Anda di halaman 1dari 8

MAKALAH

PENYAKIT PASKAPANEN PADA KUBIS, WORTEL, KENTANG, UBI JALAR

Oleh :

APRIANTO NANA
1804060122

PRODI AGROTEKNOLOGI
FAKULTAS PERTANIAN
UNIVERSITAS NUSA CENDANA
KATA PENGANTAR
Puji syukur diucapkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa atas segala rahmatNya
sehingga makalah ini dapat tersusun sampai dengan selesai. Tidak lupa saya mengucapkan
terimakasih terhadap bantuan dari pihak yang telah berkontribusi dengan memberikan
sumbangan baik pikiran maupun materinya.
Penulis sangat berharap semoga makalah ini dapat menambah pengetahuan dan
pengalaman bagi pembaca.
Bagi saya sebagai penyusun merasa bahwa masih banyak kekurangan dalam
penyusunan makalah ini karena keterbatasan pengetahuan dan pengalaman. Untuk itu saya
sangat mengharapkan kritik dan saran yang membangun dari pembaca demi kesempurnaan
makalah ini.

Kupang, 18 April 2021

Penyusun
BAB I
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
Pasca panen adalah semua kegiatan yang di lakukan terhadap suatu komoditi sejak
komoditi tersebut di panen sampai penggunaan akhir, baik untuk konsumsi maupun untuk
maksud lain. Kegiatan-kegiatan tersebut meliputi pemanenan, pemasaran, pemilihan, dan
penyimpanan. Beberapa produk pertanian seperti, buah-buahan dan sayur-sayuran
merupakan produk yang tergolong perishable (mudah rusak). Patogen merupakan salah
satu penyebab timbulnya penyakit pascapanen, dan berakibat rusaknya produk dan
menimbulkan kerugian secara ekonomi karena produk tersebut tidak dapat dipasarkan.
Jenis kerugian yang ditimbulkan beragam yaitu dapat berupa kerugian kantitas dan
kualitas.
1.2 Rumusan Masalah
1.2.1 Apa saja penyakit paskapanen pada kubis, wortel, kentang, ubi jalar ?
1.2.2 Bagaimana penyebab penyakit pada kubis, wortel, kentang, ubi jalar?
1.2.3 Bagaimana gejala penyakit pada kubis, wortel, kentang, ubi jalar?
1.2.4 Bagaimana faktor yang mempengaruhi penyakkit pada kubis, wortel, kentang, ubi
jalar ?
1.2.5 Bagaimana cara pengendalian penyakit pada kubis, wortel, kentang, ubi jalar?
1.3 Tujuan
1.3.1 Mengetahui penyakit pada kubis, wortel, kentang, ubi jalar
1.3.2 Mengetahui penyebab penyakit pada kubis, wortel, kentang, ubi jalar
1.3.3 Mengetahui gejala penyakit pada kubis, wortel, kentang, ubi jalar
1.3.4 Mengetahui faktor yang mempengaruhi penyakkit pada kubis, wortel, kentang,
ubi jalar
1.3.5 Mengetahui cara pengendalian penyakit pada kubis, wortel, kentang, ubi jalar
BAB II
PEMBAHASAN
Penyakit Pada Kubis
2.1 Busuk Lunak (Soft Rot)E
2.1.1 Penyebab Penyakit
Penyebab penyakit ini adalah bakteri rwinia Carotovora pv. carotovora (Jones) Dye.

2.1.2 Gejala Penyakit


Gejala awal pada daun terjadi bercak-bercak yang berair yang kemudian membesar
dan berwarna coklat. Pada serangan lanjut daun yang terinfeksi, melunak berlendir
dan mengeluarkan bau yang khas, bau tersebut merupakan gas yang dikeluarkan dari
hasil fermentasi karbohidrat kubis. Tanaman di pesemaian juga dapat diserang bakteri
busuk lunak yang dapat menyebabkan kematian dalam waktu relatif singkat. Infeksi
bakteri lebih banyak dijumpai pada tempat penyimpanan atau pada waktu
pengangkutan (pasca panen) dari pada di lapangan.

