Anda di halaman 1dari 12

Praktikum PPH

Badan

KASUS X: Kasus Koreksi Fiskal dan Kredit Pajak


PT Wijaya Kesuma
bergerak di bidang
usaha perdagangan
mainan anak-anak.
Peredaran Bruto
Tahun 2019 adalah 15
Milyar dengan Laba
Fiskal Rp 10 Milyar
Di bawah ini data
penghasilan dan biaya
PT Wijaya Kesuma
selama tahun 2020
(dalam rupiah):
1 Penjualan Bruto 25,475,000,000
2 Retur Penjualan 250,000,000
3 Potongan Penjualan 125,000,000
4 Persediaan Awal 140,000,000
5 Pembelian 7,850,000,000
6 Retur Pembelian 70,000,000
7 Persediaan Akhir 2,530,000,000
8 Gaji dan tunjangan karyawan 4,229,750,000
9 Premi asuransi 146,500,000
10 Biaya Listrik & Telepon 238,500,000
11 Biaya perjalanan dinas 634,000,000
12 Biaya Iklan dan promosi 710,000,000
13 Biaya Sewa 828,000,000
14 Biaya Pemeliharaan 519,500,000
15 Penyusutan 635,000,000
16 Pajak & Retribusi 514,600,000
17 Biaya lain-lain 715,250,000
18 Pendapatan dividen dari PT XYZ (Kepemilikan 865,000,000
saham 10%)
19 Pendapatan dividen dari PT ABC (Kepemilikan 810,000,000
saham 30%)
Berikut data tambahan
yang terkait dengan
data diatas
1 Retur Penjualan (Rp 250.000.000) merupakan cadangan. Retur yang benar-
benar terjadi tahun 2020 adalah Rp 100.000.000
2 Dalam biaya gaji, termasuk biaya seragam satpam (Rp 15.000.000), Biaya
seragam Customer Service (Rp 20.000.000), biaya penghargaan kepada
pegawai teladan (Rp 1.000.000), Biaya KITAS karyawan asing (Rp 150.000.000),
Biaya parcel untuk karyawan yang sakit (Rp 2.000.000), dan biaya futsal untuk
semua karyawan (Rp 20.000.000)
3 Dalam biaya listrik dan telepon, termasuk biaya listrik dan telepon rumah dinas
karyawan (Rp 20.000.000), termasuk biaya listrik dan telepon toko (Rp
50.000.000), dan termasuk biaya listrik dan telepon gudang (Rp 50.000.000)
4 Dalam biaya perjalanan dinas terkandung biaya penelitian dan pengembangan
di Singapura Rp 200 juta
5 Dalam biaya Iklan dan Promosi, hanya sejumlah Rp 250 juta bisa dibuatkan
daftar nominatifnya
6 Dalam biaya sewa, termasuk sewa rumah dinas/mess karyawan Rp.50.000.000
7 Komponen biaya pajak&retribusi adalah biaya pengurusan ijin perusahaan Rp
14.600.000 dan Angsuran Pasal 25 Tahun berjalan Rp 500 juta
8 Dalam biaya lain-lain termasuk biaya komisi pada agen penjualan (Tuan Amir
dan Tuan Budhi-belum dipot/put) sebesar Rp 500 juta
9 Dalam biaya Penyusutan terkandung Biaya penyusutan Mobil sebesar Rp 200
juta, dimana asset mobil tersebut dilaporkan sebagai Asset yang ikut Tax
Amnesty
Diminta:
1 Analisislah apakah di Tahun Pajak 2020 PT Wijaya Kesuma bisa memilih
menggunakan skema PP 23 Tahun 2020 atau tidak (Berikan Penjelasan
detailnya)
2 Buatlah koreksi fiskal dan Laporan Laba
Rugi Fiskal PT Wijaya Kesuma
3 Berapakah PPh Kurang/Lebih Bayar PT
Wijaya Kesuma tahun 2020
4 Analisislah angsuran PPh Ps. 25 PT
Wijaya Kesuma untuk tahun Berikutnya

