi kepada murid
yang aktif selama kegiatan pembelajaran.
4. Guru memberikan umpan balik terhadap
proses dan hasil pembelajaran
5. Guru melakukan tes lisan / tes tertulis
6. Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut
dalam bentuk demonstrasi hasil diskusi
materi mengukur dan membuat pola
bolero/rompi dengan skala 1:4
7. Guru menutup pelajaran dengan berdoa
dan di akhiri dengan salam.

Pertemuam 3.

Kegiatan Sintaks Diskripsi Kegiatan Alokasi


Waktu
Pendahulu- Orientasi 20 menit
an  Guru mengondisikan ruang kelas dalam
keadaan bersih dan rapi,suasana belajar yang
menyenangkan dengan mengucapkan salam,
berdoa dan mengecek kehadiran peserta
didik.
 Guru mengajak peserta didik menyanyikan
lagu Indonesia Raya (jika pembelajaran jam
pertama)
Apersepsi
 Mengaitkan materi / tema / kegiatan
pembelajaran yang akan dilakukan dengan
pengalaman peserta didik dengan
materi/tema/kegiatan sebelumnya.
Motivasi
 Memberikan gambaran tentang manfaat
mempelajari pelajaran yang akan dipelajari.
Pemberian Acuan
 Guru menginformasikan kompetensi yang
akan dipelajari dan dikembangkan
 Guru menyampaikan kompetensi yang akan
dicapai dan manfaatnya dalam kehidupan
sehari-hari.
 Menyampaikan topik dan kegiatan yang akan
dilakukan.
 Guru menyampaikan lingkup dan teknik
penilaian yang akan digunakan.
Model pembelajaran KD 3.4 Pengetahuan (disvovery learning)
Kegiatan Simulation Kegiatan literasi: 100
Kegiatan Sintaks Diskripsi Kegiatan Alokasi
Waktu
Inti (Simulasi/pemberi Mengamati (observing) menit
an rangsangan)  Guru menayangkan vidio tentang cara
membuat rancangan bahan dan harga
bolero/ rompi
 Peserta didik yang lainnya memperhatikan
dan mengamati
 Peserta didik aktif memberikan respon
pendapat atau jawaban sesuai pertanyaan
yang diajukan guru (sebagai pre test)
 Guru membentuk kelompok diskusi dan
peserta didik secara antusias mengikuti
arahan guru
 Guru membagikan handout kepada masing
– masing kelompok

Problem statement Menanya (questioning)


(Pertanyaan Kegiatan :
identifikasi  Peserta didik aktif bekerja sama dalam
masalah) diskusi kelompok merumuskan pertanyaan
– pertanyaan tentang membuat rancangan
bahan dan harga bolero/ rompi dengan
penuh rasa ingin tahu, sedangkan guru
sebagai fasilitator selalu memonitor proses
kerja peserta didik dalam kelompoknya
masing-masing (jika ada yang perlu dibantu
atau dibimbing guru segera memberikan
bimbingan dan saran)
Data collection Pengumpulan informasi (experimenting)
(Pengumpulan Kegiatan :
data)  Peserta didik aktif bekerja sama dengan
penuh tanggungjawab dalam kelompok
diskusi untuk mengumpulkan informasi
dalam menjawab pertanyaan – pertanyaan
yang telah dirumuskan dengan membaca
handout, buku atau referensi lain baik
secara manual ataupun digital yag
berhubungan dengan materi membuat
rancangan bahan dan harga bolero/ rompi.
Verification Menalar (associating)
(pembuktian) Kegiatan :
 Peserta didik menggunakan data otentik yang
telah diperoleh dalam diskusi untuk
menjawab pertanyaan-pertanyaan yang telah
dirumuskan
Generalitation Mengkomunikasikan (communication)
(Menarik Kegiatan :
kesimpulan)  Peserta didik menyampaikan hasil diskusi
melalui presentasi dengan percaya diri di
depan kelas dengan didampingi oleh guru
Kegiatan Sintaks Diskripsi Kegiatan Alokasi
Waktu
Model pembelajaran KD.4.4 Ketrampilan (project based learning)
Kegiatan “Starts With the Kegiatan : 2700
Inti Essential  Peserta didik memperhatikan dan mengamati menit
Question” guru dalam mendemonstrasikan membuat
(Mengklasifikasika rancangan bahan dan harga bolero/ rompi
n pertanyaan  Peserta didik aktif memberikan respon sesuai
dasar) hasil demonstrasi yang dilakukan oleh guru
“Design a Plan Kegiatan :
for the Project”  Guru membagikan jobsheet kepada masing –
(Mendesain
perencanaan masing kelompok
proyek)  Peserta didik secara antusias mengikuti
arahan guru untuk merencanakan langkah
mengerjakan membuat rancangan bahan dan
harga bolero/ rompi
 Peserta didik mengikuti dan melaksanakan
desain pembelajaran praktik yang akan
dilakukan (penyampaian penugasan/proyek)
sesuai arahan yang dijelaskan guru dengan
penuh tanggung jawab
“Creates a Kegiatan :
Schedule”  Peserta didik menyusun rencana dalam
(Menyusun praktik membuat rancangan bahan dan
jadwal) harga bolero/ rompi
‘’Monitor the Kegiatan :
Students and the  Peserta didik selalu memonitor/memantau
Progress of the hasil diskusi maupun praktik berdasarkan
Project’’ waktu dan proses kerja yang diberikan guru
(Memonitor dalam penyelesaian tugas
kemajuan proyek)
‘’Assess the Kegiatan :
Outcome’’  Peserta didik menguji hasil praktik yang
(Menguji proses sudah dilakukan dengan menyampaikan hasil
dan hasil belajar)
kepada guru dengan sopan

