Anda di halaman 1dari 4

SEKOLAH TINGGI ISLAM

PERSATUAN UMAT ISLAM (STAI-PUI) MAJALENGKA


STATUS : TERAKREDITASI “B” BAN PT Depdiknas RI
Nomor : 030 / BAN-PT / Ak-XV / S1 / X / 2012 Tanggal 18 Oktober 2012
Alamat Kampus : Jalan Suma No. 478 Telp./Fax. (0233) 281248 Majalengka 45419

SOAL UJIAN AKHIR SEMESTER (UAS)


Mata Kuliah : Bermain dan Permainan
Tingkat/Semester : II (Dua) / IV
Program Studi : PIAUD
Hari/Tanggal :
Waktu : 75 Menit
Dosen : Eni Sustini, S.Pd.,M.Pd.

PETUNJUK
1. Tulislah identitas saudara pada lembar jawaban !
2. Bacalah Soal di bawah ini dengan teliti. Kerjakan dahulu soal yang dianggap paling mudah !
3. Percayalah pada kemampuan diri sendiri !

SOAL

1. Anak adalah manusia kecil yang memiliki potensi yang masih harus
dikembangkan.Berkaitan dengan peran anak usia dini dalam proses pembelajaran sambil
bermain di berbagai lembaga PAUD perlu adanya pemahaman tentang bagaimana cara
mengembangkan pembelahajan yang sesuai dengan karakteristik anak usia dini, coba
anda berikan contoh pembelajaran AUD bermain sambil belajar!
2. Stimulasi adalah suatu rangsangan yang menyentuh pada bagian-bagian tertentu dari
perkembangan seorang anak. Peranan stimulasi pada anak sangat menunjang pada
perkembangan anak dalam hal perkembangan kognitif, afektif dan psikomotor.
Bagaimana caranya anda manstimulasi pekembangan - perkembangan tersebut dan
berikan contohnya!
3. Bermain adalah aktivitas bermain merupakan suatu kegiatan yang spontan (Carol
Seefeldt &Nita Barbour, 2005)Bermain berfungsi untuk memperkuat instink yang
dibutuhkan guna kelangsungan hidup di masa mendatang (Karl Groos).Dari
pengertian menurut ahli diatas dapat disimpulkan bahwa perkembangan dan
pertumbuhan adak haruslah distimulasi melalui bermain.Coba anda jelaskan
Tujuan dan Fungsi Bermain.
4. Anak merupakan suatu totalitas yang utuh, oleh karena itu dibutuhkan pendidikan
menyeluruh untuk memenuhi hak anak.Karakteristik Anak Usia Dini adalah
Bermain.Anda jelaskan karakteristik Bermain Bagi Anak.
5. Dunia sudah lebih dari setahun digemparkan dengan Pandemi Covid 19 sehingga
pembelajaran dilaksanakan secara Daring atau Belajar Dari Rumah.Hal ini menantang
guru dan orang tua lebih kreatif dan inovatif,munculah kalimat ‘Rumahku adalah
Sekolahku’Apa dan benda apa sajakah yang bisa dijadikan alat bermain di Rumah dalam
upaya menstimulasi perkembangan anak di Rumah?

SELAMAT BEKERJA, SEMOGA SUKSES------------------


“Jujur Kunci Kesuksesan”
SEKOLAH TINGGI ISLAM
PERSATUAN UMAT ISLAM (STAI-PUI) MAJALENGKA
STATUS : TERAKREDITASI “B” BAN PT Depdiknas RI
Nomor : 030 / BAN-PT / Ak-XV / S1 / X / 2012 Tanggal 18 Oktober 2012
Alamat Kampus : Jalan Suma No. 478 Telp./Fax. (0233) 281248 Majalengka 45419

SOAL UJIAN AKHIR SEMESTER (UAS)


Mata Kuliah : Pengembangan Kurikulum PAUD
Tingkat/Semester : III (Tiga) VI
Program Studi : PIAUD
Hari/Tanggal :
Waktu : 75 Menit
Dosen : Eni Sustini, S.Pd.,M.Pd.

PETUNJUK

1. Tulislah identitas saudara pada lembar jawaban !


2. Bacalah Soal di bawah ini dengan teliti.Kerjakan dahulu soal yang dianggap paling
mudah!
3. Percayalah pada kemampuan diri sendiri !

SOAL
1. Tujuan Kurikulum 2013 PAUD adalah mendorong perkembangan peserta didik sehingga
mempunyai kesiapan untuk menempuh jenjang pendidikan selanjutnya baik dalam hal
sikap spiritual, sikap sosial, pengetahuan, dan keterampilan. PAUD memberikan dasar
bagi pengembangan manusia Indonesia berkualitas.Coba anda kemukakan
Landasan FILOSOFIS dan Yuridis dari Kurikulum2013 PAUD
2. Keberhasilan dalam sebuah Lembaga Pendidikan dipengaruhi oleh Kurikulum yang
dimiliki oleh Lembaga tersebut,oleh sebab itu perlu adanya pembuatan kurikulum yang
sangat teliti berdasarkan unsur unsur im pengembang kurikulum.Dalam Pembuatan KTSP
lembaga diawali dengan membut visi ,misi,Tujuan Lembaga,sebab KTSP yang dibuat
harus disesuaikan dengan VISI,MISI,dan Tujuan.Coba anda buat VISI MISI dan
TUJUAN Lembaga.
3. Didalam kurikulum PAUD, pelaksanaaan pembelajaran dan muatan materi dikemas
dengan tema-tema oleh sebab itu sebagai pengembang kurikulum harus cerdas dan kreatif
dalam pembuatan tema dan sub tema. Coba anda buat sebuah tema yang dikembangkan
kepada sub tema lalu ke muatan pembelajaran.

------------------SELAMAT BEKERJA, SEMOGA SUKSES------------------


“Jujur Kunci Kesuksesan”

Anda mungkin juga menyukai