SELAMAT BEKERJA
Praktikum PPH
Badan

KERTAS KERJA KASUS X: Kasus Koreksi Fiskal dan Kredit Pajak

1 Analisa apakah di Tahun Pajak 2018 PT Wijaya Kesuma bisa memilih


menggunakan skema PP 23 Tahun 2018 atau tidak

No Pertanyaan Ya Tidak Instruksi


1 Jenis Penghasilan/Wajib Pajak Jika Ya, lanjut ke
Dikecualikan dari PP 23 Tahun Pertanyaan No 2
2018 Jika Tidak, lanjut
ke Pertanyaan No
3

2 Jenis Penghasilan/Wajib Pajak Jika Ya, lanjut ke


Termasuk dalam PPh 4.2 UU 36 Pertanyaan No 4
Tahun 2008 Jika Tidak, lanjut
ke Pertanyaan No
3

3 Peredaran Bruto Tahun Jika Ya, lanjut ke


Sebelumnya Dibawah Rp 4,8 Pertanyaan No 5.
Milyar Jika Tidak, lanjut
ke Pertanyaan No
6
4 Termasuk Dalam Skema Pasal 4.2
UU 36 Tahun 2008

5 Boleh memilih masuk dalam


Skema PP 23 Tahun 2018

6 Termasuk Dalam Skema Pasal 17


UU 36 Tahun 2008

Simpulan:

2 Koreksi fiskal dan L/R Fiskal PT Wijaya Kesuma


PT Wijaya Kesuma
LAPORAN KOREKSI FISKAL DAN LABA/RUGI FISKAL
UNTUK PERIODE YANG BERAKHIR 31 DESEMBER 2018

Nama Akun KOMERSIAL KOREKS FISKAL ket


I
POSITIF NEGATI
F
Penjualan Bruto 25,475,000,000

Retur Penjualan (250,000,000)

Potongan Penjualan (125,000,000)

Penjualan Bersih 25,100,000,000

HPP
Persediaan Awal 140,000,000

Pembelian 7,850,000,000
Retur Pembelian (70,000,000)

Persediaan siap dijual 7,920,000,000

Persediaan Akhir (2,530,000,000)

Hpp 5,390,000,000
Laba Kotor 19,710,000,000
Biaya-biaya
Gaji dan tunjangan 4,229,750,000
karyawan

Premi asuransi 146,500,000


Biaya Listrik & Telepon 238,500,000

Biaya perjalanan dinas 634,000,000

Biaya Iklan dan promosi 710,000,000

Biaya Sewa 828,000,000


Biaya Pemeliharaan 519,500,000

Penyusutan 635,000,000
Pajak & Retribusi 514,600,000

Biaya lain-lain 715,250,000


Total Biaya 9,171,100,000
Pendapatan/Biaya lain-lain

Pendapatan dividen dari PT 865,000,000


XYZ (Kepemilikan saham
10%)
Pendapatan dividen dari PT 810,000,000
ABC (Kepemilikan saham
30%)

Pendapatan/Biaya lain-lain 1,675,000,000

Laba Bersih Sebelum Pajak 12,213,900,000

3 Perhitungan PPh Kurang/Lebih


Bayar PT Wijaya Kesuma tahun
2018

Laba Fiskal
Kerugian yang masih bisa dikompensasikan
DPP
PPH terhutang
-Yang dapat diskon (Fasilitas Psl 31 E)

-Yang tidak dapat diskon (Fasilitas Psl 31 E)

PPH terhutang
Kredit Pajak
-PPh 22
-PPh 23
-PPh 24
Total Kredit Pajak
PPh yang Harus disetor sendiri
PPh ps 25
PPh Kurang (Lebih) Bayar

4 Analisis angsuran PPh Ps. 25 PT


Wijaya Kesuma untuk tahun
Berikutnya
Analisis:

Laba Fiskal
Kerugian yang masih bisa dikompensasikan
DPP
PPH terhutang
-Yang dapat diskon (Fasilitas Psl 31 E)

-Yang tidak dapat diskon (Fasilitas Psl 31 E)

PPH terhutang
Kredit Pajak
-PPh 22
-PPh 23
-PPh 24
Total Kredit Pajak
PPh yang Harus disetor sendiri
Angsuran PPh ps 25 tahun berikutnya

Anda mungkin juga menyukai