Anda di halaman 1dari 10

Hidangan

kesempatan khusus
Acara Adat Istiadat
P ENGOLAH AN MAK ANAN I NDONESI A
Secara umum, kesempatan khusus
dapat diartikan sebagai
kesempatan luar biasa. Hidangan
kesempatan khusus sendiri dapat
diartikan sebagain Hidangan yang
hanya disajikan pada kesempatan
khusu atau acara tertentu.

HIDANGAN KESEMPATAN KHUSUS


Jenis kesempatan khusus

ADAT
ISTIADAT
Perkawinan Keagamaan

TOPIC
Contoh Kesempatan khusus
Adat istiadat
1. Galungan (Bali) merupakan hari raya yang dirayakan
oleh umat hindu setiap 6 bulan (210 hari) sebagai
hari kemenangan kebenaran melawan kejahatan
hidangannya biasa menyajikan :
• Lawar(kelapa yang dicampur darah babi)
• Tape ketan
• Jaja kaliadrem (donat wijen)
• Nasi tebog (kuning)
2. PENTI (NUSA TENGGARA TIMUR) merupakan tradisi yang
mengandung keluluhan nilai sebagai ucapan syukurpada tuhan
dan leluhue atas hasil panen, biasanya menyajikan hidangan
berupa :
• KOLO (nasi bakar dalam bamboo ),
• JAWADA (perpaduan dari tepung, gula merah, santan)
• JAGUNG CATEMAK (serupa dengan kolak, tapi mempunyai rasa
asin
• SE,I BABI / SAPI (DAGING YANG DIASAP)
3. BAGEWE BELEQ (NUSA TENGGARA BARAT)
merupakan adat yang digelar untuk menjalin
silaturahmi antar masyarakat bayan dengan cara
makan Bersama hidangan dari olahan daging
kerbau hidangannya disajikan dalam satu wadah
yang sudah berisi lengkap. Hidangannya berupa :
• Plecing kangkung
• sate pusut (bahan dasar daging sapi yang dicampur
dengan serpihan kelapa)
• Ares (pisang keppok muda yang dijadikan sayur)
• Ayam taliwang ( ayam bakar khas NTB)
• Klepon kecirit (berbeda dengan yang ada di jawa
adalah bentuknya yang memanjang dan runcing)
4. Selapanan (Jawa) perayaan 35 Hari setelah kelahiran, biasanya
pada acara adat ini menyajikan berbagai makanan bagi symbol dari
makna makna tersirat dalam tradisi jawa. hidangan berupa :

• Nasi tumpeng Weton


• 7 jenis sayuran, yaitu kacang panjang, kangkung dan 5 jenis sayuran
bebas. Jenis sayur yang dipilih memiliki makna dan simbol tersendiri,
sebagai contoh kacang panjang sebagai simbol harapan agar sang
bayi panjang umur
• 7 jenis bubur, dimana 6 diantaranya merupakan bubur kombinasi
berupa bubur gurih (putih) dan bubur manis (merah) serta satu
bubur baro-baro yang merupakan bubur gurih yang ditaburi kelapa
parut dan potongan gula kelapa
5. Makan bajamba ( Sumatera ) disebut juga sebagai
barapak yaitu kegiatan makan Bersama yang
dilakukan olehb masyarakat Minangkabau. Pada adat
ini biasanya menyajikan hidangan seperti masakan
khas daerah Padang yang berupa :

• itik lado hijau (bebek cabe hijau)


• Dendeng batokok ( daging tipis goreng dengan cabai
bawang)
• GULAI TUNJANG
• Lamang tapai (ketan yang dimasukn dalam bamboo
disajikan dengan tapai ketan)
• Lapek bugis (kue dari tepung beras yang berisi unti /
kelapa manis)
Teknik Pengolahan
Goreng / Deep Fry Jaja kalideren (Bali), Jawada (NTT), itik lado hijau (Sumatera)

Menyetup/Stewing Ares (NTB), Jawada (NTT), Gulai Tunjang (Sumatera)

Membakar / Grilling Kolo (NTT), Ayam taliwang (NTB) , Sate Pusut(NTB)

Mengasap / Smoking Se’I Babi/ Sapi (NTT)

Mengkukus /
steaming Lapek bugis (SUMATERA), Klepon Kacirit (NTB), Nasi Tebog
(Bali)
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai