Anda di halaman 1dari 12

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan : SMA


Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kelas/Semester : XI/1
Materi Pokok : Teks Eksplanasi
Alokasi Waktu : 4 JP (2x45 menit)

A. Kompetensi Inti
KI 1 Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
KI 2 Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong,
kerja sama, toleran, damai), santun, responsif, dan pro-aktif sebagai bagian dari
solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan
lingkungan sosial dan alam serta menempatkan diri sebagai cerminan bangsa
dalam pergaulan dunia.
KI 3 Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi,
seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan,
kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta
menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai
dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
KI 4 Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan
mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi


Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.3 Mengidentifikasi informasi 3.3. Mengidentifikasi pengetahuan dalam
(pengetahuan dan urutan 1 teks eksplanasi secara lisan dan tulis.
kejadian) dalam teks ekplanasi
lisan dan tulis.
3.3. Mengidentifikasi urutan kejadian
2 dalam teks eksplanasi secara lisan
dan tulis.

4.3 Mengontruksi informasi 4.3. Mengidentifikasi pengetahuan dan


(pengetahuan dan urutan 1 urutan kejadian dalam teks
kejadian) dalam teks eksplanasi eksplanasi.
secara lisan dan tulis
4.3. Mengonstruksi pengetahuan dan
2 urutan kejadian.
3.4 Mengalisis struktur dan 3.4. Menganalisis struktur teks
kebahasaan teks eksplanasi. 1 eskplanasi.

3.4. Menganalisis kebahasaan teks


2 eksplanasi.
4.4 Memproduksi teks eksplanasi 4.4. Menulis teks eskplanasi sesuai
dengan memperhatikan struktur 1 dengan struktur.
4.4. Menulis teks eksplanasi sesuai
dan kebahasaan.
2 dengan kebahasaan.

C. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti pelajaran ini, peserta didik diharapkan dapat memahami
struktur teks eksplanasi dan kebahasaan yang terkandung dalam teks ekplanasi serta
mampu mengidentifikasi struktur dan kebahasaan teks eksplanasi serta mampu
mengonstruksikan struktur dan kebahasaan yang ditemukan ke dalam teks eksplanasi
dengan bersikap disiplin dan kerjasama selama proses pembelajaran.
Melalui kegiatan pembelajaran dengan menggunakan metode diskusi
kelompok dengan pendekatan saintifik, peserta didik dapat menganalisis struktur dan
kebahasaan teks eksplanasi serta dalam keterampilan menulis teks eksplanasi dengan
memperhatikan struktur dan kebahasaan teks eksplanasi dengan rasa ingin tahu,
tanggung jawab, displin selama proses pembelajaran dan bersikap jujur, percaya diri
serta pantang menyerah.

D. Materi Pembelajaran
1. Struktur teks cerita eksplanasi.
2. Prosedur mengidentifikasi struktur teks eksplanasi.
3. Kebahasaan teks eksplanasi.
4. Menentukan unsur kebahasaan teks cerita sejarah
5. Prosedur mengidentifikasi kebahasaan teks eksplanasi.
6. Prosedur menulis teks eksplanasi sesuai denan struktur dan kebahasaan teks
eksplanasi
E. Metode Pembelajaran
1. Pendekatan pembelajaran : Saintifik
2. Model pembelajaran : Discovery Learning
3. Metode pembelajaran : Diskusi dan penugasan

F. Media, Alat, dan Sumber Belajar


1. Media : Whattsapp, Google Classroom, Google Meet, Telegram,
Google Form, Google Drive, dll
2. Alat : Laptop/Ponsel pintar (Smartphone)/Komputer/Tablet
3. Sumber Belajar : - Buku Guru dan Siswa Bahasa Indonesia (Wajib) Kelas XI,
Kementerian dan Kebudayaan Edisi Revisi Tahun 2018
Kurikulum 2013
- Buku Guru dan Siswa Bahasa Indonesia (Wajib) Kelas XI,
Kementerian dan Kebudayaan Tahun 2014.
- Modul, bahan ajar, internet, dan sumber lain yang relevan