2.1.3 Faktor Yang Mempengaruhi


Faktor yang mempengaruhinya adalah suhu pada suatu tempat serta melalui tanah,
sisa-sisa tanaman di lapangan dan alat pertanian.
2.1.4 Cara Pengendalian Penyakit
Mencegah terjadinya pelukaan dan mencegah serangan serangga hama. Krop yang
terserang sebelum disimpan daun-daun yang terinfeksi dibuang dan dimusnahkan
serta batang bekas potongan diolesi dengan cairan klorin.
Penyakit Pada Wortel
2.2 Penyakit busuk lunak
2.2.1 Penyebab Penyakit
Penyakit busuk lunak yang disebabkan oleh Erwinia carotovora pv. carotovora (Ecc)
adalah salah satu penyakit penting pada wortel dan menyebabkan kerugian besar pada
produk pascapanen.

2.2.2 Gejala Penyakit


Gejala busuk lunak yang terjadi pada umbi wortel adalah berubahnya warna umbi
menjadi lebih gelap yaitu kecoklatan. Umbi selanjutnya mengalami perubahan
struktur menjadi lebih lembek serta ditandai dengan keluarnya cairan dari umbi yang
berwarna putih keruh dan berbau tidak sedap.

2.2.3 Faktor Yang Mempengaruhi


Faktor-faktor yang mempengaruhi penyakit Pembusukan berlangsung cepat dalam
udara yang lembab dan pada suhu yang relatif tinggi. Dalam waktu sedemikan dalam
waktu singkat seluruh bagian tanaman yang terinfeksi membusuk sehingga tanaman
mati. Dengan demikkian di dataran rendah penyakit busuk lunak menimbulkan
kerugian yang lebih besar (Sunarjonno, 1980). Ekologi Dalam lingkup tanaman
terinfeksi, Erwinia carotovora dapat juga ditemukan pada perut serangga, air yang
dibawa oleh udara, genangan air sungai dan timbunan wortel. Setelah terjadi hujan di
atas tanaman yang terinfeksi, udara yang mengandung bakteri terbentuk. 80% dari
bakteri yang tersuspensi di udara dapat bertahan hidup antara lima sampai sepuluh
menit dan dapat terbawa udara sejauh satu mil. Suhu optimal untuk perkembangan
bakteri 27°.
2.2.4 Cara Pengendalian Penyakit
Pemanfaatan agens biokontrol menjadi salah satu alternatif pengendalian.
Penyakit Pada Kentang
2.3 Bercak Daun Corynespora
2.3.1 Penyebab penyakit
2.3.2 Gejala penyakit
2.3.3 Faktor yang mempengaruhi
2.3.4 Cara pengendalian penyakit
Penyakit Pada Ubi Jalar
2.4 Penyakit CVPD (Citrus Vein Phloem Degeneration)
2.4.1 Penyebab penyakit
2.4.2 Gejala penyakit
2.4.3 Faktor yang mempengaruhi
2.4.4 Cara pengendalian

BAB III
PENUTUP
3.1 Kesimpulan
Terdapat beberapa jenis penyakit yang dapat menyerang buah-buahan seperti mangga,
pisang, pepaya dan jeruk pada masa paskapanennya. Oleh karena itu, dengan
mempelajari gelaja serta faktor yang mempengaruhi penakit maka dapat menentukan
dengan tepat cara pengendalian yang tepat pula untuk mengendalikan penyakit tersebut.
3.2 Saran
Penulisan makalah ini semoga dapat menambah pengetahuan pembaca tentang
penyakit paskapanen pada buah mangga. Semoga dengan mempelajari cara
pengendalian, dapat mengurangi terjadinya penyakit yang merugikan. Dan dapat
dilakukan dengan memperhatikan lingkungan sekitar.
DAFTAR PUSTAKA
http://ditlin.hortikultura.pertanian.go.id/index.php/page/index/opt-sayur-kubis-busuk-
lunak/Sayur/Kubis
https://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/102597

Anda mungkin juga menyukai