’’Evaluate the
Experiences’’((Me Kegiatan :
lakukan evaluasi
pengalaman  Peserta didik menganalisis hasil kerja praktik
membuat proyek yang telah diperiksa oleh guru dengan teliti
atau pengalaman (jika ada yang perlu diperbaiki segera
kegiatan belajar) melakukan perbaikan dengan sungguh-
sungguh.
Catatan :Selama pembelajaran guru mengamati sikap peserta didik yang meliputi sikap rasa
ingin tahu, percaya diri, teliti dan bertanggungjawab
Kegiatan Sintaks Diskripsi Kegiatan Alokasi
Waktu
Penutup 1. Guru bersama-sama dengan peserta didik 15 menit
membuat rangkuman/simpulan pelajaran
tentang materi yang telah disampaikan
2. Guru melakukan refleksi terhadap kegiatan
yang sudah dilaksanakan baik tentang
proses maupun hasil yang dicapai.
3. Guru memberikan apresiasi kepada murid
yang aktif selama kegiatan pembelajaran.
4. Guru memberikan umpan balik terhadap
proses dan hasil pembelajaran
5. Guru melakukan tes lisan / tes tertulis
6. Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut
dalam bentuk demonstrasi hasil diskusi
pembuatan rancangan bahan dan harga
bolero
7. Guru menutup pelajaran dengan berdoa
dan di akhiri dengan salam.

I. Media Dan Alat/Bahan


MEDIA ALAT BAHAN
1. Hand out materi bahan 1. Laptop 1. Buku kostum
ajar pembuatan 2. LCD 2. Kertas Dorslak
rancangan bahan dan 3. Papan tulis
harga bolero/rompi 4. Penggaris
2. Job sheet prosedur 5. Alat tulis (pensil,
pembuatan rancangan bolpoin )
bahan dan harga 6. Penghapus
bolero/rompi 7. Skala
3. Contoh rancangan bahan 8. Pita Ukur
dan harga bolero/rompi

J. Sumber Belajar
1. Materi ajar ( job sheet, modul, hand out ): Pembuatan pola bolero/rompi
2. Agustin Rinartati, 2018, Pembuatan busana Custom made kelas XI, School of fashion &
garment, surabaya, Centino
3. Ernawati.2008, Tata Busana Jilid 2, Jakarta: direktorat Pembinaan Sekolah menengah
Kejuruan

K. Penilaian Pembelajaran
1. Teknik Penilaian
a. Penilaian Sikap
Teknik penilaian : Observasi
Bentuk penilaian : lembar pengamatan
Instrumen penilaian : jurnal perkembangan sikap (*terlampir)

b. Pengetahuan
Teknik penilaian : tes
Bentuk penilaian : tes tulis
Instrumen Penilaian : pilihan ganda dan tes uraian (*terlampir)

c. Keterampilan
Teknik Penilaian : Observasi
Bentuk penilaian : Unjuk kerja
Instrumen Penilaian : Lembar pengamatan Praktik (*terlampir)

2. Remidial
Beradasarkan hasil analisis penilaian, remedial dapat diberikan kepada peserta didik yang
belum mencapai Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM) belajar. Kegiatan belajar dengan
bentuk remidial yaitu:
a. Pembelajaran ulang ,jika 50% atau lebih peserta didik belum mencapai KKM
b. Pemanfaatan tutor sebaya, jika 11 – 49 % peserta didik belum mencapai KKM
c. Bimbingan perorangan, jika 1- 10% peserta didik belum mencapai KKM

3. Pengayaan Penilaian yang dilakukan guru meliputi penilaian tentang :


Berdasarkan hasil penilaian, bagi peserta didik yang sudah mencapai Kriteria Ketuntasan
Minimal (KKM) belajar diberikan kegiatan pembelajaran dengan bentuk pengayaan.
Pengayaan dapat ditagihkan atau tidak ditagihkan, sesuai kesepakatan dengan peserta didik.
Direncanakan berdasarkan IPK atau materi pembelajaran yang membutuhkan
pengembangan lebih luas misalnya :

Moyudan, Juli 2021


IDUKA Guru Mata Pelajaran

Hj Anteng Hadiyati, S.Pd Sri Marni, S.Pd.T

Mengetahui,
Kepala Sekolah

Sunarta , S. Kom

Anda mungkin juga menyukai