G. Langkah-langkah Pembelajaran
Pertemuan 1
Tahap Langkah-Langkah Pembelajaran Alokasi Waktu Kategori Media
Guru memberi salam dan mengajak peserta
didik berdoa bersama
Guru mengecek kehadiran peserta didik
Kegiatan Guru menyampaikan tujuan dan manfaat Google
10 menit Sinkronus
Awal pembelajaran tentang topik yang akan Meet
diajarkan
Guru menyampaikan garis besar cakupan
materi dan langkah pembelajaran
Kegiatan Mengamati: 5 menit Asinkronu Whatsapp
Inti 1) Peserta didik membaca materi teks s Group
eksplanasi
2) Peserta didik mencermati informasi
pengetahuan dan urutan kejadian
teks eksplanasi
3) Peserta didik membaca contoh teks
eksplanasi
Menanya:
1) Peserta didik diberi kesempatan
untuk bertanya mengenai
penetahuan dan urutan kejadian
dalam teks eksplanasi Asinkronu Whatsapp
5 menit
2) Peserta didik berdiskusi dengan s Group
rekan sejawat terkait teks eksplanasi
3) Peserta didik dan pendidik
melakukan tukar pendapat teks
eksplanasi secara pro-aktif.
Mengeksplorasi:
1) Peserta didik mencari materi
tambahan mengenai teks eksplanasi
pada sumber selain buku yang telah
Asinkronu Whatsapp
disediakan secara berkelompok. 5 menit
s Group
2) Peserta didik mencari materi
tambahan mengenai teks eksplanasi
pada sumber selain buku yang telah
disediakan secara berkelompok.
Mengaosiasi:
1) Peserta didik dapat mendefinisikan Asinkronu Whatsapp
5 menit
teks eksplanasi menurut s Group
pemahamannya.
Mengomunikasikan: 5 menit Sinkronus Google
1) Peserta didik menyampaikan apa Meet
yang telah dipahami dari teks
eksplanasi
2) Peserta didik melakukan tanya
jawab terkait pemahamannya
tentang teks eksplanasi dengan
santun dan responsif.
Peserta didik bersama pendidik melakukan
refleksi atas kegiatan pembelajaran yang
telah dilakukan.
Peserta didik memberikan umpan balik
Kegiatan Google
terkait proses dan hasil pembelajaran. 10 menit Sinkronus
Penutup Pendidik dan peserta didik menutup Meet
kegiatan pembelajaran dengan saling
berucap salam.

Pertemuan 2
Tahap Langkah-Langkah Pembelajaran Alokasi Waktu Kategori Media
Guru memberi salam dan mengajak peserta
didik berdoa bersama
Guru mengecek kehadiran peserta didik
Kegiatan Guru menyampaikan tujuan dan manfaat Google
10 menit Sinkronus
Awal pembelajaran tentang topik yang akan Meet
diajarkan
Guru menyampaikan garis besar cakupan
materi dan langkah pembelajaran
Kegiatan Mengamati:
Inti 1) Peserta didik membaca teks
eksplanasi.
Asinkronu Whatsapp
2) Peserta didik mengidentifikasi 5 menit
s Group
pengetahuan dan urutan kejadian
teks eksplanasi yang telah dibaca.

Menanya: 5 menit Asinkronu Whatsapp


1) Peserta didik diberi kesempatan s Group
untuk bertanya mengenai teks
eksplanasi yang telah diidentifikasi
2) Peserta didik berdiskusi dengan
rekan sejawat terkait informasi dan
urutan kejadian pada teks eksplanasi
yang disusun
3) Peserta didik dan pendidik
melakukan tukar pendapat terkait
teks eksplanasi secara pro-aktif.
Mengeksplorasi:
1) Peserta didik mencari materi
tambahan mengenai teks eksplanasi
pada sumber selain buku yang telah
disediakan secara berkelompok.
Asinkronu Whatsapp
2) Peserta didik mencari materi 5 menit
s Group
tambahan mengenai teks eksplanasi
yang sesuai dengan urutan kejadian
teks eksplanasi pada sumber selain
buku yang telah disediakan secara
berkelompok.
Mengaosiasi:
1) Peserta didik dapat menyebutkan
pengetahuan dan urutan kejadian
Asinkronu Whatsapp
teks eksplanasi 5 menit
s Group
2) Peserta didik dapat menyebutkan
urutan kejadian teks eksplanasi
secara berkelompok.
Mengomunikasikan:
1) Peserta didik mempresentasikan
hasil kerjaannya dengan tanggung
jawab dan santun.
2) Peserta didik melakukan tanya
Google
jawab terkait hasil kerjaan yang 5 menit Sinkronus
Meet
dipresentasikan dengan santun dan
responsif.
3) Peserta didik saling memberi saran
terkait hasil kerjaan yang
dipresentasikan dengan sikap peduli.
Kegiatan Peserta didik bersama pendidik melakukan 10 menit Sinkronus Google
Penutup refleksi atas kegiatan pembelajaran yang Meet
telah dilakukan.
Peserta didik memberikan umpan balik
terkait proses dan hasil pembelajaran.
Pendidik memberikan tugas individu kepada
peserta didik untuk mengonstruksi teks
eksplanasi dengan tema lain sebagai bentuk
pengayaan.
Pendidik dan peserta didik menutup
kegiatan pembelajaran dengan saling
berucap salam.

