Anda di halaman 1dari 1

Lampiran Laporan PPI

8.1.R. Isolasi
Grafik 21. Audit PPI di Ruang Isolasi TW I Tahun 2019 RS Citra Sari Husada
Karawang
AUDIT PPI DI RUANG ISOLASI TW I TAHUN 2019
RS CITRA SARI HUSADA
120%
100% 100% 100% 100%
100%
80%
80%
60%
40% 25%
20%
0%
0%
TEKANAN PENGGUNAAN KETERSEDIAAN KELENGKAPAN EDUKASI ETIKA EDUKASI HAND PEMBERSIHAN
UDARA APD YG SESUAI APD YG SESUAI FASILITAS HH BATUK HYGIENE RUANGAN

TW I 2019 Target

Analisa :
1. Dari grafik diatas monitoring audit ruang isolasi ada yang dibawah dan diatas target.
2. Pencapaian paling rendah adalah kelengkapan fasilitas Hand Hygiene dan Pemberian
Edukasi Etika batuk.
3. Adapun penyebabnya sebagai berikut:
1) Man :
 Petugas kurang peduli terhadap kelengkapan ruang isolasi.
 Masker tidak langsung dilepaskan ketika keluar dari kamar isolasi
2) Methode :
 Sudah ada panduan tentang ruang isolasi
 Sudah ada prosedur tentang penatalaksanaan pada pasien dengan penyakit
Infeksius.
3) Material :
 Fasilitas APD tersedia
 Kelengkapan Hand Hygiene tersedia,
Tindak lanjut :
1. Terus melakukan sosialisasi kepada staf terutama petugas
2. Melakukan audit berkala disetiap ruang isolasi
3. Kolaborasi dengan kepala ruangan ikut melakukan audit di ruang isolasi.

Anda mungkin juga menyukai