Pertemuan 3
Tahap Langkah-Langkah Pembelajaran Alokasi Waktu Kategori Media
Guru memberi salam dan mengajak peserta
didik berdoa bersama
Guru mengecek kehadiran peserta didik
Kegiatan Guru menyampaikan tujuan dan manfaat Google
10 menit Sinkronus
Awal pembelajaran tentang topik yang akan Meet
diajarkan
Guru menyampaikan garis besar cakupan
materi dan langkah pembelajaran
Kegiatan Mengamati:
Inti 1) Peserta didik membaca teks
eksplanasi.
Asinkronu Whatsapp
2) Peserta didik mencermati struktur 5 menit
s Group
teks eksplanasi.
3) Peserta didik mencermati
kebahasaan teks eksplanasi.
Menanya: 5 menit Asinkronu Whatsapp
4) Peserta didik diberi kesempatan s Group
untuk bertanya mengenai struktur
dan kebahasaan teks eksplanasi.
5) Peserta didik berdiskusi dengan
rekan sejawat terkait struktur dan
kebahasaan teks eksplanasi secara
pro-aktif.
6) Peserta didik dan pendidik
melakukan tukar pendapat terkait
struktur dan kebahasaan teks
eksplanasi secara pro-aktif.
Mengeksplorasi:
3) Peserta didik mencari materi
tambahan mengenai struktur teks
eksplanasi pada sumber selain buku
yang telah disediakan secara
Asinkronu Whatsapp
berkelompok. 5 menit
s Group
4) Peserta didik mencari materi
tambahan mengenai kebahasaan teks
eksplanasi pada sumber selain buku
yang telah disediakan secara
berkelompok.
Mengaosiasi:
2) Peserta didik dapat menelaah bagian
dari struktur teks eksplanasi secara
berkelompok.
3) Peserta didik dapat menyebutkan
struktur teks eksplanasi sesuai
pemahaman sendiri secara
Asinkronu Whatsapp
berkelompok. 5 menit
s Group
4) Peserta didik dapat menelaah
kebahasaan dari teks eksplanasi
secara berkelompok.
5) Peserta didik menyebutkan
kebahasaan teks eksplanasi sesuai
pemahaman sendiri secara
berkelompok.
Mengomunikasikan: 5 menit Sinkronus Google
3) Peserta didik mempresentasikan Meet
hasil kerjaannya dengan tanggung
jawab dan santun.
4) Peserta didik melakukan tanya
jawab terkait hasil kerjaan yang
dipresentasikan dengan santun dan
responsif.
5) Peserta didik saling memberi saran
terkait hasil kerjaan yang
dipresentasikan dengan sikap peduli.
Peserta didik bersama pendidik melakukan
refleksi atas kegiatan pembelajaran yang
telah dilakukan.
Peserta didik memberikan umpan balik
terkait proses dan hasil pembelajaran.
Kegiatan Google
Pendidik memberikan tugas individu kepada 10 menit Sinkronus
Penutup Meet
peserta didik untuk mengalisis kebahasaan
teks cerita sejarah
Pendidik dan peserta didik menutup
kegiatan pembelajaran dengan saling
berucap salam.

Pertemuan 4
Tahap Langkah-Langkah Pembelajaran Alokasi Waktu Kategori Media
Guru memberi salam dan mengajak peserta
didik berdoa bersama
Guru mengecek kehadiran peserta didik
Kegiatan Guru menyampaikan tujuan dan manfaat Google
10 menit Sinkronus
Awal pembelajaran tentang topik yang akan Meet
diajarkan
Guru menyampaikan garis besar cakupan
materi dan langkah pembelajaran
Kegiatan Mengamati: 5 menit Asinkronu Whatsapp
Inti 3) Peserta didik membaca teks s Group
eksplanasi.
4) Peserta didik menulis teks
eksplanasi sesuai dengan struktur.
5) Peserta didik menulis teks
eksplanasi sesuai dengan
kebahasaan.
Menanya:
4) Peserta didik diberi kesempatan
untuk bertanya mengenai teks
eksplanasi yang dibuat dengan
memerhatikan struktur dan
kebahasaan.
5) Peserta didik berdiskusi dengan
rekan sejawat terkait teks eksplanasi Asinkronu Whatsapp
5 menit
yang dibuat dengan memerhatikan s Group
struktur dan kebahasaan secara pro-
aktif.
6) Peserta didik dan pendidik
melakukan tukar pendapat terkait
teks eksplanasi yang dibuat dengan
memerhatikan struktur dan
kebahasaan secara pro-aktif.
Mengeksplorasi:
3) Peserta didik mencari materi
tambahan mengenai teks eksplanasi
yang sesuai dengan struktur pada
sumber selain buku yang telah
Asinkronu Whatsapp
disediakan secara berkelompok. 5 menit
s Group
4) Peserta didik mencari materi
tambahan mengenai teks eksplanasi
yang sesuai dengan struktur pada
sumber selain buku yang telah
disediakan secara berkelompok.
Mengaosiasi: 5 menit Asinkronu Whatsapp
3) Peserta didik dapat menyebutkan s Group
teks eksplanasi sesuai dengan
struktur menggunakan pemahaman
sendiri secara berkelompok.
4) Peserta didik dapat menyebutkan
teks eksplanasi sesuai dengan
kebahasaan secara berkelompok.
Mengomunikasikan:
4) Peserta didik mempresentasikan
hasil kerjaannya dengan tanggung
jawab dan santun.
5) Peserta didik melakukan tanya
Google
jawab terkait hasil kerjaan yang 5 menit Sinkronus
Meet
dipresentasikan dengan santun dan
responsif.
6) Peserta didik saling memberi saran
terkait hasil kerjaan yang
dipresentasikan dengan sikap peduli.
Peserta didik bersama pendidik melakukan
refleksi atas kegiatan pembelajaran yang
telah dilakukan.
Peserta didik memberikan umpan balik
terkait proses dan hasil pembelajaran.
Kegiatan Pendidik memberikan tugas individu kepada Google
10 menit Sinkronus
Penutup peserta didik untuk mengonstruksi teks Meet
eksplanasi dengan tema lain sebagai bentuk
pengayaan.
Pendidik dan peserta didik menutup
kegiatan pembelajaran dengan saling
berucap salam.

H. Penilaian
Penilaian terhadap materi ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari
pengamatan sikap, tes pengetahuan (berupa tes tulis) dan presentasi unjuk kerja/hasil
karya atau projek dengan rubrik penilain sebagai nilai ketrampilan.
Aspek Sikap Aspek Pengetahuan Aspek Keterampilan
1. Sikap religi melalui 1. Penugasan dalam Hasil kerja siswa dalam
salam pembuka diskusi kelompok, membuat teks eksplanasi
yang direspon oleh untuk mengukur secara lisan atau tertulis.
siswa. pengetahuan siswa
2. Sikap aktif dalam dalam berdiskusi.
mengikuti mata 2. Pada setiap
pelajaran dan aktif pertemuan ada sesi
diskusi tanya jawab. tanya jawab.
3. Sikap disiplin dan 3. Penugasan tertulis
tanggung jawab tentang teks
dalam mengikuti eksplanasi.
mata pelajaran
dengan tepat waktu.

Mengetahui, Malang, 20 Februari 2021


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

__________________ __________________

Anda mungkin juga menyukai